SlideShare a Scribd company logo
Reva Aurelia Jessinta
Personal
Branding
Hello!
Reva Aurelia Jessinta mahasiswa baru Politeknik Kesehatan Kemenkes
Malang prodi D3 Analisis Farmasi dan Makanan memiliki pengalaman
berorganisasi saat SMA sebagai anggota aktif dalam Organisasi Siswa SMA
Negeri 2 Probolinggo.
Dari pengalaman berorganisasi saya yang sebelumnya saya mendapatkan
keterampilan yang belum pernah saya miliki sehingga saya ingin
mengembangkan dan menambah kemampuan berorganisasi saya dalam
kegiatan BEM Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang. Selain itu, saya juga
ingin mengoptimalkan waktu di masa kuliah untuk belajar lebih banyak selain
di bidang akademik.
Strengths Saya melakukan tindakan
yang telah saya pikirkan
sebelumnya sehingga dapat
mengetahui resiko apa yang
akan saya dapatkan.
Memiliki inisiatif dan sapat
melakukan pembagian kerja
saat ada tugas kelompok.
Saya yakin dengan
kemampuan saya dalam
pengarsipan yang sistematis
terhadap seluruh data yang
saya miliki. Saya memiliki
pengalamandalam mendata
dan menghitung saat
kegiatan organisasi siswa di
SMA.
01 | Berpikir
sebelum bertindak
02 | Memiliki
inisiatif
04 | Andal dalam
melakukan
pengarsipan
Keinginan berkomunikasi dan
beradaptasi dengan baik
membuat saya melakukan
pergerakan pertama dalam
percakapan.
03 | Keinginan
berkomunikasi dan
beradaptasi
Weaknesses
Bukan berarti saya tidak bisa,
namun saat akan berbicara
di depan umum saya perlu
menyiapkan materi dan
mental yang membutuhkan
waktu lebih banyak.
Terlalu memikirkan hal-hal
diluar kendali saya dan
tindakan saya yang sudah
lewat sehingga saya selalu
mengevaluasi tindakan saya
untuk lebih baik kedepannya.
Dalam mengatur waktu saya
beberapa kali melakukan
tindakan tidak sesuai dengan
jadwal yang telah saya buat,
namun saya selalu berusaha
untuk tepat waktu dalam
melakukan sesuatu.
Berbicara di
depan umum
Overthinking
Manajemen
waktu
Untuk mengambil keputusan,
beberapa kali saya
memerlukan tanggapan dan
saran orang lain untuk diri
saya sendiri.
Kepercayaan Diri
Tahun 2020-2021 merupakan waktu produktif saya di masa
pandemi Covid-19 melalui Organisasi Siswa SMA Negeri 2 Kota
Probolinggo. Organisasi Siswa SMA Negeri 2 Kota Probolinggo
tetap aktif dalam mengadakan kegiatan bermanfaat bagi
SMA Negeri 2 sendiri bahkan sekolah lain. Saya sebagai
anggota sekbid Bahasa dan Sastra pernah menjadi anggota
aktif sie acara, sie humas, dan sie konsumsi sehingga saya
memiliki pengalaman dengan berbagai tugas. Saya memiliki
pengalaman dalam mendata untuk pendaftaran dan
membantu bendahara dalam menghitung keuangan untuk
kegiatan yang dilaksanakan organisasi saat SMA. Dari
pengalaman saya dalam berorganisasi membuat saya
tertarik untuk bergabung dengan BEM Polkesma yang memiliki
cakupan lebih luas dalam mengembangkan potensi saya dan
ingin berkontribusi penuh dalam kegiatan yang ada di BEM
Polkesma.
Pengalaman
Berdasarkan keunggulan dan kekurangan yang saya miliki,
beberapa hal yang ingin saya capai jika bergabung dengan BEM
Polkesma, yaitu :
● Dapat memperluas relasi dan memaksialkan kemampuan yang
saya miliki
● Dapat menyalurkan ide untuk BEM Polkesma menjadi lebih baik
● Aktif dalam kegiatan di dalam maupun luar kampus
● Berkontribusi penuh dalam kegiatan BEM Polkesma untuk
mengadakan kegiatan bermanfaat yang diminati mahasiswa
polkesma
Thank you!
aureliareva05@gmail.com
082131696230

