ANGGOTA KELOMPOK


APRIADY



DIKY KRISTOPAN



DWI RAHAYU



NOR HIKMAH



RONIE
PERALATAN PROSES
DATA PADA PC
Alat Proses adalah CPU (Central Prosesing Unit) yang merupakan unit proses
utama dan terpenting dalam komputer yang mengendalikan seluruh proses
pengolahan data mulai dari membaca data dari peralatan input, mengolah atau
memproses sampai pada mengeluarkan informasi keperalatan Output.

Next
Perangkat-perangkat alat proses
data, yaitu sebagai berikut :

Next
I. Processor
Processor (pengolah data), atau sering juga orang menyebutnya CPU. CPU, singkatan dari Central Processing Unit),
merujuk kepada perangkat keras komputer yang memahami dan melaksanakan perintah dan data dari perangkat
lunak..Ada pun mikroprosesor adalah CPU yang diproduksi dalam sirkuit terpadu, seringkali dalam sebuah paket
sirkuit terpadu-tunggal.Sejak pertengahan tahun 1970-an, mikroprosesor sirkuit terpadu-tunggal ini telah umum
digunakan dan menjadi aspek penting dalam penerapan CPU.

II. Memory
Memory merupakan tempat meyimpan data atau instruksi.Semakin besar kapasitas memory yang di sediakanakan
semakin besar data atau instruksi yang dapat ditampung untuk diolah.

Next
III. VGA Card
VGA Card adalah perangkat berupa rangkaian elektronik berbentuk seperti Kartu, yang
berfungsi menghubungkan motherboard dengan monitor.

IV. Card I/O
Card I/O adalah sebuah card yang berfungsi menghubungkan motherboard dengan alat
input dan alat output. Ia juga berfungsi menghubungkan motherboard dengan harddisk
dan floppy disk drive.
V. CMOS
CMOS adalah suatu memory yang khusus yang berisi data vital
mengenai konfigurasi komputer dan bersifat semi-permanen.
CMOS memerlukan daya yang sangat kecil untuk
mempertahankan kontennya, dan chip ini memanfaatkan baterai
sebagai sumber daya listriknya.

Next
VI. Sound Card
Sound card adalah perangkat multimedia yang berfungsi untuk mengolah
suara pada komputer.

VII. LAN Card
LAN Card adalah kartu yang dipasang pada mainboard sebagai alat
penghubung komputer dalam suatu jaringan / network. Pengertian
Ethernet merupakan jenis skenario perkabelan dan pemrosesan
sinya luntuk data jaringan.

Next
VIII. Hard Disk
Hard Disk adalah alat untuk menyimpan data sementara maupun permanen. Harddisk
merupakan ruang simpan utama dalam sebuah komputer. Di situ lah seluruh sistem operasi
dan mekanisme kerja kantor dijalankan, setiap data dan informasi disimpan.

IX. Floppy Disk
Floppy Disk adalah perangkat penyimpanan data yang
terdiri dari sebuah medium penyimpanan magnetis bulat
yang tipis dan lentur, dilapisi lapisan persegi yang
berbentuk persegi atau persegi panjang.

Next
X. CD ROM
CD ROM digunakan untuk membaca compact disk dalam bentuk
audio atau CD-ROM. CD-ROM keluaran terbaru dapat membaca CDR (CD yang dapat ditulis) dan juga CD-RW (CD yang dapat ditulis
berulang-ulang).

XI. DVD ROM
DVD ROM adalah perangkat komputer yang berfungsi sebagai pembaca
data pada DVD.Perangkat ini memiliki bentuk fisik sama persis seperti CD
ROM Drive, akan tetapi memiliki fungsi yang berbeda.

Next
SELESAI…

Home

Finish
Fungsi Processor
- Melakukan operasi aritmatika dan logika terhadap data yang diambil dari memori atau
dari informasi yang dimasukkan melalui beberapa perangkat keras.
- CPU dikontrol menggunakan sekumpulan instruksi perangkat lunak komputer. CPU ini
Menjalankan Perangkat lunak dengan membacanya dari media penyimpan.Instruksiinstruksi tersebut kemudian disimpan terlebih dahulu pada memorifisik (RAM), yang mana
setiap instruksi akan diberi alamat unik yang disebut alamat memori.
- Selanjutnya, CPU dapat mengakses data-data pada RAM dengan menentukan alamat data
yang dikehendaki.

