SlideShare a Scribd company logo
Pasar Persaingan Tak
Sempurna

Pasar Monopoli
Pasar Oligopoli
Pasar monopolistik
Pasar Monopoli

Ciri – ciri Pasar
Monopoli

Beberapa ciri dan sifat dasar dari pasar
monopoli, yaitu :
1. Hanya ada satu orang penjual
2. Terdapat banyak pembeli
3. Produk untuk pasar monopoli tidak
mempunyai barang pengganti ( substitusi )
yang dekat, dan
4. Adanya hambatan untuk masuk ke dalam pasar.
Hambatan - hambatan

1. Penetapan harga serendah mungkin
2. Adanya kepemilikan hak paten atau hak cipta
dan hak esklusif
3. Pengawasan yang ketat terhadap agem
pemasaran
4. Adanya skala ekonomi yang sangat besar
5. Memiliki sumber daya yang unik
Penyebab terjadinya
pasar Monopoli

1. Ditetapkan oleh Undang – Undang
2. Penggabungan dari berbagai perusahaan
3. Adanya hasil cipta atau hasil karya
seseorang
Laba maksimum

Indikator yang berperan dalam penetapan
tingkat harga :
1. Penerimaan total ( total revenue )
2. Penerimaan rata – rata ( average revenue )
3. Penerimaan marjinal ( marjinal revenue )
Kebaikan pasar
Monopoli

a) Menghindari produk-produk tiruan dan persaingan
yang tidak bermanfaat
b) Menimbulkan skala ekonomi yang menurunkan
biaya produksi
c) Terjaganya kesinambungan stabilitas perusahaan
d) Mendorong penggunaan mesin-mesin generasi
terbaru dengan tingkat teknologi tinggi.
e) Mendorong peningkatan kinerja departemen
penelitian dan pengembangan
Keburukan pasar
monopoli

a)Penyalahgunaan kekuatan ekonomi
b)Adanya pelecehan terhadap posisi
konsumen
c)Adanya kesenjangan dalam pembagian
pendapatan
d)Tidak adanya persaingan
e)Mengurangi kesejahteraan konsumen
Peran Pemerintah

 Peran pemerintah dalam mengendalikan dampak
negatif dari adanya dalam perusahaan monopoli.
1. Mencegah timbulnya monopoli itu sendiri
2. Pemberian izin kepada perusahaan baru
3. Menambah penawaran barang dalam negeri dengan
jalan
4. Pemerintah menetapkan harga eceran tertinggi (
HET )
Pasar Oligopoli

Pasar oligopoli adalah pasar dimana
penawaran jenis barang dikuasi oleh
beberapa perusahaan. Jika pasar hanya
dipasok oleh dua perusahaan disebut pasar
duopoli
Ciri – ciri Pasar
Oligopoli

1. Terdapat banyak pembeli di pasar
2. Hanya ada beberapa penjual
3. Produk yang di jual bisa bersifat homogen
4. Terdapat hambatan untuk memasuki pasar bagi
perusahaan baru
5. Adanya saling ketergantungan
6. Penggunaan iklan sangat intensif
Pasar Monopolistik

Pasar persaingan monopolistik adalah suatu
pasar dimana terdapat banyak produsen
yang menghasilkan barang yang serupa,
tetapi memiliki perbedaan pada beberapa
aspek. Misalnya : Pasar Sepeda Motor
INDONESIA
Ciri – ciri Pasar
Monopolistik

1. Terdapat banyak produsen atau penjual
2. Jenis barang yang dipasarkan berbeda
3. Adanya kemampuan produsen untuk
mempengaruhi harga
4. Produsen lain mudah masuk pasar
5. Promosi penjualan harus aktif
Kebaikan Pasar
Monopolistik

Barang yang diperdagangkan berbeda, masyarakat selalu
mendapatkan pelayanan yg baik.
Keburukan Pasar
Monopolistik

Biaya promosi yg mahal.
Peran Pemerintah dalam
Pembentukan Harga

Pasar
1. Harga Eceran Tertinggi
2. Harga Eceran Terendah
3. Penetapan Pajak
4. Pemberian Subsidi


More Related Content

What's hot

03 lingkungan usaha
03 lingkungan usaha03 lingkungan usaha
03 lingkungan usaha
Arif Rahman
 
