SlideShare a Scribd company logo
KLASIFIKASI
MAKHLUK
HIDUP
 Klasifikasi adalah usaha penggolongan makhluk
hidup berdasarkan pada persamaan dan perbedaan
yang nampak pada makhluk hidup.
 Untuk menyederhanakan begitu banyaknya jenis
makhluk hidup sehingga mudah dipelajari, maka
dikembangkan cabang Biologi khusus yang disebut
Taksonomi.
 Taksonomi merupakan ilmu tentang identifikasi
tata nama dan klasifikasi makhluk hidup
berdasarkan aturan tertentu.
 Klasifikasi yang dilakukan oleh para ahli
Biologi bertujuan untuk:
1. mendeskripsikan ciri-ciri makhluk hidup
untuk membedakan tiap-tiap jenis, agar
mudah dikenal;
2. mengelompokkan makhluk hidup
berdassarkan ciri-cirinya;
3. mengetahui hubungan kekerabatan antar
makhluk hidup;
4. mengetahui evolusi makhluk hidup atas
dasar kekerabatannya.
• Manfaat penting klasifikasi yang dapat langsung diterapkan
bagi kepentingan manusia, adalah:
1. Memudahkan kita mempelajari organisme yang beraneka
ragam.
2. Dapat digunakan untuk melihat jarak hubungan kekerabatan
antar makhluk hidup yang satu dengan yang lain.
contoh : harimau memiliki hubungan kekerabatan yang lebih
dekat dengan kucing daripada dengan komodo, karena
harimau dan kucing memiliki banyak persamaan ciri-ciri,
misalnya: sama-sama menyusui, bertulang belakang, berkaki
empat, karnivora dan berambut. Sedangkan komodo bertelur,
berkaki empat, kulit bersisik dan melata.
• Sistem klasifikasi makhluk hidup terus
berkembang sejalan dengan perkembangan
ilmu pengetahuan, khususnya Taksonomi.
• Saat ini diketahui terdapat 3 (tiga) system
klasifikasi makhluk hidup, yaitu Sistem
Artifisial (Buatan), Sistem Alami, dan Sistem
Filogenetik.
 Sistem Artifisial atau Buatan
• adalah klasifikasi yang menggunakan satu atau
dua ciri pada makhluk hidup.
• Sistem ini disusun dengan menggunakan ciri-ciri
atau sifat-sifat yang sesuai dengan kehendak
manusia, atau sifat lainnya.
• M i s a l n y a k l a s i f i k a s i t u m b u h a n d a p a t
menggunakan dasar habitat (tempat hidup),
habitus atau berdasarkan perawakan (berupa
pohon, perdu, semak, terna dan memanjat)
 Sistem Alami
• Klasifikasi sistem alami menggunakan dasar
persamaan dan perbedaan morfologi (bentuk luar
tubuh) secara alami atau wajar.
• Contoh: hewan berkaki dua, berkaki empat, tidak
berkaki, hewan bersayap, hewan bersirip, hewan
berbulu, bersisik, berambut dan lain-lain.
Sedangkan pada tumbuhan, ada kelompok
tumbuhan berkeping biji satu, berkeping biji dua,
dst.
 Sistem Filogenetik
klasifikasi sistem filogenetik disusun
berdasarkan persamaan fenotip yang mengacu
pada sifat-sifat bentuk luar, faal, tingkah laku
yang dapat diamati, dan pewarisan keturunan
yang mengacu pada hubungan evolusioner
sejak jenis nenek moyang hingga cabang-
cabang keturunannya.
• Berdasrkan Filogenetik, secara umum makhluk hidup
dibedakan menjadi beberapa kingdom/kerajaan.
• Robert H. Whittaker (1969) membagi menjadi 5
Kingdom berdasarkan tingkatan makhluk hidup serta
jenis nutrisinya.
SISTEM KLASIFIKASI LIMA
KINGDOM (WHITTAKER)
Plantae
Animalia
Fungi
Protista
Monera
1. KINGDOM MONERA
• Adalah golongan makhluk hidup yang
dibedakan berdasarkan ada atau tidaknya
membrane/selaput pada nucleus.
• Didominasi oleh golongan Prokraiotik yaitu
golongan makhluk hidup yang tidak mempunyai
membrane pada nukelus.
• Ex : Bakteri dan Cyanophyta.
2. KINGDOM PROTISTA
• Adalah golongan makhluk hidup yang
mempunyai sifat antara tumbuhan dan hewan
dan bersifat eukariotik.
• Eukariotik merupakan golongan makhluk hidup
yang mempunyai membrane pada nucleus.
• Ex : Algae dan Protozoa.
3. KINGDOM FUNGI
• Golongan individu yang tidak termasuk dalam tumbuhan
karena tidak mempunyai zat hijau daun/chlorophyl.
• Bereproduksi dengan spora.
• Ada yang uniseluler dan multiseluler
• Hidup menempel pada individu lain/ membutuhkan substrat.
• Hidup pada daerah yang lembab.
• Ex : Penicillium notatum, Rhyzopus oryzae/jamur tempe,
Volvariella volvaceae/jamur merang
4. KINGDOM ANIMALIA
Pembagian hewan berdasarkan :
a. Makanannya :
(Herbivore, Carnivore, Omnivore, Insectivore)
b. Ada tidaknya tulang belakang :
(Invertebrata dan Vertebrata)
5. KINGDOM PLANTAE
Pembagian tumbuhan berdasarkan :
a. Tempat tinggalnya :
(Xerophyte, Hidrophyte. Higrophyte)
b. Letak bakal bijinya :
(Gymnospemae, Angisopermae)
• Upaya memberi nama ilmiah makhluk hidup
yang dirintis oleh para ilmuwan, akhirnya
melahirkan sistem tata nama binomial
nomenklatur (tata nama biner) yang meliputi
ketentuan pemberian nama takson jenis.
Materi-3. klasifikasi MH.pdf
Materi-3. klasifikasi MH.pdf

