SlideShare a Scribd company logo
Pahami dan Jaga
Sistem Reproduksi kita Yuh,,,
Oleh :Lina Madila Amir, M.Psi, Psikolog
Apa itu
Reproduksi ?
re = kembali
produksi = membuat atau menghasilkan
Reproduksi = suatu proses
kehidupan manusia dalam
menghasilkan keturunan demi
kelestarian hidup.
KESEHATAN REPRODUKSI
REMAJA :
Kesehatan reproduksi yang
menyangkut sistem, fungsi
dan proses reproduksi yang
dimiliki oleh remaja.
pra-remaja remaja awal remaja remaja
pertengahan akhir
10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21
Pra-pubertas Pubertas
Adolesen
Sumber: F.J. Monks, Psikologi Perkembangan, (Yogyakarta:Gadjah Mada Press, 2002), hal. 262
Kenapa KIE (Komunikasi, Informasi, dan
Edukasi) Kesehatan Reproduksi menjadi
penting?
Perlunya KIE
( Komunikasi Informasi
dan Edukasi )
SURVEI MEMBUKTIKAN
543.100 kasus PIMS ( Penyakit Infeksi Menular Seksual ) diderita oleh kelompok
usia di bawah 25 tahun (Ikatan Dokter Kulit dan kelamin Indonesia 2018).
Remaja sangat berisiko tinggi terhadap IMS termasuk HIV/AIDS, (Best, 2000, Mc Cauley and
Salter, 2019 WHO/UNFPA/UNICEF, 2020 )
Setiap 5 menit remaja di bawah usia 25 tahun terinfeksi HIV dan setiap menitnya
10 wanita usia 15-19 tahun melakukan aborsi tidak aman (Annual Report 2018, IPPF).
>500 juta usia 10-14 tahun hidup di negara berkembang, dan rata-rata pernah
melakukan hubungan suami-isteri (intercourse) pertama kali di bawah usia 15
tahun (Sedlock, 2018 US Bureau of The Cencus).
Kenapa ????
Pendidikan kesehatan reproduksi merupakan suatu
proses yang integrative dengan memadukan
pengetahuan biologis, nilai moral, aspek psikologis
dan berlandaskan agama. Menyesuaikan dengan
kebutuhan anak, proses ini seharusnya dilakukan
sejak dini mulai dari lingkungan keluarga
Tujuan Pembelajaran
KIE Kesehatan Reproduksi?
1. Melakukan KIE Kesehatan Reproduksi di
kalangan anak remaja pada institusi sekolah
(SMP – SMA)
2. Melakukan penyuluhan KB secara terpadu
dengan pelaksanaan upaya kesehatan
reproduksi di tingkat Puskesmas
Sekilas Teori Reproduksi
Seksualitas
a. Pengertian Seksualitas
Semua yang berhubungan dengan manusia
sebagai makhluk seksual, emosi, kepribadian,
sikapdll
Arti seks
1. Jenis kelamin
2. Reproduksi seksual
3.Organ seks
4.Rangsangan / gairah seksual
5.Hubungan seks
Asal kata: seks
Asal kata: seks
Arti seks
1. Jenis kelamin
2.Reproduksi seksual
3.Organ seks
4.Rangsangan / gairah
seksual
5.Hubungan seks
Laki-laki || Perempuan
Asal kata: seks
Arti seks
1. Jenis kelamin
2.Reproduksi seksual
3.Organ seks
4.Rangsangan /
gairah seksual
5.Hubungan seks
membuat bayi
Asal kata: seks
Arti seks
1. Jenis kelamin
2.Reproduksi seksual
3.Organ seks
4.Rangsangan / gairah
seksual
5.Hubungan seks
vagina
Penis
Perempuan
Laki-laki
Asal kata: seks
Arti seks
1. Jenis kelamin
2.Reproduksi seksual
3.Organ seks
4.Rangsangan / gairah
seksual
5.Hubungan seks
Seperti getaran di
dalam tubuh
Asal kata: seks
Arti seks
1. Jenis kelamin
2.Reproduksi seksual
3.Organ seks
4.Rangsangan /
gairah seksual
5.Hubungan seks
Organ seks laki-laki bertemu
organ seks perempuan
(penetrasi)
Isu bahasan:
1. Organ reproduksi
2. Pubertas
3. Kehamilan
4. Konsekuensi HUS bebas
& tidak aman:
a. KTD
b. Aborsi
c. IMS (termasuk HIV / AIDS)
Seksualitas
b. Organ Reproduksi
Perempuan
1. Ovarium
2. Fimbrae
3. Tuba falopi
4. Uterus
5. Cervix
6. Vagina
7. Mulut Vagina
Laki-laki
Laki-laki
1. Penis
2. Glans
3. Uretra
4. Vas deferens
5. Epidydimis
6. Testis
7. Scrotum
8. Kelenjar Prostat
9. Vesikula Seminalis
10. Kandung Kencing
- Ereksi
- Ejakulasi
Pengerasan & pembesaran
pada penis ketika
pembuluh darah di penis
dipenuhi dgn darah
Ereksi bisa terjadi karena
rangsangan seksual
Ketidakmampuan ereksi
lebih dikenal dengan
sebutan impotensi
Keluarnya air mani yang
mengandung sperma melalui
