SlideShare a Scribd company logo
OVERCLOCK
Dipresentasikan untuk menambah
nilai semester II
Tentang Overclock
Kata ‘over’ pada overclock dapat diartikan
dengan memaksa kinerja standar menjadi
lebih daripada settingan pabrik.
Secara singkat, overclocking merupakan
kegiatan membuat kinerja komputer menjadi
lebih cepat melalui beberapa pengaturan.
Sejarah singkat
Overclock mulai dilakukan ketika processor
Pentium Klasik Pertama. Memacu kecepatan
processor hanya dapat dilakukan dengan jumper
pada mainboard.
Misalnya, kecepatan 166 MHz dijumper menjadi
kecepatan 200 MHz, dengan sedikit sekali
perbedaan antara 166 MHz dan 200 MHz.
Ramainya overclocking dimulai tahun 1997—
pada saat Intel mengeluarkan processor jenis
Celeron berkecepatan 300 MHz yang dipacu
menjadi 450 MHz. Mulai saat itulah para
overclocker mulai memacu processor sampai
batas terakhir.
Tujuan Overclocking
• Memacu sebuah processor VGA dan CPU agar
lebih cepat bekerja.
• Untuk aplikasi game. Ketika sedang bermain
game, sebuah komputer akan menjadi lebih
cepat dan lebih nyaman dinikmati dengan
overclocking.
Melakukan Overclock
1. Overclock melalui BIOS (disarankan)
2. Overclock melalui software (tidak
disarankan), contoh software untuk
overclocking adalah memset, setfsb,
AtiTool, speed fam, dll
Hardware Overclock
Berikut ini adalah macam-macam hardware
yang biasa digunakan untuk overclock:
• Processor
• Motherboard
• Memory
• VGA Card
Pandangan Produsen Processor
terhadap Overclocking
Menurut Intel, overclock merupakan hal yang
haram untuk dilakkan.
Sedangkan menurut AMD, overclock merupakan
hal yang perlu untuk dikembangkan oleh orang-
orang yang gemar mengutak-atik komputer.
Dampak Overclock
Dampak Positif
1. Komputer menjadi lebih cepat, seolah-olah
bekerja dengan processor yang lebih tinggi.
2. Cara termurah meningkatkan kecepatan
kerja CPU
3. Dapat membuat processor yang tidak ada di
pasaran
4. Sebagai hobi untuk para overclocker
Dampak Negatif
1. Panas yang berlebihan pada processor
2. Kesalahan operasi (perhitungan) processor
akibat panas yang berlebihan
3. Dapat menyebabkan artifak pada
overclocking VGA atau bahkan mati total.
Kesimpulan
Untuk menanggulangi masalah kinerja komputer, kita
bisa membuat solusi dengan cara overclock PC yang
meliputi overclock processor, memory, VGA, dan lain-
lain. Didukung oleh perusahaan mainboard yang telah
memasukkan sistem overclock pada BIOS.
Dengan melakukan overclock, sebuah komputer akan
lebih cepat dan lebih nyaman dinikmati.

More Related Content

What's hot

2013-39. Install Sistem Operasi melalui jaringan dengan ubuntu 10
2013-39. Install Sistem Operasi melalui jaringan dengan ubuntu 102013-39. Install Sistem Operasi melalui jaringan dengan ubuntu 10
2013-39. Install Sistem Operasi melalui jaringan dengan ubuntu 10
Syiroy Uddin
 
Uts stekom 2017
Uts stekom 2017Uts stekom 2017
Uts stekom 2017
Muhammad Fikry Hasan
 
Mengenal Comand's
Mengenal Comand'sMengenal Comand's
Mengenal Comand'sobeit
 
pengenalan bios & pc hardware diagnostic
pengenalan bios & pc hardware diagnosticpengenalan bios & pc hardware diagnostic
pengenalan bios & pc hardware diagnostic
Twin Rief
 
Basic input output system (bios)
Basic input output system (bios)Basic input output system (bios)
Perkembangan ROM
Perkembangan ROMPerkembangan ROM
Perkembangan ROM
Ariefiandra Ariefiandra
 
Setting bios
Setting biosSetting bios
Setting bios
Amiroh S.Kom
 
Belajar bikin vps dengan centos
Belajar bikin vps dengan centosBelajar bikin vps dengan centos
Belajar bikin vps dengan centos
Ainur Rochim
 
PROSESOR AMD A10
PROSESOR AMD A10PROSESOR AMD A10
PROSESOR AMD A10
ilham_saputro_defarizz
 
Tutorial setting tere menggunakan squid proxy by luthfan
Tutorial setting tere menggunakan squid proxy by luthfanTutorial setting tere menggunakan squid proxy by luthfan
Tutorial setting tere menggunakan squid proxy by luthfan
Safrut Trezeguet
 

