SlideShare a Scribd company logo
www.company.com
www.company.com
PITHER KAFIAR
PERMASALAHAN &
KARAKTERISTIK
PENCEMARAN UDARA
www.company.com
Example Bullet Point slide
• These templates are for personal use only and
must not be distributed, sold or displayed on
the web by anyone other than Presentation
Helper.
• Bullet point
– Sub Bullet
www.company.com
Pengertian pencemaran udara
• Pencemaran udara adalah masuknya atau
dimasukkannya zat, energi, dan/atau komponen
lainnya ke dalam udara ambien oleh kegiatan
manusia, sehingga mutu udara ambien turun sampai
ke tingkat tertentu yang menyebabkan udara ambien
tidak dapat memenuhi fungsinya.
www.company.com
Example of a chart
www.company.com
www.company.com
www.company.com
www.company.com
www.company.com
Jenis Pencemar /Polutan Udara
9
• Gas Rumah Kaca (GRK)
GRK (gas rumah kaca) adalah sejumlah gas yang
terdapat di atmosfer yang menyebabkan efek rumah
kaca. Efek rumah kaca terjadi karena naiknya
konsentrasi gas karbondioksida (CO2) dan gas-gas
lainnya di atmosfer. Energi yang masuk ke bumi 25%
dipantulkan oleh awan atau partikel lain di
atmosfer, 25% diserap awan , 45% diabsorpsi
permukaan bumi serta 5% dipantulkan kembali oleh
permukaan bumi.; Gas rumah kaca terdiri dari CO2,
,CH4, N2O, HCFC,dan CFC.
www.company.com
Jenis Pencemar /Polutan Udara
10
• Proses terjadinya efek gas rumah kaca, sinar
matahgari memancarkan radiasi ultraviolet ke bumi
yang akan diterima oleh bumi dan dipantulkan kembali
dalam bentuk radiasi inframerah. Atmosfer akan
meneruskan radiasi inframerah ini ke luar angkasa.
Namun dengan adanya gas rumah kaca yang
terperangkap di atmosfer akan menyebabkan
dipantulkannya kembali radiasi infeamerah ini ke
bumi. Ditambah dengan radiasi ultraviolet dari
matahari, akan menyebabkan naikknya suhu
permukan bumi.
•
www.company.com
Jenis Pencemar /Polutan Udara
11
Karbondioksida (CO2)
• Karbon dioksida (rumus kimia: CO2) atau zat asam arang adalah
sejenis senyawa kimia yang terdiri dari dua atom oksigen yang
terikat secara kovalen dengan sebuah atom karbon. Ia berbentuk
gas pada keadaan temperatur dan tekanan standar dan hadir di
atmosfer bumi.
• Karbon dioksida di atmosfer bumi dianggap sebagai gas kelumit
dengan konsentrasi sekitar 385 ppm berdasarkan volume dan 582
ppm berdasarkan massa. Massa atmosfer bumi adalah 5,14×1018
kg [9], sehingga massa total karbon dioksida atmosfer adalah 3,0
×1015 kg (3.000 gigaton
(http://www.dirgantara-lapan.or.id/jizonpolud/htm/co2.htm)
www.company.com
12
CH4
• Metana adalah hidrokarbon paling sederhana yang berbentuk gas dengan rumus
kimia CH4 . Metana murni tidak berbau, tapi jika digunakan untuk keperluan
komersial, biasanya ditambahkan sedikit bau belerang untuk mendeteksi
kebocoran yang mungkin terjadi.
• Sebagai komponen utama gas alam , metana adalah sumber bahan bakar utama.
Pembakaran satu molekul metana dengan oksigen akan melepaskan satu molekul
CO2 ( karbondioksida ) dan dua molekul H2O ( air ):
CH4 + 2O2 → CO2 + 2H2O
• Metana yang merupakan komponen utama gas alam juga termasuk gas rumah
kaca. Ia merupakan insulator yang efektif, mampu menangkap panas 20 kali lebih
banyak bila dibandingkan karbondioksida. Metana dilepaskan selama produksi dan
transportasi batu bara , gas alam , dan minyak bumi . Metana juga dihasilkan dari
pembusukan limbah organik di tempat pembuangan sampah ( landfill ), bahkan
dapat keluarkan oleh hewan-hewan tertentu, terutama sapi , sebagai produk
samping dari pencernaan.
www.company.com
13
N2O
• Nitrogen oksida adalah gas insulator panas yang sangat kuat. Ia dihasilkan
terutama dari pembakaran bahan bakar fosil dan oleh lahan pertanian. Ntrogen
oksida dapat menangkap panas 300 kali lebih besar dari karbondioksida.
Konsentrasi gas ini telah meningkat 16 persen bila dibandingkan masa
pre-industri.
• N2O merupakan gas atmosfer yang penting yang diemisikan paling banyak dari
tanah dan air. walaupun N2O memiliki konsentrasi yang rendah dibandingkan
dengan CO2 dan H2O, namun N2O sangat berpengaruh terhadap gas rumah kaca.
