SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Maaf Ibu, tak angkat telponmu
Menjawab ketus saat kau meneleponku
Maafkan aku, jarang beri waktu
Ngobrol denganmu, bertanya kabarmu
Sering tak sabar saat kau bicara
Kadang lupa ulang tahunmu
Maafkan aku sering tidak pulang
Sedang sibuk, selalu jadi alasan
Dulu ku sering buat rumah kotor
Buatmu repot tapi malas membantu
Suka membantah saat kau bicara
Berbuat salah, jarang meminta maaf
Maaf Ibu, karena ku sering lupa kepadamu
Maaf Ibu, aku suka nakal
Malas belajar, sering nggak nurut
Sering bertengkar dengan adik
Malas berberes kalau habis bermain
Kasih Ibu kepada beta
Tak terhingga sepanjang masa
Hanya memberi tak harap kembali
Bagai Sang Surya menyinari dunia
Bagai Sang Surya menyinari dunia
Bagai Sang Surya menyinari dunia
MASTER OF CEREMONY (MC)
Sie ACARA dan PROTOKOLER
Oktober 2014
PENGUMUMAN:
1. Selamat pagi dan selamat datang, kami ucapkan kepada seluruh orang tua wali wisudawan, di kampus
Universitas Islam Malang, dalam acara WISUDA PROGRAM DIPLOMA, SARJANA, PROGRAM
PENDIDIKAN PROFESI DAN PASCASARJANA PERIODE 52 TAHUN 2014.
2. Dan Kami informasikan kepada seluruh wali wisudawan, demi tertibnya acara, mohon bagi wali
wisudawan/wisudawati memperhatikan hal-hal sbagai berikut :
· Hadirin di mohon untuk menonaktifkan alat komunikasi berupa HP dan sejenisnya sehingga tidak
mengganggu kekhidmatan Acara Wisuda.
· Hadirin di mohon untuk tidak Merokok di tempat upacara.
· Bagi Wali wisudawan yang terpaksa membawa anak kecil, Kami mohon untuk di kendalikan agar tidak
mengganggu jalannya prosesi wisuda pada pagi hari ini.
· Dan kami mohon untuk tidak membawa mainan anak-anak yang bisa mengganggu Kekhidmatan
wisuda seperti balon udara, mainan bunyi2-bunyian dan sejenisnya.
· Selanjutnya kami mohon kepada seluruh wisudawan dan orang tua wali tidak diperkenankan
meninggalkan lokasi wisuda selama acara berlangsung.
· Dan perlu kami informasikan kepada bapak/ibu orang tua wali wisudawan, bahwa sebagai dokumentasi
kegiatan wisuda, setiap peserta wisuda, nantinya akan mendapatkan 2 lembar foto, yaitu foto
pengukuhan bersama Rektor Unversitas Islam Malang, dan foto penerimaan sertifikat wisuda bersama
dekan masing-masing, Oleh karenanya selain petugas, tidak diperkenankan mengambil gambar di depan
panggung kehormatan.
· Demikian atas perhatiannya kami sampaikan terima kasih.
Paduan Suara Memasuki Tempat Upacara:
Bapak/ibu Hadirin yang berbahagia, inilah putra-putri terbaik kampus Universitas Islam Malang, yang
tergabung dalam Paduan Suara Mahasiswa Bunga Almamater, Berikan Applause yang meriah untuk
paduan suara mahasiswa bunga Almamater Universitas Islam Malang.
(Bersama) ASSALAMUALAIKUM. Wr. Wb.
