SlideShare a Scribd company logo
LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH
REPUBLIK INDONESIA
KEPUTUSAN
DEPUTI BIDANG MONITORING EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM
INFORMASI
NOMOR 3 TAHUN 2015
TENTANG
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SPSE 3.5 UNTUK MENJALANKAN
E-TENDERING DAN E-PURCHASING BERDASARKAN PERATURAN PRESIDEN
NOMOR 4 TAHUN 2015
DEPUTI BIDANG MONITORING EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM
INFORMASI
LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH,
Menimbang : bahwa dalam rangka melaksanakan ketentuan Pasal 109 ayat
(8) Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 tentang
Perubahan Keempat Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun
2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, serta
memperhatikan Pasal 5 ayat (2) Peraturan Kepala Lembaga
Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 1
Tahun 2015 tentang e-Tendering, dipandang perlu untuk
menetapkan keputusan Deputi Bidang Monitoring Evaluasi
dan Pengembangan Sistem Informasi tentang Panduan
Penggunaan aplikasi SPSE 3.5 untuk menjalankan e-
Tendering dan e-Purchasing berdasarkan Peraturan Presiden
Nomor 4 tahun 2015;
Mengingat : 1. Peraturan Presiden Nomor 106 Tahun 2007 tentang Lembaga
Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah sebagaimana
diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 157 tahun
2014 tentang Perubahan atas Peraturan Presiden Nomor 106
Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah;
2. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah sebagaimana diubah terakhir dengan
Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 tentang Perubahan
Keempat atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010
tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 5, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5655);
3. Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah Nomor 1 Tahun 2015 tentang e-Tendering ;
MEMUTUSKAN:
Menetapkan: KEPUTUSAN DEPUTI MONITORING EVALUASI DAN
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI LEMBAGA KEBIJAKAN
PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH TENTANG
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SPSE 3.5 UNTUK
MENJALANKAN E-TENDERING DAN E-PURCHASING
BERDASARKAN PERATURAN PRESIDEN NOMOR 4 TAHUN
2015.
.
KESATU : Menetapkan panduan penggunaan aplikasi SPSE 3.5 untuk
menjalankan e-tendering dan e-purchasing berdasarkan
Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015.
KEDUA : Panduan penggunaan aplikasi Sistem Pengadaan Secara
Elektronik sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU berlaku
secara nasional dan menjadi acuan dalam penyelenggaraan
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah secara elektronik.
KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila
terdapat kekeliruan akan dilakukan perbaikan sebagaimana
mestinya.
Ditetapkan di Jakarta
pada tanggal
DEPUTI MONITORING EVALUASI
DAN PENGEMBANGAN SISTEM
INFORMASI,
ROBIN ASAD SURYO
Tembusan:
1. Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
2. Sekretaris Utama LKPP;
LAMPIRAN : KEPUTUSAN DEPUTI MONITORING
EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM
INFORMASI TENTANG PANDUAN
PENGGUNAAN APLIKASI SPSE 3.5
UNTUK MENJALANKAN E-TENDERING
DAN E-PURCHASING BERDASARKAN
PERATURAN PRESIDEN NOMOR 4
TAHUN 2015
NOMOR :
TANGGAL :
No Metode Pemilihan Solusi
1 e-Lelang Umum/e-Lelang Sederhana/e-Lelang Pemilihan Langsung
Metode Kualifikasi :
Pascakualifikasi
Metode
Pemasukkan
Penawaran :
1 File / 2 File
Metode Evaluasi :
Gugur / Nilai /
Umur Ekonomis
Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan langkah
:
a. membuat paket
b. membuat lelang
c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP
langsung menekan tombol
d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
ditutup/diulang karena, diisi dengan
“Penyesuaian dengan Peraturan Presiden
Nomor 4 Tahun 2015”
e. klik tombol
f. mengikuti alur pada aplikasi
2 e-Lelang Umum
Metode Kualifikasi :
Prakualifikasi
Metode
Pemasukkan
Penawaran :
1 File / 2 File / 2
Tahap
Metode Evaluasi :
Gugur / Nilai /
Umur Ekonomis
Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan langkah
:
a. membuat paket
b. membuat lelang
c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP
langsung menekan tombol
d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
ditutup/diulang karena, diisi dengan
“Penyesuaian dengan Peraturan Presiden
Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Awal”
e. klik tombol
f. membuat lelang ulang (lelang ini dianggap
sebagai lelang awal)
g. dalam hal diperlukan sanggahan kualifikasi,
panitia memasukkan waktu pada halaman
Jadwal Lelang pada tahap Masa Sanggah
Kualifikasi
h. dalam hal tidak diperlukan sanggahan
kualifikasi, panitia pada halaman Jadwal
Lelang memasukkan waktu 1 menit pada
tahap Masa Sanggah Kualifikasi
i. dalam hal penyedia yang memasukkan
dokumen kualifikasi kurang dari 3 (tiga)
penyedia, maka Pokja ULP melakukan lelang
ulang (walaupun dokumen kualifikasi
penyedia dapat dibuka) serta pada form isian
Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang
karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan
Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 –
Lelang Ulang”
j. dalam hal penyedia yang memasukkan
dokumen kualifikasi lebih dari 3 (tiga)
penyedia, namun yang lulus evaluasi
kualifikasi kurang dari 3 (tiga) penyedia,
maka Pokja ULP melakukan lelang ulang
(walaupun sistem dapat dilanjutkan), serta
pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
ditutup/diulang karena, diisi dengan
“Penyesuaian dengan Peraturan Presiden
Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Ulang”
k. dalam hal setelah lelang ulang akibat huruf i
atau j, maka Pokja ULP melanjutkan proses
evaluasi kualifikasi.
3 e-Seleksi Umum untuk Jasa Konsultansi Perorangan
Metode Kualifikasi :
Pascakualifikasi
Metode Pemasukan
Penawaran :
1 (satu) File
