SlideShare a Scribd company logo
Ridhallah fi ridho il Walidain.....
This is My Biodata
Profil
Riwayat Pendidikan
Seklumit Kisahku
Nama : Umi Muslichati
Ttl : Batang, 1 Desember 1995
Alamat : Ds. Durenombo RT.
3/RW.2 Kec. Subah Kab.
Batang
Motto : Perkataan akan
terkalahkan dengan
uswatu khasanah
1.Pendidikan SDN Durenombo 1
Tahun 2001-2007
2.Pendidikan MTs N Subah Tahun
2007-2010
3.Pendidikan MA Darussalam Subah
Tahun 2010-2013
4.Pendidikan STAIN Pekalongan
2013-sekarang
KISAHKU....
Aku terlahir dari seorang ayah dan ibu yang
berpendidikan lulusan SD. Namun itu tidak
membuatku minder, aku tambah semangat agar aku
bisa lebih baik dari orang tuaku. Sering kali aku
mengatakan cita-citaku kepada kedua orang tuaku,
dan aku hanya mendapat senyuman yang prihatin dari
orang tuaku, yang melihat ambisiku untuk
mencapainya. Setelah aku lulus dari MTs Orang tuaku
selalu memberikan nasehat untukku agar aku harus
belajar dipesantren., Aku menyetujuinya, namun aku
memberikan syarat agar aku tetap bisa sekolah juga.
Akhirnya orang tuaku mengikutikemauanku. Ternyata
aku nyaman dengan mengenyam pendidikan formal,
dan belajar dipesantren. Pesantren yang aku tinggali
adalah PONPES DARUSSALAM Subah. Di situ aku
mendapatkan pengalaman yang luar biasa dalam
hidupku. Ketika aku kelas 3 MA, aku diberi amanat
untuk menjadi Lurah di pondok itu. Aku tidak
menyangka pengasuh Bapak Ali Mas’ud Ahmad putra
dari Abah yai Ahmad Damanhuri Ya’kub alm.
mengamanati itu untukku.
dan dibantu semangat dari teman-teman 7
bersaudara yang selalu mensupport aku. Akhirnya,
masa kelulusan tiba, dan aku dilema akan kemana
aku selanjutnya. Akhirnya, aku kembali mengatakan
kepada orang tuaku tentang cita-citaku menjadi
seorang guru. Dan orang tuaku menyetujui aku
untuk kuliah di STAIN Pekalongan. Dengan
perasaan khawatir dan cemas tidak mampu
membiayaiku. Namun, Allh Maha pemberi riski,
dengan tekad niat yang kuat untuk menuntut ilmu,
maka Alhmdulillah semua diberi kemudahan dalam
prosesnya, dan sekarang aku masih semester 4
untuk sebentar lagi semester 5. orang tua
menjadi motivasi utama bagiku, karena apapun itu
ridho Allah itu atas rhidho orang tua. So, jadi
buat temen-temen jangan lupakan nasehat orang
tua kalian ya,,, karena itu akan memudahkan
langkah kita dalam mencapai cita-cita kita... GOOD
LUCK 
My biodata

More Related Content

What's hot

Curriculum v
Curriculum vCurriculum v
Curriculum v
pentolan
 
Hymne guru
Hymne guruHymne guru
Hymne guru
Kholil Coplac
 
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
Titisnur
 
Biodata diri lisa
Biodata diri lisaBiodata diri lisa
Biodata diri lisa
Zainnedd Al
 
Ikrar anak cemerlang
Ikrar anak cemerlang Ikrar anak cemerlang
Ikrar anak cemerlang
Nizam D'solace II
 
Nanas tiiiiiiik dy
Nanas tiiiiiiik dyNanas tiiiiiiik dy
Nanas tiiiiiiik dy
Angga Slankers
 
Biodata siswa2
Biodata siswa2Biodata siswa2
Biodata siswa2120298
 
Lindasari 7101413132-biodata diri
Lindasari 7101413132-biodata diriLindasari 7101413132-biodata diri
Lindasari 7101413132-biodata dirilindaajahh
 