More Related Content

Similar to Personal Branding CABEM Reva Aurelia Jessinta.pptx

3
33
Laporan experiential
Laporan experientialLaporan experiential
Laporan experientialNur Kareena
 
Modul 3.2 - Elaborasi Pemahaman CGP 7.pdf
Modul 3.2 - Elaborasi Pemahaman CGP 7.pdfModul 3.2 - Elaborasi Pemahaman CGP 7.pdf
Modul 3.2 - Elaborasi Pemahaman CGP 7.pdf
Dani Chan
 
Analisis swot jadi yunita
Analisis swot jadi yunitaAnalisis swot jadi yunita
Analisis swot jadi yunita
hengki hengky syaputra
 
Pernyataan profesional
Pernyataan profesionalPernyataan profesional
Pernyataan profesionalSella Yunik
 
Lembar Evaluasi Guru Penggerak contoh lembar penilaian
Lembar Evaluasi Guru Penggerak contoh lembar penilaianLembar Evaluasi Guru Penggerak contoh lembar penilaian
Lembar Evaluasi Guru Penggerak contoh lembar penilaian
hutaminurikasiwi1
 
Materi instruktur Elaborasi Pemahaman_Modul 1.3 CGP A6.pptx
Materi instruktur Elaborasi Pemahaman_Modul 1.3 CGP A6.pptxMateri instruktur Elaborasi Pemahaman_Modul 1.3 CGP A6.pptx
Materi instruktur Elaborasi Pemahaman_Modul 1.3 CGP A6.pptx
PahrurrasyiPahrurras
 
MODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptx
MODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptxMODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptx
MODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptx
venantianarareggi
 
(FASE F ) Bangunlah Jiwa dan Raganya OKE 2023.pptx
(FASE F ) Bangunlah Jiwa dan Raganya OKE 2023.pptx(FASE F ) Bangunlah Jiwa dan Raganya OKE 2023.pptx
(FASE F ) Bangunlah Jiwa dan Raganya OKE 2023.pptx
ssuser835c75
 
4 TEMA BANGUNLAH JIWA RAGANYA.pptx
4 TEMA BANGUNLAH JIWA RAGANYA.pptx4 TEMA BANGUNLAH JIWA RAGANYA.pptx
4 TEMA BANGUNLAH JIWA RAGANYA.pptx
humassmkmuh1go
 
SELF INTRODUCING.pptx
SELF INTRODUCING.pptxSELF INTRODUCING.pptx
SELF INTRODUCING.pptx
melova1
 
Panduan Pelaksanaan KI Surabaya
Panduan Pelaksanaan KI SurabayaPanduan Pelaksanaan KI Surabaya
Panduan Pelaksanaan KI Surabaya
Kizu Zephyrion
 
Cedo pementoran teacher training
Cedo   pementoran teacher training Cedo   pementoran teacher training
Cedo pementoran teacher training
Javier Wei
 
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
IndraWijayaKusuma5
 
Kursus pembangunan sahsiah
Kursus pembangunan sahsiahKursus pembangunan sahsiah
Kursus pembangunan sahsiah
farahmohammat
 
modul projek kewirausahaan.pptx
modul projek kewirausahaan.pptxmodul projek kewirausahaan.pptx
modul projek kewirausahaan.pptx
hasanTina
 
Perkembangan karier di sekolah dasar edit
Perkembangan karier di sekolah dasar editPerkembangan karier di sekolah dasar edit
Perkembangan karier di sekolah dasar edit
auliyann
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
SlasiWidasmara1
 
Peranan bibimngan karir
Peranan bibimngan karirPeranan bibimngan karir
Peranan bibimngan karir
Smknjagong Empatax
 
