SlideShare a Scribd company logo
Mekanisme Penetapan
Daftar & Rekam Jejak
Direksi & Calon Direksi BUMN
Permen BUMN No.PER-03 Tahun 2023
• Acuan dalam pengukuran Calon Anggota Direksi BUMN.
• Penyusunan Daftar dan Rekam Jejak Direksi dan/atau
Calon Direksi BUMN.
• Sumber Informasi Daftar dan Rekam Jejak Direksi
dan/atau calon Direksi BUMN.
• Proses Penetapan Daftar dan Rekam Jejak Direksi BUMN
dan/atau calon Direksi BUMN
• Pelaksana pengumpulan data,
• Validasi data dan penyampaian usulan,
• Penetapan dan Sistem Penatakelolaan daftar dan
rekam jejak Direksi dan/atau calon Direksi BUMN.
• Perubahan Kriteria Penyusunan dan Mekanisme
Penetapan Daftar dan Rekam Jejak Direksi dan/atau
Calon Direksi BUMN.
Ketentuan TERBARU: Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
Pokok Bahasan
Acuan dalam Pengukuran
Calon Anggota Direksi BUMN
• Dalam melakukan pengukuran integritas,
perilaku yang baik, dan perilaku jujur calon
anggota Direksi BUMN, Menteri harus
mengacu pada daftar dan rekam jejak.
Psl 7 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
Penyusunan Daftar dan Rekam Jejak
Direksi dan/atau Calon Direksi BUMN
• Secara berkala Menteri menyusun daftar dan
rekam jejak Direksi BUMN dan/atau calon
Direksi BUMN dengan kriteria telah
ditetapkan sebagai tersangka, terdakwa atau
dinyatakan bersalah dengan putusan
pengadilan yang berkekuatan hukum tetap
(in kracht) karena:
a. melakukan tindakan yang merugikan
perusahaan dan/atau keuangan Negara;
Psl 8 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
b. melanggar ketentuan ... >>>
Penyusunan Daftar dan Rekam Jejak...
b. melanggar ketentuan anggaran dasar
perusahaan, ketentuan internal
perusahaan, dan/atau undang-undang
pemberantasan tindak pidana korupsi;
dan/atau
c. terpapar paham radikalisme, terlibat
terorisme, komunisme, atau
penyalahgunaan narkotika, psikotropika,
dan zat adiktif lainnya.
Psl 8 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
Sumber Informasi Daftar & Rekam Jejak
Direksi dan/atau calon Direksi BUMN
• Sumber informasi daftar dan rekam jejak
Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN
dimaksud Pasal 8 dapat diperoleh dari:
a. Kementerian dan lembaga pemerintah
non kementerian;
b. Institusi Negara yang melaksanakan audit;
dan/atau
c. Institusi Negara di bidang penegakan
hukum.
Psl 9 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
Proses Penetapan Daftar & Rekam Jejak
Direksi BUMN dan/atau Calon Direksi BUMN
• Mekanisme penetapan daftar dan rekam
jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi
BUMN dilaksanakan melalui proses:
a. Pengumpulan data daftar dan rekam
jejak;
b. Validasi data daftar dan rekam jejak; dan
c. Penetapan daftar dan rekam jejak.
Psl 10 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
Pelaksana Pengumpulan Data Daftar &
Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN
• Pengumpulan data daftar dan rekam jejak
terhadap Direksi BUMN dan/atau calon
Direksi BUMN dilaksanakan oleh Wakil
Menteri, Sekretaris Kementerian, Deputi,
dan/atau deputi yang membidangi hukum
melalui koordinasi dan pendataan rekam
jejak.
Psl 11 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
(1) Validasi data daftar dan rekam jejak
dilaksanakan oleh Deputi atas data yang
diterima dari Wakil Menteri, Sekretaris
Kementerian, dan/atau deputi yang
membidangi hukum.
(2) Deputi menyampaikan usulan daftar dan rekam
jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi
BUMN termasuk perubahan daftar dan rekam
jejak kepada Menteri secara berkala setiap 6
(enam) bulan atau sewaktu-waktu jika
diperlukan.
Validasi Data dan Penyampaian Usulan
Daftar dan Rekam Jejak Direksi & Calon
Direksi BUMN
Psl 12 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
Penetapan dan Sistem Penatakelolaan Daftar
dan Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN
(1) Daftar dan rekam jejak sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 8 ditetapkan oleh
Menteri.
(2) Penatakelolaan daftar dan rekam jejak
Direksi BUMN dan/atau calon Direksi
BUMN yang telah ditetapkan oleh Menteri
dapat menggunakan sistem berbasis
teknologi informasi.
Psl 13 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
Perubahan Kriteria Penyusunan dan
Mekanisme Penetapan Daftar dan Rekam Jejak
Direksi & Calon Direksi BUMN
• Perubahan kriteria penyusunan daftar dan
rekam jejak Direksi BUMN dan/atau calon
Direksi BUMN (dalam Pasal 8 ) dan
perubahan mekanisme penetapan daftar
dan rekam jejak Direksi BUMN dan/atau
calon Direksi BUMN (Pasal 10) dilakukan
setelah mendapatkan persetujuan
Presiden.
Psl 14 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
`
www.slideshare.net/kenkanaidi
(Narasumber)
www.ken-spektakuler.blogspot.com
Pemateri Training
e-mail: kanaidi63@gmail.com
Fax. 022-4267749 HP. 0812 2353 284
YouTube : Kanaidi Ken WA.0877 5871 1905
Facebook : Kanaidi Ken & Kanaidi Ken Part II
Istagram: kanaidi63 LinkedIn: Kanaidi ken

