SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
KURIKULUM
                 SDN 3 MEKARSARI
                          O
                          L
                          E
                          H
                 SDN 3 MEKARSARI
Alamat : Desa Mekarsari Kec. Gunungsari – Lombok Barat
             NUSA TENGGARA BARAT
PENETAPAN


    Setelah memperhatikan pertimbangan dari Komite Sekolah, dengan ini KURIKULUM SDN 3
MEKARSARI Lombok Barat ditetapkan/disahkan untuk diberlakukan mulai           Tahun Pelajaran
2012/2013


                                                    Ditetapkan/disahkan
                                                    Di      : Mekarsari
                                                    Tanggal : 28 Juli 2012

                                                    Mekarsari, 28 Juli 2012
Mengetahui                                         Kepala SDN 3 Mekarsari
Ketua Komite Sekolah



RUSDI                                                MUJITAHIDIN,S.Pd
                                                   NIP 196912311993011013

                                      Menyetujui
                         Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
                                Kabupaten Lombok Barat




                              Drs. H.PATHURRAHIM,M.Si
                                    Pembina Tk. I, IV/b
                   .           NIP. 19600211 198903 1 001




                                   Kata Pengantar
Puji syukur kami haturkan kepada Allah Swt, atas karunia yang diberikan kepada kita semua.
Lebih – lebih dengan terselsaikannya kami menyusun kurikulum ini walaupun masih banyak
kekurangannya. Dan terimakasih yang setinggi-tingginya kami sampaikan kepada semua yang
membantu baik langsung maupun tidak langsung sehingga kurikulum ini dapat kami selesaikan. Mudah-
mudahan bantuannya itu mendapatkan imbalan yang setimpal dariNya.
       Kurikulum ini ditujukan semata-mata sebagai pedoman bagi warga sekolah dalam mengelola
pembelajaran di SDn 3 Mekarsari. Tidak untuk disebarkan ke luar. Oleh karena itu diharapkan kepada
semua warga sekolah terutama kepala Sekolah dan guru-guru di SDN 3 Mekarsari dapat memanfaatkan
kurikulum ini secara maksimal.
       Jika didalamnya terapat kekeliruan baik substantive maupun redaksi maka kami sangat
mengharapkan saran ataupun masukan dari mana saja demi kesempurnaan kurikulum ini.





                                           Daptar Isi
I.       PENDAHULUAN

       A. Latar Belakng………………………………………………………………………1

       B. Dasar Hukum………………………………………………………………....……1

II.      TUJUAN PENDIDIKAN

       A. Tujun Pendidikan Dasar………………………………………………………….3

       B. Visi Sekolah………………………………………………………………………..3

       C. Misi Sekolah……………………………………………………………………….3

       D. Tujuan Sekolah……………………………………………………………………3

III.     STRUKTUR DAN MUATAN KURIKKULUM

       A. Struktur Kurikulum………………………………………………………………5

       B. Mutan Kurikulum…………………………………………………………………7

IV.      KALENDER PENDIDIKAN………………………………………………………12

V.       LAMPIRAN…………………………………………………………………................




                               BAB I
PENDAHULUAN
     A. Latar Belakang
                 Seiring dengan perkembngn tuntutan zaman serta kemajuan ilmu pengetahuan dan
        teknologi maka kurikulum sebagai acuan utama dalam penyelengaraan pendidikan di tiap-tiap
        satuan penidikan terus disempurnakan. Seperti kita telah ketahui di Indonesia telah diberlakukan
        berbagai kurikulum pendidikan mulai antara lain kurikulum 1984, kemudian kurikulum 1994
        lalu Kurikulum Berbasis Komptensi (KBK) yang kemudian seiring dengan semangat reformasi
        dan otonomi daerah disempurnakan menjadi Kurikulum Tingkt Satuan Pendidikan (KTSP).
                 Sebagaimana kita ketahui pada tahun 2004 lahir sebuah kurikulum yang disebut dengan
        Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK). Namun setelah dilakukan uji coba pelaksanaan
        kurikulum tersebut di beberapa sekolah ternyata ditemukan berbagai permasalahan, hambatan
        yang menyebabkan kurikulum tersebut tidak dapat diterapkan secara optimal.Sehinggga perlu
        dilakukan perbaikan dan penyempurnaan yang memadai.
                 Untuk menjawab permasalahan yang dimksud diatas maka lahirlah Kurikulum Tingkat
        Satuan Pendidikan (KTSP). KTSP pada dasarnya merupakan KBK yang dikembangkan oleh
        satuan pendidikan berdasarkan Standar Isi (SI) dan Standar Kompetensi Kelulusan (SKL),
        Standar Kompetensi (SK) dan Kompetensi Dasar (KD) yang tedapat dalam SI merupakan
        penyempurnaan dari SK dan KD yang terdapat dalam KBK. Demikian pula dengan
        perkembangan ilmu pengetahuan yang amat pesat dewasa ini tentu memacu kita untuk terus
        mengembangkan kurikulum agar benar-benar dunia pendidikan kita mampu menjawab tantangan
        zaman.
                 KTSP sebagai bentuk penyempurnaan kurikulum berbasis komptensi merupakan
        kurikulum yang paling relevan untuk diterapkan SDN 3 Mekarsari, karena KTSP lebih
        menekankan pada pemberdayaan lingkungan sekolah yang bertumpu pada potensi yang ada di
        sekolah kami.


B.                           Dasar Hukum.
      Dasar hukum pelaksanaan KTSP adalah:
     1. UU No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
     2. PP No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
     3. Permendiknas No. 22/2006 tentang Standar Isi
     4. Permendiknas No. 23/2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
     5. Permendiknas No. 24/2006 dan No. 6/2007 tentang pelaksanaan
        a. Permendiknas No. 22 dan 23/2006
     6. Permendiknas No. 41 Thn 2007 tentang Standar Proses
     7. Permendiknas No. 24 Thn 2007 tentang Standar Sarana dan Prasarana
     8. Permendiknas No. 19 Thn 2007 tentang Standar Pengelolaan
     9. Permendiknas No. 20 Thn 2007 Standar Penilaian Pendidikan
                                               BAB II
TUJUAN PENDIDIKAN


A.                  Tujuan Pendidikan Dasar
      Adalah untuk meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan berkepribadian, akhlak mulia serta
      keterampilan hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut ( Permen No. 23 / 2005 Pasal
      26 ayat 1 )


B.                  Visi
      Cerdas, Mandiri, Bertaqwa dan Berahlak Mulia, Berdasarkan Nilai Agama Dan Norma
      Yang Berlaku di Masyarakat.


C.    Misi Sekolah
      Untuk mencapai Visi di atas, SDN 3 MEKARSARI mengembangkan misi sebagai berikut :
        1. Melakasanakan pembelajaran dan pendidikan berkarakter bagi semua peserta didik.
        2. Melalaksanakan pembelajaran yang berkualitas dan bermakna bagi peserta didik
        3. Melaksanakan evaluasi dan penilaian pembelajaran secara kontinyu
        4. Menanamkan sikap berbudi pekerti yang luhur dalam kehidupan sehari-hari.
        5. Menggali bakat dan minat siswa dalam bidang pengetahuan dan keterampilan serta
              memberikan pembinaan agar dapat dikembangkan dengan optimal
        6. Memberikan kegiatan ekstra kurikuler berupa pelajaran Tilawatilqur’an bagi siswa yang
              mempunyai bakat dan minat.
        7. Memberikan pelatihan kepanduan bagi siswa untuk meningkatkan disiplin sehari-hari.
        8. Menciptakan situasi dan kondisi lingkungan sekolah yang bersih, indah , aman, dan
              nyaman.


C.   Tujuan Sekolah
     a. Tujuan jangka pendek 1 s/d 2 tahun
         1.       Menjadikan sekolah sebagai tempat bermain dan belajar yang nyaman dan
              menyenangkan.
         2.       Meningkatkan antusias masyarakat untuk menyekolahkan anaknya di SDN 3 Mekarsari
              .
         3.       Meningkatkan partisifasi masyarakat untuk mendukung proses pendidikan dan
              pengajaran di SDN 3 Mekarsari.
         4.       Meningkatkan minat belajar bagi seluruh siswa.
         5.       Membentuk akhlak mulia dan berbudi luhur bagi semua warga sekolah
         6.       Menemukan bakat/minat dan mengembangkannya secara maksimal.
         7.       Semua siswa merasa bangga bersekolah di SDN 3 Mekarsari.
         8.       Menghsilkan siswa yang dapat berperan aktif dalam lomba baik di tingkat kecamatan
              dan kabupaten
9.     Mengurangi presentase angka DO dengan turun lngsung ke msyarakat.
     10.    Mempertahankan angka melanjutkan ke SLTP dari 100 %


b.                     Tujuan jangka menengah
      1. Menghasilkan lulusan yang bermutu dnan mampu bersaing di sekolah yang lebih tinggi.
      2. Menjadikan SDN 3 Mekarsari sebagai salah satu Sekolah yang dapat dibanggakan oleh
           semua warga sekolah dan Masyarakat.
      3. SDN 3 Mekarsari mampu memberikan pembelajaran yang menyenangkan, bervariasi
           sesuai dengan tingkat perkembangan siswa.
      4. SDN 3 Mekarsari mampu menggali serta mengembangkan bakat serta minat siswa .
      5. Meningkatkan kreatifitas guru dan siswa dalam memnfaatkan sumber belajar.
      6. Mempertahankan angka melanjutkan ke SLTP dari 100%
      7. Mengurangi angka DO .


c. Tujuan jangka panjang
       1. Mencapai nilai UN minimal 7 bagi kelas VI
       2. Mampu mengembangkan model,Strategi dan Metode pembelajaran yang bervariasi dan
           uptodate.
       3. Mampu menciptakan suasana belajar yang nyaman,menyenangkan bagi seluruh siswa.
       4. Meningkatkan kuantitas dan kuwalitas lulusan dari tahun ke tahunn.
       5. Mampu meraih prestasi baik local maupun nasional.
       6. Mampu mencapai angka melanjutkan ke SLTP 100 %
BAB III
                             STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM


A. Struktur Kurikulum

   Struktur kurikulum merupakan pola dan susunan mata pelajaran yang harus ditempuh oleh peserta
   didik dalam kegiatan pembelajaran. Kedalaman muatan kurikulum pada setiap mata pelajaran
   dituangkan dalam kompetensi yang harus dikuasai peserta didik sesuai dengan beban belajar yang
   tercantum dalam struktur kurikulum. Kompetensi yang dimaksud terdiri atas standar kompetensi
   (SK) dan kompetensi dasar (KD) yang dikembangkan berdasarkan standar kompetensi lulusan
   (SKL).

   Struktur kurikulum terdiri atas tiga komponen, yakni komponen mata pelajaran, muatan lokal, dan
   pengembangan diri. Komponen mata pelajaran dikelompokkan sebagai berikut:

      1. Kelompok mata pelajaran agama dan akhlak mulia;

      2. Kelompok mata pelajaran kewarganegaraan dan kepribadian;

      3. Kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan ;

      4. Kelompok mata pelajaran estetika; dan

      5. Kelompok mata pelajaran jasmani, olahraga, dan kesehatan.

   Komponen muatan lokal dan pengembangan diri merupakan bagian integral dari struktur kurikulum.

