SlideShare a Scribd company logo
Apa sih GLOBAL WARMING itu ?
Global Warming
(pemanasan global)
Projek penguatan profil Pancasila/Gaya
hidup berkelanjutan /
MTs. Fathimatul Amin
Tahun Pelajaran 2023/2024
Kenapa terjadi pemanasan global?
stasiun meteorologi dan juga data pengukuran
satelit sejak tahun 1957, menunjukkan bahwa
sepuluh tahun terhangat terjadi setelah tahun
1980, tiga tahun terpanas terjadi setelah
tahun 1990.
Pada saat ini bumi mengalami pemanasan
terakhir
.
Kenapa terjadi
pemanasan global?
Apakah kalian merasa
cuaca sekarang ini
sangat panas?
Apa yang kalian ketahui,
apa itu pemanasan global (
global warming) ?
Kenapa terjadi pemanasan global?
stasiun meteorologi dan juga data pengukuran
satelit sejak tahun 1957, menunjukkan bahwa
sepuluh tahun terhangat terjadi setelah tahun
1980, tiga tahun terpanas terjadi setelah
tahun 1990.
Pada saat ini bumi mengalami pemanasan
terakhir
.
Penyebab Terjadinya Global Warming
Penyebab pemanasan global adalah dikarenakan oleh ULAH MANUSIA sendiri
dengan pertumbuhan populasi teknologi dan industri serta penambahan
populasi penduduk yang semakin bertambah dan hal ini lah yang akan
menyebabkan pemanasan global di seluruh dunia.
Penyebab Terjadinya Global Warming
1. Meningkatnya gas karbon monoksida dari kendaraan bermotor
Kendaraan bermotor bertambah -> mengeluarkan banyak gas karbon monoksida.
Efek kendaraan bermotor sangat berpengaruh bagi pemanasan global karena gas yang
dikeluarkan oleh kendaraan bermotor adalah gas karbon monoksida yang sangat berbahaya bagi
kesehatan manusia serta gas karbon monoksida juga menyebabkan efek rumah kaca.
Penyebab Terjadinya Global Warming
2. Efek rumah kaca
Penyebab efek rumah kaca adalah akibat efek panas yang dipantulkan ke permukaan bumi yang
terperangkap oleh gas-gas yang ada di lapisan atmosfer sehingga mengalami pemberhentian
dan tidak dapat diteruskan kembali ke luar angkasa dan akibatnya akan panas cahaya matahari
tersebut akan dipantulkan kembali ke permukaan bumi.
Efek rumah kaca juga memberikan manfaat bagi bumi serta makhluk hidup yang ada di bumi,
namun jika pemanasan global terlalu berlebihan akan mengakibatkan efek yang tidak baik bagi
kehidupan makhluk hidup yang ada di bumi.
Penyebab Terjadinya Global Warming
3. Gas buang dari industri
Gas buang dari industri adalah penyebab efek rumah kaca yang berpengaruh juga dengan
kehidupan makhluk hidup karena dapat menyebabkan pencemaran udara yang disebabkan oleh
asap pabrik yang berlebihan, karena asap pabrik mengeluarkan gas berupa karbondioksida,
karbon monoksida, gas metana dan yang lainnya.
Penyebab Terjadinya Global Warming
4. Penggunaan CFC yang tidak terkontrol
CFC adalah Cloro Four Carbon adalah penyebab pemanasan global yang sifatnya masih bisa
ditangani, CFC merupakan bahan kimia yang digabungkan menjadi sebuah bahan lalu digunakan
sebagai memproduksi peralatan rumah tangga. CFC biasanya terdapat pada kulkas dan AC yang
menimbulkan pemanasan global.
Penyebab Terjadinya Global Warming
5. Luas hutan yang semakin menurun
Luas hutan yang semakin menurun juga menyebabkan pemanasan global, karena seringnya ada
pembakaran hutan yang secara liar membuat lahan hutan semakin berkurang. Karena hutan
yang berperan penting sekali untuk makhluk hidup, hutan merupakan paru-paru dunia.
Efek hutan yang semakin berkurang adalah cuaca semakin memburuk karena tidak ada yang
membantu karbondioksida menjadi oksigen, pernafasanpun menjadi terganggu karena cuaca
yang kurangnya masukan oksigen sehingga menyebabkan terjadinya pencemaran udara.
Penyebab Terjadinya Global Warming
6. Borosnya pemakaian listrik
Boros menggunakan listrik juga dapat menyebabkan terjadinya pemanasan global. Karena
adanya penguapan pada listrik jika listrik terlalu sering digunakan. Seharusnya pemakaian listrik
digunakan secara efisien sesuai dengan keperluan sehingga tidak menyebabkan pemanasan
global, walaupun tidak terlalu berpengaruh namun bisa menambah gas karbondioksida sehingga
cepat terjadinya pemanasan global.
Penyebab Terjadinya Global Warming
7. Polusi metana oleh pertanian, perkebunan, dan peternakan
Gas metana merupakan gas yang menyebabkan pemanasan global, gas ini sangat berpengaruh
