SlideShare a Scribd company logo
SMK NEGERI 5 PADANG
TEKNIK KOMPUTER JARINGAN
JOB SHEET PRAKTIKUM
Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan
XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45”
SOP Halaman : Nomor : 1
1
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Mampu menggunakan perintah/command line, mampu mengelola
dan merencanakan hak akses yang diberikan pada user dan root serta
melakukan pengelompokkan sesuai grup akses.
B. ALAT DAN BAHAN
1. Personal komputer dengan sistem operasi Debian 5.0
2. Koneksi internet
C. TEORI SINGKAT
1. Command Line Linux
Sepertihalnya bila kita mengetikkan perintah diDOS,command line
atau baris perintah di Linux juga diketikkan di prompt dan diakhiri enter
untuk mengeksekusi perintah tersebut. Setiap pemakai Linux harus
mempunyai nama login (user account) yang sebelumnya harus
didaftarkan pada administrator sistem, nama login pada umumnya
dibatasi maksimum 8 karakter dan umumnya dalam huruf kecil. Prompt
dari shell bash pada Linux menggunakan tanda “$”. Sebuah sesi pada
Linux pada umumnya terdiri dari:
● Login
● Bekerja dengan shell/menjalankan aplikasi
● Logout
Tergantung atas shellyang digunakan, pada Linux bash maka pada
proses login akan mengeksekusi program /etc/profile (untuk semua
pemakai) dan berkas bash_profile di direktori HOME masing-masing.
Sedangkan pada saat logout, maka program shell bash akan
SMK NEGERI 5 PADANG
TEKNIK KOMPUTER JARINGAN
JOB SHEET PRAKTIKUM
Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan
XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45”
SOP Halaman : Nomor : 1
2
mengeksekusiberkas yang bernama bash_logout.Format perintah Linux
standar mempunyai format sebagai berikut:
$nama_perintah [pilihan] [argumen]
Pilihan adalah option yang dimulai dengan tanda minus (-).
Argumen dapat kosong, satu atau beberapa beberapa argumen
(parameter).
Untuk mengetahui lebih detail lagi fungsi-fungsi suatu perintah, Anda
dapat melihat manualnya, misalnya dengan mengetikkan perintah man:
Contoh :
$ man ls
Manual tersebut akan menampilkan bagaimana cara penggunaan
perintah lsitu secara lengkap.
2. User Management
Manajemen user dan group merupakan elemen dasar dalam
administrasi sistem operasi Linux. User dalam hal ini dapat berupa akun
atau akun yang dimiliki dan digunakan oleh sebuah aplikasi. Grup
SMK NEGERI 5 PADANG
TEKNIK KOMPUTER JARINGAN
JOB SHEET PRAKTIKUM
Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan
XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45”
SOP Halaman : Nomor : 1
3
merupakan ekspresi logikal organisasi yaitu sekelompok user yang
secara bersama mempunyai tujuan yang sama. User dalam satu grup
dapat mempunyai akses yang sama baik membaca, menambah, atau
menghapus. Setiap user atau grup mempunyai nomoridentitas unik yang
dikenal dengan nama UserID (UID) dan GroupID (GID). Berikut adalah
perintah-perintah yang dapat digunakan untuk melakukan pengelolaan
user dan grup.
● Useradd, usermod, userdel, merupakan standar yang digunakan
untuk menambah, mengubah, dan menghapus user.
● Groupadd, groupmod, groupdel, merupakan standar yang
digunakan untuk menambah, mengubah, dan menghapus group.
● Gpasswd, standar yang digunakan untuk mengelola berkas
/etc/groups.
● Pwck, grpck, perintah yang digunakan untuk memverifikasi
password, group, dan file shadow.
● Pwconv, pwunconv, perintah yang digunakan untuk melakukan
konversi password standar ke password shadow
D. LANGKAH KERJA
1. Pastikan sudah berada pada mode Command Line atau terminal,
lalu coba beberapa contoh command berikut:
ls : melihat isi direktori yang aktif
contoh : debian:/# cd /root
debian:/root# ls → menampilkan isi direktori root
cat : melihat isi file secara keseluruhan
SMK NEGERI 5 PADANG
TEKNIK KOMPUTER JARINGAN
JOB SHEET PRAKTIKUM
Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan
XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45”
SOP Halaman : Nomor : 1
4
contoh : debian:/# cat [nama_file]
more :menampilkan isi file per layer
contoh : debian:/#more [nama_file]
tail : menampilkan sepuluh baris terakhir
