SlideShare a Scribd company logo
PERSIAPAN KEGIATAN
VERIFIKASI HASIL VALIDASI
DAN PENYUSUNAN
REKOMENDASI
KELOMPOK KERJA SEKOLAH/MADRASAH BAN PDM
DASAR KEGIATAN
Peraturan Menteri Pendidikan,
Kebudayaan, Riset, dan
Teknologi, Nomor 38 Tahun
2023 tentang Akreditasi
Pendidikan Anak Usia Dini,
Pendidikan Dasar, dan
Pendidikan Menengah
Keputusan Ketua Badan
Akreditasi Nasional
Sekolah/Madrasah Nomor:
131/BAN-SM/SK/2023 tentang
Prosedur Operasional Standar
Pelaksanaan Akreditasi
Sekolah/Madrasah Tahun 2023
Langkah Verifikasi Hasil
Validasi dan Penyusunan
Rekomendasi terdapat pada
POS pada Langkah no.5
TUJUAN KEGIATAN
1.Memeriksa hasil validasi dan verifikasi hasil
visitasi.
2.Menyusun rekomendasi sesuai temuan hasil
visitasi yang signifikan untuk perbaikan
atau peningkatan mutu sekolah/ madrasah.
Penjelasan Bentuk Rekomendasi
Dalam kegiatan ini terdapat 3 (tiga) bentuk rekomendasi, yakni:
1. Rekomendasi Asesor untuk Sekolah/Madrasah. Rekomendasi ini disusun oleh
Tim Asesor yang bertugas melakukan visitasi ke Sekolah/Madrasah. Rekomendasi
ini dibuat oleh Asesor berdasarkan hasil temuan di lapangan dengan
menggunakan Instrumen Akreditasi IASP2020.
2. Rekomendasi BAN-S/M Provinsi untuk Pemangku Kepentingan (Dinas
Pendidikan Provinsi/Kabupaten/Kota, Kanwil Kemenag Provinsi, Kantor
Kemenag Kab/Kota, BBPMP/BPMP). Rekomendasi ini disusun oleh BAN-S/M
Provinsi berdasarkan rekomendasi yang dibuat asesor. Dalam Menyusun
rekomendasi ini, BAN-S/M Provinsi perlu memperhatikan catatan rekomendasi
yang disusun Asesor.
3. Rekomendasi terhadap Sekolah/Madrasah yang mendapatkan Status Tidak
Terakreditasi (TT). Rekomendasi ini didasarkan pada pasal 12 dan Pasal 21
Permendikbudristek 38/2023, yakni : Rekomendasi Perbaika
WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN
Kegiatan ini dilakukan paling lama
selama 3 (tiga) hari untuk setiap periode
akreditasi, di kantor BAN-S/M Provinsi
atau tempat yang ditetapkan oleh BAN-
S/M Provinsi.
Cat: Kebijakan baru BAN-PDM à Untuk Narasumber dari Pusat
(Anggota BAN-S/M/ PDM dan Tim Ahli) dilakukan secara DARING
Uraian Kegiatan Verval dan Penyusunan
Rekomendasi
• Pembukaan : Ketua BAN-S/M Provinsi
• Pembekalan : Anggota BAN PDM & Tim Ahli
• Kegiatan Inti (sesuai POS) : BAN-S/M Provinsi dan Tim IT
Provinsi didampingi oleh Anggota BAN PDM dan Tim Ahli
BAN PDM
• Penutup : Ketua BAN-S/M Provinsi
Terkait dengan adanya perubahan kebijakan luring ke daring (untuk
narasumber pusat), maka diperlukan penyesuaian pada kegiatan Verval dan
Penyusunan Rekomendasi, sbb :
Hari
ke-
Kegiatan Keterangan
1 • Pembekalan Verval (1 orang Anggota BAN-PDM & 1
orang Tim Ahli BAN-PDM)
• Kegiatan Awal Verval
• Mengecek dokumen berita acara validasi dan
verifikasi hasil visitasi.
• BAN-S/M Provinsi memaparkan analisis hasil kartu
kendali saat visitasi berdasarkan indikator: Waktu
Visitasi, Pelaksanaan Visitasi, Kinerja Asesor, dan
Pengaduan lainnya (lihat Kartu Kendali)
Kegiatan ini memberikan arahan dan
teknis pelaksanaan verval
§ Berita acara hasil validasi dan
verifikasi hasil visitasi. (Format 4.2)
§ Rekapitulasi hasil validasi dan
verifikasi hasil visitasi. (Format 4.3)
