SlideShare a Scribd company logo
Kiat Sukses Wawancara Kerja
Anda yang sedang mencari
lowongan pekerjaan , pasti akan
mengirimkan lamaran kerja saat
menemukan lowongan kerja
terbaru yang sesuai bidang yang
diminati, entah itu di internet atau
surat kabar.
Namun, apa Anda siap melakukan
wawancara kerja saat mendapat
panggilan wawancara mendadak di
kantor yang Anda lamar? Ini dia kiat
sukses yang bisa Anda lakukan saat
melakukan wawancara kerja.
Ceritakan Kelebihan Anda
Saat wawancara kerja,
ceritakanlah semua kelebihan
utama yang ada pada diri Anda
dan relevan dengan bidang
pekerjaan yang sedang Anda
lamar. Sebaiknya, hindari
menceritakan tema yang general,
seperti, “saya selalu datang ke
kantor tepat waktu” atau “saya
bisa mengerjakan semua
pekerjaan sesuai deadline”.
Gaji yang Realistis
Saat ditanya pewawancara
soal gaji, sebutkan nilai gaji
yang Anda harapkan dari
kantor tersebut dengan
angka yang realistis. Jika
Anda sudah bekerja
sebelumnya, janganlah
berbohong soal gaji yang
diterima saat bekerja dulu.
Beri Tahu Kekurangan dan
Kegagalan Anda
Jangan tunjukkan
bahwa diri Anda
sempurna.
Sebaiknya, Anda jujur
mengenai
kekurangan dan
kelemahan yang ada
pada diri Anda.
Rencana yang Ingin Anda
Lakukan
Saat wawancara,
gambarkan juga rencana
yang ingin Anda lakukan
kedepannya. Seperti apa
jabatan yang ingin Anda
raih di atas jabatan yang
sedang Anda lamar
sekarang.
Jangan Sungkan untuk Bertanya
Apakah Anda memiliki pertanyaan
yang mengganjal mengenai kondisi
dan lingkungan kerja di kantor
yang sedang Anda lamar atau
kinerja orang-orang yang ada di
dalamnya? Janganlah sungkan
untuk bertanya. Sebab, hal ini akan
berpengaruh pada kinerja Anda
nantinya.
Beberapa hal di atas dapat Anda
gunakan sebagai kiat sukses untuk
menghadapi wawancara pada
lamaran kerja Anda. Apakah
sekarang Anda sudah siap
melakukan wawancara?
Baca Selengkapnya disini
Selamat Mencoba dan Sukses !

More Related Content

Viewers also liked

Umroh transformatif smg 2014
Umroh transformatif smg 2014Umroh transformatif smg 2014
Umroh transformatif smg 2014Fori Suwargono
 
Islam is a life style
Islam is a life styleIslam is a life style
Islam is a life style
Doddy Elzha Al Jambary
 
Keagungan ibadah umroh
Keagungan ibadah umrohKeagungan ibadah umroh
Keagungan ibadah umroh
Fori Suwargono
 
Mendidik anak
Mendidik anakMendidik anak
Mendidik anak
Gede Pardianto
 
How to win yourself
How to win yourselfHow to win yourself
How to win yourself
Gede Pardianto
 
Jizyah, ghanimah, dan fa'i
Jizyah, ghanimah, dan fa'iJizyah, ghanimah, dan fa'i
Jizyah, ghanimah, dan fa'i
Yusuf Darismah
 
1 problem ekonomi ust dwi condro triono
1 problem ekonomi   ust dwi condro triono1 problem ekonomi   ust dwi condro triono
1 problem ekonomi ust dwi condro trionoRendra Visual
 
Keistimewaan dan rahasia shalat
Keistimewaan dan rahasia shalatKeistimewaan dan rahasia shalat
Keistimewaan dan rahasia shalat
Syahlul D'hasrap
 
Hukum perayaan ulang tahun dalam islam
Hukum perayaan ulang tahun dalam islamHukum perayaan ulang tahun dalam islam
Hukum perayaan ulang tahun dalam islamAyu Pitas
 
