SlideShare a Scribd company logo
TEMA 4
IPS
Modernisasi dan Perubahan Sosial
Budaya
Ni Putu Dinda Prasasti (16)
Helena Maharina Nalle (20)
Gst. Ayu Trisna Prameswari (39)
Ni Made Wagiswari Dwara (40)
Kelompok 4
A. Modernisasi di Indonesia
• Modernisasi adalah upaya mengubah kehidupan
masyarakat untuk mencapai taraf kehidupan yang lebih
baik.
• Sebagai suatu bentuk perubahan sosial, modernisasi
biasanya merupakan bentuk perubahan sosial yang tearah
dan terencana.
• Modernisasi di Indonesia mencakupi bidang Teknologi,
bidang Ekonomi, bidang Ilmu pengetahuan dan Pendidikan,
bidang Komunikasi, Informasi, dan Transportasi, bidang
Politik dan Ideologi, serta bidang Keagamaan.
1. Bidang Teknologi
• Gejala modernisasi di bidang teknologi ditandai dengan
perkembangan teknologi yang lebih maju dari teknologi yang
sudah ada sebelumnya.
• Modernisasi teknologi di Indonesia dapat dilihat melalui
perkembangan penggunaan teknologi, dari teknologi
sederhana, teknologi menangah, dan teknologi canggih.
1. Teknologi sederhana adalah jenis teknologi yang tidak
memerlukan keahlian khusu, seperti gerobak, canggkul,
dan tombak.
2. Teknologi menengah adalah jenis teknologi yang sudah
memulai menerapkan keahlian tertentu, seperti mesin jahit
dan sepeda motor.
3. Teknologi canggih adalah teknologi yang terdiri atas banyak
komponen dan memerlukan keahlian khusus, seperti
komputer dan pesawat terbang.
2. Bidang Ekonomi
• Salah satu gejala yang muncul dalam ekonomi adalah
terjadinya industralisasi.
• Industralisasi merupakan proses pergantian dari tenaga
manual menjadi tenaga mesin.
• Modernisasi di bidang ekonomi telah banyak dilakukan di
Indonesia. Misalnya pemanfaatan teknologi untuk
meningkatkan produktivitas.
• Pemanfaatan teknologi dalam sektor industri menggeser
kedudukan tenaga manusia menjadi tenaga mesin.
3. Bidang Ilmu Pengetahuan dan
Pendidikan
• Pembangunan di bidang ilmu pengetahuan dan pendidikan
ditujukan untuk mengejar ketertinggalan bangsa dari lajuu
pertumbuhan bangsa lain.
• Sumber daya manusia yang berkualitas dapat mendorong
lebih cepatnya modernisasi dan perubahan sosial budaya.
• Cara untuk mewujudkan SDM yang berkualitas, yaitu
dengan didirikannya lembaga-lembaga ilmu pengetahuan
dengan bebagai macam penelitian.
• Gejala modernisasi di bidang ilmu pengetahuan dan
pendidikan ditandai dengan adalanya penelitian yang
menghasilkan berbagai mmaam cara dan metode sebagai
usaha untuk kemajuan pendidikan.
4. Bidang Komunikasi, Informasi,
dan Transportasi
• Banyak orang yang melakukan modernisasi di bidang ini
dikarenakan penggunaan alat komunikasi yang semakin
beragam, semakin mudah dan kompleksnya informasi yang
diperoleh dari media elektronik, serta transportasi modern
yang digunakan masyarakat.
• Dalam komunikasi tidak perlu bertatapan langsung
melainkan bisa melalui fucksmile, instant massenger, video
call, dll.
• Sedangkan dalam transportasi gejala modernisasi nampak
pada pemesanan tiket secara on line.
5. Bidang Politik dan Ideologi
• Sistem perwakilan rakyat dalam pemerintahandapat
disebut sebagai salah satu hasil modernisasi yang
mempengaruhi perubahan sosial budaya dalam
masyarakat.
• Modernisasi bidang politik dan ideologi yang terjadi di
negara berkembang dapat berperan penting dalam proses
modernisasi secara total diberbagai bidang kehidupan
dengan dipicu modernisasi ekonomi dan sosial.
• Gejala modernisasi bidang politik dan ideologi ditandai oleh
berbagai sikap politik masyarakat yang mulai
mengesampingkan primordial, kesukuan, kedaerahan, dan
sejenisnya.
6. Bidang Keagamaan
• Modernisasi bidang keagamaan dapat diartikan sebagai
perubahan kehidupan keagamaan dan kepercayaan yang
mampu memegang keseimbangan antara nilai keagamaan
dan kemajuan.
• Modernisasi keagamaan sebaiknya lebih ditekankan lagi
pada pembentukan dan pembinaan kehidupan beragama
yang penuh toleransi, beriman, dan bertakwa.
• Gejala modernisasi bidang keagamaan terjadi karena
didorong oleh meningkatnya tingkat pendidikan
masyarakat dan berkembangnya penggunaan media
informasi dan komunikasi modern.
• Modernisasi dalam bidang keagamaan yang terjadi di
Indonesia harus memperhatikan hal berikut :
1. Pembinaan yang bersifat intern, seperti pendalaman dan
pengalaman ajaran agama,pembinaan hubungan antarumat
di lingkungan agama, dan sejenisnya.
2. Pembinaan yang bersifat ekstern, yakni yang menyangkut
hubungan antara umat beragama yang satu dengan umat
beragama yang lain dan sekaligus pembinaan hubungan
antara setiap umat beragama dan pemerintah.
• Contoh modernisasi bidang agama, yaitu berdirinya
pesantren modern dan adanya kitab suci elektronik.
B. Perubahan Sosial Budaya sebagai
Pengaruh Modernisasi
• Perubahan sosial budaya adalah perubahan yang terjadi
pada unsur-unsur sosial dan unsur-unsur budaya dalam
kehidupan masyarakat.
• Modernisasi dan perubahan sosial adalah 2 hal yang saling
berkaitan.
• Perubahan budaya adalah perubahan yang terjadi pada
unsur budaya manusia, baik berupa benda, ataupun
ide/gagasan.
• Perubahan budaya yang terjadi banyak dipengaruhi oleh
modernisasi yang kemudian dapat menimbulkan gejala
perubahan sosial.
1. Pengaruh Positif Modernisasi
terhadap Perubahan Sosial Budaya
a. Perubahan Tata Nilai dan Sikap
• Tata nilai merupakan cara berpikir atau aturan yang
mempengaruhi tindakan dan tingkah laku warga
masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.
• Tata nilai dan sikap masyarakat tradisional berbeda
dengan tata nilai masyarakat modern.
• Hal ini berkaitan dengan ciri yang dimiliki masyarakat
modern yang berbeda dengan ciri msayarakat tradisional.
• Ciri manusia modern yang dikemukakan oleh Alex Inkeles
dalam Soerjono dan Soekanto :
1. Memiliki alam pikiran yang terbuka terhadap pengalaman baru.
2. Memiliki kesanggupan membentuk dan menghargai opini.
3. Berorientasi ke depan.
4. Melakukan perencanaan.
5. Percaya terhadap ilmu pengetahuan.
6. Memiliki keyakinan bahwa sesuatu dapat diperhitungkan.
7. Menghargai orang lain karena prestasinya.
8. Memiliki perhatian terhadap persoalan politik masyarakat.
9. Mengejar fakta dan informasi.
b. Berkembangnya Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
• Perkembangan ilmu pengetahuan yang cepat membawa
perubahan yang cepat pula dalam bidang teknologi.
• Perkembangan ilmu pengetahuan makin epat ketika
terdapat proses penelitian.
• Setelah adanya perkembangan IPTEK, semua tugas yang
dulunya dikerjakan manual dan membutuhkan waktu
yang cukup lama,menjadi mudah untuk dikerjakan dengan
menggunakan media teknologi, seperti komputer, yang
dapat mengolah data dengan memanfaatkan berbagai
program.
c. Meningkatnya Efektivitas dan Efisiensi
• Efektivitas dapat diartikan sebagai pengukuran
keberhasilan dalam pencapaian tujuan yang telah
diinginkan.
• Efisien dapat diartikan sebagai tepat,, cermat, berdaya
guna, dan bertepat guna dalam melakukan sesuatu.
• Perubahan sosial-budaya yang terjadi karena penggunaan
berbagai perlatan canggih di masa modernisasi memberi
manfaat yang besar.
• Seperti terjadinya efektivitas dalam penggunaan pikiran,
tenaga, dan waktu.
2. Pengaruh Negatif Modernisasi
terhadap Perubahan Sosial-Budaya
a. Westernisasi
• Westernisasi adalah suatu perbuatan seseorang yang
mulai kehilangan nasionalisnya yang meniru atau
melakukan aktivitas kebarat-baratan.
• Westernisasi dapat dilihat dari cara berpakaian, cara
mengisi waktu luang, dan sebagainya.
• Westernisasi dan modernisasi adalah dua hal yang