N2O di atmosfer memiliki waktu hidup yang relatif lama (diperkirakan mencapai
120 tahun, IPCC 2006) , serta memilki kapasitas penyerapan energi (radiasi
matahari dalam bentuk gelombang pendek) yang tinggi per molekul. Sumber N2O
berasal dari lahan, pembakaran biomassa, kegiatan pertanian, dan proses industri.
http://www.dirgantara-lapan.or.id/jizonpolud/htm/n2o.htm
www.company.com
14
CFC
• CFC adalah klorofluorokarbon, yaitu senyawa-senyawa yang mengandung
atom karbon dengan klorin dan fluorin terikat padanya.
• CFC dapat merusak lapisan ozon. Pada lapisan atmosfir yang tinggi, ikatan
C-Cl akan terputus menghasilkan radikal-radikal bebas klorin.
Radikal-radikal inilah yang merusak ozon. CFC sekarang ini telah
digantikan oleh senyawa-senyawa yang lebih ramah lingkungan.
• CFC juga bisa menyebabkan pemanasan global. Satu molekul CFC-11
misalnya, memiliki potensi pemanasan global sekitar 5000 kali lebih besar
ketimbang sebuah molekul karbon dioksida. Di sisi lain, terdapat jauh lebih
banyak karbon dioksida di udara ketimbang CFC, sehingga pemanasan
global bukanlah sebuah masalah utama yang terkait dengan penggunaan
CFC.
www.company.com
Jenis pencemar/Polutan Udara
15
• Logam Berat
Salah satu zat pencemar udara yaitu logam timbal
(Pb) merupakan salah satu logam berat di udara.
yang dihasilkan dari pembakaran yang kurang
sempurna pada mesin kendaraan. Timbal
(Plumbum) termasuk dalam kelompok logam berat
golongan IV A dalam Sistem Periodik Unsur kimia,
mempunyai nomor atom 82 dengan berat atom
207,2, berbentuk padat pada suhu kamar, bertitik
lebur 327,4 0C dan memiliki berat jenis sebesar
11,4/l.
www.company.com
Logam Berat
16
Logam Pb tersebut dalam jangka waktu panjang
dapat terakumulasi dalam tubuh karena proses
eliminasinya yang lambat. setiap liter bensin
dalam angka oktan 87 dan 98 mengandung 0,70
g senyawa Pb tetraetil dan 0,84 g tetrametil Pb.
Setiap satu liter bensin yang dibakar jika
dikonversi akan mengemisikan 0,56 g Pb yang
dibuang ke udara (Librawati, 2005),
www.company.com
Logam Berat
17
• Penelitian pencemaran udara oleh Kozax (
1993) mendapatkan dugaan emisi Pb pada
tahun 1991 sebesar 73.152. 42 ton dengan
sebaran menurut sumbernya sbb :
transportasi(98,61%), industri (1,39%) Pb
sedangkan bagi rumah tangga dan
pembakaran sampah tidak mengahsilkan
emisi timbal.
www.company.com
Logam Berat
18
• 2. Merkuri Oksida(HgO)
• Pencemaran merkuri melalui udara akan
terjadi melalui emisi. Emisi ini yang kemudian
terhirup dan masuk ke dalam system
pernafasan. Beberapa aktivitas yang
menghasilkan emisi merkuri seperti instalasi
sampah kota melalui alkali khlorin, peleburan
merkuri dan industry tambang skala kecil.
www.company.com
Jenis pencemar/Polutan Udara
19
• Mikroorganisme
• Salah satu zat pencemar udara yaitu polusi
mikroorganisme Salah satu yang berkontribusi dalam
penyebarannya adalah pendingin udara (air
conditioner/AC).
• Kasus yang cukup fenomenal mengenai penyebaran
bakteri melalui AC sentral terjadi di Philadelphia,
Amerika Serikat, tahun 1976 saat 34 orang meninggal
secara misterius.Penyebabnya adalah terinfeksi
bakteri legionella dalam suatu hotel karena sistem
cooling tower AC sentral yang kurang baik.
www.company.com
Jenis pencemar/Polutan Udara
20
3.Mikroorganisme
Atmosfer mengandung partikel-partikel yang disebut
sebagai aerosol, salah satu komponen aerosol yaitu
bioaerosol yang terdiri antara lain mikroba dan pollen
(Sofa, 2008).
Mikroba di udara bersifat sementara dan beragam. Udara
bukanlah suatu medium tempat mikroorganisme tumbuh,
tetapimerupakan pembawa bahan partikulat debu dan
tetesan cairan, yang kesemuanya ini mungkin dimuati
mikroba (Volk dan Wheller, 1989 dalam Ali, 2008)
www.company.com
21
• Adapun kelompok mikroba yang termasuk
dalam jasad kontaminan antara lain adalah:
• 1. Bakteri: Bacillus, Staphylococcus,
Pseudomonas, Sarcina dan sebagainya.
• 2. Jamur: Aspergillus, Mucor, Rhizopus,
Penicillium, Trichoderma, dan sebagainya.
• 3. Ragi: Candida, Saccharomyces,
Paecylomyces, dan sebagainya.