(A) Alhamdulillahirobbil Alamiin, Wassholatu wassalamu ala Asyrofil Ambiya’I wal Mursalin Sayyidina
Muhammadin wa Ala Alihi was Shohbihi ajma’in,
Amma Ba’du.
(B) Kemudian MC Berseru: Rapat Terbuka, Senat Universitas Islam Malang, Dalam Rangka Wisuda
Program Diploma, Sarjana, Program Pendidikan Profesi dan Pascasarjana, Periode 52, Tahun 2014,
Segera Dimulai.
(A) Di depan Pintu Masuk Pedel Memukul tongkat 1x diikuti MC berseru: Wisudawan Universitas Islam
Malang Memasuki Tempat Upacara. Wisudawan memasuki tempat upacara di antar oleh 2 petugas
prosesi dan pendamping yang telah ditentukan, diiringi oleh paduan suara dengan alunan sholawat badar
dan thola’al badru, dll.
(B) Setelah kira-kira separuh jumlah wisudawan memasuki tempat upacara, pedel dan petugas prosesi
keluar, selanjutnya pedel menjemput senat Universitas Islam Malang di depan pintu masuk tempat acara
pedel memukul tongkat 1x dan MC berseru: Rektor, Senat Universitas Islam Malang, Beserta Guru Besar
Memasuki Tempat Upacara, Hadirin Dimohon Berdiri. Masuknya Senat Universitas diiringi oleh alunan
sholawat badr oleh tim paduan suara, Kemudian Rektor dan senat Universitas mengambil tempat di
panggung kehormatan dalam posisi tetap berdiri di depan kursi yang telah ditentukan.
(B) Pedel memukul tongkat 1 x di ikuti MC berseru: Lagu Kebangsaan Indonesia Raya, Diikuti Oleh
Semua Hadirin. Diperdengarkan oleh tim paduan suara. Lalu MC berseru: Mengheningkan Cipta
Dipimpin Oleh Rektor. (Tanpa Musik), Kemudian MC Berseru: Hymne Unisma Oleh (tim Paduan Suara).
Lalu MC Berseru: Hadirin Disilahkan Duduk.
(A) Pedel memukul Tongkat 1 x diikuti MC Berseru: Pembukaan Rapat Terbuka, Senat Universitas Islam
Malang Oleh Rektor. Dengan Posisi Duduk Rektor Membuka Rapat dilanjutkan dengan memukul tongkat
1 x hadirin menyambut dengan tepuk tangan.
(A) Pedel Memukul tongkat 1 x MC Berseru : Pembacaan Ayat-Ayat Suci Al-Qur’an.
(A) Pedel memukul Tongkat 1 x MC berseru: Pidato Rektor. Petugas Siap dengan membawa naskah
Pidato.
(B) Pedel Memukul Tongkat 1 x Diikuti MC Berseru: Pembacaan Surat Keputusan Rektor. Petugas Siap
Dengan Membawa Naskah Laporan.
(A) Pedel Memukul Tongkat 1 x Diikuti MC berseru: Pelantikan Wisudawan dan Wisudawati oleh Rektor,
Di Mulai dr Program Pascasarjana.
(B) Pedel memukul Tongkat 1 x Diikuti MC Berseru: Janji Wisudawan, Wisudawan Dimohon
Berdiri. Petugas yang ditunjuk maju kedepan ke tempat yang telah di Sediakan (Menghadap ke Rektor)
Kemudian Membaca Diikuti oleh seluruh Wisudawan. Selesai Janji Wisudawan MC Berseru: Wisudawan
Dipersilahkan Duduk.
(A) Pedel Memukul Tongkat 1 x MC Berseru: Lagu Persembahan, Yth. Senat dan Guru Besar dimohon
Berdiri. Paduan Suara Berdiri, Kemudian menyanyikan lagu hymne maha Guru. Setelah Selesai, MC