dalam pemanasan global karena gas merupakan urutan kedua penyebab utama terjadinya
pemanasan global. Gas metana disebabkan dari bahan-bahan organik yang kekurangan dari
hasil pemecahan bakteri pada pertanian, perkebunan dan peternakan.
Sebagai contohnya adalah semakin tinggi produksi hewan ternak maka gas metana akan
semakin meningkat yang akan dilepaskan ke permukaan bumi.
Dapak
Global
Warming
Perubahan
cuaca dan
iklim
Menurunnya
hasil
pertanian
Pengaruh
terhadap
tumbuhan
Pengaruh
terhadap
pernafasan
manusia
Perubahan Cuaca dan Iklim
Perubahan cuaca dan iklim merupakan salah satu dampak dari adanya
pemanasan global, karena meningkatnya suhu udara permukaan bumi dapat
mengubah cuaca dan iklim di berbagai tempat di seluruh dunia.
Berikut adalah dampak dari perubahan iklim :
- Air tanah akan lebih cepat menguap
- Angin yang ada di udara akan bertiup lebih kencang
- Akan seringnya terjadinya badai
- Menyebabkan gunung-gunung es yang ada dibagian kutub akan mudah
mencair
- Pola cuaca sulit untuk diprediksi
Menurunkan Hasil Pertanian
Pemanasan global memberikan dampak bagi hasil pertanian dan banyak petani yang
sangat bergantung pada musim dan iklim terutama bagi para petani di Indonesia yang
sangat bergantung pada musim dan iklim. Iklim di Indonesia sangat berpengaruh dengan
para petani karena akan memberikan dampak kepada hasil panennya nanti.
Berikut adalah dampak dari perubahan musim dan iklim :
- Kekeringan di daerah pertanian yang akan menyebabkan pada hasil pertanian.
- Akan menyebabkan banjir di daerah pertanian yang akan mengakibatkan gagal panen.
- Tanaman akan terkena serangan hama dan penyakit tanaman
- Pangan akan semakin berkurang di bagian daerah yang rawan bencana kering dan banjir
Pengaruh Terhadap Tumbuhan
Semua makhluk hidup sangat merasakan dampak terjadinya pemanasan global termasuk
pada tumbuhan. Karena tanaman tidak bisa beradabtasi seperti manusia dan hewan, dan
tanaman sangat bergantung sekali dengan perubahan musim dan iklim, tanaman bisa
punah dengan seiring berjalannya waktu karena ekosistem tidak stabil.
Berikut adalah dampak bagi tumbuhan :
- Tumbuhan akan mudah layu
- Tingkat kesuburan tumbuhan semakin berkurang
- Akan berkurangnya luas hutan mangrove
Pengaruh Terhadap Pernafasan Manusia
Pemanasan global sangat berpengaruh terhadap pernapasan manusia, karena
adanya nya pencemaran udara serta gas karbondioksida yang meghambat
untuk menghasilkan oksigen.
Berikut adalah dampak bagi penapasan manusia :
- Menimbulkan alergi dan penyakit
- Penyebaran penyakit semakin meluas
- Menimbulkan penyakit infeksi
- Populasi orang meninggal akan semakin meningkat
Cara Mengatasi Global Warming
1. Melakukan Penghematan Listrik
Dengan berhemat listrik, secara tidak langsung
kita telah mengurangi kadar CO2 pada lapisan
atmosfer karena sebagian besar gas CO2 ini
dihasilkan dari pembangkit listrik yang
berbahan bakar fosil.
2. Menanam Pohon atau Reboisasi
Menanam pohon atau reboisasi merupakan langkah untuk
menyeimbangkan kadar gas CO2 di lapisan atmosfer.
Karena pohon akan menyerap gas CO2 untuk melakukan
proses fotosintesis dan akan melepaskan oksigen ke
udara. Dan hal ini akan membuat udara pada lapisan
atmosfer lebih sejuk dan pemanasan global sedikit teratasi
3. Tidak Menebang Pohon Di Hutan Sembarangan
Seperti disebutkan sebelumnya, pohon merupakan tumbuhan yang menyerap gas
CO2. Jadi, jika kita menebangnya, apalagi menebang dalam jumlah yang sangat
banyak, akan menimbulkan bahaya jika hutan di bumi terus dieksploitasi secara
berlebihan, dan dampak pemanasan global pun akan semakin buruk karena tidak
ada yang menyerap gas CO2. Dengan mengurangi dampak penebangan hutan
secara liar juga kita turut membantu cara menjaga kelestarian hutan yang saat ini
banyak mengalami dampak akibat kerusakan hutan.
4. Tidak Menggunakan Alat yang Menghasilkan Gas CFC
Gas CFC ini biasanya dihasilkan oleh peralatan pendingin udara. Dan perlu
diketahui bahwa saat ini CFC menyumbangkan 20% proses terjadinya efek rumah
kaca. Maka dari itu, penggunaan CFC harus dihentikan. menghapus penggunaan
CFC secara menyeluruh.
pemanasan global.pptx