   Struktur kurikulum ini meliputi substansi pembelajaran yang ditempuh dalam satu jenjang
   pendidikan selama 6 tahun, yakni mulai kelas I sampai dengan kelas VI. Struktur kurikulum disusun
   berdasarkan SKL, SK dan KD mata pelajaran dengan ketentuan sebagai berikut:

      a. Kurikulum ini memuat 9 mata pelajaran, muatan lokal, dan pengembangan diri seperti tertera
            pada Tabel Struktur Kurikulum.

      b. Muatan lokal merupakan kegiatan kurikuler untuk mengembangkan kompetensi yang
            disesuaikan dengan ciri khas dan potensi daerah, termasuk keunggulan daerah, yang
            materinya tidak dapat dikelompokkan ke dalam mata pelajaran yang ada. Substansi muatan
            lokal telah ditentukan oleh sekolah.

      c. Pengembangan diri bukan merupakan mata pelajaran yang harus diasuh oleh guru.
            Pengembangan diri bertujuan memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk
            mengembangkan dan mengekspresikan diri sesuai dengan kebutuhan, bakat, dan minat setiap
            peserta didik sesuai dengan kondisi sekolah. Kegiatan pengembangan diri difasilitasi dan
            atau dibimbing oleh konselor, guru, atau tenaga kependidikan yang dapat dilakukan dalam
            bentuk kegiatan ekstrakurikuler. Kegiatan pengembangan diri dilakukan melalui kegiatan
            pelayanan konseling yang berkenaan dengan masalah diri pribadi dan kehidupan sosial,
            belajar, dan pengembangan karir peserta didik.
d.         Jam pembelajaran untuk setiap mata pelajaran dialokasikan sebagaimana tertera dalam
         struktur kurikulum.

  e.         Alokasi waktu satu jam pembelajaran adalah 35 menit.

  f.         Minggu efektif dalam satu tahun pelajaran (dua semester) adalah 34-38 minggu.



 Tabel: Struktur Kurikulum

                                       Kelas dan Alokasi Waktu       Kelas dan Alokasi Waktu
              Komponen                    I        II       III      IV         V            VI
A. Mata Pelajaran
  1. Pendidikan Agama                                                 3         3            3
  2. Pendidikan                                                       2         2            2
     Kewarganegaraan
  3. Bahasa Indonesia                              T                  5         5            5
  4. Matematika                                    E                  5         5            5
  5. Ilmu Pengetahuan Alam                        M                   5         5            5
  6. Ilmu Pengetahuan Sosial                       A                  4         4            4
  7. Pendidikan Jasmani, Olah                      T                  4         4            4
     Raga,dan Kesehatan
                                                   I
  8. Seni Budaya/keterampilan                                         4         4            4
                                                   K
  B. Mulok:
       a. Bahasa sasak                                                2         2            2
       b. B.Asing ( Inggris )                                         2         2            2
B. Pengembangan Diri
                                                                     2*)        2*          2*)
   Seni baca Alqur’an

Jumlah                                   28       28        30        36        36     36



  2*) Ekuivalen 2 jam pelajaran

  Keterangan

  1. 1 (satu) jam pembelajaran alokasi waktu 35 menit

  2. Kelas 1,2, dan 3 pendekatan tematik

  3. Kelas 4,5, dan 6 pendekatan mata pelajaran

  4. Mengenai pembelajaran tematis sekolah dapat menentukan alokasi waktu per mata pelajaran
  sedangkan dalam PBM menggunakan pendekatan tematis
B. Muatan Kurikulum
  1.   Mata Pelajaran
       a. Pendidikan Agama
          Meliputi: Agama Islam karena 100% di SDN 3 Mekarsari Lobar adalah islam.
          Tujuan:
          Memberikan wawasan terhadap keberagaman agama di Indonesia. Meningkatkan keimanan
          serta ketaqwaan siswa sesuai ajaran agama Islam.
       b. Kewarganegaraan dan Kepribadian
          Tujuan:
          Memberikan pemahaman kepada siswa tentang kesadaran hidup berbangsa dan bernegara
          dan pentingnya penanaman rasa persatuan dan kesatuan.
       c. Bahasa Indonesia
          Tujuan:
          Membina keterampilan berbahasa secara lisan dan tertulis serta dapat menggunakan bahasa
          Indonesia sebagai alat komunikasi dan sarana berekspresi sastra.
       d. Bahasa Inggris
          Tujuan:
          Membina keterampilan berbahasa dan berkomunikasi secara lisan dan tertulis untuk
          menghadapi perkembangan IPTEK dalam menyongsong era globalisasi.
       e. Matematika
          Tujuan:
          Memberikan pemahaman logika dan kemampuan dasar matematika dalam rangka
          penguasaan IPTEK.
       f. Ilmu Pengetahuan Alam
          Tujuan:
          Memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada siswa untuk menguasai dasar-dasar sains
          dalam rangka penguasaan IPTEK.
       g. Ilmu Pengetahuan Sosial
          Tujuan:
          Memberikan pengetahuan sosio cultural masyarakat yang majemuk, mengembangkan
          kesadaran hidup bermasyarakat serta memiliki keterampilan hidup secara mandiri.
       h. Seni Budaya/keterampilan
          Meliputi: Seni Rupa, Seni Musik (angklung), Seni Tari, dan Seni Teater
          Tujuan:
          Mengembangkan apresiasi seni, daya kreasi, dan kecintaan pada seni budaya nasional
       i. Seni baca Alqur’an
          Tujuan:
          Meningkatkan minat membaca dan mempelajari kitab suci Alqur’an.
       j. Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Tujuan:
      Menanamkan kebiasaan hidup sehat, meningkatkan kebugaran dan keterampilan dalam
      bidang olahraga, menanamkan rasa sportifitas, tanggung jawab disiplin, dan percaya diri
      pada siswa.


2. Muatan Lokal

   a. Bahasa Daerah (Sasak) sebagai upaya mempertahankan nilai-nilai budaya (Sasak)
      masyarakat setempat dalam wujud komunikasi dan apresiasi sastra.

   b. Kerajinan tangan / PKK.

      Pelaksanaan pembelajaran Mulok dialokasikan masing-masing dua jam pelajaran.


3. Kegiatan Pengembangan Diri
   Berdasarkan kondisi objektif sekolah, kegiatan pengembangan diri yang dipilih dan ditetapkan
   adalah sebagai berikut.
   a. Kegiatan Pelayanan Konseling
      Melayani:
      1) masalah kesulitan belajar siswa
      2) pengembangan karir siswa
      3) masalah dalam kehidupan social siswa.
   b. Kepramukaan
      1) sebagai wahana untuk berlatih berorganisasi
      2) melatih siswa agar terampil dan mandiri
      3) melatih siswa untuk mempertahankan hidup
      4) mengembangkan jiwa sosial dan peduli kepada orang lain
      5) mengembangkan sikap kerjasama
      6) melatih siswa untuk menyelesaikan masalah dengan tepat.
   c. Keagamaan, Olahraga, serta Seni dan Budaya
      1) mengembangkan seni baca Al-Qur’an , TPA, Qasidah, dan Imtaq
      2) mengembangkan olahraga prestasi sepak bola, volly
      3) mengembangkan seni rupa, musik, tari/ Rudat
      Mekanisme Pelaksanaan

      a) Kegiatan Pengembangan Diri dilaksanakan di luar jam pembelajaran (ekstrakurikuler)
          dibina oleh guru SDN 3 Mekarsari Lobar, sedangkan     pelatih merupakan praktisi atau
          warga sekitar yang memiliki kualifikasi / kompetensi yang baik berdasarkan surat
          keputusan kepala sekolah.
b) Jadwal Kegiatan

                  No             Kegiatan                       Hari               Waktu
                 1     Pelayana Konseling                 Tiap hari           Istirahat
                 2     Pramuka                            Minggu              15.00 –17.00
                 3     Olahraga                           Sabtu               15.00 –17.00
                 4     Tilawatilqur’an                    Jum’at              14.00 – 16.00
                 5     Seni budaya/keterampilan           Sabtu               15.00 –18.00




          c) Alokasi Waktu

                Kelas I dialokasikan 28 jam pelajaran
                Kelas IIdialokasikan 28 jam pelajaran
                Kelas III dialokasikan 30 jam pelajaran
                Kelas IV dialokasikan 36 jam pelajaran
                Kelas V dialokasikan 36 jam pelajaran
                Kelas VI dialokasikan 36 jam pelajaran

          d) Penilaian

                Kegiatan pengembangan diri dinilai dan dilaporkan secara berkala kepada sekolah dan
                orang tua dalam bentuk kualitatif.
                       KATAGORI                                  KETERANGAN
                             A                                    SANGAT BAIK
                             B                                          BAIK
                             C                                         CUKUP
                             D                                         KURANG


4. Pengaturan Beban Belajar
        Kelas      Satu jam pembelajaran       Jumlah jam          Minggu              Waktu
                     tatap muka/menit         pembelajaran         efektif          pembelajaran
                                               per minggu         per tahun        /jam per tahun
           I                 35                    28              ajaran
                                                                     35                 910
          II                 35                      28                35               980
          III                35                      30                35              1050
          IV                 35                      36                35              1260
          V                  35                      36                35              1260
          VI                 35                      36                35              1260


5. Ketuntasan Belajar
Ketuntasan belajar didasarkan pada beberapa pertimbangan, di antaranya intake peserta
   didik, daya dukung (sarana/prasarana), dan kompleksitas tiap-tiap mata pelajaran. Berdasarkan
   pertimbangan tersebut ditentukan ketuntasan belajar 65 % untuk semua mata pelajaran.
   Peserta didik yang belum dapat mencapai ketuntasan belajar 65 % harus mengikuti program
   perbaikan (remedial) sampai mencapai ketuntasan belajar yang dipersyaratkan maksimal 5 kali.
   Siswa yang telah mencapai ketuntasan belajar 80% sampai dengan 90% dapat mengikuti program
   pengayaan (enrichment).