What's hot (11)

2013-39. Install Sistem Operasi melalui jaringan dengan ubuntu 10
2013-39. Install Sistem Operasi melalui jaringan dengan ubuntu 102013-39. Install Sistem Operasi melalui jaringan dengan ubuntu 10
2013-39. Install Sistem Operasi melalui jaringan dengan ubuntu 10
 
Uts stekom 2017
Uts stekom 2017Uts stekom 2017
Uts stekom 2017
 
Mengenal Comand's
Mengenal Comand'sMengenal Comand's
Mengenal Comand's
 
pengenalan bios & pc hardware diagnostic
pengenalan bios & pc hardware diagnosticpengenalan bios & pc hardware diagnostic
pengenalan bios & pc hardware diagnostic
 
Basic input output system (bios)
Basic input output system (bios)Basic input output system (bios)
Basic input output system (bios)
 
Perkembangan ROM
Perkembangan ROMPerkembangan ROM
Perkembangan ROM
 
Setting bios
Setting biosSetting bios
Setting bios
 
Belajar bikin vps dengan centos
Belajar bikin vps dengan centosBelajar bikin vps dengan centos
Belajar bikin vps dengan centos
 
Sejarah perkembangan processor
Sejarah perkembangan processorSejarah perkembangan processor
Sejarah perkembangan processor
 
PROSESOR AMD A10
PROSESOR AMD A10PROSESOR AMD A10
PROSESOR AMD A10
 
Tutorial setting tere menggunakan squid proxy by luthfan
Tutorial setting tere menggunakan squid proxy by luthfanTutorial setting tere menggunakan squid proxy by luthfan
Tutorial setting tere menggunakan squid proxy by luthfan
 

Viewers also liked

Go green bristol connect networking 30 may
Go green bristol connect networking 30 mayGo green bristol connect networking 30 may
Go green bristol connect networking 30 may
Nina Skubala
 
Go Green Bristol Guide
Go Green Bristol GuideGo Green Bristol Guide
Go Green Bristol Guide
Nina Skubala
 
Go green presentation jan 13
Go green presentation jan 13Go green presentation jan 13
Go green presentation jan 13
Nina Skubala
 
Group 7
Group 7Group 7
Europe’s Green Capital for 2015: How did Bristol get the title? What will tak...
Europe’s Green Capital for 2015:How did Bristol get the title?What will tak...Europe’s Green Capital for 2015:How did Bristol get the title?What will tak...
Europe’s Green Capital for 2015: How did Bristol get the title? What will tak...
Nina Skubala
 
Nina green fleet presentation
Nina green fleet presentationNina green fleet presentation
Nina green fleet presentation
Nina Skubala
 
Gerbang logika dasar fi
Gerbang logika dasar fiGerbang logika dasar fi
Gerbang logika dasar fi
Dian Agustin
 
Nina presentation voscur - final 16.07
Nina presentation   voscur - final 16.07Nina presentation   voscur - final 16.07
Nina presentation voscur - final 16.07
Nina Skubala
 
Go green presentation gregg latchams
Go green presentation gregg latchamsGo green presentation gregg latchams
Go green presentation gregg latchams
Nina Skubala
 
Gkn apprenticeship offer5
Gkn apprenticeship offer5Gkn apprenticeship offer5
Gkn apprenticeship offer5
Nina Skubala
 
Deabcn
DeabcnDeabcn
Deabcndeabcn
 
Nathan perez slideshare powerpoint.
Nathan perez slideshare powerpoint.Nathan perez slideshare powerpoint.
Nathan perez slideshare powerpoint.
natestr
 
Cloud Computing Presentation - Kenosee Retreat 2013
Cloud Computing Presentation - Kenosee Retreat 2013Cloud Computing Presentation - Kenosee Retreat 2013
Cloud Computing Presentation - Kenosee Retreat 2013
Trent Haus
 
Incubating for Success
Incubating for SuccessIncubating for Success
Incubating for Success
Josh Schachter
 

Viewers also liked (17)

Go green bristol connect networking 30 may
Go green bristol connect networking 30 mayGo green bristol connect networking 30 may
Go green bristol connect networking 30 may
 
Go Green Bristol Guide
Go Green Bristol GuideGo Green Bristol Guide
Go Green Bristol Guide
 
Go green presentation jan 13
Go green presentation jan 13Go green presentation jan 13
Go green presentation jan 13
 
Group 7
Group 7Group 7
Group 7
 
Sunu1
Sunu1Sunu1
Sunu1
 
Europe’s Green Capital for 2015: How did Bristol get the title? What will tak...
Europe’s Green Capital for 2015:How did Bristol get the title?What will tak...Europe’s Green Capital for 2015:How did Bristol get the title?What will tak...
Europe’s Green Capital for 2015: How did Bristol get the title? What will tak...
 