More Related Content

Similar to PENCEMARAN UDARA.pdf

Health Talk polusi udara.pptx, polusi udara
Health Talk polusi udara.pptx, polusi udaraHealth Talk polusi udara.pptx, polusi udara
Health Talk polusi udara.pptx, polusi udara
AdityaPrambudhi1
 
Mesin andianto
Mesin andiantoMesin andianto
Mesin andianto
Rus Dhy
 
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kacaPencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Annisa Monitha
 
IPA cara pengolahan sampah metode insenerasi/pembakaran kelas XII SMK
IPA cara pengolahan sampah metode insenerasi/pembakaran kelas XII SMKIPA cara pengolahan sampah metode insenerasi/pembakaran kelas XII SMK
IPA cara pengolahan sampah metode insenerasi/pembakaran kelas XII SMK
Fatmawati Kartika gorjessO
 
PENCEMARAN UDARA
PENCEMARAN UDARAPENCEMARAN UDARA
PENCEMARAN UDARA
Mawar 99
 
Gas Rumah Kaca
Gas Rumah KacaGas Rumah Kaca
Gas Rumah Kaca
Dwi Rahmayana
 
Pencemaran Udara.pdf
Pencemaran Udara.pdfPencemaran Udara.pdf
Pencemaran Udara.pdf
zinogre417
 
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - kimia di atmosfer
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - kimia di atmosferMateri perkuliahan kimia sekitar kita - kimia di atmosfer
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - kimia di atmosfer
aditya rakhmawan
 
Tugas makalah bhs
Tugas makalah bhsTugas makalah bhs
Tugas makalah bhs
Dika Wulandari
 
Efek rumah kaca
Efek rumah kacaEfek rumah kaca
Efek rumah kaca
Elan Salfa
 
fisika.pptx
fisika.pptxfisika.pptx
fisika.pptx
RiffiRadiAtha
 
RUMAH KACA.pptx
RUMAH KACA.pptxRUMAH KACA.pptx
RUMAH KACA.pptx
HerdiRyan
 
Efek rumah kaca oleh Kelompok 1 XI MIA 3 SAM N 1 Ungaran
Efek rumah kaca oleh Kelompok 1 XI MIA 3 SAM N 1 UngaranEfek rumah kaca oleh Kelompok 1 XI MIA 3 SAM N 1 Ungaran
Efek rumah kaca oleh Kelompok 1 XI MIA 3 SAM N 1 Ungaran
Alzena Vashti
 
Makalah ikatan hidrogen (2)
Makalah ikatan hidrogen (2)Makalah ikatan hidrogen (2)
Makalah ikatan hidrogen (2)
Septian Muna Barakati
 
Pemanasan_global_ppt.ppt
Pemanasan_global_ppt.pptPemanasan_global_ppt.ppt
Pemanasan_global_ppt.ppt
AlfiatunMunawaroh1
 
Dampak penggunaan minyak bumi
Dampak penggunaan minyak bumiDampak penggunaan minyak bumi
Dampak penggunaan minyak bumi
Kholida Handayani
 