More Related Content

Similar to Mekanisme Penetapan Daftar dan Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN _"Pelatihan ORGAN & SDM BUMN" (PER-3 Thn 2023).

Ketentuan Umum Tata Kelola Perusahaan BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) ...
Ketentuan Umum Tata Kelola Perusahaan BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) ...Ketentuan Umum Tata Kelola Perusahaan BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) ...
Ketentuan Umum Tata Kelola Perusahaan BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) ...
Kanaidi ken
 
11.12.2022 - TATAKELAKUAN & TATATERTIB - PPD PONTIAN.pptx
11.12.2022 - TATAKELAKUAN & TATATERTIB - PPD PONTIAN.pptx11.12.2022 - TATAKELAKUAN & TATATERTIB - PPD PONTIAN.pptx
11.12.2022 - TATAKELAKUAN & TATATERTIB - PPD PONTIAN.pptx
NurAzahRahmat1
 
Pencapaian yang Baik Penyedia dalam Pelaksanaan PBJ di BUMN_ Training "Ketent...
Pencapaian yang Baik Penyedia dalam Pelaksanaan PBJ di BUMN_ Training "Ketent...Pencapaian yang Baik Penyedia dalam Pelaksanaan PBJ di BUMN_ Training "Ketent...
Pencapaian yang Baik Penyedia dalam Pelaksanaan PBJ di BUMN_ Training "Ketent...
Kanaidi ken
 
In Muscat அபார்ஷன் Pill ||+918761049707|| Where To Get Cytotec Pills in Oman ...
In Muscat அபார்ஷன் Pill ||+918761049707|| Where To Get Cytotec Pills in Oman ...In Muscat அபார்ஷன் Pill ||+918761049707|| Where To Get Cytotec Pills in Oman ...
In Muscat அபார்ஷன் Pill ||+918761049707|| Where To Get Cytotec Pills in Oman ...
saduusadiya95
 