Nina green fleet presentation
Nina green fleet presentationNina green fleet presentation
Nina green fleet presentation
 
Gerbang logika dasar fi
Gerbang logika dasar fiGerbang logika dasar fi
Gerbang logika dasar fi
 
Nina presentation voscur - final 16.07
Nina presentation   voscur - final 16.07Nina presentation   voscur - final 16.07
Nina presentation voscur - final 16.07
 
Go green presentation gregg latchams
Go green presentation gregg latchamsGo green presentation gregg latchams
Go green presentation gregg latchams
 
Gkn apprenticeship offer5
Gkn apprenticeship offer5Gkn apprenticeship offer5
Gkn apprenticeship offer5
 
Cronom şirket
Cronom şirket Cronom şirket
Cronom şirket
 
Para video
Para videoPara video
Para video
 
Deabcn
DeabcnDeabcn
Deabcn
 
Nathan perez slideshare powerpoint.
Nathan perez slideshare powerpoint.Nathan perez slideshare powerpoint.
Nathan perez slideshare powerpoint.
 
Cloud Computing Presentation - Kenosee Retreat 2013
Cloud Computing Presentation - Kenosee Retreat 2013Cloud Computing Presentation - Kenosee Retreat 2013
Cloud Computing Presentation - Kenosee Retreat 2013
 
Incubating for Success
Incubating for SuccessIncubating for Success
Incubating for Success
 

Similar to Overclocking

Makalah meningkatkan kinerja cpu dengan overclock
Makalah meningkatkan kinerja cpu dengan overclockMakalah meningkatkan kinerja cpu dengan overclock
Makalah meningkatkan kinerja cpu dengan overclock
radar radius
 
Nota CPU
Nota CPUNota CPU
Nota CPU
Azizol Duralim
 
Pertemuan 6 bagian prosessor
Pertemuan 6 bagian prosessorPertemuan 6 bagian prosessor
Pertemuan 6 bagian prosessor
jumiathyasiz
 
Pertemuan 6 bagian prosessor
Pertemuan 6 bagian prosessorPertemuan 6 bagian prosessor
Pertemuan 6 bagian prosessor
jumiathyasiz
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
aulia sriwahyuni
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
aulia sriwahyuni
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
YudhistiraYudhi1
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
zulin zul
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
aulia sriwahyuni
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
ismail umar
 
Pengetahuan Dasar Overclocking
Pengetahuan Dasar OverclockingPengetahuan Dasar Overclocking
Pengetahuan Dasar Overclocking
bebenux
 
19425452 masalah-hardware
19425452 masalah-hardware19425452 masalah-hardware
19425452 masalah-hardwareIl D'amore
 
Cara proses perhitungan cpu
Cara proses perhitungan cpu Cara proses perhitungan cpu
Cara proses perhitungan cpu
Dyah19
 
Presentation processor
Presentation processorPresentation processor
Presentation processor
Farah Devi Lelepot
 
Perakitan komputer perangkat proses
Perakitan komputer perangkat prosesPerakitan komputer perangkat proses
Perakitan komputer perangkat proses
Victor Tengker
 
Processor-Manajemen Informatika-AMIK YPAT Purwakarta.pptx
Processor-Manajemen Informatika-AMIK YPAT Purwakarta.pptxProcessor-Manajemen Informatika-AMIK YPAT Purwakarta.pptx
Processor-Manajemen Informatika-AMIK YPAT Purwakarta.pptx
ZiaImamPerdana2
 
Prosesor kELOMPOK 2
Prosesor kELOMPOK 2Prosesor kELOMPOK 2
Prosesor kELOMPOK 2
Ferry Skada
 
Presentasi Multicore Prosessor
Presentasi Multicore ProsessorPresentasi Multicore Prosessor
Presentasi Multicore Prosessor
Heru Khaerudin
 

Similar to Overclocking (20)

Makalah meningkatkan kinerja cpu dengan overclock
Makalah meningkatkan kinerja cpu dengan overclockMakalah meningkatkan kinerja cpu dengan overclock
Makalah meningkatkan kinerja cpu dengan overclock
 
Nota CPU
Nota CPUNota CPU
Nota CPU
 
Pertemuan 6 bagian prosessor
Pertemuan 6 bagian prosessorPertemuan 6 bagian prosessor
Pertemuan 6 bagian prosessor
 