berbeda.
• Faktor yang dapat menimbulkan westernisasi :
1. Kurang penguasaan dan berkembangnya IPTEK.
2. Masyarakat yang bersifat konsumtif terhadap barang luar
negeri.
3. Masuknya budaya barat dan akulturasi budaya.
4. Kurangnya kesadaran masyarakat akan memilah budaya yang
baik atau buruk.
5. Munculnya keinginan untuk mencari kebebasan seperti negara-
begara barat.
6. Meniru gaya busana, rambut serta gaya hidup kebarat-baratan.
Dampak Positif dan Negatif
Westernisasi
• Dampak Positif :
1. Dapat menguasai IPTEK
2. Terjadi akulturasi budaya
3. Meningkatkan wawasan
dan ilmu pengetahuan
4. Muncul ide untuk
membantu kemajuan
IPTEK
• Dampak Negatif :
1. Lunturnya jiwa nasionalis
dan jati diri bangsa
2. Gaya hidup bersifat
konsumtif
3. Mencari segala sesuatu yang
instan
4. Muculnya pornografi,
perrgaulan bebas, dsb.
b. Demoralisasi
• Demoralisasi adalah suatu kondisi penurunan moral bangsa
akibat arus globalisasi yang semakin gencar dan tidak
terkontrol serta akibat masuknya budaya barat yang tidak
sesuai dengan kepribadian bangsa.
• Demoralisasi disebabkan oleh beberapa faktor, seperti ;
pertumbuhan penduduk yang relatif tinggi dan
meningkatnya angka kemiskinan.
• Dampak dari demoralisasi :
1) Terorisme
 Terorisme adalah tindakan yang membuat kerusakan-kerusakan di
dalam masyarakat dengan tujuan menyebarkan rasa takut.
2) Merebaknya kasus perdagangan anak
 Berdasarkan penelitian yang terkait, terdapat sekitar 200-300 PSK
berusia di bawah 18 tahun.
3) Kenakalan remaja
 Kenakalan remaja adalah semua perbuatan anak remaja yang
berlawanan dengan ketertiban umum yang dapat menimbulkan
bahaya atau merugikan
c. Kesenjangan Sosial Ekonomi
• Kesenjangan sosial ekonomi termasuk dalam dampak
negatif modernisasi. Kesenjangan ini disebabkan oleh
beberapa faktor, misalnya kurangnya lapangan kerja,
kurangan pendidikan, rasa malas dan lainnya.
• Dampak negatif dari kesenjangan sosial ekonomi, yaitu
:
1. Terjadi kriminalitas
2. Banyak rakyat miskin yang terpaksa menghalalkan segala cara untuk
memenuhi kebutuhan hidupnya, seperti merampok, mencuri,
berjudi, penodongan dll.
3. Terjadinya monopoli
4. Kesenjangan sosial menyebabkan orang yang kaya semakin kaya dan
orang yang miskin semakin miskin. Hal itu membuat rakyat miskin
semakin tertindas karena mereka tidak punya kemampuan untuk
melawannya.
• Upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi kesenjangan
sosial ekonomi adalah mengutamakan pendidikan,
menciptakan lapangan kerja, meminimalisir praktek KKN dan
korupsi, serta meningkatkan sistem keadilan di Indonesia.
d. Kriminalitas
• Tindakan kriminal atau kejahatan umumnya dilihat sebagai
perbuatan yang bertentangan dengan norma hukum dan
norma agama yang berlaku di masyarakat.
• Faktor penyebab terjadinya kriminalitas antara lain, faktor
ekonomi, faktor ilmu pengetahuan dan kesadaran, faktor
keamanan, serta faktor kejiwaan atau pribadi.
• Dampak kriminalitas, yaitu munculnya rasa takut di
kalangan masyarakat, munculnya ketidakyakinan
masyarakat, minimnya tenggang rasa.
e. Pencemaran Lingkungan
• Modernisasi di negara kita yang ditandai dengan
dibangunnya berbagai industri dan pembangunan di segala
bidang kehidupan telah menyebabkan atau menimbulkan
permasalahan baru dalam lingkungan hidup.
• Kenyataan yang bisa kita lihat di masyarakat adalah bahwa
pembangunan industri telah menimbulkan pencemaran
sungai karena sebagian besar industri membuang
limbahnya ke sungai. Selain itu juga telah mengakibatkan
terjadinya pencemaran udara akibat asap pabrik.
• Menurut banyak ahli, masalah tata lingkungan tidak
terbatas pada masalah pencemaran udara dan sungai-
sungai akibat limbah industri, tetapi mencakup tata
lingkungan yang semakin memburuk akibat benturan
tekanan penduduk, pengem-bangan sumber alam dan
energi, proses pertumbuhan ekonomi, serta perkembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi. Kerusakan lingkungan
hidup di Indonesia akibat kegiatan pembangunan serta
industrialisasi sekarang ini tidak dapat dianggap ringan.
Dengan demikian, masalah ini harus mendapat prioritas
dalam agenda pembangunan.
f. Kenakalan Remaja
• Kenakalan remaja merupakan dampak negatif dari
modernisasi. Banyak faktor yang menyebabkan kenakalan
remaja baik faktor internal maupun eksternal misalnya
kurang perhatian dan kasih sayang dari orang tua,
kurangnya pengawasan terhadap anak, dan pergaluan yang
buruk.
• Dalam menyikapi hal ini diperlukan peran penting dari
orang tua dan guru. Orang tua harus mengawasi dan
member perhatian kepada sang anak agar sang anak tidak
melakukan perbuatan yang bertentangan dengan norma
yang berlaku.
Pewarisan Budaya untuk Melestarikan Jati Diri Bangsa
• 1. Jati Diri Bangsa
-Jati Diri atau human character merupakan suatu sifat, watak,
rasa, akal, kehendak, semangat, roh, kesadaran, dankekuatan yang
terdapat dalam jiwa manusia sebagai proses belajar tentang nilai-
nilai budaya yang luas dan muncul dalam tindakan.
-Jati Diri bangsa adalah jati diri yang dimiliki oleh bangsa sebagai
perwujudan dari nilai-nilai budaya yang berkembang dan berasal dari
himpunan berbagai suku yang ada di Indonesia
 Jati Diri yang di miliki Indonesia :
- religius -integrasi
- terbuka - harmoni
- humanis - nasionalisme
- demokratis - patriotisme
- naturalis
Proses Pewarisan Budaya
• Proses Pewarisan Budaya
-Budaya adalah kompleks yang mencangkup pengetahuan,
kepercayaan, kesenian, moral, hukum, adat istiadat, dan lain
kemampuan serta kebiasaan yang didapatkan oleh manusia
sebagai anggota masyarakat
-budaya Indonesia yang harus diwariskan seperti :
bahasa, kesenian, tari-tarian, benda hasil budaya, bahkan nilai
nilai luhur bangsa yang tak ternilai seperti budaya gotong royong
- pewarisan budaya bersifat vertikal yang artinya budaya
diwariskan dari generasi sebelumnya kepada generasi sekarang
dan selanjutnya pada generasi yang akan datang untuk di gunakan
dan lenih disempurnakan lagi.
• Proses pewarisan budaya dapat dilakukan dengan 3 proses yaitu :
1. sosialisasi
2. Enkulturasi atau Pembudayaan
3. Internalisasi
Sarana dan Media Pewarisan Budaya
• Keluarga
sosialisasi yang dialami individu secara intensif berlangsung
dalam keluarga. Keluarga sebagai kelompok pertama yang
mengenalkan anak mengenai nilai- nilai budaya, norma,
kebiasaan, dan sebagainya.
• Masyarakat
masyarakat adalah sarana kedua dalam proses pewarisan
budaya. Masyarakat merupakan wadah budaya sehingga
semua unsur budaya itu terdapat di dalam masyarakat.
• Media Massa
media massa dibagi menjadi dua : - cetak -elektronik. Media
massa merupakan sarana pewarisan budaya yang efesien dan
efektif. Media massa selain menjadi sarana pewarisan budaya
juga berfungsi sebagai sarana hiburan, komunikasi, dan
informasi.
• Sekolah
Sekolah merupakan sarana yang sangat efektif bagi seorang
individu. sekolah juga dapat dijadikan sebagai sarana pewarisan
budaya. Pewarisan budaya melalui pendidikan antara lain:
– Mempertinggi budi pekerti
– Mempertebal semangat kebangsaan
– Menumbuhkan manusia pembangunan
Pewarisan Budaya Sebagai Cara Mengatasi
Memudarnya Jati Diri Bangsa
• jati diri bangsa yang luhur harus kita jaga dan lestarikan di
antaranya dengan beberapa upaya sebagai berikut :
• A. meningkatkan pemahaman religius dan ketakwaan
terhadap Tuhan
• B. bersikap apa adanya dan tidak munafik
• C. meningkatkan persatuan dan kesatuan bangsa
• D. menjaga kelestarian lingkungan hidup
• E. orang tua makin aktif dalam mendidik anak