Rincian Kegiatan pada Hari ke-1
Hari
ke-
Kegiatan Keterangan
2 • Melakukan koreksi nilai butir berdasarkan keputusan peserta
rapat yang hadir.
• Mengecek dokumen rekapitulasi hasil validasi dan verifikasi
hasil visitasi.
• Menyusun rekomendasi berdasarkan jenjang dan jenis satuan
pendidikan untuk Pemda Provinsi/Kabupaten/Kota, Kanwil
Kemenag, BBPMP/BPMP, dan KanKemenag Kabupaten/Kota.
• Membuat berita acara verifikasi hasil validasi yang
ditandatangani oleh Ketua BAN-S/M Provinsi dan anggota BAN-
S/M/PDM. Berita acara tersebut dapat ditandatangani secara
digital.
Dokumen Rekomendasi Tindak
Lanjut Hasil Akreditasi (Format
5B.2).
Rekapitulasi Hasil Kegiatan
Verval (Format 5B.1)
Rincian Kegiatan pada Hari ke-2 dan ke-3
(jika diperlukan)
RINCIAN LANGKAH KEGIATAN
BERDASARKAN POS
LANGKAH KEGIATAN (1)
1. Ketua BAN-S/M Provinsi mengundang 1 (satu) anggota BAN-S/M/
PDM, 1 (satu) Tim Ahli BAN-S/M/PDM, dan seluruh anggota BAN-
S/M Provinsi untuk hadir dalam kegiatan verifikasi hasil validasi
dan penyusunan rekomendasi.
2. BAN-S/M Provinsi mengecek kehadiran peserta rapat verifikasi
hasil validasi dan penyusunan rekomendasi sesuai dengan
ketentuan kuorum. Rapat verifikasi dianggap sah apabila
memenuhi kuorum yaitu apabila dihadiri lebih dari separuh
jumlah anggota. Apabila belum memenuhi kuorum, rapat ditunda
selama 30 menit dan jika dalam waktu 30 menit belum
memenuhi kuorum, rapat dapat dimulai dan dinyatakan sah.
3. Anggota BAN-S/M/PDM menjelaskan prosedur pelaksanaan
verifikasi hasil validasi dan penyusunan rekomendasi.
LANGKAH KEGIATAN (2a)
4. Mengecek dokumen berita acara validasi dan verifikasi
hasil visitasi.
Langkah Teknis
ü BAN-S/M Provinsi bersama Tim IT BAN-S/M Provinsi
menyiapkan dokumen (POS Langkah 4)
a. Berita acara hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi. (Format 4.2)
b. Rekapitulasi hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi. (Format 4.3)
ü Anggota BAN-S/M/PDM bersama Tim Ahli menelaah dokumen
(Format 4.2 dan Format 4.3)
Format 4.2 dan Format 4.3
LANGKAH KEGIATAN (2b)
5. BAN-S/M Provinsi memaparkan analisis hasil kartu
kendali saat visitasi berdasarkan indikator: Waktu
Visitasi, Pelaksanaan Visitasi, Kinerja Asesor, dan
Pengaduan lainnya (lihat Kartu Kendali)
Langkah Teknis
ü BAN-S/M Provinsi bersama Tim IT BAN-S/M Provinsi
menyiapkan paparan singkat/laporan Hasil Analisis Hasil
Kartu Kendali
ü Anggota BAN-S/M/PDM menelaah dokumen laporan Hasil
Analisis Hasil Kartu Kendali
LANGKAH KEGIATAN (2c)
6. Melakukan koreksi nilai butir berdasarkan keputusan peserta rapat yang hadir.
7. Mengecek dokumen rekapitulasi hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi.
Langkah Teknis (1/2)
ü BAN-S/M Provinsi menyajikan Dokumen Rekapitulasi Nilai Akreditasi S/M dalam format EXCEL
ü Anggota BAN-S/M/PDM dan Tim Ahli BAN-S/M menelaah dokumen tsb untuk :
a) Melihat selisih nilai butir yang berbeda siginifikan antara dua asesor (selisih nilai butir
sebanyak 2 atau 3 poin)
b) Melihat nilai akhir akreditasi yang berada pada nilai pinggir 70, 80 atau 90.
c) Untuk point (a) dan (b), apabila diperlukan dapat melakukan klarifikasi kepada Anggota