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
saduusadiya95
 
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
saduusadiya95
 
In Muscat ((Pick up )) Abortion Pills வா(+918761049707)) Where to get cytotec...
In Muscat ((Pick up )) Abortion Pills வா(+918761049707)) Where to get cytotec...In Muscat ((Pick up )) Abortion Pills வா(+918761049707)) Where to get cytotec...
In Muscat ((Pick up )) Abortion Pills வா(+918761049707)) Where to get cytotec...
saduusadiya95
 
PER-11-MBU-07-2021.pdf
PER-11-MBU-07-2021.pdfPER-11-MBU-07-2021.pdf
PER-11-MBU-07-2021.pdf
abonfadhilah
 
Bahan Paparan - DIY 21 Febr 2020 SYSTEM MERIT.pptx
Bahan Paparan - DIY 21 Febr 2020 SYSTEM MERIT.pptxBahan Paparan - DIY 21 Febr 2020 SYSTEM MERIT.pptx
Bahan Paparan - DIY 21 Febr 2020 SYSTEM MERIT.pptx
deliindra1
 
Kerangka Acuan Kerja Proyek SITANANG
Kerangka Acuan Kerja Proyek SITANANGKerangka Acuan Kerja Proyek SITANANG
Kerangka Acuan Kerja Proyek SITANANG
EdwinHartoyo1
 
UU ASN.pptx
UU  ASN.pptxUU  ASN.pptx
UU ASN.pptx
FAIZAL239398
 
Simpeg
SimpegSimpeg
Kegiatan Korporasi Signifikan di BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) _Pel...
Kegiatan Korporasi Signifikan di BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023)  _Pel...Kegiatan Korporasi Signifikan di BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023)  _Pel...
Kegiatan Korporasi Signifikan di BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) _Pel...
Kanaidi ken
 
Tugas, Fungsi dan Wewenang KASN dalam Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi...
Tugas, Fungsi dan Wewenang KASN dalam Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi...Tugas, Fungsi dan Wewenang KASN dalam Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi...
Tugas, Fungsi dan Wewenang KASN dalam Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi...
Bayu Wahyudi
 
Alur Kerja Pantarlih.pptx
Alur Kerja Pantarlih.pptxAlur Kerja Pantarlih.pptx
Alur Kerja Pantarlih.pptx
AmaliaDwiAryanti1
 
DRAFT BLUD.pptx
DRAFT BLUD.pptxDRAFT BLUD.pptx
DRAFT BLUD.pptx
irban3apiptuba
 
Materi Peserta - Pelatihan Penggunaan Prosedur Sistem Informasi ASN.pdf
Materi Peserta - Pelatihan Penggunaan Prosedur Sistem Informasi ASN.pdfMateri Peserta - Pelatihan Penggunaan Prosedur Sistem Informasi ASN.pdf
Materi Peserta - Pelatihan Penggunaan Prosedur Sistem Informasi ASN.pdf
ssuser24c2dc
 
Bahan Paparan Kelembagaan TN Gandang Dewata.pptx
Bahan Paparan Kelembagaan TN Gandang Dewata.pptxBahan Paparan Kelembagaan TN Gandang Dewata.pptx
Bahan Paparan Kelembagaan TN Gandang Dewata.pptx
MallombasiMattawang1
 

Similar to Mekanisme Penetapan Daftar dan Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN _"Pelatihan ORGAN & SDM BUMN" (PER-3 Thn 2023). (20)

Ketentuan Umum Tata Kelola Perusahaan BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) ...
Ketentuan Umum Tata Kelola Perusahaan BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) ...Ketentuan Umum Tata Kelola Perusahaan BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) ...
Ketentuan Umum Tata Kelola Perusahaan BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) ...
 
