SlideShare a Scribd company logo
PERANAN VIRUS DALAM KEHIDUPAN MANUSIA
1. Peranan yang Menguntungkan
Sebagian besar virus merugikan karena cara hidupnya bersifat parasit intraselluler obligat pada sel hidup.
Namun demikian beberapa virus dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan kesejahteraan hidup manusia. Berikut
beberapa manfaat virus bagi manusia:
1) Virus dapat dimanfaatkan dalam teknologi rekayasa genetika (manipulasi informasi genetik), misal untuk
terapi gen. Terapi gen merupakan upaya perbaikan informasi genetik dengan memperbaiki susunan basa
nitrogen pada untaian DNA di dalam gen.
2) Pembuatan vaksin protein, selubung virus dapat digunakan sebagai protein khusus yang akan memacu
terbentuknya respon kekebalan tubuh melawan suatu penyakit.
3) Untuk pengobatan secara biologis, yaitu dengan melemahkan atau membunuh bakteri, jamur atau protozoa
yang bersifat patogen. Contoh nya Bakteriofag dapat digunakan untuk membunuh bakteri patogen.
4) Untuk pemberantasan serangga hama. Beberapa virus hidup parasit pada serangga. Virus tersebut dibiakkan
dan digunakan untuk menyemprot serangga atau tanaman, misalnya Baculovirus.
2. Peranan yang Merugikan
Virus yang merugikan adalah virus yang menyebabkan berbagai penyakit, baik pada manusia, hewan dan
tumbuhan. Tahukah kamu penyakit apa sajakah yang disebabkan oleh virus? Jika kamu belum bayak
mengetahui penyakit yang disebabkan oleh virus simaklah penjelasan di bawah ini.
a. Penyakit pada tumbuhan
1) Mosaik
Mosaik adalah penyakit yang menyebabkan bercak kuning pada daun tembakau, kacang tanah, pepaya,
cabai, tomat, kentang dan beberapa jenis labu. Penyakit ini disebabkan oleh Tobacco Mosaic Virus (TMV).
Penyebaran virus ini melalui perantaraan serangga.
2) Penyakit TYLC (Tomato Yellow Leaf Curl Virus)
Virus yang menyebabkan daun tumbuhan tomat berwarna kuning dan menggulung sehingga menurunkan
hasil panen.
3) Virus CVPD (Citrus Vein Phloem Degeneration)
Virus ini menyebabkan penyakit degenerasi pada batang dan daun jeruk. Virus ini menyerang sistem
pembuluh pengangkut floem pada tanaman jeruk.
4) Tungro
Virus tungro ini menyerang batang dan akar tanaman padi menyebabkan sel-sel daun mati sehingga
pertumbuhan terganggu dan kerdil. Penyebarannya oleh wereng coklat dan wereng hijau. Untuk mengatasinya
pemerintah menganjurkan mengunakan bibit padi varietas unggul tahan wereng (VUTW).
b. Penyakit pada Hewan
1) Rabies
Rabies merupakan infeksi akut pada susunan saraf pusat, disebabkan oleh Rhabdovirus yang dapat menular
ke manusia melalui gigitan atau air liur hewan penderita, misalnya anjing, kucing, dan monyet. Hewan yang
terkena rabies menunjukkan perilaku agresif atau kelumpuhan. Virus ditularkan ke manusia melalui gigitan
hewan yang terinfeksi. Setelah masa inkubasi yang sangat bervariasi, dari 13 - 60 hari, timbul gejala kesemutan
disekitar luka gigitan, perasaan gelisah, dan otot tegang. Gangguan fungsi otak, seperti hilangnya kesadaran,
terjadi kira-kira 1 minggu kemudian. Rabies dapat dicegah dengan pemberian vaksin.
2) Penyakit mulut dan kuku
Penyakit yang sangat menular pada hewan ternak sapi, domba, babi, kambing atau kerbau, Aphthovirus.
Penyakit ini ditularkan melalui udara, kontak langsung, makanan, dan peralatan yang terkontaminasi oleh virus.
Gejala hewan ternak yang terinfeksi antara lain gelisah, lesu, dehidrasi, pincang, demam mencapai 410 C ,
banyak mengeluarkan air liur, muncul vesikula yang berisi cairan bening sampai kuning kemerahan dan mudah
terkelupas pada bagian bibir, lidah, gusi, mukosa pipi, langit-langit mulut dan kuku. Penyakit kuku dan mulut
dapat dicegah dengan vaksinasi.
3) Tetelo (NCD)
Tetelo (parrot fever) atau NCD (New Castle Disease) yaitu penyakit pada unggas (misal ayam atau itik),
dengan gejala diare, batuk-batuk, dan kehilangan keseimbangan sehingga tubuhnya berputar-putar dengan
kepala tertekuk. Penyakit tetelo disebabkan oleh virus New Castle Disease (NCD), dan mudah menular, serta
menyebabkan kematian hewan ternak.
4) Tumor (kutil)
Penyakit tumor atau kutil pada ayam disebabkan oleh RSV (Rous Sarcoma Virus), dan tumor pada sapi
disebabkan oleh virus Bovine papillomavirus.
5) Flu burung
Penyakit flu burung atau Avian Influenza (A), disebabkan oleh HPAIV (Higly Pathogenic Avian Influenza