Pasar Monopoli
Pasar MonopoliPasar Monopoli
Pasar Monopolifauzie zie
 
Akuntansi Keuangan Lanjut II (Perubahan Kepemilikan)
Akuntansi Keuangan Lanjut II (Perubahan Kepemilikan)Akuntansi Keuangan Lanjut II (Perubahan Kepemilikan)
Akuntansi Keuangan Lanjut II (Perubahan Kepemilikan)
Tika Evitasuhri
 
aktiva tetap.ppt
 aktiva tetap.ppt aktiva tetap.ppt
aktiva tetap.ppt
Tulus Surachman
 
[EM-Safrida] Mekanisme Pasar Permintaan dan Penawaran
[EM-Safrida] Mekanisme Pasar Permintaan dan Penawaran[EM-Safrida] Mekanisme Pasar Permintaan dan Penawaran
[EM-Safrida] Mekanisme Pasar Permintaan dan PenawaranMelly Chairul
 
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
PT. Maleo Prima Ideal
 
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
1. analisis penggunaan rasio keuangan editSEPTIANA RAHAYUNINGTIAS
 
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptxJurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
NanangSaputra8
 
Resume
ResumeResume
Resume
Maha Rani
 
ekonomi moneter pasar uang
ekonomi moneter pasar uangekonomi moneter pasar uang
ekonomi moneter pasar uang
yuniar putri
 
Pemilikan saham tidak langsung dan saling memiliki saham
Pemilikan saham tidak langsung dan saling memiliki sahamPemilikan saham tidak langsung dan saling memiliki saham
Pemilikan saham tidak langsung dan saling memiliki sahamrizky nurul chasanah
 
Kasus-kasus perkoperasian yang Ada di Indonesia
Kasus-kasus perkoperasian yang Ada di IndonesiaKasus-kasus perkoperasian yang Ada di Indonesia
Kasus-kasus perkoperasian yang Ada di Indonesia
zulaikhahikha
 
Bab 8 materialitas dan risiko audit
Bab 8 materialitas dan risiko auditBab 8 materialitas dan risiko audit
Bab 8 materialitas dan risiko audit
Nony Saraswati Gendis
 
Pasar persaingan sempurna, ekonomi mikro,uas
Pasar persaingan sempurna, ekonomi mikro,uasPasar persaingan sempurna, ekonomi mikro,uas
Pasar persaingan sempurna, ekonomi mikro,uas
robbiatul Adawiyah
 
Kebijakan dividen
Kebijakan dividenKebijakan dividen
Kebijakan dividenrhiery
 
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
Sairoh roro
 
7. jurnal penyesuaian
7. jurnal penyesuaian7. jurnal penyesuaian
7. jurnal penyesuaian
Syawal S.Pd
 
Power point pengantar bisnis
Power point pengantar bisnisPower point pengantar bisnis
Power point pengantar bisnis
diahandini
 

What's hot (20)

03 lingkungan usaha
03 lingkungan usaha03 lingkungan usaha
03 lingkungan usaha
 
Pasar Monopoli
Pasar MonopoliPasar Monopoli
Pasar Monopoli
 
Akuntansi Keuangan Lanjut II (Perubahan Kepemilikan)
Akuntansi Keuangan Lanjut II (Perubahan Kepemilikan)Akuntansi Keuangan Lanjut II (Perubahan Kepemilikan)
Akuntansi Keuangan Lanjut II (Perubahan Kepemilikan)
 
aktiva tetap.ppt
 aktiva tetap.ppt aktiva tetap.ppt
aktiva tetap.ppt
 
[EM-Safrida] Mekanisme Pasar Permintaan dan Penawaran
[EM-Safrida] Mekanisme Pasar Permintaan dan Penawaran[EM-Safrida] Mekanisme Pasar Permintaan dan Penawaran
[EM-Safrida] Mekanisme Pasar Permintaan dan Penawaran
 
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
 
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
1. analisis penggunaan rasio keuangan edit
 
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptxJurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
 
Resume
ResumeResume
Resume
 
ekonomi moneter pasar uang
ekonomi moneter pasar uangekonomi moneter pasar uang
ekonomi moneter pasar uang
 