Sebuah renungan tentang shalat
Sebuah renungan tentang shalatSebuah renungan tentang shalat
Sebuah renungan tentang shalatAlfie_zaini
 
Dosa meninggalkan shalat fardhu
Dosa meninggalkan shalat fardhuDosa meninggalkan shalat fardhu
Dosa meninggalkan shalat fardhuGiovanni Efrilla
 
2014 bisnis islam + business plan
2014   bisnis islam + business plan 2014   bisnis islam + business plan
2014 bisnis islam + business plan
Fori Suwargono
 
Ekonomi islam
Ekonomi islamEkonomi islam
Ekonomi islam
elifitriani
 
Kesan perang dunia 1 { sejarah stpm penggal 2}
Kesan perang dunia 1 { sejarah stpm penggal 2}Kesan perang dunia 1 { sejarah stpm penggal 2}
Kesan perang dunia 1 { sejarah stpm penggal 2}Nurul Atikah
 
Mendidik anak ala rasul
Mendidik anak ala rasulMendidik anak ala rasul
Mendidik anak ala rasulYISC Al-Azhar
 
Kejadian manusia
Kejadian manusiaKejadian manusia
Kejadian manusia
khairulnasir
 
Ppt strategi pembelajaran
Ppt strategi pembelajaranPpt strategi pembelajaran
Ppt strategi pembelajaran
Khusnul Kotimah
 
Presentasi dwi condro triono ph d mef 2012
Presentasi dwi condro triono ph d mef 2012Presentasi dwi condro triono ph d mef 2012
Presentasi dwi condro triono ph d mef 2012
Husain Assadi
 

Viewers also liked (18)

Umroh transformatif smg 2014
Umroh transformatif smg 2014Umroh transformatif smg 2014
Umroh transformatif smg 2014
 
Islam is a life style
Islam is a life styleIslam is a life style
Islam is a life style
 
Keagungan ibadah umroh
Keagungan ibadah umrohKeagungan ibadah umroh
Keagungan ibadah umroh
 
Mendidik anak
Mendidik anakMendidik anak
Mendidik anak
 
How to win yourself
How to win yourselfHow to win yourself
How to win yourself
 
Jizyah, ghanimah, dan fa'i
Jizyah, ghanimah, dan fa'iJizyah, ghanimah, dan fa'i
Jizyah, ghanimah, dan fa'i
 
1 problem ekonomi ust dwi condro triono
1 problem ekonomi   ust dwi condro triono1 problem ekonomi   ust dwi condro triono
1 problem ekonomi ust dwi condro triono
 
Keistimewaan dan rahasia shalat
Keistimewaan dan rahasia shalatKeistimewaan dan rahasia shalat
Keistimewaan dan rahasia shalat
 
Hukum perayaan ulang tahun dalam islam
Hukum perayaan ulang tahun dalam islamHukum perayaan ulang tahun dalam islam
Hukum perayaan ulang tahun dalam islam
 
Sebuah renungan tentang shalat
Sebuah renungan tentang shalatSebuah renungan tentang shalat
Sebuah renungan tentang shalat
 
Dosa meninggalkan shalat fardhu
Dosa meninggalkan shalat fardhuDosa meninggalkan shalat fardhu
Dosa meninggalkan shalat fardhu
 
2014 bisnis islam + business plan
2014   bisnis islam + business plan 2014   bisnis islam + business plan
2014 bisnis islam + business plan
 
Ekonomi islam
Ekonomi islamEkonomi islam
Ekonomi islam
 
Kesan perang dunia 1 { sejarah stpm penggal 2}
Kesan perang dunia 1 { sejarah stpm penggal 2}Kesan perang dunia 1 { sejarah stpm penggal 2}
Kesan perang dunia 1 { sejarah stpm penggal 2}
 
Mendidik anak ala rasul
Mendidik anak ala rasulMendidik anak ala rasul
Mendidik anak ala rasul
 