Virus) yang pada awalnya hanya menyerang unggas, beberapa virus mengalami mutasi menjadi semakin ganas
sehingga menyerang babi dan manusia. Jenis virus tipe A dan sub tipe H5N1.
c. Penyakit pada Manusia
Virus dapat menginfeksi dan menyebabkan penyakit pada berbagai organisme baik tumbuhan, hewan, dan
manusia.
1) Coronavirus (Covid-19)
Coronavirus (Covid-19) merupakankeluarga besar virus yang menyebabkan penyakit pada manusia dan
hewan. Pada manusia biasanya menyebabkan penyakit infeksi saluran pernapasan, mulai flu biasa hingga
penyait serius seperti Middle East Respiratory Syndrome (MERS) dan Sindrom Pernapasan AKut Berat/ Severe
Acute Respiratory Syndrome (SARS). Coronavirus jenis baru yang ditemukan pada manusia sejak kejadian luar
biasa muncul di Wuhan China, pada Desember 2019. Kemudian diberi nama Severe Acute Respiratory
Syndrome Coronavirus 2 (SARS-COV2) dan menebabkan penyakit Coronavirus Disease-2019 (COVID-19).
COVID-19 disebabkan oleh SARS-COV2 yang termasuk dalam keluarga besar coronavirus yang sama dengan
penyebab SARS pada tahun 2003, hanya berbeda jenis virusnya. Gejalanya mirip denga SARS, namun
penyebarannya yang lebih luas dan cepat ke beberapa negara disbanding SARS.
2) Gondong (parotitis)
Gondong yaitu penyakit pembengkakan kelenjar ludah (parotis), yang disebabkan oleh Paramyxovirus.
Penularan melalui kontak langsung dengan penderita, melalui ludah, urin maupun muntahan. Virus ini hanya
memiliki RNA. Paramyxovirus dapat tumbuh di jaringan otak, testis, glandula parotid dan kadang-kadang di
hati.
3) Herpes
Penyakit infeksi pada sel epitel, disebabkan oleh virus herpes simpleks HSV-1 dan HSV-2. Setelah terjadi
infeksi, virus tidak akan keluar dari tubuh dan tetap laten pada sel-sel saraf. Gejala penyakit nya adalah kulit
memerah dan muncul bintil-bintil seperti luka melepuh. Penyakit ini dapat menular melalui kontak langsung
dengan cairan yang berasal dari jaringan epitel yang terinfeksi.
4) Influenza dan para influenza
Penyakit pernapasan, dengan gejala tubuh menggigil, sakit kepala, batuk kering, demam, dan nyeri otot.
Influenza disebabkan oleh Orthomyxovirus yang berbentuk bulat. Virus influenza menyerang sel-sel saluran
pernapasan dan mudah menyebar dari satu orang ke orang yang lain saat penderita batuk, bersin atau kontak
tangan yang terkontaminasi. Parainfluenza yaitu penyakit saluran pernapasan, sering diderita oleh bayi dan
anak-anak , disebabkan oleh Parainfluenza virus.
5) AIDS
AIDS (acquired immunodeficiency syndrome) adalah penyakit penurunan sistem kekebalan tubuh yang
disebabkan oleh HIV (human immunodeficiency virus ). Penyakit ini pertama kali ditemukan oleh ilmuwan dari
Amerika Serikat, Michael S. Gottlieb dan Frederick P. Siegal (1979). Penyakit AIDS dilaporkan pertama kali
sampai di Amerika pada tahun 1981, sedangkan isolasi virus dilakukan pada akhir tahun 1983. HIV adalah virus
golongan retrovirus yang mempunyai 2 molekul RNA. Perjalanan sangat khas, yaitu memerlukan waktu yang
cukup lama (sekitar 10 tahun), dimulai dari stadium infeksi primer, penyebaran virus ke organ limfoid, masa
laten klinik, timbulnya ekspresi HIV, penyakit klinik dan kematian. Gejala yang dapat dilihat yaitu sesak napas,
diare, penurunan berat badan, rasa lelah, demam. Penularan AIDS berbeda dengan penularan penyakit akibat
virus lainnya, HIV menular melalui hubungan seksual dengan penderita AIDS , penggunaan jarum suntik bekas
oleh pengguna narkoba, transfusi darah yang tercemar HIV, dan ibu yang terinfeksi HIV kepada bayinya. HIV
tidak menular melalui udara, kontak biasa, ataupun melalui gigitan serangga, batuk, bersin, jabatan tangan.
Virus HIV terdapat dalam darah,cairan sperma, cairan yang dihasilkan vagina dan cairan tubuh lainnya dari
penderita AIDS.
6) Campak
Campak disebabkan oleh morbilivirus. Gejala campak yaitu demam tinggi, batuk,pilek, mata merah, dan
rasa nyeri di seluruh tubuh.
7) Hepatitis
Hepatitis (pembengkakan hati) disebabkan oleh virus hepatitis. Beberapa virus hepatitis yang telah dikenali
yaitu virus hepatitis A,B,C,D, dan E. Gejala umumnya yaitu demam, mual, dan muntah, serta perubahan warna
kulit dan selaput lendir terlihat kuning. Virus hepatitis A biasanya menimbulkan hepatitis akut (timbul secara
