SlideShare a Scribd company logo
PRAKTIKUM SISTEM OPERASI
Manajemen User dan Group
Kelompok 5
3 D4 Teknik Komputer B
1. Didi Alfandi 2210181033
2. Lusiana Diyan Ningrum 2210181051
3. Aditya Yuliyanto 2210181060
PROGRAM STUDI D4 TEKNIK KOMPUTER
DEPARTEMEN TEKNIK INFORMATIKA DAN KOMPUTER
POLITEKNIK ELEKTRONIKA NEGERI SURABAYA
2020
BAB 1
PENDAHULUAN
POKOK BAHASAN:
 Manajemen user
 Manajemen group
TUJUAN BELAJAR:
Setelah mempelajari materi dalam bab ini, mahasiswa diharapkan mampu:
 Menambah, memodifikasi dan menghapus user
 Menambah dan menghapus group
BAB 2
DASAR TEORI
Pada Linux Red Hatl, informasi tentang user account dan groups disimpan
dalam beberapa file teks dalam directory /etc/. Jika sistem administrator membuat
user baru, file tersebut harus diedit atau aplikasi harus digunakan untuk perubahan
tersebut.
1. FILE /etc/passwd
File /etc/passwd adalah file yang berisi daftar user yang dipisahkan dengan
baris. Setiap baris berisi informasi mengenai :
 Username – nama user yang diketik saat login sistem
 Password – berisi password yang dienkripsi (atau x bila shadow password
digunakan)
 User ID (UID) – bilangan numerik yang ekuivalen dengan username yang
menjadi acuan sistem
 Group ID (GID) – bilangan numerik yang ekuivalen dengan nama group
primer yang menjadi acuan sistem
 GECOS – nama histori, kolom GECOS[1] bersifat opsional dan digunakan
untuk menyimpan informasi tambahan (seperti nama lengkap user)
 Home directory - path absolute untuk home directory dari user.
 Shell – program yang otomatis dijalankan bila user login. Berupa command
interpreter (biasanya disebut shell)
Contoh isi file /etc/passwd :
Baris di atas menunjukkan root user mempunyai shadow password, UID, dan GID
nya 0. User root mempunyai home directory /root/ dan menggunakan shell
/bin/bash.
2. FILE /etc/group
File /etc/group adalah file yang berisi daftar group yang dipisahkan per baris.
Setiap baris terdiri dari 4 kolom, yang berisi informasi mengenai :
 Group name – nama group
 Group password – bila di-set, mengijinkan user yang bukan bagian dari group
bergabung ke dalam group dengan menggunakan perintah newgrp dan
mengetikkan password. Jika lebih kecil dari x, maka shadow group password
digunakkan.
 Group ID (GID) – Bilangan numerik yang ekuivalen dengan group name.
 Member list – daftar user yang menjadi milik group
Contoh baris pada file /etc/group :
Baris diatas menunjukkan, group general menggunakan password shadow,
mempunyai GID 502 dan anggota juan, shelley dan bob.
3. APLIKASI USER ACCOUNT DAN GROUP
Terdapat dua tipe dasar aplikasi yang digunakan untuk mengatur user account
dan group pada sistem Linux Red Hat :
 Aplikasi Graphical User Manager
 Perintah pada virtual console
Baik aplikasi User Manager dan utilitas perintah membentuk task yang sama,
perintah mempunyai kelebihan dalam skrip yang lebih mudah diotomatisasi..
Tabel berikut berisi beberapa perintah yang umum untuk membuat dan
mengatur user command dan group :
Tabel berikut berisi beberapa perintah untuk membuat dan mengatur group :
TUGAS PENDAHULUAN :
1. Apakah dari file /etc/passwd ? jelaskan isi dari satu baris pada file ini
File /etc/passwd adalah file teks dengan satu entri per baris, mewakili akun
pengguna. Biasanya, baris pertama mendeskrpsikan pengguna root, diikuti
oleh sistem dan akun pengguna normal. Entri baru ditambahkan di akhir
file.
Setiap baris file /etc/passwd berisi tujuh bidang yang dipisahkan koma:
a Username. String yang Anda ketikkan saat masuk ke sistem. Setiap
nama pengguna harus berupa string unik pada mesin. Panjang
maksimum nama pengguna dibatasi hingga 32 karakter.
b Password. Dalam sistem Linux yang lebih lama, kata sandi user di
enkripsi dan disimpan dalam file /etc/passwd. Pada kebanyakan sistem
modern, bidang ini diset ke x, dan kata sandi user disimpan dalam file
/etc/shadow.
c UID. user identifier adalah nomor yang ditetapkan untuk setiap
pengguna. Ini digunakan oleh sistem operasi untuk membedakan
antara user satu dan user lain.
d GID. Group identifier atau Nomor ID grup, mengacu pada grup
primer dari user. Saat pengguna membuat file, grup dari file diatur ke
grup ini. Biasanya, nama grup sama dengan nama pengguna. Grup
sekunder user tercantum dalam file /etc/groups.
e GECOS atau nama lengkap pengguna. Bidang ini berisi daftar nilai
yang dipisahkan koma dengan informasi berikut:
 Nama lengkap user atau nama aplikasi..
 Nomor kamar.
 Nomor telepon kantor.
 Nomor telepon rumah.
 Informasi kontak lainnya.
f Direktori Home. jalur absolut ke direktori home. Ini berisi file dan
konfigurasi user. Secara default, direktori home user dinamai sesuai
nama akun pengguna dan dibuat di bawah direktori /home.
g Login shell. Jalur absolut ke shell login user. Ini adalah shell yang
dimulai ketika user masuk ke sistem. Pada sebagian besar distribusi
Linux, shell login default adalah Bash
2. Apakah dari file /etc/group ? jelaskan isi dari satu baris pada file ini
File /etc/group adalah file yang berisi daftar group yang dipisahkan per
baris.Setiap baris terdiri dari 4 kolom, yang berisi informasi mengenai :
- Group name — nama group.
- Group password — Bila di-set, mengijinkan user yang bukan bagian
dari groupbergabung ke dalam group dengan menggunakan printah
newgrp dan mengetikkanpassword. Jika lebih kecil dari x, maka
shadow group password digunakan.
- Group ID (GID) — Bilangan numerik yang ekuivalen dengan group
name.
- Member list — daftar user yang menjadi milik group.
Contoh baris pada file /etc/group: general:x:502:juan,shelley,bob Baris
diatas menunjukkan,group general menggunakan password shadow,
mempunyai GID 502 dan anggota juan, shelleydan bob.
3. Sebutkan perintah yang digunakan untuk membuat user baru dan berikan
contohnya
Membuat user baru di Linux Ubuntu memiliki dua perintah yang dapat
digunakan yaitu Adduser dan Useradd.
 useradd menciptakan user tanpa diminta untuk mengeset/mengatur
password. Sedangkan, adduser menciptakan user dengan
mengeset/mengatur password terlebih dahulu secara bersamaan.
 useradd menciptakan user tanpa membuat home direktorinya.
Sedangkan, adduser menciptakan user beserta home direktorinya.
 useradd menciptakan user tanpa menyertakan keterangan lengkap
mengenai user tersebut. Sedangkan, adduser menciptakan user dengan
menyertakan keterangan lengkap mengenai user tersebut.
adduser digunakan untuk membuat user baru,berserta Informasi yang
berkaitan dengan user(Password user , Full name , Room Number , dll)
dan Home Directorynya
Syntaks Perintah:
#adduser [nama_user)
Contoh Perintah :
#adduser faizalf