BAN-S/M Prov yang membina Kab/Kota atau kepada Asesor yang bertugas.
d) Untuk point (b) dapat dilakukan cek data S/M pada DAPODIK/DATA REFERENSI
KEMENDIKBUD
Langkah Teknis (2/2)
ü Tim Ahli BAN-S/M/ PDM mengecek kembali
Dokumen/Rekapitulasi Perbaikan Nilai pada saat Rapat Pleno
Verval.
ü BAN-S/M Provinsi dan Anggota BAN-S/M/PDM mendiskusikan dan
memutuskan terkait Rekomendasi terhadap Sekolah/Madrasah
yang mendapatkan Status Tidak Terakreditasi (TT) à harus
sesuai Permen 38/2023
LANGKAH KEGIATAN (3a)
8. Menyusun rekomendasi berdasarkan jenjang dan jenis satuan
pendidikan untuk Pemda Provinsi/Kabupaten/Kota, Kanwil
Kemenag, BBPMP/BPMP, dan KanKemenag Kabupaten/Kota.
Langkah Teknis
ü BAN-S/M Provinsi bersama Tim IT BAN-S/M Provinsi menyiapkan
Dokumen Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Akreditasi (Format
5B.2).
ü Anggota BAN-S/M/PDM bersama Tim Ahli BAN-S/M/PDM
menelaah/mendiskusikan Dokumen Rekomendasi Tindak Lanjut
Hasil Akreditasi tersebut.
Format rekomendasi tindak lanjut hasil
akreditasi (Format 5B.2).
1. Statistik Deskriptif Hasil
Visitasi diisi dengan
ringkasan hasil analisis butir
pada setiap komponen
IASP2020.
2. Penyusunan rekomendasi
perlu memperhatikan
catatan rekomendasi yang
disusun oleh asesor.
LANGKAH KEGIATAN (3b)
9. Membuat berita acara verifikasi hasil validasi yang
ditandatangani oleh Ketua BAN-S/M Provinsi dan anggota
BAN-S/M/PDM. Berita acara tersebut dapat ditandatangani
secara digital.
Langkah Teknis
ü BAN-S/M Provinsi bersama Tim IT BAN-S/M Provinsi menyiapkan
Rekapitulasi Hasil Kegiatan Verval (Format 5B.1)
ü Anggota BAN-S/M/PDM bersama Tim Ahli BAN-S/M/PDM
memastikan tidak terdapat kekeliruan data pada dokumen
tersebut.
ü Selanjutnya Format 5B.1 ditandatangani oleh Anggota BAN-
S/M/PDM dan Ketua BAN-S/M Provinsi
Format berita acara verifikasi hasil validasi
(Format 5B.1).
LANGKAH KEGIATAN (3c)
10. Mengusulkan Penetapan Hasil Akreditasi dan
Rekomendasi kepada BAN-S/M/PDM dengan melampirkan
Berita Acara Verifikasi.
Langkah Teknis
ü Tim Ahli BAN-S/M/PDM membawa Dokumen Lengkap Hasil Kegiatan
Verval (Format 5B.1 dan 5B.2) untuk ditetapkan di Rapat Pleno Pusat.
ü Untuk Dokumen Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Akreditasi yang belum
selesai saat Kegiatan Verval (Format 5B.2), maka dapat disusulkan 1
pekan setelah itu.
ü Dokumen Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Akreditasi dapat disusun
secara lengkap setelah seluruh Tahap Verval dilaksanakan oleh Provinsi.
HASIL KEGIATAN
1.Berita acara hasil verifikasi.
2.Dokumen elektronik dalam Sispena-
S/M hasil verifikasi yang telah
disetujui Anggota BAN-S/M/PDM.
3.Draf rekomendasi tindak lanjut hasil
akreditasi.
1. Kegiatan ini dilaksanakan tertutup antara BAN-SM
Provinsi dan Anggota BAN-S/M/BAN PDM beserta tim
pendamping sehingga Hasil/Keputusan dalam
kegiatan ini bersifat RAHASIA.
2. Seluruh peserta Kegiatan Verval dilarang untuk
menyebarkan/mempublikasikan Hasil Verval kepada
pihak manapun sebelum ditetapkan di Rapat Pleno
BAN PDM.
CATATAN PENTING
TERIMA KASIH
Kelompok Kerja Sekolah/Madrasah BAN PDM

