SlideShare a Scribd company logo
“Kepada keempat orang muda itu Allah
memberikan pengetahuan dan kepandaian
tentang berbagai-bagai tulisan dan hikmat,
sedang Daniel juga mempunyai pengertian
tentang berbagai-bagai penglihatan dan mimpi.
” Daniel 1:17
Pelajaran 2 untuk 11 Januari 2020
Diadaptasi dari www.fustero.es
www.gmahktanjungpinang.org
Nebukadnezar menyerang Yerusalem tiga kali untuk
menaklukkannya.
Terakhir kali (yang ke-3) adalah pada 586 SM. Yerusalem
diluluh lantakkan dan orang-orang Israel dibawa ke Babel.
Kali ke-2 pada 597 SM. Raja membawa para pengrajin,
pandai besi dan orang-orang penting lainnya (termasuk
Yehezkiel).
Yang pertama kali pada 605 SM. Para pangeran dan
bangsawan dibawa ke Babel. Tujuannya adalah untuk
"membabelkan" para pangeran itu agar mereka setia
kepada Babel. Daniel, Hananya, Misael dan Azarya adalah
bagian dari kelompok tersebut.
ALLAH MEMEGANG KENDALI. Daniel 1:1-2, 21
PELATIHAN UNTUK MEMBABELKAN:
Tekanan Lingkungan. Daniel 1:3-7
Pola Makan. Daniel 1:8-16
HASIL:
Tak Bercela. Daniel 1:4,17
Unggul. Daniel 1:18-20
ALLAH MEMEGANG KENDALI
“Tuhan menyerahkan Yoyakim, raja Yehuda, dan sebagian
dari perkakas-perkakas di rumah Allah ke dalam
tangannya. Semuanya itu dibawanya ke tanah Sinear, ke
dalam rumah dewanya; perkakas-perkakas itu dibawanya
ke dalam perbendaharaan dewanya.” (Daniel 1:2)
ALLAH mungkin dapat dilihat sebagai Oknum
yang dikalahkan dan dibuang yang tidak dapat
membela umat-Nya sendiri. Namun, ungkapan
"Tuhan menyerahkan ..." menjelaskan makna
sebenarnya.
TUHAN menggunakan Babel untuk menghukum ketidaktaatan
umat-Nya (Habakuk 1:5-11).
Ia mengendalikan sejarah. Ia membatasi hukuman mereka untuk
70 tahun saja. Ia juga menggunakan Koresy untuk membebaskan
umat-Nya (Esdras 1:1).
Kita juga dapat percaya bahwa
TUHAN akan selalu memegang
kendali sejarah dunia ini
hingga akhirnya. Ia akan
melindungi umat-Nya hingga
akhir zaman.
TEKANAN
LINGKUNGAN
“Pemimpin pegawai istana itu memberi nama lain kepada
mereka: Daniel dinamainya Beltsazar, Hananya dinamainya
Sadrakh, Misael dinamainya Mesakh dan Azarya dinamainya
Abednego.” (Daniel 1:7)
Nebukadnezar ingin mengubah para pangeran Ibrani menjadi orang Babel
yang loyal. Dia mencoba mengubah pola pikir dan ibadah mereka.
Dia mengganti
tempat tinggal
mereka, dari
Yerusalem yang
sederhana menjadi
Babel yang mewah
Dia mengubah
nama mereka,
untuk
menghubungkan
identitas
mereka dengan
para dewa Babel
Dia mengganti
pendidikan
mereka, untuk
mengajar
mereka tentang
budaya dan
agama Babel
Dia mengubah pola
makan mereka, untuk
membuat mereka
menyembah dewa-
dewa Babel
Jika mereka menerima semua perubahan itu, mereka akan
menjadi pegawai kerajaan. Apakah mereka akan
mengorbankan prinsip mereka untuk kehidupan yang mudah
dan nyaman?
POLA MAKAN “Daniel berketetapan
untuk tidak menajiskan
dirinya dengan santapan
raja dan dengan anggur
yang biasa diminum raja;
dimintanyalah kepada
pemimpin pegawai istana
itu, supaya ia tak usah
menajiskan dirinya.”
(Daniel 1:8)
Tampaknya, para
pemuda Ibrani
tersebut tidak bisa
melakukan apa pun
untuk menolak
perubahan.
Namun, mereka tidak
mau menyerah pada
hal-hal yang
bertentangan dengan
iman mereka.
Daniel menyarankan suatu diet
untuk menghindari kedua masalah
tersebut. Selain itu, dia meminta
minum sesuatu yang membuatnya
dapat berpikir jernih.
Yang terpenting, dia percaya