More Related Content

Similar to Materi-3. klasifikasi MH.pdf

mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
materikuliahpeternakan
 
Klasifikasi Makhluk hidup Kelas X biologi
Klasifikasi Makhluk hidup Kelas X biologiKlasifikasi Makhluk hidup Kelas X biologi
Klasifikasi Makhluk hidup Kelas X biologi
NetiSukmawati1
 
Klasifikasi ilmiah makhluk hidup
Klasifikasi ilmiah makhluk hidupKlasifikasi ilmiah makhluk hidup
Klasifikasi ilmiah makhluk hidup
Halim Widya Kusuma
 
klasifikasi-makhluk-hidup.pptx
klasifikasi-makhluk-hidup.pptxklasifikasi-makhluk-hidup.pptx
klasifikasi-makhluk-hidup.pptx
AnonymousN5VNgK0
 
Klasifikasi Makhluk Hidup
Klasifikasi Makhluk HidupKlasifikasi Makhluk Hidup
Klasifikasi Makhluk Hidup
Kang Aryo Ashter
 
Klasifikasi Mahluk Hidup.pptx
Klasifikasi Mahluk Hidup.pptxKlasifikasi Mahluk Hidup.pptx
Klasifikasi Mahluk Hidup.pptx
MohamadSopyan1
 
Klasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidupKlasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidup
rohis
 
syahrulpresentasi-visualbee-120206030024-phpapp01.pptx
syahrulpresentasi-visualbee-120206030024-phpapp01.pptxsyahrulpresentasi-visualbee-120206030024-phpapp01.pptx
syahrulpresentasi-visualbee-120206030024-phpapp01.pptx
tamiongsee
 
KLASIFIKASI MAHKLUK PPT_X.pptx
KLASIFIKASI MAHKLUK PPT_X.pptxKLASIFIKASI MAHKLUK PPT_X.pptx
KLASIFIKASI MAHKLUK PPT_X.pptx
FannyAgustine3
 
Matkul IAD, Kajian 10
Matkul IAD, Kajian 10Matkul IAD, Kajian 10
Matkul IAD, Kajian 10Tania Rizka
 
Klasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidupKlasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidup
Irma Suryani
 
klasifikasi.ppt
klasifikasi.pptklasifikasi.ppt
klasifikasi.ppt
siskawatihermin
 
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMPKeanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
FatharaniPutriAdrian
 
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS XKLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
Iselaelly
 
Klasifikasi
KlasifikasiKlasifikasi
Klasifikasi
riza1811
 
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
IrmaKusumastuti
 
Klasifikasi pertemuan 2
Klasifikasi pertemuan 2Klasifikasi pertemuan 2
Klasifikasi pertemuan 2
akbarprnw
 
Klasifikasi
KlasifikasiKlasifikasi
Klasifikasi
Brian Abdillah
 
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasiPert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasihabibdyatama
 

Similar to Materi-3. klasifikasi MH.pdf (20)

mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
 
Klasifikasi Makhluk hidup Kelas X biologi
Klasifikasi Makhluk hidup Kelas X biologiKlasifikasi Makhluk hidup Kelas X biologi
Klasifikasi Makhluk hidup Kelas X biologi
 
Klasifikasi ilmiah makhluk hidup
Klasifikasi ilmiah makhluk hidupKlasifikasi ilmiah makhluk hidup
Klasifikasi ilmiah makhluk hidup
 
klasifikasi-makhluk-hidup.pptx
klasifikasi-makhluk-hidup.pptxklasifikasi-makhluk-hidup.pptx
klasifikasi-makhluk-hidup.pptx
 
Klasifikasi Makhluk Hidup
Klasifikasi Makhluk HidupKlasifikasi Makhluk Hidup
Klasifikasi Makhluk Hidup
 
Klasifikasi Mahluk Hidup.pptx
Klasifikasi Mahluk Hidup.pptxKlasifikasi Mahluk Hidup.pptx
Klasifikasi Mahluk Hidup.pptx
 
Klasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidupKlasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidup
 
syahrulpresentasi-visualbee-120206030024-phpapp01.pptx
syahrulpresentasi-visualbee-120206030024-phpapp01.pptxsyahrulpresentasi-visualbee-120206030024-phpapp01.pptx
syahrulpresentasi-visualbee-120206030024-phpapp01.pptx
 
KLASIFIKASI MAHKLUK PPT_X.pptx
KLASIFIKASI MAHKLUK PPT_X.pptxKLASIFIKASI MAHKLUK PPT_X.pptx
KLASIFIKASI MAHKLUK PPT_X.pptx
 
Matkul IAD, Kajian 10
Matkul IAD, Kajian 10Matkul IAD, Kajian 10
Matkul IAD, Kajian 10
 
Kki burn
Kki burnKki burn
Kki burn
 
Klasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidupKlasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidup
 
klasifikasi.ppt
klasifikasi.pptklasifikasi.ppt
klasifikasi.ppt
 
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMPKeanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
 
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS XKLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
 
Klasifikasi
KlasifikasiKlasifikasi
Klasifikasi
 
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
 
Klasifikasi pertemuan 2
Klasifikasi pertemuan 2Klasifikasi pertemuan 2
Klasifikasi pertemuan 2
 
Klasifikasi
KlasifikasiKlasifikasi
Klasifikasi
 
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasiPert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
 

More from ViVi188973

01. Besaran_Satuan.pptx
01. Besaran_Satuan.pptx01. Besaran_Satuan.pptx
01. Besaran_Satuan.pptx
ViVi188973
 
07. Dinamika Fluida.pptx
07. Dinamika Fluida.pptx07. Dinamika Fluida.pptx
07. Dinamika Fluida.pptx
ViVi188973
 
03. Hukum2 Newton.pptx
03. Hukum2 Newton.pptx03. Hukum2 Newton.pptx
03. Hukum2 Newton.pptx
ViVi188973
 
Statika Fluida.pptx
 Statika Fluida.pptx Statika Fluida.pptx
Statika Fluida.pptx
ViVi188973
 