Kejadian manusia
Kejadian manusiaKejadian manusia
Kejadian manusia
 
Ppt strategi pembelajaran
Ppt strategi pembelajaranPpt strategi pembelajaran
Ppt strategi pembelajaran
 
Presentasi dwi condro triono ph d mef 2012
Presentasi dwi condro triono ph d mef 2012Presentasi dwi condro triono ph d mef 2012
Presentasi dwi condro triono ph d mef 2012
 

Similar to Kiat Sukses Wawancara Kerja

8 pertanyaan jebakan sewaktu interview
 8 pertanyaan jebakan sewaktu interview 8 pertanyaan jebakan sewaktu interview
8 pertanyaan jebakan sewaktu interviewCahyadie Ar Razyd
 
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
andre m
 
Strategi menghadapi-wawancara-kerja
Strategi menghadapi-wawancara-kerjaStrategi menghadapi-wawancara-kerja
Strategi menghadapi-wawancara-kerja
Politeknik Pariwisata Palembang
 
15tips wawancara kerja
15tips wawancara kerja15tips wawancara kerja
15tips wawancara kerja
susi_milikiti
 
WAWANCARA KERJA
WAWANCARA KERJAWAWANCARA KERJA
WAWANCARA KERJA
FannyAgniya
 
Kelompok 3 - Presentasi Wawancara Kerja
Kelompok 3 - Presentasi Wawancara KerjaKelompok 3 - Presentasi Wawancara Kerja
Kelompok 3 - Presentasi Wawancara Kerja
fadilaimany
 
Kelompok 3 ppt presentasi WAWANCARA
Kelompok 3 ppt presentasi WAWANCARAKelompok 3 ppt presentasi WAWANCARA
Kelompok 3 ppt presentasi WAWANCARA
AmeliaApriani2
 
Wawancara Kerja-Kelompok 3 (Amalia M.)
Wawancara Kerja-Kelompok 3 (Amalia M.)Wawancara Kerja-Kelompok 3 (Amalia M.)
Wawancara Kerja-Kelompok 3 (Amalia M.)
amaliamulyani
 
WAWANCARA KERJA
WAWANCARA KERJAWAWANCARA KERJA
WAWANCARA KERJA
AsriWidayati1
 
Kelompok 3 ppt presentasi
Kelompok 3 ppt presentasiKelompok 3 ppt presentasi
Kelompok 3 ppt presentasi
DheaRachmania
 
Arti Penting Wawancara Kerja dan Apa itu Wawancara Kerja
Arti Penting Wawancara Kerja dan Apa itu Wawancara KerjaArti Penting Wawancara Kerja dan Apa itu Wawancara Kerja
Arti Penting Wawancara Kerja dan Apa itu Wawancara Kerja
BayuSeno9
 
WAWANCARA KERJA - ANGGITA SULISTYANINGROOM - 4EA21
WAWANCARA KERJA - ANGGITA SULISTYANINGROOM - 4EA21WAWANCARA KERJA - ANGGITA SULISTYANINGROOM - 4EA21
WAWANCARA KERJA - ANGGITA SULISTYANINGROOM - 4EA21
anggitasulistya
 
Daftar pertanyaan umum interview kerja
Daftar pertanyaan umum interview kerjaDaftar pertanyaan umum interview kerja
Daftar pertanyaan umum interview kerja
bintorotjandra06
 
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
andre m
 
Tips Temuduga
Tips TemudugaTips Temuduga
Tips Temuduga
BelajarBaca
 
INTERVIEW JOB.pptx
INTERVIEW JOB.pptxINTERVIEW JOB.pptx
INTERVIEW JOB.pptx
LailaKhusnulHimmah
 
Tell me about yourself
Tell me about yourselfTell me about yourself
Tell me about yourself
ismail mustofa
 
Tips Temuduga Kerja Kerajaan
Tips Temuduga Kerja KerajaanTips Temuduga Kerja Kerajaan
Tips Temuduga Kerja Kerajaan
suhaimi sahak
 
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral (CBI & BBI)
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral  (CBI & BBI)Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral  (CBI & BBI)
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral (CBI & BBI)
Kanaidi ken
 

Similar to Kiat Sukses Wawancara Kerja (20)

8 pertanyaan jebakan sewaktu interview
 8 pertanyaan jebakan sewaktu interview 8 pertanyaan jebakan sewaktu interview
8 pertanyaan jebakan sewaktu interview
 
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
Buku pertanyaan yang paling sering diajukan saat wawancara dan jawabannya (ww...
 