saluran kemih di batang penis
Ejakulasi yang terjadi secara alami
(tidak disadari) disebut mimpi
basah.
Ejakulasi yang terjadi oleh
rangsangan pada diri sendiri
disebut onani
Seksualitas
c. Pubertas
Pengertian:
Masa tubuh berubah dari
anak-anak ke dewasa
13/14 th
11/12 th
17/18 th
Kapan pubertas?
• Awal
• Akhir
Kenapa bisa????
• Perubahan kerja
hormon.
Esterogen
Progesteron
Testosteron
Perempuan
Laki-laki
Apa yang terjadi?
Perubahan fisik
–Perempuan
–Laki-laki
Perubahan psikologis
–Perempuan
–Laki-laki
• Payudara
• Panggul
• Rambut di:
•Ketiak
•Sekitar vagina
Lihat juga:
menstruasi
Apa yang terjadi?
Perubahan fisik
–Perempuan
–Laki-laki
Perubahan psikologis
–Perempuan
–Laki-laki
• Suara membesar
• Rambut di:
•Ketiak
•Atas bibir (kumis)
•Bawah bibir
(janggut)
•Sekitar penis
Lihat juga:
mimpi basah
Apa yang terjadi?
Perubahan fisik
–Perempuan
–Laki-laki
Perubahan psikologis
–Perempuan
–Laki-laki
• Sensitif
•Mudah tersinggung
•Mudah marah
• Irasional
• Stress
• Takut
• Ingin mandiri
• Ekspresif
• Selalu ingin tahu
Seksualitas
d. Mimpi Basah
Pengertian: Keluarnya
cairan sperma ketika
tidur.
Proses: Testis memproduksi
sperma tiap hari
Sperma ditampung
Saat penuh terjadi
ejakulasi
Tidak sadar
(mimpi basah)
Sengaja
(masturbasi)
Pernyataan tentang mimpi basah:
• Semua laki-laki akan mengalami mimpi basah
ketika pubertas
• Bila ereksi tidak selalu harus ejakulasi
• Bila tidak mimpi basah, tidak normal
• Bila tidak mimpi basah, penis meledak
• Penis membesar bila ditarik-tarik
• Yang mimpi basah hanya anak nakal
Seksualitas
e. Menstruasi
Pengertian:
Proses pelepasan
darah dan cairan
encer dari uterus
melalui vagina.
1. Penebalan dinding rahim 2. Pelepasan Sel Telur
yang telah matang,
menunggu untuk
dibuahi
3. Bila tidak dibuahi,
dinding rahim dan sel
telur akan luruh
PROSES MENSTRUASI
Siklus Menstruasi
Diagram siklus menstruasi
ini hanya berlaku untuk
wanita yang memiliki siklus
normal 28 hari
Pernyataan tentang menstruasi:
• Yang haid adalah perempuan kotor
• Selama haid tidak boleh cuci rambut
• Jika haid jangan olahraga
• Jika haid jangan makan yang asam
7 Aspek Penting dalam Pelaksanaan
KIE Kesehatan Reproduksi
1. Keterpaduan
2. Mutu
3. Media & Jalur
4. Efektif
5. Dilaksanakan bertahap, berulang, dan
memperhatikan kepuasan sasaran
6. Menyenangkan
7. Berkesinambungan
TUJUAN KIE KESEHATAN
REPRODUKSI
Peningkatan pengetahuan
Perubahan perilaku kelompok
Strategi untuk dasar pelaksanaan
KIE Kesehatan Reproduksi:
1. Advokasi
2. Bina Suasana
3. Gerakan Masyarakat
KEKERASAN SEKSUAL
"Setiap perbuatan merendahkan, menghina, menyerang, dan
atau perbuatan lainnya terhadap tubuh, hasrat seksual
seseorang, dan atau fungsi reproduksi, secara paksa,
bertentangan dengan kehendak seseorang yang
menyebabkan seseorang itu tidak mampu memberikan
persetujuan dalam keadaan bebas, karena ketimpangan
relasi kuasa dan atau relasi gender, yang berakibat atau
dapat berakibat penderitaan atau kesengsaraan secara fisik,
psikis, seksual, kerugian secara ekonomi, sosial, budaya, dan
atau politik.“
Bentuk bentuk Kekerasan seksual, ada
15 bentuk
1. Perkosaan
2. Intimidasi seksual
3. Pelecehan seksual
4. Eksploitasi seksual
5. Perdagangan perempuan untuk tujuan seksual
6. Prostitusi Paksa
7. Perbudakan seksual
8. Permaksaan Perkawinan
9. Permaksaan Kehamilan
10. Pemaksaan Aborsi
11. Pemaksaan Kontrasepsi
12. Penyiksaan Seksual
13. Penghukuman tidak manusiawi bernuansa seksual
14. Praktik tradisi yang membahayakan perempuan
15. Kontrol Seksual
JENIS JENIS KEKERASAN SEKSUAL
BAGAIMANA AGAR TIDAK MENJADI
KORBAN KEKERASAN S EKSUAL ?
1. Tubuhmu Milikmu
2. Membedakan sentuhan
3. Membedakan Rahasia buruk dan Baik
4. Orang tualebih memperhatikan anak
5. Cari perlindungan
6. Bekali dengan pengetahuan
TERIMA KASIH
&
I LOVE YOU