contoh: debian:/#tail [nama_file]
less : melihat isi file tetapi yang bisa discroll
contoh: debian:/#less [nama_file]
cp : mengkopi file
contoh: debian:/#cp file1 /home mengkopifile1 dari root ke
direktori home
mv : memindahkan file
contoh: debian:/#mv file1 /home
rm : menghapus file
contoh: debian:/#rm [nama_file]
mkdir : membuat direktori
contoh: debian:/#mkdir [nama_direktori]
rmdir : menghapus direktori
contoh: debian:/#rmdir [nama_direktori]
cd : pindah direktori
SMK NEGERI 5 PADANG
TEKNIK KOMPUTER JARINGAN
JOB SHEET PRAKTIKUM
Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan
XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45”
SOP Halaman : Nomor : 1
5
contoh: debian:/#cd root — pindah ke direktori root
2. Amati fungsi dari setiap command yang digunakan, perhatikan
dampak yang diakibatkan setiap kali selesai melakukan eksekusi
suatu command.
3. Membuat User
Untuk membuat user dan group hanya dapat dilakukan oleh super
user “root”. Perintah untuk membuat user baru adalah
adduser[spasi]nama_user sedangkan untuk mengisi
password user yang dibuat passwd[spasi]nama_user
Berikut ini contoh penggunaannya:
#adduser hadiks
#passwd hadiks
New UNIX password:
Retype new UNIX password:
passwd: all authentication tokens updated
successfully
Beberapa informasi yang perlu diketahui pada perintah diatas
adalah:
● Home direktori user sama dengan nama user /home/hadiks
● Shell bash yang digunakan adalah /bin/bash
● user “hadiks” tersebut tidak memiliki expired date
Mengganti password baru cukup menjalankan perintah
psswd[spasi]nama_user.
SMK NEGERI 5 PADANG
TEKNIK KOMPUTER JARINGAN
JOB SHEET PRAKTIKUM
Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan
XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45”
SOP Halaman : Nomor : 1
6
#passwd hadiks
Changing password for user farro.
New UNIX password:
Retype new UNIX password:
passwd: all authentication tokens updated
successfully
4. Menghapus User
Untuk menghapus user jalankan perintah berikut ini:
#userdel hadiks
atau
#userdel -r hadiks
catatan: menghapus dengan menggunakan opsi -r, akan
menghapus secara
keseluruhan direktori user tersebut.
5. Membuat Group
Berikut ini contohpenggunaan membuatgroup,dengan nama senja
#groupadd senja
a. Menentukan Administrator dan member group airputih
#gpasswd -A senja -M bobo,boncu senja
Catatan: opsi -A adalah user administrator adalah “hadiks”, dan
opsi -M adalah user member, yaitu “bobo”, dan “boncu”
SMK NEGERI 5 PADANG
TEKNIK KOMPUTER JARINGAN
JOB SHEET PRAKTIKUM
Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan
XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45”
SOP Halaman : Nomor : 1
7
b. Memberikan password group airputih
#gpasswd airputih
Changing the password for group aples
New Password:
Re-enter new password:
c. Menambah dan menghapus member dari group senja
#gpasswd -a cikung
Adding user cikung to group senja
#gpasswd -d cikung
Removing user cikung from group senja
Catatan: opsi -a menambah user baru, dan opsi -d menghapus
user.
d. Login pada group airputih dengan perintah newgrp
Karena user “hadiks” merupakan admin group maka diminta
konfirmasi password group sedangkan untuk user memberyaitu
“bobo”, dan “boncu” tidak diminta konfirmasi password group.
[hadiks@ap-desktop ~]$ mkdir share
[hadiks@ap-desktop ~]$ ls -l
drwxr-xr-x 2 hadiks senja 1024 Mar 11 01:02
share/
e. Untuk mengetahuidaftar group tertentu jalankan perintah berikut
[hadiks@ap-desktop ~]$ groups
senja hadiks
f. Keluar dari group airputih
SMK NEGERI 5 PADANG
TEKNIK KOMPUTER JARINGAN
JOB SHEET PRAKTIKUM
Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan
XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45”
SOP Halaman : Nomor : 1
8
[ haddiks@ap-desktop ~]$ exit
6. Menghapus Grup
Perintah untuk menghapus group adalah
groupdel[spasi]nama_group.
#groupdel senja
E. TUGAS
1. Buat beberapa user, seperti : Majid, Adi, Lisa, Putri, Budi, Andi
2. User yang telah dibuat dikelompokkan menjadi beberapa grup
seperti
Group TKJ A, user : Majid, Adi, Lisa
Group TKJ B, user : Putri, Budi, Andi
3. Buat laporan praktikum.