mendadak dan cepat memburuk), disebabkan oleh virus HAV dari genus Heparnavirus. Virus hepatitis B dapat
menimbulkan hepatitis akut maupun kronis (berlangsung terus menerus), disebabkan oleh virus HBV dari genus
Orthohepadnavirus. Penderita hepatitis B dan hepatitis C mempunyai resiko menderita kanker hati. Hepatitis C
disebabkan oleh virus HCV dari genus Hepacivirus. Virus hepatitis D hanya menginfeksi tubuh yang sudah
terkena hepatitis B, dan disebabkan oleh virus HDV dari genus Deltavirus. Virus hepatitis E biasanya
menimbulkan gejala penyakit seperti hepatitis A, yang disebabkan oleh virus HEV dari genus Herpesvirus.
8) Cacar variola (smallpox)
Cacar variola disebabkan oleh virus variola. Masa inkubasi virus variola sekitar 12 hari. Selama 1 - 5 hari
sebelumnya terjadi demam dan tubuh terasa lesu, kemudian munculnya gelembung (vesikula) pada kulit,
gelembung yang berisi nanah yang membentuk kerak, kemudian lepas dan meninggalkan bekas, yang lambat
laun akan memudar. Cacar variola dapat dicegah dengan vaksin Orthopoxvirus.
9) Cacar air varisela (chikenpox) dan herpes zoster (shingles)
Cacar air varisela merupakan penyakit ringan yang mudah menular, terutama pada anak-anak. Masa
inkubasi cacar air varisela sekitar dua minggu, dengan gejala demam, sesak napas, pegal linu, dan timbulnya
vesikula pada kulit dan selaput lendir. Herpes zoster yaitu penyakit cacar air yang diderita oleh orang dewasa
dengan gejala sama seperti cacar air varisela. Kedua penyakit tersebut disebabkan oleh virus varisela,
perbedaannya yaitu cacar air varisela disebabkan infeksi pertama virus, sedangkan herpes zoster disebabkan
pengaktifan kembali virus laten yang menetap di ujung saraf selama bertahun-tahun, dan aktif kembali jika daya
tahan tubuh menurun.
10) Polio (Poliomyelitis)
Poliomyelitis yaitu penyakit infeksi virus yang menyerang susunan saraf pusat. Serangan virus polio
menyebabkan lumpuh, terutama kaki, jika virus menginfeksi selaput otak (meninges) dan sumsum tulang
belakang. Penyakit ini mudah berjangkit dilingkungan dengan sanitasi yang buruk, menular melalui makanan
yang tercemar oleh feses penderita. Polio dapat dicegah dengan pemberian vaksin Salk.
11) Demam berdarah
Demam berdarah merupakan penyakit epidemi (wabah) di Indonesia, India, Filipina, yang disebabkan oleh
virus dengue dari genus Flavivirus ,melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictures. Gejala dari
penyakit ini yakni tubuh menggigil dan sakit kepala, bercak merah timbul dan berlangsung selama 24 - 72 jam.
Kadar trombosit dalam darah akan menurun dan kondisi paling parah yaitu terjadinya pendarahan yang dapat
menyebabkan kematian.
12) Ebola
Virus Ebola ditemukan pada tahun 1976 di Zaire Afrika Tengah. Ebola merupakan penyakit yang
mematikan, diperkirakan ditularkan ke manusia melalui babi yang terinfeksi. Virus ini menyerang sel darah
putih makrofag, jaringan fibroblas, kemudian menyebar ke organ-organ tubuh sehingga menyebabkan
pendarahan dan kematian penderitanya.
13) Chikungunya
Penyakit chikungunya disebabkan oleh virus chikungunya dan ditularkan oleh nyamuk Aedes aegypti dan
Aedes africanus. Gejala yang dirasakan penderita hampir sama dengan demam berdarah, dengan rasa nyeri yang
hebat di persendian tangan dan kaki sehingga menyebabkan kelumpuhan sementara pada penderita.
14) SARS
SARS (severe acute respiratory syndrome), menyebabkan gangguan akut pada saluran pernapasan dan
dapat menyebabkan kematian. Penyakit SARS disebabkan oleh coronavirus. SARS pertama kali muncul di Cina
pada akhir tahun 2002. Di sepanjang tahun 2003 kasus SARS merebak di seluruh dunia dan menyebabkan
sedikitnya 813 orang meninggal dunia. Gejalanya yaitu demam tinggi, menggigil, lesu, sakit kepala, nyeri otot,
batuk kering, dan sesak napas yang menyebabkan penderita kekurangan oksigen.
15) Tumor, kanker, karsinoma, dan kutil
Tumor adalah jaringan yang terbentuk dari sel-sel dengan kecepatan pembelahan melebihi batas normal.
Tumor ganas disebut kanker, sedangkan karsinoma adalah kanker pada jaringan lunak misalnya membran. Kutil
yaitu tumor jinak pada sel epitel kulit atau membran mukosa. Kutil, tumor kelamin, kanker mulut rahim dan
penis, karsinoma sel epitel skuamosa disebabkan oleh Papillomavirus.