More Related Content

What's hot

BAB 2 Pengaruh Interaksi Sosial Dalam Kehidupan Bermasyarakat
BAB 2 Pengaruh Interaksi Sosial Dalam Kehidupan BermasyarakatBAB 2 Pengaruh Interaksi Sosial Dalam Kehidupan Bermasyarakat
BAB 2 Pengaruh Interaksi Sosial Dalam Kehidupan Bermasyarakat
Risdiana Hidayat
 
ppt dinamika penduduk di dunia
ppt dinamika penduduk di duniappt dinamika penduduk di dunia
ppt dinamika penduduk di dunia
YuuLeew
 
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptxBab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
GhufronAffandy
 
Sikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasiSikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasi
Alviadn
 
Sejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologiSejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologi
Wijining Putri
 
Interaksi sosial kelas 7
Interaksi sosial kelas 7Interaksi sosial kelas 7
Interaksi sosial kelas 7
Bunda Rara
 
1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia
Adi Rachmanto
 
Modernisasi 130924080718-phpapp01
Modernisasi 130924080718-phpapp01Modernisasi 130924080718-phpapp01
Modernisasi 130924080718-phpapp01
Rini Susanti Nur Arief
 
Perubahan sosial budaya kd3.1
Perubahan sosial budaya kd3.1Perubahan sosial budaya kd3.1
Perubahan sosial budaya kd3.1
Eko Sudarmi
 
Power point ips Negara maju dan berkembang
Power point ips Negara maju dan berkembangPower point ips Negara maju dan berkembang
Power point ips Negara maju dan berkembang
dina_mala22
 
IPS SMP Kelas VII - Bab 1 Diri dan Keluarga di Tengah Lingkungan Sosial.pptx
IPS SMP Kelas VII - Bab 1 Diri dan Keluarga di Tengah Lingkungan Sosial.pptxIPS SMP Kelas VII - Bab 1 Diri dan Keluarga di Tengah Lingkungan Sosial.pptx
IPS SMP Kelas VII - Bab 1 Diri dan Keluarga di Tengah Lingkungan Sosial.pptx
AdeSudiana2
 
Perilaku Masyarakat dalam Perubahan Sosial Budaya - IPS Kelas 9
Perilaku Masyarakat dalam Perubahan Sosial Budaya - IPS Kelas 9Perilaku Masyarakat dalam Perubahan Sosial Budaya - IPS Kelas 9
Perilaku Masyarakat dalam Perubahan Sosial Budaya - IPS Kelas 9
Hafidzah Ma'ruf
 
PPT Perubahan sosial budaya
PPT Perubahan sosial budayaPPT Perubahan sosial budaya
PPT Perubahan sosial budaya
pingg0501
 
Sejarah Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia
Sejarah Terbentuknya Negara Kesatuan Republik IndonesiaSejarah Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia
Sejarah Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia
Martin Rianto
 
Negara maju dan Negara berkembang
Negara maju dan Negara berkembangNegara maju dan Negara berkembang
Negara maju dan Negara berkembang
Dwi Anita
 
Presentasi globalisasi
Presentasi globalisasiPresentasi globalisasi
Presentasi globalisasi
Adelisa Hutabarat
 