More Related Content

What's hot

Mod -2_-_so_-_2013-2014
Mod  -2_-_so_-_2013-2014Mod  -2_-_so_-_2013-2014
Mod -2_-_so_-_2013-2014day_aftercoma
 
LAPORAN 15 SISTEM OPERASI Manajemen User dan Group
LAPORAN 15 SISTEM OPERASI Manajemen User dan GroupLAPORAN 15 SISTEM OPERASI Manajemen User dan Group
LAPORAN 15 SISTEM OPERASI Manajemen User dan Group
Ibrahim Naki
 
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
muhdin_dahlan
 
Bab 4 sistem file gnu linux
Bab 4 sistem file gnu linuxBab 4 sistem file gnu linux
Bab 4 sistem file gnu linuxDidit Septiawan
 
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materiSistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
Ilham Arfian
 
Manajemen file permission
Manajemen file permissionManajemen file permission
Manajemen file permission
Rizal Arifin
 
Sistem Operasi II
Sistem Operasi IISistem Operasi II
Sistem Operasi II
Kho_Ai
 
Manajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linuxManajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linux
Syahrul Ngadim
 
tugas ke 3 Ilham daut
tugas ke 3 Ilham dauttugas ke 3 Ilham daut
tugas ke 3 Ilham daut
ilham_daut
 
Nurtitah galela
Nurtitah galela Nurtitah galela
Nurtitah galela
ita_galela
 
Manajemen User dan Group
Manajemen User dan GroupManajemen User dan Group
Manajemen User dan Group
Lusiana Diyan
 
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugasSistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
Ilham Arfian
 
Sistem File
Sistem FileSistem File
Sistem File
Lusiana Diyan
 
Tugas management File Dan Group
Tugas management File Dan GroupTugas management File Dan Group
Tugas management File Dan Group
romi1999
 
01 perintah dasar_linux
01 perintah dasar_linux01 perintah dasar_linux
01 perintah dasar_linuxsulaiman yunus
 
Perintah dasar linux
Perintah dasar linuxPerintah dasar linux
Perintah dasar linuxdindasilvana
 

What's hot (18)

Mod -2_-_so_-_2013-2014
Mod  -2_-_so_-_2013-2014Mod  -2_-_so_-_2013-2014
Mod -2_-_so_-_2013-2014
 
LAPORAN 15 SISTEM OPERASI Manajemen User dan Group
LAPORAN 15 SISTEM OPERASI Manajemen User dan GroupLAPORAN 15 SISTEM OPERASI Manajemen User dan Group
LAPORAN 15 SISTEM OPERASI Manajemen User dan Group
 