Berseru: Senat dan Guru Besar Dipersilahkan Duduk Kembali.
(B) Pedel Memukul tongkat 1 x MC berseru : Sambutan Koordinator Kopertis Wilayah 7.
(B) Pedel memukul tongkat 1 x MC berseru: Sambutan Direktur Pendidikan Agama Islam Pada Sekolah
Kementrian Agama Republik Indonesia.
(A) Pedel memukul Tongkat 1 x MC Berseru: Sambutan Ketua Umum Yayasan Universitas Islam
Malang.
(A) Pedel Memukul Tongkat 1 x MC berseru: Sambutan Pengurus Pusat Lembaga Pendidkan Ma’arif.
(B) Pedel Memukul Tongkat 1 x Diikuti MC berseru: Penyerahan Penghargaan. Kemudian MC berseru:
Kami Panggil 3 Penerima Penghargaan Atas Prestasi Dosen:
1. Dr. Ir. H. Sugiarto, MP. (dari Fakultas Pertanian)
2. Dr. Ir. Hj. Anis Rosyidah, MP (dari Fakultas Pertanian)
3. Dr. M. Tabrani, M.Pd (dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan)
Selanjutnya Kami Panggil 9 Lulusan Terbaik Tingkat Universitas Islam Malang:
1. Purwatiningsih, M.Pd. Lulusan Terbaik Program Pascasarjana
2. Eny Wahyuni, M.Pd. Lulusan Terbaik Program Pascasarjana
3. dr. Trafyar Prakarti Lulusan Terbaik Program Pendidikan Profesi Dokter
4. Kristi Damayanti, S.E. Lulusan Terbaik Pertama Program Sarjana Strata-1
5. Durrotun Nasihah, S.Pd. Lulusan Terbaik Pertama Program Sarjana Strata-1
6. Machsunatul Faizah, S.Pd. Lulusan Terbaik Kedua Program Sarjana Strata-1
7. Afifah Maliatul Khuzaimah, S.Pd. Lulusan Terbaik Ketiga Program Sarjana Strata-1
8. Awim Iftiy Anfa, S.Pd. Lulusan Terbaik Ketiga Program Sarjana Strata-1
9. Ervan Erianto, A.Md. Lulusan Terbaik Program Pendidikan Diploma III
Setelah Semua Maju MC Berseru: Rektor Universitas Islam Malang, dan Pimpinan BNI, BRI dan BCA
Malang Dimohon Berkenan Menyerahkan Cinderamata.
(A) Pedel Memukul tongkat 1 x Diikuti MC Berseru: Pembacaan Do’a, Hadirin Dimohon Berdiri.
Selesai Do’a MC Berseru: Hadirin Dipersilahkan Duduk.
(A) Pedel Memukul tongkat 1 x diikuti MC Berseru: Lagu Syukur.
(B) Pedel Memukul tongkat 1x diikuti MC Berseru: Rapat Terbuka, Senat Universitas Islam Malang
Ditutup oleh Rektor. Dengan Duduk Rektor Menutup Rapat Terbuka diikuti dengan Memukul Palu 3 x
(Hadirin Menyambut Dengan Tepuk Tangan)
(B) Pedel Memukul Tongkat 1 x diikuti MC Berseru : Rektor, Senat Universitas Islam Malang Beserta
Guru Besar Meninggalkan Tempat Upacara, Hadirin Dimohon Berdiri. Saat yang Bersamaan Pedel Turun
dari Panggung dan Mengambil posisi di pintu keluar arena Wisuda Menunggu senat Dan guru Besar
baris dibelakang . Paduan Suara Mengiringi Dengan Sholawat Nabi.
MC Tetap Di Tempat Untuk beberapa Waktu untuk Mengumumkan Beberapa Hal
(A) MC Menutup Acara Dan Berseru: Mewakili Panitia, Apabila Ada hal yang kurang Berkenan Dihati
Bapak/Ibu Sekalian Kami Mohon Maaf Yang Sebesar-besarnya.
Kami Akhiri…