useradd ,digunakan hanya untuk membuat user baru tanpa informasi yang
berkaitan dengan user.
Syntaks Perintah:
#useradd [nama_user)
Contoh Perintah :
#useradd fakhri
4. Sebutkan perintah yang digunakan untuk menghapus user dan group.
Berikan contohnya
userdel, digunakan untuk menghapus user
Syntaks Perintah:
#userdel [nama_user)
Contoh Perintah :
#userdel faizalf
deluser, digunakan untuk menghapus user
Syntaks Perintah:
#deluser [nama_user)
Contoh Perintah :
#deluser fakhri
5. Apa yang dimaksud dengan perintah usermod dan groupmod ?
USERMOD : perintah yang digunakan untuk memodifikasi user acount
yang ada pada sistem linux
root@sarangpenyamun# usermod [-option] [namauser]
option yang dapat digunakan :
-L : mengunci password user
contoh :
root@sarangpenyamun# usermod -d /tmp/backup holmes
GROUPMOD : perintah yang digunakan untuk memodifikasi group
account yang ada di sistem
root@sarangpenyamun# groupmod [-option] [namagroup]
contoh :
root@sarangpenyamun# groupmod -g 999 autobots
BAB 3
PERCOBAAN
PERCOBAAN 1 : Melihat file /etc/passwd dan /etc/group
PERCOBAAN 2 : Menambah group user
PERCOBAAN 3 : Menambah User
PERCOBAAN 4 : Memodifikasi group dari user
PERCOBAAN 5 : Melihat group dari user
PERCOBAAN 6 : Mengubah password user
Tidak dapat login sebagai diane, karena password diane diatur menggunakan
usermod yang merupakan file enksripsi, sehingga tidak dapat digunakan
sebagai password untuk login.
PERCOBAAN 7 : Menghapus user
PERCOBAAN 8 : Menghapus group
PERCOBAAN 9 : Menghapus home directory
LATIHAN
BAB 4
PEMBAHASAN
Pada praktikum ini, kami belajar mengenai manajemen user dan group
pada sistem operasi Linux. Percobaan ini terbagi menjadi dua topik yakni
manajemen user dan manajemen group.
Percobaan satu untuk melihat file /etc/passwd dan /etc/group. Pada
/etc/passwd berisi : Username (nama user yang diketik saat login system),
Password (berisi pasword yang di-enkripsi (atau x bila shadow password
digunakan)), User ID (UID) (bilangan numerik yang ekuivalen dengan username
yang menjadi acuan sistem), Group ID (GID) (bilangan numerik yang ekuivalen
dengan nama group primer yang menjadi acuan sistem), GECOS (nama histori,
kolom GECOS[1] bersifat opsional dan digunakan untuk menyimpan informasi
tambahan (seperti nama lengkap user)), Home directory (path absolut untuk home
directory dari user), Shell ( program yang otomatis dijalankan bila user login.
Berupa command intepreter (biasanya disebut shell)). Sedangkan pada /etc/group
berisi : Group name (nama group), Group password (Bila di-set, mengijinkan user
yang bukan bagian dari group bergabung ke dalam group dengan menggunakan
printah newgrp dan mengetikkan password. Jika lebih kecil dari x, maka shadow
group password digunakan), Group ID (GID) (Bilangan numerik yang ekuivalen
dengan group name) dan Member list (daftar user yang menjadi milik group).
Percobaan dua merupakan percobaan untuk menambah group user dengan
menggunakan perintah #groupadd <nama group> yang mana pada percobaan ini
dicontohkan melalui perintah # groupadd friend untuk membuat group baru bernama
“friend” begitu pula dengan perintah # groupadd classmate dan # groupadd neighbor.
Kemudian untuk melihat group beserta anggotanya yang sedang aktif menggunakan
perintah # cat /etc/group.
Percobaan tiga adalah percobaan untuk menambah user. Untuk memasukkan user
ke group dapat menggunakan perintah # useradd –g <nama group> <nama user>
kemudian untuk mengetahui letak user dapat menggunakan perintah # grep <nama user>
/etc/passwd. Sedangkan untuk menambah user dilakukan dengan menggunakan perintah
# useradd <nama user> dan # passwd <nama user> digunakan untuk mengatur
password untuk user. Perintah # grep <nama user> /etc/passwd digunakan untuk
mengetahui letak user sedangkan untuk menampilkan file dan directory lengkap yang
terdapat pada /home menggunakan perintah # ls –l /home.
Percobaan empat merupakan percobaan untuk memodifikasi group dari user.
Untuk memasukkan user ke group menggunakan perintah # usermod –g <nama group1>
-G <nama group2>, <nama group3> <nama user> sedangkan untuk memasukkan user
ke group lama dan group baru menggunakan perintah # usermod –g <nama group lama>
-G <nama group baru> <nama user>. Untuk melihat group dari user menggunakan
perintah # groups <nama user>.
Percobaan enam merupakan percobaan untuk mengubah password user. Untuk
mengubah password user tertentu menggunakan perintah # passwd <nama user>
sedangkan untuk mengatur password dari user menggunakan perintah $ passwd. Untuk
memasukkan user ke group menggunakan perintah # useradd –g <nama group> <nama
user> dan untuk mengatur password untuk suatu user dapat menggunakan perintah #
usermod –p <nama user> <password>. Untuk menghapus seluruh home directory dari
user dapat menggunakan perintah # userdel –r <nama user>. Perintah # groupdel
<nama group> digunakan untuk menghapus group, sedangkan untuk menghapus
directory user menggunakan perintah # rmdir /home/<nama user>.
Dalam latihan untuk membuat tiga group, perintah groupadd <nama
group> merupakan perintah untuk membuat sebuah group yang kemudian akan
diberi user – user. Sedangkan untuk mengetahui apakah group tersebut telah
selesai dibuat maka dapat dilihat dengan menggunakan perintah cat /etc/group.
Sedangkan untuk membuat user account bagi setiap anggota group dapat
menggunakan perintah useradd –g <nama group> <nama user> yang mana
perintah ini akan membuat sebuah user di dalam sebuah group. Untuk memeriksa
kesesuaian home directory dapat menggunakan perintah cat /etc/group. Untuk
merubah password pada suatu user yaitu dengan menggunakan perintah passwd
<nama user> kemudian pada langkah selanjutnya computer akan meminta
password yang digunakan dan selanjutnya computer akan meminta konfirmasi
password. Perintah passws <nama user> berguna untuk mengganti nama password
pada user. Dan untuk melihat keanggotaan pada setiap user, dapat menggunakan
perintah groups yang kemudian diikuti dengan nama user. Perintah yang
digunakan untuk menghapus user adalah userdel <nama user> setelah perintah
dijalankan maka ketika melihat keanggotaan menggunakan perintah groups nama
user, maka user yang dihapus sudah hilang dari daftar keanggotaan.
KESIMPULAN
Pada percobaan kali ini mempelajari tentang manajemen User dan
manajemen Group yaitu menambah, memodifikasi, dan menghapus User serta
menambah dan menghapus Group. Untuk dapat menambah, menghapus atau
mengelompokkan User baru harus login sebagai root (#) , jadi seorang user tidak
dapat memodifikasi user lain, begitu pula dengan Group.