kepada TUHAN. Dia percaya bahwa
IA akan bertindak luar biasa dalam
waktu singkat (sepuluh hari).
Makanan raja termasuk daging yang dilarang oleh TUHAN (Imamat 11).
Makanan itu telah dikorbankan untuk para dewa Babel. Pada waktu itu,
memakannya adalah bagian dari ibadat kepada para dewa. (Kisah 15:28-29).
“Ada banyak orang yang mengaku Kristen sekarang ini
yang menganggap bahwa Daniel terlalu fanatik dan
mencapnya bodoh dan berpikiran sempit. Mereka
menganggap bahwa urusan makan dan minum terlalu
kecil artinya dalam membuat satu keputusan yang
besar. Mungkin salah satu sebabnya ialah pengorbanan
setiap kesempatan di dunia ini. Tetapi mereka yang
berpikir demikian akan mendapati pada hari
penghakiman bahwa mereka sudah lari dari tuntutan
ALLAH yang jelas dan membuat pikiran mereka sebagai
standar menentukan salah atau benar. Mereka akan
mendapati bahwa apa yang nampaknya tidak penting
bagi mereka, bukanlah demikian anggapan ALLAH.
Tuntutan-Nya harus dituruti secara khidmat.”
E.G.W. (Counsels on Health, p. 69)
TAK BERCELA
“Kepada keempat orang muda
itu Allah memberikan
pengetahuan dan kepandaian
tentang berbagai-bagai tulisan
dan hikmat, sedang Daniel
juga mempunyai pengertian
tentang berbagai-bagai
penglihatan dan mimpi.”
(Daniel 1:17)
Aspenas memilih
pria muda "tanpa
cacat fisik" (Daniel
1:4 NIV ). Ini adalah
korban syukur
Nebukadnezar yang
simbolis kepada
dewanya, Marduk.
Semua orang muda tanpa cacat fisik atau mental. Namun, hanya empat yang
tidak menunjukkan cacat rohani.
TUHAN menghargai kesetiaan mereka dengan memberi mereka penampilan fisik
dan pengetahuan intelektual di atas semua orang muda lainnya (Daniel 1:15, 17).
TUHAN juga akan memberi kita hikmat untuk tetap setia kepada-Nya di dunia
yang tercemar dengan mitos dan kebohongan.
UNGGUL
“Dalam tiap-tiap hal yang memerlukan kebijaksanaan
dan pengertian, yang ditanyakan raja kepada mereka,
didapatinya bahwa mereka sepuluh kali lebih cerdas
dari pada semua orang berilmu dan semua ahli jampi di
seluruh kerajaannya.” (Daniel 1:20)
Mereka dipaksa belajar hal-hal yang
bertentangan dengan kepercayaan mereka. Hari
ini, kita juga harus belajar hal-hal yang salah
yang diajarkan sebagai kebenaran.
TUHAN mengendalikan sejarah
TUHAN memberi kita hikmat untuk mengatasi lingkungan yang tidak
bersahabat
TUHAN memberkati mereka yang memutuskan untuk taat kepada-Nya,
apapun keadaan yang mereka alami
Berkat keputusan yang mereka buat untuk
mempertahankan iman mereka, TUHAN memberkati
mereka dengan mengaruniakan mereka keterampilan
intelektual yang unggul. Mereka lulus ujian dengan
hasil luar biasa. Kita dapat belajar hal berikut dari
pengalaman mereka:
“Daniel telah dihadapkan kepada pencobaan terberat yang dapat menyerang
kaum muda dewasa ini; namun dia tetap setia pada perintah agama yang
diterima pada awal kehidupannya. Dia dikelilingi dengan pengaruh yang kuat
untuk menumbangkan orang-orang yang akan bimbang antara prinsip dan
kecenderungan; namun firman TUHAN menunjukkan bahwa dia adalah
seseorang dengani karakter yang sempurna. Daniel tidak berani bergantung
pada kekuatan moralnya sendiri. Baginya doa adalah suatu keharusan. Dia
menjadikan TUHAN Sebagai kekuatannya, dan rasa takut akan TUHAN terus ada
di hadapannya dalam semua catatan kehidupannya.”
E.G.W. (Fundamentals of Christian Education, cp. 8, p. 78)