Pemilikan saham tidak langsung dan saling memiliki saham
Pemilikan saham tidak langsung dan saling memiliki sahamPemilikan saham tidak langsung dan saling memiliki saham
Pemilikan saham tidak langsung dan saling memiliki saham
 
Kasus-kasus perkoperasian yang Ada di Indonesia
Kasus-kasus perkoperasian yang Ada di IndonesiaKasus-kasus perkoperasian yang Ada di Indonesia
Kasus-kasus perkoperasian yang Ada di Indonesia
 
Bab 8 materialitas dan risiko audit
Bab 8 materialitas dan risiko auditBab 8 materialitas dan risiko audit
Bab 8 materialitas dan risiko audit
 
Pasar persaingan sempurna, ekonomi mikro,uas
Pasar persaingan sempurna, ekonomi mikro,uasPasar persaingan sempurna, ekonomi mikro,uas
Pasar persaingan sempurna, ekonomi mikro,uas
 
Kebijakan dividen
Kebijakan dividenKebijakan dividen
Kebijakan dividen
 
Ekonomi manajerial
Ekonomi manajerialEkonomi manajerial
Ekonomi manajerial
 
Persaingan Monopolistik
Persaingan MonopolistikPersaingan Monopolistik
Persaingan Monopolistik
 
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
Resume manajemen keuangan (sairoh 1101170261)
 
7. jurnal penyesuaian
7. jurnal penyesuaian7. jurnal penyesuaian
7. jurnal penyesuaian
 
Power point pengantar bisnis
Power point pengantar bisnisPower point pengantar bisnis
Power point pengantar bisnis
 

Similar to Pasar persaingan tak sempurna

tugas eko 12, M Naufal Fadlan, Ranti Pusriana, S.Pd, Persaingan pasar sempurn...
tugas eko 12, M Naufal Fadlan, Ranti Pusriana, S.Pd, Persaingan pasar sempurn...tugas eko 12, M Naufal Fadlan, Ranti Pusriana, S.Pd, Persaingan pasar sempurn...
tugas eko 12, M Naufal Fadlan, Ranti Pusriana, S.Pd, Persaingan pasar sempurn...
Naufal Fadlan
 
TUGAS EKO12, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA,S.pd, PASAR PERSAINGAN SEM...
 TUGAS EKO12, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA,S.pd, PASAR PERSAINGAN SEM... TUGAS EKO12, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA,S.pd, PASAR PERSAINGAN SEM...
TUGAS EKO12, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA,S.pd, PASAR PERSAINGAN SEM...
Teguh Aditya Pratomo (Tomo San)
 
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomianKonsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
Lia Dahliani
 
Macam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomiMacam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomiAriel Juliano
 
Bab 4 A Jenis Pasar Menurut Karakteristik Demand
Bab 4 A  Jenis Pasar Menurut Karakteristik DemandBab 4 A  Jenis Pasar Menurut Karakteristik Demand
Bab 4 A Jenis Pasar Menurut Karakteristik Demand
Bayu Bayu
 
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurnaPerbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
Quinta Nursabrina
 
Presentasi P ilmu ekonomi.pptx
Presentasi P ilmu ekonomi.pptxPresentasi P ilmu ekonomi.pptx
Presentasi P ilmu ekonomi.pptx
nabilaaa17
 
Pasar monopoli ok
Pasar monopoli okPasar monopoli ok
Pasar monopoli ok
shintadewi68
 
pasar_monopolistik_ppt.pptx
pasar_monopolistik_ppt.pptxpasar_monopolistik_ppt.pptx
pasar_monopolistik_ppt.pptx
GeryAstuti
 
Makalah struktur
Makalah strukturMakalah struktur
Makalah strukturEros Eros
 
Pengertian pasar
Pengertian pasarPengertian pasar
Pengertian pasar
Di'Özil Sanjaya
 
Pasar barang
Pasar barangPasar barang
Pasar barang
amalianindyaaa
 
Ecn 2013 pasaran persaingan tak sempurna
Ecn 2013   pasaran persaingan tak sempurnaEcn 2013   pasaran persaingan tak sempurna
Ecn 2013 pasaran persaingan tak sempurnaSukhairi Husain
 