11.12.2022 - TATAKELAKUAN & TATATERTIB - PPD PONTIAN.pptx
11.12.2022 - TATAKELAKUAN & TATATERTIB - PPD PONTIAN.pptx11.12.2022 - TATAKELAKUAN & TATATERTIB - PPD PONTIAN.pptx
11.12.2022 - TATAKELAKUAN & TATATERTIB - PPD PONTIAN.pptx
 
Pencapaian yang Baik Penyedia dalam Pelaksanaan PBJ di BUMN_ Training "Ketent...
Pencapaian yang Baik Penyedia dalam Pelaksanaan PBJ di BUMN_ Training "Ketent...Pencapaian yang Baik Penyedia dalam Pelaksanaan PBJ di BUMN_ Training "Ketent...
Pencapaian yang Baik Penyedia dalam Pelaksanaan PBJ di BUMN_ Training "Ketent...
 
In Muscat அபார்ஷன் Pill ||+918761049707|| Where To Get Cytotec Pills in Oman ...
In Muscat அபார்ஷன் Pill ||+918761049707|| Where To Get Cytotec Pills in Oman ...In Muscat அபார்ஷன் Pill ||+918761049707|| Where To Get Cytotec Pills in Oman ...
In Muscat அபார்ஷன் Pill ||+918761049707|| Where To Get Cytotec Pills in Oman ...
 
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
 
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
Abortion Pills in Muscat௵[(+918761049707)]௹ Get Cytotec kit In Oman @ Mifepri...
 
In Muscat ((Pick up )) Abortion Pills வா(+918761049707)) Where to get cytotec...
In Muscat ((Pick up )) Abortion Pills வா(+918761049707)) Where to get cytotec...In Muscat ((Pick up )) Abortion Pills வா(+918761049707)) Where to get cytotec...
In Muscat ((Pick up )) Abortion Pills வா(+918761049707)) Where to get cytotec...
 
SOP Bmn
SOP BmnSOP Bmn
SOP Bmn
 
PER-11-MBU-07-2021.pdf
PER-11-MBU-07-2021.pdfPER-11-MBU-07-2021.pdf
PER-11-MBU-07-2021.pdf
 
Bahan Paparan - DIY 21 Febr 2020 SYSTEM MERIT.pptx
Bahan Paparan - DIY 21 Febr 2020 SYSTEM MERIT.pptxBahan Paparan - DIY 21 Febr 2020 SYSTEM MERIT.pptx
Bahan Paparan - DIY 21 Febr 2020 SYSTEM MERIT.pptx
 
Kerangka Acuan Kerja Proyek SITANANG
Kerangka Acuan Kerja Proyek SITANANGKerangka Acuan Kerja Proyek SITANANG
Kerangka Acuan Kerja Proyek SITANANG
 
UU ASN.pptx
UU  ASN.pptxUU  ASN.pptx
UU ASN.pptx
 
Sop bidang kspp
Sop bidang ksppSop bidang kspp
Sop bidang kspp
 
Simpeg
SimpegSimpeg
Simpeg
 
Kegiatan Korporasi Signifikan di BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) _Pel...
Kegiatan Korporasi Signifikan di BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023)  _Pel...Kegiatan Korporasi Signifikan di BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023)  _Pel...
Kegiatan Korporasi Signifikan di BUMN (Permen BUMN No.Per-2 Tahun 2023) _Pel...
 
Tugas, Fungsi dan Wewenang KASN dalam Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi...
Tugas, Fungsi dan Wewenang KASN dalam Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi...Tugas, Fungsi dan Wewenang KASN dalam Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi...
Tugas, Fungsi dan Wewenang KASN dalam Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi...
 
Alur Kerja Pantarlih.pptx
Alur Kerja Pantarlih.pptxAlur Kerja Pantarlih.pptx
Alur Kerja Pantarlih.pptx
 
DRAFT BLUD.pptx
DRAFT BLUD.pptxDRAFT BLUD.pptx
DRAFT BLUD.pptx
 
Materi Peserta - Pelatihan Penggunaan Prosedur Sistem Informasi ASN.pdf
Materi Peserta - Pelatihan Penggunaan Prosedur Sistem Informasi ASN.pdfMateri Peserta - Pelatihan Penggunaan Prosedur Sistem Informasi ASN.pdf
Materi Peserta - Pelatihan Penggunaan Prosedur Sistem Informasi ASN.pdf
 