More Related Content

What's hot

Minggu Palma (Palm Sunday)
Minggu Palma (Palm Sunday)Minggu Palma (Palm Sunday)
Minggu Palma (Palm Sunday)
Johan Setiawan
 
Daniel 2
Daniel 2Daniel 2
Daniel 2
Justin Soputra
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-2 Triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-2 Triwulan 4 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-2 Triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-2 Triwulan 4 2015
David Syahputra
 
Silsilah Yesus Kristus
Silsilah Yesus KristusSilsilah Yesus Kristus
Silsilah Yesus Kristus
Johan Setiawan
 
Pelajaran ss 3 qtr 3 2015 misionari yang tidak mungkin
Pelajaran ss 3 qtr 3 2015 misionari yang tidak mungkinPelajaran ss 3 qtr 3 2015 misionari yang tidak mungkin
Pelajaran ss 3 qtr 3 2015 misionari yang tidak mungkin
Haisler Vasco Layup
 
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
albertus purnomo
 
Catatan seputar Kitab hakim hakim
Catatan seputar Kitab hakim hakimCatatan seputar Kitab hakim hakim
Catatan seputar Kitab hakim hakim
albertus purnomo
 
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnaiKota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
FreeChildrenStories
 
Kota kota dalam Alkitab
Kota kota dalam AlkitabKota kota dalam Alkitab
Kota kota dalam Alkitab
FreeChildrenStories
 
Sesi 18 bait allah salomo
Sesi 18 bait allah salomoSesi 18 bait allah salomo
Sesi 18 bait allah salomo
AlbertusPur
 
Holy discontent
Holy discontentHoly discontent
Holy discontent
Daniel Yosafat
 
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Johan Setiawan
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-6 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-6 Triwulan 2 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-6 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-6 Triwulan 2 2015David Syahputra
 
Bab iv kelas xi memilih yang benar
Bab iv kelas xi memilih yang benarBab iv kelas xi memilih yang benar
Bab iv kelas xi memilih yang benar
Sabam Sitinjak
 
Alkitab bahasa melayu malay bible - new testament
Alkitab bahasa melayu   malay bible - new testamentAlkitab bahasa melayu   malay bible - new testament
Alkitab bahasa melayu malay bible - new testamentBiblesForYOU
 
Alkitab bahasa melayu malay bible - new testament
Alkitab bahasa melayu   malay bible - new testamentAlkitab bahasa melayu   malay bible - new testament
Alkitab bahasa melayu malay bible - new testamentBiblesForYOU
 
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
David Syahputra
 
PANGGILAN KENABIAN YEREMIA
PANGGILAN KENABIAN YEREMIAPANGGILAN KENABIAN YEREMIA
PANGGILAN KENABIAN YEREMIA
gmahkjerusalem
 
Pel ss ke 13, triw 2, 2013.
Pel ss ke 13, triw 2, 2013.Pel ss ke 13, triw 2, 2013.
Pel ss ke 13, triw 2, 2013.amargland
 
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
albertus purnomo
 

What's hot (20)

Minggu Palma (Palm Sunday)
Minggu Palma (Palm Sunday)Minggu Palma (Palm Sunday)
Minggu Palma (Palm Sunday)
 
Daniel 2
Daniel 2Daniel 2
Daniel 2
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-2 Triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-2 Triwulan 4 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-2 Triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-2 Triwulan 4 2015
 
Silsilah Yesus Kristus
Silsilah Yesus KristusSilsilah Yesus Kristus
Silsilah Yesus Kristus
 
Pelajaran ss 3 qtr 3 2015 misionari yang tidak mungkin
Pelajaran ss 3 qtr 3 2015 misionari yang tidak mungkinPelajaran ss 3 qtr 3 2015 misionari yang tidak mungkin
Pelajaran ss 3 qtr 3 2015 misionari yang tidak mungkin
 