Strategi menghadapi-wawancara-kerja
Strategi menghadapi-wawancara-kerjaStrategi menghadapi-wawancara-kerja
Strategi menghadapi-wawancara-kerja
 
15tips wawancara kerja
15tips wawancara kerja15tips wawancara kerja
15tips wawancara kerja
 
WAWANCARA KERJA
WAWANCARA KERJAWAWANCARA KERJA
WAWANCARA KERJA
 
Kelompok 3 - Presentasi Wawancara Kerja
Kelompok 3 - Presentasi Wawancara KerjaKelompok 3 - Presentasi Wawancara Kerja
Kelompok 3 - Presentasi Wawancara Kerja
 
Kelompok 3 ppt presentasi WAWANCARA
Kelompok 3 ppt presentasi WAWANCARAKelompok 3 ppt presentasi WAWANCARA
Kelompok 3 ppt presentasi WAWANCARA
 
Wawancara Kerja-Kelompok 3 (Amalia M.)
Wawancara Kerja-Kelompok 3 (Amalia M.)Wawancara Kerja-Kelompok 3 (Amalia M.)
Wawancara Kerja-Kelompok 3 (Amalia M.)
 
WAWANCARA KERJA
WAWANCARA KERJAWAWANCARA KERJA
WAWANCARA KERJA
 
Kelompok 3 ppt presentasi
Kelompok 3 ppt presentasiKelompok 3 ppt presentasi
Kelompok 3 ppt presentasi
 
Arti Penting Wawancara Kerja dan Apa itu Wawancara Kerja
Arti Penting Wawancara Kerja dan Apa itu Wawancara KerjaArti Penting Wawancara Kerja dan Apa itu Wawancara Kerja
Arti Penting Wawancara Kerja dan Apa itu Wawancara Kerja
 
WAWANCARA KERJA - ANGGITA SULISTYANINGROOM - 4EA21
WAWANCARA KERJA - ANGGITA SULISTYANINGROOM - 4EA21WAWANCARA KERJA - ANGGITA SULISTYANINGROOM - 4EA21
WAWANCARA KERJA - ANGGITA SULISTYANINGROOM - 4EA21
 
Daftar pertanyaan umum interview kerja
Daftar pertanyaan umum interview kerjaDaftar pertanyaan umum interview kerja
Daftar pertanyaan umum interview kerja
 
Tips dan trik lamaran kerja
Tips dan trik lamaran kerjaTips dan trik lamaran kerja
Tips dan trik lamaran kerja
 
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
Buku rahasia resume yang menjual (www.ilmubisnisusaha.net )
 
Tips Temuduga
Tips TemudugaTips Temuduga
Tips Temuduga
 
INTERVIEW JOB.pptx
INTERVIEW JOB.pptxINTERVIEW JOB.pptx
INTERVIEW JOB.pptx
 
Tell me about yourself
Tell me about yourselfTell me about yourself
Tell me about yourself
 
Tips Temuduga Kerja Kerajaan
Tips Temuduga Kerja KerajaanTips Temuduga Kerja Kerajaan
Tips Temuduga Kerja Kerajaan
 
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral (CBI & BBI)
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral  (CBI & BBI)Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral  (CBI & BBI)
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral (CBI & BBI)
 

More from Lokerpedia .

Tulislah CV Sebaik Mungkin !
Tulislah CV Sebaik Mungkin !Tulislah CV Sebaik Mungkin !
Tulislah CV Sebaik Mungkin !
Lokerpedia .
 
7 Tools untuk Tetap Bekerja Tepat Waktu
7 Tools untuk Tetap Bekerja Tepat Waktu7 Tools untuk Tetap Bekerja Tepat Waktu
7 Tools untuk Tetap Bekerja Tepat Waktu
Lokerpedia .
 