Metode Evaluasi :
Kualitas
Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan
langkah :
a. membuat paket
b. membuat lelang
c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP
langsung menekan tombol
d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
ditutup/diulang karena, diisi dengan
“Penyesuaian dengan Peraturan Presiden
Nomor 4 Tahun 2015”
e. klik tombol
f. mengikuti alur pada aplikasi
4 e-Seleksi Sederhana untuk Jasa Konsultansi Badan Usaha
Metode Kualifikasi :
Pascakualifikasi
Metode Pemasukan
Penawaran :
1 (satu) File
Metode Evaluasi :
Biaya Terendah /
Pagu Anggaran
Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan
langkah :
a. membuat paket
b. membuat lelang
c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP
langsung menekan tombol
d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
ditutup/diulang karena, diisi dengan
“Penyesuaian dengan Peraturan Presiden
Nomor 4 Tahun 2015”
e. klik tombol
f. pada field Kategori, pilih Jasa Konsultansi
Perorangan
g. pada field Jenis Pelelangan, pilih e-Seleksi
Sederhana
h. pada field Metode, pilih Pascakualifikasi-1
File-Kualitas
5 E-Seleksi Umum untuk Jasa Konsultansi Badan Usaha
Metode Kualifikasi :
Prakualifikasi
Metode Pemasukan
Penawaran :
1 (satu) File
Metode Evaluasi :
Biaya Terendah /
Pagu Anggaran
Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan
langkah :
a. membuat paket
b. membuat lelang
c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP
langsung menekan tombol
d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
ditutup/diulang karena, diisi dengan
“Penyesuaian dengan Peraturan Presiden
Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Awal”
e. klik tombol
f. membuat lelang ulang (lelang ini dianggap
sebagai lelang awal)
g. pada field Kategori, pilih Jasa Konsultansi
Badan Usaha
h. pada field Jenis Pelelangan, pilih e-Seleksi
Sederhana
i. pada field Metode, pilih Pascakualifikasi-1
File-Biaya Terendah atau Pascakualifikasi-
1 File-Pagu Anggaran
j. dalam hal diperlukan sanggahan kualifikasi,
panitia memasukkan waktu pada halaman
Jadwal Lelang pada tahap Masa Sanggah
Kualifikasi
k. dalam hal tidak diperlukan sanggahan
kualifikasi, panitia pada halaman Jadwal
Lelang memasukkan waktu 1 menit pada
tahap Masa Sanggah Kualifikasi
l. dalam hal penyedia yang memasukkan
dokumen kualifikasi kurang dari 3 (tiga)
penyedia, maka Pokja ULP melakukan lelang
ulang (walaupun dokumen kualifikasi
penyedia dapat dibuka) serta pada form isian
Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang
karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan
Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 –
Lelang Ulang”
m. dalam hal penyedia yang memasukkan
dokumen kualifikasi lebih dari 3 (tiga)
penyedia, namun yang lulus evaluasi
kualifikasi kurang dari 3 (tiga) penyedia,
maka Pokja ULP melakukan lelang ulang
(walaupun sistem dapat dilanjutkan), serta
pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
ditutup/diulang karena, diisi dengan
“Penyesuaian dengan Peraturan Presiden
Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Ulang”
n. dalam hal setelah lelang ulang akibat huruf l
atau m, maka Pokja ULP melanjutkan proses
evaluasi kualifikasi.
6 e-Seleksi Umum untuk Jasa Konsultansi Badan Usaha
Metode Kualifikasi :
Prakualifikasi
Metode
Pemasukkan
Penawaran :
2 File
Metode Evaluasi :
Kualitas /
Kualitas dan Biaya
/ Pagu Anggaran
Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan
langkah :
a. membuat paket
b. membuat lelang
c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP
langsung menekan tombol
d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
ditutup/diulang karena, diisi dengan
“Penyesuaian dengan Peraturan Presiden
Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Awal”
e. klik tombol
f. membuat lelang ulang (lelang ini dianggap
sebagai lelang awal)
g. pada field Kategori, pilih Jasa Konsultansi
Badan Usaha
h.pada field Jenis Pelelangan, pilih e-Seleksi
Umum
i. dalam hal diperlukan sanggahan kualifikasi,
panitia memasukkan waktu pada halaman
Jadwal Lelang pada tahap Masa Sanggah
Kualifikasi
j. dalam hal tidak diperlukan sanggahan
kualifikasi, panitia pada halaman Jadwal
Lelang memasukkan waktu 1 menit pada
tahap Masa Sanggah Kualifikasi
k. dalam hal penyedia yang memasukkan
dokumen kualifikasi kurang dari 3 (tiga)
penyedia, maka Pokja ULP melakukan lelang
ulang (walaupun dokumen kualifikasi
penyedia dapat dibuka) serta pada form isian
Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang
karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan
Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 –
Lelang Ulang”
l. dalam hal penyedia yang memasukkan
dokumen kualifikasi lebih dari 3 (tiga)
penyedia, namun yang lulus evaluasi
kualifikasi kurang dari 3 (tiga) penyedia,
maka Pokja ULP melakukan lelang ulang
(walaupun sistem dapat dilanjutkan), serta
pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
ditutup/diulang karena, diisi dengan
“Penyesuaian dengan Peraturan Presiden
Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Ulang”
m. dalam hal setelah lelang ulang akibat huruf k
atau l, maka Pokja ULP melanjutkan proses
evaluasi kualifikasi
n. apabila penyedia yang lulus kualifikasi lebih
dari 3, panitia membuat daftar pendek 3 (tiga)
sampai 5 (lima) penyedia.
7. E-Purchasing Pihak yang melakukan e-Purchasing :
a. Pejabat Pengadaan dalam melaksanakan
pengadaan barang/jasa pemerintah melalui e-
purchasing dapat dibuatkan user id sebagai
panitia pada aplikasi SPSE v.3.5 untuk dapat
membuat paket pada aplikasi e-Purchasing.
b. PPK dalam melaksanakan pengadaan
barang/jasa pemerintah melalui e-purchasing
dapat dibuatkan user id sebagai panitia pada
aplikasi SPSE v.3.5 untuk dapat membuat
paket pada aplikasi e-Purchasing, sehingga
PPK yang bersangkutan memiliki 2 user id
(user id panitia untuk membuat paket, dan
user id ppk untuk menyetujui paket)
DEPUTI MONITORING EVALUASI
DAN PENGEMBANGAN SISTEM
INFORMASI,
ROBIN ASAD SURYO