Cara Kerja Processor
Secara sederhana cara kerja prossesor intinya adalah menerima umpan atau perintah
masuk baik dari mouse, keybord atau pun alat penginput data terhubung yang lain
kemudian menerjemahkan atau memproses data perintah tersebut untuk kemudian
mengeluarkan/meneruskan outputnya ke hardware atau software terkait.
Prosesor terdiri dari tiga bagian utama, yaitu ;
• Control Unit (CU), merupakan komponen utama prosesor yang mengontrol semua
perangkat yang terpasang pada komputer, mulai dari input device sampai output device.
• Arithmetic Logic Unit (ALU), merupakan bagian dari prosesor yang khusus mengolah data
aritmatika (menambah, mengurang dll) serta data logika (perbandingan).
• Register merupakan tempat menyimpan data sementara yang akan diproses di ALU.
Fungsi Memory
- Berfungsi sebagai tempat penyimpanan data sementara bagi program yang sedang
diproses, data pada memori ini akan hilang jika komputer mati. Memory bekerja
dengan menyimpan & menyuplai data-data penting yang dibutuhkan Processor
dengan cepat untuk diolah menjadi informasi.
- Fungsi kapasitas merupakan halter penting pada memory. Dimana semakin besar
kapasitasnya, maka semakin banyak data yang dapat disimpan dan disuplai, yang
akhirnya membuat Processor bekerja lebih cepat.Suplai data ke RAM berasal dari
Hard Disk, suatu peralatan yang dapat menyimpan data secara permanen.
Fungsi VGA Card
Untuk mengolah data graphis dan ditampilkan di layar monitor, VGA juga memiliki
processor yang dinamakan GPU(Graphics Processing Unit) dan membutuhkan
memory juga.
Cara Kerja Memory
Sama dengan penjelasan cara kerja processor pada saat kita menyalakan komputer, device yang pertama
kali bekerja adalah Processor. Processor berfungsi sebagai pengolah data dan meminta data dari storage,
yaitu Hard Disk (HDD).Artinya data tersebut dikirim dari Hard Disk setelah ada permintaan dari Processor.

• Read Only Memory (ROM), yaitu memori yang hanya bisa dibaca saja, tidak dapat dirubah dan dihapus dan
sudah diisi oleh pabrik pembuat komputer. Isi ROM diperlukan pada saat komputer dihidupkan.Perintah yang
ada pada ROM sebagian akan dipindahkan ke RAM. Perintah yang ada di ROM antara lain adalah perintah
untuk membaca sistem operasi dari disk, perintah untuk mencek semua peralatan yang ada di unit sistem
dan perintah untuk menampilkan pesan di layar. Isi ROM tidak akan hilang meskipun tidak ada aliran listrik.
Tapi pada saat sekarang ini ROM telah mengalami perkembangan dan banyak macamnya, diantaranya :
• PROM (Programable ROM), yaitu ROM yang bisa kita program kembali dengan catatan hanya boleh satu kali
perubahan setelah itu tidak dapat lagi diprogram.
• RPROM (Re-Programable ROM), merupakan perkembangan dari versi PROM dimana kita dapat melakukan
perubahan berulang kali sesuai dengan yang diinginkan.
• EPROM (Erasable Program ROM), merupakan ROM yang dapat kita hapus dan program kembali, tapi cara
penghapusannya dengan menggunakan sinar ultraviolet.
• EEPROM (Electrically Erasable Program ROM), perkembangan mutakhir dari ROM dimana kita dapat
mengubah dan menghapus program ROM dengan menggunakan teknik elektrik. EEPROM ini merupakanjenis
yang paling banyak digunakan saat ini.
• Random Access Memori (RAM), dari namanya kita dapat artikan bahwa RAM adalah
memori yang dapat diakses secara random. RAM berfungsi untuk menyimpan
program yang kita olah untuk sementara waktu (power on) jika komputer kita
matikan, maka seluruh data yang tersimpan dalam RAM akan hilang. Tujuan dari
RAM ini adalah mempercepat pemroses data pada komputer. Agar data yang kita
buat tidak dapat hilang pada saat komputer dimatikan, maka diperlukan media
penyimpanan eksternal, seperti Disket, Harddisk, flash disk, PCMCIA card dan lainlain.
Beberapa Jenis Memory antara lain adalah ROM, RAM, EDORAM, SDRAM, DDRAM,
RDRAM, dan lain-lain. Memory yang umum dipakai berkapasitas mulai dari : 16 MB
32 MB, 54 MB, 256 MB 512 MB, 1 GB, dan seterusnya.