Pencemaran Udara
 Pencemaran Udara Pencemaran Udara
Pencemaran Udara
Lestari Moerdijat
 
MAKALAH KIMIA LINGKUNGAN PENCEMARAN UDARA AKIBAT SENYAWA ANORGANIK
MAKALAH KIMIA LINGKUNGAN PENCEMARAN UDARA AKIBAT SENYAWA ANORGANIKMAKALAH KIMIA LINGKUNGAN PENCEMARAN UDARA AKIBAT SENYAWA ANORGANIK
MAKALAH KIMIA LINGKUNGAN PENCEMARAN UDARA AKIBAT SENYAWA ANORGANIK
mery gita
 

Similar to PENCEMARAN UDARA.pdf (20)

Health Talk polusi udara.pptx, polusi udara
Health Talk polusi udara.pptx, polusi udaraHealth Talk polusi udara.pptx, polusi udara
Health Talk polusi udara.pptx, polusi udara
 
EFEK RUMAH KACA
EFEK RUMAH KACAEFEK RUMAH KACA
EFEK RUMAH KACA
 
Pencemaran udara
Pencemaran udaraPencemaran udara
Pencemaran udara
 
Mesin andianto
Mesin andiantoMesin andianto
Mesin andianto
 
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kacaPencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
 
IPA cara pengolahan sampah metode insenerasi/pembakaran kelas XII SMK
IPA cara pengolahan sampah metode insenerasi/pembakaran kelas XII SMKIPA cara pengolahan sampah metode insenerasi/pembakaran kelas XII SMK
IPA cara pengolahan sampah metode insenerasi/pembakaran kelas XII SMK
 
PENCEMARAN UDARA
PENCEMARAN UDARAPENCEMARAN UDARA
PENCEMARAN UDARA
 
Gas Rumah Kaca
Gas Rumah KacaGas Rumah Kaca
Gas Rumah Kaca
 
Pencemaran Udara.pdf
Pencemaran Udara.pdfPencemaran Udara.pdf
Pencemaran Udara.pdf
 
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - kimia di atmosfer
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - kimia di atmosferMateri perkuliahan kimia sekitar kita - kimia di atmosfer
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - kimia di atmosfer
 
Tugas makalah bhs
Tugas makalah bhsTugas makalah bhs
Tugas makalah bhs
 
Efek rumah kaca
Efek rumah kacaEfek rumah kaca
Efek rumah kaca
 
fisika.pptx
fisika.pptxfisika.pptx
fisika.pptx
 
RUMAH KACA.pptx
RUMAH KACA.pptxRUMAH KACA.pptx
RUMAH KACA.pptx
 
Efek rumah kaca oleh Kelompok 1 XI MIA 3 SAM N 1 Ungaran
Efek rumah kaca oleh Kelompok 1 XI MIA 3 SAM N 1 UngaranEfek rumah kaca oleh Kelompok 1 XI MIA 3 SAM N 1 Ungaran
Efek rumah kaca oleh Kelompok 1 XI MIA 3 SAM N 1 Ungaran
 
Makalah ikatan hidrogen (2)
Makalah ikatan hidrogen (2)Makalah ikatan hidrogen (2)
Makalah ikatan hidrogen (2)
 
Pemanasan_global_ppt.ppt
Pemanasan_global_ppt.pptPemanasan_global_ppt.ppt
Pemanasan_global_ppt.ppt
 
Dampak penggunaan minyak bumi
Dampak penggunaan minyak bumiDampak penggunaan minyak bumi
Dampak penggunaan minyak bumi
 
Pencemaran Udara
 Pencemaran Udara Pencemaran Udara
Pencemaran Udara
 
MAKALAH KIMIA LINGKUNGAN PENCEMARAN UDARA AKIBAT SENYAWA ANORGANIK
MAKALAH KIMIA LINGKUNGAN PENCEMARAN UDARA AKIBAT SENYAWA ANORGANIKMAKALAH KIMIA LINGKUNGAN PENCEMARAN UDARA AKIBAT SENYAWA ANORGANIK
MAKALAH KIMIA LINGKUNGAN PENCEMARAN UDARA AKIBAT SENYAWA ANORGANIK
 