More Related Content

Similar to MATERI KESPRO GIS 101221.pptx

Kesehatan_Reproduksi .pptx
Kesehatan_Reproduksi .pptxKesehatan_Reproduksi .pptx
Kesehatan_Reproduksi .pptx
KhrisYuwono
 
Kespro Remaja
Kespro RemajaKespro Remaja
Kespro Remaja
MeityElvina
 
KESEHATAN REPRODUKSI.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI.pptxKESEHATAN REPRODUKSI.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI.pptx
AriefSyarifudin9
 
KESEHATAN REPRODUKSI 1.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI 1.pptxKESEHATAN REPRODUKSI 1.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI 1.pptx
VeraKurniawati3
 
KIE Kesehatan Reproduksi Remaja
KIE Kesehatan Reproduksi RemajaKIE Kesehatan Reproduksi Remaja
KIE Kesehatan Reproduksi Remaja
Diandr
 
Kespro remaja
Kespro remaja  Kespro remaja
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA presentasi.ppt
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA presentasi.pptKESEHATAN REPRODUKSI REMAJA presentasi.ppt
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA presentasi.ppt
IknilaFahmadia
 
1. KESPRO REMAJA_Pertemuan Posrem Juli 22.pptx
1. KESPRO REMAJA_Pertemuan Posrem Juli 22.pptx1. KESPRO REMAJA_Pertemuan Posrem Juli 22.pptx
1. KESPRO REMAJA_Pertemuan Posrem Juli 22.pptx
WuriPaparazie
 
Kespro Agustus 2017.pptx
Kespro Agustus 2017.pptxKespro Agustus 2017.pptx
Kespro Agustus 2017.pptx
Poppy Ritonga
 
fasilitasi-seksualitas drg. Endang.ppt
fasilitasi-seksualitas drg. Endang.pptfasilitasi-seksualitas drg. Endang.ppt
fasilitasi-seksualitas drg. Endang.ppt
Ramadhita Umitaibatin
 