Ips 9 bab 3 b upaya meningkatkan ekonomi kreatif
Ips 9 bab 3 b upaya meningkatkan ekonomi kreatifIps 9 bab 3 b upaya meningkatkan ekonomi kreatif
Ips 9 bab 3 b upaya meningkatkan ekonomi kreatif
Yudha Arianda
 
Bab 2 modernisasi dan globalisasi
Bab 2 modernisasi dan globalisasiBab 2 modernisasi dan globalisasi
Bab 2 modernisasi dan globalisasi
Fatwa Rohman
 
Ppt globalisasi
Ppt globalisasiPpt globalisasi
Ppt globalisasi
hindun kurnia sabila
 
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsaPPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
PatriciaDelinda
 

What's hot (20)

BAB 2 Pengaruh Interaksi Sosial Dalam Kehidupan Bermasyarakat
BAB 2 Pengaruh Interaksi Sosial Dalam Kehidupan BermasyarakatBAB 2 Pengaruh Interaksi Sosial Dalam Kehidupan Bermasyarakat
BAB 2 Pengaruh Interaksi Sosial Dalam Kehidupan Bermasyarakat
 
ppt dinamika penduduk di dunia
ppt dinamika penduduk di duniappt dinamika penduduk di dunia
ppt dinamika penduduk di dunia
 
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptxBab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
 
Sikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasiSikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasi
 
Sejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologiSejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologi
 
Interaksi sosial kelas 7
Interaksi sosial kelas 7Interaksi sosial kelas 7
Interaksi sosial kelas 7
 
1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia
 
Modernisasi 130924080718-phpapp01
Modernisasi 130924080718-phpapp01Modernisasi 130924080718-phpapp01
Modernisasi 130924080718-phpapp01
 
Perubahan sosial budaya kd3.1
Perubahan sosial budaya kd3.1Perubahan sosial budaya kd3.1
Perubahan sosial budaya kd3.1
 
Power point ips Negara maju dan berkembang
Power point ips Negara maju dan berkembangPower point ips Negara maju dan berkembang
Power point ips Negara maju dan berkembang
 
IPS SMP Kelas VII - Bab 1 Diri dan Keluarga di Tengah Lingkungan Sosial.pptx
IPS SMP Kelas VII - Bab 1 Diri dan Keluarga di Tengah Lingkungan Sosial.pptxIPS SMP Kelas VII - Bab 1 Diri dan Keluarga di Tengah Lingkungan Sosial.pptx
IPS SMP Kelas VII - Bab 1 Diri dan Keluarga di Tengah Lingkungan Sosial.pptx
 
Perilaku Masyarakat dalam Perubahan Sosial Budaya - IPS Kelas 9
Perilaku Masyarakat dalam Perubahan Sosial Budaya - IPS Kelas 9Perilaku Masyarakat dalam Perubahan Sosial Budaya - IPS Kelas 9
Perilaku Masyarakat dalam Perubahan Sosial Budaya - IPS Kelas 9
 
PPT Perubahan sosial budaya
PPT Perubahan sosial budayaPPT Perubahan sosial budaya
PPT Perubahan sosial budaya
 
Sejarah Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia
Sejarah Terbentuknya Negara Kesatuan Republik IndonesiaSejarah Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia
Sejarah Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia
 
Negara maju dan Negara berkembang
Negara maju dan Negara berkembangNegara maju dan Negara berkembang
Negara maju dan Negara berkembang
 
Presentasi globalisasi
Presentasi globalisasiPresentasi globalisasi
Presentasi globalisasi
 
Ips 9 bab 3 b upaya meningkatkan ekonomi kreatif
Ips 9 bab 3 b upaya meningkatkan ekonomi kreatifIps 9 bab 3 b upaya meningkatkan ekonomi kreatif
Ips 9 bab 3 b upaya meningkatkan ekonomi kreatif
 
Bab 2 modernisasi dan globalisasi
Bab 2 modernisasi dan globalisasiBab 2 modernisasi dan globalisasi
Bab 2 modernisasi dan globalisasi
 
Ppt globalisasi
Ppt globalisasiPpt globalisasi
Ppt globalisasi
 
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsaPPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
PPT - Memanfaatkan persaingan sebagai peluang meraih keunggulan ekonomi bangsa
 

Viewers also liked

Modernisasi dan perubahan sosial budaya
Modernisasi dan perubahan sosial budayaModernisasi dan perubahan sosial budaya
Modernisasi dan perubahan sosial budaya
Umi Pujiati
 
Modernisasi, globalisasi, perubahan sosial dan budaya
Modernisasi, globalisasi, perubahan sosial dan budayaModernisasi, globalisasi, perubahan sosial dan budaya
Modernisasi, globalisasi, perubahan sosial dan budaya
Aditya Padma
 
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidangModernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Dian Anisa Putri
 
Ips [pengaruh sosial budaya] Modernisasi
Ips [pengaruh sosial budaya] ModernisasiIps [pengaruh sosial budaya] Modernisasi
Ips [pengaruh sosial budaya] Modernisasi
Sekar Kim
 
Modernisasi sebagai Dampak Perubahan Sosial
Modernisasi sebagai Dampak Perubahan SosialModernisasi sebagai Dampak Perubahan Sosial
Modernisasi sebagai Dampak Perubahan SosialUlul Azmi Lomuber Rezqi
 
modernisasi dan globalisasi
modernisasi dan globalisasimodernisasi dan globalisasi
modernisasi dan globalisasi
Mohammad Saputro
 
Ppt perubahan sosial kelompok 3
Ppt perubahan sosial kelompok 3Ppt perubahan sosial kelompok 3
Ppt perubahan sosial kelompok 3Salma Van Licht
 
Buku pegangan guru ips smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blogsp...
Buku pegangan guru ips smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blogsp...Buku pegangan guru ips smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blogsp...
Buku pegangan guru ips smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blogsp...
Wienda Hapsari
 
" INDIVIDUALISME MASYARAKAT PERKOTAAN "
" INDIVIDUALISME MASYARAKAT PERKOTAAN "" INDIVIDUALISME MASYARAKAT PERKOTAAN "
" INDIVIDUALISME MASYARAKAT PERKOTAAN "
ibnu habas
 
Makalah dampak perubahan sosial
Makalah dampak perubahan sosialMakalah dampak perubahan sosial
Makalah dampak perubahan sosial
Talitha Lintang Pertiwi
 
Perubahan sosial
Perubahan sosial Perubahan sosial
Perubahan sosial
Ichika KuroNeko
 
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"SMK 10 NOPEMBER
 
Perubahan Sosial di Masyarakat Presentasi kelas XII IPS
Perubahan Sosial di Masyarakat Presentasi kelas XII IPS Perubahan Sosial di Masyarakat Presentasi kelas XII IPS
Perubahan Sosial di Masyarakat Presentasi kelas XII IPS
MontyPython97
 
Kerja Sama Antarnegara
Kerja Sama Antarnegara Kerja Sama Antarnegara
Kerja Sama Antarnegara
Helena Nalle
 
perubahan sosial kd 2
perubahan sosial kd 2perubahan sosial kd 2
perubahan sosial kd 2
sman1wanayasa
 
