SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN
EFEKTIF
Jakarta, 14 April 2021
APA YANG
AKAN KITA
BAHAS
1. Apakah itu laporan
2. Apa karakteristik laporan efektif
3. Prinsip-prinsip laporan efektif
1. Sebentuk komunikasi
satu arah dengan tujuan
tertentu
2. Umum nya bersifat
formal, karena itu
sebaiknya mengikuti
kaidah-kaidah dari
organisasi atau
pembaca yang
berkepentingan
3. Data dan infomasi
merupakan unsur
penting dalam laporan
APA ITU
LAPORAN
STUKTUR
Ringkasan eksekutif/
Pendahuluan
Pernyataan singkat mengenai
persoalan yang dibahas,
mengapa penting, serta
gambaran mengenai kesimpulan
dan rekomendasi.
Kesimpulan dan
Rekomendasi
Temuan utama riset atas masalah
tertentu serta langkah-langkah
yang diusulkan untuk
mengatasinya.
Tubuh
- Konteks: menjelaskan lebih jauh
mengenai pentingnya masalah
- Metodologi jika dibutuhkan.
- Kronologi peristiwa
- Temuan: data dan analisis
- Kelebihan/kekurangan masing-
masing pendekatan terhadap
masalah.
Judul
Memberikan gambaran mengenai
masalah yang dibahas dan pesan
utama.
TEPAT
SASARAN
1. Akses: diterima orang yang tepat dan
dapat ditelaah dengan mudah
2. Format: bentuk dan struktur yang
sesuai dengan tujuan dan kebutuhan
target pembaca
3. Konten: penggunaan data/informasi
yang tepat
4. Gaya: bentuk tulisan, desain yang
mudah dikonsumsi, dipahami dan
menarik
5. Completion: laporan diterima dengan
baik, permasalahan dimengerti
6. Impact: saran diterima, terjadi
penyesuaian/perubahan kebijakan,
rating bagus
KARAKTER-
ISTIK
LAPORAN
EFEKTIF
 Isi pesan sesuai dengan tujuan
 Terstruktur secara logis dan memudahkan pembaca
memahami isi laporan dengan cepat
 Lugas, tidak berbelit-belit, menggunakan tata
bahasa yang baku
 Desain menarik, dengan gambar ilustrasi, foto, dan
infografik
 Media yang digunakan cocok dengan target audiens
PANDUAN
UMUM
TIGA
PRINSIP
1.
SETIAP BAGIAN
HARUS TERKAIT
SECARA LOGIS
DENGAN
PERTANYAAN
Judul tidak
menjelaskan isi
Tujuan risalah
kebijakan. Tidak
tergambar di judul
ttps://antropologi.fib.ugm.ac.id/wp-content/uploads/2018/01
/Policy-Brief-2018-Pendidikan-di-Daerah-Istimewa-Yogyakarta.pdf
https://kebijakankesehatanindonesia.net/images/2013/9/Policy%20Brief_Siti%20Masfiah%20(SD).pdf
Judul, Ringkasan
Eksekutif dan
Pendahuluan selaras.
2.
PASTIKAN
PEMBACA
SIBUK DAPAT
MEMAHAMINYA
DENGAN
MUDAH DAN
CEPAT
Struktur deduktif membantu pembaca memahami tulisan Anda
secara mudah dan cepat, dan mengingatnya lebih lama.
Informasi paling penting/baru sesuai
angle (what, who, why, when,
where, how)
Detil atau penjelasan
yang penting
Informasi lain
yang bersifat
umum
https://jurnal.hukumonline.com/download/5f205a54d1eafb4727305689
MEKANISME KOMISI PEMBERANTASAN KORUPSI DALAM PROSES PENYADAPAN DILIHAT DARI
PERSPEKTIF HAK ASASI MANUSIA (HAM)
1. Hukum adalah perangkat peraturan-peraturan tertulis yang dibuat oleh pemerintah melalui badan-