Penyuluhan-Kesehatan-Reproduksi Remaja by NR 1 edit.ppt
Penyuluhan-Kesehatan-Reproduksi Remaja by NR 1 edit.pptPenyuluhan-Kesehatan-Reproduksi Remaja by NR 1 edit.ppt
Penyuluhan-Kesehatan-Reproduksi Remaja by NR 1 edit.ppt
Nikitarizky25
 
MATERI KESPRO.pptx
MATERI KESPRO.pptxMATERI KESPRO.pptx
MATERI KESPRO.pptx
ahmad yusuf
 
siklus reproduksi.pptx
siklus reproduksi.pptxsiklus reproduksi.pptx
siklus reproduksi.pptx
willyastriana
 
kesehatan repoduksi remaja puskesmas wirosari 1 edukasi repoduksi remaja.ppt
kesehatan repoduksi remaja puskesmas wirosari 1 edukasi repoduksi remaja.pptkesehatan repoduksi remaja puskesmas wirosari 1 edukasi repoduksi remaja.ppt
kesehatan repoduksi remaja puskesmas wirosari 1 edukasi repoduksi remaja.ppt
lianarahmaliana
 
SEKSUALITAS PENJELASANA TENTANG GENDER DALAM SEKSUALITAS.pdf
SEKSUALITAS PENJELASANA TENTANG GENDER DALAM SEKSUALITAS.pdfSEKSUALITAS PENJELASANA TENTANG GENDER DALAM SEKSUALITAS.pdf
SEKSUALITAS PENJELASANA TENTANG GENDER DALAM SEKSUALITAS.pdf
alfitri17
 
Kespro dr.rinny
Kespro dr.rinnyKespro dr.rinny
Kespro dr.rinny
Rinny rinnyoktafiani
 
Fasilitasi seksualitas
Fasilitasi seksualitasFasilitasi seksualitas
Fasilitasi seksualitas
Iman Sriyono
 
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA.pptxKESEHATAN REPRODUKSI REMAJA.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA.pptx
AnariYusmi1
 

Similar to MATERI KESPRO GIS 101221.pptx (20)

Kesehatan_Reproduksi .pptx
Kesehatan_Reproduksi .pptxKesehatan_Reproduksi .pptx
Kesehatan_Reproduksi .pptx
 
Kespro Remaja
Kespro RemajaKespro Remaja
Kespro Remaja
 
KESEHATAN REPRODUKSI.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI.pptxKESEHATAN REPRODUKSI.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI.pptx
 
KESEHATAN REPRODUKSI 1.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI 1.pptxKESEHATAN REPRODUKSI 1.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI 1.pptx
 
KIE Kesehatan Reproduksi Remaja
KIE Kesehatan Reproduksi RemajaKIE Kesehatan Reproduksi Remaja
KIE Kesehatan Reproduksi Remaja
 
Kespro remaja
Kespro remaja  Kespro remaja
Kespro remaja
 
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA presentasi.ppt
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA presentasi.pptKESEHATAN REPRODUKSI REMAJA presentasi.ppt
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA presentasi.ppt
 
1. KESPRO REMAJA_Pertemuan Posrem Juli 22.pptx
1. KESPRO REMAJA_Pertemuan Posrem Juli 22.pptx1. KESPRO REMAJA_Pertemuan Posrem Juli 22.pptx
1. KESPRO REMAJA_Pertemuan Posrem Juli 22.pptx
 
Kespro Agustus 2017.pptx
Kespro Agustus 2017.pptxKespro Agustus 2017.pptx
Kespro Agustus 2017.pptx
 
Fasilitasi seksualitas
Fasilitasi seksualitasFasilitasi seksualitas
Fasilitasi seksualitas
 
fasilitasi-seksualitas drg. Endang.ppt
fasilitasi-seksualitas drg. Endang.pptfasilitasi-seksualitas drg. Endang.ppt
fasilitasi-seksualitas drg. Endang.ppt
 
Penyuluhan-Kesehatan-Reproduksi Remaja by NR 1 edit.ppt
Penyuluhan-Kesehatan-Reproduksi Remaja by NR 1 edit.pptPenyuluhan-Kesehatan-Reproduksi Remaja by NR 1 edit.ppt
Penyuluhan-Kesehatan-Reproduksi Remaja by NR 1 edit.ppt
 