More Related Content

What's hot

Laporan praktikum i dan ii tentang mengenal perintah dasar linux ubuntu
Laporan praktikum i dan ii tentang mengenal perintah dasar linux ubuntuLaporan praktikum i dan ii tentang mengenal perintah dasar linux ubuntu
Laporan praktikum i dan ii tentang mengenal perintah dasar linux ubuntu
Melina Krisnawati
 
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docxSoal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Saprudin Eskom
 
Advance python
Advance pythonAdvance python
Advance python
pulkit agrawal
 
Modul Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek (Chap.1-6)
Modul Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek (Chap.1-6)Modul Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek (Chap.1-6)
Modul Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek (Chap.1-6)
Debby Ummul
 
Laporan Sistem Operasi Linux
Laporan Sistem Operasi LinuxLaporan Sistem Operasi Linux
Laporan Sistem Operasi Linux
Ibrahim Naki
 
Fungsi fungsi pada php - pemrograman php my sql
Fungsi fungsi pada php - pemrograman php my sqlFungsi fungsi pada php - pemrograman php my sql
Fungsi fungsi pada php - pemrograman php my sql
Deka M Wildan
 
L I N U X
L I N U XL I N U X
L I N U X
IMAT RUHIMAT
 
Kisi kisi uas struktur data
Kisi kisi uas struktur dataKisi kisi uas struktur data
Kisi kisi uas struktur dataDwi Mardianti
 
Pertemuan11 unix system call dan manajemen memory
Pertemuan11   unix system call dan manajemen memoryPertemuan11   unix system call dan manajemen memory
Pertemuan11 unix system call dan manajemen memory
Syaiful Ahdan
 
Java packages
Java packagesJava packages
Java packages
Shreyans Pathak
 
Laporan Praktikum OS
Laporan Praktikum OS Laporan Praktikum OS
Laporan Praktikum OS Ibrahim Naki
 
Laporan praktikum 4 Sistem Operasi - External Command (mem, xcopy, system, l...
Laporan praktikum 4  Sistem Operasi - External Command (mem, xcopy, system, l...Laporan praktikum 4  Sistem Operasi - External Command (mem, xcopy, system, l...
Laporan praktikum 4 Sistem Operasi - External Command (mem, xcopy, system, l...Melina Krisnawati
 
Laporan PBO pratikum 2
Laporan PBO pratikum 2Laporan PBO pratikum 2
Laporan PBO pratikum 2rahmi wahyuni
 
4.1 Operasi Dasar Singly Linked List 1 (primitive list)
4.1 Operasi Dasar Singly Linked List  1 (primitive list)4.1 Operasi Dasar Singly Linked List  1 (primitive list)
4.1 Operasi Dasar Singly Linked List 1 (primitive list)
Kelinci Coklat
 
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasiMenganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Laporan Praktikum Web dengan PHP
Laporan Praktikum Web dengan PHPLaporan Praktikum Web dengan PHP
Laporan Praktikum Web dengan PHP
Okta Riveranda
 

What's hot (20)

Laporan praktikum i dan ii tentang mengenal perintah dasar linux ubuntu
Laporan praktikum i dan ii tentang mengenal perintah dasar linux ubuntuLaporan praktikum i dan ii tentang mengenal perintah dasar linux ubuntu
Laporan praktikum i dan ii tentang mengenal perintah dasar linux ubuntu
 
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docxSoal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
Soal + jawaban PAT PBO Kelas XI RPL 2021.docx
 
