SlideShare a Scribd company logo
ORGANISASI DAN ARSITEKTUR
KOMPUTER
By, Shary Armonitha Lusinia
Pembahasan
1. Hubungan Organisasi Komputer dengan Arsitektur komputer
2. Struktur dan fungsi
3. Evolusi dan kinerja komputer
4. Komponen-komponen komputer
 Hardware
Software
Data
User
5. Bus Sistem
Fungsi Komputer
Struktur interkoneksi
Interkoneksi Bus
PCI
Tujuan Perkuliahan
1. Mengerti cakupan materi Organisasi Komputer
2. Mengerti struktur dan fungsi organisasi komputer secara umum
3. Mengetahui sejarah perkembangan computer
4. Mengerti Komponen dasar komputer yang mengacu dari von
Nuemann Architecture
5. Memahami struktur inter-koneksi pada memori, modul I/O dan
CPU
6.Memahami interkoneksi bus dan PCI
HUBUNGAN ORGANISASI KOMPUTER DENGAN ARSITEKTUR KOMPUTER
Arsitektur komputer
berkaitan dengan attribute - atribute yang Nampak bagi programmer
seperti :
 Set Instruksi
 Jumlah bit yang digunakan untuk penyajian data
 Mekanisme I/O
 Teknik pengalamatan (addressing techniques)
Organisasi komputer
berkaitan dengan unit – unit operasional dan interkoneksinya yang
merealisasikan spesifikasi arsitektural seperti :
 Control signals
 Interfaces
 Memory technology.
Arsitektur Sistem Komputer
Dibentuk oleh komponen hardware dan software.
Ada perbedaan antara arsitektur komputer dengan organisasi
komputer, yaitu :
Pertama arsitektur komputer mengacu pada sistem
dan bagiannya yang tampak oleh user, sedangkan organisasi
komputer mengambarkan bagian-bagian komputer diatur
dan dihubungkan untuk merealisasikan arsitektur komputer.
STRUKTUR DAN FUNGSI
CPU atau sering disebut sebagai central prosesor unit yang menjadi
otak segala kegiatan yang ada di dalam komputer. Komputer berasal
dari bahasa latin computare yang mengandung arti menghitung.
Karena luasnya bidang garapan ilmu komputer, para pakar dan peneliti
sedikit berbeda dalam mendefinisikan termininologi komputer
FUNGSI KOMPUTER
Fungsi komputer sebenarnya untuk memudahkan sistem kerja
manusia yang mengordinir serta melalui tahapan algoritma. Fungsi
merupakan operasi dari masing – masing komponen sebagai bagian dari
struktur.
Semua komputer memiliki 4 fungsi :
1. Pengolahan Data ( Data processing )
2. Penyimpanan Data (Data Storage )
3. Pemindahan Data ( Data movement )
4. Kendali ( Control )
STRUKTUR KOMPUTER
Struktur adalah bagaimana masing - masing komponen saling
berhubungansatu sama lain.
Sistem komputer merupakan sistem mandiri yang dilengkapi
dengan pirantiperipheral untuk melangsungkan proses
pengambilan masukan, penampilankeluaran, penyimpanan,
maupun pemrosesan.
Sistem komputer yang kita kenal terdiri dari tiga elemen dasar
yakni:
1. Software
2. Hardware
3. Brainware
Ada beberapa jenis software yang kita kenal dengan istilah Sistem Operasi, sebagai
program antarmuka antara komputer dan pengguna, juga pengendali perangkat-
perangkat komputer baik piranti input, output.
Software system operasi versi berbayar diantara produk Microsoft yakni
 Windows XP
 98
 Millenium
 Vista
 2000
 NT
 95
 MS DOS
 Win 7
EVOLUSI DAN KINERJA KOMPUTER
Karakteristik Komputer Generasi Pertama(1941 – 1956)
 Penggunaan tabung vakum dalam sirkuit elektronik dan mercury delay lines
sebagai memory
 Drum Magnetik sebagai media penyimpan internal utama
 Kapasitas penyimpanan utama yang terbatas (1000 – bytes)
 Pemrograman bahasa symbol tingkat rendah
 Problem panas dan pemeliharaan
 Aplikasi : perhitungan sains, pemrosesan payroll, penyimpanan record
 Waktu siklus : milidetik
 Kecepatan pemrosesan : 2000 instruksi per detik.
Karakteristik Komputer Generasi Kedua (1956 –1964)
 Penggunaan transistor untuk operasi internal
 Magnetic core sebagai media penyimpan internal utama
 Mempunyai kapasitas penyimpanan lebih banyak (4K – 32K)
 I/O lebih cepat, orientasi pita
 Bahasa pemrograman tingkat tinggi (Cobol, Fortran, Algol)
 Penurunan panas
 Waktu siklus mikrodetik
 Kecepatan pemrosesan : 1 juta instruksi per detik (mips)
Ciri Ciri Komputer Generasi Ketiga (1965 –1971)
 Menggunakan sirkuit terintegrasi
 Magnetic core dan penyimpanan utama yang padat (32K – 3 Mbyte)
 Lebih fleksibel dengan I/0 ; berorientasi disk
 Ukuran lebih kecil, unjuk kerja lebih baik dan handal
 Penggunaan bahasa pemrograman tingkat tinggi lebih luas
 Muncul komputer mini
 Pemrosesan jarak jauh dan time sharing melalui jaringan komunikasi
 Tersedianya perangkat lunak sistem operasi untuk mengontrol I/O
 Waktu siklus ; nano detik
 Kecepatan pemrosesan ; 10 mips.
Karakteristik Komputer Generasi Keempat (1972 – 1989)
 Menggunaan large scale integrated circuit
 Peningkatan kapasitas penyimpanan (lebih 3 Mbyte) dan kecepatan
 Dukungan dari bahasa pemrograman yang lebih kompleks
 Perangkat I/O semakin meningkat sehingga mendukung peripheral
lainnya
 Penggunaan minikomputer, mikroprosessor, dan mikrokomputer
 Aplikasi ; simulasi model matematika, komunikasi data
 Kecepatan pemrosesan ; 100 mips sampai 1 bips
Komponen-komponen komputer
1. Hardware
2. Software
3. DataUser
PENGERTIAN SISTEM BUS
Bus adalah Jalur komunikasi yang dibagi pemakai Suatu set kabel tunggal
yang digunakan untuk menghubungkan berbagai subsistem.
Karakteristik penting sebuah bus adalah bahwa bus merupakan media
transmisi yang dapat digunakan bersama. Sistem komputer terdiri dari
sejumlah bus yang berlainan yang menyediakan jalan antara dua buah
komponen pada bermacam-macam tingkatan hirarki sistem komputer.
CARA KERJA SISTEM BUS
Pada sistem komputer yang lebih maju, arsitektur
komputernya akan lebih kompleks, sehingga untuk
meningkatkan performa, digunakan beberapa buah bus. Tiap bus
merupakan jalur data antara beberapa device yang berbeda.
Dengan cara ini RAM, Prosesor, GPU (VGA AGP) dihubungkan oleh
bus utama berkecepatan tinggi yang lebih dikenal dengan nama
FSB (Front Side Bus) . Sementara perangkat lain yang lebih lambat
dihubungkan oleh bus yang berkecepatan lebih rendah yang
terhubung dengan bus lain yang lebih cepat sampai ke bus utama.
Untuk komunikasi antar bus ini digunakan sebuah bridge.
Pertemuan 1_Organisasi dan Arsitektur Komputer