Peralatan proses data pada pc

  • 1.
  • 2.
  • 3.
    Alat Proses adalahCPU (Central Prosesing Unit) yang merupakan unit proses utama dan terpenting dalam komputer yang mengendalikan seluruh proses pengolahan data mulai dari membaca data dari peralatan input, mengolah atau memproses sampai pada mengeluarkan informasi keperalatan Output. Next
  • 4.
    Perangkat-perangkat alat proses data,yaitu sebagai berikut : Next
  • 5.
    I. Processor Processor (pengolahdata), atau sering juga orang menyebutnya CPU. CPU, singkatan dari Central Processing Unit), merujuk kepada perangkat keras komputer yang memahami dan melaksanakan perintah dan data dari perangkat lunak..Ada pun mikroprosesor adalah CPU yang diproduksi dalam sirkuit terpadu, seringkali dalam sebuah paket sirkuit terpadu-tunggal.Sejak pertengahan tahun 1970-an, mikroprosesor sirkuit terpadu-tunggal ini telah umum digunakan dan menjadi aspek penting dalam penerapan CPU. II. Memory Memory merupakan tempat meyimpan data atau instruksi.Semakin besar kapasitas memory yang di sediakanakan semakin besar data atau instruksi yang dapat ditampung untuk diolah. Next
  • 6.
    III. VGA Card VGACard adalah perangkat berupa rangkaian elektronik berbentuk seperti Kartu, yang berfungsi menghubungkan motherboard dengan monitor. IV. Card I/O Card I/O adalah sebuah card yang berfungsi menghubungkan motherboard dengan alat input dan alat output. Ia juga berfungsi menghubungkan motherboard dengan harddisk dan floppy disk drive. V. CMOS CMOS adalah suatu memory yang khusus yang berisi data vital mengenai konfigurasi komputer dan bersifat semi-permanen. CMOS memerlukan daya yang sangat kecil untuk mempertahankan kontennya, dan chip ini memanfaatkan baterai sebagai sumber daya listriknya. Next
  • 7.
    VI. Sound Card Soundcard adalah perangkat multimedia yang berfungsi untuk mengolah suara pada komputer. VII. LAN Card LAN Card adalah kartu yang dipasang pada mainboard sebagai alat penghubung komputer dalam suatu jaringan / network. Pengertian Ethernet merupakan jenis skenario perkabelan dan pemrosesan sinya luntuk data jaringan. Next
  • 8.
    VIII. Hard Disk HardDisk adalah alat untuk menyimpan data sementara maupun permanen. Harddisk merupakan ruang simpan utama dalam sebuah komputer. Di situ lah seluruh sistem operasi dan mekanisme kerja kantor dijalankan, setiap data dan informasi disimpan. IX. Floppy Disk Floppy Disk adalah perangkat penyimpanan data yang terdiri dari sebuah medium penyimpanan magnetis bulat yang tipis dan lentur, dilapisi lapisan persegi yang berbentuk persegi atau persegi panjang. Next
  • 9.
    X. CD ROM CDROM digunakan untuk membaca compact disk dalam bentuk audio atau CD-ROM. CD-ROM keluaran terbaru dapat membaca CDR (CD yang dapat ditulis) dan juga CD-RW (CD yang dapat ditulis berulang-ulang). XI. DVD ROM DVD ROM adalah perangkat komputer yang berfungsi sebagai pembaca data pada DVD.Perangkat ini memiliki bentuk fisik sama persis seperti CD ROM Drive, akan tetapi memiliki fungsi yang berbeda. Next
  • 10.
  • 11.
    Fungsi Processor - Melakukanoperasi aritmatika dan logika terhadap data yang diambil dari memori atau dari informasi yang dimasukkan melalui beberapa perangkat keras. - CPU dikontrol menggunakan sekumpulan instruksi perangkat lunak komputer. CPU ini Menjalankan Perangkat lunak dengan membacanya dari media penyimpan.Instruksiinstruksi tersebut kemudian disimpan terlebih dahulu pada memorifisik (RAM), yang mana setiap instruksi akan diberi alamat unik yang disebut alamat memori. - Selanjutnya, CPU dapat mengakses data-data pada RAM dengan menentukan alamat data yang dikehendaki. Cara Kerja Processor Secara sederhana cara kerja prossesor intinya adalah menerima umpan atau perintah masuk baik dari mouse, keybord atau pun alat penginput data terhubung