More Related Content

What's hot

Rencana pelaksanaan pembelajaran haji dan umrah
Rencana pelaksanaan pembelajaran haji dan umrahRencana pelaksanaan pembelajaran haji dan umrah
Rencana pelaksanaan pembelajaran haji dan umrah
Abul Fikar
 
Kumpulan permainan pramuka
Kumpulan permainan pramukaKumpulan permainan pramuka
Kumpulan permainan pramuka
khan faa
 
Ppt. Belajar dan Pembalajaran tentang Pendekatan, Strategi, Metode Dan Model ...
Ppt. Belajar dan Pembalajaran tentang Pendekatan, Strategi, Metode Dan Model ...Ppt. Belajar dan Pembalajaran tentang Pendekatan, Strategi, Metode Dan Model ...
Ppt. Belajar dan Pembalajaran tentang Pendekatan, Strategi, Metode Dan Model ...
Rina Rahmawati
 
Pengembangan kurikulum ppt
Pengembangan kurikulum pptPengembangan kurikulum ppt
Pengembangan kurikulum ppt
Novita Pasaribu
 
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
Nisrokhah6
 

What's hot (20)

Ruang lingkup desain pembelajaran
Ruang lingkup desain pembelajaranRuang lingkup desain pembelajaran
Ruang lingkup desain pembelajaran
 
MAKALAH FUNGSI TUJUAN DAN RUANG LINGKUP BIMBINGAN KONSELING
MAKALAH FUNGSI TUJUAN DAN RUANG LINGKUP  BIMBINGAN KONSELINGMAKALAH FUNGSI TUJUAN DAN RUANG LINGKUP  BIMBINGAN KONSELING
MAKALAH FUNGSI TUJUAN DAN RUANG LINGKUP BIMBINGAN KONSELING
 
Prinsip prinsip teknologi-pendidikan
Prinsip prinsip teknologi-pendidikanPrinsip prinsip teknologi-pendidikan
Prinsip prinsip teknologi-pendidikan
 
PPT Keterampilan Dasar Mengajar
PPT Keterampilan Dasar MengajarPPT Keterampilan Dasar Mengajar
PPT Keterampilan Dasar Mengajar
 
pembentukan karakter hormat terhadap lingkungan
pembentukan karakter hormat terhadap lingkunganpembentukan karakter hormat terhadap lingkungan
pembentukan karakter hormat terhadap lingkungan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran haji dan umrah
Rencana pelaksanaan pembelajaran haji dan umrahRencana pelaksanaan pembelajaran haji dan umrah
Rencana pelaksanaan pembelajaran haji dan umrah
 
Kumpulan permainan pramuka
Kumpulan permainan pramukaKumpulan permainan pramuka
Kumpulan permainan pramuka
 
Administrasi Kelas
Administrasi KelasAdministrasi Kelas
Administrasi Kelas
 
Program kerja ekstrakurikuler 2015
Program kerja ekstrakurikuler 2015Program kerja ekstrakurikuler 2015
Program kerja ekstrakurikuler 2015
 
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
 
Materi-Keorganisasian-OSIS 2022.pptx
Materi-Keorganisasian-OSIS 2022.pptxMateri-Keorganisasian-OSIS 2022.pptx
Materi-Keorganisasian-OSIS 2022.pptx
 
Pkn kelas 2
Pkn kelas 2Pkn kelas 2
Pkn kelas 2
 
Ppt. Belajar dan Pembalajaran tentang Pendekatan, Strategi, Metode Dan Model ...
Ppt. Belajar dan Pembalajaran tentang Pendekatan, Strategi, Metode Dan Model ...Ppt. Belajar dan Pembalajaran tentang Pendekatan, Strategi, Metode Dan Model ...
Ppt. Belajar dan Pembalajaran tentang Pendekatan, Strategi, Metode Dan Model ...
 
BK Di Sekolah
BK Di SekolahBK Di Sekolah
BK Di Sekolah
 
Pengembangan kurikulum ppt
Pengembangan kurikulum pptPengembangan kurikulum ppt
Pengembangan kurikulum ppt
 
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannyaPermasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
Permasalahan pelaksanaan supervisi pendidikan dan alternatif pemecahannya
 
tujuan dan Fungsi evaluasi hasil belajar ppt
tujuan dan Fungsi evaluasi hasil belajar ppttujuan dan Fungsi evaluasi hasil belajar ppt
tujuan dan Fungsi evaluasi hasil belajar ppt
 