   SDN 3 Mekarsari menetapkan Kreteria Ketuntasan Minimal untuk masing-masing mata pelajaran
   sebagai berikut :

                                                           KK M
                  Komponen
                                            I     II     III    IV      V      VI
     A. Mata Pelajaran
        1. Pendidikan Agama                7,0    7,0    7,0    7,0    7,0    7,0
        2. Pendidikn Kewrganegaraan        7,0    7,0    7,0    7,0    7,0    7,0
        3. Bahasa Indonesia                6,0    6,0    6,0    6,0    6,0    6,0
        4. Matematika                      6,0    6,0    6,0    6,0    6,0    6,0
        5. Ilmu Pengetahuan Alam           6,0    6,0    6,0    6,0    6,0    6,0
        6. Ilmu Pengetahuan Sosial         6,5    6,5    6,5    6,5    6,5    6,5
        7. Seni Budaya/keterampilan        7,0    7,0    7,0    7,0    7,0    7,0
        8. Pendidikan Jasmani,             7,0    7,0    7,0    7,0    7,0    7,0
     A.Muatan Lokal
        1.                     Bahasa      7,0    7,0    7,0    7,0    7,0    7,0
        2. Bahasa Inggris

6. Kenikan Kelas dan Kelulusan

Dasar Pertimbangan

1) Pedoman Umum Pengembangan Sistem Penilaian Hasil Belajar Berbasis Kompetensi terbitan tahun
   2004 :

     Kenaikan Kelas

   a) Dilaksanakan pada setiap akhir tahun pelajaran

   b) Dilaksanakan 2 (dua) periode (sebelum remidial dan sesudah remidial)

   c) Tidak terdapat nilai rapot di bawah KKM

2) Pedoman Pembuatan Laporan Hasil Belajar Kurikulum 2004

   Kriteria Kenaikan Kelas

   1. Telah menyelesaikan seluruh program pembelajaran pada dua smester di kelas yang diikuti.

   2. Tidak terdapat nilai di bawah KKM.
3. Nilai rapot diambil dari nilai ulangan harian,tugas PR, Mid smester dan nilai smester dengan

                 X + Y + 2P
   rumus : N=
                         4

   b) Kenaikan kelas dilaksanakan setiap akhir tahun

   c) Siswa dinyatakan naik kelas apabila yang bersangkutan mencapai kriteria ketuntasan minimal
      pada semua mata pelajaran

   d) Siswa dinyatakan harus mengulang di kelas yang sama apabila siswa tersebut belum mencapai
      kriteria ketuntasan minimal pada lebih dari 4 (empat) mata pelajaran sampai pada batas akhir
      tahun pelajaran.

   e) Ketika mengulang di kelas yang sama, nilai siswa untuk semua indikator,      , KD dan SK yang
      ketuntasan minimumnya sudah dicapai, minimal sama dengan yang dicapai pada tahun
      sebelumnya.


      KRITERIA ACUAN KENAIKAN KELAS

      1) Siswa dinyatakan naik kelas apabila :

        a) Nilai siswa yang bersangkutan telah mencapai kriteria ketuntasan minimal mata pelajaran
            masuk kriteria cukup atau diatasnya pada 9 (sembilan) mata pelajaran atau lebih.

        b) Nilai rata-rata untuk semua mata pelajaran minimal 65,00

        c) Tidak ada nilai ≤50,0 atau kurang untuk setiap aspek penilaian mata pelajaran

        d) Kepribadian minimal cukup

        e) Kegiatan Pengembangan Diri minimal cukup

      2) Siswa dinyatakan mengulang di kelas yang sama apabila :

        a) Nilai siswa yang bersangkutan belum mencapai kriteria ketuntasan minimal mata pelajaran,
            termasuk kriteria kurang pada lebih dari 3 (tiga) mata pelajaran.

        b) Nilai rata-rata semua mata pelajaran kurang dari 65,00

        c) Ada nilai ≤50,0 atau kurang untuk setiap aspek penilaian mata pelajaran.

        d) Kepribadian kurang dari cukup

        e) Kegiatan Pengembangan Diri kurang dari cukup

      3) Kriteria Ketuntasan Minimal mata pelajaran diperoleh dari rata-rata pada setiap aspek pada
          mata pelajaran tersebut.


7. Kriteria Kelulusan
   Peserta didik dapat dinyatakan lulus apabila yang bersangkutan:
a. Menyelesaiakan seluruh program pembelajaran
b. Memperoleh nilai minimal baik pada penilaian akhir untuk seluruh mata pelajaran kelompok
   mata pelajaran agama dan akhlak mulia, kelompok mata pelajaran kewarganegaraan dan
   kepribadian, kelompok mata pelajaran estetika, dan kelompok mata pelajaran jasmani, olah raga
   dan kesehatan.
c. Lulus ujian sekolah untuk kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan teknologi, dan
d. Lulus ujian nasional
BAB IV
                                          KALENDER PENDIDIKAN


       Kalender pendidikan adalah pengaturan waktu untuk kegiatan pembelajaran peserta didik selama
satu tahun pelajaran yang mencakup permulaan tahun pelajaran, minggu efektif belajar, waktu
pembelajaran efektif, dan hari libur.
       Permulaan tahun pelajaran adalah waktu dimulainya kegiatan pembelajaran pada awal tahun
pelajaran pada SDN 3 Mekarsari.
       Minggu efektif belajar adalah jumlah minggu kegiatan pembelajaran untuk setiap tahun pelajaran
pada SDN 3 Mekarsari
       Waktu pembelajaran efektif adalah jumlah jam pembelajaran setiap minggu, meliputi jumlah jam
pembelajaran untuk setiap mata pelajaran termasuk muatan lokal, ditambah jumlah jam untuk kegiatan
pengembangan diri
       Waktu libur adalah waktu yang ditetapkan untuk tidak diadakan kegiatan pembelajaran pada.
SDN 3 Mekarsari
       Waktu libur dapat berbentuk jeda tengah semester, jeda antar semester, libur akhir tahun
pelajaran, hari libur keagamaan, hari libur umum, termasuk hari-hari besar nasional, dan hari libur
khusus.




                                Kalender pendidikan SDN 3 Mekarsari
                                          Tahun Pelajaran 2012/2013


             KALENDER PENDIDIKAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013
   Hari              JULI 2012                       AGUSTUS 2012                      SEPTEMBER 2012

 Senin        2      9    16    23      30                6        13    20   27       3     10   17   24
 Selasa       3     10    17    24      31                7        14    21   28       4     11   18   25
 Rabu         4     11    18    25               1        8        15    22   29       5     12   19   26
 Kamis        5     12    19    26               2        9        16    23   30       6     13   20   27
 Jumat        6     13    20    27               3       10        17    24   31       7     14   21   28
 Sabtu        7     14    21    28               4       11        18    25        1   8     15   22   29

   Hari           OKTOBER 2012                NOPEMBER 2012                        DESEMBER 2012

 Senin        1     8    15    22    29              5        12    19   26        3    10   17   24    31
 Selasa       2     9    16    23    30              6        13    20   27        4    11   18   25
 Rabu         3    10    17    24    31              7        14    21   28        5    12   19   26
 Kamis        4    11    18    25            1       8        15    22   29        6    13   20   27
Jumat      5    12    19    26             2     9    16    23   30               7        14     21       28
 Sabtu      6    13    20    27             3    10    17    24            1       8        15     22       29


  Hari          JANUARI 2013                PEBRUARI 2013                      MARET 2013

 Senin            7   14     21    28            4    11    18    25               4     11      18        25
 Selasa    1      8   15     22    29            5    12    19    26               5     12      19        26
 Rabu      2      9   16     23    30            6    13    20    27               6     13      20        27
 Kamis     3     10   17     24                  7    14    21    28               7     14      21        28
 Jumat     4     11   18     25         1        8    15    22         1           8     15      22        29
 Sabtu     5     12   19     26         2        9    16    23         2           9     16      23        30

  Hari           APRIL 2013                      MEI 2013                              JUNI 2013

 Senin      1     8   15    22    29             6    13    20    27           3       10     17      24
 Selasa     2     9   16    23    30             7    14    21    28           4       11     18      25
 Rabu       3    10   17    24          1        8    15    22    29           5       12     19      26
 Kamis      4    11   18    25          2        9    16    23    30           6       13     20      27
 Jumat      5    12   19    26          3       10    17    24    31           7       14     21      28
 Sabtu      6    13   20    27          4       11    18    25         1       8       15     22      29

           JULI 2013                    Keterangan :
                                             Libur Semester
Kegiatan Tengah Semester 22
  Senin 1 8 15                    29             Ulum Semester
  Selasa    2    9    16    23    30             Libur Puasa dan Idul Fitri
                 1
  Rabu      3
                 0
                      17    24    31             Libur Umum
                 1                               Libur Khusus
  Kamis     4
                 1
                      18    25
                                                 Pembagian Raport
                 1
  Jumat     5
                 2
                      19    26                   Perkiraan UN dan US
KALENDER PENDIDIKAN SDN 3 MEKARSARI
                        TAHUN PELAJARAN 2012/2013


                                              TANGGA
           JULI                     JLH.HES   L                KETERANGAN
                                         18            2 - 7 = Hari libur semester
Minggu       1     8   15   22 29                      ganjil
Senin        2     9   16   23 30                      18 - 21 = libur awal Puasa
Selasa       3    10   17   24 31
Rabu         4    11   18   25
Kamis        5    12   19   26
Jum'at       6    13   20   27
Sabtu        7    14   21   28
                                              TANGGA
         AGUSTUS                    JLH.HES   L                KETERANGAN
Minggu             5   12   19   26      18            16 - 25 = Libur ahir puasa
Senin              6   13   20   27                    1 7 dan 20 = libur Umum
Selasa             7   14   21   28
Rabu         1     8   15   22   29
Kamis        2     9   16   23   30
Jum'at       3    10   17   24   31
Sabtu        4    11   18   25
                                              TANGGA
         SEPTEMBER                  JLH.HES   L                KETERANGAN
Minggu        2 9      16   23 30        25            24 - 29 = Pelaksanaan mid
Senin         3 10     17   24                         semester
Selasa        4 11     18   25
Rabu          5 12     19   26
Kamis         6 13     20   27
Jum'at        7 14     21   28
Sabtu     1 8 15       22   29
                                              TANGGA
         OKTOBER                    JLH.HES   L                KETERANGAN
Minggu       7 14      21   28           24            25 dan 27 = libur khusus
Senin    1 8 15        22   29                         26 = libur Umum
Selasa   2 9 16        23   30
Rabu     3 10 17       24   31
Kamis    4 11 18       25
Jum'at   5 12 19       26
Sabtu    6 13 20       27
                                              TANGGA
         NOPEMBER                   JLH.HES   L                KETERANGAN
Minggu       4 11      18   25           26            4 = libur Umum
Senin        5 12      19   26
Selasa       6 13      20   27
Rabu         7 14      21   28
Kamis     1 8 15       22   29
Jum'at    2 9 16       23   30
Sabtu     3 10 17      24
                                              TANGGA
         DESEMBER                   JLH.HES   L               KETERANGAN
Minggu         2      9   16   23 30       12             10 - 15 = ulangan semester
Senin          3     10   17   24 31                      22 = pembagian rapot
Selasa         4     11   18   25                         24 - 31 = libur semester I
Rabu           5     12   19   26
Kamis          6     13   20   27
Jum'at         7     14   21   28
Sabtu    1     8     15   22   29
                                                 TANGGA
         JANUARI                       JLH.HES   L               KETERANGAN
Minggu                6   13   20   27      24            1 dan 23 = libur Umum
Senin                 7   14   21   28
Selasa         1      8   15   22   29
Rabu           2      9   16   23   30
Kamis          3     10   17   24
Jum'at         4     11   18   25
Sabtu          5     12   19   26
                                                 TANGGA
         PEBRUARI                      JLH.HES   L               KETERANGAN
Minggu               3    10   17   24      24
Senin                4    11   18   25
Selasa               5    12   19   26
Rabu                 6    13   20   27
Kamis                7    14   21   28
Jum'at         1     8    15   22
Sabtu          2     9    16   23
                                                 TANGGA
          MARET                        JLH.HES   L                 KETERANGAN
Minggu               3    10   17   24      18            4 - 9 = Perkiraan US
Senin                4    11   18   25                    29 Libur Umum
Selasa               5    12   19   26                    Libur khusus
Rabu                 6    13   20   27
Kamis                7    14   21   28
Jum'at         1     8    15   22   29
Sabtu          2     9    16   23   30
                                                 TANGGA
             APRIL                     JLH.HES   L                KETERANGAN
Minggu                7   14   21   28      24            15 - 17 = Perkiraan UN
Senin          1      8   15   22   29
Selasa         2      9   16   23   30
Rabu           3     10   17   24   31
Kamis          4     11   18   25
Jum'at         5     12   19   26
Sabtu          6     13   20   27
                                                 TANGGA
             MAY                       JLH.HES   L               KETERANGAN
Minggu                5   12   19   26      25            9 dan 25 = Libur Umum
Senin                 6   13   20   27
Selasa                7   14   21   28
Rabu           1      8   15   22   29
Kamis          2      9   16   23   30
Jum'at         3     10   17   24   31
Sabtu          4     11   18   25
                                                 TANGGA
             JUNE               JLH.HES          L                KETERANGAN
Minggu         2     9 16 23 30      12                   10 - 15 = ulangan semester
Senin                  3    10    17   24                                          22 = Pembagian rapot
Selasa                 4    11    18   25                                          24 - 29 libur semester II
Rabu                   5    12    19   26
Kamis                  6    13    20   27
Jum'at                 7    14    21   28
Sabtu            1     8    15    22   29