Advance python
Advance pythonAdvance python
Advance python
 
Modul Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek (Chap.1-6)
Modul Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek (Chap.1-6)Modul Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek (Chap.1-6)
Modul Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek (Chap.1-6)
 
GoLang_1
GoLang_1GoLang_1
GoLang_1
 
Laporan Sistem Operasi Linux
Laporan Sistem Operasi LinuxLaporan Sistem Operasi Linux
Laporan Sistem Operasi Linux
 
Fungsi fungsi pada php - pemrograman php my sql
Fungsi fungsi pada php - pemrograman php my sqlFungsi fungsi pada php - pemrograman php my sql
Fungsi fungsi pada php - pemrograman php my sql
 
L I N U X
L I N U XL I N U X
L I N U X
 
Pertemuan 9 ok
Pertemuan 9 okPertemuan 9 ok
Pertemuan 9 ok
 
Kisi kisi uas struktur data
Kisi kisi uas struktur dataKisi kisi uas struktur data
Kisi kisi uas struktur data
 
Pertemuan11 unix system call dan manajemen memory
Pertemuan11   unix system call dan manajemen memoryPertemuan11   unix system call dan manajemen memory
Pertemuan11 unix system call dan manajemen memory
 
Java packages
Java packagesJava packages
Java packages
 
Laporan Praktikum OS
Laporan Praktikum OS Laporan Praktikum OS
Laporan Praktikum OS
 
Laporan praktikum 4 Sistem Operasi - External Command (mem, xcopy, system, l...
Laporan praktikum 4  Sistem Operasi - External Command (mem, xcopy, system, l...Laporan praktikum 4  Sistem Operasi - External Command (mem, xcopy, system, l...
Laporan praktikum 4 Sistem Operasi - External Command (mem, xcopy, system, l...
 
Laporan PBO pratikum 2
Laporan PBO pratikum 2Laporan PBO pratikum 2
Laporan PBO pratikum 2
 
4.1 Operasi Dasar Singly Linked List 1 (primitive list)
4.1 Operasi Dasar Singly Linked List  1 (primitive list)4.1 Operasi Dasar Singly Linked List  1 (primitive list)
4.1 Operasi Dasar Singly Linked List 1 (primitive list)
 
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasiMenganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
Menganalisis permasalahan pada instalasi software aplikasi
 
Soal uas struktur data
Soal uas struktur dataSoal uas struktur data
Soal uas struktur data
 
Latihan soal struktur data
Latihan soal struktur dataLatihan soal struktur data
Latihan soal struktur data
 
Laporan Praktikum Web dengan PHP
Laporan Praktikum Web dengan PHPLaporan Praktikum Web dengan PHP
Laporan Praktikum Web dengan PHP
 

Similar to Manajemen User dan Group

Manajemen user & group linux
Manajemen user & group linuxManajemen user & group linux
Manajemen user & group linux
AnwarMuhammad1
 
Manajemen user dan group
Manajemen user dan groupManajemen user dan group
Manajemen user dan group
Erhyz Ambarak
 
Praktikum 11
Praktikum 11Praktikum 11
Praktikum 11
Indra Wijaya
 
Modul_SO_Managemen User&Group
Modul_SO_Managemen User&GroupModul_SO_Managemen User&Group
Modul_SO_Managemen User&Group
Ridwan Xie
 
Pertemuan15 manajemen user dan group
Pertemuan15   manajemen user dan groupPertemuan15   manajemen user dan group
Pertemuan15 manajemen user dan group
Syaiful Ahdan
 
Manajmen user dan group
Manajmen user dan groupManajmen user dan group
Manajmen user dan group
PT.Tidore Madano
 
Manajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linuxManajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linux
Syahrul Ngadim
 
Nurtitah galela
Nurtitah galela Nurtitah galela
Nurtitah galela
ita_galela
 
tugas ke 3 Ilham daut
tugas ke 3 Ilham dauttugas ke 3 Ilham daut
tugas ke 3 Ilham daut
ilham_daut
 
Tugas sistem operasi ii (Manajemen User dan Group)
Tugas sistem operasi ii (Manajemen User dan Group)Tugas sistem operasi ii (Manajemen User dan Group)
Tugas sistem operasi ii (Manajemen User dan Group)
Nusli_kanaha11063
 
Manajemen user dan group
Manajemen user dan groupManajemen user dan group
Manajemen user dan group
Erhyz Ambarak
 
Tugas so2 3
Tugas so2 3Tugas so2 3
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
kharliem
 
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
kharliem
 
So 2 tugas 3 marsela
So 2  tugas 3 marselaSo 2  tugas 3 marsela
So 2 tugas 3 marsela
sheyllala
 
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di LinuxPanduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Sitti Maf'ula
 
Laporan Praktikum Instalasi & Konfigurasi Web Server Debian 8
Laporan Praktikum Instalasi & Konfigurasi Web Server Debian 8Laporan Praktikum Instalasi & Konfigurasi Web Server Debian 8
Laporan Praktikum Instalasi & Konfigurasi Web Server Debian 8
u344361
 
M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)
Fitrahdede
 
Js 2 asj
Js 2   asjJs 2   asj

Similar to Manajemen User dan Group (20)

Manajemen user & group linux
Manajemen user & group linuxManajemen user & group linux
Manajemen user & group linux
 
Manajemen user dan group
Manajemen user dan groupManajemen user dan group
Manajemen user dan group
 
Praktikum 11
Praktikum 11Praktikum 11
Praktikum 11
 
Modul_SO_Managemen User&Group
Modul_SO_Managemen User&GroupModul_SO_Managemen User&Group
Modul_SO_Managemen User&Group
 
Pertemuan15 manajemen user dan group
Pertemuan15   manajemen user dan groupPertemuan15   manajemen user dan group
Pertemuan15 manajemen user dan group
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Manajmen user dan group
Manajmen user dan groupManajmen user dan group
Manajmen user dan group
 
Manajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linuxManajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linux
 