More from TIRASBALYO

KIMIA BAHAN ALAM.pptx
KIMIA BAHAN ALAM.pptxKIMIA BAHAN ALAM.pptx
KIMIA BAHAN ALAM.pptx
TIRASBALYO
 
hakikat pendidikan.docx
hakikat pendidikan.docxhakikat pendidikan.docx
hakikat pendidikan.docx
TIRASBALYO
 
PPT BITEKNOLOGI 12.pptx
PPT BITEKNOLOGI 12.pptxPPT BITEKNOLOGI 12.pptx
PPT BITEKNOLOGI 12.pptx
TIRASBALYO
 
POTENSIOMETRI.pptx
POTENSIOMETRI.pptxPOTENSIOMETRI.pptx
POTENSIOMETRI.pptx
TIRASBALYO
 
253207436-PPT-ESTER.pptx
253207436-PPT-ESTER.pptx253207436-PPT-ESTER.pptx
253207436-PPT-ESTER.pptx
TIRASBALYO
 
MAKALAH baru 2.docx
MAKALAH baru 2.docxMAKALAH baru 2.docx
MAKALAH baru 2.docx
TIRASBALYO
 
daftar isi.docx
daftar isi.docxdaftar isi.docx
daftar isi.docx
TIRASBALYO
 
SURAT PERNYATAAN MAHASISWA UKT-SPP21.docx
SURAT PERNYATAAN MAHASISWA UKT-SPP21.docxSURAT PERNYATAAN MAHASISWA UKT-SPP21.docx
SURAT PERNYATAAN MAHASISWA UKT-SPP21.docx
TIRASBALYO
 
TUGAS IIII.docx
TUGAS IIII.docxTUGAS IIII.docx
TUGAS IIII.docx
TIRASBALYO
 
MAKALAH BARU.docx
MAKALAH BARU.docxMAKALAH BARU.docx
MAKALAH BARU.docx
TIRASBALYO
 
U D A R A.pdf
U D A R A.pdfU D A R A.pdf
U D A R A.pdf
TIRASBALYO
 
MAKALAH BARU.docx
MAKALAH BARU.docxMAKALAH BARU.docx
MAKALAH BARU.docx
TIRASBALYO
 
PENCEMARAN LINGKUNGAN.pdf
PENCEMARAN LINGKUNGAN.pdfPENCEMARAN LINGKUNGAN.pdf
PENCEMARAN LINGKUNGAN.pdf
TIRASBALYO
 
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK 2020 (1).ppt
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK  2020 (1).pptPENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK  2020 (1).ppt
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK 2020 (1).ppt
TIRASBALYO
 
MAKALAH BARU 11.docx
MAKALAH BARU 11.docxMAKALAH BARU 11.docx
MAKALAH BARU 11.docx
TIRASBALYO
 
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK 2020 (1).ppt
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK  2020 (1).pptPENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK  2020 (1).ppt
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK 2020 (1).ppt
TIRASBALYO
 
PB 1. PENCEMARAN AIR.ppt
PB 1. PENCEMARAN AIR.pptPB 1. PENCEMARAN AIR.ppt
PB 1. PENCEMARAN AIR.ppt
TIRASBALYO
 
5asam-karboksilat-ester.pdf
5asam-karboksilat-ester.pdf5asam-karboksilat-ester.pdf
5asam-karboksilat-ester.pdf
TIRASBALYO
 
Halaman Cover tiras b.docx
Halaman Cover tiras b.docxHalaman Cover tiras b.docx
Halaman Cover tiras b.docx
TIRASBALYO
 
Halaman Cover tiras b.docx
Halaman Cover tiras b.docxHalaman Cover tiras b.docx
Halaman Cover tiras b.docx
TIRASBALYO
 

More from TIRASBALYO (20)

KIMIA BAHAN ALAM.pptx
KIMIA BAHAN ALAM.pptxKIMIA BAHAN ALAM.pptx
KIMIA BAHAN ALAM.pptx
 
hakikat pendidikan.docx
hakikat pendidikan.docxhakikat pendidikan.docx
hakikat pendidikan.docx
 
PPT BITEKNOLOGI 12.pptx
PPT BITEKNOLOGI 12.pptxPPT BITEKNOLOGI 12.pptx
PPT BITEKNOLOGI 12.pptx
 
POTENSIOMETRI.pptx
POTENSIOMETRI.pptxPOTENSIOMETRI.pptx
POTENSIOMETRI.pptx
 
253207436-PPT-ESTER.pptx
253207436-PPT-ESTER.pptx253207436-PPT-ESTER.pptx
253207436-PPT-ESTER.pptx
 