badan yang berwenang membuat berbagai peraturan tertulis seperti ; Undang-Undang Dasar, Undang-
Undang, Keputusan Presiden, Keputusan Pemerintah, Keputusan Menteri dan Peraturan-Peraturan
Daerah.
2. …soal Hak Asasi Manusia dan perlindungan hukum..
3. …soal pengakuan atas Hak Asasi Manusia…
4. Secara konstitusi pengakuan terhadap Hak Asasi Manusia tertuang dalam Pasal 28 UUD NRI Tahun
1945…. Seiring waktu akhirnya pemerintah mengeluarkan Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999
tentang Hak Asasi Manusia. Dimana dalam Undang-Undang tersebut terdapat jaminan perlindungan hak
asasi manusia, khususnya mengenai kemerdekaan dan rahasia dalam hubungan komunikasi, baik secara
elektronik maupun non-elektronik, sebagaimana disebut dalam Pasal 32 Undang-Undang Hak Asasi
Manusia….
Kalimat pendek, satu kalimat satu pokok pikiran
The Travel & Tourism Competitiveness Report 2019 yang disusun oleh World Economic
Forum, menyebutkan bahwa Indonesia masuk dalam rangking ke-40 dalam index daya
saing perjalanan dan pariwisata yang mengukur serangkaian faktor dan kebijakan yang
memungkinkan pembangunan berkelanjutan sektor perjalanan dan pariwisata dan
berkontribusi pada pengembangan dan daya saing suatu Negara. (50 kata)
The Travel & Tourism Competitiveness Report 2019 yang disusun oleh World Economic
Forum, menempatkan Indonesia pada peringkat ke-40 dalam index daya saing
perjalanan dan pariwisata. Indeks ini mengukur serangkaian faktor dan kebijakan di
sektor pariwisata. Pemerintah dapat menggunakanya untuk merancang pembangunan
yang berkelanjutan serta meningkatkan daya saing negara di sektor ini. (25 , 10 dan 16
kata)
Hati-hati terhadap jargon dan akronim
BUMN KPK DPR MPR KOMNAS HAM
UKM KKN PKL SP HTI
Mengamankan New normal Tegakan Ekonomi
kerakyatan rehabilitasi antigen
3.
GUNAKAN
SEBANYAK
MUNGKIN
BANTUAN
UNTUK
MEMUDAHKAN
PEMBACA
(KENALI
PEMBACA)
Infografis dan foto merupakan perangkat visual
yang amat efektif untuk menyampaikan data yang
rumit secara sederhana dan menarik.
Adakalanya sebuah gambar lebih efektif menyampaikan pesan
dibandingkan ungkapan verbal. Foto, ilustrasi dan infografis
memanfaatkan ketertarikan kita kepada aspek visual tersebut
untuk menjelaskan fakta rumit secara legit. Seringkali sebuah
infografis sederhana lebih kuat menampilkan fakta analitikal
dibandingkan deskripsi verbal.
Jenis infografis untuk laporan di antaranya: kronologi, tabel,
chart, proses dan prosedur, daftar, peta.
PERTIM-
BANGKAN
TARGET
AUDIENS
Infografis dalam sebuah
laporan setidaknya memiliki 4
fungsi:
 Sebagai pelengkap,
menampilkan data yang
sulit disajikan dalam bentuk
teks
 Menyederhanakan narasi
 Menegaskan data atau
gagasan tertentu
 Memberikan konteks
secara visual
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to Laporan efektif bsi-14 april philipus 2021