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
 
Bab 4 sistem file gnu linux
Bab 4 sistem file gnu linuxBab 4 sistem file gnu linux
Bab 4 sistem file gnu linux
 
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materiSistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
 
Manajemen file permission
Manajemen file permissionManajemen file permission
Manajemen file permission
 
Sistem Operasi II
Sistem Operasi IISistem Operasi II
Sistem Operasi II
 
Manajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linuxManajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linux
 
tugas ke 3 Ilham daut
tugas ke 3 Ilham dauttugas ke 3 Ilham daut
tugas ke 3 Ilham daut
 
Nurtitah galela
Nurtitah galela Nurtitah galela
Nurtitah galela
 
Manajemen User dan Group
Manajemen User dan GroupManajemen User dan Group
Manajemen User dan Group
 
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugasSistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
 
Sistem File
Sistem FileSistem File
Sistem File
 
Msdos
MsdosMsdos
Msdos
 
Bab 8 manajemen user
Bab 8 manajemen userBab 8 manajemen user
Bab 8 manajemen user
 
Tugas management File Dan Group
Tugas management File Dan GroupTugas management File Dan Group
Tugas management File Dan Group
 
01 perintah dasar_linux
01 perintah dasar_linux01 perintah dasar_linux
01 perintah dasar_linux
 
Perintah dasar linux
Perintah dasar linuxPerintah dasar linux
Perintah dasar linux
 

Similar to Js 2 asj

Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
kharliem
 
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
kharliem
 
Pertemuan15 manajemen user dan group
Pertemuan15   manajemen user dan groupPertemuan15   manajemen user dan group
Pertemuan15 manajemen user dan group
Syaiful Ahdan
 
Fungsi dan Cara Penggunaan Terminal (CLI, Gedit, dan VI Editor)
Fungsi dan Cara Penggunaan Terminal (CLI, Gedit, dan VI Editor)Fungsi dan Cara Penggunaan Terminal (CLI, Gedit, dan VI Editor)
Fungsi dan Cara Penggunaan Terminal (CLI, Gedit, dan VI Editor)
Fadhel Hizham
 
Manajemen user dan group
Manajemen user dan groupManajemen user dan group
Manajemen user dan group
Erhyz Ambarak
 
20101119 perintah dasar_sistem_operasi_linux
20101119 perintah dasar_sistem_operasi_linux20101119 perintah dasar_sistem_operasi_linux
20101119 perintah dasar_sistem_operasi_linux
setyarico
 
Modul praktikum sistem operasi
Modul praktikum sistem operasiModul praktikum sistem operasi
Modul praktikum sistem operasi
Hidayatullah Aldy
 
tugas So 2 manajemen group
tugas So 2 manajemen grouptugas So 2 manajemen group
tugas So 2 manajemen groupachywira
 
Tugas iii so 2
Tugas iii so 2Tugas iii so 2
Tugas iii so 2
parmanches
 
Tugas so2 3
Tugas so2 3Tugas so2 3
Modul so praktikum
Modul so praktikumModul so praktikum
Modul so praktikum
joko2016
 
M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)
Fitrahdede
 
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di LinuxPanduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Sitti Maf'ula
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
Apsari Dewi
 
6933b2d630dc42f6bab373160e94e0f1779d4e1b (1).pptx
6933b2d630dc42f6bab373160e94e0f1779d4e1b (1).pptx6933b2d630dc42f6bab373160e94e0f1779d4e1b (1).pptx
6933b2d630dc42f6bab373160e94e0f1779d4e1b (1).pptx
RizaSeptianAgusArisa
 
So 2 tugas 3 marsela
So 2  tugas 3 marselaSo 2  tugas 3 marsela
So 2 tugas 3 marsela
sheyllala
 
