SlideShare a Scribd company logo
SOAL UAS PENGANTAR KOMPUTER (MICROSOFT WORD 2007)
1 Batas bawah pengetikan teks pada kertas dikenal dg :
A. top margin
B. left margin
C. bottom margin
D. right margin
E. gutter
2 Perhatikan Gambar, apabila kita ingin menggunakan
fitur tersebut maka yang harus kita lakukan adalah :
A. Masuk tab Insert->Links->Cross-reference
B. Masuk tab Insert->Cross-reference
C. Masuk tab Insert->Object->Cross-reference
D. Masuk tab View-> Cross-reference
E. Masuk tab Review Index-> Cross-reference
3 Anda dapat menyisipkan comment dengan beberapa
cara kecuali :
A. pilih Insert > Comments
B. klik kanan pilih comments
C. klik ikon insert comments pada toolbar reviewing
D. semua jawaban diatas benar
E. hanya A dan B yang benar
4 Perhatikan gambar. Teks tersebut menggunakan:
A. Emboss and outline
B. Text effect : Sparkle text
C. Text effect : Blinking background dan small caps
D. Text Box: Style Effect:Drop Shadow
E. Engrave
5 Untuk membuat kata seperti di gambar digunakan :
A. Strikethrough
B. Subscript
C. Superscript
D. Emboss
E. Double strikethrough
6 Pada saat anda menyimpan sebuah template di
Microsoft Office Word, maka file extension yang
ada di belakang nama file akan berupa :
A. .dox
B. .temp
C. .doc
D. .docx
E. .dotx
7 Perhatikan Gambar, Apabila kita ingin Membuat efek
Huruf P menjadi seperti pada gambar yang kita
gunakan adalah :
A. Masuk tab Insert->Textbox
B. Masuk tab Insert->WordArt
C. Masuk tab Insert->Text->Drop Cap->Dropped
D. Masuk tab Insert->Drop Cap->In Margin
E. Masuk tab Insert->Text->Objet->Drop Cap
8 Untuk menggunakan building block organizer
maka yang harus kita gunakan adalah :
A. Masuk tab Insert->Text->Quick Parts->Building
Block Organizer
B. Masuk tab Insert->Quick Parts->Building Block
Organizer
C. Masuk tab Insert->Object->Building Block
Organizer
D. Masuk tab Insert->Links->Building Block
Organizer
E. Masuk tab Review->Insert Building Block
Organizer
9 Untuk melakukan perubahan kata (replace) caranya
adalah sebagai berikut :
A. Tab Home -> Group Editing -> Replace -> Masukkan
kata yang dicari
-> Masukkan kata penggantinya
B. Ctrl + H -> Masukkan kata yang dicari -> Masukkan
kata penggantinya
C. Tab Home -> Group Editing -> Find -> Masukkan kata
yang dicari ->
Masukkan kata penggantinya
D. Jawaban A dan B benar
E. Jawaban A, B dan C benar
10 Agar penulisan dokumen kita tampil rata kanan maka
kita lakukan pengaturan :
A. Tab Home -> Group Paragraph -> Align Text Right
B. Ctrl + R
C. Jawaban A dan B benar
D. Tab Home -> Group Paragraph -> Align Text Left
E. Jawaban B dan D benar
11 Untuk menyimpan dokumen Ms. Word 2007 agar
dapat dibuka pada Ms. Word versi sebelumnya maka
kita simpan dalam bentuk file :
A. Doc
B. Docx
C. Docm
D. Dotx
E. Dot
12 Perhatikan Gambar, Untuk membuat efek tulisan
seperti pada gambar maka yang harus kita lakukan
adalah :
A. Masuk tab Insert->Text->WordArt
B. Masuk tab Home->Font->Effect->Emboss
C. Masuk tab References->Caption->Effects
D. Masuk tab Insert->Table of Figures
E. Masuk tab Insert->Text->Quick Parts->Effect-
>Emboss
13 Perhatikan Gambar, untuk menampilkan Thumbnails
maka yang kita lakukan adalah :
A. Masuk tab View->Window->Thumbnails
B. Masuk tab View->Show/Hide->Thumbnails
C. Masuk tab View->Zomm->Thumbnails
D. Masuk tab Document Views->View Thumbnails
E. Masuk tab Page Layout->Thumbnails
14 Perhatikan Gambar, Apabila kita ingin menggunakan
Table of Figures maka :
A. Masuk tab Insert->Text->Table of Figures
B. Masuk tab Insert->Text->Object->Table of Figures
C. Masuk tab References->Caption->Insert Table of
Figures
D. Masuk tab Insert->Table of Figures
E. Masuk tab Insert->Text->Quick Parts->Insert Table of
Figures
15 Agar kata "Teknologi" berubah menjadi "TEKNOLOGI"
maka digunakan sub menu dari Change Case yaitu :
A. Upper Case
B. Toogle Case