Proposal Penelitian Minat Pelestarian Digital Budaya di Galeri Indonesia Kaya
Proposal Penelitian Minat Pelestarian Digital Budaya di Galeri Indonesia KayaProposal Penelitian Minat Pelestarian Digital Budaya di Galeri Indonesia Kaya
Proposal Penelitian Minat Pelestarian Digital Budaya di Galeri Indonesia Kaya
Steven Sutantro
 
Tugas ips kelomok Chaerul Anwar Kelas IX A
Tugas ips kelomok Chaerul Anwar Kelas IX ATugas ips kelomok Chaerul Anwar Kelas IX A
Tugas ips kelomok Chaerul Anwar Kelas IX A
SMP IT Mutiara Irsyady
 
Kerja sama bidang ekonomi
Kerja sama bidang ekonomiKerja sama bidang ekonomi
Kerja sama bidang ekonomi
Helena Nalle
 
Imam sujaka pertemuan_9
Imam sujaka pertemuan_9Imam sujaka pertemuan_9
Imam sujaka pertemuan_9
Imam Sujaka
 

Viewers also liked (20)

Modernisasi dan perubahan sosial budaya
Modernisasi dan perubahan sosial budayaModernisasi dan perubahan sosial budaya
Modernisasi dan perubahan sosial budaya
 
Modernisasi, globalisasi, perubahan sosial dan budaya
Modernisasi, globalisasi, perubahan sosial dan budayaModernisasi, globalisasi, perubahan sosial dan budaya
Modernisasi, globalisasi, perubahan sosial dan budaya
 
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidangModernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
 
Ips [pengaruh sosial budaya] Modernisasi
Ips [pengaruh sosial budaya] ModernisasiIps [pengaruh sosial budaya] Modernisasi
Ips [pengaruh sosial budaya] Modernisasi
 
Modernisasi sebagai Dampak Perubahan Sosial
Modernisasi sebagai Dampak Perubahan SosialModernisasi sebagai Dampak Perubahan Sosial
Modernisasi sebagai Dampak Perubahan Sosial
 
Modernisasi
ModernisasiModernisasi
Modernisasi
 
modernisasi dan globalisasi
modernisasi dan globalisasimodernisasi dan globalisasi
modernisasi dan globalisasi
 
Ppt perubahan sosial kelompok 3
Ppt perubahan sosial kelompok 3Ppt perubahan sosial kelompok 3
Ppt perubahan sosial kelompok 3
 
Buku pegangan guru ips smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blogsp...
Buku pegangan guru ips smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blogsp...Buku pegangan guru ips smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blogsp...
Buku pegangan guru ips smp kelas 9 kurikulum 2013 wiendasblog4everyone.blogsp...
 
" INDIVIDUALISME MASYARAKAT PERKOTAAN "
" INDIVIDUALISME MASYARAKAT PERKOTAAN "" INDIVIDUALISME MASYARAKAT PERKOTAAN "
" INDIVIDUALISME MASYARAKAT PERKOTAAN "
 
Makalah dampak perubahan sosial
Makalah dampak perubahan sosialMakalah dampak perubahan sosial
Makalah dampak perubahan sosial
 
Perubahan sosial
Perubahan sosial Perubahan sosial
Perubahan sosial
 
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
IPS - Geografi "Contoh Gambar Perubahan Sosial"
 
Perubahan Sosial di Masyarakat Presentasi kelas XII IPS
Perubahan Sosial di Masyarakat Presentasi kelas XII IPS Perubahan Sosial di Masyarakat Presentasi kelas XII IPS
Perubahan Sosial di Masyarakat Presentasi kelas XII IPS
 
Kerja Sama Antarnegara
Kerja Sama Antarnegara Kerja Sama Antarnegara
Kerja Sama Antarnegara
 
perubahan sosial kd 2
perubahan sosial kd 2perubahan sosial kd 2
perubahan sosial kd 2
 
Proposal Penelitian Minat Pelestarian Digital Budaya di Galeri Indonesia Kaya
Proposal Penelitian Minat Pelestarian Digital Budaya di Galeri Indonesia KayaProposal Penelitian Minat Pelestarian Digital Budaya di Galeri Indonesia Kaya
Proposal Penelitian Minat Pelestarian Digital Budaya di Galeri Indonesia Kaya
 
Tugas ips kelomok Chaerul Anwar Kelas IX A
Tugas ips kelomok Chaerul Anwar Kelas IX ATugas ips kelomok Chaerul Anwar Kelas IX A
Tugas ips kelomok Chaerul Anwar Kelas IX A
 
Kerja sama bidang ekonomi
Kerja sama bidang ekonomiKerja sama bidang ekonomi
Kerja sama bidang ekonomi
 
Imam sujaka pertemuan_9
Imam sujaka pertemuan_9Imam sujaka pertemuan_9
Imam sujaka pertemuan_9
 

Similar to Modermisasi dan Perubahan Sosial Budaya

Perubahan soial dan pembangunan
Perubahan soial dan pembangunanPerubahan soial dan pembangunan
Perubahan soial dan pembangunan
virmannsyah
 
Globalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasiGlobalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasi
Septian Muna Barakati
 
SOSIOLOGI KELAS 12 - MODERNISASI
SOSIOLOGI KELAS 12 - MODERNISASISOSIOLOGI KELAS 12 - MODERNISASI
SOSIOLOGI KELAS 12 - MODERNISASI
maghfiraputeri
 
Modernisasi dan globalisasi
Modernisasi dan globalisasiModernisasi dan globalisasi
Modernisasi dan globalisasi
Kurnia Fajri
 
Perilaku masyarakat dalam perubahan sosial budaya di era globalisasi
Perilaku masyarakat dalam perubahan sosial budaya di era globalisasiPerilaku masyarakat dalam perubahan sosial budaya di era globalisasi
Perilaku masyarakat dalam perubahan sosial budaya di era globalisasi
Catur Prasetyo
 
Pengaruh Kemajuan IPTEK Terhadap Negara Bingkai Bhinneka Tunggal Ika (BTI)
Pengaruh Kemajuan IPTEK Terhadap Negara Bingkai Bhinneka Tunggal Ika (BTI)Pengaruh Kemajuan IPTEK Terhadap Negara Bingkai Bhinneka Tunggal Ika (BTI)
Pengaruh Kemajuan IPTEK Terhadap Negara Bingkai Bhinneka Tunggal Ika (BTI)
yeoja99
 
Materi globalisasi
Materi  globalisasiMateri  globalisasi
Materi globalisasi
Shinta Kusuma
 
ssainsklp5.pptx
ssainsklp5.pptxssainsklp5.pptx
ssainsklp5.pptx
dwiyolanda1
 
MODERNISASI
MODERNISASIMODERNISASI
MODERNISASI
ZulpinesIndiraPutri
 
Perubahan soial dan pembangunan
Perubahan soial dan pembangunanPerubahan soial dan pembangunan
Perubahan soial dan pembangunan
virmannsyah
 
Globalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasiGlobalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasi
AnakAgungPutriNandaP
 