MAKALAH baru 2.docx
MAKALAH baru 2.docxMAKALAH baru 2.docx
MAKALAH baru 2.docx
 
daftar isi.docx
daftar isi.docxdaftar isi.docx
daftar isi.docx
 
SURAT PERNYATAAN MAHASISWA UKT-SPP21.docx
SURAT PERNYATAAN MAHASISWA UKT-SPP21.docxSURAT PERNYATAAN MAHASISWA UKT-SPP21.docx
SURAT PERNYATAAN MAHASISWA UKT-SPP21.docx
 
TUGAS IIII.docx
TUGAS IIII.docxTUGAS IIII.docx
TUGAS IIII.docx
 
MAKALAH BARU.docx
MAKALAH BARU.docxMAKALAH BARU.docx
MAKALAH BARU.docx
 
U D A R A.pdf
U D A R A.pdfU D A R A.pdf
U D A R A.pdf
 
MAKALAH BARU.docx
MAKALAH BARU.docxMAKALAH BARU.docx
MAKALAH BARU.docx
 
PENCEMARAN LINGKUNGAN.pdf
PENCEMARAN LINGKUNGAN.pdfPENCEMARAN LINGKUNGAN.pdf
PENCEMARAN LINGKUNGAN.pdf
 
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK 2020 (1).ppt
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK  2020 (1).pptPENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK  2020 (1).ppt
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK 2020 (1).ppt
 
MAKALAH BARU 11.docx
MAKALAH BARU 11.docxMAKALAH BARU 11.docx
MAKALAH BARU 11.docx
 
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK 2020 (1).ppt
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK  2020 (1).pptPENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK  2020 (1).ppt
PENDAHULUAN KULIAH PENC LINGK 2020 (1).ppt
 
PB 1. PENCEMARAN AIR.ppt
PB 1. PENCEMARAN AIR.pptPB 1. PENCEMARAN AIR.ppt
PB 1. PENCEMARAN AIR.ppt
 
5asam-karboksilat-ester.pdf
5asam-karboksilat-ester.pdf5asam-karboksilat-ester.pdf
5asam-karboksilat-ester.pdf
 
Halaman Cover tiras b.docx
Halaman Cover tiras b.docxHalaman Cover tiras b.docx
Halaman Cover tiras b.docx
 
Halaman Cover tiras b.docx
Halaman Cover tiras b.docxHalaman Cover tiras b.docx
Halaman Cover tiras b.docx
 

Recently uploaded

Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-LitbangDesain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
ahmadsyahril26
 
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket BAksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
renysavitri
 
Presentasi PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Presentasi  PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10Presentasi  PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Presentasi PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Akhyar33
 
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdfSpanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
PURNAWANYB1
 
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptxMATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
abbazpesulap
 
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptxSlide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
abdillah18
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
sayangkamuu240203
 
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COdWA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
ajongshopp
 
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptxaksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
HerlinaHelnayanti
 

Recently uploaded (9)

Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-LitbangDesain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
 
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket BAksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
 
Presentasi PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Presentasi  PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10Presentasi  PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Presentasi PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
 
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdfSpanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
 
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptxMATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
 
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptxSlide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
 
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COdWA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
 
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptxaksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
 