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
 
Catatan seputar Kitab hakim hakim
Catatan seputar Kitab hakim hakimCatatan seputar Kitab hakim hakim
Catatan seputar Kitab hakim hakim
 
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnaiKota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
Kota kota dalam Alkitab - buku mewarnai
 
Kota kota dalam Alkitab
Kota kota dalam AlkitabKota kota dalam Alkitab
Kota kota dalam Alkitab
 
Sesi 18 bait allah salomo
Sesi 18 bait allah salomoSesi 18 bait allah salomo
Sesi 18 bait allah salomo
 
Holy discontent
Holy discontentHoly discontent
Holy discontent
 
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-6 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-6 Triwulan 2 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-6 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-6 Triwulan 2 2015
 
Bab iv kelas xi memilih yang benar
Bab iv kelas xi memilih yang benarBab iv kelas xi memilih yang benar
Bab iv kelas xi memilih yang benar
 
Alkitab bahasa melayu malay bible - new testament
Alkitab bahasa melayu   malay bible - new testamentAlkitab bahasa melayu   malay bible - new testament
Alkitab bahasa melayu malay bible - new testament
 
Alkitab bahasa melayu malay bible - new testament
Alkitab bahasa melayu   malay bible - new testamentAlkitab bahasa melayu   malay bible - new testament
Alkitab bahasa melayu malay bible - new testament
 
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
Pelajaran sekolah sabat_ke-6_triwulan_i_2021
 
PANGGILAN KENABIAN YEREMIA
PANGGILAN KENABIAN YEREMIAPANGGILAN KENABIAN YEREMIA
PANGGILAN KENABIAN YEREMIA
 
Pel ss ke 13, triw 2, 2013.
Pel ss ke 13, triw 2, 2013.Pel ss ke 13, triw 2, 2013.
Pel ss ke 13, triw 2, 2013.
 
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
Sesi 4 Pengajaran Taurat KPKS kitab keluaran 1
 

Similar to Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan I 2020

Daniel 1. MASA PEMBUANGAN KE BABEL.pptx
Daniel 1.  MASA PEMBUANGAN KE BABEL.pptxDaniel 1.  MASA PEMBUANGAN KE BABEL.pptx
Daniel 1. MASA PEMBUANGAN KE BABEL.pptx
IndraKinarto
 
Pelajaran ss 5 qtr 3 2015 misionari dalam buangan
Pelajaran ss 5 qtr 3 2015 misionari dalam buanganPelajaran ss 5 qtr 3 2015 misionari dalam buangan
Pelajaran ss 5 qtr 3 2015 misionari dalam buangan
Haisler Vasco Layup
 
Pilihan yang menyehatkan
Pilihan yang menyehatkanPilihan yang menyehatkan
Pilihan yang menyehatkan
Isti Indartanti Kurnaedi
 
Daniel di Gua Singa _Pengajaran tentang kitab Daniel - Katolik
Daniel di Gua Singa _Pengajaran tentang kitab Daniel - KatolikDaniel di Gua Singa _Pengajaran tentang kitab Daniel - Katolik
Daniel di Gua Singa _Pengajaran tentang kitab Daniel - Katolik
lusilaretno
 
Tantangan hidup new normal
Tantangan  hidup new normalTantangan  hidup new normal
Tantangan hidup new normal
rennybengu
 
Belajar dari daniel
Belajar dari danielBelajar dari daniel
Belajar dari danieliyan satar
 
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan ii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan ii 2018
David Syahputra
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-5 Triwulan 3 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-5 Triwulan 3 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-5 Triwulan 3 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-5 Triwulan 3 2015David Syahputra
 
Generasi DANIEL!
Generasi DANIEL!Generasi DANIEL!
Generasi DANIEL!
SABDA
 
Integritas iman
Integritas imanIntegritas iman
Integritas iman
Samuel Setiawan
 
Pelajaran Sekolah Sabat
Pelajaran Sekolah SabatPelajaran Sekolah Sabat
Pelajaran Sekolah Sabat
Adam Hiola
 