MAN 13 Jakarta Perubahan Sosial Bu Dewi
MAN 13 Jakarta Perubahan Sosial Bu Dewi MAN 13 Jakarta Perubahan Sosial Bu Dewi
MAN 13 Jakarta Perubahan Sosial Bu Dewi
Ubaidillah69
 
ips_modernisasi dah globalisasi
ips_modernisasi dah globalisasiips_modernisasi dah globalisasi
ips_modernisasi dah globalisasiMohammad Saputro
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
michaels100
 

Similar to Modermisasi dan Perubahan Sosial Budaya (20)

Perubahan soial dan pembangunan
Perubahan soial dan pembangunanPerubahan soial dan pembangunan
Perubahan soial dan pembangunan
 
Globalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasiGlobalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasi
 
Globalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasiGlobalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasi
 
SOSIOLOGI KELAS 12 - MODERNISASI
SOSIOLOGI KELAS 12 - MODERNISASISOSIOLOGI KELAS 12 - MODERNISASI
SOSIOLOGI KELAS 12 - MODERNISASI
 
Modernisasi dan globalisasi
Modernisasi dan globalisasiModernisasi dan globalisasi
Modernisasi dan globalisasi
 
Perilaku masyarakat dalam perubahan sosial budaya di era globalisasi
Perilaku masyarakat dalam perubahan sosial budaya di era globalisasiPerilaku masyarakat dalam perubahan sosial budaya di era globalisasi
Perilaku masyarakat dalam perubahan sosial budaya di era globalisasi
 
Pengaruh Kemajuan IPTEK Terhadap Negara Bingkai Bhinneka Tunggal Ika (BTI)
Pengaruh Kemajuan IPTEK Terhadap Negara Bingkai Bhinneka Tunggal Ika (BTI)Pengaruh Kemajuan IPTEK Terhadap Negara Bingkai Bhinneka Tunggal Ika (BTI)
Pengaruh Kemajuan IPTEK Terhadap Negara Bingkai Bhinneka Tunggal Ika (BTI)
 
Materi globalisasi
Materi  globalisasiMateri  globalisasi
Materi globalisasi
 
Materi globalisasi
Materi  globalisasiMateri  globalisasi
Materi globalisasi
 
ssainsklp5.pptx
ssainsklp5.pptxssainsklp5.pptx
ssainsklp5.pptx
 
MODERNISASI
MODERNISASIMODERNISASI
MODERNISASI
 
Perubahan soial dan pembangunan
Perubahan soial dan pembangunanPerubahan soial dan pembangunan
Perubahan soial dan pembangunan
 
Hyperlink dipa
Hyperlink dipaHyperlink dipa
Hyperlink dipa
 
Hyperlink dipa
Hyperlink dipaHyperlink dipa
Hyperlink dipa
 
Globalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasiGlobalisasi dan modernisasi
Globalisasi dan modernisasi
 
MAN 13 Jakarta Perubahan Sosial Bu Dewi
MAN 13 Jakarta Perubahan Sosial Bu Dewi MAN 13 Jakarta Perubahan Sosial Bu Dewi
MAN 13 Jakarta Perubahan Sosial Bu Dewi
 
ips_modernisasi dah globalisasi
ips_modernisasi dah globalisasiips_modernisasi dah globalisasi
ips_modernisasi dah globalisasi
 
Manusia dan peradaban
Manusia dan peradabanManusia dan peradaban
Manusia dan peradaban
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Makalah globalisasi 2
Makalah globalisasi 2Makalah globalisasi 2
Makalah globalisasi 2
 

Recently uploaded

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 

Recently uploaded (20)