Lindasari 7101413132-biodata diri
Lindasari 7101413132-biodata diriLindasari 7101413132-biodata diri
Lindasari 7101413132-biodata diriEdo Setiawan
 
Pidato bahasa jawa perpisahan sekolah
Pidato bahasa jawa perpisahan sekolahPidato bahasa jawa perpisahan sekolah
Pidato bahasa jawa perpisahan sekolah
Purnomo Wahyu
 
Pidato wali kelas (bbadru salam)
Pidato wali kelas (bbadru salam)Pidato wali kelas (bbadru salam)
Pidato wali kelas (bbadru salam)Aal Alfare
 
Michael oktavianus xii is1
Michael oktavianus xii is1Michael oktavianus xii is1
Michael oktavianus xii is112is1smakat
 
Daftar riwayat hidup vita
Daftar riwayat hidup vitaDaftar riwayat hidup vita
Daftar riwayat hidup vita
Angga Slankers
 
Bagus setiawan xii a4
Bagus setiawan xii a4Bagus setiawan xii a4
Bagus setiawan xii a4
Angga Slankers
 
Pidato Bahasa Jawa Singkat !!
Pidato Bahasa Jawa Singkat !!Pidato Bahasa Jawa Singkat !!
Pidato Bahasa Jawa Singkat !!
Simbar2
 
Kebaikan itu bakal kembali pada kita
Kebaikan itu bakal kembali pada kitaKebaikan itu bakal kembali pada kita
Kebaikan itu bakal kembali pada kitaErman Hidayat
 
Apa yang anda tak tahu tentang seorang ayah
Apa yang anda tak tahu tentang seorang ayahApa yang anda tak tahu tentang seorang ayah
Apa yang anda tak tahu tentang seorang ayahHamsah Saram
 

What's hot (20)

Curriculum v
Curriculum vCurriculum v
Curriculum v
 
Hymne guru
Hymne guruHymne guru
Hymne guru
 
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
 
Biodata diri lisa
Biodata diri lisaBiodata diri lisa
Biodata diri lisa
 
Ikrar anak cemerlang
Ikrar anak cemerlang Ikrar anak cemerlang
Ikrar anak cemerlang
 
Nanas tiiiiiiik dy
Nanas tiiiiiiik dyNanas tiiiiiiik dy
Nanas tiiiiiiik dy
 
Biodata siswa2
Biodata siswa2Biodata siswa2
Biodata siswa2
 
Lindasari 7101413132-biodata diri
Lindasari 7101413132-biodata diriLindasari 7101413132-biodata diri
Lindasari 7101413132-biodata diri
 
Lindasari 7101413132-biodata diri
Lindasari 7101413132-biodata diriLindasari 7101413132-biodata diri
Lindasari 7101413132-biodata diri
 
Pidato bahasa jawa perpisahan sekolah
Pidato bahasa jawa perpisahan sekolahPidato bahasa jawa perpisahan sekolah
Pidato bahasa jawa perpisahan sekolah
 
Pidato wali kelas (bbadru salam)
Pidato wali kelas (bbadru salam)Pidato wali kelas (bbadru salam)
Pidato wali kelas (bbadru salam)
 
Michael oktavianus xii is1
Michael oktavianus xii is1Michael oktavianus xii is1
Michael oktavianus xii is1
 
Daftar riwayat hidup vita
Daftar riwayat hidup vitaDaftar riwayat hidup vita
Daftar riwayat hidup vita
 
Contoh pidato
Contoh pidatoContoh pidato
Contoh pidato
 
Drama perilaku buruk seorang pelajar
Drama perilaku buruk seorang pelajarDrama perilaku buruk seorang pelajar
Drama perilaku buruk seorang pelajar
 
Bagus setiawan xii a4
Bagus setiawan xii a4Bagus setiawan xii a4
Bagus setiawan xii a4
 
Teks pembina upacara
Teks pembina upacaraTeks pembina upacara
Teks pembina upacara
 
Pidato Bahasa Jawa Singkat !!
Pidato Bahasa Jawa Singkat !!Pidato Bahasa Jawa Singkat !!
Pidato Bahasa Jawa Singkat !!
 