Laporan efektif 22 feb 2021
Laporan efektif 22  feb 2021Laporan efektif 22  feb 2021
Laporan efektif 22 feb 2021
boijos
 
Konsep laporan efektif
Konsep laporan efektif Konsep laporan efektif
Konsep laporan efektif
SonyaRahmathika
 
PolicyBrief-28Mar2023.pptx
PolicyBrief-28Mar2023.pptxPolicyBrief-28Mar2023.pptx
PolicyBrief-28Mar2023.pptx
BoiHariyadi
 
Laporan Efektif Chevron - 14 September 2020
Laporan Efektif Chevron - 14 September 2020Laporan Efektif Chevron - 14 September 2020
Laporan Efektif Chevron - 14 September 2020
RAradhanaPutriAyunda
 
Risalah Kebijakan-Pusdiklat Menpim MA-Philipus Parera
Risalah Kebijakan-Pusdiklat Menpim MA-Philipus PareraRisalah Kebijakan-Pusdiklat Menpim MA-Philipus Parera
Risalah Kebijakan-Pusdiklat Menpim MA-Philipus Parera
Alya Chandra Pinanditha
 
1. RPS_Hukum Tata Negara UNTUK perkuliahan
1. RPS_Hukum Tata Negara UNTUK perkuliahan1. RPS_Hukum Tata Negara UNTUK perkuliahan
1. RPS_Hukum Tata Negara UNTUK perkuliahan
LuhAriyani1
 
RPS-SISTEM-PEMERINTAHAN-INDONESIA-2021.pdf
RPS-SISTEM-PEMERINTAHAN-INDONESIA-2021.pdfRPS-SISTEM-PEMERINTAHAN-INDONESIA-2021.pdf
RPS-SISTEM-PEMERINTAHAN-INDONESIA-2021.pdf
PetrusPolyando
 
Menulis Laporan Audit BRI - Philipus Parera
Menulis Laporan Audit BRI - Philipus PareraMenulis Laporan Audit BRI - Philipus Parera
Menulis Laporan Audit BRI - Philipus Parera
Alya Chandra Pinanditha
 
Makalah sistem pelaporan keuangan
Makalah sistem pelaporan keuanganMakalah sistem pelaporan keuangan
Makalah sistem pelaporan keuangan
pondokcabe2014
 
Manajemen isu: Bagaimana membangun relasi ideal antara Lembaga Publik da Medi...
Manajemen isu: Bagaimana membangun relasi ideal antara Lembaga Publik da Medi...Manajemen isu: Bagaimana membangun relasi ideal antara Lembaga Publik da Medi...
Manajemen isu: Bagaimana membangun relasi ideal antara Lembaga Publik da Medi...
Wahyu Dhyatmika
 
AdeHeryana_PolicyBrief_PengertianFungsidanEfektivitas.pdf
AdeHeryana_PolicyBrief_PengertianFungsidanEfektivitas.pdfAdeHeryana_PolicyBrief_PengertianFungsidanEfektivitas.pdf
AdeHeryana_PolicyBrief_PengertianFungsidanEfektivitas.pdf
INDIRAARUNDINASARISA
 
rps legal drafting for students need study
rps legal drafting for students need studyrps legal drafting for students need study
rps legal drafting for students need study
ToyadiSaripah
 
PANDUAN MENULIS LENGKAP DENGAN CONTOHNYA.pdf
PANDUAN MENULIS LENGKAP DENGAN CONTOHNYA.pdfPANDUAN MENULIS LENGKAP DENGAN CONTOHNYA.pdf
PANDUAN MENULIS LENGKAP DENGAN CONTOHNYA.pdf
Ketua LBM MWC NU Lenteng dan Wakil Ketua Ansor lenteng bagian MDS RA
 
Agenda Kajian Administrasi Negara Berbasis Karakteristik dan Kebutuhan Wilaya...
Agenda Kajian Administrasi Negara Berbasis Karakteristik dan Kebutuhan Wilaya...Agenda Kajian Administrasi Negara Berbasis Karakteristik dan Kebutuhan Wilaya...
Agenda Kajian Administrasi Negara Berbasis Karakteristik dan Kebutuhan Wilaya...
Tri Widodo W. UTOMO
 
Pedoman pengelolaan informasi & dokumentasi
Pedoman pengelolaan informasi & dokumentasiPedoman pengelolaan informasi & dokumentasi
Pedoman pengelolaan informasi & dokumentasiIdram M. Ladji
 
Akuntansi Pemerintahan
Akuntansi PemerintahanAkuntansi Pemerintahan
Akuntansi Pemerintahan
DiaryDVN
 
Implementasi Hukum Adminstrasi Pelayanan Publik dalam OSS RBA.
Implementasi Hukum Adminstrasi Pelayanan Publik dalam OSS RBA.Implementasi Hukum Adminstrasi Pelayanan Publik dalam OSS RBA.
Implementasi Hukum Adminstrasi Pelayanan Publik dalam OSS RBA.
henrifayol2
 
Posisi dan Peran SANKRI
Posisi dan Peran SANKRIPosisi dan Peran SANKRI
Posisi dan Peran SANKRI
Siti Sahati
 