C. Lower Case
D. Sentence Case
E. A dan B benar
16 Untuk membuat teks agar tampak seperti diberi
highlight maka kita lakukan :
A. Tab Home -> Group Font -> Text Highlight Color
B. Tab Home -> Group Font -> Font Color
C. Tab Home -> Group Font -> Borders and Shading
D. Tab Home -> Group Paragraph -> Borders and
Shading
E. Tab Home -> Group Paragraph -> Shading
17 Untuk membuat daftar isi, daftar gambar dan daftar
table bisa dilakukan dengan meng-klik menu yang
berada pada tab :
A. Home
B. Insert
C. Page Layout
D. Reference
E. Mailings
18 Perhatikan Gambar, Untuk membuat efek Window
seperti pada gambar yang kita lakukan adalah :
A. Masuk tab View->Window->Arrange All
B. Masuk tab View->Window->View Side by Side-
>Synchronous Scrolling
C. Masuk tab View->Zomm->Two Pages
D. Masuk tab Document Views->Print Layout
E. Masuk tab Document Views->Arrange All
19 Untuk menyimpan dokumen Ms. Word 2007 agar
dapat dibuka pada aplikasi pembaca kata selain
Ms. Word 2007 maka kita simpan dalam bentuk file
:
A. Doc
B. Txt
C. Rtf
D. Jawaban B dan C benar
E. Jawaban A, B dan C benar
20 Cara membuat dokumen berkolom adalah :
A. Tab Insert -> Group Tables -> Table
B. Tab Page Layout -> Group Page Setup -> Columns
C. Tab Insert -> Group Page Setup -> Columns
D. Tab Home -> Group Page Setup -> Columns
E. Tab References -> Group Page Setup -> Columns
21 Untuk memasukkan pemisah halaman (Page Break)
adalah sebagai berikut :
A. Tab Insert -> Group Pages -> Page Break
B. Tab Page Layout -> Group Page Setup -> Breaks ->
Page Breaks
C. Tab Insert -> Group Pages -> Blank Page
D. Jawaban A dan C benar
E. Jawaban A dan B benar
22 Teks H2O menggunakan perintah ?
A. Shrink Font
B. Striketrough
C. Emboss
D. Subscript
E. Small caps
23 Untuk memasukkan index dalam document word maka
yang harus kita lakukan adalah :
A. Masuk tab Insert->Insert Index
B. Masuk tab References->Index->Insert Index
C. Masuk tab Page Layout ->Insert Index to Page
D. Masuk tab View->Document map->Index
E. Masuk tab Review->Insert Index
24 Agar dokumen kita berjarak 4 cm dari kiri, maka kita
lakukan pengaturan :
A. Left Indent 4 cm
B. Right Indent 4 cm
C. Left Margin 4 cm
D. Right Margin 4 cm
E. Tidak ada jawaban yang benar
25 Perintah untuk menyisipkan kolom pada tabel yang
telah dibuat adalah :
A. Table -> Insert -> Row
B. Table -> Insert -> Cell
C. Table -> Insert -> Table
D. Table -> Select
E. Table -> Insert -> Column
26 Jika kita ingin menampilkan document Word dalam
bentuk Split maka kita akan :
A. Masuk tab Review->View Split Window
B. Masuk tab View->Window->Split
C. Masuk tab view->Document Views->Split
D. Masuk tab View->Document map->View Split
E. Masuk tab View->Window->Switch Window->Split
27 Cara untuk mengubah satuan ukuran (misal satuan inci
menjadi satuan sentimeter) pada Ms. Word 2007
adalah :
A. Tab Page Layout -> Size
B. Tab Page Layout -> Margins
C. Tombol Office -> Tombol Word Options -> Tab
Display
D. Tombol Office -> Tombol Word Options -> Tab
Advanced -> Bagian
Display
E. Tidak ada jawaban yang benar
28 Langkah-langkah lengkap untuk memasukkan tabel
dalam halaman dokumen Ms. Word adalah :
A. Tools -> Insert -> Table
B. Insert -> Table
C. Insert -> Picture -> Table
D. Table -> Insert -> Table
E. A dan B benar
29 Apakah manfaat dari penggunaan Send to Mail ?
A. untuk menyisipkan nama penerima email
B. untuk membuka opsi email pertama kali
C. untuk menyisipkan lampiran pada email
D. semua jawaban diatas benar
E. hanya A dan B benar
30 Perhatikan Gambar, Apabila kita ingin Membuat
dokumen kita menjadi ada watermark maka :
A. Masuk tab Insert->Textbox->Watermark
B. Masuk tab Page Layout->Page Background-
>Watermark->Custom Watermark
C. Masuk tab Page Layout->Page Background-
>Watermark->Watermark
D. Masuk tab Insert->Watermark
E. Masuk tab Insert->Text->Objet->Watermark