Kebaikan itu bakal kembali pada kita
Kebaikan itu bakal kembali pada kitaKebaikan itu bakal kembali pada kita
Kebaikan itu bakal kembali pada kita
 
Apa yang anda tak tahu tentang seorang ayah
Apa yang anda tak tahu tentang seorang ayahApa yang anda tak tahu tentang seorang ayah
Apa yang anda tak tahu tentang seorang ayah
 

Similar to My biodata

Inspirasi untuk Banyumas.
Inspirasi untuk Banyumas.Inspirasi untuk Banyumas.
Inspirasi untuk Banyumas.
Heri Supriyanto
 
zaidan maulana_XTMK1.doc
zaidan maulana_XTMK1.doczaidan maulana_XTMK1.doc
zaidan maulana_XTMK1.doc
ZANNFF1
 
My story , elly cozo
My story , elly cozoMy story , elly cozo
My story , elly cozo
tanjungelly
 
The journey my life
The journey my lifeThe journey my life
The journey my life
LentengAgung1
 
Presentation1 ( cerpen , novel, roman)
Presentation1 ( cerpen , novel,  roman) Presentation1 ( cerpen , novel,  roman)
Presentation1 ( cerpen , novel, roman)
Ardabellaviescha
 
Success story pengalaman menjadi guru berprestasi tingkat nasional
Success story  pengalaman menjadi guru berprestasi tingkat nasionalSuccess story  pengalaman menjadi guru berprestasi tingkat nasional
Success story pengalaman menjadi guru berprestasi tingkat nasional
Guru SMAN 3 Batusangkar, Sumatra Barat
 
Hadiah ulang tahun ibu
Hadiah ulang tahun ibuHadiah ulang tahun ibu
Hadiah ulang tahun ibu
STIPER MUHAMMADIYAH TANAH GROGOT
 
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
misbahulfuad
 
ALBUM KENANGAN KELAS 9_XXIII_1011
ALBUM KENANGAN KELAS 9_XXIII_1011ALBUM KENANGAN KELAS 9_XXIII_1011
ALBUM KENANGAN KELAS 9_XXIII_1011
MTs DARUSSALAM
 
pidato perpisahan.docx
pidato perpisahan.docxpidato perpisahan.docx
pidato perpisahan.docx
meyanda1
 
chalisa fiskho.docx
chalisa fiskho.docxchalisa fiskho.docx
chalisa fiskho.docx
SnjHafidz
 
BULETIN Oktober 2019
BULETIN Oktober 2019 BULETIN Oktober 2019
BULETIN Oktober 2019
mediasmansawira
 
My adventure
My adventureMy adventure
My adventure
LazuardiRezqPratama
 

Similar to My biodata (20)

Inspirasi untuk Banyumas.
Inspirasi untuk Banyumas.Inspirasi untuk Banyumas.
Inspirasi untuk Banyumas.
 
About_Muhammad_Fathoni
About_Muhammad_FathoniAbout_Muhammad_Fathoni
About_Muhammad_Fathoni
 
zaidan maulana_XTMK1.doc
zaidan maulana_XTMK1.doczaidan maulana_XTMK1.doc
zaidan maulana_XTMK1.doc
 
My story , elly cozo
My story , elly cozoMy story , elly cozo
My story , elly cozo
 
Autobiografi
AutobiografiAutobiografi
Autobiografi
 
The journey my life
The journey my lifeThe journey my life
The journey my life
 
Presentation1 ( cerpen , novel, roman)
Presentation1 ( cerpen , novel,  roman) Presentation1 ( cerpen , novel,  roman)
Presentation1 ( cerpen , novel, roman)
 
Berhijab dalam hati
Berhijab dalam hatiBerhijab dalam hati
Berhijab dalam hati
 
Success story pengalaman menjadi guru berprestasi tingkat nasional
Success story  pengalaman menjadi guru berprestasi tingkat nasionalSuccess story  pengalaman menjadi guru berprestasi tingkat nasional
Success story pengalaman menjadi guru berprestasi tingkat nasional
 