Peranan bibimngan karir
Peranan bibimngan karirPeranan bibimngan karir
Peranan bibimngan karir
Smknjagong Empatax
 

Similar to Personal Branding CABEM Reva Aurelia Jessinta.pptx (20)

3
33
3
 
Laporan experiential
Laporan experientialLaporan experiential
Laporan experiential
 
Modul 3.2 - Elaborasi Pemahaman CGP 7.pdf
Modul 3.2 - Elaborasi Pemahaman CGP 7.pdfModul 3.2 - Elaborasi Pemahaman CGP 7.pdf
Modul 3.2 - Elaborasi Pemahaman CGP 7.pdf
 
Analisis swot jadi yunita
Analisis swot jadi yunitaAnalisis swot jadi yunita
Analisis swot jadi yunita
 
Pernyataan profesional
Pernyataan profesionalPernyataan profesional
Pernyataan profesional
 
Lembar Evaluasi Guru Penggerak contoh lembar penilaian
Lembar Evaluasi Guru Penggerak contoh lembar penilaianLembar Evaluasi Guru Penggerak contoh lembar penilaian
Lembar Evaluasi Guru Penggerak contoh lembar penilaian
 
Materi instruktur Elaborasi Pemahaman_Modul 1.3 CGP A6.pptx
Materi instruktur Elaborasi Pemahaman_Modul 1.3 CGP A6.pptxMateri instruktur Elaborasi Pemahaman_Modul 1.3 CGP A6.pptx
Materi instruktur Elaborasi Pemahaman_Modul 1.3 CGP A6.pptx
 
MODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptx
MODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptxMODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptx
MODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptx
 
(FASE F ) Bangunlah Jiwa dan Raganya OKE 2023.pptx
(FASE F ) Bangunlah Jiwa dan Raganya OKE 2023.pptx(FASE F ) Bangunlah Jiwa dan Raganya OKE 2023.pptx
(FASE F ) Bangunlah Jiwa dan Raganya OKE 2023.pptx
 
4 TEMA BANGUNLAH JIWA RAGANYA.pptx
4 TEMA BANGUNLAH JIWA RAGANYA.pptx4 TEMA BANGUNLAH JIWA RAGANYA.pptx
4 TEMA BANGUNLAH JIWA RAGANYA.pptx
 
SELF INTRODUCING.pptx
SELF INTRODUCING.pptxSELF INTRODUCING.pptx
SELF INTRODUCING.pptx
 
Panduan Pelaksanaan KI Surabaya
Panduan Pelaksanaan KI SurabayaPanduan Pelaksanaan KI Surabaya
Panduan Pelaksanaan KI Surabaya
 
Cedo pementoran teacher training
Cedo   pementoran teacher training Cedo   pementoran teacher training
Cedo pementoran teacher training
 
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
Koneksi Antar Materi Modul 3.3(Pengelolaan Program Yang Berdampak Pada Murid)...
 
Kursus pembangunan sahsiah
Kursus pembangunan sahsiahKursus pembangunan sahsiah
Kursus pembangunan sahsiah
 
modul projek kewirausahaan.pptx
modul projek kewirausahaan.pptxmodul projek kewirausahaan.pptx
modul projek kewirausahaan.pptx
 
Perkembangan karier di sekolah dasar edit
Perkembangan karier di sekolah dasar editPerkembangan karier di sekolah dasar edit
Perkembangan karier di sekolah dasar edit
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Peranan bibimngan karir
Peranan bibimngan karirPeranan bibimngan karir
Peranan bibimngan karir
 
Peranan bibimngan karir
Peranan bibimngan karirPeranan bibimngan karir
Peranan bibimngan karir
 

Recently uploaded

1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
ymikhael4
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
afifsalim12
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
ssuser0b6eb8
 
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
RifkiAbrar2
 
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
RobiahIqlima
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
narayafiryal8
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
benediktusmaksy
 
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
ssuser5e48eb
 

Recently uploaded (8)

1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
 
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
 
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
111078825-Nilai-Maksimum-Dan-Minimum-Turunan-Fungsi.pptx
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
 