Makalahpengembangan instrumen penilaian pembelajaran
Makalahpengembangan instrumen penilaian pembelajaranMakalahpengembangan instrumen penilaian pembelajaran
Makalahpengembangan instrumen penilaian pembelajaran
 
LK 5a 5b 5c LKPD.docx
LK 5a 5b 5c LKPD.docxLK 5a 5b 5c LKPD.docx
LK 5a 5b 5c LKPD.docx
 
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
 

Similar to Maaf ibu

Teks pengacara majlis hari guru 2018
Teks pengacara majlis hari guru 2018Teks pengacara majlis hari guru 2018
Teks pengacara majlis hari guru 2018
Nor Azlina
 
dokumen.tips_teks-pengacaraan-majlis-perpisahan.docx
dokumen.tips_teks-pengacaraan-majlis-perpisahan.docxdokumen.tips_teks-pengacaraan-majlis-perpisahan.docx
dokumen.tips_teks-pengacaraan-majlis-perpisahan.docx
SHAHRIMANBINHUSSINMo
 
Teks mc hari guru 2020
Teks mc hari guru 2020Teks mc hari guru 2020
Teks mc hari guru 2020
ezaneemohd
 

Similar to Maaf ibu (20)

Teks pengacara majlis hari guru 2018
Teks pengacara majlis hari guru 2018Teks pengacara majlis hari guru 2018
Teks pengacara majlis hari guru 2018
 
Contoh teks pembawa acara perpisahan
Contoh teks pembawa acara perpisahanContoh teks pembawa acara perpisahan
Contoh teks pembawa acara perpisahan
 
Panduan mc wisuda 2014
Panduan mc wisuda 2014Panduan mc wisuda 2014
Panduan mc wisuda 2014
 
teks mc hari guru 2022.docx
teks mc hari guru 2022.docxteks mc hari guru 2022.docx
teks mc hari guru 2022.docx
 
Teks pengacara
Teks pengacaraTeks pengacara
Teks pengacara
 
Mc
McMc
Mc
 
susunan acara perpisahan.docx
susunan acara perpisahan.docxsusunan acara perpisahan.docx
susunan acara perpisahan.docx
 
dokumen.tips_teks-pengacaraan-majlis-perpisahan.docx
dokumen.tips_teks-pengacaraan-majlis-perpisahan.docxdokumen.tips_teks-pengacaraan-majlis-perpisahan.docx
dokumen.tips_teks-pengacaraan-majlis-perpisahan.docx
 
Contoh teks ucapan pengacara majlis sempena hari guru
Contoh teks ucapan pengacara majlis sempena hari guruContoh teks ucapan pengacara majlis sempena hari guru
Contoh teks ucapan pengacara majlis sempena hari guru
 
Teks perhimpunan bulanan kokurikulum PPM
Teks perhimpunan bulanan kokurikulum PPMTeks perhimpunan bulanan kokurikulum PPM
Teks perhimpunan bulanan kokurikulum PPM
 
Teks Pengacara Majlis Restu Ilmu
Teks Pengacara Majlis Restu IlmuTeks Pengacara Majlis Restu Ilmu
Teks Pengacara Majlis Restu Ilmu
 
Assalamu
AssalamuAssalamu
Assalamu
 
Assalamu
AssalamuAssalamu
Assalamu
 
TEKS MC FORMAL DENGAN PELAFALAN YANG BENAR
TEKS MC FORMAL DENGAN PELAFALAN YANG BENARTEKS MC FORMAL DENGAN PELAFALAN YANG BENAR
TEKS MC FORMAL DENGAN PELAFALAN YANG BENAR
 
Belajar menjadi pembawa acara
Belajar menjadi pembawa acaraBelajar menjadi pembawa acara
Belajar menjadi pembawa acara
 
Mc dinner asasi 2014
Mc dinner asasi 2014Mc dinner asasi 2014
Mc dinner asasi 2014
 
Susunan acara111
Susunan acara111Susunan acara111
Susunan acara111
 
Teks ucapan pengerusi majlis perasmian perkhemahan unit beruniform 2014 sk da...
Teks ucapan pengerusi majlis perasmian perkhemahan unit beruniform 2014 sk da...Teks ucapan pengerusi majlis perasmian perkhemahan unit beruniform 2014 sk da...
Teks ucapan pengerusi majlis perasmian perkhemahan unit beruniform 2014 sk da...
 