More Related Content

Viewers also liked

Perka lkpp No.13 Tahun 2013 PBJ di Desa
Perka lkpp No.13 Tahun 2013 PBJ di DesaPerka lkpp No.13 Tahun 2013 PBJ di Desa
Perka lkpp No.13 Tahun 2013 PBJ di Desa
Irman Gapur
 
Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Lampiran perka no. 14 tahun 2012Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Irman Gapur
 
Surat Edaran LPJK Klasifikasi Tenaga Terampil
Surat Edaran LPJK Klasifikasi Tenaga TerampilSurat Edaran LPJK Klasifikasi Tenaga Terampil
Surat Edaran LPJK Klasifikasi Tenaga Terampil
Irman Gapur
 
Permendagri 68 th-2015 baju pdh
Permendagri 68 th-2015 baju pdhPermendagri 68 th-2015 baju pdh
Permendagri 68 th-2015 baju pdh
Irman Gapur
 
Pp 38 2015 gaji 13
Pp 38 2015 gaji 13Pp 38 2015 gaji 13
Pp 38 2015 gaji 13
Irman Gapur
 
Web разработка и поисковая оптимизация в LuxSite.com.ua
Web разработка и поисковая оптимизация в LuxSite.com.uaWeb разработка и поисковая оптимизация в LuxSite.com.ua
Web разработка и поисковая оптимизация в LuxSite.com.ua
nykolay1987
 
SBU KONVERSI
SBU KONVERSI SBU KONVERSI
SBU KONVERSI
Irman Gapur
 
Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Lampiran perka no. 14 tahun 2012Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Irman Gapur
 

Viewers also liked (8)

Perka lkpp No.13 Tahun 2013 PBJ di Desa
Perka lkpp No.13 Tahun 2013 PBJ di DesaPerka lkpp No.13 Tahun 2013 PBJ di Desa
Perka lkpp No.13 Tahun 2013 PBJ di Desa
 
Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Lampiran perka no. 14 tahun 2012Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Lampiran perka no. 14 tahun 2012
 