More Related Content

What's hot

Soal Latihan Microsoft Power Point
Soal Latihan Microsoft Power PointSoal Latihan Microsoft Power Point
Soal Latihan Microsoft Power PointOdi Sumantri
 
Mengidentifikasi menu dan ikon pengolah kata
Mengidentifikasi menu dan ikon pengolah kataMengidentifikasi menu dan ikon pengolah kata
Mengidentifikasi menu dan ikon pengolah kata
Dewi Syarinahh
 
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
hilman31
 
Soal power-point-smk psm
Soal power-point-smk psmSoal power-point-smk psm
Soal power-point-smk psm
Dhodik Kurniawan
 
Soal uts-tik-smp-kelas-7-semester-1
Soal uts-tik-smp-kelas-7-semester-1Soal uts-tik-smp-kelas-7-semester-1
Soal uts-tik-smp-kelas-7-semester-1Muslimin Min
 
Tugas PPT Tutorial Power Point 2010
Tugas PPT Tutorial Power Point 2010Tugas PPT Tutorial Power Point 2010
Tugas PPT Tutorial Power Point 2010
Yulianto Wahyudin
 
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docxsoal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
Saprudin Eskom
 
Bahan ajar excel
Bahan ajar excelBahan ajar excel
Bahan ajar excelAris Saputro
 
Latihan powerpoint
Latihan powerpointLatihan powerpoint
Latihan powerpoint
Smp2kramat
 
Bank soal tik Untuk tingkat SMP
Bank soal tik Untuk tingkat SMPBank soal tik Untuk tingkat SMP
Bank soal tik Untuk tingkat SMPasmayudin
 
Microsoft Excel
Microsoft ExcelMicrosoft Excel
Microsoft Excel
Fitri117
 
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardwareSoal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Citra Aero
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 7
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 7Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 7
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 7
Farichah Riha
 
Kartu Soal US TIK (2021-2022).docx
Kartu Soal US TIK (2021-2022).docxKartu Soal US TIK (2021-2022).docx
Kartu Soal US TIK (2021-2022).docx
KikiFikriansyah1
 
Kumpulan soal-latihan-praktik-word-kls-x
Kumpulan soal-latihan-praktik-word-kls-xKumpulan soal-latihan-praktik-word-kls-x
Kumpulan soal-latihan-praktik-word-kls-x
Budi Santoso
 
Ms excel presentasi
Ms excel presentasiMs excel presentasi
Ms excel presentasi
Ervi Ervi
 
TIK PPT KELAS 9 SEMESTER 1
TIK PPT KELAS 9 SEMESTER 1TIK PPT KELAS 9 SEMESTER 1
TIK PPT KELAS 9 SEMESTER 1
ardhoraja19
 
Bahan ajar kelas xi semester 2 (genap) ms excel
Bahan ajar kelas xi semester 2 (genap)  ms excelBahan ajar kelas xi semester 2 (genap)  ms excel
Bahan ajar kelas xi semester 2 (genap) ms excelWaQhyoe Arryee
 
Gudang Materi Ms. Word 1
Gudang Materi Ms. Word 1Gudang Materi Ms. Word 1
Gudang Materi Ms. Word 1
MTs. NU Miftahul Falah Dawe Kudus
 