Teks ucapan pengacara majlis hari guru 2021
Teks ucapan pengacara majlis hari guru 2021Teks ucapan pengacara majlis hari guru 2021
Teks ucapan pengacara majlis hari guru 2021
 
Teks mc hari guru 2020
Teks mc hari guru 2020Teks mc hari guru 2020
Teks mc hari guru 2020
 

Maaf ibu

  • 1. Maaf Ibu, tak angkat telponmu Menjawab ketus saat kau meneleponku Maafkan aku, jarang beri waktu Ngobrol denganmu, bertanya kabarmu Sering tak sabar saat kau bicara Kadang lupa ulang tahunmu Maafkan aku sering tidak pulang Sedang sibuk, selalu jadi alasan Dulu ku sering buat rumah kotor Buatmu repot tapi malas membantu Suka membantah saat kau bicara Berbuat salah, jarang meminta maaf Maaf Ibu, karena ku sering lupa kepadamu Maaf Ibu, aku suka nakal Malas belajar, sering nggak nurut Sering bertengkar dengan adik Malas berberes kalau habis bermain Kasih Ibu kepada beta Tak terhingga sepanjang masa Hanya memberi tak harap kembali Bagai Sang Surya menyinari dunia Bagai Sang Surya menyinari dunia Bagai Sang Surya menyinari dunia MASTER OF CEREMONY (MC) Sie ACARA dan PROTOKOLER Oktober 2014 PENGUMUMAN: 1. Selamat pagi dan selamat datang, kami ucapkan kepada seluruh orang tua wali wisudawan, di kampus Universitas Islam Malang, dalam acara WISUDA PROGRAM DIPLOMA, SARJANA, PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DAN PASCASARJANA PERIODE 52 TAHUN 2014. 2. Dan Kami informasikan kepada seluruh wali wisudawan, demi tertibnya acara, mohon bagi wali wisudawan/wisudawati memperhatikan hal-hal sbagai berikut : · Hadirin di mohon untuk menonaktifkan alat komunikasi berupa HP dan sejenisnya sehingga tidak mengganggu kekhidmatan Acara Wisuda. · Hadirin di mohon untuk tidak Merokok di tempat upacara. · Bagi Wali wisudawan yang terpaksa membawa anak kecil, Kami mohon untuk di kendalikan agar tidak mengganggu jalannya prosesi wisuda pada pagi hari ini. · Dan kami mohon untuk tidak membawa mainan anak-anak yang bisa mengganggu Kekhidmatan wisuda seperti balon udara, mainan bunyi2-bunyian dan sejenisnya. · Selanjutnya kami mohon kepada seluruh wisudawan dan orang tua wali tidak diperkenankan meninggalkan lokasi wisuda selama acara berlangsung.
  • 2. · Dan perlu kami informasikan kepada bapak/ibu orang tua wali wisudawan, bahwa sebagai dokumentasi kegiatan wisuda, setiap peserta wisuda, nantinya akan mendapatkan 2 lembar foto, yaitu foto pengukuhan bersama Rektor Unversitas Islam Malang, dan foto penerimaan sertifikat wisuda bersama dekan masing-masing, Oleh karenanya selain petugas, tidak diperkenankan mengambil gambar di depan panggung kehormatan. · Demikian atas perhatiannya kami sampaikan terima kasih. Paduan Suara Memasuki Tempat Upacara: Bapak/ibu Hadirin yang berbahagia, inilah putra-putri terbaik kampus Universitas Islam Malang, yang tergabung dalam Paduan Suara Mahasiswa Bunga