Linux beginner
Linux beginnerLinux beginner
Linux beginner
Muhammad Ridwan
 
Iryani kandope (052)
Iryani kandope (052)Iryani kandope (052)
Iryani kandope (052)
yankandope
 
Fitriana bakar (11 044)
Fitriana bakar (11 044)Fitriana bakar (11 044)
Fitriana bakar (11 044)
charis_fit
 

Similar to Js 2 asj (20)

Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
 
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
 
Pertemuan15 manajemen user dan group
Pertemuan15   manajemen user dan groupPertemuan15   manajemen user dan group
Pertemuan15 manajemen user dan group
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Fungsi dan Cara Penggunaan Terminal (CLI, Gedit, dan VI Editor)
Fungsi dan Cara Penggunaan Terminal (CLI, Gedit, dan VI Editor)Fungsi dan Cara Penggunaan Terminal (CLI, Gedit, dan VI Editor)
Fungsi dan Cara Penggunaan Terminal (CLI, Gedit, dan VI Editor)
 
Manajemen user dan group
Manajemen user dan groupManajemen user dan group
Manajemen user dan group
 
20101119 perintah dasar_sistem_operasi_linux
20101119 perintah dasar_sistem_operasi_linux20101119 perintah dasar_sistem_operasi_linux
20101119 perintah dasar_sistem_operasi_linux
 
Modul praktikum sistem operasi
Modul praktikum sistem operasiModul praktikum sistem operasi
Modul praktikum sistem operasi
 
tugas So 2 manajemen group
tugas So 2 manajemen grouptugas So 2 manajemen group
tugas So 2 manajemen group
 
Tugas iii so 2
Tugas iii so 2Tugas iii so 2
Tugas iii so 2
 
Tugas so2 3
Tugas so2 3Tugas so2 3
Tugas so2 3
 
Modul so praktikum
Modul so praktikumModul so praktikum
Modul so praktikum
 
M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)
 
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di LinuxPanduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
 
6933b2d630dc42f6bab373160e94e0f1779d4e1b (1).pptx
6933b2d630dc42f6bab373160e94e0f1779d4e1b (1).pptx6933b2d630dc42f6bab373160e94e0f1779d4e1b (1).pptx
6933b2d630dc42f6bab373160e94e0f1779d4e1b (1).pptx
 
So 2 tugas 3 marsela
So 2  tugas 3 marselaSo 2  tugas 3 marsela
So 2 tugas 3 marsela
 
Linux beginner
Linux beginnerLinux beginner
Linux beginner
 
Iryani kandope (052)
Iryani kandope (052)Iryani kandope (052)
Iryani kandope (052)
 
Fitriana bakar (11 044)
Fitriana bakar (11 044)Fitriana bakar (11 044)
Fitriana bakar (11 044)
 