Nurtitah galela
Nurtitah galela Nurtitah galela
Nurtitah galela
 
tugas ke 3 Ilham daut
tugas ke 3 Ilham dauttugas ke 3 Ilham daut
tugas ke 3 Ilham daut
 
Tugas sistem operasi ii (Manajemen User dan Group)
Tugas sistem operasi ii (Manajemen User dan Group)Tugas sistem operasi ii (Manajemen User dan Group)
Tugas sistem operasi ii (Manajemen User dan Group)
 
Manajemen user dan group
Manajemen user dan groupManajemen user dan group
Manajemen user dan group
 
Tugas so2 3
Tugas so2 3Tugas so2 3
Tugas so2 3
 
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
 
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
 
So 2 tugas 3 marsela
So 2  tugas 3 marselaSo 2  tugas 3 marsela
So 2 tugas 3 marsela
 
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di LinuxPanduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
 
Laporan Praktikum Instalasi & Konfigurasi Web Server Debian 8
Laporan Praktikum Instalasi & Konfigurasi Web Server Debian 8Laporan Praktikum Instalasi & Konfigurasi Web Server Debian 8
Laporan Praktikum Instalasi & Konfigurasi Web Server Debian 8
 
M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)
 
Js 2 asj
Js 2   asjJs 2   asj
Js 2 asj
 

More from Lusiana Diyan

Komunikasi Bisnis yang Efektif
Komunikasi Bisnis yang EfektifKomunikasi Bisnis yang Efektif
Komunikasi Bisnis yang Efektif
Lusiana Diyan
 
Berkomunikasi dalam Tim
Berkomunikasi dalam TimBerkomunikasi dalam Tim
Berkomunikasi dalam Tim
Lusiana Diyan
 
Berkomunikasi di Dunia dengan Keragaman
Berkomunikasi di Dunia dengan KeragamanBerkomunikasi di Dunia dengan Keragaman
Berkomunikasi di Dunia dengan Keragaman
Lusiana Diyan
 
Menulis Pesan Bisnis
Menulis Pesan BisnisMenulis Pesan Bisnis
Menulis Pesan Bisnis
Lusiana Diyan
 
Kemampuan Berkomunikasi 6 - Menyelesaikan Pesan Bisnis
Kemampuan Berkomunikasi 6 - Menyelesaikan Pesan BisnisKemampuan Berkomunikasi 6 - Menyelesaikan Pesan Bisnis
Kemampuan Berkomunikasi 6 - Menyelesaikan Pesan Bisnis
Lusiana Diyan
 
Menulis Pesan Bisnis
Menulis Pesan BisnisMenulis Pesan Bisnis
Menulis Pesan Bisnis
Lusiana Diyan
 
Vocabulary Engineering Enrichment 3
Vocabulary Engineering Enrichment 3Vocabulary Engineering Enrichment 3
Vocabulary Engineering Enrichment 3
Lusiana Diyan
 
Vocabulary Engineering Enrichment 2
Vocabulary Engineering Enrichment 2Vocabulary Engineering Enrichment 2
Vocabulary Engineering Enrichment 2
Lusiana Diyan
 
Vocabulary Engineering Enrichment
Vocabulary Engineering EnrichmentVocabulary Engineering Enrichment
Vocabulary Engineering Enrichment
Lusiana Diyan
 
DESIGN THINGKING & PROJECT MANAGEMENT
DESIGN THINGKING & PROJECT MANAGEMENTDESIGN THINGKING & PROJECT MANAGEMENT
DESIGN THINGKING & PROJECT MANAGEMENT
Lusiana Diyan
 
Tutorial Membuat Simple Crane Menggunakan Coppeliasim
Tutorial Membuat Simple Crane Menggunakan CoppeliasimTutorial Membuat Simple Crane Menggunakan Coppeliasim
Tutorial Membuat Simple Crane Menggunakan Coppeliasim
Lusiana Diyan
 
CRUD pada Android Studio menggunakan MySQL
CRUD pada Android Studio menggunakan MySQLCRUD pada Android Studio menggunakan MySQL
CRUD pada Android Studio menggunakan MySQL
Lusiana Diyan
 
Kontrol LED melalui Web Server
Kontrol LED melalui Web ServerKontrol LED melalui Web Server
Kontrol LED melalui Web Server
Lusiana Diyan
 
Installasi NodeMCU
Installasi NodeMCUInstallasi NodeMCU
Installasi NodeMCU
Lusiana Diyan
 
Akses GPIO pada Raspberry Pi
Akses GPIO pada Raspberry PiAkses GPIO pada Raspberry Pi
Akses GPIO pada Raspberry Pi
Lusiana Diyan
 
Building A Simple Robot in VREP
Building A Simple Robot in VREPBuilding A Simple Robot in VREP
Building A Simple Robot in VREP
Lusiana Diyan
 
Tutorial Menggunakan Software Eagle
Tutorial Menggunakan Software EagleTutorial Menggunakan Software Eagle
Tutorial Menggunakan Software Eagle
Lusiana Diyan
 
Proses Rekayasa Perangkat Lunak
Proses Rekayasa Perangkat LunakProses Rekayasa Perangkat Lunak
Proses Rekayasa Perangkat Lunak
Lusiana Diyan
 
Produk Rekasaya Perangkat Lunak
Produk Rekasaya Perangkat LunakProduk Rekasaya Perangkat Lunak
Produk Rekasaya Perangkat Lunak
Lusiana Diyan
 
Open Loop Analog Control System - Motor DC
Open Loop Analog Control System - Motor DCOpen Loop Analog Control System - Motor DC
Open Loop Analog Control System - Motor DC
Lusiana Diyan
 

More from Lusiana Diyan (20)

Komunikasi Bisnis yang Efektif
Komunikasi Bisnis yang EfektifKomunikasi Bisnis yang Efektif
Komunikasi Bisnis yang Efektif
 
Berkomunikasi dalam Tim
Berkomunikasi dalam TimBerkomunikasi dalam Tim
Berkomunikasi dalam Tim
 
Berkomunikasi di Dunia dengan Keragaman
Berkomunikasi di Dunia dengan KeragamanBerkomunikasi di Dunia dengan Keragaman
Berkomunikasi di Dunia dengan Keragaman
 