Personal Branding CABEM Reva Aurelia Jessinta.pptx

  • 2. Hello! Reva Aurelia Jessinta mahasiswa baru Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang prodi D3 Analisis Farmasi dan Makanan memiliki pengalaman berorganisasi saat SMA sebagai anggota aktif dalam Organisasi Siswa SMA Negeri 2 Probolinggo. Dari pengalaman berorganisasi saya yang sebelumnya saya mendapatkan keterampilan yang belum pernah saya miliki sehingga saya ingin mengembangkan dan menambah kemampuan berorganisasi saya dalam kegiatan BEM Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang. Selain itu, saya juga ingin mengoptimalkan waktu di masa kuliah untuk belajar lebih banyak selain di bidang akademik.
  • 3. Strengths Saya melakukan tindakan yang telah saya pikirkan sebelumnya sehingga dapat mengetahui resiko apa yang akan saya dapatkan. Memiliki inisiatif dan sapat melakukan pembagian kerja saat ada tugas kelompok. Saya yakin dengan kemampuan saya dalam pengarsipan yang sistematis terhadap seluruh data yang saya miliki. Saya memiliki pengalamandalam mendata dan menghitung saat kegiatan organisasi siswa di SMA. 01 | Berpikir sebelum bertindak 02 | Memiliki inisiatif 04 | Andal dalam melakukan pengarsipan Keinginan berkomunikasi dan beradaptasi dengan baik membuat saya melakukan pergerakan pertama dalam percakapan. 03 | Keinginan berkomunikasi dan beradaptasi
  • 4. Weaknesses Bukan berarti saya tidak bisa, namun saat akan berbicara di depan umum saya perlu menyiapkan materi dan mental yang membutuhkan waktu lebih banyak. Terlalu memikirkan hal-hal diluar kendali saya dan tindakan saya yang sudah lewat sehingga saya selalu mengevaluasi tindakan saya untuk lebih baik kedepannya. Dalam mengatur waktu saya beberapa kali melakukan tindakan tidak sesuai dengan jadwal yang telah saya buat, namun saya selalu berusaha untuk tepat waktu dalam melakukan sesuatu. Berbicara di depan umum Overthinking Manajemen waktu Untuk mengambil keputusan, beberapa kali saya memerlukan tanggapan dan saran orang lain untuk diri saya sendiri. Kepercayaan Diri
  • 5. Tahun 2020-2021 merupakan waktu produktif saya di masa pandemi Covid-19 melalui Organisasi Siswa SMA Negeri 2 Kota Probolinggo. Organisasi Siswa SMA Negeri 2 Kota Probolinggo tetap aktif dalam mengadakan kegiatan bermanfaat bagi SMA Negeri 2 sendiri bahkan sekolah lain. Saya sebagai anggota sekbid Bahasa dan Sastra pernah menjadi anggota aktif sie acara, sie humas, dan sie konsumsi sehingga saya memiliki pengalaman dengan berbagai tugas. Saya memiliki pengalaman dalam mendata untuk pendaftaran dan membantu bendahara dalam menghitung keuangan untuk kegiatan yang dilaksanakan organisasi saat SMA. Dari pengalaman saya dalam berorganisasi membuat saya tertarik untuk bergabung dengan BEM Polkesma yang memiliki cakupan lebih luas dalam mengembangkan potensi saya dan ingin berkontribusi penuh dalam kegiatan yang ada di BEM Polkesma. Pengalaman
  • 6. Berdasarkan keunggulan dan kekurangan yang saya miliki, beberapa hal yang ingin saya capai jika bergabung dengan BEM Polkesma, yaitu : ● Dapat memperluas relasi dan memaksialkan kemampuan yang saya miliki ● Dapat menyalurkan ide untuk BEM Polkesma menjadi lebih baik ● Aktif dalam kegiatan di dalam maupun luar kampus ● Berkontribusi penuh dalam kegiatan BEM Polkesma untuk mengadakan kegiatan bermanfaat yang diminati mahasiswa polkesma