MATERI KESPRO.pptx
MATERI KESPRO.pptxMATERI KESPRO.pptx
MATERI KESPRO.pptx
 
siklus reproduksi.pptx
siklus reproduksi.pptxsiklus reproduksi.pptx
siklus reproduksi.pptx
 
kesehatan repoduksi remaja puskesmas wirosari 1 edukasi repoduksi remaja.ppt
kesehatan repoduksi remaja puskesmas wirosari 1 edukasi repoduksi remaja.pptkesehatan repoduksi remaja puskesmas wirosari 1 edukasi repoduksi remaja.ppt
kesehatan repoduksi remaja puskesmas wirosari 1 edukasi repoduksi remaja.ppt
 
SEKSUALITAS PENJELASANA TENTANG GENDER DALAM SEKSUALITAS.pdf
SEKSUALITAS PENJELASANA TENTANG GENDER DALAM SEKSUALITAS.pdfSEKSUALITAS PENJELASANA TENTANG GENDER DALAM SEKSUALITAS.pdf
SEKSUALITAS PENJELASANA TENTANG GENDER DALAM SEKSUALITAS.pdf
 
Kespro dr.rinny
Kespro dr.rinnyKespro dr.rinny
Kespro dr.rinny
 
Fasilitasi seksualitas
Fasilitasi seksualitasFasilitasi seksualitas
Fasilitasi seksualitas
 
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA.pptxKESEHATAN REPRODUKSI REMAJA.pptx
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA.pptx
 
Fasilitasi seksualitas
Fasilitasi seksualitasFasilitasi seksualitas
Fasilitasi seksualitas
 

Recently uploaded

PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
adwinhadipurnadi
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
LisnaKhairaniNasutio
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
RheginaSalsabila
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
ratnawulokt
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptxSlide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
FiikFiik
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
hadijaul
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
nurulkarunia4
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DamianLoveChannel
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
sulastri822782
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
arikiskandar
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdfSupracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
ortopedifk
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
adevindhamebrina
 

Recently uploaded (20)

PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptxSlide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdfSupracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
 