Menulis Pesan Bisnis
Menulis Pesan BisnisMenulis Pesan Bisnis
Menulis Pesan Bisnis
 
Kemampuan Berkomunikasi 6 - Menyelesaikan Pesan Bisnis
Kemampuan Berkomunikasi 6 - Menyelesaikan Pesan BisnisKemampuan Berkomunikasi 6 - Menyelesaikan Pesan Bisnis
Kemampuan Berkomunikasi 6 - Menyelesaikan Pesan Bisnis
 
Menulis Pesan Bisnis
Menulis Pesan BisnisMenulis Pesan Bisnis
Menulis Pesan Bisnis
 
Vocabulary Engineering Enrichment 3
Vocabulary Engineering Enrichment 3Vocabulary Engineering Enrichment 3
Vocabulary Engineering Enrichment 3
 
Vocabulary Engineering Enrichment 2
Vocabulary Engineering Enrichment 2Vocabulary Engineering Enrichment 2
Vocabulary Engineering Enrichment 2
 
Vocabulary Engineering Enrichment
Vocabulary Engineering EnrichmentVocabulary Engineering Enrichment
Vocabulary Engineering Enrichment
 
DESIGN THINGKING & PROJECT MANAGEMENT
DESIGN THINGKING & PROJECT MANAGEMENTDESIGN THINGKING & PROJECT MANAGEMENT
DESIGN THINGKING & PROJECT MANAGEMENT
 
Tutorial Membuat Simple Crane Menggunakan Coppeliasim
Tutorial Membuat Simple Crane Menggunakan CoppeliasimTutorial Membuat Simple Crane Menggunakan Coppeliasim
Tutorial Membuat Simple Crane Menggunakan Coppeliasim
 
CRUD pada Android Studio menggunakan MySQL
CRUD pada Android Studio menggunakan MySQLCRUD pada Android Studio menggunakan MySQL
CRUD pada Android Studio menggunakan MySQL
 
Kontrol LED melalui Web Server
Kontrol LED melalui Web ServerKontrol LED melalui Web Server
Kontrol LED melalui Web Server
 
Installasi NodeMCU
Installasi NodeMCUInstallasi NodeMCU
Installasi NodeMCU
 
Akses GPIO pada Raspberry Pi
Akses GPIO pada Raspberry PiAkses GPIO pada Raspberry Pi
Akses GPIO pada Raspberry Pi
 
Building A Simple Robot in VREP
Building A Simple Robot in VREPBuilding A Simple Robot in VREP
Building A Simple Robot in VREP
 
Tutorial Menggunakan Software Eagle
Tutorial Menggunakan Software EagleTutorial Menggunakan Software Eagle
Tutorial Menggunakan Software Eagle
 
Proses Rekayasa Perangkat Lunak
Proses Rekayasa Perangkat LunakProses Rekayasa Perangkat Lunak
Proses Rekayasa Perangkat Lunak
 
Produk Rekasaya Perangkat Lunak
Produk Rekasaya Perangkat LunakProduk Rekasaya Perangkat Lunak
Produk Rekasaya Perangkat Lunak
 
Open Loop Analog Control System - Motor DC
Open Loop Analog Control System - Motor DCOpen Loop Analog Control System - Motor DC
Open Loop Analog Control System - Motor DC
 

Recently uploaded

SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
AnandhaAdkhaM1
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
muhammadiswahyudi12
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
nadiafebianti2
 
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
ssuser2537c0
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
AdityaWahyuDewangga1
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
HADIANNAS
 

Recently uploaded (11)

SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptxNADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
NADIA FEBIANTI TUGAS PPT(GAMMA APP).pptx
 
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptxMetode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
Metode Clayperon (Persamaan Tiga Momen) untuk balok menerus.pptx
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
 