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
David Syahputra
 
Daniel Pasal 12
Daniel Pasal 12Daniel Pasal 12
Daniel Pasal 12
Justin Soputra
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2020Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2020
David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat, triwulan 1 pelajaran 8
Pelajaran sekolah sabat, triwulan 1 pelajaran 8Pelajaran sekolah sabat, triwulan 1 pelajaran 8
Pelajaran sekolah sabat, triwulan 1 pelajaran 8
Adam Hiola
 
Daniel 10
Daniel 10Daniel 10
Daniel 10
Justin Soputra
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-13 Triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-13 Triwulan 4 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-13 Triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-13 Triwulan 4 2015
David Syahputra
 
INTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.pptINTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.ppt
GBIMyFamily
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-10 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-10 Triwulan 2 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-10 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-10 Triwulan 2 2015David Syahputra
 

Similar to Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan I 2020 (20)

Daniel 1. MASA PEMBUANGAN KE BABEL.pptx
Daniel 1.  MASA PEMBUANGAN KE BABEL.pptxDaniel 1.  MASA PEMBUANGAN KE BABEL.pptx
Daniel 1. MASA PEMBUANGAN KE BABEL.pptx
 
Pelajaran ss 5 qtr 3 2015 misionari dalam buangan
Pelajaran ss 5 qtr 3 2015 misionari dalam buanganPelajaran ss 5 qtr 3 2015 misionari dalam buangan
Pelajaran ss 5 qtr 3 2015 misionari dalam buangan
 
Pilihan yang menyehatkan
Pilihan yang menyehatkanPilihan yang menyehatkan
Pilihan yang menyehatkan
 
Daniel di Gua Singa _Pengajaran tentang kitab Daniel - Katolik
Daniel di Gua Singa _Pengajaran tentang kitab Daniel - KatolikDaniel di Gua Singa _Pengajaran tentang kitab Daniel - Katolik
Daniel di Gua Singa _Pengajaran tentang kitab Daniel - Katolik
 
Tantangan hidup new normal
Tantangan  hidup new normalTantangan  hidup new normal
Tantangan hidup new normal
 
Belajar dari daniel
Belajar dari danielBelajar dari daniel
Belajar dari daniel
 
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan ii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan ii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan ii 2018
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-5 Triwulan 3 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-5 Triwulan 3 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-5 Triwulan 3 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-5 Triwulan 3 2015
 
Generasi DANIEL!
Generasi DANIEL!Generasi DANIEL!
Generasi DANIEL!
 
Integritas iman
Integritas imanIntegritas iman
Integritas iman
 
Pelajaran Sekolah Sabat
Pelajaran Sekolah SabatPelajaran Sekolah Sabat
Pelajaran Sekolah Sabat
 
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
 
Daniel Pasal 12
Daniel Pasal 12Daniel Pasal 12
Daniel Pasal 12
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2020Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2020
 
Pelajaran sekolah sabat, triwulan 1 pelajaran 8
Pelajaran sekolah sabat, triwulan 1 pelajaran 8Pelajaran sekolah sabat, triwulan 1 pelajaran 8
Pelajaran sekolah sabat, triwulan 1 pelajaran 8
 
Daniel 10
Daniel 10Daniel 10
Daniel 10
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-13 Triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-13 Triwulan 4 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-13 Triwulan 4 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-13 Triwulan 4 2015
 
INTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.pptINTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.ppt
 
Metery of Daniel 6
Metery of Daniel 6Metery of Daniel 6
Metery of Daniel 6
 
Pelajaran Sekolah SABAT ke-10 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-10 Triwulan 2 2015Pelajaran Sekolah SABAT ke-10 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah SABAT ke-10 Triwulan 2 2015
 

More from David Syahputra

Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
David Syahputra
 
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
David Syahputra
 
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
David Syahputra
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021 Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
David Syahputra
 
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
David Syahputra
 
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
David Syahputra
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
David Syahputra
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
David Syahputra
 
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
David Syahputra
 
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
David Syahputra
 
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
David Syahputra
 
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
David Syahputra
 
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
David Syahputra
 

More from David Syahputra (20)

Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
 
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
 
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
 
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021 Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
 