MATERI KESPRO GIS 101221.pptx

  • 1. Pahami dan Jaga Sistem Reproduksi kita Yuh,,, Oleh :Lina Madila Amir, M.Psi, Psikolog
  • 3. re = kembali produksi = membuat atau menghasilkan Reproduksi = suatu proses kehidupan manusia dalam menghasilkan keturunan demi kelestarian hidup.
  • 4. KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA : Kesehatan reproduksi yang menyangkut sistem, fungsi dan proses reproduksi yang dimiliki oleh remaja.
  • 5. pra-remaja remaja awal remaja remaja pertengahan akhir 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 Pra-pubertas Pubertas Adolesen Sumber: F.J. Monks, Psikologi Perkembangan, (Yogyakarta:Gadjah Mada Press, 2002), hal. 262
  • 6. Kenapa KIE (Komunikasi, Informasi, dan Edukasi) Kesehatan Reproduksi menjadi penting? Perlunya KIE ( Komunikasi Informasi dan Edukasi )
  • 7. SURVEI MEMBUKTIKAN 543.100 kasus PIMS ( Penyakit Infeksi Menular Seksual ) diderita oleh kelompok usia di bawah 25 tahun (Ikatan Dokter Kulit dan kelamin Indonesia 2018). Remaja sangat berisiko tinggi terhadap IMS termasuk HIV/AIDS, (Best, 2000, Mc Cauley and Salter, 2019 WHO/UNFPA/UNICEF, 2020 ) Setiap 5 menit remaja di bawah usia 25 tahun terinfeksi HIV dan setiap menitnya 10 wanita usia 15-19 tahun melakukan aborsi tidak aman (Annual Report 2018, IPPF). >500 juta usia 10-14 tahun hidup di negara berkembang, dan rata-rata pernah melakukan hubungan suami-isteri (intercourse) pertama kali di bawah usia 15 tahun (Sedlock, 2018 US Bureau of The Cencus).
  • 9. Pendidikan kesehatan reproduksi merupakan suatu proses yang integrative dengan memadukan pengetahuan biologis, nilai moral, aspek psikologis dan berlandaskan agama. Menyesuaikan dengan kebutuhan anak, proses ini seharusnya dilakukan sejak dini mulai dari lingkungan keluarga
  • 10. Tujuan Pembelajaran KIE Kesehatan Reproduksi? 1. Melakukan KIE Kesehatan Reproduksi di kalangan anak remaja pada institusi sekolah (SMP – SMA) 2. Melakukan penyuluhan KB secara terpadu dengan pelaksanaan upaya kesehatan reproduksi di tingkat Puskesmas
  • 11. Sekilas Teori Reproduksi Seksualitas a. Pengertian Seksualitas Semua yang berhubungan dengan manusia sebagai makhluk seksual, emosi, kepribadian, sikapdll
  • 12. Arti seks 1. Jenis kelamin 2. Reproduksi seksual 3.Organ seks 4.Rangsangan / gairah seksual 5.Hubungan seks Asal kata: seks
  • 13. Asal kata: seks Arti seks 1. Jenis kelamin 2.Reproduksi seksual 3.Organ seks 4.Rangsangan / gairah seksual 5.Hubungan seks Laki-laki || Perempuan
  • 14. Asal kata: seks Arti seks 1. Jenis kelamin 2.Reproduksi seksual 3.Organ seks 4.Rangsangan / gairah seksual 5.Hubungan seks membuat bayi
  • 15. Asal kata: seks Arti seks 1. Jenis kelamin 2.Reproduksi seksual 3.Organ seks 4.Rangsangan / gairah seksual 5.Hubungan seks vagina Penis Perempuan Laki-laki
  • 16. Asal kata: seks Arti seks 1. Jenis kelamin 2.Reproduksi seksual 3.Organ seks 4.Rangsangan / gairah seksual 5.Hubungan seks Seperti getaran di dalam tubuh
  • 17. Asal kata: seks Arti seks 1. Jenis kelamin 2.Reproduksi seksual 3.Organ seks 4.Rangsangan / gairah seksual 5.Hubungan seks Organ seks laki-laki bertemu organ seks perempuan (penetrasi)
  • 18. Isu bahasan: 1. Organ reproduksi 2. Pubertas 3. Kehamilan 4. Konsekuensi HUS bebas & tidak aman: a. KTD b. Aborsi c. IMS (termasuk HIV / AIDS)
  • 19. Seksualitas b. Organ Reproduksi Perempuan 1. Ovarium 2. Fimbrae 3. Tuba falopi 4. Uterus 5. Cervix 6. Vagina 7. Mulut Vagina Laki-laki
  • 20. Laki-laki 1. Penis 2. Glans 3. Uretra 4. Vas deferens 5. Epidydimis 6. Testis 7. Scrotum 8. Kelenjar Prostat 9. Vesikula Seminalis 10. Kandung Kencing
  • 21. - Ereksi - Ejakulasi Pengerasan & pembesaran pada penis ketika pembuluh darah di penis dipenuhi dgn darah Ereksi bisa terjadi karena rangsangan seksual Ketidakmampuan ereksi lebih dikenal dengan sebutan impotensi Keluarnya air mani yang mengandung sperma melalui saluran kemih di batang penis Ejakulasi yang terjadi secara alami (tidak disadari) disebut mimpi basah. Ejakulasi yang terjadi oleh rangsangan pada diri sendiri disebut onani