Manajemen User dan Group

  • 1. PRAKTIKUM SISTEM OPERASI Manajemen User dan Group Kelompok 5 3 D4 Teknik Komputer B 1. Didi Alfandi 2210181033 2. Lusiana Diyan Ningrum 2210181051 3. Aditya Yuliyanto 2210181060 PROGRAM STUDI D4 TEKNIK KOMPUTER DEPARTEMEN TEKNIK INFORMATIKA DAN KOMPUTER POLITEKNIK ELEKTRONIKA NEGERI SURABAYA 2020
  • 2. BAB 1 PENDAHULUAN POKOK BAHASAN:  Manajemen user  Manajemen group TUJUAN BELAJAR: Setelah mempelajari materi dalam bab ini, mahasiswa diharapkan mampu:  Menambah, memodifikasi dan menghapus user  Menambah dan menghapus group
  • 3. BAB 2 DASAR TEORI Pada Linux Red Hatl, informasi tentang user account dan groups disimpan dalam beberapa file teks dalam directory /etc/. Jika sistem administrator membuat user baru, file tersebut harus diedit atau aplikasi harus digunakan untuk perubahan tersebut. 1. FILE /etc/passwd File /etc/passwd adalah file yang berisi daftar user yang dipisahkan dengan baris. Setiap baris berisi informasi mengenai :  Username – nama user yang diketik saat login sistem  Password – berisi password yang dienkripsi (atau x bila shadow password digunakan)  User ID (UID) – bilangan numerik yang ekuivalen dengan username yang menjadi acuan sistem  Group ID (GID) – bilangan numerik yang ekuivalen dengan nama group primer yang menjadi acuan sistem  GECOS – nama histori, kolom GECOS[1] bersifat opsional dan digunakan untuk menyimpan informasi tambahan (seperti nama lengkap user)  Home directory - path absolute untuk home directory dari user.  Shell – program yang otomatis dijalankan bila user login. Berupa command interpreter (biasanya disebut shell) Contoh isi file /etc/passwd : Baris di atas menunjukkan root user mempunyai shadow password, UID, dan GID nya 0. User root mempunyai home directory /root/ dan menggunakan shell /bin/bash. 2. FILE /etc/group File /etc/group adalah file yang berisi daftar group yang dipisahkan per baris. Setiap baris terdiri dari 4 kolom, yang berisi informasi mengenai :
  • 4.  Group name – nama group  Group password – bila di-set, mengijinkan user yang bukan bagian dari group bergabung ke dalam group dengan menggunakan perintah newgrp dan mengetikkan password. Jika lebih kecil dari x, maka shadow group password digunakkan.  Group ID (GID) – Bilangan numerik yang ekuivalen dengan group name.  Member list – daftar user yang menjadi milik group Contoh baris pada file /etc/group : Baris diatas menunjukkan, group general menggunakan password shadow, mempunyai GID 502 dan anggota juan, shelley dan bob. 3. APLIKASI USER ACCOUNT DAN GROUP Terdapat dua tipe dasar aplikasi yang digunakan untuk mengatur user account dan group pada sistem Linux Red Hat :  Aplikasi Graphical User Manager  Perintah pada virtual console Baik aplikasi User Manager dan utilitas perintah membentuk task yang sama, perintah mempunyai kelebihan dalam skrip yang lebih mudah diotomatisasi.. Tabel berikut berisi beberapa perintah yang umum untuk membuat dan mengatur user command dan group :
  • 5. Tabel berikut berisi beberapa perintah untuk membuat dan mengatur group :
  • 6. TUGAS PENDAHULUAN : 1. Apakah dari file /etc/passwd ? jelaskan isi dari satu baris pada file ini File /etc/passwd adalah file teks dengan satu entri per baris, mewakili akun pengguna. Biasanya, baris pertama mendeskrpsikan pengguna root, diikuti oleh sistem dan akun pengguna normal. Entri baru ditambahkan di akhir file. Setiap baris file /etc/passwd berisi tujuh bidang yang dipisahkan koma: a Username. String yang Anda ketikkan saat masuk ke sistem. Setiap nama pengguna harus berupa string unik pada mesin. Panjang maksimum nama pengguna dibatasi hingga 32 karakter. b Password. Dalam sistem Linux yang lebih lama, kata sandi user di enkripsi dan disimpan dalam file /etc/passwd. Pada kebanyakan sistem modern, bidang ini diset ke x, dan kata sandi user disimpan dalam file /etc/shadow. c UID. user identifier adalah nomor yang ditetapkan untuk setiap pengguna. Ini digunakan oleh sistem operasi untuk membedakan antara user satu dan user lain. d GID. Group identifier atau Nomor ID grup, mengacu pada grup primer dari user. Saat pengguna membuat file, grup dari file diatur ke grup ini. Biasanya, nama grup sama dengan nama pengguna. Grup sekunder user tercantum dalam file /etc/groups.
  • 7. e GECOS atau nama lengkap pengguna. Bidang ini berisi daftar nilai yang dipisahkan koma dengan informasi berikut:  Nama lengkap user atau nama aplikasi..  Nomor kamar.  Nomor telepon kantor.  Nomor telepon rumah.  Informasi kontak lainnya. f Direktori Home. jalur absolut ke direktori home. Ini berisi file dan konfigurasi user. Secara default, direktori home user dinamai sesuai nama akun pengguna dan dibuat di bawah direktori /home. g Login shell. Jalur absolut ke shell login user. Ini adalah shell yang dimulai ketika user masuk ke sistem. Pada sebagian besar distribusi Linux, shell login default adalah Bash 2. Apakah dari file /etc/group ? jelaskan isi dari satu baris pada file ini File /etc/group adalah file yang berisi daftar group yang dipisahkan per baris.Setiap baris terdiri dari 4 kolom, yang berisi informasi mengenai : - Group name — nama group. - Group password — Bila di-set, mengijinkan user yang bukan bagian dari groupbergabung ke dalam group dengan menggunakan printah newgrp dan mengetikkanpassword. Jika lebih kecil dari x, maka shadow group password digunakan. - Group ID (GID) — Bilangan numerik yang ekuivalen dengan group name. - Member list — daftar user yang menjadi milik group. Contoh baris pada file /etc/group: general:x:502:juan,shelley,bob Baris diatas menunjukkan,group general menggunakan password shadow, mempunyai GID 502 dan anggota juan, shelleydan bob.
  • 8. 3. Sebutkan perintah yang digunakan untuk membuat user baru dan berikan contohnya Membuat user baru di Linux Ubuntu memiliki dua perintah yang dapat digunakan yaitu Adduser dan Useradd.  useradd menciptakan user tanpa diminta untuk mengeset/mengatur password. Sedangkan, adduser menciptakan user dengan mengeset/mengatur password terlebih dahulu secara bersamaan.  useradd menciptakan user tanpa membuat home direktorinya. Sedangkan, adduser menciptakan user beserta home direktorinya.  useradd menciptakan user tanpa menyertakan keterangan lengkap mengenai user tersebut. Sedangkan, adduser menciptakan user dengan menyertakan keterangan lengkap mengenai user tersebut. adduser digunakan untuk membuat user baru,berserta Informasi yang berkaitan dengan user(Password user , Full name , Room Number , dll) dan Home Directorynya Syntaks Perintah: #adduser [nama_user) Contoh Perintah : #adduser faizalf useradd ,digunakan hanya untuk membuat user baru tanpa informasi yang berkaitan dengan user. Syntaks Perintah: #useradd [nama_user) Contoh Perintah : #useradd fakhri