More Related Content

Similar to pemanasan global.pptx

Makalah (2)
Makalah (2)Makalah (2)
Makalah (2)
Makalah (2)Makalah (2)
Bumi semakin panas
Bumi semakin panasBumi semakin panas
Bumi semakin panas
Aziz_Kurniawan
 
Makalah pemanasan global xii ipa 2
Makalah pemanasan global xii ipa 2Makalah pemanasan global xii ipa 2
Makalah pemanasan global xii ipa 2
Septian Muna Barakati
 
Makalah (3)
Makalah (3)Makalah (3)
Makalah (3)
Makalah (3)Makalah (3)
FISIKA Pemanasan global
FISIKA Pemanasan global FISIKA Pemanasan global
FISIKA Pemanasan global
Nur Chanifah Nazilah
 
Cokelat dan Krem Estetik Lucu Tugas Kelompok Presentasi (1).pdf
Cokelat dan Krem Estetik Lucu Tugas Kelompok Presentasi (1).pdfCokelat dan Krem Estetik Lucu Tugas Kelompok Presentasi (1).pdf
Cokelat dan Krem Estetik Lucu Tugas Kelompok Presentasi (1).pdf
yuni kurniawati
 
globalwarming.ppt
globalwarming.pptglobalwarming.ppt
globalwarming.ppt
AsriMuly
 
Ipa7 kd10-c
Ipa7 kd10-cIpa7 kd10-c
Ipa7 kd10-c
SMPK Stella Maris
 
Pemanasan global
Pemanasan global Pemanasan global
Pemanasan global
Rosemini Salam
 