Agroklimatologi
AgroklimatologiAgroklimatologi
Agroklimatologi
ViVi188973
 
Presentasi1.ppt
Presentasi1.pptPresentasi1.ppt
Presentasi1.ppt
ViVi188973
 
Pendahuluan statistik.pptx
 Pendahuluan statistik.pptx Pendahuluan statistik.pptx
Pendahuluan statistik.pptx
ViVi188973
 

More from ViVi188973 (7)

01. Besaran_Satuan.pptx
01. Besaran_Satuan.pptx01. Besaran_Satuan.pptx
01. Besaran_Satuan.pptx
 
07. Dinamika Fluida.pptx
07. Dinamika Fluida.pptx07. Dinamika Fluida.pptx
07. Dinamika Fluida.pptx
 
03. Hukum2 Newton.pptx
03. Hukum2 Newton.pptx03. Hukum2 Newton.pptx
03. Hukum2 Newton.pptx
 
Statika Fluida.pptx
 Statika Fluida.pptx Statika Fluida.pptx
Statika Fluida.pptx
 
Agroklimatologi
AgroklimatologiAgroklimatologi
Agroklimatologi
 
Presentasi1.ppt
Presentasi1.pptPresentasi1.ppt
Presentasi1.ppt
 
Pendahuluan statistik.pptx
 Pendahuluan statistik.pptx Pendahuluan statistik.pptx
Pendahuluan statistik.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
MiliaSumendap
 
Contoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
Contoh Presentasi Akreditasi pada PuskesmasContoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
Contoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
puskesmaswarsa50
 
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
idoer11
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
Pemdes Wonoyoso
 
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
WagKuza
 
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdfPulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
MRoyanzainuddin9A
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
Pemdes Wonoyoso
 
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balitaKonsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Dilasambong
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
mtsarridho
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
subbidtekinfo813
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
MhdFadliansyah1
 

Recently uploaded (11)

Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
 
Contoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
Contoh Presentasi Akreditasi pada PuskesmasContoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
Contoh Presentasi Akreditasi pada Puskesmas
 
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
Pertemuan 9 - PERT CPM.pdfPertemuan 9 - PERT CPM.pdf
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
 
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
 
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdfPulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
Pulupugbglueysoyaoyatiaitstisitatjsigsktstj.pdf
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
 
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balitaKonsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
Konsep dasar asuhan neonatus ,bayi dan balita
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
 