More Related Content

Similar to PENGARAHAN PERSIAPAN VERVAL & PENYUSUNAN REKOMENDASI JULI 2023_rev3.pdf

6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
6045 p1-p psp-administrasi perkantoran6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
6045 p1-p psp-administrasi perkantoranWinarto Winartoap
 
Penilaian DUPAK (Mekan dan verif berkas DUPAK) pelat Tim Penilai 280721.pptx
Penilaian DUPAK (Mekan dan verif berkas DUPAK) pelat Tim Penilai 280721.pptxPenilaian DUPAK (Mekan dan verif berkas DUPAK) pelat Tim Penilai 280721.pptx
Penilaian DUPAK (Mekan dan verif berkas DUPAK) pelat Tim Penilai 280721.pptx
Zulkarnain619989
 
Laporan aima 2017
Laporan aima 2017Laporan aima 2017
Laporan aima 2017
Henra Saputra Tanjung
 
Paparan EPPD Palembang.pdf
Paparan EPPD Palembang.pdfPaparan EPPD Palembang.pdf
Paparan EPPD Palembang.pdf
AsmaraStudio
 
1. Kebijakan Akreditasi v1.pptx
1. Kebijakan Akreditasi v1.pptx1. Kebijakan Akreditasi v1.pptx
1. Kebijakan Akreditasi v1.pptx
AtikIndarini2
 
3. (22-05-2023) PAPARAN SATA JATIM AWARD.pptx
3. (22-05-2023) PAPARAN SATA JATIM AWARD.pptx3. (22-05-2023) PAPARAN SATA JATIM AWARD.pptx
3. (22-05-2023) PAPARAN SATA JATIM AWARD.pptx
MahfudUtomo
 
5. Penyusunan Rencana Pemenuhan mutu _ Rencana Monev.pptx
5. Penyusunan Rencana Pemenuhan mutu _ Rencana Monev.pptx5. Penyusunan Rencana Pemenuhan mutu _ Rencana Monev.pptx
5. Penyusunan Rencana Pemenuhan mutu _ Rencana Monev.pptx
edinugraha9
 
07. Panduan Pelaporan BSPS.pdf
07. Panduan Pelaporan BSPS.pdf07. Panduan Pelaporan BSPS.pdf
07. Panduan Pelaporan BSPS.pdf
rorilastacep
 
4409 p1-p psp-usaha perjalanan wisata
4409 p1-p psp-usaha perjalanan wisata4409 p1-p psp-usaha perjalanan wisata
4409 p1-p psp-usaha perjalanan wisata
Winarto Winartoap
 
Paparan PMK SBM 2022.pdf
Paparan PMK SBM 2022.pdfPaparan PMK SBM 2022.pdf
Paparan PMK SBM 2022.pdf
Raden dimas Jaya diningrat
 
Mt pb 3 spb 3 3 fasilitasi penerimaan pekerjaan
Mt pb 3 spb 3 3 fasilitasi penerimaan pekerjaanMt pb 3 spb 3 3 fasilitasi penerimaan pekerjaan
Mt pb 3 spb 3 3 fasilitasi penerimaan pekerjaan
Aadairil ValleryAlpha
 
Prosedur pengajuan dupak pengawas
Prosedur pengajuan dupak pengawas Prosedur pengajuan dupak pengawas
Prosedur pengajuan dupak pengawas
Suaidin -Dompu
 
Pokja II OKtober 2022.pptx
Pokja II OKtober 2022.pptxPokja II OKtober 2022.pptx
Pokja II OKtober 2022.pptx
opeka
 
Proses Penyusunan Program dan Anggaran Bidang Cipta Karya
Proses Penyusunan Program dan Anggaran Bidang Cipta KaryaProses Penyusunan Program dan Anggaran Bidang Cipta Karya
Proses Penyusunan Program dan Anggaran Bidang Cipta Karya
Joy Irman
 
SKHK JF PPBJ Ahli Pertama
SKHK JF PPBJ Ahli PertamaSKHK JF PPBJ Ahli Pertama
SKHK JF PPBJ Ahli Pertama
Nurul Angreliany
 
05. Paparan SKHK Ahli Pertama.pdf
05. Paparan SKHK Ahli Pertama.pdf05. Paparan SKHK Ahli Pertama.pdf
05. Paparan SKHK Ahli Pertama.pdf
KNCCanel
 
Angka kredit n dupak online pak ersad
Angka kredit n dupak online pak ersadAngka kredit n dupak online pak ersad
Mekanisme Monitoring dan Evaluasi Proses dan Progress Penyusunan Buku Putih S...
Mekanisme Monitoring dan Evaluasi Proses dan Progress Penyusunan Buku Putih S...Mekanisme Monitoring dan Evaluasi Proses dan Progress Penyusunan Buku Putih S...
Mekanisme Monitoring dan Evaluasi Proses dan Progress Penyusunan Buku Putih S...
infosanitasi
 