                                                                 TANGGA
                     JULY                    JLH.HES             L                         KETERANGAN
Minggu                 7    14    21   28 13      12                               1 - 6 = libur semester II
Senin            1     8    15    22   29
Selasa           2     9    16    23   30
Rabu             3    10    17    24   31
Kamis            4    11    18    25
Jum'at           5    12    19    26
Sabtu            6    13    20    27




                     DAPTAR HARI SEKOLAH DAN HARI LIBUR KALENDER
PENDIDIKANTK,SD/SLB,SMP/SMPLB/SMA/SMALB,SMK KABUPATEN LOMBOK BARAT
                                        TAHUN PELAJARAN 2012/2013

                                            HARI NON EFEKTIF                           HARI EFEKTIF

                                              Lib
         BULAN        JUM                                                         Ulan
                                       Lib    ur            Libur          Har            Pasc
NO        DAN         LAH        Min                Libur                         ganS            Bagi      Hari
                                       ur     Se            Keag    Juml    i               a
         TAHUN        HARI       gg                 Khus                          emes            Rapo     Tatap
                                       Um     me            amaa     ah    Efe            seme
                                  u                  us                           ter/U            rt      Muka
                                       um     ste             n            ktif            ster
                                                                                   TS
                                               r

1    Juli
     2012              31        5     0      6      2       4      17     14      0        0       0          14
2    Agustus
     2012              31        4     2      0      5       5      16     15      0        0       0          15
3    September
     2012              30        5     0      0      0       0       5     25      6        0       0          19
4    Oktober
       2012            31        4     1      0      1       1       7     24      0        0       0          24
5    November
     2012              30        4     1      0      0       0       5     25      0        0       0          25
6    Desember
     2012              31        5     1      6      0       0      12     19      6        5       1          7
7    Januari
     2013              21        4     2      0      0       0       6     25      0        0       0          25
8    Pebruari
     2013              28        4     0      0      0       0       4     24      0        0       0          24
9    Maret
     2013              31        5     2      0      1       0       8     23      6        0       0          17
10   April
     2013              30        4     0      0      0       0       4     26      0        0       0          26
11   Mei
     2013        31    4    2    0    0     0     12    18    6     5     1      6
12   Juni
     2013        30    5    1    6    0     0     12    18    6     5     1      6


      Keterangan:
      Libur Umum/ Nasional Tahun 2013 sesuai SK Gubernur menunggu keputusan bersama tiga
      mentri ( Mendagri,MenAg, dan Menakertrans)




                                LAMPIRAN-LAMPIRAN
11   Mei
     2013        31    4    2    0    0     0     12    18    6     5     1      6
12   Juni
     2013        30    5    1    6    0     0     12    18    6     5     1      6


      Keterangan:
      Libur Umum/ Nasional Tahun 2013 sesuai SK Gubernur menunggu keputusan bersama tiga
      mentri ( Mendagri,MenAg, dan Menakertrans)




                                LAMPIRAN-LAMPIRAN
11   Mei
     2013        31    4    2    0    0     0     12    18    6     5     1      6
12   Juni
     2013        30    5    1    6    0     0     12    18    6     5     1      6


      Keterangan:
      Libur Umum/ Nasional Tahun 2013 sesuai SK Gubernur menunggu keputusan bersama tiga
      mentri ( Mendagri,MenAg, dan Menakertrans)




                                LAMPIRAN-LAMPIRAN
11   Mei
     2013        31    4    2    0    0     0     12    18    6     5     1      6
12   Juni
     2013        30    5    1    6    0     0     12    18    6     5     1      6


      Keterangan:
      Libur Umum/ Nasional Tahun 2013 sesuai SK Gubernur menunggu keputusan bersama tiga
      mentri ( Mendagri,MenAg, dan Menakertrans)




                                LAMPIRAN-LAMPIRAN

More Related Content

What's hot

LAPORAN MAGANG I di SMA Negeri 1 Doro
LAPORAN MAGANG I di SMA Negeri 1 DoroLAPORAN MAGANG I di SMA Negeri 1 Doro
LAPORAN MAGANG I di SMA Negeri 1 DoroYoollan MW
 
LAPORAN KEGIATAN OBSERVASI MAGANG I
LAPORAN KEGIATAN OBSERVASI MAGANG ILAPORAN KEGIATAN OBSERVASI MAGANG I
LAPORAN KEGIATAN OBSERVASI MAGANG IMAY NURHAYATI
 
1. daftar isi dokumen i smp
1. daftar isi dokumen i smp1. daftar isi dokumen i smp
1. daftar isi dokumen i smpPendi Taruih
 
Laporan Kegiatan Magang 1
Laporan Kegiatan Magang 1Laporan Kegiatan Magang 1
Laporan Kegiatan Magang 1Abdul Rais P
 
Buku panduan-mos-kwarto
Buku panduan-mos-kwartoBuku panduan-mos-kwarto
Buku panduan-mos-kwartoPurnama Bakti
 
Buku panduan mos 002 pdf
Buku panduan mos 002 pdfBuku panduan mos 002 pdf
Buku panduan mos 002 pdfArman Ahmad
 
46868782 mos
46868782 mos46868782 mos
46868782 mosbigboz
 
Makalah pengembangan ernhy
Makalah pengembangan ernhyMakalah pengembangan ernhy
Makalah pengembangan ernhyErnhy Hijoe
 
Kurikulum SMP Negeri 3 Cibadak (KTSP) Tahun 2013/2014
Kurikulum SMP Negeri 3 Cibadak (KTSP) Tahun 2013/2014Kurikulum SMP Negeri 3 Cibadak (KTSP) Tahun 2013/2014
Kurikulum SMP Negeri 3 Cibadak (KTSP) Tahun 2013/2014Iwan Sumantri
 
Kurikulum baru 2014 2015 TK Muslimat NU 05 Darul Rohmah Laren Lamongan
Kurikulum baru 2014 2015 TK Muslimat NU 05 Darul Rohmah Laren LamonganKurikulum baru 2014 2015 TK Muslimat NU 05 Darul Rohmah Laren Lamongan
Kurikulum baru 2014 2015 TK Muslimat NU 05 Darul Rohmah Laren LamonganNur Alfiyatur Rochmah
 
Buku administrasi 1
Buku administrasi 1Buku administrasi 1
Buku administrasi 1eweng123
 
Proposal pendirian sekolah inklusi
Proposal pendirian sekolah inklusiProposal pendirian sekolah inklusi
Proposal pendirian sekolah inklusiAlorka 114114
 
Buku panduan mos 2014 2015_colour
Buku panduan mos 2014 2015_colourBuku panduan mos 2014 2015_colour
Buku panduan mos 2014 2015_colourMTs DARUSSALAM
 
Model dokumen i ktsp madrasah final
Model dokumen i ktsp madrasah finalModel dokumen i ktsp madrasah final
Model dokumen i ktsp madrasah finalzabidinfauzi
 
Evaluasi diri madrasah edm
Evaluasi diri madrasah edmEvaluasi diri madrasah edm
Evaluasi diri madrasah edmAgusMoriyadi1
 
Contoh program kerja tahunan ks.
Contoh program kerja tahunan ks.Contoh program kerja tahunan ks.
Contoh program kerja tahunan ks.Dhony S
 

What's hot (20)

LAPORAN MAGANG I di SMA Negeri 1 Doro
LAPORAN MAGANG I di SMA Negeri 1 DoroLAPORAN MAGANG I di SMA Negeri 1 Doro
LAPORAN MAGANG I di SMA Negeri 1 Doro
 
LAPORAN KEGIATAN OBSERVASI MAGANG I
LAPORAN KEGIATAN OBSERVASI MAGANG ILAPORAN KEGIATAN OBSERVASI MAGANG I
LAPORAN KEGIATAN OBSERVASI MAGANG I
 
1. daftar isi dokumen i smp
1. daftar isi dokumen i smp1. daftar isi dokumen i smp
1. daftar isi dokumen i smp
 
Laporan Kegiatan Magang 1
Laporan Kegiatan Magang 1Laporan Kegiatan Magang 1
Laporan Kegiatan Magang 1
 
Buku panduan-mos-kwarto
Buku panduan-mos-kwartoBuku panduan-mos-kwarto
Buku panduan-mos-kwarto
 
Buku panduan mos 002 pdf
Buku panduan mos 002 pdfBuku panduan mos 002 pdf
Buku panduan mos 002 pdf
 
46868782 mos
46868782 mos46868782 mos
46868782 mos
 
Makalah pengembangan ernhy
Makalah pengembangan ernhyMakalah pengembangan ernhy
Makalah pengembangan ernhy
 
Kurikulum SMP Negeri 3 Cibadak (KTSP) Tahun 2013/2014
Kurikulum SMP Negeri 3 Cibadak (KTSP) Tahun 2013/2014Kurikulum SMP Negeri 3 Cibadak (KTSP) Tahun 2013/2014
Kurikulum SMP Negeri 3 Cibadak (KTSP) Tahun 2013/2014
 
Kurikulum baru 2014 2015 TK Muslimat NU 05 Darul Rohmah Laren Lamongan
Kurikulum baru 2014 2015 TK Muslimat NU 05 Darul Rohmah Laren LamonganKurikulum baru 2014 2015 TK Muslimat NU 05 Darul Rohmah Laren Lamongan
Kurikulum baru 2014 2015 TK Muslimat NU 05 Darul Rohmah Laren Lamongan
 
Evaluasi diri madrasah 1920
Evaluasi diri madrasah 1920Evaluasi diri madrasah 1920
Evaluasi diri madrasah 1920
 
Buku administrasi 1
Buku administrasi 1Buku administrasi 1
Buku administrasi 1
 
Laporan magang 1 pgsd unismuh makassar 2013
Laporan magang 1 pgsd unismuh makassar 2013Laporan magang 1 pgsd unismuh makassar 2013
Laporan magang 1 pgsd unismuh makassar 2013
 
Proposal pendirian sekolah inklusi
Proposal pendirian sekolah inklusiProposal pendirian sekolah inklusi
Proposal pendirian sekolah inklusi
 
Buku panduan mos 2014 2015_colour
Buku panduan mos 2014 2015_colourBuku panduan mos 2014 2015_colour
Buku panduan mos 2014 2015_colour
 
Laporan Magang
Laporan MagangLaporan Magang
Laporan Magang
 
Proposal mos 2012
Proposal mos 2012Proposal mos 2012
Proposal mos 2012
 
Model dokumen i ktsp madrasah final
Model dokumen i ktsp madrasah finalModel dokumen i ktsp madrasah final
Model dokumen i ktsp madrasah final
 
Evaluasi diri madrasah edm
Evaluasi diri madrasah edmEvaluasi diri madrasah edm
Evaluasi diri madrasah edm
 
Contoh program kerja tahunan ks.
Contoh program kerja tahunan ks.Contoh program kerja tahunan ks.
Contoh program kerja tahunan ks.
 