Surat Edaran LPJK Klasifikasi Tenaga Terampil
Surat Edaran LPJK Klasifikasi Tenaga TerampilSurat Edaran LPJK Klasifikasi Tenaga Terampil
Surat Edaran LPJK Klasifikasi Tenaga Terampil
 
Permendagri 68 th-2015 baju pdh
Permendagri 68 th-2015 baju pdhPermendagri 68 th-2015 baju pdh
Permendagri 68 th-2015 baju pdh
 
Pp 38 2015 gaji 13
Pp 38 2015 gaji 13Pp 38 2015 gaji 13
Pp 38 2015 gaji 13
 
Web разработка и поисковая оптимизация в LuxSite.com.ua
Web разработка и поисковая оптимизация в LuxSite.com.uaWeb разработка и поисковая оптимизация в LuxSite.com.ua
Web разработка и поисковая оптимизация в LuxSite.com.ua
 
SBU KONVERSI
SBU KONVERSI SBU KONVERSI
SBU KONVERSI
 
Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Lampiran perka no. 14 tahun 2012Lampiran perka no. 14 tahun 2012
Lampiran perka no. 14 tahun 2012
 

Similar to Pengunaan ASPSE 3.5

Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Khalid Mustafa
 
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres1 tahun 2015
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres1 tahun 2015Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres1 tahun 2015
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres1 tahun 2015
Yuni
 
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres 1 tahun 2015
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres 1 tahun 2015Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres 1 tahun 2015
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres 1 tahun 2015
Ssdotnet
 
Paparan sosialisasi perpres no 4 dan inpres no 1 tahun 2015 pengadaan baran...
Paparan sosialisasi perpres no 4 dan inpres no 1 tahun 2015   pengadaan baran...Paparan sosialisasi perpres no 4 dan inpres no 1 tahun 2015   pengadaan baran...
Paparan sosialisasi perpres no 4 dan inpres no 1 tahun 2015 pengadaan baran...
Eko Wachyu
 
Sosialisasi Offline Kompetisi LAPOR_New.pdf
Sosialisasi Offline Kompetisi LAPOR_New.pdfSosialisasi Offline Kompetisi LAPOR_New.pdf
Sosialisasi Offline Kompetisi LAPOR_New.pdf
BagotAfandi
 
Slide Recall Modul 4 Melakukan Pemilihan Penyedia Barang Jasa Level 1.pptx
Slide Recall Modul 4 Melakukan Pemilihan Penyedia Barang Jasa Level 1.pptxSlide Recall Modul 4 Melakukan Pemilihan Penyedia Barang Jasa Level 1.pptx
Slide Recall Modul 4 Melakukan Pemilihan Penyedia Barang Jasa Level 1.pptx
DinasPariwisataMaluk
 
Materi 8 pbj melalui penyedia
Materi 8 pbj melalui penyediaMateri 8 pbj melalui penyedia
Materi 8 pbj melalui penyedia
Mikhail Rasyid
 
Si kap dan spse 4.3
Si kap dan spse 4.3Si kap dan spse 4.3
Si kap dan spse 4.3
dodimeigo
 
E tendering
E tenderingE tendering
E tendering
Armida Share
 
pengenalan spse 43.pptx
pengenalan spse 43.pptxpengenalan spse 43.pptx
pengenalan spse 43.pptx
ssuserfe9c841
 
adc6a_Konsep_Pengganti_Permen_PUPR_31_6copy.pptx
adc6a_Konsep_Pengganti_Permen_PUPR_31_6copy.pptxadc6a_Konsep_Pengganti_Permen_PUPR_31_6copy.pptx
adc6a_Konsep_Pengganti_Permen_PUPR_31_6copy.pptx
AbdulArafiq1
 
Contoh Soal M4 Pemilihan Penyedia PBJP.pdf
Contoh Soal M4 Pemilihan Penyedia PBJP.pdfContoh Soal M4 Pemilihan Penyedia PBJP.pdf
Contoh Soal M4 Pemilihan Penyedia PBJP.pdf
sisibocil7
 
Pascakualifikasi SPSE v4.5.pdf
Pascakualifikasi  SPSE v4.5.pdfPascakualifikasi  SPSE v4.5.pdf
Pascakualifikasi SPSE v4.5.pdf
NakulaFisher1
 
Master dok seleksi iswahyudi
Master dok seleksi iswahyudiMaster dok seleksi iswahyudi
Master dok seleksi iswahyudi
arifIkrimah1818
 
Buku Panduan PPK PILKADA 2015 (Daftar Pemilih)
Buku Panduan PPK PILKADA 2015 (Daftar Pemilih)Buku Panduan PPK PILKADA 2015 (Daftar Pemilih)
Buku Panduan PPK PILKADA 2015 (Daftar Pemilih)
Cecep Husni Mubarok, S.Kom., M.T.
 