More Related Content

What's hot

Yellow fever
Yellow feverYellow fever
Yellow fever
Soroy Lardo
 
Virus yang merugikan manusia hewan dan tumbuhan 2
Virus yang merugikan manusia hewan dan tumbuhan 2Virus yang merugikan manusia hewan dan tumbuhan 2
Virus yang merugikan manusia hewan dan tumbuhan 2Iyens Syeikhbu
 
Epidemiologi penyakit swine influenza
Epidemiologi penyakit swine influenzaEpidemiologi penyakit swine influenza
Epidemiologi penyakit swine influenza
Ester Muki
 
Lp dan askep hiv
Lp dan askep hivLp dan askep hiv
Lp dan askep hiv
triningandriyani
 
penyakit flu burung
penyakit flu burung penyakit flu burung
penyakit flu burung
mertayasa
 
Zoonosis Pada Hewan Peliharaan dan Cara Pencegahannya - World Zoonosis Day, D...
Zoonosis Pada Hewan Peliharaan dan Cara Pencegahannya - World Zoonosis Day, D...Zoonosis Pada Hewan Peliharaan dan Cara Pencegahannya - World Zoonosis Day, D...
Zoonosis Pada Hewan Peliharaan dan Cara Pencegahannya - World Zoonosis Day, D...
Tata Naipospos
 
Virus influenza
Virus influenzaVirus influenza
Virus influenza
calonmayat
 
Influenza
InfluenzaInfluenza
Influenza
fikri asyura
 
Macam macam penyakit menular
Macam macam penyakit menularMacam macam penyakit menular
Macam macam penyakit menular
Alfin Rifqi Febrian
 
Epidemiologi Penyakit flu burung
Epidemiologi Penyakit flu burungEpidemiologi Penyakit flu burung
Epidemiologi Penyakit flu burung
Intan Dwisari
 
Semoga Bermamfaat :) Penyakit
Semoga Bermamfaat :) PenyakitSemoga Bermamfaat :) Penyakit
Semoga Bermamfaat :) Penyakit
Tjoetnyak Izzatie
 
Vector Borne Disease
Vector Borne DiseaseVector Borne Disease
Vector Borne Disease
STIKes Sebelas April Sumedang
 
Zoonosis: Tip & Trik Pencegahan Penyakit Zoonotik di Masa Pandemi - Webinar A...
Zoonosis: Tip & Trik Pencegahan Penyakit Zoonotik di Masa Pandemi - Webinar A...Zoonosis: Tip & Trik Pencegahan Penyakit Zoonotik di Masa Pandemi - Webinar A...
Zoonosis: Tip & Trik Pencegahan Penyakit Zoonotik di Masa Pandemi - Webinar A...
Tata Naipospos
 
Avian influenza
Avian influenzaAvian influenza
Avian influenza
Mela Roviani
 
Flubio by Biofarma
Flubio by BiofarmaFlubio by Biofarma
Flubio by Biofarma
Hasanah Hasanah
 
Hantavirus pulmonary syndrome ppt
Hantavirus  pulmonary syndrome pptHantavirus  pulmonary syndrome ppt
Hantavirus pulmonary syndrome ppt
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES GORONTALO
 
Viral haemorragic fever
Viral haemorragic feverViral haemorragic fever
Viral haemorragic fever
Soroy Lardo
 

What's hot (20)

Yellow fever
Yellow feverYellow fever
Yellow fever
 
Virus yang merugikan manusia hewan dan tumbuhan 2
Virus yang merugikan manusia hewan dan tumbuhan 2Virus yang merugikan manusia hewan dan tumbuhan 2
Virus yang merugikan manusia hewan dan tumbuhan 2
 
1 o penyakit yang menyebabkan wabah
1 o penyakit yang menyebabkan wabah1 o penyakit yang menyebabkan wabah
1 o penyakit yang menyebabkan wabah
 
Epidemiologi penyakit swine influenza
Epidemiologi penyakit swine influenzaEpidemiologi penyakit swine influenza
Epidemiologi penyakit swine influenza
 
Lp dan askep hiv
Lp dan askep hivLp dan askep hiv
Lp dan askep hiv
 
penyakit flu burung
penyakit flu burung penyakit flu burung
penyakit flu burung
 
Zoonosis Pada Hewan Peliharaan dan Cara Pencegahannya - World Zoonosis Day, D...
Zoonosis Pada Hewan Peliharaan dan Cara Pencegahannya - World Zoonosis Day, D...Zoonosis Pada Hewan Peliharaan dan Cara Pencegahannya - World Zoonosis Day, D...
Zoonosis Pada Hewan Peliharaan dan Cara Pencegahannya - World Zoonosis Day, D...
 
Virus influenza
Virus influenzaVirus influenza
Virus influenza
 
Influenza
InfluenzaInfluenza
Influenza
 
Macam macam penyakit menular
Macam macam penyakit menularMacam macam penyakit menular
Macam macam penyakit menular
 
Epidemiologi Penyakit flu burung
Epidemiologi Penyakit flu burungEpidemiologi Penyakit flu burung
Epidemiologi Penyakit flu burung
 
Semoga Bermamfaat :) Penyakit
Semoga Bermamfaat :) PenyakitSemoga Bermamfaat :) Penyakit
Semoga Bermamfaat :) Penyakit
 
HIV
HIVHIV
HIV
 
Vector Borne Disease
Vector Borne DiseaseVector Borne Disease
Vector Borne Disease
 
Zoonosis: Tip & Trik Pencegahan Penyakit Zoonotik di Masa Pandemi - Webinar A...
Zoonosis: Tip & Trik Pencegahan Penyakit Zoonotik di Masa Pandemi - Webinar A...Zoonosis: Tip & Trik Pencegahan Penyakit Zoonotik di Masa Pandemi - Webinar A...
Zoonosis: Tip & Trik Pencegahan Penyakit Zoonotik di Masa Pandemi - Webinar A...
 