BAN PAUD dan PNF Provinsi DKI Jakarta - Kebijakan dan Mekanisme Tahun 2022-Ra...
BAN PAUD dan PNF Provinsi DKI Jakarta - Kebijakan dan Mekanisme Tahun 2022-Ra...BAN PAUD dan PNF Provinsi DKI Jakarta - Kebijakan dan Mekanisme Tahun 2022-Ra...
BAN PAUD dan PNF Provinsi DKI Jakarta - Kebijakan dan Mekanisme Tahun 2022-Ra...
Nanang Kurniawan
 
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
Albar Kendari
 

Similar to PENGARAHAN PERSIAPAN VERVAL & PENYUSUNAN REKOMENDASI JULI 2023_rev3.pdf (20)

6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
6045 p1-p psp-administrasi perkantoran6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
6045 p1-p psp-administrasi perkantoran
 
Penilaian DUPAK (Mekan dan verif berkas DUPAK) pelat Tim Penilai 280721.pptx
Penilaian DUPAK (Mekan dan verif berkas DUPAK) pelat Tim Penilai 280721.pptxPenilaian DUPAK (Mekan dan verif berkas DUPAK) pelat Tim Penilai 280721.pptx
Penilaian DUPAK (Mekan dan verif berkas DUPAK) pelat Tim Penilai 280721.pptx
 
Laporan aima 2017
Laporan aima 2017Laporan aima 2017
Laporan aima 2017
 
Paparan EPPD Palembang.pdf
Paparan EPPD Palembang.pdfPaparan EPPD Palembang.pdf
Paparan EPPD Palembang.pdf
 
1. Kebijakan Akreditasi v1.pptx
1. Kebijakan Akreditasi v1.pptx1. Kebijakan Akreditasi v1.pptx
1. Kebijakan Akreditasi v1.pptx
 
3. (22-05-2023) PAPARAN SATA JATIM AWARD.pptx
3. (22-05-2023) PAPARAN SATA JATIM AWARD.pptx3. (22-05-2023) PAPARAN SATA JATIM AWARD.pptx
3. (22-05-2023) PAPARAN SATA JATIM AWARD.pptx
 
5. Penyusunan Rencana Pemenuhan mutu _ Rencana Monev.pptx
5. Penyusunan Rencana Pemenuhan mutu _ Rencana Monev.pptx5. Penyusunan Rencana Pemenuhan mutu _ Rencana Monev.pptx
5. Penyusunan Rencana Pemenuhan mutu _ Rencana Monev.pptx
 
07. Panduan Pelaporan BSPS.pdf
07. Panduan Pelaporan BSPS.pdf07. Panduan Pelaporan BSPS.pdf
07. Panduan Pelaporan BSPS.pdf
 
4409 p1-p psp-usaha perjalanan wisata
4409 p1-p psp-usaha perjalanan wisata4409 p1-p psp-usaha perjalanan wisata
4409 p1-p psp-usaha perjalanan wisata
 
Paparan PMK SBM 2022.pdf
Paparan PMK SBM 2022.pdfPaparan PMK SBM 2022.pdf
Paparan PMK SBM 2022.pdf
 
Mt pb 3 spb 3 3 fasilitasi penerimaan pekerjaan
Mt pb 3 spb 3 3 fasilitasi penerimaan pekerjaanMt pb 3 spb 3 3 fasilitasi penerimaan pekerjaan
Mt pb 3 spb 3 3 fasilitasi penerimaan pekerjaan
 
Prosedur pengajuan dupak pengawas
Prosedur pengajuan dupak pengawas Prosedur pengajuan dupak pengawas
Prosedur pengajuan dupak pengawas
 
Pokja II OKtober 2022.pptx
Pokja II OKtober 2022.pptxPokja II OKtober 2022.pptx
Pokja II OKtober 2022.pptx
 
Proses Penyusunan Program dan Anggaran Bidang Cipta Karya
Proses Penyusunan Program dan Anggaran Bidang Cipta KaryaProses Penyusunan Program dan Anggaran Bidang Cipta Karya
Proses Penyusunan Program dan Anggaran Bidang Cipta Karya
 
SKHK JF PPBJ Ahli Pertama
SKHK JF PPBJ Ahli PertamaSKHK JF PPBJ Ahli Pertama
SKHK JF PPBJ Ahli Pertama
 
05. Paparan SKHK Ahli Pertama.pdf
05. Paparan SKHK Ahli Pertama.pdf05. Paparan SKHK Ahli Pertama.pdf
05. Paparan SKHK Ahli Pertama.pdf
 
Angka kredit n dupak online pak ersad
Angka kredit n dupak online pak ersadAngka kredit n dupak online pak ersad
Angka kredit n dupak online pak ersad
 
Mekanisme Monitoring dan Evaluasi Proses dan Progress Penyusunan Buku Putih S...
Mekanisme Monitoring dan Evaluasi Proses dan Progress Penyusunan Buku Putih S...Mekanisme Monitoring dan Evaluasi Proses dan Progress Penyusunan Buku Putih S...
Mekanisme Monitoring dan Evaluasi Proses dan Progress Penyusunan Buku Putih S...
 