Tugas eko 12, Fhiladelvia, Ranti Pusriana, Pasar Persaingan Sempurna & Pasar ...
Tugas eko 12, Fhiladelvia, Ranti Pusriana, Pasar Persaingan Sempurna & Pasar ...Tugas eko 12, Fhiladelvia, Ranti Pusriana, Pasar Persaingan Sempurna & Pasar ...
Tugas eko 12, Fhiladelvia, Ranti Pusriana, Pasar Persaingan Sempurna & Pasar ...
Fhila Del Via
 
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
Ke Ditha
 
Pasar_oligopoli.pdf
Pasar_oligopoli.pdfPasar_oligopoli.pdf
Pasar_oligopoli.pdf
ConradMayner
 
ekonomi mikro
ekonomi mikroekonomi mikro
ekonomi mikroQory235
 
Pasar monopoli kelompok
Pasar monopoli kelompokPasar monopoli kelompok
Pasar monopoli kelompok
Yoga Syahrul R
 

Similar to Pasar persaingan tak sempurna (20)

tugas eko 12, M Naufal Fadlan, Ranti Pusriana, S.Pd, Persaingan pasar sempurn...
tugas eko 12, M Naufal Fadlan, Ranti Pusriana, S.Pd, Persaingan pasar sempurn...tugas eko 12, M Naufal Fadlan, Ranti Pusriana, S.Pd, Persaingan pasar sempurn...
tugas eko 12, M Naufal Fadlan, Ranti Pusriana, S.Pd, Persaingan pasar sempurn...
 
TUGAS EKO12, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA,S.pd, PASAR PERSAINGAN SEM...
 TUGAS EKO12, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA,S.pd, PASAR PERSAINGAN SEM... TUGAS EKO12, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA,S.pd, PASAR PERSAINGAN SEM...
TUGAS EKO12, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA,S.pd, PASAR PERSAINGAN SEM...
 
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomianKonsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
Konsep pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian
 
Macam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomiMacam Macam Pasar ekonomi
Macam Macam Pasar ekonomi
 
Bab 4 A Jenis Pasar Menurut Karakteristik Demand
Bab 4 A  Jenis Pasar Menurut Karakteristik DemandBab 4 A  Jenis Pasar Menurut Karakteristik Demand
Bab 4 A Jenis Pasar Menurut Karakteristik Demand
 
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurnaPerbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
Perbedaan pasar monopoli dan pasar persingan sempurna
 
Presentasi P ilmu ekonomi.pptx
Presentasi P ilmu ekonomi.pptxPresentasi P ilmu ekonomi.pptx
Presentasi P ilmu ekonomi.pptx
 
Pasar monopoli ok
Pasar monopoli okPasar monopoli ok
Pasar monopoli ok
 
pasar_monopolistik_ppt.pptx
pasar_monopolistik_ppt.pptxpasar_monopolistik_ppt.pptx
pasar_monopolistik_ppt.pptx
 
Makalah struktur
Makalah strukturMakalah struktur
Makalah struktur
 
Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)
Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)
Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)
 
Pengertian pasar
Pengertian pasarPengertian pasar
Pengertian pasar
 
Pasar barang
Pasar barangPasar barang
Pasar barang
 
Ecn 2013 pasaran persaingan tak sempurna
Ecn 2013   pasaran persaingan tak sempurnaEcn 2013   pasaran persaingan tak sempurna
Ecn 2013 pasaran persaingan tak sempurna
 
Tugas eko 12, Fhiladelvia, Ranti Pusriana, Pasar Persaingan Sempurna & Pasar ...
Tugas eko 12, Fhiladelvia, Ranti Pusriana, Pasar Persaingan Sempurna & Pasar ...Tugas eko 12, Fhiladelvia, Ranti Pusriana, Pasar Persaingan Sempurna & Pasar ...
Tugas eko 12, Fhiladelvia, Ranti Pusriana, Pasar Persaingan Sempurna & Pasar ...
 