Avian influenza
Avian influenzaAvian influenza
Avian influenza
 
Flubio by Biofarma
Flubio by BiofarmaFlubio by Biofarma
Flubio by Biofarma
 
Hantavirus pulmonary syndrome ppt
Hantavirus  pulmonary syndrome pptHantavirus  pulmonary syndrome ppt
Hantavirus pulmonary syndrome ppt
 
Viral haemorragic fever
Viral haemorragic feverViral haemorragic fever
Viral haemorragic fever
 
Makalah malaria fatin
Makalah malaria fatinMakalah malaria fatin
Makalah malaria fatin
 

Similar to Peranan virus dalam kehidupan manusia

Peranan Virus Yang Merugikan
Peranan Virus Yang MerugikanPeranan Virus Yang Merugikan
Peranan Virus Yang Merugikan
irestya
 
Virus
VirusVirus
Makalah protista
Makalah protistaMakalah protista
Makalah protista
Alyaraisa Alpasha
 
VIRUS
VIRUSVIRUS
Kelompok biologi
Kelompok biologiKelompok biologi
Kelompok biologi
claudya bellinda
 
@Media interaktif peranan virus
@Media interaktif peranan virus@Media interaktif peranan virus
@Media interaktif peranan virusFiveti Pratiwi
 
Iris Zahra VirusVirusVirusVirusVirus.pptx
Iris Zahra VirusVirusVirusVirusVirus.pptxIris Zahra VirusVirusVirusVirusVirus.pptx
Iris Zahra VirusVirusVirusVirusVirus.pptx
akivamartino
 
Hiv 110712062348-phpapp01
Hiv 110712062348-phpapp01Hiv 110712062348-phpapp01
Hiv 110712062348-phpapp01isakurniawan
 
Ppt biologi bab virus kelas 12
Ppt biologi bab virus kelas 12Ppt biologi bab virus kelas 12
Ppt biologi bab virus kelas 12
HaikalWildan
 
virus
virusvirus
virus
vegabangun
 
Reproduksi virus. bag.2
Reproduksi virus.  bag.2Reproduksi virus.  bag.2
Reproduksi virus. bag.2tristyanto
 
environment pollution topic 1-public health
environment pollution topic 1-public healthenvironment pollution topic 1-public health
environment pollution topic 1-public health
Natalie Ulza
 
Analisis Situasi Berdasarkan Evidence Besed Dengan Pendekatan Ilmu Kesehatan ...
Analisis Situasi Berdasarkan Evidence Besed Dengan Pendekatan Ilmu Kesehatan ...Analisis Situasi Berdasarkan Evidence Besed Dengan Pendekatan Ilmu Kesehatan ...
Analisis Situasi Berdasarkan Evidence Besed Dengan Pendekatan Ilmu Kesehatan ...
AlbarFirdaus
 
Epidemologi
EpidemologiEpidemologi
Epidemologi
Azis Maulana Yusup
 
Epidemologi
EpidemologiEpidemologi
Epidemologi
Azis Maulana Yusup
 
Xii tkj 2 hiv aids
Xii tkj 2 hiv aidsXii tkj 2 hiv aids
Xii tkj 2 hiv aids
Risty Satriani
 
ilmuguru.org - Materi Biologi Kelas 10 BAB 2.ppt
ilmuguru.org - Materi Biologi Kelas 10 BAB 2.pptilmuguru.org - Materi Biologi Kelas 10 BAB 2.ppt
ilmuguru.org - Materi Biologi Kelas 10 BAB 2.ppt
Hanyauntuknoxtakutdi
 

Similar to Peranan virus dalam kehidupan manusia (20)

Peranan Virus Yang Merugikan
Peranan Virus Yang MerugikanPeranan Virus Yang Merugikan
Peranan Virus Yang Merugikan
 
Peran virus dalam kehidupan
Peran virus dalam kehidupanPeran virus dalam kehidupan
Peran virus dalam kehidupan
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
Makalah protista
Makalah protistaMakalah protista
Makalah protista
 
VIRUS
VIRUSVIRUS
VIRUS
 
Kelompok biologi
Kelompok biologiKelompok biologi
Kelompok biologi
 
@Media interaktif peranan virus
@Media interaktif peranan virus@Media interaktif peranan virus
@Media interaktif peranan virus
 
Iris Zahra VirusVirusVirusVirusVirus.pptx
Iris Zahra VirusVirusVirusVirusVirus.pptxIris Zahra VirusVirusVirusVirusVirus.pptx
Iris Zahra VirusVirusVirusVirusVirus.pptx
 
Hiv 110712062348-phpapp01
Hiv 110712062348-phpapp01Hiv 110712062348-phpapp01
Hiv 110712062348-phpapp01
 
Ppt biologi bab virus kelas 12
Ppt biologi bab virus kelas 12Ppt biologi bab virus kelas 12
Ppt biologi bab virus kelas 12
 
Virus
Virus Virus
Virus
 
virus
virusvirus
virus
 
Reproduksi virus. bag.2
Reproduksi virus.  bag.2Reproduksi virus.  bag.2
Reproduksi virus. bag.2
 
environment pollution topic 1-public health
environment pollution topic 1-public healthenvironment pollution topic 1-public health
environment pollution topic 1-public health
 
Analisis Situasi Berdasarkan Evidence Besed Dengan Pendekatan Ilmu Kesehatan ...
Analisis Situasi Berdasarkan Evidence Besed Dengan Pendekatan Ilmu Kesehatan ...Analisis Situasi Berdasarkan Evidence Besed Dengan Pendekatan Ilmu Kesehatan ...
Analisis Situasi Berdasarkan Evidence Besed Dengan Pendekatan Ilmu Kesehatan ...
 