05 panduan pembangunan portfolio ppt dr auto ilpkl
05 panduan pembangunan portfolio ppt dr auto ilpkl05 panduan pembangunan portfolio ppt dr auto ilpkl
05 panduan pembangunan portfolio ppt dr auto ilpkl
Institut Latihan Perindustrian Kuala Lumpur
 
Dok pq.e bansos
Dok pq.e bansosDok pq.e bansos
Dok pq.e bansos
Aziz Sutisna
 
16. panduan user ppk e purchasing(ref.09.03.2015)
16. panduan user ppk   e purchasing(ref.09.03.2015)16. panduan user ppk   e purchasing(ref.09.03.2015)
16. panduan user ppk e purchasing(ref.09.03.2015)
fionarazqa
 
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdfUSER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
Muhammad Bin Ismail
 

Similar to Pengunaan ASPSE 3.5 (20)

Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
 
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres1 tahun 2015
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres1 tahun 2015Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres1 tahun 2015
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres1 tahun 2015
 
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres 1 tahun 2015
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres 1 tahun 2015Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres 1 tahun 2015
Paparan sosialisasi perpres 4 dan inpres 1 tahun 2015
 
Paparan sosialisasi perpres no 4 dan inpres no 1 tahun 2015 pengadaan baran...
Paparan sosialisasi perpres no 4 dan inpres no 1 tahun 2015   pengadaan baran...Paparan sosialisasi perpres no 4 dan inpres no 1 tahun 2015   pengadaan baran...
Paparan sosialisasi perpres no 4 dan inpres no 1 tahun 2015 pengadaan baran...
 
Sosialisasi Offline Kompetisi LAPOR_New.pdf
Sosialisasi Offline Kompetisi LAPOR_New.pdfSosialisasi Offline Kompetisi LAPOR_New.pdf
Sosialisasi Offline Kompetisi LAPOR_New.pdf
 
Slide Recall Modul 4 Melakukan Pemilihan Penyedia Barang Jasa Level 1.pptx
Slide Recall Modul 4 Melakukan Pemilihan Penyedia Barang Jasa Level 1.pptxSlide Recall Modul 4 Melakukan Pemilihan Penyedia Barang Jasa Level 1.pptx
Slide Recall Modul 4 Melakukan Pemilihan Penyedia Barang Jasa Level 1.pptx
 
Materi 8 pbj melalui penyedia
Materi 8 pbj melalui penyediaMateri 8 pbj melalui penyedia
Materi 8 pbj melalui penyedia
 
Si kap dan spse 4.3
Si kap dan spse 4.3Si kap dan spse 4.3
Si kap dan spse 4.3
 
E tendering
E tenderingE tendering
E tendering
 
pengenalan spse 43.pptx
pengenalan spse 43.pptxpengenalan spse 43.pptx
pengenalan spse 43.pptx
 
adc6a_Konsep_Pengganti_Permen_PUPR_31_6copy.pptx
adc6a_Konsep_Pengganti_Permen_PUPR_31_6copy.pptxadc6a_Konsep_Pengganti_Permen_PUPR_31_6copy.pptx
adc6a_Konsep_Pengganti_Permen_PUPR_31_6copy.pptx
 
Contoh Soal M4 Pemilihan Penyedia PBJP.pdf
Contoh Soal M4 Pemilihan Penyedia PBJP.pdfContoh Soal M4 Pemilihan Penyedia PBJP.pdf
Contoh Soal M4 Pemilihan Penyedia PBJP.pdf
 
Pascakualifikasi SPSE v4.5.pdf
Pascakualifikasi  SPSE v4.5.pdfPascakualifikasi  SPSE v4.5.pdf
Pascakualifikasi SPSE v4.5.pdf
 
8.08 mp tindakan pencegahan
8.08  mp tindakan pencegahan8.08  mp tindakan pencegahan
8.08 mp tindakan pencegahan
 
Master dok seleksi iswahyudi
Master dok seleksi iswahyudiMaster dok seleksi iswahyudi
Master dok seleksi iswahyudi
 
Buku Panduan PPK PILKADA 2015 (Daftar Pemilih)
Buku Panduan PPK PILKADA 2015 (Daftar Pemilih)Buku Panduan PPK PILKADA 2015 (Daftar Pemilih)
Buku Panduan PPK PILKADA 2015 (Daftar Pemilih)
 
05 panduan pembangunan portfolio ppt dr auto ilpkl
05 panduan pembangunan portfolio ppt dr auto ilpkl05 panduan pembangunan portfolio ppt dr auto ilpkl
05 panduan pembangunan portfolio ppt dr auto ilpkl
 