Viewers also liked

Ktsp smp n 1 btrd terbaru
Ktsp smp n 1 btrd terbaruKtsp smp n 1 btrd terbaru
Ktsp smp n 1 btrd terbaruAgus Hariyatno
 
Soal try out 1 banjar 2011
Soal try out 1 banjar 2011Soal try out 1 banjar 2011
Soal try out 1 banjar 2011mbanarti
 
Soal Muatan Lokal(mulok) Biologi
Soal Muatan Lokal(mulok) BiologiSoal Muatan Lokal(mulok) Biologi
Soal Muatan Lokal(mulok) BiologiMoh Ali Fauzi
 
Mulok umum materi 11. pengembangan prog muatan lokal
Mulok umum materi 11. pengembangan prog muatan lokalMulok umum materi 11. pengembangan prog muatan lokal
Mulok umum materi 11. pengembangan prog muatan lokalAkhmadi Akhmadi
 
Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)susimi
 
Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)susimi
 
Soal soal kelas iii - uts mid semester ii
Soal soal kelas iii - uts mid semester iiSoal soal kelas iii - uts mid semester ii
Soal soal kelas iii - uts mid semester iiNur Jaya
 

Viewers also liked (11)

Ktsp smp n 1 btrd terbaru
Ktsp smp n 1 btrd terbaruKtsp smp n 1 btrd terbaru
Ktsp smp n 1 btrd terbaru
 
Ujian soal mulok
Ujian soal mulokUjian soal mulok
Ujian soal mulok
 
Soal try out 1 banjar 2011
Soal try out 1 banjar 2011Soal try out 1 banjar 2011
Soal try out 1 banjar 2011
 
Buku 1 ktsp 40 2012 2013
Buku 1 ktsp 40 2012 2013Buku 1 ktsp 40 2012 2013
Buku 1 ktsp 40 2012 2013
 
Kelas09 penjasorkes
Kelas09 penjasorkesKelas09 penjasorkes
Kelas09 penjasorkes
 
Soal Muatan Lokal(mulok) Biologi
Soal Muatan Lokal(mulok) BiologiSoal Muatan Lokal(mulok) Biologi
Soal Muatan Lokal(mulok) Biologi
 
Mulok umum materi 11. pengembangan prog muatan lokal
Mulok umum materi 11. pengembangan prog muatan lokalMulok umum materi 11. pengembangan prog muatan lokal
Mulok umum materi 11. pengembangan prog muatan lokal
 
Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)
 
Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)Modul belajar muatan lokal (mulok)
Modul belajar muatan lokal (mulok)
 
Mulok (25 4-2014)
Mulok (25 4-2014)Mulok (25 4-2014)
Mulok (25 4-2014)
 
Soal soal kelas iii - uts mid semester ii
Soal soal kelas iii - uts mid semester iiSoal soal kelas iii - uts mid semester ii
Soal soal kelas iii - uts mid semester ii
 

Similar to SDN 3 Mekarsari Kurikulum

DRAF PRESENTASI PKKS SDN 1 KALIRAHAYU 2023.pptx
DRAF PRESENTASI PKKS SDN 1 KALIRAHAYU 2023.pptxDRAF PRESENTASI PKKS SDN 1 KALIRAHAYU 2023.pptx
DRAF PRESENTASI PKKS SDN 1 KALIRAHAYU 2023.pptxAgungRohmatulloh
 
Dokumen 1 sd impian
Dokumen 1 sd impianDokumen 1 sd impian
Dokumen 1 sd impianNawang Wulan
 
Materi tik-smp
Materi tik-smpMateri tik-smp
Materi tik-smpwin rivai
 
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014Iwan Sumantri
 
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdfPerbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdfZukét Printing
 
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docxPerbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docxZukét Printing
 
Buku I Kurikulum 2013
Buku I   Kurikulum 2013Buku I   Kurikulum 2013
Buku I Kurikulum 2013Ayah Irawan
 
KARAKTERISTIK KURIKULUM 2013 DAN PENULISAN BUKU TEKS
KARAKTERISTIK KURIKULUM 2013 DAN PENULISAN BUKU TEKSKARAKTERISTIK KURIKULUM 2013 DAN PENULISAN BUKU TEKS
KARAKTERISTIK KURIKULUM 2013 DAN PENULISAN BUKU TEKSNurulbanjar1996
 
Dokumen 1-k13
Dokumen 1-k13Dokumen 1-k13
Dokumen 1-k13Muliono8
 
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptxPENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptxNurohmanNurohman1
 
Contoh proposal sarana_prasarana_proposa
Contoh proposal sarana_prasarana_proposaContoh proposal sarana_prasarana_proposa
Contoh proposal sarana_prasarana_proposaRizkyMulyaPratama1
 
MAKALA TELAAH KURIKULUM PADA SD/MI KELAS 6 (DESA TANJUNG SELAMAT ACEH BESAR)
MAKALA TELAAH KURIKULUM PADA SD/MI KELAS 6 (DESA TANJUNG SELAMAT ACEH BESAR)MAKALA TELAAH KURIKULUM PADA SD/MI KELAS 6 (DESA TANJUNG SELAMAT ACEH BESAR)
MAKALA TELAAH KURIKULUM PADA SD/MI KELAS 6 (DESA TANJUNG SELAMAT ACEH BESAR)Soga Biliyan Jaya
 
Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014PASEBAN01
 
aporan-kinerja-kepsek
aporan-kinerja-kepsekaporan-kinerja-kepsek
aporan-kinerja-kepsekMiawsGoogle
 
Laporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah DasarLaporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah Dasaraudiasls
 
BUKU_PROGRAM_DBS.pptx
BUKU_PROGRAM_DBS.pptxBUKU_PROGRAM_DBS.pptx
BUKU_PROGRAM_DBS.pptxSuraya Sharip
 

Similar to SDN 3 Mekarsari Kurikulum (20)

DRAF PRESENTASI PKKS SDN 1 KALIRAHAYU 2023.pptx
DRAF PRESENTASI PKKS SDN 1 KALIRAHAYU 2023.pptxDRAF PRESENTASI PKKS SDN 1 KALIRAHAYU 2023.pptx
DRAF PRESENTASI PKKS SDN 1 KALIRAHAYU 2023.pptx
 
Dokumen 1 sd impian
Dokumen 1 sd impianDokumen 1 sd impian
Dokumen 1 sd impian
 
Materi tik-smp
Materi tik-smpMateri tik-smp
Materi tik-smp
 
KOSP_23-24_SD.docx
KOSP_23-24_SD.docxKOSP_23-24_SD.docx
KOSP_23-24_SD.docx
 
Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014
 
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
 
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdfPerbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
 
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docxPerbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
 
Buku I Kurikulum 2013
Buku I   Kurikulum 2013Buku I   Kurikulum 2013
Buku I Kurikulum 2013
 
KARAKTERISTIK KURIKULUM 2013 DAN PENULISAN BUKU TEKS
KARAKTERISTIK KURIKULUM 2013 DAN PENULISAN BUKU TEKSKARAKTERISTIK KURIKULUM 2013 DAN PENULISAN BUKU TEKS
KARAKTERISTIK KURIKULUM 2013 DAN PENULISAN BUKU TEKS
 
Dokumen 1-k13
Dokumen 1-k13Dokumen 1-k13
Dokumen 1-k13
 
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptxPENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH SMAN 1 SUKASARI 2023.pptx
 
Contoh proposal sarana_prasarana_proposa
Contoh proposal sarana_prasarana_proposaContoh proposal sarana_prasarana_proposa
Contoh proposal sarana_prasarana_proposa
 
MAKALA TELAAH KURIKULUM PADA SD/MI KELAS 6 (DESA TANJUNG SELAMAT ACEH BESAR)
MAKALA TELAAH KURIKULUM PADA SD/MI KELAS 6 (DESA TANJUNG SELAMAT ACEH BESAR)MAKALA TELAAH KURIKULUM PADA SD/MI KELAS 6 (DESA TANJUNG SELAMAT ACEH BESAR)
MAKALA TELAAH KURIKULUM PADA SD/MI KELAS 6 (DESA TANJUNG SELAMAT ACEH BESAR)
 
Ktsp mrebet 2 0910
Ktsp mrebet 2  0910Ktsp mrebet 2  0910
Ktsp mrebet 2 0910
 
Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014
 
aporan-kinerja-kepsek
aporan-kinerja-kepsekaporan-kinerja-kepsek
aporan-kinerja-kepsek
 
Laporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah DasarLaporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah Dasar
 
BUKU_PROGRAM_DBS.pptx
BUKU_PROGRAM_DBS.pptxBUKU_PROGRAM_DBS.pptx
BUKU_PROGRAM_DBS.pptx
 