  • 9. 4. Sebutkan perintah yang digunakan untuk menghapus user dan group. Berikan contohnya userdel, digunakan untuk menghapus user Syntaks Perintah: #userdel [nama_user) Contoh Perintah : #userdel faizalf deluser, digunakan untuk menghapus user Syntaks Perintah: #deluser [nama_user) Contoh Perintah : #deluser fakhri 5. Apa yang dimaksud dengan perintah usermod dan groupmod ? USERMOD : perintah yang digunakan untuk memodifikasi user acount yang ada pada sistem linux root@sarangpenyamun# usermod [-option] [namauser] option yang dapat digunakan : -L : mengunci password user contoh : root@sarangpenyamun# usermod -d /tmp/backup holmes GROUPMOD : perintah yang digunakan untuk memodifikasi group account yang ada di sistem root@sarangpenyamun# groupmod [-option] [namagroup] contoh : root@sarangpenyamun# groupmod -g 999 autobots
  • 10. BAB 3 PERCOBAAN PERCOBAAN 1 : Melihat file /etc/passwd dan /etc/group PERCOBAAN 2 : Menambah group user PERCOBAAN 3 : Menambah User PERCOBAAN 4 : Memodifikasi group dari user PERCOBAAN 5 : Melihat group dari user
  • 11. PERCOBAAN 6 : Mengubah password user Tidak dapat login sebagai diane, karena password diane diatur menggunakan usermod yang merupakan file enksripsi, sehingga tidak dapat digunakan sebagai password untuk login. PERCOBAAN 7 : Menghapus user PERCOBAAN 8 : Menghapus group PERCOBAAN 9 : Menghapus home directory
  • 13. BAB 4 PEMBAHASAN Pada praktikum ini, kami belajar mengenai manajemen user dan group pada sistem operasi Linux. Percobaan ini terbagi menjadi dua topik yakni manajemen user dan manajemen group. Percobaan satu untuk melihat file /etc/passwd dan /etc/group. Pada /etc/passwd berisi : Username (nama user yang diketik saat login system), Password (berisi pasword yang di-enkripsi (atau x bila shadow password digunakan)), User ID (UID) (bilangan numerik yang ekuivalen dengan username yang menjadi acuan sistem), Group ID (GID) (bilangan numerik yang ekuivalen dengan nama group primer yang menjadi acuan sistem), GECOS (nama histori, kolom GECOS[1] bersifat opsional dan digunakan untuk menyimpan informasi tambahan (seperti nama lengkap user)), Home directory (path absolut untuk home directory dari user), Shell ( program yang otomatis dijalankan bila user login. Berupa command intepreter (biasanya disebut shell)). Sedangkan pada /etc/group berisi : Group name (nama group), Group password (Bila di-set, mengijinkan user yang bukan bagian dari group bergabung ke dalam group dengan menggunakan printah newgrp dan mengetikkan password. Jika lebih kecil dari x, maka shadow group password digunakan), Group ID (GID) (Bilangan numerik yang ekuivalen dengan group name) dan Member list (daftar user yang menjadi milik group). Percobaan dua merupakan percobaan untuk menambah group user dengan menggunakan perintah #groupadd <nama group> yang mana pada percobaan ini dicontohkan melalui perintah # groupadd friend untuk membuat group baru bernama “friend” begitu pula dengan perintah # groupadd classmate dan # groupadd neighbor. Kemudian untuk melihat group beserta anggotanya yang sedang aktif menggunakan perintah # cat /etc/group. Percobaan tiga adalah percobaan untuk menambah user. Untuk memasukkan user ke group dapat menggunakan perintah # useradd –g <nama group> <nama user> kemudian untuk mengetahui letak user dapat menggunakan perintah # grep <nama user> /etc/passwd. Sedangkan untuk menambah user dilakukan dengan menggunakan perintah # useradd <nama user> dan # passwd <nama user> digunakan untuk mengatur
  • 14. password untuk user. Perintah # grep <nama user> /etc/passwd digunakan untuk mengetahui letak user sedangkan untuk menampilkan file dan directory lengkap yang terdapat pada /home menggunakan perintah # ls –l /home. Percobaan empat merupakan percobaan untuk memodifikasi group dari user. Untuk memasukkan user ke group menggunakan perintah # usermod –g <nama group1> -G <nama group2>, <nama group3> <nama user> sedangkan untuk memasukkan user ke group lama dan group baru menggunakan perintah # usermod –g <nama group lama> -G <nama group baru> <nama user>. Untuk melihat group dari user menggunakan perintah # groups <nama user>. Percobaan enam merupakan percobaan untuk mengubah password user. Untuk mengubah password user tertentu menggunakan perintah # passwd <nama user> sedangkan untuk mengatur password dari user menggunakan perintah $ passwd. Untuk memasukkan user ke group menggunakan perintah # useradd –g <nama group> <nama user> dan untuk mengatur password untuk suatu user dapat menggunakan perintah # usermod –p <nama user> <password>. Untuk menghapus seluruh home directory dari user dapat menggunakan perintah # userdel –r <nama user>. Perintah # groupdel <nama group> digunakan untuk menghapus group, sedangkan untuk menghapus directory user menggunakan perintah # rmdir /home/<nama user>. Dalam latihan untuk membuat tiga group, perintah groupadd <nama group> merupakan perintah untuk membuat sebuah group yang kemudian akan diberi user – user. Sedangkan untuk mengetahui apakah group tersebut telah selesai dibuat maka dapat dilihat dengan menggunakan perintah cat /etc/group. Sedangkan untuk membuat user account bagi setiap anggota group dapat menggunakan perintah useradd –g <nama group> <nama user> yang mana perintah ini akan membuat sebuah user di dalam sebuah group. Untuk memeriksa kesesuaian home directory dapat menggunakan perintah cat /etc/group. Untuk merubah password pada suatu user yaitu dengan menggunakan perintah passwd <nama user> kemudian pada langkah selanjutnya computer akan meminta password yang digunakan dan selanjutnya computer akan meminta konfirmasi password. Perintah passws <nama user> berguna untuk mengganti nama password pada user. Dan untuk melihat keanggotaan pada setiap user, dapat menggunakan perintah groups yang kemudian diikuti dengan nama user. Perintah yang
  • 15. digunakan untuk menghapus user adalah userdel <nama user> setelah perintah dijalankan maka ketika melihat keanggotaan menggunakan perintah groups nama user, maka user yang dihapus sudah hilang dari daftar keanggotaan. KESIMPULAN Pada percobaan kali ini mempelajari tentang manajemen User dan manajemen Group yaitu menambah, memodifikasi, dan menghapus User serta menambah dan menghapus Group. Untuk dapat menambah, menghapus atau mengelompokkan User baru harus login sebagai root (#) , jadi seorang user tidak dapat memodifikasi user lain, begitu pula dengan Group.