Dok pq.e bansos
Dok pq.e bansosDok pq.e bansos
Dok pq.e bansos
 
16. panduan user ppk e purchasing(ref.09.03.2015)
16. panduan user ppk   e purchasing(ref.09.03.2015)16. panduan user ppk   e purchasing(ref.09.03.2015)
16. panduan user ppk e purchasing(ref.09.03.2015)
 
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdfUSER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
 

More from Irman Gapur

Nama nama jabatan fungsional umum
Nama nama jabatan fungsional umumNama nama jabatan fungsional umum
Nama nama jabatan fungsional umum
Irman Gapur
 
Perpres 109 tahun 2016 tunjangan jafung pengelola pengadaan
Perpres 109 tahun 2016 tunjangan jafung pengelola pengadaanPerpres 109 tahun 2016 tunjangan jafung pengelola pengadaan
Perpres 109 tahun 2016 tunjangan jafung pengelola pengadaan
Irman Gapur
 
Perpres no 38 tahun 2015
Perpres no 38 tahun  2015Perpres no 38 tahun  2015
Perpres no 38 tahun 2015
Irman Gapur
 
Juknis bhinneka (cap) on line shop
Juknis bhinneka (cap) on line shopJuknis bhinneka (cap) on line shop
Juknis bhinneka (cap) on line shop
Irman Gapur
 
Perka lkpp no. 1 tahun 2015 tentang e tendering
Perka lkpp no. 1 tahun 2015 tentang e tenderingPerka lkpp no. 1 tahun 2015 tentang e tendering
Perka lkpp no. 1 tahun 2015 tentang e tendering
Irman Gapur
 
Pp 38 2015 gaji 13
Pp 38 2015 gaji 13Pp 38 2015 gaji 13
Pp 38 2015 gaji 13
Irman Gapur
 
Skt ska 2012
Skt ska 2012Skt ska 2012
Skt ska 2012
Irman Gapur
 
PMK NO 19 tahun 2014 dana kapitasi JKN
PMK NO 19 tahun 2014 dana kapitasi JKN PMK NO 19 tahun 2014 dana kapitasi JKN
PMK NO 19 tahun 2014 dana kapitasi JKN
Irman Gapur
 

More from Irman Gapur (8)

Nama nama jabatan fungsional umum
Nama nama jabatan fungsional umumNama nama jabatan fungsional umum
Nama nama jabatan fungsional umum
 
Perpres 109 tahun 2016 tunjangan jafung pengelola pengadaan
Perpres 109 tahun 2016 tunjangan jafung pengelola pengadaanPerpres 109 tahun 2016 tunjangan jafung pengelola pengadaan
Perpres 109 tahun 2016 tunjangan jafung pengelola pengadaan
 
Perpres no 38 tahun 2015
Perpres no 38 tahun  2015Perpres no 38 tahun  2015
Perpres no 38 tahun 2015
 
Juknis bhinneka (cap) on line shop
Juknis bhinneka (cap) on line shopJuknis bhinneka (cap) on line shop
Juknis bhinneka (cap) on line shop
 
Perka lkpp no. 1 tahun 2015 tentang e tendering
Perka lkpp no. 1 tahun 2015 tentang e tenderingPerka lkpp no. 1 tahun 2015 tentang e tendering
Perka lkpp no. 1 tahun 2015 tentang e tendering
 
Pp 38 2015 gaji 13
Pp 38 2015 gaji 13Pp 38 2015 gaji 13
Pp 38 2015 gaji 13
 
Skt ska 2012
Skt ska 2012Skt ska 2012
Skt ska 2012
 
PMK NO 19 tahun 2014 dana kapitasi JKN
PMK NO 19 tahun 2014 dana kapitasi JKN PMK NO 19 tahun 2014 dana kapitasi JKN
PMK NO 19 tahun 2014 dana kapitasi JKN
 

Recently uploaded

MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
DidiKomarudin1
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
pelestarikawasanwili
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
MuhaiminMuha
 
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
AmandaJesica
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
pelestarikawasanwili
 
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak PemerataanPembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
heri purwanto
 
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
Zainul Ulum
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
ApriyandiIyan1
 

Recently uploaded (9)

MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
 
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
 
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak PemerataanPembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
 