Juhana eds ok
Juhana eds okJuhana eds ok
Juhana eds ok
 

SDN 3 Mekarsari Kurikulum

  • 1. KURIKULUM SDN 3 MEKARSARI O L E H SDN 3 MEKARSARI Alamat : Desa Mekarsari Kec. Gunungsari – Lombok Barat NUSA TENGGARA BARAT
  • 2. PENETAPAN Setelah memperhatikan pertimbangan dari Komite Sekolah, dengan ini KURIKULUM SDN 3 MEKARSARI Lombok Barat ditetapkan/disahkan untuk diberlakukan mulai Tahun Pelajaran 2012/2013 Ditetapkan/disahkan Di : Mekarsari Tanggal : 28 Juli 2012 Mekarsari, 28 Juli 2012 Mengetahui Kepala SDN 3 Mekarsari Ketua Komite Sekolah RUSDI MUJITAHIDIN,S.Pd NIP 196912311993011013 Menyetujui Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lombok Barat Drs. H.PATHURRAHIM,M.Si Pembina Tk. I, IV/b . NIP. 19600211 198903 1 001 Kata Pengantar
  • 3. Puji syukur kami haturkan kepada Allah Swt, atas karunia yang diberikan kepada kita semua. Lebih – lebih dengan terselsaikannya kami menyusun kurikulum ini walaupun masih banyak kekurangannya. Dan terimakasih yang setinggi-tingginya kami sampaikan kepada semua yang membantu baik langsung maupun tidak langsung sehingga kurikulum ini dapat kami selesaikan. Mudah- mudahan bantuannya itu mendapatkan imbalan yang setimpal dariNya. Kurikulum ini ditujukan semata-mata sebagai pedoman bagi warga sekolah dalam mengelola pembelajaran di SDn 3 Mekarsari. Tidak untuk disebarkan ke luar. Oleh karena itu diharapkan kepada semua warga sekolah terutama kepala Sekolah dan guru-guru di SDN 3 Mekarsari dapat memanfaatkan kurikulum ini secara maksimal. Jika didalamnya terapat kekeliruan baik substantive maupun redaksi maka kami sangat mengharapkan saran ataupun masukan dari mana saja demi kesempurnaan kurikulum ini. Daptar Isi
  • 4. I. PENDAHULUAN A. Latar Belakng………………………………………………………………………1 B. Dasar Hukum………………………………………………………………....……1 II. TUJUAN PENDIDIKAN A. Tujun Pendidikan Dasar………………………………………………………….3 B. Visi Sekolah………………………………………………………………………..3 C. Misi Sekolah……………………………………………………………………….3 D. Tujuan Sekolah……………………………………………………………………3 III. STRUKTUR DAN MUATAN KURIKKULUM A. Struktur Kurikulum………………………………………………………………5 B. Mutan Kurikulum…………………………………………………………………7 IV. KALENDER PENDIDIKAN………………………………………………………12 V. LAMPIRAN…………………………………………………………………................ BAB I
  • 5. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Seiring dengan perkembngn tuntutan zaman serta kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi maka kurikulum sebagai acuan utama dalam penyelengaraan pendidikan di tiap-tiap satuan penidikan terus disempurnakan. Seperti kita telah ketahui di Indonesia telah diberlakukan berbagai kurikulum pendidikan mulai antara lain kurikulum 1984, kemudian kurikulum 1994 lalu Kurikulum Berbasis Komptensi (KBK) yang kemudian seiring dengan semangat reformasi dan otonomi daerah disempurnakan menjadi Kurikulum Tingkt Satuan Pendidikan (KTSP). Sebagaimana kita ketahui pada tahun 2004 lahir sebuah kurikulum yang disebut dengan Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK). Namun setelah dilakukan uji coba pelaksanaan kurikulum tersebut di beberapa sekolah ternyata ditemukan berbagai permasalahan, hambatan yang menyebabkan kurikulum tersebut tidak dapat diterapkan secara optimal.Sehinggga perlu dilakukan perbaikan dan penyempurnaan yang memadai. Untuk menjawab permasalahan yang dimksud diatas maka lahirlah Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). KTSP pada dasarnya merupakan KBK yang dikembangkan oleh satuan pendidikan berdasarkan Standar Isi (SI) dan Standar Kompetensi Kelulusan (SKL), Standar Kompetensi (SK) dan Kompetensi Dasar (KD) yang tedapat dalam SI merupakan penyempurnaan dari SK dan KD yang terdapat dalam KBK. Demikian pula dengan perkembangan ilmu pengetahuan yang amat pesat dewasa ini tentu memacu kita untuk terus mengembangkan kurikulum agar benar-benar dunia pendidikan kita mampu menjawab tantangan zaman. KTSP sebagai bentuk penyempurnaan kurikulum berbasis komptensi merupakan kurikulum yang paling relevan untuk diterapkan SDN 3 Mekarsari, karena KTSP lebih menekankan pada pemberdayaan lingkungan sekolah yang bertumpu pada potensi yang ada di sekolah kami. B. Dasar Hukum. Dasar hukum pelaksanaan KTSP adalah: 1. UU No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2. PP No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan 3. Permendiknas No. 22/2006 tentang Standar Isi 4. Permendiknas No. 23/2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan 5. Permendiknas No. 24/2006 dan No. 6/2007 tentang pelaksanaan a. Permendiknas No. 22 dan 23/2006 6. Permendiknas No. 41 Thn 2007 tentang Standar Proses 7. Permendiknas No. 24 Thn 2007 tentang Standar Sarana dan Prasarana 8. Permendiknas No. 19 Thn 2007 tentang Standar Pengelolaan 9. Permendiknas No. 20 Thn 2007 Standar Penilaian Pendidikan BAB II
  • 6. TUJUAN PENDIDIKAN A. Tujuan Pendidikan Dasar Adalah untuk meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan berkepribadian, akhlak mulia serta keterampilan hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut ( Permen No. 23 / 2005 Pasal 26 ayat 1 ) B. Visi Cerdas, Mandiri, Bertaqwa dan Berahlak Mulia, Berdasarkan Nilai Agama Dan Norma Yang Berlaku di Masyarakat. C. Misi Sekolah Untuk mencapai Visi di atas, SDN 3 MEKARSARI mengembangkan misi sebagai berikut : 1. Melakasanakan pembelajaran dan pendidikan berkarakter bagi semua peserta didik. 2. Melalaksanakan pembelajaran yang berkualitas dan bermakna bagi peserta didik 3. Melaksanakan evaluasi dan penilaian pembelajaran secara kontinyu 4. Menanamkan sikap berbudi pekerti yang luhur dalam kehidupan sehari-hari. 5. Menggali bakat dan minat siswa dalam bidang pengetahuan dan keterampilan serta memberikan pembinaan agar dapat dikembangkan dengan optimal 6. Memberikan kegiatan ekstra kurikuler berupa pelajaran Tilawatilqur’an bagi siswa yang mempunyai bakat dan minat. 7. Memberikan pelatihan kepanduan bagi siswa untuk meningkatkan disiplin sehari-hari. 8. Menciptakan situasi dan kondisi lingkungan sekolah yang bersih, indah , aman, dan nyaman. C. Tujuan Sekolah a. Tujuan jangka pendek 1 s/d 2 tahun 1. Menjadikan sekolah sebagai tempat bermain dan belajar yang nyaman dan menyenangkan. 2. Meningkatkan antusias masyarakat untuk menyekolahkan anaknya di SDN 3 Mekarsari . 3. Meningkatkan partisifasi masyarakat untuk mendukung proses pendidikan dan pengajaran di SDN 3 Mekarsari. 4. Meningkatkan minat belajar bagi seluruh siswa. 5. Membentuk akhlak mulia dan berbudi luhur bagi semua warga sekolah 6. Menemukan bakat/minat dan mengembangkannya secara maksimal. 7. Semua siswa merasa bangga bersekolah di SDN 3 Mekarsari. 8. Menghsilkan siswa yang dapat berperan aktif dalam lomba baik di tingkat kecamatan dan kabupaten
  • 7. 9. Mengurangi presentase angka DO dengan turun lngsung ke msyarakat. 10. Mempertahankan angka melanjutkan ke SLTP dari 100 % b. Tujuan jangka menengah 1. Menghasilkan lulusan yang bermutu dnan mampu bersaing di sekolah yang lebih tinggi. 2. Menjadikan SDN 3 Mekarsari sebagai salah satu Sekolah yang dapat dibanggakan oleh semua warga sekolah dan Masyarakat. 3. SDN 3 Mekarsari mampu memberikan pembelajaran yang menyenangkan, bervariasi sesuai dengan tingkat perkembangan siswa. 4. SDN 3 Mekarsari mampu menggali serta mengembangkan bakat serta minat siswa . 5. Meningkatkan kreatifitas guru dan siswa dalam memnfaatkan sumber belajar. 6. Mempertahankan angka melanjutkan ke SLTP dari 100% 7. Mengurangi angka DO . c. Tujuan jangka panjang 1. Mencapai nilai UN minimal 7 bagi kelas VI 2. Mampu mengembangkan model,Strategi dan Metode pembelajaran yang bervariasi dan uptodate. 3. Mampu menciptakan suasana belajar yang nyaman,menyenangkan bagi seluruh siswa. 4. Meningkatkan kuantitas dan kuwalitas lulusan dari tahun ke tahunn. 5. Mampu meraih prestasi baik local maupun nasional. 6. Mampu mencapai angka melanjutkan ke SLTP 100 %