yang lain kemudian menerjemahkan atau memproses data perintah tersebut untuk kemudian mengeluarkan/meneruskan outputnya ke hardware atau software terkait. Prosesor terdiri dari tiga bagian utama, yaitu ; • Control Unit (CU), merupakan komponen utama prosesor yang mengontrol semua perangkat yang terpasang pada komputer, mulai dari input device sampai output device. • Arithmetic Logic Unit (ALU), merupakan bagian dari prosesor yang khusus mengolah data aritmatika (menambah, mengurang dll) serta data logika (perbandingan). • Register merupakan tempat menyimpan data sementara yang akan diproses di ALU.
  • 12.
    Fungsi Memory - Berfungsisebagai tempat penyimpanan data sementara bagi program yang sedang diproses, data pada memori ini akan hilang jika komputer mati. Memory bekerja dengan menyimpan & menyuplai data-data penting yang dibutuhkan Processor dengan cepat untuk diolah menjadi informasi. - Fungsi kapasitas merupakan halter penting pada memory. Dimana semakin besar kapasitasnya, maka semakin banyak data yang dapat disimpan dan disuplai, yang akhirnya membuat Processor bekerja lebih cepat.Suplai data ke RAM berasal dari Hard Disk, suatu peralatan yang dapat menyimpan data secara permanen. Fungsi VGA Card Untuk mengolah data graphis dan ditampilkan di layar monitor, VGA juga memiliki processor yang dinamakan GPU(Graphics Processing Unit) dan membutuhkan memory juga.
  • 13.
    Cara Kerja Memory Samadengan penjelasan cara kerja processor pada saat kita menyalakan komputer, device yang pertama kali bekerja adalah Processor. Processor berfungsi sebagai pengolah data dan meminta data dari storage, yaitu Hard Disk (HDD).Artinya data tersebut dikirim dari Hard Disk setelah ada permintaan dari Processor. • Read Only Memory (ROM), yaitu memori yang hanya bisa dibaca saja, tidak dapat dirubah dan dihapus dan sudah diisi oleh pabrik pembuat komputer. Isi ROM diperlukan pada saat komputer dihidupkan.Perintah yang ada pada ROM sebagian akan dipindahkan ke RAM. Perintah yang ada di ROM antara lain adalah perintah untuk membaca sistem operasi dari disk, perintah untuk mencek semua peralatan yang ada di unit sistem dan perintah untuk menampilkan pesan di layar. Isi ROM tidak akan hilang meskipun tidak ada aliran listrik. Tapi pada saat sekarang ini ROM telah mengalami perkembangan dan banyak macamnya, diantaranya : • PROM (Programable ROM), yaitu ROM yang bisa kita program kembali dengan catatan hanya boleh satu kali perubahan setelah itu tidak dapat lagi diprogram. • RPROM (Re-Programable ROM), merupakan perkembangan dari versi PROM dimana kita dapat melakukan perubahan berulang kali sesuai dengan yang diinginkan. • EPROM (Erasable Program ROM), merupakan ROM yang dapat kita hapus dan program kembali, tapi cara penghapusannya dengan menggunakan sinar ultraviolet. • EEPROM (Electrically Erasable Program ROM), perkembangan mutakhir dari ROM dimana kita dapat mengubah dan menghapus program ROM dengan menggunakan teknik elektrik. EEPROM ini merupakanjenis yang paling banyak digunakan saat ini.
  • 14.
    • Random AccessMemori (RAM), dari namanya kita dapat artikan bahwa RAM adalah memori yang dapat diakses secara random. RAM berfungsi untuk menyimpan program yang kita olah untuk sementara waktu (power on) jika komputer kita matikan, maka seluruh data yang tersimpan dalam RAM akan hilang. Tujuan dari RAM ini adalah mempercepat pemroses data pada komputer. Agar data yang kita buat tidak dapat hilang pada saat komputer dimatikan, maka diperlukan media penyimpanan eksternal, seperti Disket, Harddisk, flash disk, PCMCIA card dan lainlain. Beberapa Jenis Memory antara lain adalah ROM, RAM, EDORAM, SDRAM, DDRAM, RDRAM, dan lain-lain. Memory yang umum dipakai berkapasitas mulai dari : 16 MB 32 MB, 54 MB, 256 MB 512 MB, 1 GB, dan seterusnya.