Hadiah ulang tahun ibu
Hadiah ulang tahun ibuHadiah ulang tahun ibu
Hadiah ulang tahun ibu
 
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
Tugas tik titis nur cahyanti kelas xii (ipa 4)
 
Tentang aku
Tentang akuTentang aku
Tentang aku
 
ALBUM KENANGAN KELAS 9_XXIII_1011
ALBUM KENANGAN KELAS 9_XXIII_1011ALBUM KENANGAN KELAS 9_XXIII_1011
ALBUM KENANGAN KELAS 9_XXIII_1011
 
pidato perpisahan.docx
pidato perpisahan.docxpidato perpisahan.docx
pidato perpisahan.docx
 
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 rahaCv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
 
Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014
 
Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014
 
chalisa fiskho.docx
chalisa fiskho.docxchalisa fiskho.docx
chalisa fiskho.docx
 
BULETIN Oktober 2019
BULETIN Oktober 2019 BULETIN Oktober 2019
BULETIN Oktober 2019
 
My adventure
My adventureMy adventure
My adventure
 

More from umi_muslichati

Pintar berbahasa indonesia
Pintar berbahasa indonesiaPintar berbahasa indonesia
Pintar berbahasa indonesiaumi_muslichati
 
Pintar berbahasa indonesia
Pintar berbahasa indonesiaPintar berbahasa indonesia
Pintar berbahasa indonesiaumi_muslichati
 
Ppt pelajaran 8 hewan disekitarku
Ppt pelajaran 8 hewan disekitarkuPpt pelajaran 8 hewan disekitarku
Ppt pelajaran 8 hewan disekitarkuumi_muslichati
 
Ppt pelajaran 7 tumbuhan disekitarku
Ppt pelajaran 7 tumbuhan disekitarkuPpt pelajaran 7 tumbuhan disekitarku
Ppt pelajaran 7 tumbuhan disekitarkuumi_muslichati
 
Ppt pelajaran 6 persahabatan
Ppt pelajaran 6 persahabatanPpt pelajaran 6 persahabatan
Ppt pelajaran 6 persahabatanumi_muslichati
 
Ppt pelajaran 5 bersih itu sehat
Ppt pelajaran 5 bersih itu sehatPpt pelajaran 5 bersih itu sehat
Ppt pelajaran 5 bersih itu sehatumi_muslichati
 
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasyaPpt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasyaumi_muslichati
 
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasyaPpt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasyaumi_muslichati
 
Ppt pelajaran 2 kegiatanku
Ppt pelajaran 2 kegiatankuPpt pelajaran 2 kegiatanku
Ppt pelajaran 2 kegiatankuumi_muslichati
 
Ppt pelajaran 1 teman baru
Ppt pelajaran 1 teman baruPpt pelajaran 1 teman baru
Ppt pelajaran 1 teman baruumi_muslichati
 

More from umi_muslichati (14)

Peta pita
Peta pitaPeta pita
Peta pita
 
Pintar berbahasa indonesia
Pintar berbahasa indonesiaPintar berbahasa indonesia
Pintar berbahasa indonesia
 
Pintar berbahasa indonesia
Pintar berbahasa indonesiaPintar berbahasa indonesia
Pintar berbahasa indonesia
 
Ppt pelajaran 8 hewan disekitarku
Ppt pelajaran 8 hewan disekitarkuPpt pelajaran 8 hewan disekitarku
Ppt pelajaran 8 hewan disekitarku
 
Ppt pelajaran 7 tumbuhan disekitarku
Ppt pelajaran 7 tumbuhan disekitarkuPpt pelajaran 7 tumbuhan disekitarku
Ppt pelajaran 7 tumbuhan disekitarku
 
Ppt pelajaran 6 persahabatan
Ppt pelajaran 6 persahabatanPpt pelajaran 6 persahabatan
Ppt pelajaran 6 persahabatan
 