PENCEMARAN UDARA.pdf

  • 2. www.company.com Example Bullet Point slide • These templates are for personal use only and must not be distributed, sold or displayed on the web by anyone other than Presentation Helper. • Bullet point – Sub Bullet
  • 3. www.company.com Pengertian pencemaran udara • Pencemaran udara adalah masuknya atau dimasukkannya zat, energi, dan/atau komponen lainnya ke dalam udara ambien oleh kegiatan manusia, sehingga mutu udara ambien turun sampai ke tingkat tertentu yang menyebabkan udara ambien tidak dapat memenuhi fungsinya.
  • 9. www.company.com Jenis Pencemar /Polutan Udara 9 • Gas Rumah Kaca (GRK) GRK (gas rumah kaca) adalah sejumlah gas yang terdapat di atmosfer yang menyebabkan efek rumah kaca. Efek rumah kaca terjadi karena naiknya konsentrasi gas karbondioksida (CO2) dan gas-gas lainnya di atmosfer. Energi yang masuk ke bumi 25% dipantulkan oleh awan atau partikel lain di atmosfer, 25% diserap awan , 45% diabsorpsi permukaan bumi serta 5% dipantulkan kembali oleh permukaan bumi.; Gas rumah kaca terdiri dari CO2, ,CH4, N2O, HCFC,dan CFC.
  • 10. www.company.com Jenis Pencemar /Polutan Udara 10 • Proses terjadinya efek gas rumah kaca, sinar matahgari memancarkan radiasi ultraviolet ke bumi yang akan diterima oleh bumi dan dipantulkan kembali dalam bentuk radiasi inframerah. Atmosfer akan meneruskan radiasi inframerah ini ke luar angkasa. Namun dengan adanya gas rumah kaca yang terperangkap di atmosfer akan menyebabkan dipantulkannya kembali radiasi infeamerah ini ke bumi. Ditambah dengan radiasi ultraviolet dari matahari, akan menyebabkan naikknya suhu permukan bumi. •
  • 11. www.company.com Jenis Pencemar /Polutan Udara 11 Karbondioksida (CO2) • Karbon dioksida (rumus kimia: CO2) atau zat asam arang adalah sejenis senyawa kimia yang terdiri dari dua atom oksigen yang terikat secara kovalen dengan sebuah atom karbon. Ia berbentuk gas pada keadaan temperatur dan tekanan standar dan hadir di atmosfer bumi. • Karbon dioksida di atmosfer bumi dianggap sebagai gas kelumit dengan konsentrasi sekitar 385 ppm berdasarkan volume dan 582 ppm berdasarkan massa. Massa atmosfer bumi adalah 5,14×1018 kg [9], sehingga massa total karbon dioksida atmosfer adalah 3,0 ×1015 kg (3.000 gigaton (http://www.dirgantara-lapan.or.id/jizonpolud/htm/co2.htm)
  • 12. www.company.com 12 CH4 • Metana adalah hidrokarbon paling sederhana yang berbentuk gas dengan rumus kimia CH4 . Metana murni tidak berbau, tapi jika digunakan untuk keperluan komersial, biasanya ditambahkan sedikit bau belerang untuk mendeteksi kebocoran yang mungkin terjadi. • Sebagai komponen utama gas alam , metana adalah sumber bahan bakar utama. Pembakaran satu molekul metana dengan oksigen akan melepaskan satu molekul CO2 ( karbondioksida ) dan dua molekul H2O ( air ): CH4 + 2O2 → CO2 + 2H2O • Metana yang merupakan komponen utama gas alam juga termasuk gas rumah kaca. Ia merupakan insulator yang efektif, mampu menangkap panas 20 kali lebih banyak bila dibandingkan karbondioksida. Metana dilepaskan selama produksi dan transportasi batu bara , gas alam , dan minyak bumi . Metana juga dihasilkan dari pembusukan limbah organik di tempat pembuangan sampah ( landfill ), bahkan dapat keluarkan oleh hewan-hewan tertentu, terutama sapi , sebagai produk samping dari pencernaan.
  • 13. www.company.com 13 N2O • Nitrogen oksida adalah gas insulator panas yang sangat kuat. Ia dihasilkan terutama dari pembakaran bahan bakar fosil dan oleh lahan pertanian. Ntrogen oksida dapat menangkap panas 300 kali lebih besar dari karbondioksida. Konsentrasi gas ini telah meningkat 16 persen bila dibandingkan masa pre-industri. • N2O merupakan gas atmosfer yang penting yang diemisikan paling banyak dari tanah dan air. walaupun N2O memiliki konsentrasi yang rendah dibandingkan dengan CO2 dan H2O, namun N2O sangat berpengaruh terhadap gas rumah kaca. N2O di atmosfer memiliki waktu hidup yang relatif lama (diperkirakan mencapai 120 tahun, IPCC 2006) , serta memilki kapasitas penyerapan energi (radiasi matahari dalam bentuk gelombang pendek) yang tinggi per molekul. Sumber N2O berasal dari lahan, pembakaran biomassa, kegiatan pertanian, dan proses industri. http://www.dirgantara-lapan.or.id/jizonpolud/htm/n2o.htm