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
 
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
 
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
 
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
 
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
 
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
 
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
 

Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan I 2020

  • 1. “Kepada keempat orang muda itu Allah memberikan pengetahuan dan kepandaian tentang berbagai-bagai tulisan dan hikmat, sedang Daniel juga mempunyai pengertian tentang berbagai-bagai penglihatan dan mimpi. ” Daniel 1:17 Pelajaran 2 untuk 11 Januari 2020 Diadaptasi dari www.fustero.es www.gmahktanjungpinang.org
  • 2. Nebukadnezar menyerang Yerusalem tiga kali untuk menaklukkannya. Terakhir kali (yang ke-3) adalah pada 586 SM. Yerusalem diluluh lantakkan dan orang-orang Israel dibawa ke Babel. Kali ke-2 pada 597 SM. Raja membawa para pengrajin, pandai besi dan orang-orang penting lainnya (termasuk Yehezkiel). Yang pertama kali pada 605 SM. Para pangeran dan bangsawan dibawa ke Babel. Tujuannya adalah untuk "membabelkan" para pangeran itu agar mereka setia kepada Babel. Daniel, Hananya, Misael dan Azarya adalah bagian dari kelompok tersebut. ALLAH MEMEGANG KENDALI. Daniel 1:1-2, 21 PELATIHAN UNTUK MEMBABELKAN: Tekanan Lingkungan. Daniel 1:3-7 Pola Makan. Daniel 1:8-16 HASIL: Tak Bercela. Daniel 1:4,17 Unggul. Daniel 1:18-20
  • 3. ALLAH MEMEGANG KENDALI “Tuhan menyerahkan Yoyakim, raja Yehuda, dan sebagian dari perkakas-perkakas di rumah Allah ke dalam tangannya. Semuanya itu dibawanya ke tanah Sinear, ke dalam rumah dewanya; perkakas-perkakas itu dibawanya ke dalam perbendaharaan dewanya.” (Daniel 1:2) ALLAH mungkin dapat dilihat sebagai Oknum yang dikalahkan dan dibuang yang tidak dapat membela umat-Nya sendiri. Namun, ungkapan "Tuhan menyerahkan ..." menjelaskan makna sebenarnya. TUHAN menggunakan Babel untuk menghukum ketidaktaatan umat-Nya (Habakuk 1:5-11). Ia mengendalikan sejarah. Ia membatasi hukuman mereka untuk 70 tahun saja. Ia juga menggunakan Koresy untuk membebaskan umat-Nya (Esdras 1:1). Kita juga dapat percaya bahwa TUHAN akan selalu memegang kendali sejarah dunia ini hingga akhirnya. Ia akan melindungi umat-Nya hingga akhir zaman.
  • 4. TEKANAN LINGKUNGAN “Pemimpin pegawai istana itu memberi nama lain kepada mereka: Daniel dinamainya Beltsazar, Hananya dinamainya Sadrakh, Misael dinamainya Mesakh dan Azarya dinamainya Abednego.” (Daniel 1:7) Nebukadnezar ingin mengubah para pangeran Ibrani menjadi orang Babel yang loyal. Dia mencoba mengubah pola pikir dan ibadah mereka. Dia mengganti tempat tinggal mereka, dari Yerusalem yang sederhana menjadi Babel yang mewah Dia mengubah nama mereka, untuk menghubungkan identitas mereka dengan para dewa Babel Dia mengganti pendidikan mereka, untuk mengajar mereka tentang budaya dan agama Babel Dia mengubah pola makan mereka, untuk membuat mereka menyembah dewa- dewa Babel Jika mereka menerima semua perubahan itu, mereka akan menjadi pegawai kerajaan. Apakah mereka akan mengorbankan prinsip mereka untuk kehidupan yang mudah dan nyaman?