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 

Modermisasi dan Perubahan Sosial Budaya

  • 2. Modernisasi dan Perubahan Sosial Budaya Ni Putu Dinda Prasasti (16) Helena Maharina Nalle (20) Gst. Ayu Trisna Prameswari (39) Ni Made Wagiswari Dwara (40) Kelompok 4
  • 3. A. Modernisasi di Indonesia • Modernisasi adalah upaya mengubah kehidupan masyarakat untuk mencapai taraf kehidupan yang lebih baik. • Sebagai suatu bentuk perubahan sosial, modernisasi biasanya merupakan bentuk perubahan sosial yang tearah dan terencana. • Modernisasi di Indonesia mencakupi bidang Teknologi, bidang Ekonomi, bidang Ilmu pengetahuan dan Pendidikan, bidang Komunikasi, Informasi, dan Transportasi, bidang Politik dan Ideologi, serta bidang Keagamaan.
  • 4. 1. Bidang Teknologi • Gejala modernisasi di bidang teknologi ditandai dengan perkembangan teknologi yang lebih maju dari teknologi yang sudah ada sebelumnya. • Modernisasi teknologi di Indonesia dapat dilihat melalui perkembangan penggunaan teknologi, dari teknologi sederhana, teknologi menangah, dan teknologi canggih. 1. Teknologi sederhana adalah jenis teknologi yang tidak memerlukan keahlian khusu, seperti gerobak, canggkul, dan tombak. 2. Teknologi menengah adalah jenis teknologi yang sudah memulai menerapkan keahlian tertentu, seperti mesin jahit dan sepeda motor. 3. Teknologi canggih adalah teknologi yang terdiri atas banyak komponen dan memerlukan keahlian khusus, seperti komputer dan pesawat terbang.
  • 5. 2. Bidang Ekonomi • Salah satu gejala yang muncul dalam ekonomi adalah terjadinya industralisasi. • Industralisasi merupakan proses pergantian dari tenaga manual menjadi tenaga mesin. • Modernisasi di bidang ekonomi telah banyak dilakukan di Indonesia. Misalnya pemanfaatan teknologi untuk meningkatkan produktivitas. • Pemanfaatan teknologi dalam sektor industri menggeser kedudukan tenaga manusia menjadi tenaga mesin.
  • 6. 3. Bidang Ilmu Pengetahuan dan Pendidikan • Pembangunan di bidang ilmu pengetahuan dan pendidikan ditujukan untuk mengejar ketertinggalan bangsa dari lajuu pertumbuhan bangsa lain. • Sumber daya manusia yang berkualitas dapat mendorong lebih cepatnya modernisasi dan perubahan sosial budaya. • Cara untuk mewujudkan SDM yang berkualitas, yaitu dengan didirikannya lembaga-lembaga ilmu pengetahuan dengan bebagai macam penelitian. • Gejala modernisasi di bidang ilmu pengetahuan dan pendidikan ditandai dengan adalanya penelitian yang menghasilkan berbagai mmaam cara dan metode sebagai usaha untuk kemajuan pendidikan.
  • 7. 4. Bidang Komunikasi, Informasi, dan Transportasi • Banyak orang yang melakukan modernisasi di bidang ini dikarenakan penggunaan alat komunikasi yang semakin beragam, semakin mudah dan kompleksnya informasi yang diperoleh dari media elektronik, serta transportasi modern yang digunakan masyarakat. • Dalam komunikasi tidak perlu bertatapan langsung melainkan bisa melalui fucksmile, instant massenger, video call, dll. • Sedangkan dalam transportasi gejala modernisasi nampak pada pemesanan tiket secara on line.
  • 8. 5. Bidang Politik dan Ideologi • Sistem perwakilan rakyat dalam pemerintahandapat disebut sebagai salah satu hasil modernisasi yang mempengaruhi perubahan sosial budaya dalam masyarakat. • Modernisasi bidang politik dan ideologi yang terjadi di negara berkembang dapat berperan penting dalam proses modernisasi secara total diberbagai bidang kehidupan dengan dipicu modernisasi ekonomi dan sosial. • Gejala modernisasi bidang politik dan ideologi ditandai oleh berbagai sikap politik masyarakat yang mulai mengesampingkan primordial, kesukuan, kedaerahan, dan sejenisnya.
  • 9. 6. Bidang Keagamaan • Modernisasi bidang keagamaan dapat diartikan sebagai perubahan kehidupan keagamaan dan kepercayaan yang mampu memegang keseimbangan antara nilai keagamaan dan kemajuan. • Modernisasi keagamaan sebaiknya lebih ditekankan lagi pada pembentukan dan pembinaan kehidupan beragama yang penuh toleransi, beriman, dan bertakwa. • Gejala modernisasi bidang keagamaan terjadi karena didorong oleh meningkatnya tingkat pendidikan masyarakat dan berkembangnya penggunaan media informasi dan komunikasi modern.
  • 10. • Modernisasi dalam bidang keagamaan yang terjadi di Indonesia harus memperhatikan hal berikut : 1. Pembinaan yang bersifat intern, seperti pendalaman dan pengalaman ajaran agama,pembinaan hubungan antarumat di lingkungan agama, dan sejenisnya. 2. Pembinaan yang bersifat ekstern, yakni yang menyangkut hubungan antara umat beragama yang satu dengan umat beragama yang lain dan sekaligus pembinaan hubungan antara setiap umat beragama dan pemerintah. • Contoh modernisasi bidang agama, yaitu berdirinya pesantren modern dan adanya kitab suci elektronik.
  • 11. B. Perubahan Sosial Budaya sebagai Pengaruh Modernisasi • Perubahan sosial budaya adalah perubahan yang terjadi pada unsur-unsur sosial dan unsur-unsur budaya dalam kehidupan masyarakat. • Modernisasi dan perubahan sosial adalah 2 hal yang saling berkaitan. • Perubahan budaya adalah perubahan yang terjadi pada unsur budaya manusia, baik berupa benda, ataupun ide/gagasan. • Perubahan budaya yang terjadi banyak dipengaruhi oleh modernisasi yang kemudian dapat menimbulkan gejala perubahan sosial.
  • 12. 1. Pengaruh Positif Modernisasi terhadap Perubahan Sosial Budaya a. Perubahan Tata Nilai dan Sikap • Tata nilai merupakan cara berpikir atau aturan yang mempengaruhi tindakan dan tingkah laku warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. • Tata nilai dan sikap masyarakat tradisional berbeda dengan tata nilai masyarakat modern. • Hal ini berkaitan dengan ciri yang dimiliki masyarakat modern yang berbeda dengan ciri msayarakat tradisional.
  • 13. • Ciri manusia modern yang dikemukakan oleh Alex Inkeles dalam Soerjono dan Soekanto : 1. Memiliki alam pikiran yang terbuka terhadap pengalaman baru. 2. Memiliki kesanggupan membentuk dan menghargai opini. 3. Berorientasi ke depan. 4. Melakukan perencanaan. 5. Percaya terhadap ilmu pengetahuan. 6. Memiliki keyakinan bahwa sesuatu dapat diperhitungkan. 7. Menghargai orang lain karena prestasinya. 8. Memiliki perhatian terhadap persoalan politik masyarakat. 9. Mengejar fakta dan informasi.
  • 14. b. Berkembangnya Ilmu Pengetahuan dan Teknologi • Perkembangan ilmu pengetahuan yang cepat membawa perubahan yang cepat pula dalam bidang teknologi. • Perkembangan ilmu pengetahuan makin epat ketika terdapat proses penelitian. • Setelah adanya perkembangan IPTEK, semua tugas yang dulunya dikerjakan manual dan membutuhkan waktu yang cukup lama,menjadi mudah untuk dikerjakan dengan menggunakan media teknologi, seperti komputer, yang dapat mengolah data dengan memanfaatkan berbagai program.
  • 15. c. Meningkatnya Efektivitas dan Efisiensi • Efektivitas dapat diartikan sebagai pengukuran keberhasilan dalam pencapaian tujuan yang telah diinginkan. • Efisien dapat diartikan sebagai tepat,, cermat, berdaya guna, dan bertepat guna dalam melakukan sesuatu. • Perubahan sosial-budaya yang terjadi karena penggunaan berbagai perlatan canggih di masa modernisasi memberi manfaat yang besar. • Seperti terjadinya efektivitas dalam penggunaan pikiran, tenaga, dan waktu.
  • 16. 2. Pengaruh Negatif Modernisasi terhadap Perubahan Sosial-Budaya a. Westernisasi • Westernisasi adalah suatu perbuatan seseorang yang mulai kehilangan nasionalisnya yang meniru atau melakukan aktivitas kebarat-baratan. • Westernisasi dapat dilihat dari cara berpakaian, cara mengisi waktu luang, dan sebagainya. • Westernisasi dan modernisasi adalah dua hal yang berbeda.