  • 8. BAB III STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM A. Struktur Kurikulum Struktur kurikulum merupakan pola dan susunan mata pelajaran yang harus ditempuh oleh peserta didik dalam kegiatan pembelajaran. Kedalaman muatan kurikulum pada setiap mata pelajaran dituangkan dalam kompetensi yang harus dikuasai peserta didik sesuai dengan beban belajar yang tercantum dalam struktur kurikulum. Kompetensi yang dimaksud terdiri atas standar kompetensi (SK) dan kompetensi dasar (KD) yang dikembangkan berdasarkan standar kompetensi lulusan (SKL). Struktur kurikulum terdiri atas tiga komponen, yakni komponen mata pelajaran, muatan lokal, dan pengembangan diri. Komponen mata pelajaran dikelompokkan sebagai berikut: 1. Kelompok mata pelajaran agama dan akhlak mulia; 2. Kelompok mata pelajaran kewarganegaraan dan kepribadian; 3. Kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan ; 4. Kelompok mata pelajaran estetika; dan 5. Kelompok mata pelajaran jasmani, olahraga, dan kesehatan. Komponen muatan lokal dan pengembangan diri merupakan bagian integral dari struktur kurikulum. Struktur kurikulum ini meliputi substansi pembelajaran yang ditempuh dalam satu jenjang pendidikan selama 6 tahun, yakni mulai kelas I sampai dengan kelas VI. Struktur kurikulum disusun berdasarkan SKL, SK dan KD mata pelajaran dengan ketentuan sebagai berikut: a. Kurikulum ini memuat 9 mata pelajaran, muatan lokal, dan pengembangan diri seperti tertera pada Tabel Struktur Kurikulum. b. Muatan lokal merupakan kegiatan kurikuler untuk mengembangkan kompetensi yang disesuaikan dengan ciri khas dan potensi daerah, termasuk keunggulan daerah, yang materinya tidak dapat dikelompokkan ke dalam mata pelajaran yang ada. Substansi muatan lokal telah ditentukan oleh sekolah. c. Pengembangan diri bukan merupakan mata pelajaran yang harus diasuh oleh guru. Pengembangan diri bertujuan memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mengembangkan dan mengekspresikan diri sesuai dengan kebutuhan, bakat, dan minat setiap peserta didik sesuai dengan kondisi sekolah. Kegiatan pengembangan diri difasilitasi dan atau dibimbing oleh konselor, guru, atau tenaga kependidikan yang dapat dilakukan dalam bentuk kegiatan ekstrakurikuler. Kegiatan pengembangan diri dilakukan melalui kegiatan pelayanan konseling yang berkenaan dengan masalah diri pribadi dan kehidupan sosial, belajar, dan pengembangan karir peserta didik.
  • 9. d. Jam pembelajaran untuk setiap mata pelajaran dialokasikan sebagaimana tertera dalam struktur kurikulum. e. Alokasi waktu satu jam pembelajaran adalah 35 menit. f. Minggu efektif dalam satu tahun pelajaran (dua semester) adalah 34-38 minggu. Tabel: Struktur Kurikulum Kelas dan Alokasi Waktu Kelas dan Alokasi Waktu Komponen I II III IV V VI A. Mata Pelajaran 1. Pendidikan Agama 3 3 3 2. Pendidikan 2 2 2 Kewarganegaraan 3. Bahasa Indonesia T 5 5 5 4. Matematika E 5 5 5 5. Ilmu Pengetahuan Alam M 5 5 5 6. Ilmu Pengetahuan Sosial A 4 4 4 7. Pendidikan Jasmani, Olah T 4 4 4 Raga,dan Kesehatan I 8. Seni Budaya/keterampilan 4 4 4 K B. Mulok: a. Bahasa sasak 2 2 2 b. B.Asing ( Inggris ) 2 2 2 B. Pengembangan Diri 2*) 2* 2*) Seni baca Alqur’an Jumlah 28 28 30 36 36 36 2*) Ekuivalen 2 jam pelajaran Keterangan 1. 1 (satu) jam pembelajaran alokasi waktu 35 menit 2. Kelas 1,2, dan 3 pendekatan tematik 3. Kelas 4,5, dan 6 pendekatan mata pelajaran 4. Mengenai pembelajaran tematis sekolah dapat menentukan alokasi waktu per mata pelajaran sedangkan dalam PBM menggunakan pendekatan tematis
  • 10. B. Muatan Kurikulum 1. Mata Pelajaran a. Pendidikan Agama Meliputi: Agama Islam karena 100% di SDN 3 Mekarsari Lobar adalah islam. Tujuan: Memberikan wawasan terhadap keberagaman agama di Indonesia. Meningkatkan keimanan serta ketaqwaan siswa sesuai ajaran agama Islam. b. Kewarganegaraan dan Kepribadian Tujuan: Memberikan pemahaman kepada siswa tentang kesadaran hidup berbangsa dan bernegara dan pentingnya penanaman rasa persatuan dan kesatuan. c. Bahasa Indonesia Tujuan: Membina keterampilan berbahasa secara lisan dan tertulis serta dapat menggunakan bahasa Indonesia sebagai alat komunikasi dan sarana berekspresi sastra. d. Bahasa Inggris Tujuan: Membina keterampilan berbahasa dan berkomunikasi secara lisan dan tertulis untuk menghadapi perkembangan IPTEK dalam menyongsong era globalisasi. e. Matematika Tujuan: Memberikan pemahaman logika dan kemampuan dasar matematika dalam rangka penguasaan IPTEK. f. Ilmu Pengetahuan Alam Tujuan: Memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada siswa untuk menguasai dasar-dasar sains dalam rangka penguasaan IPTEK. g. Ilmu Pengetahuan Sosial Tujuan: Memberikan pengetahuan sosio cultural masyarakat yang majemuk, mengembangkan kesadaran hidup bermasyarakat serta memiliki keterampilan hidup secara mandiri. h. Seni Budaya/keterampilan Meliputi: Seni Rupa, Seni Musik (angklung), Seni Tari, dan Seni Teater Tujuan: Mengembangkan apresiasi seni, daya kreasi, dan kecintaan pada seni budaya nasional i. Seni baca Alqur’an Tujuan: Meningkatkan minat membaca dan mempelajari kitab suci Alqur’an. j. Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
  • 11. Tujuan: Menanamkan kebiasaan hidup sehat, meningkatkan kebugaran dan keterampilan dalam bidang olahraga, menanamkan rasa sportifitas, tanggung jawab disiplin, dan percaya diri pada siswa. 2. Muatan Lokal a. Bahasa Daerah (Sasak) sebagai upaya mempertahankan nilai-nilai budaya (Sasak) masyarakat setempat dalam wujud komunikasi dan apresiasi sastra. b. Kerajinan tangan / PKK. Pelaksanaan pembelajaran Mulok dialokasikan masing-masing dua jam pelajaran. 3. Kegiatan Pengembangan Diri Berdasarkan kondisi objektif sekolah, kegiatan pengembangan diri yang dipilih dan ditetapkan adalah sebagai berikut. a. Kegiatan Pelayanan Konseling Melayani: 1) masalah kesulitan belajar siswa 2) pengembangan karir siswa 3) masalah dalam kehidupan social siswa. b. Kepramukaan 1) sebagai wahana untuk berlatih berorganisasi 2) melatih siswa agar terampil dan mandiri 3) melatih siswa untuk mempertahankan hidup 4) mengembangkan jiwa sosial dan peduli kepada orang lain 5) mengembangkan sikap kerjasama 6) melatih siswa untuk menyelesaikan masalah dengan tepat. c. Keagamaan, Olahraga, serta Seni dan Budaya 1) mengembangkan seni baca Al-Qur’an , TPA, Qasidah, dan Imtaq 2) mengembangkan olahraga prestasi sepak bola, volly 3) mengembangkan seni rupa, musik, tari/ Rudat Mekanisme Pelaksanaan a) Kegiatan Pengembangan Diri dilaksanakan di luar jam pembelajaran (ekstrakurikuler) dibina oleh guru SDN 3 Mekarsari Lobar, sedangkan pelatih merupakan praktisi atau warga sekitar yang memiliki kualifikasi / kompetensi yang baik berdasarkan surat keputusan kepala sekolah.
  • 12. b) Jadwal Kegiatan No Kegiatan Hari Waktu 1 Pelayana Konseling Tiap hari Istirahat 2 Pramuka Minggu 15.00 –17.00 3 Olahraga Sabtu 15.00 –17.00 4 Tilawatilqur’an Jum’at 14.00 – 16.00 5 Seni budaya/keterampilan Sabtu 15.00 –18.00 c) Alokasi Waktu Kelas I dialokasikan 28 jam pelajaran Kelas IIdialokasikan 28 jam pelajaran Kelas III dialokasikan 30 jam pelajaran Kelas IV dialokasikan 36 jam pelajaran Kelas V dialokasikan 36 jam pelajaran Kelas VI dialokasikan 36 jam pelajaran d) Penilaian Kegiatan pengembangan diri dinilai dan dilaporkan secara berkala kepada sekolah dan orang tua dalam bentuk kualitatif. KATAGORI KETERANGAN A SANGAT BAIK B BAIK C CUKUP D KURANG 4. Pengaturan Beban Belajar Kelas Satu jam pembelajaran Jumlah jam Minggu Waktu tatap muka/menit pembelajaran efektif pembelajaran per minggu per tahun /jam per tahun I 35 28 ajaran 35 910 II 35 28 35 980 III 35 30 35 1050 IV 35 36 35 1260 V 35 36 35 1260 VI 35 36 35 1260 5. Ketuntasan Belajar
  • 13. Ketuntasan belajar didasarkan pada beberapa pertimbangan, di antaranya intake peserta didik, daya dukung (sarana/prasarana), dan kompleksitas tiap-tiap mata pelajaran. Berdasarkan pertimbangan tersebut ditentukan ketuntasan belajar 65 % untuk semua mata pelajaran. Peserta didik yang belum dapat mencapai ketuntasan belajar 65 % harus mengikuti program perbaikan (remedial) sampai mencapai ketuntasan belajar yang dipersyaratkan maksimal 5 kali. Siswa yang telah mencapai ketuntasan belajar 80% sampai dengan 90% dapat mengikuti program pengayaan (enrichment). SDN 3 Mekarsari menetapkan Kreteria Ketuntasan Minimal untuk masing-masing mata pelajaran sebagai berikut : KK M Komponen I II III IV V VI A. Mata Pelajaran 1. Pendidikan Agama 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 2. Pendidikn Kewrganegaraan 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 3. Bahasa Indonesia 6,0 6,0 6,0 6,0 6,0 6,0 4. Matematika 6,0 6,0 6,0 6,0 6,0 6,0 5. Ilmu Pengetahuan Alam 6,0 6,0 6,0 6,0 6,0 6,0 6. Ilmu Pengetahuan Sosial 6,5 6,5 6,5 6,5 6,5 6,5 7. Seni Budaya/keterampilan 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 8. Pendidikan Jasmani, 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 A.Muatan Lokal 1. Bahasa 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 7,0 2. Bahasa Inggris 6. Kenikan Kelas dan Kelulusan Dasar Pertimbangan 1) Pedoman Umum Pengembangan Sistem Penilaian Hasil Belajar Berbasis Kompetensi terbitan tahun 2004 : Kenaikan Kelas a) Dilaksanakan pada setiap akhir tahun pelajaran b) Dilaksanakan 2 (dua) periode (sebelum remidial dan sesudah remidial) c) Tidak terdapat nilai rapot di bawah KKM 2) Pedoman Pembuatan Laporan Hasil Belajar Kurikulum 2004 Kriteria Kenaikan Kelas 1. Telah menyelesaikan seluruh program pembelajaran pada dua smester di kelas yang diikuti. 2. Tidak terdapat nilai di bawah KKM.