Js 2 asj

  • 1. SMK NEGERI 5 PADANG TEKNIK KOMPUTER JARINGAN JOB SHEET PRAKTIKUM Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45” SOP Halaman : Nomor : 1 1 A. TUJUAN PEMBELAJARAN Mampu menggunakan perintah/command line, mampu mengelola dan merencanakan hak akses yang diberikan pada user dan root serta melakukan pengelompokkan sesuai grup akses. B. ALAT DAN BAHAN 1. Personal komputer dengan sistem operasi Debian 5.0 2. Koneksi internet C. TEORI SINGKAT 1. Command Line Linux Sepertihalnya bila kita mengetikkan perintah diDOS,command line atau baris perintah di Linux juga diketikkan di prompt dan diakhiri enter untuk mengeksekusi perintah tersebut. Setiap pemakai Linux harus mempunyai nama login (user account) yang sebelumnya harus didaftarkan pada administrator sistem, nama login pada umumnya dibatasi maksimum 8 karakter dan umumnya dalam huruf kecil. Prompt dari shell bash pada Linux menggunakan tanda “$”. Sebuah sesi pada Linux pada umumnya terdiri dari: ● Login ● Bekerja dengan shell/menjalankan aplikasi ● Logout Tergantung atas shellyang digunakan, pada Linux bash maka pada proses login akan mengeksekusi program /etc/profile (untuk semua pemakai) dan berkas bash_profile di direktori HOME masing-masing. Sedangkan pada saat logout, maka program shell bash akan
  • 2. SMK NEGERI 5 PADANG TEKNIK KOMPUTER JARINGAN JOB SHEET PRAKTIKUM Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45” SOP Halaman : Nomor : 1 2 mengeksekusiberkas yang bernama bash_logout.Format perintah Linux standar mempunyai format sebagai berikut: $nama_perintah [pilihan] [argumen] Pilihan adalah option yang dimulai dengan tanda minus (-). Argumen dapat kosong, satu atau beberapa beberapa argumen (parameter). Untuk mengetahui lebih detail lagi fungsi-fungsi suatu perintah, Anda dapat melihat manualnya, misalnya dengan mengetikkan perintah man: Contoh : $ man ls Manual tersebut akan menampilkan bagaimana cara penggunaan perintah lsitu secara lengkap. 2. User Management Manajemen user dan group merupakan elemen dasar dalam administrasi sistem operasi Linux. User dalam hal ini dapat berupa akun atau akun yang dimiliki dan digunakan oleh sebuah aplikasi. Grup
  • 3. SMK NEGERI 5 PADANG TEKNIK KOMPUTER JARINGAN JOB SHEET PRAKTIKUM Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45” SOP Halaman : Nomor : 1 3 merupakan ekspresi logikal organisasi yaitu sekelompok user yang secara bersama mempunyai tujuan yang sama. User dalam satu grup dapat mempunyai akses yang sama baik membaca, menambah, atau menghapus. Setiap user atau grup mempunyai nomoridentitas unik yang dikenal dengan nama UserID (UID) dan GroupID (GID). Berikut adalah perintah-perintah yang dapat digunakan untuk melakukan pengelolaan user dan grup. ● Useradd, usermod, userdel, merupakan standar yang digunakan untuk menambah, mengubah, dan menghapus user. ● Groupadd, groupmod, groupdel, merupakan standar yang digunakan untuk menambah, mengubah, dan menghapus group. ● Gpasswd, standar yang digunakan untuk mengelola berkas /etc/groups. ● Pwck, grpck, perintah yang digunakan untuk memverifikasi password, group, dan file shadow. ● Pwconv, pwunconv, perintah yang digunakan untuk melakukan konversi password standar ke password shadow D. LANGKAH KERJA 1. Pastikan sudah berada pada mode Command Line atau terminal, lalu coba beberapa contoh command berikut: ls : melihat isi direktori yang aktif contoh : debian:/# cd /root debian:/root# ls → menampilkan isi direktori root cat : melihat isi file secara keseluruhan