  • 14. www.company.com 14 CFC • CFC adalah klorofluorokarbon, yaitu senyawa-senyawa yang mengandung atom karbon dengan klorin dan fluorin terikat padanya. • CFC dapat merusak lapisan ozon. Pada lapisan atmosfir yang tinggi, ikatan C-Cl akan terputus menghasilkan radikal-radikal bebas klorin. Radikal-radikal inilah yang merusak ozon. CFC sekarang ini telah digantikan oleh senyawa-senyawa yang lebih ramah lingkungan. • CFC juga bisa menyebabkan pemanasan global. Satu molekul CFC-11 misalnya, memiliki potensi pemanasan global sekitar 5000 kali lebih besar ketimbang sebuah molekul karbon dioksida. Di sisi lain, terdapat jauh lebih banyak karbon dioksida di udara ketimbang CFC, sehingga pemanasan global bukanlah sebuah masalah utama yang terkait dengan penggunaan CFC.
  • 15. www.company.com Jenis pencemar/Polutan Udara 15 • Logam Berat Salah satu zat pencemar udara yaitu logam timbal (Pb) merupakan salah satu logam berat di udara. yang dihasilkan dari pembakaran yang kurang sempurna pada mesin kendaraan. Timbal (Plumbum) termasuk dalam kelompok logam berat golongan IV A dalam Sistem Periodik Unsur kimia, mempunyai nomor atom 82 dengan berat atom 207,2, berbentuk padat pada suhu kamar, bertitik lebur 327,4 0C dan memiliki berat jenis sebesar 11,4/l.
  • 16. www.company.com Logam Berat 16 Logam Pb tersebut dalam jangka waktu panjang dapat terakumulasi dalam tubuh karena proses eliminasinya yang lambat. setiap liter bensin dalam angka oktan 87 dan 98 mengandung 0,70 g senyawa Pb tetraetil dan 0,84 g tetrametil Pb. Setiap satu liter bensin yang dibakar jika dikonversi akan mengemisikan 0,56 g Pb yang dibuang ke udara (Librawati, 2005),
  • 17. www.company.com Logam Berat 17 • Penelitian pencemaran udara oleh Kozax ( 1993) mendapatkan dugaan emisi Pb pada tahun 1991 sebesar 73.152. 42 ton dengan sebaran menurut sumbernya sbb : transportasi(98,61%), industri (1,39%) Pb sedangkan bagi rumah tangga dan pembakaran sampah tidak mengahsilkan emisi timbal.
  • 18. www.company.com Logam Berat 18 • 2. Merkuri Oksida(HgO) • Pencemaran merkuri melalui udara akan terjadi melalui emisi. Emisi ini yang kemudian terhirup dan masuk ke dalam system pernafasan. Beberapa aktivitas yang menghasilkan emisi merkuri seperti instalasi sampah kota melalui alkali khlorin, peleburan merkuri dan industry tambang skala kecil.
  • 19. www.company.com Jenis pencemar/Polutan Udara 19 • Mikroorganisme • Salah satu zat pencemar udara yaitu polusi mikroorganisme Salah satu yang berkontribusi dalam penyebarannya adalah pendingin udara (air conditioner/AC). • Kasus yang cukup fenomenal mengenai penyebaran bakteri melalui AC sentral terjadi di Philadelphia, Amerika Serikat, tahun 1976 saat 34 orang meninggal secara misterius.Penyebabnya adalah terinfeksi bakteri legionella dalam suatu hotel karena sistem cooling tower AC sentral yang kurang baik.
  • 20. www.company.com Jenis pencemar/Polutan Udara 20 3.Mikroorganisme Atmosfer mengandung partikel-partikel yang disebut sebagai aerosol, salah satu komponen aerosol yaitu bioaerosol yang terdiri antara lain mikroba dan pollen (Sofa, 2008). Mikroba di udara bersifat sementara dan beragam. Udara bukanlah suatu medium tempat mikroorganisme tumbuh, tetapimerupakan pembawa bahan partikulat debu dan tetesan cairan, yang kesemuanya ini mungkin dimuati mikroba (Volk dan Wheller, 1989 dalam Ali, 2008)
  • 21. www.company.com 21 • Adapun kelompok mikroba yang termasuk dalam jasad kontaminan antara lain adalah: • 1. Bakteri: Bacillus, Staphylococcus, Pseudomonas, Sarcina dan sebagainya. • 2. Jamur: Aspergillus, Mucor, Rhizopus, Penicillium, Trichoderma, dan sebagainya. • 3. Ragi: Candida, Saccharomyces, Paecylomyces, dan sebagainya.