  • 22. Seksualitas c. Pubertas Pengertian: Masa tubuh berubah dari anak-anak ke dewasa
  • 23. 13/14 th 11/12 th 17/18 th Kapan pubertas? • Awal • Akhir
  • 24. Kenapa bisa???? • Perubahan kerja hormon. Esterogen Progesteron Testosteron Perempuan Laki-laki
  • 25. Apa yang terjadi? Perubahan fisik –Perempuan –Laki-laki Perubahan psikologis –Perempuan –Laki-laki • Payudara • Panggul • Rambut di: •Ketiak •Sekitar vagina Lihat juga: menstruasi
  • 26. Apa yang terjadi? Perubahan fisik –Perempuan –Laki-laki Perubahan psikologis –Perempuan –Laki-laki • Suara membesar • Rambut di: •Ketiak •Atas bibir (kumis) •Bawah bibir (janggut) •Sekitar penis Lihat juga: mimpi basah
  • 27. Apa yang terjadi? Perubahan fisik –Perempuan –Laki-laki Perubahan psikologis –Perempuan –Laki-laki • Sensitif •Mudah tersinggung •Mudah marah • Irasional • Stress • Takut • Ingin mandiri • Ekspresif • Selalu ingin tahu
  • 28. Seksualitas d. Mimpi Basah Pengertian: Keluarnya cairan sperma ketika tidur. Proses: Testis memproduksi sperma tiap hari Sperma ditampung Saat penuh terjadi ejakulasi Tidak sadar (mimpi basah) Sengaja (masturbasi)
  • 29. Pernyataan tentang mimpi basah: • Semua laki-laki akan mengalami mimpi basah ketika pubertas • Bila ereksi tidak selalu harus ejakulasi • Bila tidak mimpi basah, tidak normal • Bila tidak mimpi basah, penis meledak • Penis membesar bila ditarik-tarik • Yang mimpi basah hanya anak nakal
  • 30. Seksualitas e. Menstruasi Pengertian: Proses pelepasan darah dan cairan encer dari uterus melalui vagina.
  • 31. 1. Penebalan dinding rahim 2. Pelepasan Sel Telur yang telah matang, menunggu untuk dibuahi 3. Bila tidak dibuahi, dinding rahim dan sel telur akan luruh PROSES MENSTRUASI
  • 32. Siklus Menstruasi Diagram siklus menstruasi ini hanya berlaku untuk wanita yang memiliki siklus normal 28 hari
  • 33. Pernyataan tentang menstruasi: • Yang haid adalah perempuan kotor • Selama haid tidak boleh cuci rambut • Jika haid jangan olahraga • Jika haid jangan makan yang asam
  • 34. 7 Aspek Penting dalam Pelaksanaan KIE Kesehatan Reproduksi 1. Keterpaduan 2. Mutu 3. Media & Jalur 4. Efektif 5. Dilaksanakan bertahap, berulang, dan memperhatikan kepuasan sasaran 6. Menyenangkan 7. Berkesinambungan
  • 35. TUJUAN KIE KESEHATAN REPRODUKSI Peningkatan pengetahuan Perubahan perilaku kelompok
  • 36. Strategi untuk dasar pelaksanaan KIE Kesehatan Reproduksi: 1. Advokasi 2. Bina Suasana 3. Gerakan Masyarakat
  • 37. KEKERASAN SEKSUAL "Setiap perbuatan merendahkan, menghina, menyerang, dan atau perbuatan lainnya terhadap tubuh, hasrat seksual seseorang, dan atau fungsi reproduksi, secara paksa, bertentangan dengan kehendak seseorang yang menyebabkan seseorang itu tidak mampu memberikan persetujuan dalam keadaan bebas, karena ketimpangan relasi kuasa dan atau relasi gender, yang berakibat atau dapat berakibat penderitaan atau kesengsaraan secara fisik, psikis, seksual, kerugian secara ekonomi, sosial, budaya, dan atau politik.“
  • 38. Bentuk bentuk Kekerasan seksual, ada 15 bentuk 1. Perkosaan 2. Intimidasi seksual 3. Pelecehan seksual 4. Eksploitasi seksual 5. Perdagangan perempuan untuk tujuan seksual 6. Prostitusi Paksa 7. Perbudakan seksual
  • 39. 8. Permaksaan Perkawinan 9. Permaksaan Kehamilan 10. Pemaksaan Aborsi 11. Pemaksaan Kontrasepsi 12. Penyiksaan Seksual 13. Penghukuman tidak manusiawi bernuansa seksual 14. Praktik tradisi yang membahayakan perempuan 15. Kontrol Seksual JENIS JENIS KEKERASAN SEKSUAL
  • 40. BAGAIMANA AGAR TIDAK MENJADI KORBAN KEKERASAN S EKSUAL ? 1. Tubuhmu Milikmu 2. Membedakan sentuhan 3. Membedakan Rahasia buruk dan Baik 4. Orang tualebih memperhatikan anak 5. Cari perlindungan 6. Bekali dengan pengetahuan