Ppt pelajaran 5 bersih itu sehat
Ppt pelajaran 5 bersih itu sehatPpt pelajaran 5 bersih itu sehat
Ppt pelajaran 5 bersih itu sehat
 
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasyaPpt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
 
Pkn bab 4 kelas 3
Pkn bab 4 kelas 3Pkn bab 4 kelas 3
Pkn bab 4 kelas 3
 
Pkn bab 3 kelas 3
Pkn bab 3 kelas 3Pkn bab 3 kelas 3
Pkn bab 3 kelas 3
 
Pkn bab 2 kelas 3
Pkn bab 2 kelas 3Pkn bab 2 kelas 3
Pkn bab 2 kelas 3
 
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasyaPpt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
Ppt pelajaran 4 asyiknya bertamasya
 
Ppt pelajaran 2 kegiatanku
Ppt pelajaran 2 kegiatankuPpt pelajaran 2 kegiatanku
Ppt pelajaran 2 kegiatanku
 
Ppt pelajaran 1 teman baru
Ppt pelajaran 1 teman baruPpt pelajaran 1 teman baru
Ppt pelajaran 1 teman baru
 

My biodata

  • 1. Ridhallah fi ridho il Walidain..... This is My Biodata
  • 3. Nama : Umi Muslichati Ttl : Batang, 1 Desember 1995 Alamat : Ds. Durenombo RT. 3/RW.2 Kec. Subah Kab. Batang Motto : Perkataan akan terkalahkan dengan uswatu khasanah
  • 4. 1.Pendidikan SDN Durenombo 1 Tahun 2001-2007 2.Pendidikan MTs N Subah Tahun 2007-2010 3.Pendidikan MA Darussalam Subah Tahun 2010-2013 4.Pendidikan STAIN Pekalongan 2013-sekarang
  • 5. KISAHKU.... Aku terlahir dari seorang ayah dan ibu yang berpendidikan lulusan SD. Namun itu tidak membuatku minder, aku tambah semangat agar aku bisa lebih baik dari orang tuaku. Sering kali aku mengatakan cita-citaku kepada kedua orang tuaku, dan aku hanya mendapat senyuman yang prihatin dari orang tuaku, yang melihat ambisiku untuk mencapainya. Setelah aku lulus dari MTs Orang tuaku selalu memberikan nasehat untukku agar aku harus belajar dipesantren., Aku menyetujuinya, namun aku memberikan syarat agar aku tetap bisa sekolah juga. Akhirnya orang tuaku mengikutikemauanku. Ternyata aku nyaman dengan mengenyam pendidikan formal, dan belajar dipesantren. Pesantren yang aku tinggali adalah PONPES DARUSSALAM Subah. Di situ aku mendapatkan pengalaman yang luar biasa dalam hidupku. Ketika aku kelas 3 MA, aku diberi amanat untuk menjadi Lurah di pondok itu. Aku tidak menyangka pengasuh Bapak Ali Mas’ud Ahmad putra dari Abah yai Ahmad Damanhuri Ya’kub alm. mengamanati itu untukku.
  • 6. dan dibantu semangat dari teman-teman 7 bersaudara yang selalu mensupport aku. Akhirnya, masa kelulusan tiba, dan aku dilema akan kemana aku selanjutnya. Akhirnya, aku kembali mengatakan kepada orang tuaku tentang cita-citaku menjadi seorang guru. Dan orang tuaku menyetujui aku untuk kuliah di STAIN Pekalongan. Dengan perasaan khawatir dan cemas tidak mampu membiayaiku. Namun, Allh Maha pemberi riski, dengan tekad niat yang kuat untuk menuntut ilmu, maka Alhmdulillah semua diberi kemudahan dalam prosesnya, dan sekarang aku masih semester 4 untuk sebentar lagi semester 5. orang tua menjadi motivasi utama bagiku, karena apapun itu ridho Allah itu atas rhidho orang tua. So, jadi buat temen-temen jangan lupakan nasehat orang tua kalian ya,,, karena itu akan memudahkan langkah kita dalam mencapai cita-cita kita... GOOD LUCK 