Almamater, Berikan Applause yang meriah untuk paduan suara mahasiswa bunga Almamater Universitas Islam Malang. (Bersama) ASSALAMUALAIKUM. Wr. Wb. (A) Alhamdulillahirobbil Alamiin, Wassholatu wassalamu ala Asyrofil Ambiya’I wal Mursalin Sayyidina Muhammadin wa Ala Alihi was Shohbihi ajma’in, Amma Ba’du. (B) Kemudian MC Berseru: Rapat Terbuka, Senat Universitas Islam Malang, Dalam Rangka Wisuda Program Diploma, Sarjana, Program Pendidikan Profesi dan Pascasarjana, Periode 52, Tahun 2014, Segera Dimulai. (A) Di depan Pintu Masuk Pedel Memukul tongkat 1x diikuti MC berseru: Wisudawan Universitas Islam Malang Memasuki Tempat Upacara. Wisudawan memasuki tempat upacara di antar oleh 2 petugas prosesi dan pendamping yang telah ditentukan, diiringi oleh paduan suara dengan alunan sholawat badar dan thola’al badru, dll. (B) Setelah kira-kira separuh jumlah wisudawan memasuki tempat upacara, pedel dan petugas prosesi keluar, selanjutnya pedel menjemput senat Universitas Islam Malang di depan pintu masuk tempat acara pedel memukul tongkat 1x dan MC berseru: Rektor, Senat Universitas Islam Malang, Beserta Guru Besar Memasuki Tempat Upacara, Hadirin Dimohon Berdiri. Masuknya Senat Universitas diiringi oleh alunan sholawat badr oleh tim paduan suara, Kemudian Rektor dan senat Universitas mengambil tempat di panggung kehormatan dalam posisi tetap berdiri di depan kursi yang telah ditentukan. (B) Pedel memukul tongkat 1 x di ikuti MC berseru: Lagu Kebangsaan Indonesia Raya, Diikuti Oleh Semua Hadirin. Diperdengarkan oleh tim paduan suara. Lalu MC berseru: Mengheningkan Cipta Dipimpin Oleh Rektor. (Tanpa Musik), Kemudian MC Berseru: Hymne Unisma Oleh (tim Paduan Suara). Lalu MC Berseru: Hadirin Disilahkan Duduk. (A) Pedel memukul Tongkat 1 x diikuti MC Berseru: Pembukaan Rapat Terbuka, Senat Universitas Islam Malang Oleh Rektor. Dengan Posisi Duduk Rektor Membuka Rapat dilanjutkan dengan memukul tongkat 1 x hadirin menyambut dengan tepuk tangan. (A) Pedel Memukul tongkat 1 x MC Berseru : Pembacaan Ayat-Ayat Suci Al-Qur’an. (A) Pedel memukul Tongkat 1 x MC berseru: Pidato Rektor. Petugas Siap dengan membawa naskah Pidato. (B) Pedel Memukul Tongkat 1 x Diikuti MC Berseru: Pembacaan Surat Keputusan Rektor. Petugas Siap Dengan Membawa Naskah Laporan. (A) Pedel Memukul Tongkat 1 x Diikuti MC berseru: Pelantikan Wisudawan dan Wisudawati oleh Rektor, Di Mulai dr Program Pascasarjana.