More Related Content

Similar to Pertemuan 1_Organisasi dan Arsitektur Komputer

Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
ocyrose
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
camdnivc
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
ocyrose
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
D31370
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
LanglangBuanaWijakso
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
Jumain dj
 
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
HanyRaviAriyanto
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
CellyPatrecia
 
bagian komputer hardware dan software2.ppt
bagian komputer hardware dan software2.pptbagian komputer hardware dan software2.ppt
bagian komputer hardware dan software2.ppt
riyadiilcham
 
materi tentang presentasi sistem komputer
materi tentang presentasi sistem komputermateri tentang presentasi sistem komputer
materi tentang presentasi sistem komputer
smkislamtikung
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
adhearie
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
ssuserd5a41f1
 
Revolusi Teknologi Sistem Komputer
Revolusi Teknologi Sistem KomputerRevolusi Teknologi Sistem Komputer
Revolusi Teknologi Sistem Komputer
RendiSemusa
 
Manajemen komputer
Manajemen komputerManajemen komputer
Manajemen komputer
Muchamad Ridwan
 
Pertemuan2
Pertemuan2Pertemuan2
Pertemuan2
Muhammad Ramdani
 
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Toto Soegiarto
 

Similar to Pertemuan 1_Organisasi dan Arsitektur Komputer (20)

Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Bab 5 (18 slide)
Bab 5 (18 slide)Bab 5 (18 slide)
Bab 5 (18 slide)
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
 
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
2presentasi-sistem-komputer informatika.ppt
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
 
bagian komputer hardware dan software2.ppt
bagian komputer hardware dan software2.pptbagian komputer hardware dan software2.ppt
bagian komputer hardware dan software2.ppt
 
materi tentang presentasi sistem komputer
materi tentang presentasi sistem komputermateri tentang presentasi sistem komputer
materi tentang presentasi sistem komputer
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
 
2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt2presentasi-sistem-komputer.ppt
2presentasi-sistem-komputer.ppt
 
Revolusi Teknologi Sistem Komputer
Revolusi Teknologi Sistem KomputerRevolusi Teknologi Sistem Komputer
Revolusi Teknologi Sistem Komputer
 
Manajemen komputer
Manajemen komputerManajemen komputer
Manajemen komputer
 
Pertemuan2
Pertemuan2Pertemuan2
Pertemuan2
 
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
 

More from Shary Armonitha

Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Shary Armonitha
 
Profile Matching New.pptx
Profile Matching New.pptxProfile Matching New.pptx
Profile Matching New.pptx
Shary Armonitha
 
Pertemuan_1.pptx
Pertemuan_1.pptxPertemuan_1.pptx
Pertemuan_1.pptx
Shary Armonitha
 
Decision Analysis Model
Decision Analysis ModelDecision Analysis Model
Decision Analysis Model
Shary Armonitha
 
Data Warehousing and OLAP II
Data Warehousing and OLAP IIData Warehousing and OLAP II
Data Warehousing and OLAP II
Shary Armonitha
 
Decision Analysis
Decision AnalysisDecision Analysis
Decision Analysis
Shary Armonitha
 
Data Warehousing and OLAP I
Data Warehousing and OLAP IData Warehousing and OLAP I
Data Warehousing and OLAP I
Shary Armonitha
 
DSS Introduction (II)
DSS Introduction (II)DSS Introduction (II)
DSS Introduction (II)
Shary Armonitha
 
DSS Introduction (I)
DSS Introduction (I)DSS Introduction (I)
DSS Introduction (I)
Shary Armonitha
 
Sistem bus komputer
Sistem bus komputerSistem bus komputer
Sistem bus komputer
Shary Armonitha
 
Sistem memori
Sistem memoriSistem memori
Sistem memori
Shary Armonitha
 
Tipe manajemen memori pada sistem operasi
Tipe manajemen memori pada sistem operasi Tipe manajemen memori pada sistem operasi
Tipe manajemen memori pada sistem operasi
Shary Armonitha
 
Bab 1 pengantar
Bab 1 pengantarBab 1 pengantar
Bab 1 pengantar
Shary Armonitha
 
Prinsip usability
Prinsip usabilityPrinsip usability
Prinsip usability
Shary Armonitha
 
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya guna
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya gunaParadigma,proses desain dan rekayasa daya guna
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya guna
Shary Armonitha
 
Interaksi
InteraksiInteraksi
Interaksi
Shary Armonitha
 
Manusia
ManusiaManusia
Multifactor evaluation process (mfep)
Multifactor evaluation process (mfep)Multifactor evaluation process (mfep)
Multifactor evaluation process (mfep)
Shary Armonitha
 
Komputer
KomputerKomputer
Komputer
Shary Armonitha
 
Website company profile
Website company profileWebsite company profile
Website company profile
Shary Armonitha
 

More from Shary Armonitha (20)

Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
Profile Matching New.pptx
Profile Matching New.pptxProfile Matching New.pptx
Profile Matching New.pptx
 
Pertemuan_1.pptx
Pertemuan_1.pptxPertemuan_1.pptx
Pertemuan_1.pptx
 
Decision Analysis Model
Decision Analysis ModelDecision Analysis Model
Decision Analysis Model
 
Data Warehousing and OLAP II
Data Warehousing and OLAP IIData Warehousing and OLAP II
Data Warehousing and OLAP II
 
Decision Analysis
Decision AnalysisDecision Analysis
Decision Analysis
 
Data Warehousing and OLAP I
Data Warehousing and OLAP IData Warehousing and OLAP I
Data Warehousing and OLAP I
 
DSS Introduction (II)
DSS Introduction (II)DSS Introduction (II)
DSS Introduction (II)
 