BAN PAUD dan PNF Provinsi DKI Jakarta - Kebijakan dan Mekanisme Tahun 2022-Ra...
BAN PAUD dan PNF Provinsi DKI Jakarta - Kebijakan dan Mekanisme Tahun 2022-Ra...BAN PAUD dan PNF Provinsi DKI Jakarta - Kebijakan dan Mekanisme Tahun 2022-Ra...
BAN PAUD dan PNF Provinsi DKI Jakarta - Kebijakan dan Mekanisme Tahun 2022-Ra...
 
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
Revisi program dan penganggaran p2kp ta. 2015_10062015
 

Recently uploaded

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 

Recently uploaded (20)

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 

PENGARAHAN PERSIAPAN VERVAL & PENYUSUNAN REKOMENDASI JULI 2023_rev3.pdf

  • 1. PERSIAPAN KEGIATAN VERIFIKASI HASIL VALIDASI DAN PENYUSUNAN REKOMENDASI KELOMPOK KERJA SEKOLAH/MADRASAH BAN PDM
  • 2. DASAR KEGIATAN Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Nomor 38 Tahun 2023 tentang Akreditasi Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah Keputusan Ketua Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah Nomor: 131/BAN-SM/SK/2023 tentang Prosedur Operasional Standar Pelaksanaan Akreditasi Sekolah/Madrasah Tahun 2023 Langkah Verifikasi Hasil Validasi dan Penyusunan Rekomendasi terdapat pada POS pada Langkah no.5
  • 3. TUJUAN KEGIATAN 1.Memeriksa hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi. 2.Menyusun rekomendasi sesuai temuan hasil visitasi yang signifikan untuk perbaikan atau peningkatan mutu sekolah/ madrasah.
  • 4. Penjelasan Bentuk Rekomendasi Dalam kegiatan ini terdapat 3 (tiga) bentuk rekomendasi, yakni: 1. Rekomendasi Asesor untuk Sekolah/Madrasah. Rekomendasi ini disusun oleh Tim Asesor yang bertugas melakukan visitasi ke Sekolah/Madrasah. Rekomendasi ini dibuat oleh Asesor berdasarkan hasil temuan di lapangan dengan menggunakan Instrumen Akreditasi IASP2020. 2. Rekomendasi BAN-S/M Provinsi untuk Pemangku Kepentingan (Dinas Pendidikan Provinsi/Kabupaten/Kota, Kanwil Kemenag Provinsi, Kantor Kemenag Kab/Kota, BBPMP/BPMP). Rekomendasi ini disusun oleh BAN-S/M Provinsi berdasarkan rekomendasi yang dibuat asesor. Dalam Menyusun rekomendasi ini, BAN-S/M Provinsi perlu memperhatikan catatan rekomendasi yang disusun Asesor. 3. Rekomendasi terhadap Sekolah/Madrasah yang mendapatkan Status Tidak Terakreditasi (TT). Rekomendasi ini didasarkan pada pasal 12 dan Pasal 21 Permendikbudristek 38/2023, yakni : Rekomendasi Perbaika
  • 5.
  • 6. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN Kegiatan ini dilakukan paling lama selama 3 (tiga) hari untuk setiap periode akreditasi, di kantor BAN-S/M Provinsi atau tempat yang ditetapkan oleh BAN- S/M Provinsi. Cat: Kebijakan baru BAN-PDM à Untuk Narasumber dari Pusat (Anggota BAN-S/M/ PDM dan Tim Ahli) dilakukan secara DARING
  • 7. Uraian Kegiatan Verval dan Penyusunan Rekomendasi • Pembukaan : Ketua BAN-S/M Provinsi • Pembekalan : Anggota BAN PDM & Tim Ahli • Kegiatan Inti (sesuai POS) : BAN-S/M Provinsi dan Tim IT Provinsi didampingi oleh Anggota BAN PDM dan Tim Ahli BAN PDM • Penutup : Ketua BAN-S/M Provinsi Terkait dengan adanya perubahan kebijakan luring ke daring (untuk narasumber pusat), maka diperlukan penyesuaian pada kegiatan Verval dan Penyusunan Rekomendasi, sbb :