Pemanasan Global Fisika PPT.pptx
Pemanasan Global Fisika PPT.pptxPemanasan Global Fisika PPT.pptx
Pemanasan Global Fisika PPT.pptx
fina331
 
Global warming
Global warmingGlobal warming
Global warmingqy_achmad
 
Kelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptx
Kelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptxKelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptx
Kelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptx
WaudyIstanaFiljannah
 
Makalah cara mencegah pemanasan global
Makalah cara mencegah pemanasan globalMakalah cara mencegah pemanasan global
Makalah cara mencegah pemanasan global
Septian Muna Barakati
 
Artikel global warming
Artikel global warmingArtikel global warming
Artikel global warmingUmi IstiQfar
 
Makalah cara mencegah pemanasan global wa baena
Makalah cara mencegah pemanasan global wa baenaMakalah cara mencegah pemanasan global wa baena
Makalah cara mencegah pemanasan global wa baena
Septian Muna Barakati
 
Makalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan globalMakalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan global
Septian Muna Barakati
 
Makalah pemanasan global
Makalah pemanasan globalMakalah pemanasan global
Makalah pemanasan global
Waidatin Azizah
 
Pemanasan global
Pemanasan globalPemanasan global
Pemanasan global
shaniafierg
 

Similar to pemanasan global.pptx (20)

Makalah (2)
Makalah (2)Makalah (2)
Makalah (2)
 
Makalah (2)
Makalah (2)Makalah (2)
Makalah (2)
 
Bumi semakin panas
Bumi semakin panasBumi semakin panas
Bumi semakin panas
 
Makalah pemanasan global xii ipa 2
Makalah pemanasan global xii ipa 2Makalah pemanasan global xii ipa 2
Makalah pemanasan global xii ipa 2
 
Makalah (3)
Makalah (3)Makalah (3)
Makalah (3)
 
Makalah (3)
Makalah (3)Makalah (3)
Makalah (3)
 
FISIKA Pemanasan global
FISIKA Pemanasan global FISIKA Pemanasan global
FISIKA Pemanasan global
 
Cokelat dan Krem Estetik Lucu Tugas Kelompok Presentasi (1).pdf
Cokelat dan Krem Estetik Lucu Tugas Kelompok Presentasi (1).pdfCokelat dan Krem Estetik Lucu Tugas Kelompok Presentasi (1).pdf
Cokelat dan Krem Estetik Lucu Tugas Kelompok Presentasi (1).pdf
 
globalwarming.ppt
globalwarming.pptglobalwarming.ppt
globalwarming.ppt
 
Ipa7 kd10-c
Ipa7 kd10-cIpa7 kd10-c
Ipa7 kd10-c
 
Pemanasan global
Pemanasan global Pemanasan global
Pemanasan global
 
Pemanasan Global Fisika PPT.pptx
Pemanasan Global Fisika PPT.pptxPemanasan Global Fisika PPT.pptx
Pemanasan Global Fisika PPT.pptx
 
Global warming
Global warmingGlobal warming
Global warming
 
Kelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptx
Kelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptxKelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptx
Kelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptx
 
Makalah cara mencegah pemanasan global
Makalah cara mencegah pemanasan globalMakalah cara mencegah pemanasan global
Makalah cara mencegah pemanasan global
 
Artikel global warming
Artikel global warmingArtikel global warming
Artikel global warming
 
Makalah cara mencegah pemanasan global wa baena
Makalah cara mencegah pemanasan global wa baenaMakalah cara mencegah pemanasan global wa baena
Makalah cara mencegah pemanasan global wa baena
 
Makalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan globalMakalah bahaya pemanasan global
Makalah bahaya pemanasan global
 
Makalah pemanasan global
Makalah pemanasan globalMakalah pemanasan global
Makalah pemanasan global
 