What's hot (20)

Soal Latihan Microsoft Power Point
Soal Latihan Microsoft Power PointSoal Latihan Microsoft Power Point
Soal Latihan Microsoft Power Point
 
Mengidentifikasi menu dan ikon pengolah kata
Mengidentifikasi menu dan ikon pengolah kataMengidentifikasi menu dan ikon pengolah kata
Mengidentifikasi menu dan ikon pengolah kata
 
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
 
Soal power-point-smk psm
Soal power-point-smk psmSoal power-point-smk psm
Soal power-point-smk psm
 
Soal uts-tik-smp-kelas-7-semester-1
Soal uts-tik-smp-kelas-7-semester-1Soal uts-tik-smp-kelas-7-semester-1
Soal uts-tik-smp-kelas-7-semester-1
 
Tugas PPT Tutorial Power Point 2010
Tugas PPT Tutorial Power Point 2010Tugas PPT Tutorial Power Point 2010
Tugas PPT Tutorial Power Point 2010
 
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docxsoal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
soal + jawaban PAT DPPLG kelas X PPLG.docx
 
Bahan ajar excel
Bahan ajar excelBahan ajar excel
Bahan ajar excel
 
Latihan powerpoint
Latihan powerpointLatihan powerpoint
Latihan powerpoint
 
Bank soal tik Untuk tingkat SMP
Bank soal tik Untuk tingkat SMPBank soal tik Untuk tingkat SMP
Bank soal tik Untuk tingkat SMP
 
Microsoft Excel
Microsoft ExcelMicrosoft Excel
Microsoft Excel
 
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardwareSoal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
Soal UTS TIK kelas 7 semester 2 hardware
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 7
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 7Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 7
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas 7
 
Kartu Soal US TIK (2021-2022).docx
Kartu Soal US TIK (2021-2022).docxKartu Soal US TIK (2021-2022).docx
Kartu Soal US TIK (2021-2022).docx
 
Kumpulan soal-latihan-praktik-word-kls-x
Kumpulan soal-latihan-praktik-word-kls-xKumpulan soal-latihan-praktik-word-kls-x
Kumpulan soal-latihan-praktik-word-kls-x
 
Ms excel presentasi
Ms excel presentasiMs excel presentasi
Ms excel presentasi
 
TIK PPT KELAS 9 SEMESTER 1
TIK PPT KELAS 9 SEMESTER 1TIK PPT KELAS 9 SEMESTER 1
TIK PPT KELAS 9 SEMESTER 1
 
Bahan ajar kelas xi semester 2 (genap) ms excel
Bahan ajar kelas xi semester 2 (genap)  ms excelBahan ajar kelas xi semester 2 (genap)  ms excel
Bahan ajar kelas xi semester 2 (genap) ms excel
 
TIK bab 2 (power point)
TIK bab 2 (power point)TIK bab 2 (power point)
TIK bab 2 (power point)
 
Gudang Materi Ms. Word 1
Gudang Materi Ms. Word 1Gudang Materi Ms. Word 1
Gudang Materi Ms. Word 1
 

Similar to contoh ujian Microsoft word 2007

Soal edit
Soal editSoal edit
Soal edit
Lala Albana
 
Bab 3 powerpoint
Bab 3 powerpointBab 3 powerpoint
Bab 3 powerpointarnawanbagas
 
Bab 3 powerpoint
Bab 3 powerpointBab 3 powerpoint
Bab 3 powerpointakhmad_aqil
 
Bab 3 powerpoint
Bab 3 powerpointBab 3 powerpoint
Bab 3 powerpointkrisnay
 
Bab 3 TIK
Bab 3 TIKBab 3 TIK
Bab 3 TIKhhidayatt
 
Materi KKPI Kelas XI
Materi KKPI Kelas XIMateri KKPI Kelas XI
Materi KKPI Kelas XI
yadi supriyadi
 
Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Destia_zhell
 
Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)ikameimei
 
Soal kkpi kelas xii akuntansi
Soal kkpi kelas xii akuntansiSoal kkpi kelas xii akuntansi
Soal kkpi kelas xii akuntansi
Wahyu Surya
 
Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)SALSABILARH
 
Media Presentasi MS. Power Point
Media Presentasi MS. Power PointMedia Presentasi MS. Power Point
Media Presentasi MS. Power Point
Astrianantasariazizah
 
Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)SALSABILARH
 
Soal power-point-aksel-1-cetak
Soal power-point-aksel-1-cetakSoal power-point-aksel-1-cetak
Soal power-point-aksel-1-cetak
Apoloos Ryan
 
Tik tugas bab3 kelompok 01
Tik tugas bab3 kelompok 01Tik tugas bab3 kelompok 01
Tik tugas bab3 kelompok 01
ikaMelmel
 
Tik tugas bab3 kelompok 01
Tik tugas bab3 kelompok 01Tik tugas bab3 kelompok 01
Tik tugas bab3 kelompok 01difawilly
 
Power Point TIK bab 3
Power Point TIK bab 3Power Point TIK bab 3
Power Point TIK bab 3
saviraandike9e
 
Soal
SoalSoal
SoalVJ Asenk
 
PP TIK Bab 3
PP TIK Bab 3PP TIK Bab 3
PP TIK Bab 3
Fikri9F
 
POWER POINT BAB III
POWER POINT BAB IIIPOWER POINT BAB III
POWER POINT BAB III
saviraandike9e
 

Similar to contoh ujian Microsoft word 2007 (20)

Soal edit
Soal editSoal edit
Soal edit
 
Bab 3 powerpoint
Bab 3 powerpointBab 3 powerpoint
Bab 3 powerpoint
 
Bab 3 powerpoint
Bab 3 powerpointBab 3 powerpoint
Bab 3 powerpoint
 
Bab 3 powerpoint
Bab 3 powerpointBab 3 powerpoint
Bab 3 powerpoint
 
Bab 3 TIK
Bab 3 TIKBab 3 TIK
Bab 3 TIK
 
Materi KKPI Kelas XI
Materi KKPI Kelas XIMateri KKPI Kelas XI
Materi KKPI Kelas XI
 
Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)
 
Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)
 
Soal kkpi kelas xii akuntansi
Soal kkpi kelas xii akuntansiSoal kkpi kelas xii akuntansi
Soal kkpi kelas xii akuntansi
 
Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)
 
Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)
 
Media Presentasi MS. Power Point
Media Presentasi MS. Power PointMedia Presentasi MS. Power Point
Media Presentasi MS. Power Point
 
Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)Bab 3 tik (2)
Bab 3 tik (2)
 
Soal power-point-aksel-1-cetak
Soal power-point-aksel-1-cetakSoal power-point-aksel-1-cetak
Soal power-point-aksel-1-cetak
 
Tik tugas bab3 kelompok 01
Tik tugas bab3 kelompok 01Tik tugas bab3 kelompok 01
Tik tugas bab3 kelompok 01
 
Tik tugas bab3 kelompok 01
Tik tugas bab3 kelompok 01Tik tugas bab3 kelompok 01
Tik tugas bab3 kelompok 01
 
Power Point TIK bab 3
Power Point TIK bab 3Power Point TIK bab 3
Power Point TIK bab 3
 
Soal
SoalSoal
Soal
 
PP TIK Bab 3
PP TIK Bab 3PP TIK Bab 3
PP TIK Bab 3
 
POWER POINT BAB III
POWER POINT BAB IIIPOWER POINT BAB III
POWER POINT BAB III
 

Recently uploaded

ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
srihardiyanty17
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Tata Naipospos
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
EkaPuspita67
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptxFundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
wahtun86siaran
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 

Recently uploaded (20)

ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
Mengenal Otoritas Veteriner dan Eksistensinya di Indonesia - IMAKAHI VISI 202...
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptxFundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 