Sistem penyelengaraan administrasi negara nkri
Sistem penyelengaraan administrasi negara nkriSistem penyelengaraan administrasi negara nkri
Sistem penyelengaraan administrasi negara nkri
virmannsyah
 
8.proposal dan laporan
8.proposal dan laporan8.proposal dan laporan
8.proposal dan laporan
roisah453
 

Similar to Laporan efektif bsi-14 april philipus 2021 (20)

Laporan efektif 22 feb 2021
Laporan efektif 22  feb 2021Laporan efektif 22  feb 2021
Laporan efektif 22 feb 2021
 
Konsep laporan efektif
Konsep laporan efektif Konsep laporan efektif
Konsep laporan efektif
 
PolicyBrief-28Mar2023.pptx
PolicyBrief-28Mar2023.pptxPolicyBrief-28Mar2023.pptx
PolicyBrief-28Mar2023.pptx
 
Laporan Efektif Chevron - 14 September 2020
Laporan Efektif Chevron - 14 September 2020Laporan Efektif Chevron - 14 September 2020
Laporan Efektif Chevron - 14 September 2020
 
Risalah Kebijakan-Pusdiklat Menpim MA-Philipus Parera
Risalah Kebijakan-Pusdiklat Menpim MA-Philipus PareraRisalah Kebijakan-Pusdiklat Menpim MA-Philipus Parera
Risalah Kebijakan-Pusdiklat Menpim MA-Philipus Parera
 
1. RPS_Hukum Tata Negara UNTUK perkuliahan
1. RPS_Hukum Tata Negara UNTUK perkuliahan1. RPS_Hukum Tata Negara UNTUK perkuliahan
1. RPS_Hukum Tata Negara UNTUK perkuliahan
 
RPS-SISTEM-PEMERINTAHAN-INDONESIA-2021.pdf
RPS-SISTEM-PEMERINTAHAN-INDONESIA-2021.pdfRPS-SISTEM-PEMERINTAHAN-INDONESIA-2021.pdf
RPS-SISTEM-PEMERINTAHAN-INDONESIA-2021.pdf
 
Menulis Laporan Audit BRI - Philipus Parera
Menulis Laporan Audit BRI - Philipus PareraMenulis Laporan Audit BRI - Philipus Parera
Menulis Laporan Audit BRI - Philipus Parera
 
Makalah sistem pelaporan keuangan
Makalah sistem pelaporan keuanganMakalah sistem pelaporan keuangan
Makalah sistem pelaporan keuangan
 
Manajemen isu: Bagaimana membangun relasi ideal antara Lembaga Publik da Medi...
Manajemen isu: Bagaimana membangun relasi ideal antara Lembaga Publik da Medi...Manajemen isu: Bagaimana membangun relasi ideal antara Lembaga Publik da Medi...
Manajemen isu: Bagaimana membangun relasi ideal antara Lembaga Publik da Medi...
 
AdeHeryana_PolicyBrief_PengertianFungsidanEfektivitas.pdf
AdeHeryana_PolicyBrief_PengertianFungsidanEfektivitas.pdfAdeHeryana_PolicyBrief_PengertianFungsidanEfektivitas.pdf
AdeHeryana_PolicyBrief_PengertianFungsidanEfektivitas.pdf
 
rps legal drafting for students need study
rps legal drafting for students need studyrps legal drafting for students need study
rps legal drafting for students need study
 
PANDUAN MENULIS LENGKAP DENGAN CONTOHNYA.pdf
PANDUAN MENULIS LENGKAP DENGAN CONTOHNYA.pdfPANDUAN MENULIS LENGKAP DENGAN CONTOHNYA.pdf
PANDUAN MENULIS LENGKAP DENGAN CONTOHNYA.pdf
 
Agenda Kajian Administrasi Negara Berbasis Karakteristik dan Kebutuhan Wilaya...
Agenda Kajian Administrasi Negara Berbasis Karakteristik dan Kebutuhan Wilaya...Agenda Kajian Administrasi Negara Berbasis Karakteristik dan Kebutuhan Wilaya...
Agenda Kajian Administrasi Negara Berbasis Karakteristik dan Kebutuhan Wilaya...
 