Tips menentukan kriteria seorang community manager
Tips menentukan kriteria seorang community managerTips menentukan kriteria seorang community manager
Tips menentukan kriteria seorang community manager
Lokerpedia .
 
Cara membangun strategi branding yang efektif
Cara membangun strategi branding yang efektifCara membangun strategi branding yang efektif
Cara membangun strategi branding yang efektif
Lokerpedia .
 
Rangkuman Tanggung Jawab Community Management
Rangkuman Tanggung Jawab Community ManagementRangkuman Tanggung Jawab Community Management
Rangkuman Tanggung Jawab Community Management
Lokerpedia .
 
Memahami Upah dan Tunjangan Kerja Resmi Karyawan Indonesia
Memahami Upah dan Tunjangan Kerja Resmi Karyawan IndonesiaMemahami Upah dan Tunjangan Kerja Resmi Karyawan Indonesia
Memahami Upah dan Tunjangan Kerja Resmi Karyawan Indonesia
Lokerpedia .
 
Lima Keuntungan Istimewa Menyewa Jasa Outsource
Lima Keuntungan Istimewa Menyewa Jasa OutsourceLima Keuntungan Istimewa Menyewa Jasa Outsource
Lima Keuntungan Istimewa Menyewa Jasa Outsource
Lokerpedia .
 
Kemungkinan Kerugian Dalam Menyewa Jasa Outsource
Kemungkinan Kerugian Dalam Menyewa Jasa OutsourceKemungkinan Kerugian Dalam Menyewa Jasa Outsource
Kemungkinan Kerugian Dalam Menyewa Jasa Outsource
Lokerpedia .
 
Ini Alasan Utama Menjadi Freelancer
Ini Alasan Utama Menjadi FreelancerIni Alasan Utama Menjadi Freelancer
Ini Alasan Utama Menjadi Freelancer
Lokerpedia .
 
Apa Itu Community Management? Perlukah Bagi Perusahaan?
Apa Itu Community Management? Perlukah Bagi Perusahaan?Apa Itu Community Management? Perlukah Bagi Perusahaan?
Apa Itu Community Management? Perlukah Bagi Perusahaan?
Lokerpedia .
 
8 Alasan Anda Harus Bekerja di Perusahaan Startup
8 Alasan Anda Harus Bekerja di Perusahaan Startup8 Alasan Anda Harus Bekerja di Perusahaan Startup
8 Alasan Anda Harus Bekerja di Perusahaan Startup
Lokerpedia .
 
5 Kesalahan Fatal yang Dilakukan Freelance Writer
5 Kesalahan Fatal yang Dilakukan Freelance Writer5 Kesalahan Fatal yang Dilakukan Freelance Writer
5 Kesalahan Fatal yang Dilakukan Freelance Writer
Lokerpedia .
 
3 Pertanyaan Maut dalam Interview Posisi Marketing dan Cara Meresponnya
3 Pertanyaan Maut dalam Interview Posisi Marketing dan Cara Meresponnya 3 Pertanyaan Maut dalam Interview Posisi Marketing dan Cara Meresponnya
3 Pertanyaan Maut dalam Interview Posisi Marketing dan Cara Meresponnya
Lokerpedia .
 
Ini alasan utama menjadi freelancer
Ini alasan utama menjadi freelancerIni alasan utama menjadi freelancer
Ini alasan utama menjadi freelancerLokerpedia .
 
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan MenjualKonsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Lokerpedia .
 
Cara mengatur lembar kerja Surat Lamaran di Ms. Office
Cara mengatur lembar kerja Surat Lamaran di Ms. OfficeCara mengatur lembar kerja Surat Lamaran di Ms. Office
Cara mengatur lembar kerja Surat Lamaran di Ms. OfficeLokerpedia .
 
Tips membuat surat lamaran kerja
Tips membuat surat lamaran kerjaTips membuat surat lamaran kerja
Tips membuat surat lamaran kerja
Lokerpedia .
 