contoh ujian Microsoft word 2007

  • 1. SOAL UAS PENGANTAR KOMPUTER (MICROSOFT WORD 2007) 1 Batas bawah pengetikan teks pada kertas dikenal dg : A. top margin B. left margin C. bottom margin D. right margin E. gutter 2 Perhatikan Gambar, apabila kita ingin menggunakan fitur tersebut maka yang harus kita lakukan adalah : A. Masuk tab Insert->Links->Cross-reference B. Masuk tab Insert->Cross-reference C. Masuk tab Insert->Object->Cross-reference D. Masuk tab View-> Cross-reference E. Masuk tab Review Index-> Cross-reference 3 Anda dapat menyisipkan comment dengan beberapa cara kecuali : A. pilih Insert > Comments B. klik kanan pilih comments C. klik ikon insert comments pada toolbar reviewing D. semua jawaban diatas benar E. hanya A dan B yang benar 4 Perhatikan gambar. Teks tersebut menggunakan: A. Emboss and outline B. Text effect : Sparkle text C. Text effect : Blinking background dan small caps D. Text Box: Style Effect:Drop Shadow E. Engrave 5 Untuk membuat kata seperti di gambar digunakan : A. Strikethrough B. Subscript C. Superscript D. Emboss E. Double strikethrough
  • 2. 6 Pada saat anda menyimpan sebuah template di Microsoft Office Word, maka file extension yang ada di belakang nama file akan berupa : A. .dox B. .temp C. .doc D. .docx E. .dotx 7 Perhatikan Gambar, Apabila kita ingin Membuat efek Huruf P menjadi seperti pada gambar yang kita gunakan adalah : A. Masuk tab Insert->Textbox B. Masuk tab Insert->WordArt C. Masuk tab Insert->Text->Drop Cap->Dropped D. Masuk tab Insert->Drop Cap->In Margin E. Masuk tab Insert->Text->Objet->Drop Cap 8 Untuk menggunakan building block organizer maka yang harus kita gunakan adalah : A. Masuk tab Insert->Text->Quick Parts->Building Block Organizer B. Masuk tab Insert->Quick Parts->Building Block Organizer C. Masuk tab Insert->Object->Building Block Organizer D. Masuk tab Insert->Links->Building Block Organizer E. Masuk tab Review->Insert Building Block Organizer 9 Untuk melakukan perubahan kata (replace) caranya adalah sebagai berikut : A. Tab Home -> Group Editing -> Replace -> Masukkan kata yang dicari -> Masukkan kata penggantinya B. Ctrl + H -> Masukkan kata yang dicari -> Masukkan kata penggantinya C. Tab Home -> Group Editing -> Find -> Masukkan kata yang dicari -> Masukkan kata penggantinya D. Jawaban A dan B benar E. Jawaban A, B dan C benar 10 Agar penulisan dokumen kita tampil rata kanan maka kita lakukan pengaturan : A. Tab Home -> Group Paragraph -> Align Text Right B. Ctrl + R C. Jawaban A dan B benar D. Tab Home -> Group Paragraph -> Align Text Left E. Jawaban B dan D benar
  • 3. 11 Untuk menyimpan dokumen Ms. Word 2007 agar dapat dibuka pada Ms. Word versi sebelumnya maka kita simpan dalam bentuk file : A. Doc B. Docx C. Docm D. Dotx E. Dot 12 Perhatikan Gambar, Untuk membuat efek tulisan seperti pada gambar maka yang harus kita lakukan adalah : A. Masuk tab Insert->Text->WordArt B. Masuk tab Home->Font->Effect->Emboss C. Masuk tab References->Caption->Effects D. Masuk tab Insert->Table of Figures E. Masuk tab Insert->Text->Quick Parts->Effect- >Emboss 13 Perhatikan Gambar, untuk menampilkan Thumbnails maka yang kita lakukan adalah : A. Masuk tab View->Window->Thumbnails B. Masuk tab View->Show/Hide->Thumbnails C. Masuk tab View->Zomm->Thumbnails D. Masuk tab Document Views->View Thumbnails E. Masuk tab Page Layout->Thumbnails 14 Perhatikan Gambar, Apabila kita ingin menggunakan Table of Figures maka : A. Masuk tab Insert->Text->Table of Figures B. Masuk tab Insert->Text->Object->Table of Figures C. Masuk tab References->Caption->Insert Table of Figures D. Masuk tab Insert->Table of Figures E. Masuk tab Insert->Text->Quick Parts->Insert Table of Figures 15 Agar kata "Teknologi" berubah menjadi "TEKNOLOGI" maka digunakan sub menu dari Change Case yaitu : A. Upper Case B. Toogle Case C. Lower Case D. Sentence Case E. A dan B benar