Pedoman pengelolaan informasi & dokumentasi
Pedoman pengelolaan informasi & dokumentasiPedoman pengelolaan informasi & dokumentasi
Pedoman pengelolaan informasi & dokumentasi
 
Akuntansi Pemerintahan
Akuntansi PemerintahanAkuntansi Pemerintahan
Akuntansi Pemerintahan
 
Implementasi Hukum Adminstrasi Pelayanan Publik dalam OSS RBA.
Implementasi Hukum Adminstrasi Pelayanan Publik dalam OSS RBA.Implementasi Hukum Adminstrasi Pelayanan Publik dalam OSS RBA.
Implementasi Hukum Adminstrasi Pelayanan Publik dalam OSS RBA.
 
Posisi dan Peran SANKRI
Posisi dan Peran SANKRIPosisi dan Peran SANKRI
Posisi dan Peran SANKRI
 
Sistem penyelengaraan administrasi negara nkri
Sistem penyelengaraan administrasi negara nkriSistem penyelengaraan administrasi negara nkri
Sistem penyelengaraan administrasi negara nkri
 
8.proposal dan laporan
8.proposal dan laporan8.proposal dan laporan
8.proposal dan laporan
 

More from boijos

Kalimat efektif 22mar22
Kalimat efektif 22mar22Kalimat efektif 22mar22
Kalimat efektif 22mar22
boijos
 
kelas virtual.pb.infografis
kelas virtual.pb.infografiskelas virtual.pb.infografis
kelas virtual.pb.infografis
boijos
 
Ran ind sesi 2
Ran ind   sesi 2Ran ind   sesi 2
Ran ind sesi 2
boijos
 
Siaran pers ran ind
Siaran pers ran indSiaran pers ran ind
Siaran pers ran ind
boijos
 
Siaran pers ran ind
Siaran pers ran indSiaran pers ran ind
Siaran pers ran ind
boijos
 
Teknik menulis siaran pers (2)
Teknik menulis siaran pers (2)Teknik menulis siaran pers (2)
Teknik menulis siaran pers (2)
boijos
 
Seo tempo institute
Seo tempo instituteSeo tempo institute
Seo tempo institute
boijos
 
Konten algoritma sosial media revisi
Konten  algoritma sosial media revisiKonten  algoritma sosial media revisi
Konten algoritma sosial media revisi
boijos
 
Konten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial mediaKonten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial media
boijos
 
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytellingOke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
boijos
 
Strategi media sosial tempo 240122
Strategi media sosial tempo 240122Strategi media sosial tempo 240122
Strategi media sosial tempo 240122
boijos
 
Storytelling pln2
Storytelling pln2Storytelling pln2
Storytelling pln2
boijos
 
Storytelling untuk presentasi2
Storytelling untuk presentasi2Storytelling untuk presentasi2
Storytelling untuk presentasi2
boijos
 
Storytelling pln
Storytelling plnStorytelling pln
Storytelling pln
boijos
 
Storytelling untuk presentasi
Storytelling untuk presentasiStorytelling untuk presentasi
Storytelling untuk presentasi
boijos
 
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo instituteStorytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
boijos
 
Pln executive summary2 - infografik
Pln   executive summary2 - infografikPln   executive summary2 - infografik
Pln executive summary2 - infografik
boijos
 
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speakingMengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
boijos
 
Menguasai konten sebagai_moderator
Menguasai konten sebagai_moderatorMenguasai konten sebagai_moderator
Menguasai konten sebagai_moderator
boijos
 
Pln executive summary - infografik
Pln   executive summary - infografikPln   executive summary - infografik
Pln executive summary - infografik
boijos
 

More from boijos (20)

Kalimat efektif 22mar22
Kalimat efektif 22mar22Kalimat efektif 22mar22
Kalimat efektif 22mar22
 
kelas virtual.pb.infografis
kelas virtual.pb.infografiskelas virtual.pb.infografis
kelas virtual.pb.infografis
 
Ran ind sesi 2
Ran ind   sesi 2Ran ind   sesi 2
Ran ind sesi 2
 
Siaran pers ran ind
Siaran pers ran indSiaran pers ran ind
Siaran pers ran ind
 
Siaran pers ran ind
Siaran pers ran indSiaran pers ran ind
Siaran pers ran ind
 
Teknik menulis siaran pers (2)
Teknik menulis siaran pers (2)Teknik menulis siaran pers (2)
Teknik menulis siaran pers (2)
 