Tips Mendapatkan Pekerjaan di Negara-Negara ASEAN
Tips Mendapatkan Pekerjaan di Negara-Negara ASEANTips Mendapatkan Pekerjaan di Negara-Negara ASEAN
Tips Mendapatkan Pekerjaan di Negara-Negara ASEAN
Lokerpedia .
 
Jadi Freelancer? Kenapa Tidak?
Jadi Freelancer? Kenapa Tidak?Jadi Freelancer? Kenapa Tidak?
Jadi Freelancer? Kenapa Tidak?
Lokerpedia .
 
Tips Jitu Hunting Lowongan Pekerjaan
Tips Jitu Hunting Lowongan PekerjaanTips Jitu Hunting Lowongan Pekerjaan
Tips Jitu Hunting Lowongan Pekerjaan
Lokerpedia .
 

More from Lokerpedia . (20)

Tulislah CV Sebaik Mungkin !
Tulislah CV Sebaik Mungkin !Tulislah CV Sebaik Mungkin !
Tulislah CV Sebaik Mungkin !
 
7 Tools untuk Tetap Bekerja Tepat Waktu
7 Tools untuk Tetap Bekerja Tepat Waktu7 Tools untuk Tetap Bekerja Tepat Waktu
7 Tools untuk Tetap Bekerja Tepat Waktu
 
Tips menentukan kriteria seorang community manager
Tips menentukan kriteria seorang community managerTips menentukan kriteria seorang community manager
Tips menentukan kriteria seorang community manager
 
Cara membangun strategi branding yang efektif
Cara membangun strategi branding yang efektifCara membangun strategi branding yang efektif
Cara membangun strategi branding yang efektif
 
Rangkuman Tanggung Jawab Community Management
Rangkuman Tanggung Jawab Community ManagementRangkuman Tanggung Jawab Community Management
Rangkuman Tanggung Jawab Community Management
 
Memahami Upah dan Tunjangan Kerja Resmi Karyawan Indonesia
Memahami Upah dan Tunjangan Kerja Resmi Karyawan IndonesiaMemahami Upah dan Tunjangan Kerja Resmi Karyawan Indonesia
Memahami Upah dan Tunjangan Kerja Resmi Karyawan Indonesia
 
Lima Keuntungan Istimewa Menyewa Jasa Outsource
Lima Keuntungan Istimewa Menyewa Jasa OutsourceLima Keuntungan Istimewa Menyewa Jasa Outsource
Lima Keuntungan Istimewa Menyewa Jasa Outsource
 
Kemungkinan Kerugian Dalam Menyewa Jasa Outsource
Kemungkinan Kerugian Dalam Menyewa Jasa OutsourceKemungkinan Kerugian Dalam Menyewa Jasa Outsource
Kemungkinan Kerugian Dalam Menyewa Jasa Outsource
 
Ini Alasan Utama Menjadi Freelancer
Ini Alasan Utama Menjadi FreelancerIni Alasan Utama Menjadi Freelancer
Ini Alasan Utama Menjadi Freelancer
 
Apa Itu Community Management? Perlukah Bagi Perusahaan?
Apa Itu Community Management? Perlukah Bagi Perusahaan?Apa Itu Community Management? Perlukah Bagi Perusahaan?
Apa Itu Community Management? Perlukah Bagi Perusahaan?
 
8 Alasan Anda Harus Bekerja di Perusahaan Startup
8 Alasan Anda Harus Bekerja di Perusahaan Startup8 Alasan Anda Harus Bekerja di Perusahaan Startup
8 Alasan Anda Harus Bekerja di Perusahaan Startup
 
5 Kesalahan Fatal yang Dilakukan Freelance Writer
5 Kesalahan Fatal yang Dilakukan Freelance Writer5 Kesalahan Fatal yang Dilakukan Freelance Writer
5 Kesalahan Fatal yang Dilakukan Freelance Writer
 