Pemanasan global
Pemanasan globalPemanasan global
Pemanasan global
 

More from KhairunnasRunnas1

tarian tradisional 38 provinsi di indonesia
tarian tradisional 38 provinsi di indonesiatarian tradisional 38 provinsi di indonesia
tarian tradisional 38 provinsi di indonesia
KhairunnasRunnas1
 
kisi-kisi sts kelas 2.pdf 123 kelas 122a
kisi-kisi sts kelas 2.pdf 123 kelas 122akisi-kisi sts kelas 2.pdf 123 kelas 122a
kisi-kisi sts kelas 2.pdf 123 kelas 122a
KhairunnasRunnas1
 
Krem Ilustrasi Presentasi Makanaan Presentation.pptx
Krem Ilustrasi Presentasi Makanaan Presentation.pptxKrem Ilustrasi Presentasi Makanaan Presentation.pptx
Krem Ilustrasi Presentasi Makanaan Presentation.pptx
KhairunnasRunnas1
 
Pembibitan - PPT-PROJEK- Copy - Copy.pptx
Pembibitan - PPT-PROJEK- Copy - Copy.pptxPembibitan - PPT-PROJEK- Copy - Copy.pptx
Pembibitan - PPT-PROJEK- Copy - Copy.pptx
KhairunnasRunnas1
 
kongruenan.docx
kongruenan.docxkongruenan.docx
kongruenan.docx
KhairunnasRunnas1
 
persamaan kuadrat.docx
persamaan kuadrat.docxpersamaan kuadrat.docx
persamaan kuadrat.docx
KhairunnasRunnas1
 
persamaan kuadrat.docx
persamaan kuadrat.docxpersamaan kuadrat.docx
persamaan kuadrat.docx
KhairunnasRunnas1
 
FUNGSI KUADRAT 2.docx
FUNGSI KUADRAT 2.docxFUNGSI KUADRAT 2.docx
FUNGSI KUADRAT 2.docx
KhairunnasRunnas1
 
Diskriminan.docx
Diskriminan.docxDiskriminan.docx
Diskriminan.docx
KhairunnasRunnas1
 
Program Tahunan.docx
Program Tahunan.docxProgram Tahunan.docx
Program Tahunan.docx
KhairunnasRunnas1
 
Silabus Matematika Kelas 9
Silabus Matematika Kelas 9Silabus Matematika Kelas 9
Silabus Matematika Kelas 9
KhairunnasRunnas1
 
E-Modul Bilangan Berpangkat.docx
E-Modul Bilangan Berpangkat.docxE-Modul Bilangan Berpangkat.docx
E-Modul Bilangan Berpangkat.docx
KhairunnasRunnas1
 
1. PLESS PROSEM IPA BENAR SINTAAAAA PERBAIKAN.docx
1.  PLESS PROSEM IPA BENAR SINTAAAAA PERBAIKAN.docx1.  PLESS PROSEM IPA BENAR SINTAAAAA PERBAIKAN.docx
1. PLESS PROSEM IPA BENAR SINTAAAAA PERBAIKAN.docx
KhairunnasRunnas1
 

More from KhairunnasRunnas1 (14)

tarian tradisional 38 provinsi di indonesia
tarian tradisional 38 provinsi di indonesiatarian tradisional 38 provinsi di indonesia
tarian tradisional 38 provinsi di indonesia
 
kisi-kisi sts kelas 2.pdf 123 kelas 122a
kisi-kisi sts kelas 2.pdf 123 kelas 122akisi-kisi sts kelas 2.pdf 123 kelas 122a
kisi-kisi sts kelas 2.pdf 123 kelas 122a
 
Krem Ilustrasi Presentasi Makanaan Presentation.pptx
Krem Ilustrasi Presentasi Makanaan Presentation.pptxKrem Ilustrasi Presentasi Makanaan Presentation.pptx
Krem Ilustrasi Presentasi Makanaan Presentation.pptx
 