Seo tempo institute
Seo tempo instituteSeo tempo institute
Seo tempo institute
 
Konten algoritma sosial media revisi
Konten  algoritma sosial media revisiKonten  algoritma sosial media revisi
Konten algoritma sosial media revisi
 
Konten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial mediaKonten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial media
 
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytellingOke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
 
Strategi media sosial tempo 240122
Strategi media sosial tempo 240122Strategi media sosial tempo 240122
Strategi media sosial tempo 240122
 
Storytelling pln2
Storytelling pln2Storytelling pln2
Storytelling pln2
 
Storytelling untuk presentasi2
Storytelling untuk presentasi2Storytelling untuk presentasi2
Storytelling untuk presentasi2
 
Storytelling pln
Storytelling plnStorytelling pln
Storytelling pln
 
Storytelling untuk presentasi
Storytelling untuk presentasiStorytelling untuk presentasi
Storytelling untuk presentasi
 
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo instituteStorytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
 
Pln executive summary2 - infografik
Pln   executive summary2 - infografikPln   executive summary2 - infografik
Pln executive summary2 - infografik
 
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speakingMengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
 
Menguasai konten sebagai_moderator
Menguasai konten sebagai_moderatorMenguasai konten sebagai_moderator
Menguasai konten sebagai_moderator
 
Pln executive summary - infografik
Pln   executive summary - infografikPln   executive summary - infografik
Pln executive summary - infografik
 