3 Pertanyaan Maut dalam Interview Posisi Marketing dan Cara Meresponnya
3 Pertanyaan Maut dalam Interview Posisi Marketing dan Cara Meresponnya 3 Pertanyaan Maut dalam Interview Posisi Marketing dan Cara Meresponnya
3 Pertanyaan Maut dalam Interview Posisi Marketing dan Cara Meresponnya
 
Ini alasan utama menjadi freelancer
Ini alasan utama menjadi freelancerIni alasan utama menjadi freelancer
Ini alasan utama menjadi freelancer
 
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan MenjualKonsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
 
Cara mengatur lembar kerja Surat Lamaran di Ms. Office
Cara mengatur lembar kerja Surat Lamaran di Ms. OfficeCara mengatur lembar kerja Surat Lamaran di Ms. Office
Cara mengatur lembar kerja Surat Lamaran di Ms. Office
 
Tips membuat surat lamaran kerja
Tips membuat surat lamaran kerjaTips membuat surat lamaran kerja
Tips membuat surat lamaran kerja
 
Tips Mendapatkan Pekerjaan di Negara-Negara ASEAN
Tips Mendapatkan Pekerjaan di Negara-Negara ASEANTips Mendapatkan Pekerjaan di Negara-Negara ASEAN
Tips Mendapatkan Pekerjaan di Negara-Negara ASEAN
 
Jadi Freelancer? Kenapa Tidak?
Jadi Freelancer? Kenapa Tidak?Jadi Freelancer? Kenapa Tidak?
Jadi Freelancer? Kenapa Tidak?
 
Tips Jitu Hunting Lowongan Pekerjaan
Tips Jitu Hunting Lowongan PekerjaanTips Jitu Hunting Lowongan Pekerjaan
Tips Jitu Hunting Lowongan Pekerjaan
 

Kiat Sukses Wawancara Kerja

  • 2. Anda yang sedang mencari lowongan pekerjaan , pasti akan mengirimkan lamaran kerja saat menemukan lowongan kerja terbaru yang sesuai bidang yang diminati, entah itu di internet atau surat kabar.
  • 3. Namun, apa Anda siap melakukan wawancara kerja saat mendapat panggilan wawancara mendadak di kantor yang Anda lamar? Ini dia kiat sukses yang bisa Anda lakukan saat melakukan wawancara kerja.
  • 4. Ceritakan Kelebihan Anda Saat wawancara kerja, ceritakanlah semua kelebihan utama yang ada pada diri Anda dan relevan dengan bidang pekerjaan yang sedang Anda lamar. Sebaiknya, hindari menceritakan tema yang general, seperti, “saya selalu datang ke kantor tepat waktu” atau “saya bisa mengerjakan semua pekerjaan sesuai deadline”.
  • 5. Gaji yang Realistis Saat ditanya pewawancara soal gaji, sebutkan nilai gaji yang Anda harapkan dari kantor tersebut dengan angka yang realistis. Jika Anda sudah bekerja sebelumnya, janganlah berbohong soal gaji yang diterima saat bekerja dulu.
  • 6. Beri Tahu Kekurangan dan Kegagalan Anda Jangan tunjukkan bahwa diri Anda sempurna. Sebaiknya, Anda jujur mengenai kekurangan dan kelemahan yang ada pada diri Anda.
  • 7. Rencana yang Ingin Anda Lakukan Saat wawancara, gambarkan juga rencana yang ingin Anda lakukan kedepannya. Seperti apa jabatan yang ingin Anda raih di atas jabatan yang sedang Anda lamar sekarang.
  • 8. Jangan Sungkan untuk Bertanya Apakah Anda memiliki pertanyaan yang mengganjal mengenai kondisi dan lingkungan kerja di kantor yang sedang Anda lamar atau kinerja orang-orang yang ada di dalamnya? Janganlah sungkan untuk bertanya. Sebab, hal ini akan berpengaruh pada kinerja Anda nantinya.
  • 9. Beberapa hal di atas dapat Anda gunakan sebagai kiat sukses untuk menghadapi wawancara pada lamaran kerja Anda. Apakah sekarang Anda sudah siap melakukan wawancara?