Epidemologi
EpidemologiEpidemologi
Epidemologi
 
Epidemologi
EpidemologiEpidemologi
Epidemologi
 
Epidemologi
EpidemologiEpidemologi
Epidemologi
 
Xii tkj 2 hiv aids
Xii tkj 2 hiv aidsXii tkj 2 hiv aids
Xii tkj 2 hiv aids
 
ilmuguru.org - Materi Biologi Kelas 10 BAB 2.ppt
ilmuguru.org - Materi Biologi Kelas 10 BAB 2.pptilmuguru.org - Materi Biologi Kelas 10 BAB 2.ppt
ilmuguru.org - Materi Biologi Kelas 10 BAB 2.ppt
 

Recently uploaded

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 

Peranan virus dalam kehidupan manusia

  • 1. PERANAN VIRUS DALAM KEHIDUPAN MANUSIA 1. Peranan yang Menguntungkan Sebagian besar virus merugikan karena cara hidupnya bersifat parasit intraselluler obligat pada sel hidup. Namun demikian beberapa virus dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan kesejahteraan hidup manusia. Berikut beberapa manfaat virus bagi manusia: 1) Virus dapat dimanfaatkan dalam teknologi rekayasa genetika (manipulasi informasi genetik), misal untuk terapi gen. Terapi gen merupakan upaya perbaikan informasi genetik dengan memperbaiki susunan basa nitrogen pada untaian DNA di dalam gen. 2) Pembuatan vaksin protein, selubung virus dapat digunakan sebagai protein khusus yang akan memacu terbentuknya respon kekebalan tubuh melawan suatu penyakit. 3) Untuk pengobatan secara biologis, yaitu dengan melemahkan atau membunuh bakteri, jamur atau protozoa yang bersifat patogen. Contoh nya Bakteriofag dapat digunakan untuk membunuh bakteri patogen. 4) Untuk pemberantasan serangga hama. Beberapa virus hidup parasit pada serangga. Virus tersebut dibiakkan dan digunakan untuk menyemprot serangga atau tanaman, misalnya Baculovirus. 2. Peranan yang Merugikan Virus yang merugikan adalah virus yang menyebabkan berbagai penyakit, baik pada manusia, hewan dan tumbuhan. Tahukah kamu penyakit apa sajakah yang disebabkan oleh virus? Jika kamu belum bayak mengetahui penyakit yang disebabkan oleh virus simaklah penjelasan di bawah ini. a. Penyakit pada tumbuhan 1) Mosaik Mosaik adalah penyakit yang menyebabkan bercak kuning pada daun tembakau, kacang tanah, pepaya, cabai, tomat, kentang dan beberapa jenis labu. Penyakit ini disebabkan oleh Tobacco Mosaic Virus (TMV). Penyebaran virus ini melalui perantaraan serangga. 2) Penyakit TYLC (Tomato Yellow Leaf Curl Virus) Virus yang menyebabkan daun tumbuhan tomat berwarna kuning dan menggulung sehingga menurunkan hasil panen. 3) Virus CVPD (Citrus Vein Phloem Degeneration) Virus ini menyebabkan penyakit degenerasi pada batang dan daun jeruk. Virus ini menyerang sistem pembuluh pengangkut floem pada tanaman jeruk. 4) Tungro Virus tungro ini menyerang batang dan akar tanaman padi menyebabkan sel-sel daun mati sehingga pertumbuhan terganggu dan kerdil. Penyebarannya oleh wereng coklat dan wereng hijau. Untuk mengatasinya pemerintah menganjurkan mengunakan bibit padi varietas unggul tahan wereng (VUTW). b. Penyakit pada Hewan 1) Rabies Rabies merupakan infeksi akut pada susunan saraf pusat, disebabkan oleh Rhabdovirus yang dapat menular ke manusia melalui gigitan atau air liur hewan penderita, misalnya anjing, kucing, dan monyet. Hewan yang terkena rabies menunjukkan perilaku agresif atau kelumpuhan. Virus ditularkan ke manusia melalui gigitan hewan yang terinfeksi. Setelah masa inkubasi yang sangat bervariasi, dari 13 - 60 hari, timbul gejala kesemutan disekitar luka gigitan, perasaan gelisah, dan otot tegang. Gangguan fungsi otak, seperti hilangnya kesadaran, terjadi kira-kira 1 minggu kemudian. Rabies dapat dicegah dengan pemberian vaksin. 2) Penyakit mulut dan kuku Penyakit yang sangat menular pada hewan ternak sapi, domba, babi, kambing atau kerbau, Aphthovirus. Penyakit ini ditularkan melalui udara, kontak langsung, makanan, dan peralatan yang terkontaminasi oleh virus. Gejala hewan ternak yang terinfeksi antara lain gelisah, lesu, dehidrasi, pincang, demam mencapai 410 C , banyak mengeluarkan air liur, muncul vesikula yang berisi cairan bening sampai kuning kemerahan dan mudah terkelupas pada bagian bibir, lidah, gusi, mukosa pipi, langit-langit mulut dan kuku. Penyakit kuku dan mulut dapat dicegah dengan vaksinasi. 3) Tetelo (NCD) Tetelo (parrot fever) atau NCD (New Castle Disease) yaitu penyakit pada unggas (misal ayam atau itik), dengan gejala diare, batuk-batuk, dan kehilangan keseimbangan sehingga tubuhnya berputar-putar dengan kepala tertekuk. Penyakit tetelo disebabkan oleh virus New Castle Disease (NCD), dan mudah menular, serta menyebabkan kematian hewan ternak. 4) Tumor (kutil) Penyakit tumor atau kutil pada ayam disebabkan oleh RSV (Rous Sarcoma Virus), dan tumor pada sapi disebabkan oleh virus Bovine papillomavirus.