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
EKONOMI : Pasar Input dan Pasar Output ( kelas-X )
 
Pasar_oligopoli.pdf
Pasar_oligopoli.pdfPasar_oligopoli.pdf
Pasar_oligopoli.pdf
 
ekonomi mikro
ekonomi mikroekonomi mikro
ekonomi mikro
 
Manajerial bab xii
Manajerial bab xiiManajerial bab xii
Manajerial bab xii
 
Pasar monopoli kelompok
Pasar monopoli kelompokPasar monopoli kelompok
Pasar monopoli kelompok
 

Pasar persaingan tak sempurna

  • 1.
  • 2. Pasar Persaingan Tak Sempurna  Pasar Monopoli Pasar Oligopoli Pasar monopolistik
  • 4. Ciri – ciri Pasar Monopoli  Beberapa ciri dan sifat dasar dari pasar monopoli, yaitu : 1. Hanya ada satu orang penjual 2. Terdapat banyak pembeli 3. Produk untuk pasar monopoli tidak mempunyai barang pengganti ( substitusi ) yang dekat, dan 4. Adanya hambatan untuk masuk ke dalam pasar.
  • 5. Hambatan - hambatan  1. Penetapan harga serendah mungkin 2. Adanya kepemilikan hak paten atau hak cipta dan hak esklusif 3. Pengawasan yang ketat terhadap agem pemasaran 4. Adanya skala ekonomi yang sangat besar 5. Memiliki sumber daya yang unik
  • 6. Penyebab terjadinya pasar Monopoli  1. Ditetapkan oleh Undang – Undang 2. Penggabungan dari berbagai perusahaan 3. Adanya hasil cipta atau hasil karya seseorang
  • 7. Laba maksimum  Indikator yang berperan dalam penetapan tingkat harga : 1. Penerimaan total ( total revenue ) 2. Penerimaan rata – rata ( average revenue ) 3. Penerimaan marjinal ( marjinal revenue )
  • 8. Kebaikan pasar Monopoli  a) Menghindari produk-produk tiruan dan persaingan yang tidak bermanfaat b) Menimbulkan skala ekonomi yang menurunkan biaya produksi c) Terjaganya kesinambungan stabilitas perusahaan d) Mendorong penggunaan mesin-mesin generasi terbaru dengan tingkat teknologi tinggi. e) Mendorong peningkatan kinerja departemen penelitian dan pengembangan
  • 9. Keburukan pasar monopoli  a)Penyalahgunaan kekuatan ekonomi b)Adanya pelecehan terhadap posisi konsumen c)Adanya kesenjangan dalam pembagian pendapatan d)Tidak adanya persaingan e)Mengurangi kesejahteraan konsumen
  • 10. Peran Pemerintah   Peran pemerintah dalam mengendalikan dampak negatif dari adanya dalam perusahaan monopoli. 1. Mencegah timbulnya monopoli itu sendiri 2. Pemberian izin kepada perusahaan baru 3. Menambah penawaran barang dalam negeri dengan jalan 4. Pemerintah menetapkan harga eceran tertinggi ( HET )
  • 11. Pasar Oligopoli  Pasar oligopoli adalah pasar dimana penawaran jenis barang dikuasi oleh beberapa perusahaan. Jika pasar hanya dipasok oleh dua perusahaan disebut pasar duopoli
  • 12. Ciri – ciri Pasar Oligopoli  1. Terdapat banyak pembeli di pasar 2. Hanya ada beberapa penjual 3. Produk yang di jual bisa bersifat homogen 4. Terdapat hambatan untuk memasuki pasar bagi perusahaan baru 5. Adanya saling ketergantungan 6. Penggunaan iklan sangat intensif
  • 13. Pasar Monopolistik  Pasar persaingan monopolistik adalah suatu pasar dimana terdapat banyak produsen yang menghasilkan barang yang serupa, tetapi memiliki perbedaan pada beberapa aspek. Misalnya : Pasar Sepeda Motor INDONESIA
  • 14. Ciri – ciri Pasar Monopolistik  1. Terdapat banyak produsen atau penjual 2. Jenis barang yang dipasarkan berbeda 3. Adanya kemampuan produsen untuk mempengaruhi harga 4. Produsen lain mudah masuk pasar 5. Promosi penjualan harus aktif
  • 15. Kebaikan Pasar Monopolistik  Barang yang diperdagangkan berbeda, masyarakat selalu mendapatkan pelayanan yg baik.
  • 17. Peran Pemerintah dalam Pembentukan Harga  Pasar 1. Harga Eceran Tertinggi 2. Harga Eceran Terendah 3. Penetapan Pajak 4. Pemberian Subsidi
  • 18.