  • 4. 16 Untuk membuat teks agar tampak seperti diberi highlight maka kita lakukan : A. Tab Home -> Group Font -> Text Highlight Color B. Tab Home -> Group Font -> Font Color C. Tab Home -> Group Font -> Borders and Shading D. Tab Home -> Group Paragraph -> Borders and Shading E. Tab Home -> Group Paragraph -> Shading 17 Untuk membuat daftar isi, daftar gambar dan daftar table bisa dilakukan dengan meng-klik menu yang berada pada tab : A. Home B. Insert C. Page Layout D. Reference E. Mailings 18 Perhatikan Gambar, Untuk membuat efek Window seperti pada gambar yang kita lakukan adalah : A. Masuk tab View->Window->Arrange All B. Masuk tab View->Window->View Side by Side- >Synchronous Scrolling C. Masuk tab View->Zomm->Two Pages D. Masuk tab Document Views->Print Layout E. Masuk tab Document Views->Arrange All 19 Untuk menyimpan dokumen Ms. Word 2007 agar dapat dibuka pada aplikasi pembaca kata selain Ms. Word 2007 maka kita simpan dalam bentuk file : A. Doc B. Txt C. Rtf D. Jawaban B dan C benar E. Jawaban A, B dan C benar 20 Cara membuat dokumen berkolom adalah : A. Tab Insert -> Group Tables -> Table B. Tab Page Layout -> Group Page Setup -> Columns C. Tab Insert -> Group Page Setup -> Columns D. Tab Home -> Group Page Setup -> Columns E. Tab References -> Group Page Setup -> Columns
  • 5. 21 Untuk memasukkan pemisah halaman (Page Break) adalah sebagai berikut : A. Tab Insert -> Group Pages -> Page Break B. Tab Page Layout -> Group Page Setup -> Breaks -> Page Breaks C. Tab Insert -> Group Pages -> Blank Page D. Jawaban A dan C benar E. Jawaban A dan B benar 22 Teks H2O menggunakan perintah ? A. Shrink Font B. Striketrough C. Emboss D. Subscript E. Small caps 23 Untuk memasukkan index dalam document word maka yang harus kita lakukan adalah : A. Masuk tab Insert->Insert Index B. Masuk tab References->Index->Insert Index C. Masuk tab Page Layout ->Insert Index to Page D. Masuk tab View->Document map->Index E. Masuk tab Review->Insert Index 24 Agar dokumen kita berjarak 4 cm dari kiri, maka kita lakukan pengaturan : A. Left Indent 4 cm B. Right Indent 4 cm C. Left Margin 4 cm D. Right Margin 4 cm E. Tidak ada jawaban yang benar 25 Perintah untuk menyisipkan kolom pada tabel yang telah dibuat adalah : A. Table -> Insert -> Row B. Table -> Insert -> Cell C. Table -> Insert -> Table D. Table -> Select E. Table -> Insert -> Column
  • 6. 26 Jika kita ingin menampilkan document Word dalam bentuk Split maka kita akan : A. Masuk tab Review->View Split Window B. Masuk tab View->Window->Split C. Masuk tab view->Document Views->Split D. Masuk tab View->Document map->View Split E. Masuk tab View->Window->Switch Window->Split 27 Cara untuk mengubah satuan ukuran (misal satuan inci menjadi satuan sentimeter) pada Ms. Word 2007 adalah : A. Tab Page Layout -> Size B. Tab Page Layout -> Margins C. Tombol Office -> Tombol Word Options -> Tab Display D. Tombol Office -> Tombol Word Options -> Tab Advanced -> Bagian Display E. Tidak ada jawaban yang benar 28 Langkah-langkah lengkap untuk memasukkan tabel dalam halaman dokumen Ms. Word adalah : A. Tools -> Insert -> Table B. Insert -> Table C. Insert -> Picture -> Table D. Table -> Insert -> Table E. A dan B benar 29 Apakah manfaat dari penggunaan Send to Mail ? A. untuk menyisipkan nama penerima email B. untuk membuka opsi email pertama kali C. untuk menyisipkan lampiran pada email D. semua jawaban diatas benar E. hanya A dan B benar 30 Perhatikan Gambar, Apabila kita ingin Membuat dokumen kita menjadi ada watermark maka : A. Masuk tab Insert->Textbox->Watermark B. Masuk tab Page Layout->Page Background- >Watermark->Custom Watermark C. Masuk tab Page Layout->Page Background- >Watermark->Watermark D. Masuk tab Insert->Watermark E. Masuk tab Insert->Text->Objet->Watermark