Materi-3. klasifikasi MH.pdf

  • 2.  Klasifikasi adalah usaha penggolongan makhluk hidup berdasarkan pada persamaan dan perbedaan yang nampak pada makhluk hidup.  Untuk menyederhanakan begitu banyaknya jenis makhluk hidup sehingga mudah dipelajari, maka dikembangkan cabang Biologi khusus yang disebut Taksonomi.  Taksonomi merupakan ilmu tentang identifikasi tata nama dan klasifikasi makhluk hidup berdasarkan aturan tertentu.
  • 3.  Klasifikasi yang dilakukan oleh para ahli Biologi bertujuan untuk: 1. mendeskripsikan ciri-ciri makhluk hidup untuk membedakan tiap-tiap jenis, agar mudah dikenal; 2. mengelompokkan makhluk hidup berdassarkan ciri-cirinya; 3. mengetahui hubungan kekerabatan antar makhluk hidup; 4. mengetahui evolusi makhluk hidup atas dasar kekerabatannya.
  • 4. • Manfaat penting klasifikasi yang dapat langsung diterapkan bagi kepentingan manusia, adalah: 1. Memudahkan kita mempelajari organisme yang beraneka ragam. 2. Dapat digunakan untuk melihat jarak hubungan kekerabatan antar makhluk hidup yang satu dengan yang lain. contoh : harimau memiliki hubungan kekerabatan yang lebih dekat dengan kucing daripada dengan komodo, karena harimau dan kucing memiliki banyak persamaan ciri-ciri, misalnya: sama-sama menyusui, bertulang belakang, berkaki empat, karnivora dan berambut. Sedangkan komodo bertelur, berkaki empat, kulit bersisik dan melata.
  • 5. • Sistem klasifikasi makhluk hidup terus berkembang sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan, khususnya Taksonomi. • Saat ini diketahui terdapat 3 (tiga) system klasifikasi makhluk hidup, yaitu Sistem Artifisial (Buatan), Sistem Alami, dan Sistem Filogenetik.
  • 6.  Sistem Artifisial atau Buatan • adalah klasifikasi yang menggunakan satu atau dua ciri pada makhluk hidup. • Sistem ini disusun dengan menggunakan ciri-ciri atau sifat-sifat yang sesuai dengan kehendak manusia, atau sifat lainnya. • M i s a l n y a k l a s i f i k a s i t u m b u h a n d a p a t menggunakan dasar habitat (tempat hidup), habitus atau berdasarkan perawakan (berupa pohon, perdu, semak, terna dan memanjat)
  • 7.  Sistem Alami • Klasifikasi sistem alami menggunakan dasar persamaan dan perbedaan morfologi (bentuk luar tubuh) secara alami atau wajar. • Contoh: hewan berkaki dua, berkaki empat, tidak berkaki, hewan bersayap, hewan bersirip, hewan berbulu, bersisik, berambut dan lain-lain. Sedangkan pada tumbuhan, ada kelompok tumbuhan berkeping biji satu, berkeping biji dua, dst.
  • 8.  Sistem Filogenetik klasifikasi sistem filogenetik disusun berdasarkan persamaan fenotip yang mengacu pada sifat-sifat bentuk luar, faal, tingkah laku yang dapat diamati, dan pewarisan keturunan yang mengacu pada hubungan evolusioner sejak jenis nenek moyang hingga cabang- cabang keturunannya.
  • 9. • Berdasrkan Filogenetik, secara umum makhluk hidup dibedakan menjadi beberapa kingdom/kerajaan. • Robert H. Whittaker (1969) membagi menjadi 5 Kingdom berdasarkan tingkatan makhluk hidup serta jenis nutrisinya.
  • 10. SISTEM KLASIFIKASI LIMA KINGDOM (WHITTAKER) Plantae Animalia Fungi Protista Monera
  • 11. 1. KINGDOM MONERA • Adalah golongan makhluk hidup yang dibedakan berdasarkan ada atau tidaknya membrane/selaput pada nucleus. • Didominasi oleh golongan Prokraiotik yaitu golongan makhluk hidup yang tidak mempunyai membrane pada nukelus. • Ex : Bakteri dan Cyanophyta.
  • 12. 2. KINGDOM PROTISTA • Adalah golongan makhluk hidup yang mempunyai sifat antara tumbuhan dan hewan dan bersifat eukariotik. • Eukariotik merupakan golongan makhluk hidup yang mempunyai membrane pada nucleus. • Ex : Algae dan Protozoa.
  • 13. 3. KINGDOM FUNGI • Golongan individu yang tidak termasuk dalam tumbuhan karena tidak mempunyai zat hijau daun/chlorophyl. • Bereproduksi dengan spora. • Ada yang uniseluler dan multiseluler • Hidup menempel pada individu lain/ membutuhkan substrat. • Hidup pada daerah yang lembab. • Ex : Penicillium notatum, Rhyzopus oryzae/jamur tempe, Volvariella volvaceae/jamur merang
  • 14. 4. KINGDOM ANIMALIA Pembagian hewan berdasarkan : a. Makanannya : (Herbivore, Carnivore, Omnivore, Insectivore) b. Ada tidaknya tulang belakang : (Invertebrata dan Vertebrata)
  • 15. 5. KINGDOM PLANTAE Pembagian tumbuhan berdasarkan : a. Tempat tinggalnya : (Xerophyte, Hidrophyte. Higrophyte) b. Letak bakal bijinya : (Gymnospemae, Angisopermae)
  • 16. • Upaya memberi nama ilmiah makhluk hidup yang dirintis oleh para ilmuwan, akhirnya melahirkan sistem tata nama binomial nomenklatur (tata nama biner) yang meliputi ketentuan pemberian nama takson jenis.