  • 8. Hari ke- Kegiatan Keterangan 1 • Pembekalan Verval (1 orang Anggota BAN-PDM & 1 orang Tim Ahli BAN-PDM) • Kegiatan Awal Verval • Mengecek dokumen berita acara validasi dan verifikasi hasil visitasi. • BAN-S/M Provinsi memaparkan analisis hasil kartu kendali saat visitasi berdasarkan indikator: Waktu Visitasi, Pelaksanaan Visitasi, Kinerja Asesor, dan Pengaduan lainnya (lihat Kartu Kendali) Kegiatan ini memberikan arahan dan teknis pelaksanaan verval § Berita acara hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi. (Format 4.2) § Rekapitulasi hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi. (Format 4.3) Rincian Kegiatan pada Hari ke-1
  • 9. Hari ke- Kegiatan Keterangan 2 • Melakukan koreksi nilai butir berdasarkan keputusan peserta rapat yang hadir. • Mengecek dokumen rekapitulasi hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi. • Menyusun rekomendasi berdasarkan jenjang dan jenis satuan pendidikan untuk Pemda Provinsi/Kabupaten/Kota, Kanwil Kemenag, BBPMP/BPMP, dan KanKemenag Kabupaten/Kota. • Membuat berita acara verifikasi hasil validasi yang ditandatangani oleh Ketua BAN-S/M Provinsi dan anggota BAN- S/M/PDM. Berita acara tersebut dapat ditandatangani secara digital. Dokumen Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Akreditasi (Format 5B.2). Rekapitulasi Hasil Kegiatan Verval (Format 5B.1) Rincian Kegiatan pada Hari ke-2 dan ke-3 (jika diperlukan)
  • 11. LANGKAH KEGIATAN (1) 1. Ketua BAN-S/M Provinsi mengundang 1 (satu) anggota BAN-S/M/ PDM, 1 (satu) Tim Ahli BAN-S/M/PDM, dan seluruh anggota BAN- S/M Provinsi untuk hadir dalam kegiatan verifikasi hasil validasi dan penyusunan rekomendasi. 2. BAN-S/M Provinsi mengecek kehadiran peserta rapat verifikasi hasil validasi dan penyusunan rekomendasi sesuai dengan ketentuan kuorum. Rapat verifikasi dianggap sah apabila memenuhi kuorum yaitu apabila dihadiri lebih dari separuh jumlah anggota. Apabila belum memenuhi kuorum, rapat ditunda selama 30 menit dan jika dalam waktu 30 menit belum memenuhi kuorum, rapat dapat dimulai dan dinyatakan sah. 3. Anggota BAN-S/M/PDM menjelaskan prosedur pelaksanaan verifikasi hasil validasi dan penyusunan rekomendasi.
  • 12. LANGKAH KEGIATAN (2a) 4. Mengecek dokumen berita acara validasi dan verifikasi hasil visitasi. Langkah Teknis ü BAN-S/M Provinsi bersama Tim IT BAN-S/M Provinsi menyiapkan dokumen (POS Langkah 4) a. Berita acara hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi. (Format 4.2) b. Rekapitulasi hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi. (Format 4.3) ü Anggota BAN-S/M/PDM bersama Tim Ahli menelaah dokumen (Format 4.2 dan Format 4.3)
  • 13. Format 4.2 dan Format 4.3
  • 14. LANGKAH KEGIATAN (2b) 5. BAN-S/M Provinsi memaparkan analisis hasil kartu kendali saat visitasi berdasarkan indikator: Waktu Visitasi, Pelaksanaan Visitasi, Kinerja Asesor, dan Pengaduan lainnya (lihat Kartu Kendali) Langkah Teknis ü BAN-S/M Provinsi bersama Tim IT BAN-S/M Provinsi menyiapkan paparan singkat/laporan Hasil Analisis Hasil Kartu Kendali ü Anggota BAN-S/M/PDM menelaah dokumen laporan Hasil Analisis Hasil Kartu Kendali
  • 15. LANGKAH KEGIATAN (2c) 6. Melakukan koreksi nilai butir berdasarkan keputusan peserta rapat yang hadir. 7. Mengecek dokumen rekapitulasi hasil validasi dan verifikasi hasil visitasi. Langkah Teknis (1/2) ü BAN-S/M Provinsi menyajikan Dokumen Rekapitulasi Nilai Akreditasi S/M dalam format EXCEL ü Anggota BAN-S/M/PDM dan Tim Ahli BAN-S/M menelaah dokumen tsb untuk : a) Melihat selisih nilai butir yang berbeda siginifikan antara dua asesor (selisih nilai butir sebanyak 2 atau 3 poin) b) Melihat nilai akhir akreditasi yang berada pada nilai pinggir 70, 80 atau 90. c) Untuk point (a) dan (b), apabila diperlukan dapat melakukan klarifikasi kepada Anggota BAN-S/M Prov yang membina Kab/Kota atau kepada Asesor yang bertugas. d) Untuk point (b) dapat dilakukan cek data S/M pada DAPODIK/DATA REFERENSI KEMENDIKBUD