DSS Introduction (I)
DSS Introduction (I)DSS Introduction (I)
DSS Introduction (I)
 
Sistem bus komputer
Sistem bus komputerSistem bus komputer
Sistem bus komputer
 
Sistem memori
Sistem memoriSistem memori
Sistem memori
 
Tipe manajemen memori pada sistem operasi
Tipe manajemen memori pada sistem operasi Tipe manajemen memori pada sistem operasi
Tipe manajemen memori pada sistem operasi
 
Bab 1 pengantar
Bab 1 pengantarBab 1 pengantar
Bab 1 pengantar
 
Prinsip usability
Prinsip usabilityPrinsip usability
Prinsip usability
 
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya guna
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya gunaParadigma,proses desain dan rekayasa daya guna
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya guna
 
Interaksi
InteraksiInteraksi
Interaksi
 
Manusia
ManusiaManusia
Manusia
 
Multifactor evaluation process (mfep)
Multifactor evaluation process (mfep)Multifactor evaluation process (mfep)
Multifactor evaluation process (mfep)
 
Komputer
KomputerKomputer
Komputer
 
Website company profile
Website company profileWebsite company profile
Website company profile
 

Recently uploaded

DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
benediktusmaksy
 
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
ymikhael4
 
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
RobiahIqlima
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
ssuser0b6eb8
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
afifsalim12
 
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
ssuser5e48eb
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
narayafiryal8
 
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
RifkiAbrar2
 

Recently uploaded (8)

DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
 
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
 
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
 
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
 

Pertemuan 1_Organisasi dan Arsitektur Komputer

  • 1. ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER By, Shary Armonitha Lusinia
  • 2. Pembahasan 1. Hubungan Organisasi Komputer dengan Arsitektur komputer 2. Struktur dan fungsi 3. Evolusi dan kinerja komputer 4. Komponen-komponen komputer  Hardware Software Data User 5. Bus Sistem Fungsi Komputer Struktur interkoneksi Interkoneksi Bus PCI
  • 3. Tujuan Perkuliahan 1. Mengerti cakupan materi Organisasi Komputer 2. Mengerti struktur dan fungsi organisasi komputer secara umum 3. Mengetahui sejarah perkembangan computer 4. Mengerti Komponen dasar komputer yang mengacu dari von Nuemann Architecture 5. Memahami struktur inter-koneksi pada memori, modul I/O dan CPU 6.Memahami interkoneksi bus dan PCI
  • 4. HUBUNGAN ORGANISASI KOMPUTER DENGAN ARSITEKTUR KOMPUTER Arsitektur komputer berkaitan dengan attribute - atribute yang Nampak bagi programmer seperti :  Set Instruksi  Jumlah bit yang digunakan untuk penyajian data  Mekanisme I/O  Teknik pengalamatan (addressing techniques) Organisasi komputer berkaitan dengan unit – unit operasional dan interkoneksinya yang merealisasikan spesifikasi arsitektural seperti :  Control signals  Interfaces  Memory technology.
  • 5. Arsitektur Sistem Komputer Dibentuk oleh komponen hardware dan software. Ada perbedaan antara arsitektur komputer dengan organisasi komputer, yaitu : Pertama arsitektur komputer mengacu pada sistem dan bagiannya yang tampak oleh user, sedangkan organisasi komputer mengambarkan bagian-bagian komputer diatur dan dihubungkan untuk merealisasikan arsitektur komputer.
  • 6. STRUKTUR DAN FUNGSI CPU atau sering disebut sebagai central prosesor unit yang menjadi otak segala kegiatan yang ada di dalam komputer. Komputer berasal dari bahasa latin computare yang mengandung arti menghitung. Karena luasnya bidang garapan ilmu komputer, para pakar dan peneliti sedikit berbeda dalam mendefinisikan termininologi komputer
  • 7. FUNGSI KOMPUTER Fungsi komputer sebenarnya untuk memudahkan sistem kerja manusia yang mengordinir serta melalui tahapan algoritma. Fungsi merupakan operasi dari masing – masing komponen sebagai bagian dari struktur. Semua komputer memiliki 4 fungsi : 1. Pengolahan Data ( Data processing ) 2. Penyimpanan Data (Data Storage ) 3. Pemindahan Data ( Data movement ) 4. Kendali ( Control )
  • 8. STRUKTUR KOMPUTER Struktur adalah bagaimana masing - masing komponen saling berhubungansatu sama lain. Sistem komputer merupakan sistem mandiri yang dilengkapi dengan pirantiperipheral untuk melangsungkan proses pengambilan masukan, penampilankeluaran, penyimpanan, maupun pemrosesan. Sistem komputer yang kita kenal terdiri dari tiga elemen dasar yakni: 1. Software 2. Hardware 3. Brainware
  • 9. Ada beberapa jenis software yang kita kenal dengan istilah Sistem Operasi, sebagai program antarmuka antara komputer dan pengguna, juga pengendali perangkat- perangkat komputer baik piranti input, output. Software system operasi versi berbayar diantara produk Microsoft yakni  Windows XP  98  Millenium  Vista  2000  NT  95  MS DOS  Win 7
  • 10. EVOLUSI DAN KINERJA KOMPUTER Karakteristik Komputer Generasi Pertama(1941 – 1956)  Penggunaan tabung vakum dalam sirkuit elektronik dan mercury delay lines sebagai memory  Drum Magnetik sebagai media penyimpan internal utama  Kapasitas penyimpanan utama yang terbatas (1000 – bytes)  Pemrograman bahasa symbol tingkat rendah  Problem panas dan pemeliharaan  Aplikasi : perhitungan sains, pemrosesan payroll, penyimpanan record  Waktu siklus : milidetik  Kecepatan pemrosesan : 2000 instruksi per detik.
  • 11. Karakteristik Komputer Generasi Kedua (1956 –1964)  Penggunaan transistor untuk operasi internal  Magnetic core sebagai media penyimpan internal utama  Mempunyai kapasitas penyimpanan lebih banyak (4K – 32K)  I/O lebih cepat, orientasi pita  Bahasa pemrograman tingkat tinggi (Cobol, Fortran, Algol)  Penurunan panas  Waktu siklus mikrodetik  Kecepatan pemrosesan : 1 juta instruksi per detik (mips)
  • 12. Ciri Ciri Komputer Generasi Ketiga (1965 –1971)  Menggunakan sirkuit terintegrasi  Magnetic core dan penyimpanan utama yang padat (32K – 3 Mbyte)  Lebih fleksibel dengan I/0 ; berorientasi disk  Ukuran lebih kecil, unjuk kerja lebih baik dan handal  Penggunaan bahasa pemrograman tingkat tinggi lebih luas  Muncul komputer mini  Pemrosesan jarak jauh dan time sharing melalui jaringan komunikasi  Tersedianya perangkat lunak sistem operasi untuk mengontrol I/O  Waktu siklus ; nano detik  Kecepatan pemrosesan ; 10 mips.
  • 13. Karakteristik Komputer Generasi Keempat (1972 – 1989)  Menggunaan large scale integrated circuit  Peningkatan kapasitas penyimpanan (lebih 3 Mbyte) dan kecepatan  Dukungan dari bahasa pemrograman yang lebih kompleks  Perangkat I/O semakin meningkat sehingga mendukung peripheral lainnya  Penggunaan minikomputer, mikroprosessor, dan mikrokomputer  Aplikasi ; simulasi model matematika, komunikasi data  Kecepatan pemrosesan ; 100 mips sampai 1 bips Komponen-komponen komputer 1. Hardware 2. Software 3. DataUser
  • 14. PENGERTIAN SISTEM BUS Bus adalah Jalur komunikasi yang dibagi pemakai Suatu set kabel tunggal yang digunakan untuk menghubungkan berbagai subsistem. Karakteristik penting sebuah bus adalah bahwa bus merupakan media transmisi yang dapat digunakan bersama. Sistem komputer terdiri dari sejumlah bus yang berlainan yang menyediakan jalan antara dua buah komponen pada bermacam-macam tingkatan hirarki sistem komputer.
  • 15. CARA KERJA SISTEM BUS Pada sistem komputer yang lebih maju, arsitektur komputernya akan lebih kompleks, sehingga untuk meningkatkan performa, digunakan beberapa buah bus. Tiap bus merupakan jalur data antara beberapa device yang berbeda. Dengan cara ini RAM, Prosesor, GPU (VGA AGP) dihubungkan oleh bus utama berkecepatan tinggi yang lebih dikenal dengan nama FSB (Front Side Bus) . Sementara perangkat lain yang lebih lambat dihubungkan oleh bus yang berkecepatan lebih rendah yang terhubung dengan bus lain yang lebih cepat sampai ke bus utama. Untuk komunikasi antar bus ini digunakan sebuah bridge.