  • 2. 5) Flu burung Penyakit flu burung atau Avian Influenza (A), disebabkan oleh HPAIV (Higly Pathogenic Avian Influenza Virus) yang pada awalnya hanya menyerang unggas, beberapa virus mengalami mutasi menjadi semakin ganas sehingga menyerang babi dan manusia. Jenis virus tipe A dan sub tipe H5N1. c. Penyakit pada Manusia Virus dapat menginfeksi dan menyebabkan penyakit pada berbagai organisme baik tumbuhan, hewan, dan manusia. 1) Coronavirus (Covid-19) Coronavirus (Covid-19) merupakankeluarga besar virus yang menyebabkan penyakit pada manusia dan hewan. Pada manusia biasanya menyebabkan penyakit infeksi saluran pernapasan, mulai flu biasa hingga penyait serius seperti Middle East Respiratory Syndrome (MERS) dan Sindrom Pernapasan AKut Berat/ Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS). Coronavirus jenis baru yang ditemukan pada manusia sejak kejadian luar biasa muncul di Wuhan China, pada Desember 2019. Kemudian diberi nama Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2 (SARS-COV2) dan menebabkan penyakit Coronavirus Disease-2019 (COVID-19). COVID-19 disebabkan oleh SARS-COV2 yang termasuk dalam keluarga besar coronavirus yang sama dengan penyebab SARS pada tahun 2003, hanya berbeda jenis virusnya. Gejalanya mirip denga SARS, namun penyebarannya yang lebih luas dan cepat ke beberapa negara disbanding SARS. 2) Gondong (parotitis) Gondong yaitu penyakit pembengkakan kelenjar ludah (parotis), yang disebabkan oleh Paramyxovirus. Penularan melalui kontak langsung dengan penderita, melalui ludah, urin maupun muntahan. Virus ini hanya memiliki RNA. Paramyxovirus dapat tumbuh di jaringan otak, testis, glandula parotid dan kadang-kadang di hati. 3) Herpes Penyakit infeksi pada sel epitel, disebabkan oleh virus herpes simpleks HSV-1 dan HSV-2. Setelah terjadi infeksi, virus tidak akan keluar dari tubuh dan tetap laten pada sel-sel saraf. Gejala penyakit nya adalah kulit memerah dan muncul bintil-bintil seperti luka melepuh. Penyakit ini dapat menular melalui kontak langsung dengan cairan yang berasal dari jaringan epitel yang terinfeksi. 4) Influenza dan para influenza Penyakit pernapasan, dengan gejala tubuh menggigil, sakit kepala, batuk kering, demam, dan nyeri otot. Influenza disebabkan oleh Orthomyxovirus yang berbentuk bulat. Virus influenza menyerang sel-sel saluran pernapasan dan mudah menyebar dari satu orang ke orang yang lain saat penderita batuk, bersin atau kontak tangan yang terkontaminasi. Parainfluenza yaitu penyakit saluran pernapasan, sering diderita oleh bayi dan anak-anak , disebabkan oleh Parainfluenza virus. 5) AIDS AIDS (acquired immunodeficiency syndrome) adalah penyakit penurunan sistem kekebalan tubuh yang disebabkan oleh HIV (human immunodeficiency virus ). Penyakit ini pertama kali ditemukan oleh ilmuwan dari Amerika Serikat, Michael S. Gottlieb dan Frederick P. Siegal (1979). Penyakit AIDS dilaporkan pertama kali sampai di Amerika pada tahun 1981, sedangkan isolasi virus dilakukan pada akhir tahun 1983. HIV adalah virus golongan retrovirus yang mempunyai 2 molekul RNA. Perjalanan sangat khas, yaitu memerlukan waktu yang cukup lama (sekitar 10 tahun), dimulai dari stadium infeksi primer, penyebaran virus ke organ limfoid, masa laten klinik, timbulnya ekspresi HIV, penyakit klinik dan kematian. Gejala yang dapat dilihat yaitu sesak napas, diare, penurunan berat badan, rasa lelah, demam. Penularan AIDS berbeda dengan penularan penyakit akibat virus lainnya, HIV menular melalui hubungan seksual dengan penderita AIDS , penggunaan jarum suntik bekas oleh pengguna narkoba, transfusi darah yang tercemar HIV, dan ibu yang terinfeksi HIV kepada bayinya. HIV tidak menular melalui udara, kontak biasa, ataupun melalui gigitan serangga, batuk, bersin, jabatan tangan. Virus HIV terdapat dalam darah,cairan sperma, cairan yang dihasilkan vagina dan cairan tubuh lainnya dari penderita AIDS. 6) Campak Campak disebabkan oleh morbilivirus. Gejala campak yaitu demam tinggi, batuk,pilek, mata merah, dan rasa nyeri di seluruh tubuh. 7) Hepatitis Hepatitis (pembengkakan hati) disebabkan oleh virus hepatitis. Beberapa virus hepatitis yang telah dikenali yaitu virus hepatitis A,B,C,D, dan E. Gejala umumnya yaitu demam, mual, dan muntah, serta perubahan warna kulit dan selaput lendir terlihat kuning. Virus hepatitis A biasanya menimbulkan hepatitis akut (timbul secara mendadak dan cepat memburuk), disebabkan oleh virus HAV dari genus Heparnavirus. Virus hepatitis B dapat menimbulkan hepatitis akut maupun kronis (berlangsung terus menerus), disebabkan oleh virus HBV dari genus Orthohepadnavirus. Penderita hepatitis B dan hepatitis C mempunyai resiko menderita kanker hati. Hepatitis C disebabkan oleh virus HCV dari genus Hepacivirus. Virus hepatitis D hanya menginfeksi tubuh yang sudah