Pertemuan 6 bagian prosessor
Pertemuan 6 bagian prosessorPertemuan 6 bagian prosessor
Pertemuan 6 bagian prosessor
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
 
Bab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputerBab 2 bagian dalam komputer
Bab 2 bagian dalam komputer
 
Pengetahuan Dasar Overclocking
Pengetahuan Dasar OverclockingPengetahuan Dasar Overclocking
Pengetahuan Dasar Overclocking
 
19425452 masalah-hardware
19425452 masalah-hardware19425452 masalah-hardware
19425452 masalah-hardware
 
Peosesor AMD A-10
Peosesor AMD A-10Peosesor AMD A-10
Peosesor AMD A-10
 
PEROSESOR AMD A10
PEROSESOR AMD A10PEROSESOR AMD A10
PEROSESOR AMD A10
 
Cara proses perhitungan cpu
Cara proses perhitungan cpu Cara proses perhitungan cpu
Cara proses perhitungan cpu
 
Presentation processor
Presentation processorPresentation processor
Presentation processor
 
Perakitan komputer perangkat proses
Perakitan komputer perangkat prosesPerakitan komputer perangkat proses
Perakitan komputer perangkat proses
 
Processor-Manajemen Informatika-AMIK YPAT Purwakarta.pptx
Processor-Manajemen Informatika-AMIK YPAT Purwakarta.pptxProcessor-Manajemen Informatika-AMIK YPAT Purwakarta.pptx
Processor-Manajemen Informatika-AMIK YPAT Purwakarta.pptx
 
Prosesor kELOMPOK 2
Prosesor kELOMPOK 2Prosesor kELOMPOK 2
Prosesor kELOMPOK 2
 
Presentasi Multicore Prosessor
Presentasi Multicore ProsessorPresentasi Multicore Prosessor
Presentasi Multicore Prosessor
 

Overclocking

  • 2. Tentang Overclock Kata ‘over’ pada overclock dapat diartikan dengan memaksa kinerja standar menjadi lebih daripada settingan pabrik. Secara singkat, overclocking merupakan kegiatan membuat kinerja komputer menjadi lebih cepat melalui beberapa pengaturan.
  • 3. Sejarah singkat Overclock mulai dilakukan ketika processor Pentium Klasik Pertama. Memacu kecepatan processor hanya dapat dilakukan dengan jumper pada mainboard. Misalnya, kecepatan 166 MHz dijumper menjadi kecepatan 200 MHz, dengan sedikit sekali perbedaan antara 166 MHz dan 200 MHz.
  • 4. Ramainya overclocking dimulai tahun 1997— pada saat Intel mengeluarkan processor jenis Celeron berkecepatan 300 MHz yang dipacu menjadi 450 MHz. Mulai saat itulah para overclocker mulai memacu processor sampai batas terakhir.
  • 5. Tujuan Overclocking • Memacu sebuah processor VGA dan CPU agar lebih cepat bekerja. • Untuk aplikasi game. Ketika sedang bermain game, sebuah komputer akan menjadi lebih cepat dan lebih nyaman dinikmati dengan overclocking.
  • 6. Melakukan Overclock 1. Overclock melalui BIOS (disarankan) 2. Overclock melalui software (tidak disarankan), contoh software untuk overclocking adalah memset, setfsb, AtiTool, speed fam, dll
  • 7. Hardware Overclock Berikut ini adalah macam-macam hardware yang biasa digunakan untuk overclock: • Processor • Motherboard • Memory • VGA Card
  • 8. Pandangan Produsen Processor terhadap Overclocking Menurut Intel, overclock merupakan hal yang haram untuk dilakkan. Sedangkan menurut AMD, overclock merupakan hal yang perlu untuk dikembangkan oleh orang- orang yang gemar mengutak-atik komputer.
  • 10. Dampak Positif 1. Komputer menjadi lebih cepat, seolah-olah bekerja dengan processor yang lebih tinggi. 2. Cara termurah meningkatkan kecepatan kerja CPU 3. Dapat membuat processor yang tidak ada di pasaran 4. Sebagai hobi untuk para overclocker
  • 11. Dampak Negatif 1. Panas yang berlebihan pada processor 2. Kesalahan operasi (perhitungan) processor akibat panas yang berlebihan 3. Dapat menyebabkan artifak pada overclocking VGA atau bahkan mati total.
  • 12. Kesimpulan Untuk menanggulangi masalah kinerja komputer, kita bisa membuat solusi dengan cara overclock PC yang meliputi overclock processor, memory, VGA, dan lain- lain. Didukung oleh perusahaan mainboard yang telah memasukkan sistem overclock pada BIOS. Dengan melakukan overclock, sebuah komputer akan lebih cepat dan lebih nyaman dinikmati.