Pembibitan - PPT-PROJEK- Copy - Copy.pptx
Pembibitan - PPT-PROJEK- Copy - Copy.pptxPembibitan - PPT-PROJEK- Copy - Copy.pptx
Pembibitan - PPT-PROJEK- Copy - Copy.pptx
 
kongruenan.docx
kongruenan.docxkongruenan.docx
kongruenan.docx
 
persamaan kuadrat.docx
persamaan kuadrat.docxpersamaan kuadrat.docx
persamaan kuadrat.docx
 
persamaan kuadrat.docx
persamaan kuadrat.docxpersamaan kuadrat.docx
persamaan kuadrat.docx
 
FUNGSI KUADRAT 2.docx
FUNGSI KUADRAT 2.docxFUNGSI KUADRAT 2.docx
FUNGSI KUADRAT 2.docx
 
Diskriminan.docx
Diskriminan.docxDiskriminan.docx
Diskriminan.docx
 
Program Tahunan.docx
Program Tahunan.docxProgram Tahunan.docx
Program Tahunan.docx
 
Silabus Matematika Kelas 9
Silabus Matematika Kelas 9Silabus Matematika Kelas 9
Silabus Matematika Kelas 9
 
E-Modul Bilangan Berpangkat.docx
E-Modul Bilangan Berpangkat.docxE-Modul Bilangan Berpangkat.docx
E-Modul Bilangan Berpangkat.docx
 
kelas aira.pdf
kelas aira.pdfkelas aira.pdf
kelas aira.pdf
 
1. PLESS PROSEM IPA BENAR SINTAAAAA PERBAIKAN.docx
1.  PLESS PROSEM IPA BENAR SINTAAAAA PERBAIKAN.docx1.  PLESS PROSEM IPA BENAR SINTAAAAA PERBAIKAN.docx
1. PLESS PROSEM IPA BENAR SINTAAAAA PERBAIKAN.docx
 

Recently uploaded

sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomiMAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
FasyaAmeliaSiregar
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 

Recently uploaded (11)

sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomiMAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
MAKALAH Komunikasi bisnis fakultas ekonomi
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 