  • 3. terkena hepatitis B, dan disebabkan oleh virus HDV dari genus Deltavirus. Virus hepatitis E biasanya menimbulkan gejala penyakit seperti hepatitis A, yang disebabkan oleh virus HEV dari genus Herpesvirus. 8) Cacar variola (smallpox) Cacar variola disebabkan oleh virus variola. Masa inkubasi virus variola sekitar 12 hari. Selama 1 - 5 hari sebelumnya terjadi demam dan tubuh terasa lesu, kemudian munculnya gelembung (vesikula) pada kulit, gelembung yang berisi nanah yang membentuk kerak, kemudian lepas dan meninggalkan bekas, yang lambat laun akan memudar. Cacar variola dapat dicegah dengan vaksin Orthopoxvirus. 9) Cacar air varisela (chikenpox) dan herpes zoster (shingles) Cacar air varisela merupakan penyakit ringan yang mudah menular, terutama pada anak-anak. Masa inkubasi cacar air varisela sekitar dua minggu, dengan gejala demam, sesak napas, pegal linu, dan timbulnya vesikula pada kulit dan selaput lendir. Herpes zoster yaitu penyakit cacar air yang diderita oleh orang dewasa dengan gejala sama seperti cacar air varisela. Kedua penyakit tersebut disebabkan oleh virus varisela, perbedaannya yaitu cacar air varisela disebabkan infeksi pertama virus, sedangkan herpes zoster disebabkan pengaktifan kembali virus laten yang menetap di ujung saraf selama bertahun-tahun, dan aktif kembali jika daya tahan tubuh menurun. 10) Polio (Poliomyelitis) Poliomyelitis yaitu penyakit infeksi virus yang menyerang susunan saraf pusat. Serangan virus polio menyebabkan lumpuh, terutama kaki, jika virus menginfeksi selaput otak (meninges) dan sumsum tulang belakang. Penyakit ini mudah berjangkit dilingkungan dengan sanitasi yang buruk, menular melalui makanan yang tercemar oleh feses penderita. Polio dapat dicegah dengan pemberian vaksin Salk. 11) Demam berdarah Demam berdarah merupakan penyakit epidemi (wabah) di Indonesia, India, Filipina, yang disebabkan oleh virus dengue dari genus Flavivirus ,melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictures. Gejala dari penyakit ini yakni tubuh menggigil dan sakit kepala, bercak merah timbul dan berlangsung selama 24 - 72 jam. Kadar trombosit dalam darah akan menurun dan kondisi paling parah yaitu terjadinya pendarahan yang dapat menyebabkan kematian. 12) Ebola Virus Ebola ditemukan pada tahun 1976 di Zaire Afrika Tengah. Ebola merupakan penyakit yang mematikan, diperkirakan ditularkan ke manusia melalui babi yang terinfeksi. Virus ini menyerang sel darah putih makrofag, jaringan fibroblas, kemudian menyebar ke organ-organ tubuh sehingga menyebabkan pendarahan dan kematian penderitanya. 13) Chikungunya Penyakit chikungunya disebabkan oleh virus chikungunya dan ditularkan oleh nyamuk Aedes aegypti dan Aedes africanus. Gejala yang dirasakan penderita hampir sama dengan demam berdarah, dengan rasa nyeri yang hebat di persendian tangan dan kaki sehingga menyebabkan kelumpuhan sementara pada penderita. 14) SARS SARS (severe acute respiratory syndrome), menyebabkan gangguan akut pada saluran pernapasan dan dapat menyebabkan kematian. Penyakit SARS disebabkan oleh coronavirus. SARS pertama kali muncul di Cina pada akhir tahun 2002. Di sepanjang tahun 2003 kasus SARS merebak di seluruh dunia dan menyebabkan sedikitnya 813 orang meninggal dunia. Gejalanya yaitu demam tinggi, menggigil, lesu, sakit kepala, nyeri otot, batuk kering, dan sesak napas yang menyebabkan penderita kekurangan oksigen. 15) Tumor, kanker, karsinoma, dan kutil Tumor adalah jaringan yang terbentuk dari sel-sel dengan kecepatan pembelahan melebihi batas normal. Tumor ganas disebut kanker, sedangkan karsinoma adalah kanker pada jaringan lunak misalnya membran. Kutil yaitu tumor jinak pada sel epitel kulit atau membran mukosa. Kutil, tumor kelamin, kanker mulut rahim dan penis, karsinoma sel epitel skuamosa disebabkan oleh Papillomavirus.