  • 5. POLA MAKAN “Daniel berketetapan untuk tidak menajiskan dirinya dengan santapan raja dan dengan anggur yang biasa diminum raja; dimintanyalah kepada pemimpin pegawai istana itu, supaya ia tak usah menajiskan dirinya.” (Daniel 1:8) Tampaknya, para pemuda Ibrani tersebut tidak bisa melakukan apa pun untuk menolak perubahan. Namun, mereka tidak mau menyerah pada hal-hal yang bertentangan dengan iman mereka. Daniel menyarankan suatu diet untuk menghindari kedua masalah tersebut. Selain itu, dia meminta minum sesuatu yang membuatnya dapat berpikir jernih. Yang terpenting, dia percaya kepada TUHAN. Dia percaya bahwa IA akan bertindak luar biasa dalam waktu singkat (sepuluh hari). Makanan raja termasuk daging yang dilarang oleh TUHAN (Imamat 11). Makanan itu telah dikorbankan untuk para dewa Babel. Pada waktu itu, memakannya adalah bagian dari ibadat kepada para dewa. (Kisah 15:28-29).
  • 6. “Ada banyak orang yang mengaku Kristen sekarang ini yang menganggap bahwa Daniel terlalu fanatik dan mencapnya bodoh dan berpikiran sempit. Mereka menganggap bahwa urusan makan dan minum terlalu kecil artinya dalam membuat satu keputusan yang besar. Mungkin salah satu sebabnya ialah pengorbanan setiap kesempatan di dunia ini. Tetapi mereka yang berpikir demikian akan mendapati pada hari penghakiman bahwa mereka sudah lari dari tuntutan ALLAH yang jelas dan membuat pikiran mereka sebagai standar menentukan salah atau benar. Mereka akan mendapati bahwa apa yang nampaknya tidak penting bagi mereka, bukanlah demikian anggapan ALLAH. Tuntutan-Nya harus dituruti secara khidmat.” E.G.W. (Counsels on Health, p. 69)
  • 7. TAK BERCELA “Kepada keempat orang muda itu Allah memberikan pengetahuan dan kepandaian tentang berbagai-bagai tulisan dan hikmat, sedang Daniel juga mempunyai pengertian tentang berbagai-bagai penglihatan dan mimpi.” (Daniel 1:17) Aspenas memilih pria muda "tanpa cacat fisik" (Daniel 1:4 NIV ). Ini adalah korban syukur Nebukadnezar yang simbolis kepada dewanya, Marduk. Semua orang muda tanpa cacat fisik atau mental. Namun, hanya empat yang tidak menunjukkan cacat rohani. TUHAN menghargai kesetiaan mereka dengan memberi mereka penampilan fisik dan pengetahuan intelektual di atas semua orang muda lainnya (Daniel 1:15, 17). TUHAN juga akan memberi kita hikmat untuk tetap setia kepada-Nya di dunia yang tercemar dengan mitos dan kebohongan.
  • 8. UNGGUL “Dalam tiap-tiap hal yang memerlukan kebijaksanaan dan pengertian, yang ditanyakan raja kepada mereka, didapatinya bahwa mereka sepuluh kali lebih cerdas dari pada semua orang berilmu dan semua ahli jampi di seluruh kerajaannya.” (Daniel 1:20) Mereka dipaksa belajar hal-hal yang bertentangan dengan kepercayaan mereka. Hari ini, kita juga harus belajar hal-hal yang salah yang diajarkan sebagai kebenaran. TUHAN mengendalikan sejarah TUHAN memberi kita hikmat untuk mengatasi lingkungan yang tidak bersahabat TUHAN memberkati mereka yang memutuskan untuk taat kepada-Nya, apapun keadaan yang mereka alami Berkat keputusan yang mereka buat untuk mempertahankan iman mereka, TUHAN memberkati mereka dengan mengaruniakan mereka keterampilan intelektual yang unggul. Mereka lulus ujian dengan hasil luar biasa. Kita dapat belajar hal berikut dari pengalaman mereka:
  • 9. “Daniel telah dihadapkan kepada pencobaan terberat yang dapat menyerang kaum muda dewasa ini; namun dia tetap setia pada perintah agama yang diterima pada awal kehidupannya. Dia dikelilingi dengan pengaruh yang kuat untuk menumbangkan orang-orang yang akan bimbang antara prinsip dan kecenderungan; namun firman TUHAN menunjukkan bahwa dia adalah seseorang dengani karakter yang sempurna. Daniel tidak berani bergantung pada kekuatan moralnya sendiri. Baginya doa adalah suatu keharusan. Dia menjadikan TUHAN Sebagai kekuatannya, dan rasa takut akan TUHAN terus ada di hadapannya dalam semua catatan kehidupannya.” E.G.W. (Fundamentals of Christian Education, cp. 8, p. 78)