  • 17. • Faktor yang dapat menimbulkan westernisasi : 1. Kurang penguasaan dan berkembangnya IPTEK. 2. Masyarakat yang bersifat konsumtif terhadap barang luar negeri. 3. Masuknya budaya barat dan akulturasi budaya. 4. Kurangnya kesadaran masyarakat akan memilah budaya yang baik atau buruk. 5. Munculnya keinginan untuk mencari kebebasan seperti negara- begara barat. 6. Meniru gaya busana, rambut serta gaya hidup kebarat-baratan.
  • 18. Dampak Positif dan Negatif Westernisasi • Dampak Positif : 1. Dapat menguasai IPTEK 2. Terjadi akulturasi budaya 3. Meningkatkan wawasan dan ilmu pengetahuan 4. Muncul ide untuk membantu kemajuan IPTEK • Dampak Negatif : 1. Lunturnya jiwa nasionalis dan jati diri bangsa 2. Gaya hidup bersifat konsumtif 3. Mencari segala sesuatu yang instan 4. Muculnya pornografi, perrgaulan bebas, dsb.
  • 19. b. Demoralisasi • Demoralisasi adalah suatu kondisi penurunan moral bangsa akibat arus globalisasi yang semakin gencar dan tidak terkontrol serta akibat masuknya budaya barat yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa. • Demoralisasi disebabkan oleh beberapa faktor, seperti ; pertumbuhan penduduk yang relatif tinggi dan meningkatnya angka kemiskinan.
  • 20. • Dampak dari demoralisasi : 1) Terorisme  Terorisme adalah tindakan yang membuat kerusakan-kerusakan di dalam masyarakat dengan tujuan menyebarkan rasa takut. 2) Merebaknya kasus perdagangan anak  Berdasarkan penelitian yang terkait, terdapat sekitar 200-300 PSK berusia di bawah 18 tahun. 3) Kenakalan remaja  Kenakalan remaja adalah semua perbuatan anak remaja yang berlawanan dengan ketertiban umum yang dapat menimbulkan bahaya atau merugikan
  • 21. c. Kesenjangan Sosial Ekonomi • Kesenjangan sosial ekonomi termasuk dalam dampak negatif modernisasi. Kesenjangan ini disebabkan oleh beberapa faktor, misalnya kurangnya lapangan kerja, kurangan pendidikan, rasa malas dan lainnya.
  • 22. • Dampak negatif dari kesenjangan sosial ekonomi, yaitu : 1. Terjadi kriminalitas 2. Banyak rakyat miskin yang terpaksa menghalalkan segala cara untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, seperti merampok, mencuri, berjudi, penodongan dll. 3. Terjadinya monopoli 4. Kesenjangan sosial menyebabkan orang yang kaya semakin kaya dan orang yang miskin semakin miskin. Hal itu membuat rakyat miskin semakin tertindas karena mereka tidak punya kemampuan untuk melawannya. • Upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi kesenjangan sosial ekonomi adalah mengutamakan pendidikan, menciptakan lapangan kerja, meminimalisir praktek KKN dan korupsi, serta meningkatkan sistem keadilan di Indonesia.
  • 23. d. Kriminalitas • Tindakan kriminal atau kejahatan umumnya dilihat sebagai perbuatan yang bertentangan dengan norma hukum dan norma agama yang berlaku di masyarakat. • Faktor penyebab terjadinya kriminalitas antara lain, faktor ekonomi, faktor ilmu pengetahuan dan kesadaran, faktor keamanan, serta faktor kejiwaan atau pribadi. • Dampak kriminalitas, yaitu munculnya rasa takut di kalangan masyarakat, munculnya ketidakyakinan masyarakat, minimnya tenggang rasa.
  • 24. e. Pencemaran Lingkungan • Modernisasi di negara kita yang ditandai dengan dibangunnya berbagai industri dan pembangunan di segala bidang kehidupan telah menyebabkan atau menimbulkan permasalahan baru dalam lingkungan hidup. • Kenyataan yang bisa kita lihat di masyarakat adalah bahwa pembangunan industri telah menimbulkan pencemaran sungai karena sebagian besar industri membuang limbahnya ke sungai. Selain itu juga telah mengakibatkan terjadinya pencemaran udara akibat asap pabrik.
  • 25. • Menurut banyak ahli, masalah tata lingkungan tidak terbatas pada masalah pencemaran udara dan sungai- sungai akibat limbah industri, tetapi mencakup tata lingkungan yang semakin memburuk akibat benturan tekanan penduduk, pengem-bangan sumber alam dan energi, proses pertumbuhan ekonomi, serta perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Kerusakan lingkungan hidup di Indonesia akibat kegiatan pembangunan serta industrialisasi sekarang ini tidak dapat dianggap ringan. Dengan demikian, masalah ini harus mendapat prioritas dalam agenda pembangunan.
  • 26. f. Kenakalan Remaja • Kenakalan remaja merupakan dampak negatif dari modernisasi. Banyak faktor yang menyebabkan kenakalan remaja baik faktor internal maupun eksternal misalnya kurang perhatian dan kasih sayang dari orang tua, kurangnya pengawasan terhadap anak, dan pergaluan yang buruk. • Dalam menyikapi hal ini diperlukan peran penting dari orang tua dan guru. Orang tua harus mengawasi dan member perhatian kepada sang anak agar sang anak tidak melakukan perbuatan yang bertentangan dengan norma yang berlaku.
  • 27.
  • 28. Pewarisan Budaya untuk Melestarikan Jati Diri Bangsa • 1. Jati Diri Bangsa -Jati Diri atau human character merupakan suatu sifat, watak, rasa, akal, kehendak, semangat, roh, kesadaran, dankekuatan yang terdapat dalam jiwa manusia sebagai proses belajar tentang nilai- nilai budaya yang luas dan muncul dalam tindakan. -Jati Diri bangsa adalah jati diri yang dimiliki oleh bangsa sebagai perwujudan dari nilai-nilai budaya yang berkembang dan berasal dari himpunan berbagai suku yang ada di Indonesia  Jati Diri yang di miliki Indonesia : - religius -integrasi - terbuka - harmoni - humanis - nasionalisme - demokratis - patriotisme - naturalis
  • 29. Proses Pewarisan Budaya • Proses Pewarisan Budaya -Budaya adalah kompleks yang mencangkup pengetahuan, kepercayaan, kesenian, moral, hukum, adat istiadat, dan lain kemampuan serta kebiasaan yang didapatkan oleh manusia sebagai anggota masyarakat -budaya Indonesia yang harus diwariskan seperti : bahasa, kesenian, tari-tarian, benda hasil budaya, bahkan nilai nilai luhur bangsa yang tak ternilai seperti budaya gotong royong - pewarisan budaya bersifat vertikal yang artinya budaya diwariskan dari generasi sebelumnya kepada generasi sekarang dan selanjutnya pada generasi yang akan datang untuk di gunakan dan lenih disempurnakan lagi.
  • 30. • Proses pewarisan budaya dapat dilakukan dengan 3 proses yaitu : 1. sosialisasi 2. Enkulturasi atau Pembudayaan 3. Internalisasi
  • 31. Sarana dan Media Pewarisan Budaya • Keluarga sosialisasi yang dialami individu secara intensif berlangsung dalam keluarga. Keluarga sebagai kelompok pertama yang mengenalkan anak mengenai nilai- nilai budaya, norma, kebiasaan, dan sebagainya. • Masyarakat masyarakat adalah sarana kedua dalam proses pewarisan budaya. Masyarakat merupakan wadah budaya sehingga semua unsur budaya itu terdapat di dalam masyarakat.
  • 32. • Media Massa media massa dibagi menjadi dua : - cetak -elektronik. Media massa merupakan sarana pewarisan budaya yang efesien dan efektif. Media massa selain menjadi sarana pewarisan budaya juga berfungsi sebagai sarana hiburan, komunikasi, dan informasi. • Sekolah Sekolah merupakan sarana yang sangat efektif bagi seorang individu. sekolah juga dapat dijadikan sebagai sarana pewarisan budaya. Pewarisan budaya melalui pendidikan antara lain: – Mempertinggi budi pekerti – Mempertebal semangat kebangsaan – Menumbuhkan manusia pembangunan
  • 33. Pewarisan Budaya Sebagai Cara Mengatasi Memudarnya Jati Diri Bangsa • jati diri bangsa yang luhur harus kita jaga dan lestarikan di antaranya dengan beberapa upaya sebagai berikut : • A. meningkatkan pemahaman religius dan ketakwaan terhadap Tuhan • B. bersikap apa adanya dan tidak munafik • C. meningkatkan persatuan dan kesatuan bangsa • D. menjaga kelestarian lingkungan hidup • E. orang tua makin aktif dalam mendidik anak