Bahan Paparan Kelembagaan TN Gandang Dewata.pptx
Bahan Paparan Kelembagaan TN Gandang Dewata.pptxBahan Paparan Kelembagaan TN Gandang Dewata.pptx
Bahan Paparan Kelembagaan TN Gandang Dewata.pptx
 

More from Kanaidi ken

PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Kanaidi ken
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kanaidi ken
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Kanaidi ken
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Kanaidi ken
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Kanaidi ken
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Kanaidi ken
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
Kanaidi ken
 
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
Kanaidi ken
 
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Strategi Penulisan LAPORAN YANG EFEKTIF_ Training "Effective REPORT WRITING S...
Strategi Penulisan LAPORAN YANG EFEKTIF_ Training "Effective REPORT WRITING S...Strategi Penulisan LAPORAN YANG EFEKTIF_ Training "Effective REPORT WRITING S...
Strategi Penulisan LAPORAN YANG EFEKTIF_ Training "Effective REPORT WRITING S...
Kanaidi ken
 
Teknik PENULISAN LAPORAN_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Teknik PENULISAN LAPORAN_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Teknik PENULISAN LAPORAN_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Teknik PENULISAN LAPORAN_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
What makes a report effectively _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
What makes a report effectively _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".What makes a report effectively _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
What makes a report effectively _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Laporan Tertulis yang Efektif _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Laporan Tertulis yang Efektif _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Laporan Tertulis yang Efektif _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Laporan Tertulis yang Efektif _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 

More from Kanaidi ken (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
 
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
 
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Strategi Penulisan LAPORAN YANG EFEKTIF_ Training "Effective REPORT WRITING S...
Strategi Penulisan LAPORAN YANG EFEKTIF_ Training "Effective REPORT WRITING S...Strategi Penulisan LAPORAN YANG EFEKTIF_ Training "Effective REPORT WRITING S...
Strategi Penulisan LAPORAN YANG EFEKTIF_ Training "Effective REPORT WRITING S...
 
Teknik PENULISAN LAPORAN_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Teknik PENULISAN LAPORAN_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Teknik PENULISAN LAPORAN_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Teknik PENULISAN LAPORAN_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
What makes a report effectively _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
What makes a report effectively _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".What makes a report effectively _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
What makes a report effectively _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Laporan Tertulis yang Efektif _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Laporan Tertulis yang Efektif _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Laporan Tertulis yang Efektif _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Laporan Tertulis yang Efektif _ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 

Recently uploaded

Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 

Recently uploaded (20)

Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 

Mekanisme Penetapan Daftar dan Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN _"Pelatihan ORGAN & SDM BUMN" (PER-3 Thn 2023).