  • 3. (B) Pedel memukul Tongkat 1 x Diikuti MC Berseru: Janji Wisudawan, Wisudawan Dimohon Berdiri. Petugas yang ditunjuk maju kedepan ke tempat yang telah di Sediakan (Menghadap ke Rektor) Kemudian Membaca Diikuti oleh seluruh Wisudawan. Selesai Janji Wisudawan MC Berseru: Wisudawan Dipersilahkan Duduk. (A) Pedel Memukul Tongkat 1 x MC Berseru: Lagu Persembahan, Yth. Senat dan Guru Besar dimohon Berdiri. Paduan Suara Berdiri, Kemudian menyanyikan lagu hymne maha Guru. Setelah Selesai, MC Berseru: Senat dan Guru Besar Dipersilahkan Duduk Kembali. (B) Pedel Memukul tongkat 1 x MC berseru : Sambutan Koordinator Kopertis Wilayah 7. (B) Pedel memukul tongkat 1 x MC berseru: Sambutan Direktur Pendidikan Agama Islam Pada Sekolah Kementrian Agama Republik Indonesia. (A) Pedel memukul Tongkat 1 x MC Berseru: Sambutan Ketua Umum Yayasan Universitas Islam Malang. (A) Pedel Memukul Tongkat 1 x MC berseru: Sambutan Pengurus Pusat Lembaga Pendidkan Ma’arif. (B) Pedel Memukul Tongkat 1 x Diikuti MC berseru: Penyerahan Penghargaan. Kemudian MC berseru: Kami Panggil 3 Penerima Penghargaan Atas Prestasi Dosen: 1. Dr. Ir. H. Sugiarto, MP. (dari Fakultas Pertanian) 2. Dr. Ir. Hj. Anis Rosyidah, MP (dari Fakultas Pertanian) 3. Dr. M. Tabrani, M.Pd (dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) Selanjutnya Kami Panggil 9 Lulusan Terbaik Tingkat Universitas Islam Malang: 1. Purwatiningsih, M.Pd. Lulusan Terbaik Program Pascasarjana 2. Eny Wahyuni, M.Pd. Lulusan Terbaik Program Pascasarjana 3. dr. Trafyar Prakarti Lulusan Terbaik Program Pendidikan Profesi Dokter 4. Kristi Damayanti, S.E. Lulusan Terbaik Pertama Program Sarjana Strata-1 5. Durrotun Nasihah, S.Pd. Lulusan Terbaik Pertama Program Sarjana Strata-1 6. Machsunatul Faizah, S.Pd. Lulusan Terbaik Kedua Program Sarjana Strata-1 7. Afifah Maliatul Khuzaimah, S.Pd. Lulusan Terbaik Ketiga Program Sarjana Strata-1 8. Awim Iftiy Anfa, S.Pd. Lulusan Terbaik Ketiga Program Sarjana Strata-1 9. Ervan Erianto, A.Md. Lulusan Terbaik Program Pendidikan Diploma III Setelah Semua Maju MC Berseru: Rektor Universitas Islam Malang, dan Pimpinan BNI, BRI dan BCA Malang Dimohon Berkenan Menyerahkan Cinderamata. (A) Pedel Memukul tongkat 1 x Diikuti MC Berseru: Pembacaan Do’a, Hadirin Dimohon Berdiri. Selesai Do’a MC Berseru: Hadirin Dipersilahkan Duduk. (A) Pedel Memukul tongkat 1 x diikuti MC Berseru: Lagu Syukur. (B) Pedel Memukul tongkat 1x diikuti MC Berseru: Rapat Terbuka, Senat Universitas Islam Malang Ditutup oleh Rektor. Dengan Duduk Rektor Menutup Rapat Terbuka diikuti dengan Memukul Palu 3 x (Hadirin Menyambut Dengan Tepuk Tangan) (B) Pedel Memukul Tongkat 1 x diikuti MC Berseru : Rektor, Senat Universitas Islam Malang Beserta Guru Besar Meninggalkan Tempat Upacara, Hadirin Dimohon Berdiri. Saat yang Bersamaan Pedel Turun dari Panggung dan Mengambil posisi di pintu keluar arena Wisuda Menunggu senat Dan guru Besar baris dibelakang . Paduan Suara Mengiringi Dengan Sholawat Nabi. MC Tetap Di Tempat Untuk beberapa Waktu untuk Mengumumkan Beberapa Hal
  • 4. (A) MC Menutup Acara Dan Berseru: Mewakili Panitia, Apabila Ada hal yang kurang Berkenan Dihati Bapak/Ibu Sekalian Kami Mohon Maaf Yang Sebesar-besarnya. Kami Akhiri…