Laporan efektif bsi-14 april philipus 2021

  • 2. APA YANG AKAN KITA BAHAS 1. Apakah itu laporan 2. Apa karakteristik laporan efektif 3. Prinsip-prinsip laporan efektif
  • 3.
  • 4. 1. Sebentuk komunikasi satu arah dengan tujuan tertentu 2. Umum nya bersifat formal, karena itu sebaiknya mengikuti kaidah-kaidah dari organisasi atau pembaca yang berkepentingan 3. Data dan infomasi merupakan unsur penting dalam laporan APA ITU LAPORAN
  • 5. STUKTUR Ringkasan eksekutif/ Pendahuluan Pernyataan singkat mengenai persoalan yang dibahas, mengapa penting, serta gambaran mengenai kesimpulan dan rekomendasi. Kesimpulan dan Rekomendasi Temuan utama riset atas masalah tertentu serta langkah-langkah yang diusulkan untuk mengatasinya. Tubuh - Konteks: menjelaskan lebih jauh mengenai pentingnya masalah - Metodologi jika dibutuhkan. - Kronologi peristiwa - Temuan: data dan analisis - Kelebihan/kekurangan masing- masing pendekatan terhadap masalah. Judul Memberikan gambaran mengenai masalah yang dibahas dan pesan utama.
  • 6. TEPAT SASARAN 1. Akses: diterima orang yang tepat dan dapat ditelaah dengan mudah 2. Format: bentuk dan struktur yang sesuai dengan tujuan dan kebutuhan target pembaca 3. Konten: penggunaan data/informasi yang tepat 4. Gaya: bentuk tulisan, desain yang mudah dikonsumsi, dipahami dan menarik 5. Completion: laporan diterima dengan baik, permasalahan dimengerti 6. Impact: saran diterima, terjadi penyesuaian/perubahan kebijakan, rating bagus KARAKTER- ISTIK LAPORAN EFEKTIF
  • 7.  Isi pesan sesuai dengan tujuan  Terstruktur secara logis dan memudahkan pembaca memahami isi laporan dengan cepat  Lugas, tidak berbelit-belit, menggunakan tata bahasa yang baku  Desain menarik, dengan gambar ilustrasi, foto, dan infografik  Media yang digunakan cocok dengan target audiens PANDUAN UMUM
  • 9. 1. SETIAP BAGIAN HARUS TERKAIT SECARA LOGIS DENGAN PERTANYAAN Judul tidak menjelaskan isi Tujuan risalah kebijakan. Tidak tergambar di judul ttps://antropologi.fib.ugm.ac.id/wp-content/uploads/2018/01 /Policy-Brief-2018-Pendidikan-di-Daerah-Istimewa-Yogyakarta.pdf
  • 12. Struktur deduktif membantu pembaca memahami tulisan Anda secara mudah dan cepat, dan mengingatnya lebih lama. Informasi paling penting/baru sesuai angle (what, who, why, when, where, how) Detil atau penjelasan yang penting Informasi lain yang bersifat umum
  • 13. https://jurnal.hukumonline.com/download/5f205a54d1eafb4727305689 MEKANISME KOMISI PEMBERANTASAN KORUPSI DALAM PROSES PENYADAPAN DILIHAT DARI PERSPEKTIF HAK ASASI MANUSIA (HAM) 1. Hukum adalah perangkat peraturan-peraturan tertulis yang dibuat oleh pemerintah melalui badan- badan yang berwenang membuat berbagai peraturan tertulis seperti ; Undang-Undang Dasar, Undang- Undang, Keputusan Presiden, Keputusan Pemerintah, Keputusan Menteri dan Peraturan-Peraturan Daerah. 2. …soal Hak Asasi Manusia dan perlindungan hukum.. 3. …soal pengakuan atas Hak Asasi Manusia… 4. Secara konstitusi pengakuan terhadap Hak Asasi Manusia tertuang dalam Pasal 28 UUD NRI Tahun 1945…. Seiring waktu akhirnya pemerintah mengeluarkan Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia. Dimana dalam Undang-Undang tersebut terdapat jaminan perlindungan hak asasi manusia, khususnya mengenai kemerdekaan dan rahasia dalam hubungan komunikasi, baik secara elektronik maupun non-elektronik, sebagaimana disebut dalam Pasal 32 Undang-Undang Hak Asasi Manusia….
  • 14. Kalimat pendek, satu kalimat satu pokok pikiran The Travel & Tourism Competitiveness Report 2019 yang disusun oleh World Economic Forum, menyebutkan bahwa Indonesia masuk dalam rangking ke-40 dalam index daya saing perjalanan dan pariwisata yang mengukur serangkaian faktor dan kebijakan yang memungkinkan pembangunan berkelanjutan sektor perjalanan dan pariwisata dan berkontribusi pada pengembangan dan daya saing suatu Negara. (50 kata) The Travel & Tourism Competitiveness Report 2019 yang disusun oleh World Economic Forum, menempatkan Indonesia pada peringkat ke-40 dalam index daya saing perjalanan dan pariwisata. Indeks ini mengukur serangkaian faktor dan kebijakan di sektor pariwisata. Pemerintah dapat menggunakanya untuk merancang pembangunan yang berkelanjutan serta meningkatkan daya saing negara di sektor ini. (25 , 10 dan 16 kata)
  • 15. Hati-hati terhadap jargon dan akronim BUMN KPK DPR MPR KOMNAS HAM UKM KKN PKL SP HTI Mengamankan New normal Tegakan Ekonomi kerakyatan rehabilitasi antigen
  • 16. 3. GUNAKAN SEBANYAK MUNGKIN BANTUAN UNTUK MEMUDAHKAN PEMBACA (KENALI PEMBACA) Infografis dan foto merupakan perangkat visual yang amat efektif untuk menyampaikan data yang rumit secara sederhana dan menarik. Adakalanya sebuah gambar lebih efektif menyampaikan pesan dibandingkan ungkapan verbal. Foto, ilustrasi dan infografis memanfaatkan ketertarikan kita kepada aspek visual tersebut untuk menjelaskan fakta rumit secara legit. Seringkali sebuah infografis sederhana lebih kuat menampilkan fakta analitikal dibandingkan deskripsi verbal. Jenis infografis untuk laporan di antaranya: kronologi, tabel, chart, proses dan prosedur, daftar, peta.
  • 17. PERTIM- BANGKAN TARGET AUDIENS Infografis dalam sebuah laporan setidaknya memiliki 4 fungsi:  Sebagai pelengkap, menampilkan data yang sulit disajikan dalam bentuk teks  Menyederhanakan narasi  Menegaskan data atau gagasan tertentu  Memberikan konteks secara visual