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
 

Pengunaan ASPSE 3.5

  • 1. LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA KEPUTUSAN DEPUTI BIDANG MONITORING EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI NOMOR 3 TAHUN 2015 TENTANG PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SPSE 3.5 UNTUK MENJALANKAN E-TENDERING DAN E-PURCHASING BERDASARKAN PERATURAN PRESIDEN NOMOR 4 TAHUN 2015 DEPUTI BIDANG MONITORING EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH, Menimbang : bahwa dalam rangka melaksanakan ketentuan Pasal 109 ayat (8) Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 tentang Perubahan Keempat Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, serta memperhatikan Pasal 5 ayat (2) Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 1 Tahun 2015 tentang e-Tendering, dipandang perlu untuk menetapkan keputusan Deputi Bidang Monitoring Evaluasi dan Pengembangan Sistem Informasi tentang Panduan Penggunaan aplikasi SPSE 3.5 untuk menjalankan e- Tendering dan e-Purchasing berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 4 tahun 2015; Mengingat : 1. Peraturan Presiden Nomor 106 Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah sebagaimana diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 157 tahun 2014 tentang Perubahan atas Peraturan Presiden Nomor 106 Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah; 2. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah sebagaimana diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 tentang Perubahan Keempat atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5655);
  • 2. 3. Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 1 Tahun 2015 tentang e-Tendering ; MEMUTUSKAN: Menetapkan: KEPUTUSAN DEPUTI MONITORING EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH TENTANG PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SPSE 3.5 UNTUK MENJALANKAN E-TENDERING DAN E-PURCHASING BERDASARKAN PERATURAN PRESIDEN NOMOR 4 TAHUN 2015. . KESATU : Menetapkan panduan penggunaan aplikasi SPSE 3.5 untuk menjalankan e-tendering dan e-purchasing berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015. KEDUA : Panduan penggunaan aplikasi Sistem Pengadaan Secara Elektronik sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU berlaku secara nasional dan menjadi acuan dalam penyelenggaraan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah secara elektronik. KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila terdapat kekeliruan akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal DEPUTI MONITORING EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI, ROBIN ASAD SURYO Tembusan: 1. Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 2. Sekretaris Utama LKPP;
  • 3. LAMPIRAN : KEPUTUSAN DEPUTI MONITORING EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI TENTANG PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SPSE 3.5 UNTUK MENJALANKAN E-TENDERING DAN E-PURCHASING BERDASARKAN PERATURAN PRESIDEN NOMOR 4 TAHUN 2015 NOMOR : TANGGAL : No Metode Pemilihan Solusi 1 e-Lelang Umum/e-Lelang Sederhana/e-Lelang Pemilihan Langsung Metode Kualifikasi : Pascakualifikasi Metode Pemasukkan Penawaran : 1 File / 2 File Metode Evaluasi : Gugur / Nilai / Umur Ekonomis Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan langkah : a. membuat paket b. membuat lelang c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP langsung menekan tombol d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015” e. klik tombol f. mengikuti alur pada aplikasi 2 e-Lelang Umum Metode Kualifikasi : Prakualifikasi Metode Pemasukkan Penawaran : 1 File / 2 File / 2 Tahap Metode Evaluasi : Gugur / Nilai / Umur Ekonomis Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan langkah : a. membuat paket b. membuat lelang c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP langsung menekan tombol d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Awal” e. klik tombol f. membuat lelang ulang (lelang ini dianggap sebagai lelang awal) g. dalam hal diperlukan sanggahan kualifikasi, panitia memasukkan waktu pada halaman Jadwal Lelang pada tahap Masa Sanggah Kualifikasi h. dalam hal tidak diperlukan sanggahan kualifikasi, panitia pada halaman Jadwal Lelang memasukkan waktu 1 menit pada tahap Masa Sanggah Kualifikasi
  • 4. i. dalam hal penyedia yang memasukkan dokumen kualifikasi kurang dari 3 (tiga) penyedia, maka Pokja ULP melakukan lelang ulang (walaupun dokumen kualifikasi penyedia dapat dibuka) serta pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Ulang” j. dalam hal penyedia yang memasukkan dokumen kualifikasi lebih dari 3 (tiga) penyedia, namun yang lulus evaluasi kualifikasi kurang dari 3 (tiga) penyedia, maka Pokja ULP melakukan lelang ulang (walaupun sistem dapat dilanjutkan), serta pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Ulang” k. dalam hal setelah lelang ulang akibat huruf i atau j, maka Pokja ULP melanjutkan proses evaluasi kualifikasi. 3 e-Seleksi Umum untuk Jasa Konsultansi Perorangan Metode Kualifikasi : Pascakualifikasi Metode Pemasukan Penawaran : 1 (satu) File Metode Evaluasi : Kualitas Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan langkah : a. membuat paket b. membuat lelang c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP langsung menekan tombol d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015” e. klik tombol f. mengikuti alur pada aplikasi 4 e-Seleksi Sederhana untuk Jasa Konsultansi Badan Usaha Metode Kualifikasi : Pascakualifikasi Metode Pemasukan Penawaran : 1 (satu) File Metode Evaluasi : Biaya Terendah / Pagu Anggaran Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan langkah : a. membuat paket b. membuat lelang c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP langsung menekan tombol d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015” e. klik tombol