pemanasan global.pptx

  • 1. Apa sih GLOBAL WARMING itu ? Global Warming (pemanasan global) Projek penguatan profil Pancasila/Gaya hidup berkelanjutan / MTs. Fathimatul Amin Tahun Pelajaran 2023/2024
  • 2. Kenapa terjadi pemanasan global? stasiun meteorologi dan juga data pengukuran satelit sejak tahun 1957, menunjukkan bahwa sepuluh tahun terhangat terjadi setelah tahun 1980, tiga tahun terpanas terjadi setelah tahun 1990. Pada saat ini bumi mengalami pemanasan terakhir . Kenapa terjadi pemanasan global? Apakah kalian merasa cuaca sekarang ini sangat panas? Apa yang kalian ketahui, apa itu pemanasan global ( global warming) ?
  • 3. Kenapa terjadi pemanasan global? stasiun meteorologi dan juga data pengukuran satelit sejak tahun 1957, menunjukkan bahwa sepuluh tahun terhangat terjadi setelah tahun 1980, tiga tahun terpanas terjadi setelah tahun 1990. Pada saat ini bumi mengalami pemanasan terakhir .
  • 4. Penyebab Terjadinya Global Warming Penyebab pemanasan global adalah dikarenakan oleh ULAH MANUSIA sendiri dengan pertumbuhan populasi teknologi dan industri serta penambahan populasi penduduk yang semakin bertambah dan hal ini lah yang akan menyebabkan pemanasan global di seluruh dunia.
  • 5. Penyebab Terjadinya Global Warming 1. Meningkatnya gas karbon monoksida dari kendaraan bermotor Kendaraan bermotor bertambah -> mengeluarkan banyak gas karbon monoksida. Efek kendaraan bermotor sangat berpengaruh bagi pemanasan global karena gas yang dikeluarkan oleh kendaraan bermotor adalah gas karbon monoksida yang sangat berbahaya bagi kesehatan manusia serta gas karbon monoksida juga menyebabkan efek rumah kaca.
  • 6. Penyebab Terjadinya Global Warming 2. Efek rumah kaca Penyebab efek rumah kaca adalah akibat efek panas yang dipantulkan ke permukaan bumi yang terperangkap oleh gas-gas yang ada di lapisan atmosfer sehingga mengalami pemberhentian dan tidak dapat diteruskan kembali ke luar angkasa dan akibatnya akan panas cahaya matahari tersebut akan dipantulkan kembali ke permukaan bumi. Efek rumah kaca juga memberikan manfaat bagi bumi serta makhluk hidup yang ada di bumi, namun jika pemanasan global terlalu berlebihan akan mengakibatkan efek yang tidak baik bagi kehidupan makhluk hidup yang ada di bumi.
  • 7.
  • 8. Penyebab Terjadinya Global Warming 3. Gas buang dari industri Gas buang dari industri adalah penyebab efek rumah kaca yang berpengaruh juga dengan kehidupan makhluk hidup karena dapat menyebabkan pencemaran udara yang disebabkan oleh asap pabrik yang berlebihan, karena asap pabrik mengeluarkan gas berupa karbondioksida, karbon monoksida, gas metana dan yang lainnya.
  • 9. Penyebab Terjadinya Global Warming 4. Penggunaan CFC yang tidak terkontrol CFC adalah Cloro Four Carbon adalah penyebab pemanasan global yang sifatnya masih bisa ditangani, CFC merupakan bahan kimia yang digabungkan menjadi sebuah bahan lalu digunakan sebagai memproduksi peralatan rumah tangga. CFC biasanya terdapat pada kulkas dan AC yang menimbulkan pemanasan global.
  • 10. Penyebab Terjadinya Global Warming 5. Luas hutan yang semakin menurun Luas hutan yang semakin menurun juga menyebabkan pemanasan global, karena seringnya ada pembakaran hutan yang secara liar membuat lahan hutan semakin berkurang. Karena hutan yang berperan penting sekali untuk makhluk hidup, hutan merupakan paru-paru dunia. Efek hutan yang semakin berkurang adalah cuaca semakin memburuk karena tidak ada yang membantu karbondioksida menjadi oksigen, pernafasanpun menjadi terganggu karena cuaca yang kurangnya masukan oksigen sehingga menyebabkan terjadinya pencemaran udara.
  • 11. Penyebab Terjadinya Global Warming 6. Borosnya pemakaian listrik Boros menggunakan listrik juga dapat menyebabkan terjadinya pemanasan global. Karena adanya penguapan pada listrik jika listrik terlalu sering digunakan. Seharusnya pemakaian listrik digunakan secara efisien sesuai dengan keperluan sehingga tidak menyebabkan pemanasan global, walaupun tidak terlalu berpengaruh namun bisa menambah gas karbondioksida sehingga cepat terjadinya pemanasan global.