  • 4. SMK NEGERI 5 PADANG TEKNIK KOMPUTER JARINGAN JOB SHEET PRAKTIKUM Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45” SOP Halaman : Nomor : 1 4 contoh : debian:/# cat [nama_file] more :menampilkan isi file per layer contoh : debian:/#more [nama_file] tail : menampilkan sepuluh baris terakhir contoh: debian:/#tail [nama_file] less : melihat isi file tetapi yang bisa discroll contoh: debian:/#less [nama_file] cp : mengkopi file contoh: debian:/#cp file1 /home mengkopifile1 dari root ke direktori home mv : memindahkan file contoh: debian:/#mv file1 /home rm : menghapus file contoh: debian:/#rm [nama_file] mkdir : membuat direktori contoh: debian:/#mkdir [nama_direktori] rmdir : menghapus direktori contoh: debian:/#rmdir [nama_direktori] cd : pindah direktori
  • 5. SMK NEGERI 5 PADANG TEKNIK KOMPUTER JARINGAN JOB SHEET PRAKTIKUM Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45” SOP Halaman : Nomor : 1 5 contoh: debian:/#cd root — pindah ke direktori root 2. Amati fungsi dari setiap command yang digunakan, perhatikan dampak yang diakibatkan setiap kali selesai melakukan eksekusi suatu command. 3. Membuat User Untuk membuat user dan group hanya dapat dilakukan oleh super user “root”. Perintah untuk membuat user baru adalah adduser[spasi]nama_user sedangkan untuk mengisi password user yang dibuat passwd[spasi]nama_user Berikut ini contoh penggunaannya: #adduser hadiks #passwd hadiks New UNIX password: Retype new UNIX password: passwd: all authentication tokens updated successfully Beberapa informasi yang perlu diketahui pada perintah diatas adalah: ● Home direktori user sama dengan nama user /home/hadiks ● Shell bash yang digunakan adalah /bin/bash ● user “hadiks” tersebut tidak memiliki expired date Mengganti password baru cukup menjalankan perintah psswd[spasi]nama_user.
  • 6. SMK NEGERI 5 PADANG TEKNIK KOMPUTER JARINGAN JOB SHEET PRAKTIKUM Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45” SOP Halaman : Nomor : 1 6 #passwd hadiks Changing password for user farro. New UNIX password: Retype new UNIX password: passwd: all authentication tokens updated successfully 4. Menghapus User Untuk menghapus user jalankan perintah berikut ini: #userdel hadiks atau #userdel -r hadiks catatan: menghapus dengan menggunakan opsi -r, akan menghapus secara keseluruhan direktori user tersebut. 5. Membuat Group Berikut ini contohpenggunaan membuatgroup,dengan nama senja #groupadd senja a. Menentukan Administrator dan member group airputih #gpasswd -A senja -M bobo,boncu senja Catatan: opsi -A adalah user administrator adalah “hadiks”, dan opsi -M adalah user member, yaitu “bobo”, dan “boncu”
  • 7. SMK NEGERI 5 PADANG TEKNIK KOMPUTER JARINGAN JOB SHEET PRAKTIKUM Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45” SOP Halaman : Nomor : 1 7 b. Memberikan password group airputih #gpasswd airputih Changing the password for group aples New Password: Re-enter new password: c. Menambah dan menghapus member dari group senja #gpasswd -a cikung Adding user cikung to group senja #gpasswd -d cikung Removing user cikung from group senja Catatan: opsi -a menambah user baru, dan opsi -d menghapus user. d. Login pada group airputih dengan perintah newgrp Karena user “hadiks” merupakan admin group maka diminta konfirmasi password group sedangkan untuk user memberyaitu “bobo”, dan “boncu” tidak diminta konfirmasi password group. [hadiks@ap-desktop ~]$ mkdir share [hadiks@ap-desktop ~]$ ls -l drwxr-xr-x 2 hadiks senja 1024 Mar 11 01:02 share/ e. Untuk mengetahuidaftar group tertentu jalankan perintah berikut [hadiks@ap-desktop ~]$ groups senja hadiks f. Keluar dari group airputih
  • 8. SMK NEGERI 5 PADANG TEKNIK KOMPUTER JARINGAN JOB SHEET PRAKTIKUM Mata Pelajaran Administrasi Sistem Jaringan XII(Duabelas) Sistem Operasi Jaringan Waktu : 4 x 45” SOP Halaman : Nomor : 1 8 [ haddiks@ap-desktop ~]$ exit 6. Menghapus Grup Perintah untuk menghapus group adalah groupdel[spasi]nama_group. #groupdel senja E. TUGAS 1. Buat beberapa user, seperti : Majid, Adi, Lisa, Putri, Budi, Andi 2. User yang telah dibuat dikelompokkan menjadi beberapa grup seperti Group TKJ A, user : Majid, Adi, Lisa Group TKJ B, user : Putri, Budi, Andi 3. Buat laporan praktikum.