  • 5. f. pada field Kategori, pilih Jasa Konsultansi Perorangan g. pada field Jenis Pelelangan, pilih e-Seleksi Sederhana h. pada field Metode, pilih Pascakualifikasi-1 File-Kualitas 5 E-Seleksi Umum untuk Jasa Konsultansi Badan Usaha Metode Kualifikasi : Prakualifikasi Metode Pemasukan Penawaran : 1 (satu) File Metode Evaluasi : Biaya Terendah / Pagu Anggaran Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan langkah : a. membuat paket b. membuat lelang c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP langsung menekan tombol d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Awal” e. klik tombol f. membuat lelang ulang (lelang ini dianggap sebagai lelang awal) g. pada field Kategori, pilih Jasa Konsultansi Badan Usaha h. pada field Jenis Pelelangan, pilih e-Seleksi Sederhana i. pada field Metode, pilih Pascakualifikasi-1 File-Biaya Terendah atau Pascakualifikasi- 1 File-Pagu Anggaran j. dalam hal diperlukan sanggahan kualifikasi, panitia memasukkan waktu pada halaman Jadwal Lelang pada tahap Masa Sanggah Kualifikasi k. dalam hal tidak diperlukan sanggahan kualifikasi, panitia pada halaman Jadwal Lelang memasukkan waktu 1 menit pada tahap Masa Sanggah Kualifikasi l. dalam hal penyedia yang memasukkan dokumen kualifikasi kurang dari 3 (tiga) penyedia, maka Pokja ULP melakukan lelang ulang (walaupun dokumen kualifikasi penyedia dapat dibuka) serta pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Ulang” m. dalam hal penyedia yang memasukkan dokumen kualifikasi lebih dari 3 (tiga) penyedia, namun yang lulus evaluasi kualifikasi kurang dari 3 (tiga) penyedia, maka Pokja ULP melakukan lelang ulang (walaupun sistem dapat dilanjutkan), serta pada form isian Menutup Lelang, lelang ini
  • 6. ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Ulang” n. dalam hal setelah lelang ulang akibat huruf l atau m, maka Pokja ULP melanjutkan proses evaluasi kualifikasi. 6 e-Seleksi Umum untuk Jasa Konsultansi Badan Usaha Metode Kualifikasi : Prakualifikasi Metode Pemasukkan Penawaran : 2 File Metode Evaluasi : Kualitas / Kualitas dan Biaya / Pagu Anggaran Dapat menggunakan SPSE v.3.5 dengan langkah : a. membuat paket b. membuat lelang c. setelah paket diumumkan, Pokja ULP langsung menekan tombol d. pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Awal” e. klik tombol f. membuat lelang ulang (lelang ini dianggap sebagai lelang awal) g. pada field Kategori, pilih Jasa Konsultansi Badan Usaha h.pada field Jenis Pelelangan, pilih e-Seleksi Umum i. dalam hal diperlukan sanggahan kualifikasi, panitia memasukkan waktu pada halaman Jadwal Lelang pada tahap Masa Sanggah Kualifikasi j. dalam hal tidak diperlukan sanggahan kualifikasi, panitia pada halaman Jadwal Lelang memasukkan waktu 1 menit pada tahap Masa Sanggah Kualifikasi k. dalam hal penyedia yang memasukkan dokumen kualifikasi kurang dari 3 (tiga) penyedia, maka Pokja ULP melakukan lelang ulang (walaupun dokumen kualifikasi penyedia dapat dibuka) serta pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Ulang” l. dalam hal penyedia yang memasukkan dokumen kualifikasi lebih dari 3 (tiga) penyedia, namun yang lulus evaluasi kualifikasi kurang dari 3 (tiga) penyedia, maka Pokja ULP melakukan lelang ulang (walaupun sistem dapat dilanjutkan), serta pada form isian Menutup Lelang, lelang ini ditutup/diulang karena, diisi dengan “Penyesuaian dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 – Lelang Ulang”
  • 7. m. dalam hal setelah lelang ulang akibat huruf k atau l, maka Pokja ULP melanjutkan proses evaluasi kualifikasi n. apabila penyedia yang lulus kualifikasi lebih dari 3, panitia membuat daftar pendek 3 (tiga) sampai 5 (lima) penyedia. 7. E-Purchasing Pihak yang melakukan e-Purchasing : a. Pejabat Pengadaan dalam melaksanakan pengadaan barang/jasa pemerintah melalui e- purchasing dapat dibuatkan user id sebagai panitia pada aplikasi SPSE v.3.5 untuk dapat membuat paket pada aplikasi e-Purchasing. b. PPK dalam melaksanakan pengadaan barang/jasa pemerintah melalui e-purchasing dapat dibuatkan user id sebagai panitia pada aplikasi SPSE v.3.5 untuk dapat membuat paket pada aplikasi e-Purchasing, sehingga PPK yang bersangkutan memiliki 2 user id (user id panitia untuk membuat paket, dan user id ppk untuk menyetujui paket) DEPUTI MONITORING EVALUASI DAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI, ROBIN ASAD SURYO