  • 14. 3. Nilai rapot diambil dari nilai ulangan harian,tugas PR, Mid smester dan nilai smester dengan X + Y + 2P rumus : N= 4 b) Kenaikan kelas dilaksanakan setiap akhir tahun c) Siswa dinyatakan naik kelas apabila yang bersangkutan mencapai kriteria ketuntasan minimal pada semua mata pelajaran d) Siswa dinyatakan harus mengulang di kelas yang sama apabila siswa tersebut belum mencapai kriteria ketuntasan minimal pada lebih dari 4 (empat) mata pelajaran sampai pada batas akhir tahun pelajaran. e) Ketika mengulang di kelas yang sama, nilai siswa untuk semua indikator, , KD dan SK yang ketuntasan minimumnya sudah dicapai, minimal sama dengan yang dicapai pada tahun sebelumnya. KRITERIA ACUAN KENAIKAN KELAS 1) Siswa dinyatakan naik kelas apabila : a) Nilai siswa yang bersangkutan telah mencapai kriteria ketuntasan minimal mata pelajaran masuk kriteria cukup atau diatasnya pada 9 (sembilan) mata pelajaran atau lebih. b) Nilai rata-rata untuk semua mata pelajaran minimal 65,00 c) Tidak ada nilai ≤50,0 atau kurang untuk setiap aspek penilaian mata pelajaran d) Kepribadian minimal cukup e) Kegiatan Pengembangan Diri minimal cukup 2) Siswa dinyatakan mengulang di kelas yang sama apabila : a) Nilai siswa yang bersangkutan belum mencapai kriteria ketuntasan minimal mata pelajaran, termasuk kriteria kurang pada lebih dari 3 (tiga) mata pelajaran. b) Nilai rata-rata semua mata pelajaran kurang dari 65,00 c) Ada nilai ≤50,0 atau kurang untuk setiap aspek penilaian mata pelajaran. d) Kepribadian kurang dari cukup e) Kegiatan Pengembangan Diri kurang dari cukup 3) Kriteria Ketuntasan Minimal mata pelajaran diperoleh dari rata-rata pada setiap aspek pada mata pelajaran tersebut. 7. Kriteria Kelulusan Peserta didik dapat dinyatakan lulus apabila yang bersangkutan:
  • 15. a. Menyelesaiakan seluruh program pembelajaran b. Memperoleh nilai minimal baik pada penilaian akhir untuk seluruh mata pelajaran kelompok mata pelajaran agama dan akhlak mulia, kelompok mata pelajaran kewarganegaraan dan kepribadian, kelompok mata pelajaran estetika, dan kelompok mata pelajaran jasmani, olah raga dan kesehatan. c. Lulus ujian sekolah untuk kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan teknologi, dan d. Lulus ujian nasional
  • 16. BAB IV KALENDER PENDIDIKAN Kalender pendidikan adalah pengaturan waktu untuk kegiatan pembelajaran peserta didik selama satu tahun pelajaran yang mencakup permulaan tahun pelajaran, minggu efektif belajar, waktu pembelajaran efektif, dan hari libur. Permulaan tahun pelajaran adalah waktu dimulainya kegiatan pembelajaran pada awal tahun pelajaran pada SDN 3 Mekarsari. Minggu efektif belajar adalah jumlah minggu kegiatan pembelajaran untuk setiap tahun pelajaran pada SDN 3 Mekarsari Waktu pembelajaran efektif adalah jumlah jam pembelajaran setiap minggu, meliputi jumlah jam pembelajaran untuk setiap mata pelajaran termasuk muatan lokal, ditambah jumlah jam untuk kegiatan pengembangan diri Waktu libur adalah waktu yang ditetapkan untuk tidak diadakan kegiatan pembelajaran pada. SDN 3 Mekarsari Waktu libur dapat berbentuk jeda tengah semester, jeda antar semester, libur akhir tahun pelajaran, hari libur keagamaan, hari libur umum, termasuk hari-hari besar nasional, dan hari libur khusus. Kalender pendidikan SDN 3 Mekarsari Tahun Pelajaran 2012/2013 KALENDER PENDIDIKAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013 Hari JULI 2012 AGUSTUS 2012 SEPTEMBER 2012 Senin 2 9 16 23 30 6 13 20 27 3 10 17 24 Selasa 3 10 17 24 31 7 14 21 28 4 11 18 25 Rabu 4 11 18 25 1 8 15 22 29 5 12 19 26 Kamis 5 12 19 26 2 9 16 23 30 6 13 20 27 Jumat 6 13 20 27 3 10 17 24 31 7 14 21 28 Sabtu 7 14 21 28 4 11 18 25 1 8 15 22 29 Hari OKTOBER 2012 NOPEMBER 2012 DESEMBER 2012 Senin 1 8 15 22 29 5 12 19 26 3 10 17 24 31 Selasa 2 9 16 23 30 6 13 20 27 4 11 18 25 Rabu 3 10 17 24 31 7 14 21 28 5 12 19 26 Kamis 4 11 18 25 1 8 15 22 29 6 13 20 27
  • 17. Jumat 5 12 19 26 2 9 16 23 30 7 14 21 28 Sabtu 6 13 20 27 3 10 17 24 1 8 15 22 29 Hari JANUARI 2013 PEBRUARI 2013 MARET 2013 Senin 7 14 21 28 4 11 18 25 4 11 18 25 Selasa 1 8 15 22 29 5 12 19 26 5 12 19 26 Rabu 2 9 16 23 30 6 13 20 27 6 13 20 27 Kamis 3 10 17 24 7 14 21 28 7 14 21 28 Jumat 4 11 18 25 1 8 15 22 1 8 15 22 29 Sabtu 5 12 19 26 2 9 16 23 2 9 16 23 30 Hari APRIL 2013 MEI 2013 JUNI 2013 Senin 1 8 15 22 29 6 13 20 27 3 10 17 24 Selasa 2 9 16 23 30 7 14 21 28 4 11 18 25 Rabu 3 10 17 24 1 8 15 22 29 5 12 19 26 Kamis 4 11 18 25 2 9 16 23 30 6 13 20 27 Jumat 5 12 19 26 3 10 17 24 31 7 14 21 28 Sabtu 6 13 20 27 4 11 18 25 1 8 15 22 29 JULI 2013 Keterangan : Libur Semester Kegiatan Tengah Semester 22 Senin 1 8 15 29 Ulum Semester Selasa 2 9 16 23 30 Libur Puasa dan Idul Fitri 1 Rabu 3 0 17 24 31 Libur Umum 1 Libur Khusus Kamis 4 1 18 25 Pembagian Raport 1 Jumat 5 2 19 26 Perkiraan UN dan US
  • 18. KALENDER PENDIDIKAN SDN 3 MEKARSARI TAHUN PELAJARAN 2012/2013 TANGGA JULI JLH.HES L KETERANGAN 18 2 - 7 = Hari libur semester Minggu 1 8 15 22 29 ganjil Senin 2 9 16 23 30 18 - 21 = libur awal Puasa Selasa 3 10 17 24 31 Rabu 4 11 18 25 Kamis 5 12 19 26 Jum'at 6 13 20 27 Sabtu 7 14 21 28 TANGGA AGUSTUS JLH.HES L KETERANGAN Minggu 5 12 19 26 18 16 - 25 = Libur ahir puasa Senin 6 13 20 27 1 7 dan 20 = libur Umum Selasa 7 14 21 28 Rabu 1 8 15 22 29 Kamis 2 9 16 23 30 Jum'at 3 10 17 24 31 Sabtu 4 11 18 25 TANGGA SEPTEMBER JLH.HES L KETERANGAN Minggu 2 9 16 23 30 25 24 - 29 = Pelaksanaan mid Senin 3 10 17 24 semester Selasa 4 11 18 25 Rabu 5 12 19 26 Kamis 6 13 20 27 Jum'at 7 14 21 28 Sabtu 1 8 15 22 29 TANGGA OKTOBER JLH.HES L KETERANGAN Minggu 7 14 21 28 24 25 dan 27 = libur khusus Senin 1 8 15 22 29 26 = libur Umum Selasa 2 9 16 23 30 Rabu 3 10 17 24 31 Kamis 4 11 18 25 Jum'at 5 12 19 26 Sabtu 6 13 20 27 TANGGA NOPEMBER JLH.HES L KETERANGAN Minggu 4 11 18 25 26 4 = libur Umum Senin 5 12 19 26 Selasa 6 13 20 27 Rabu 7 14 21 28 Kamis 1 8 15 22 29 Jum'at 2 9 16 23 30 Sabtu 3 10 17 24 TANGGA DESEMBER JLH.HES L KETERANGAN
  • 19. Minggu 2 9 16 23 30 12 10 - 15 = ulangan semester Senin 3 10 17 24 31 22 = pembagian rapot Selasa 4 11 18 25 24 - 31 = libur semester I Rabu 5 12 19 26 Kamis 6 13 20 27 Jum'at 7 14 21 28 Sabtu 1 8 15 22 29 TANGGA JANUARI JLH.HES L KETERANGAN Minggu 6 13 20 27 24 1 dan 23 = libur Umum Senin 7 14 21 28 Selasa 1 8 15 22 29 Rabu 2 9 16 23 30 Kamis 3 10 17 24 Jum'at 4 11 18 25 Sabtu 5 12 19 26 TANGGA PEBRUARI JLH.HES L KETERANGAN Minggu 3 10 17 24 24 Senin 4 11 18 25 Selasa 5 12 19 26 Rabu 6 13 20 27 Kamis 7 14 21 28 Jum'at 1 8 15 22 Sabtu 2 9 16 23 TANGGA MARET JLH.HES L KETERANGAN Minggu 3 10 17 24 18 4 - 9 = Perkiraan US Senin 4 11 18 25 29 Libur Umum Selasa 5 12 19 26 Libur khusus Rabu 6 13 20 27 Kamis 7 14 21 28 Jum'at 1 8 15 22 29 Sabtu 2 9 16 23 30 TANGGA APRIL JLH.HES L KETERANGAN Minggu 7 14 21 28 24 15 - 17 = Perkiraan UN Senin 1 8 15 22 29 Selasa 2 9 16 23 30 Rabu 3 10 17 24 31 Kamis 4 11 18 25 Jum'at 5 12 19 26 Sabtu 6 13 20 27 TANGGA MAY JLH.HES L KETERANGAN Minggu 5 12 19 26 25 9 dan 25 = Libur Umum Senin 6 13 20 27 Selasa 7 14 21 28 Rabu 1 8 15 22 29 Kamis 2 9 16 23 30 Jum'at 3 10 17 24 31 Sabtu 4 11 18 25 TANGGA JUNE JLH.HES L KETERANGAN Minggu 2 9 16 23 30 12 10 - 15 = ulangan semester
  • 20. Senin 3 10 17 24 22 = Pembagian rapot Selasa 4 11 18 25 24 - 29 libur semester II Rabu 5 12 19 26 Kamis 6 13 20 27 Jum'at 7 14 21 28 Sabtu 1 8 15 22 29 TANGGA JULY JLH.HES L KETERANGAN Minggu 7 14 21 28 13 12 1 - 6 = libur semester II Senin 1 8 15 22 29 Selasa 2 9 16 23 30 Rabu 3 10 17 24 31 Kamis 4 11 18 25 Jum'at 5 12 19 26 Sabtu 6 13 20 27 DAPTAR HARI SEKOLAH DAN HARI LIBUR KALENDER PENDIDIKANTK,SD/SLB,SMP/SMPLB/SMA/SMALB,SMK KABUPATEN LOMBOK BARAT TAHUN PELAJARAN 2012/2013 HARI NON EFEKTIF HARI EFEKTIF Lib BULAN JUM Ulan Lib ur Libur Har Pasc NO DAN LAH Min Libur ganS Bagi Hari ur Se Keag Juml i a TAHUN HARI gg Khus emes Rapo Tatap Um me amaa ah Efe seme u us ter/U rt Muka um ste n ktif ster TS r 1 Juli 2012 31 5 0 6 2 4 17 14 0 0 0 14 2 Agustus 2012 31 4 2 0 5 5 16 15 0 0 0 15 3 September 2012 30 5 0 0 0 0 5 25 6 0 0 19 4 Oktober 2012 31 4 1 0 1 1 7 24 0 0 0 24 5 November 2012 30 4 1 0 0 0 5 25 0 0 0 25 6 Desember 2012 31 5 1 6 0 0 12 19 6 5 1 7 7 Januari 2013 21 4 2 0 0 0 6 25 0 0 0 25 8 Pebruari 2013 28 4 0 0 0 0 4 24 0 0 0 24 9 Maret 2013 31 5 2 0 1 0 8 23 6 0 0 17 10 April 2013 30 4 0 0 0 0 4 26 0 0 0 26
  • 21. 11 Mei 2013 31 4 2 0 0 0 12 18 6 5 1 6 12 Juni 2013 30 5 1 6 0 0 12 18 6 5 1 6 Keterangan: Libur Umum/ Nasional Tahun 2013 sesuai SK Gubernur menunggu keputusan bersama tiga mentri ( Mendagri,MenAg, dan Menakertrans) LAMPIRAN-LAMPIRAN
  • 22. 11 Mei 2013 31 4 2 0 0 0 12 18 6 5 1 6 12 Juni 2013 30 5 1 6 0 0 12 18 6 5 1 6 Keterangan: Libur Umum/ Nasional Tahun 2013 sesuai SK Gubernur menunggu keputusan bersama tiga mentri ( Mendagri,MenAg, dan Menakertrans) LAMPIRAN-LAMPIRAN
  • 23. 11 Mei 2013 31 4 2 0 0 0 12 18 6 5 1 6 12 Juni 2013 30 5 1 6 0 0 12 18 6 5 1 6 Keterangan: Libur Umum/ Nasional Tahun 2013 sesuai SK Gubernur menunggu keputusan bersama tiga mentri ( Mendagri,MenAg, dan Menakertrans) LAMPIRAN-LAMPIRAN
  • 24. 11 Mei 2013 31 4 2 0 0 0 12 18 6 5 1 6 12 Juni 2013 30 5 1 6 0 0 12 18 6 5 1 6 Keterangan: Libur Umum/ Nasional Tahun 2013 sesuai SK Gubernur menunggu keputusan bersama tiga mentri ( Mendagri,MenAg, dan Menakertrans) LAMPIRAN-LAMPIRAN