  • 1. Mekanisme Penetapan Daftar & Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN Permen BUMN No.PER-03 Tahun 2023
  • 2. • Acuan dalam pengukuran Calon Anggota Direksi BUMN. • Penyusunan Daftar dan Rekam Jejak Direksi dan/atau Calon Direksi BUMN. • Sumber Informasi Daftar dan Rekam Jejak Direksi dan/atau calon Direksi BUMN. • Proses Penetapan Daftar dan Rekam Jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN • Pelaksana pengumpulan data, • Validasi data dan penyampaian usulan, • Penetapan dan Sistem Penatakelolaan daftar dan rekam jejak Direksi dan/atau calon Direksi BUMN. • Perubahan Kriteria Penyusunan dan Mekanisme Penetapan Daftar dan Rekam Jejak Direksi dan/atau Calon Direksi BUMN. Ketentuan TERBARU: Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023 Pokok Bahasan
  • 3. Acuan dalam Pengukuran Calon Anggota Direksi BUMN • Dalam melakukan pengukuran integritas, perilaku yang baik, dan perilaku jujur calon anggota Direksi BUMN, Menteri harus mengacu pada daftar dan rekam jejak. Psl 7 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
  • 4. Penyusunan Daftar dan Rekam Jejak Direksi dan/atau Calon Direksi BUMN • Secara berkala Menteri menyusun daftar dan rekam jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN dengan kriteria telah ditetapkan sebagai tersangka, terdakwa atau dinyatakan bersalah dengan putusan pengadilan yang berkekuatan hukum tetap (in kracht) karena: a. melakukan tindakan yang merugikan perusahaan dan/atau keuangan Negara; Psl 8 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023 b. melanggar ketentuan ... >>>
  • 5. Penyusunan Daftar dan Rekam Jejak... b. melanggar ketentuan anggaran dasar perusahaan, ketentuan internal perusahaan, dan/atau undang-undang pemberantasan tindak pidana korupsi; dan/atau c. terpapar paham radikalisme, terlibat terorisme, komunisme, atau penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya. Psl 8 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
  • 6. Sumber Informasi Daftar & Rekam Jejak Direksi dan/atau calon Direksi BUMN • Sumber informasi daftar dan rekam jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN dimaksud Pasal 8 dapat diperoleh dari: a. Kementerian dan lembaga pemerintah non kementerian; b. Institusi Negara yang melaksanakan audit; dan/atau c. Institusi Negara di bidang penegakan hukum. Psl 9 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
  • 7. Proses Penetapan Daftar & Rekam Jejak Direksi BUMN dan/atau Calon Direksi BUMN • Mekanisme penetapan daftar dan rekam jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN dilaksanakan melalui proses: a. Pengumpulan data daftar dan rekam jejak; b. Validasi data daftar dan rekam jejak; dan c. Penetapan daftar dan rekam jejak. Psl 10 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
  • 8. Pelaksana Pengumpulan Data Daftar & Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN • Pengumpulan data daftar dan rekam jejak terhadap Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN dilaksanakan oleh Wakil Menteri, Sekretaris Kementerian, Deputi, dan/atau deputi yang membidangi hukum melalui koordinasi dan pendataan rekam jejak. Psl 11 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
  • 9. (1) Validasi data daftar dan rekam jejak dilaksanakan oleh Deputi atas data yang diterima dari Wakil Menteri, Sekretaris Kementerian, dan/atau deputi yang membidangi hukum. (2) Deputi menyampaikan usulan daftar dan rekam jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN termasuk perubahan daftar dan rekam jejak kepada Menteri secara berkala setiap 6 (enam) bulan atau sewaktu-waktu jika diperlukan. Validasi Data dan Penyampaian Usulan Daftar dan Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN Psl 12 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
  • 10. Penetapan dan Sistem Penatakelolaan Daftar dan Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN (1) Daftar dan rekam jejak sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8 ditetapkan oleh Menteri. (2) Penatakelolaan daftar dan rekam jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN yang telah ditetapkan oleh Menteri dapat menggunakan sistem berbasis teknologi informasi. Psl 13 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
  • 11. Perubahan Kriteria Penyusunan dan Mekanisme Penetapan Daftar dan Rekam Jejak Direksi & Calon Direksi BUMN • Perubahan kriteria penyusunan daftar dan rekam jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN (dalam Pasal 8 ) dan perubahan mekanisme penetapan daftar dan rekam jejak Direksi BUMN dan/atau calon Direksi BUMN (Pasal 10) dilakukan setelah mendapatkan persetujuan Presiden. Psl 14 Permen BUMN No.PER-03 Thn 2023
  • 12. ` www.slideshare.net/kenkanaidi (Narasumber) www.ken-spektakuler.blogspot.com Pemateri Training e-mail: kanaidi63@gmail.com Fax. 022-4267749 HP. 0812 2353 284 YouTube : Kanaidi Ken WA.0877 5871 1905 Facebook : Kanaidi Ken & Kanaidi Ken Part II Istagram: kanaidi63 LinkedIn: Kanaidi ken