  • 16. Langkah Teknis (2/2) ü Tim Ahli BAN-S/M/ PDM mengecek kembali Dokumen/Rekapitulasi Perbaikan Nilai pada saat Rapat Pleno Verval. ü BAN-S/M Provinsi dan Anggota BAN-S/M/PDM mendiskusikan dan memutuskan terkait Rekomendasi terhadap Sekolah/Madrasah yang mendapatkan Status Tidak Terakreditasi (TT) à harus sesuai Permen 38/2023
  • 17. LANGKAH KEGIATAN (3a) 8. Menyusun rekomendasi berdasarkan jenjang dan jenis satuan pendidikan untuk Pemda Provinsi/Kabupaten/Kota, Kanwil Kemenag, BBPMP/BPMP, dan KanKemenag Kabupaten/Kota. Langkah Teknis ü BAN-S/M Provinsi bersama Tim IT BAN-S/M Provinsi menyiapkan Dokumen Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Akreditasi (Format 5B.2). ü Anggota BAN-S/M/PDM bersama Tim Ahli BAN-S/M/PDM menelaah/mendiskusikan Dokumen Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Akreditasi tersebut.
  • 18. Format rekomendasi tindak lanjut hasil akreditasi (Format 5B.2). 1. Statistik Deskriptif Hasil Visitasi diisi dengan ringkasan hasil analisis butir pada setiap komponen IASP2020. 2. Penyusunan rekomendasi perlu memperhatikan catatan rekomendasi yang disusun oleh asesor.
  • 19. LANGKAH KEGIATAN (3b) 9. Membuat berita acara verifikasi hasil validasi yang ditandatangani oleh Ketua BAN-S/M Provinsi dan anggota BAN-S/M/PDM. Berita acara tersebut dapat ditandatangani secara digital. Langkah Teknis ü BAN-S/M Provinsi bersama Tim IT BAN-S/M Provinsi menyiapkan Rekapitulasi Hasil Kegiatan Verval (Format 5B.1) ü Anggota BAN-S/M/PDM bersama Tim Ahli BAN-S/M/PDM memastikan tidak terdapat kekeliruan data pada dokumen tersebut. ü Selanjutnya Format 5B.1 ditandatangani oleh Anggota BAN- S/M/PDM dan Ketua BAN-S/M Provinsi
  • 20. Format berita acara verifikasi hasil validasi (Format 5B.1).
  • 21. LANGKAH KEGIATAN (3c) 10. Mengusulkan Penetapan Hasil Akreditasi dan Rekomendasi kepada BAN-S/M/PDM dengan melampirkan Berita Acara Verifikasi. Langkah Teknis ü Tim Ahli BAN-S/M/PDM membawa Dokumen Lengkap Hasil Kegiatan Verval (Format 5B.1 dan 5B.2) untuk ditetapkan di Rapat Pleno Pusat. ü Untuk Dokumen Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Akreditasi yang belum selesai saat Kegiatan Verval (Format 5B.2), maka dapat disusulkan 1 pekan setelah itu. ü Dokumen Rekomendasi Tindak Lanjut Hasil Akreditasi dapat disusun secara lengkap setelah seluruh Tahap Verval dilaksanakan oleh Provinsi.
  • 22. HASIL KEGIATAN 1.Berita acara hasil verifikasi. 2.Dokumen elektronik dalam Sispena- S/M hasil verifikasi yang telah disetujui Anggota BAN-S/M/PDM. 3.Draf rekomendasi tindak lanjut hasil akreditasi.
  • 23. 1. Kegiatan ini dilaksanakan tertutup antara BAN-SM Provinsi dan Anggota BAN-S/M/BAN PDM beserta tim pendamping sehingga Hasil/Keputusan dalam kegiatan ini bersifat RAHASIA. 2. Seluruh peserta Kegiatan Verval dilarang untuk menyebarkan/mempublikasikan Hasil Verval kepada pihak manapun sebelum ditetapkan di Rapat Pleno BAN PDM. CATATAN PENTING
  • 24. TERIMA KASIH Kelompok Kerja Sekolah/Madrasah BAN PDM