  • 12. Penyebab Terjadinya Global Warming 7. Polusi metana oleh pertanian, perkebunan, dan peternakan Gas metana merupakan gas yang menyebabkan pemanasan global, gas ini sangat berpengaruh dalam pemanasan global karena gas merupakan urutan kedua penyebab utama terjadinya pemanasan global. Gas metana disebabkan dari bahan-bahan organik yang kekurangan dari hasil pemecahan bakteri pada pertanian, perkebunan dan peternakan. Sebagai contohnya adalah semakin tinggi produksi hewan ternak maka gas metana akan semakin meningkat yang akan dilepaskan ke permukaan bumi.
  • 14. Perubahan Cuaca dan Iklim Perubahan cuaca dan iklim merupakan salah satu dampak dari adanya pemanasan global, karena meningkatnya suhu udara permukaan bumi dapat mengubah cuaca dan iklim di berbagai tempat di seluruh dunia. Berikut adalah dampak dari perubahan iklim : - Air tanah akan lebih cepat menguap - Angin yang ada di udara akan bertiup lebih kencang - Akan seringnya terjadinya badai - Menyebabkan gunung-gunung es yang ada dibagian kutub akan mudah mencair - Pola cuaca sulit untuk diprediksi
  • 15. Menurunkan Hasil Pertanian Pemanasan global memberikan dampak bagi hasil pertanian dan banyak petani yang sangat bergantung pada musim dan iklim terutama bagi para petani di Indonesia yang sangat bergantung pada musim dan iklim. Iklim di Indonesia sangat berpengaruh dengan para petani karena akan memberikan dampak kepada hasil panennya nanti. Berikut adalah dampak dari perubahan musim dan iklim : - Kekeringan di daerah pertanian yang akan menyebabkan pada hasil pertanian. - Akan menyebabkan banjir di daerah pertanian yang akan mengakibatkan gagal panen. - Tanaman akan terkena serangan hama dan penyakit tanaman - Pangan akan semakin berkurang di bagian daerah yang rawan bencana kering dan banjir
  • 16. Pengaruh Terhadap Tumbuhan Semua makhluk hidup sangat merasakan dampak terjadinya pemanasan global termasuk pada tumbuhan. Karena tanaman tidak bisa beradabtasi seperti manusia dan hewan, dan tanaman sangat bergantung sekali dengan perubahan musim dan iklim, tanaman bisa punah dengan seiring berjalannya waktu karena ekosistem tidak stabil. Berikut adalah dampak bagi tumbuhan : - Tumbuhan akan mudah layu - Tingkat kesuburan tumbuhan semakin berkurang - Akan berkurangnya luas hutan mangrove
  • 17. Pengaruh Terhadap Pernafasan Manusia Pemanasan global sangat berpengaruh terhadap pernapasan manusia, karena adanya nya pencemaran udara serta gas karbondioksida yang meghambat untuk menghasilkan oksigen. Berikut adalah dampak bagi penapasan manusia : - Menimbulkan alergi dan penyakit - Penyebaran penyakit semakin meluas - Menimbulkan penyakit infeksi - Populasi orang meninggal akan semakin meningkat
  • 18. Cara Mengatasi Global Warming 1. Melakukan Penghematan Listrik Dengan berhemat listrik, secara tidak langsung kita telah mengurangi kadar CO2 pada lapisan atmosfer karena sebagian besar gas CO2 ini dihasilkan dari pembangkit listrik yang berbahan bakar fosil. 2. Menanam Pohon atau Reboisasi Menanam pohon atau reboisasi merupakan langkah untuk menyeimbangkan kadar gas CO2 di lapisan atmosfer. Karena pohon akan menyerap gas CO2 untuk melakukan proses fotosintesis dan akan melepaskan oksigen ke udara. Dan hal ini akan membuat udara pada lapisan atmosfer lebih sejuk dan pemanasan global sedikit teratasi
  • 19. 3. Tidak Menebang Pohon Di Hutan Sembarangan Seperti disebutkan sebelumnya, pohon merupakan tumbuhan yang menyerap gas CO2. Jadi, jika kita menebangnya, apalagi menebang dalam jumlah yang sangat banyak, akan menimbulkan bahaya jika hutan di bumi terus dieksploitasi secara berlebihan, dan dampak pemanasan global pun akan semakin buruk karena tidak ada yang menyerap gas CO2. Dengan mengurangi dampak penebangan hutan secara liar juga kita turut membantu cara menjaga kelestarian hutan yang saat ini banyak mengalami dampak akibat kerusakan hutan. 4. Tidak Menggunakan Alat yang Menghasilkan Gas CFC Gas CFC ini biasanya dihasilkan oleh peralatan pendingin udara. Dan perlu diketahui bahwa saat ini CFC menyumbangkan 20% proses terjadinya efek rumah kaca. Maka dari itu, penggunaan CFC harus dihentikan. menghapus penggunaan CFC secara menyeluruh.