SlideShare a Scribd company logo
Kesehatan Gigi dan Mulut pada Ibu Hamil
Beberapa hal yang perlu diperhatikan berkaitan
dengan kesehatan gigi dan mulut selama kehamilan
yaitu sebagai berikut:
1. TRIMESTER I (Masa Kehamilan 0 – 3 Bulan)
 Masa inilah biasanya ibu hamil merasakan
lesu,pusing–pusing,terkadangmual sampai
muntah. Pada saat mual atau muntah, di
dalam rongga mulut akan terjadi
peningkatan asam (mulut terasa asam)
 Ditambah pula dengan adanya peningkatan
plak (sisa makanan yang melekat pada gigi)
karena kurang rajin dalam memelihara
kebersihan rongga mulut sehingga akan
semakin cepatterjadinyakerusakan gigi(gigi
keropos dan infeksi pada gusi).
 CARA PENCEGAHAN:
a) Pada saat mual, sebaiknya menghindari
menghisap/mengulum permen terus –
menerus (terutama yang mengandung
gula) karena hal tersebut dapat
menambah parah kerusakan pada gigi
yang sudah ada sebelumnya.
b) Bila ibu hamil mengalami muntah –
muntah, maka sebaiknya setelah itu
segera membersihkan rongga mulut
dengan berkumur – kumur ataupun
menyikat gigi.
c) Sebaiknya meminum obat (terutama
obat anti muntah) sesuai dengan
pengawasan dokter, karena jika tidak,
akanmenyebabkancacatbawaanseperti
bibir sumbing.
2. TRIMESTER II (Masa Kehamilan 3 – 6 Bulan)
 Pada masa ini pula, terkadang ibu hamil pun
masihmerasakanhal yangsamaseperti pada
bulan – bulan sebelumnya (TRIMESTER I).
 Berikutini yangdapatmenimbulkankelainan
dalam rongga mulut, yaitu:
a) Pembengkakan pada gusi, warnanya
kemerahan, mudah berdarah bila
terkena sikat gigi. Keadaan ini jarang
menimbulkan rasa sakit, namun akan
menjadi “sumber”terjadinyaperadangan
sehingga menimbulkan rasa sakit.
b) Timbulnya benjolanpadagusi(diantara2
gigi) terutama pada bagian gusi yang
menghadap dengan pipi. Terjadi
perubahan warna gusi menjadi merah
keunguansampai merahkebiruan.Selain
itu juga, gusi menjadi mudah berdarah
dan gigi terasa goyang. Benjolan ini
dapat membesar hingga menutupi gigi.
 Jika mengalami hal – hal yang telah disebutkan
diatas, sesegera mungkin datang ke puskesmas
atau rumah sakit untuk mendapatkan perawatan
lebih lanjut.
3. TRIMESTER III (Masa Kehamilan 6 – 9 Bulan)
 Pada masa ini merupakan puncak terjadinya
pembengkakan gusi (mencapai bulan ke-7
dan bulan ke-8). Pembengkakan gusi akan
“hilang”setelahkelahirandengansendirinya,
namun tetap akan menjadi “sumber
peradangan”jikakebersihangigi danrongga
mulut tidak dijaga.
TIPS UNTUK IBU HAMIL (PENTING!!!)
a. Menjaga kebersihan rongga mulut dengan cara
menyikat gigi secara teratur SETIAP Sesudah
makan, Sebelum tidur, Sesudah mengemil
diantara waktu makan, dan Sesudah muntah.
b. Mengaturpolamakanan4sehat5sempurna dan
menghindari makanan yang dapat merusak gigi
(terutama makanan yang mengandung gula).
c. Sebaiknya memeriksakan gigi secara teratur ke
dokter gigi/puskesmas setiap 6 bulan sekali.
d. Setelah persalinan, sebaiknya ibu maupun
bayinya tetap menjaga dan memperhatikan
kesehatan rongga mulut
e. Jika mengalami hal – hal yang tidak biasa/aneh,
sesegera mungkin datang ke puskesmas atau rumah
sakituntukmendapatkanperawatanyanglebihlanjut.
“Setiap orang mampu, namun untuk melakukannya
secara teratur diperlukan kesadaran dan kedisiplinan”
Gusi bengkak
Gusi berdarah
Plak gigi

More Related Content

What's hot

Pemeliharaan kes.gimul lansia
Pemeliharaan kes.gimul lansiaPemeliharaan kes.gimul lansia
Pemeliharaan kes.gimul lansia
wahyuni majid
 
Pedoman Pemeliharaan Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil dan Anak Usia Balita ...
Pedoman Pemeliharaan Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil dan Anak Usia Balita ...Pedoman Pemeliharaan Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil dan Anak Usia Balita ...
Pedoman Pemeliharaan Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil dan Anak Usia Balita ...
Santy Nurmalasari
 
Makalah kebersihan gigi dan mulut
Makalah kebersihan gigi dan mulutMakalah kebersihan gigi dan mulut
Makalah kebersihan gigi dan mulut
Tiara Ramadhania
 
Ppt penyuluhan karang gigi karies
Ppt penyuluhan karang gigi kariesPpt penyuluhan karang gigi karies
Ppt penyuluhan karang gigi kariesSurya Siawang
 
Power point -gigi[1]
Power point -gigi[1]Power point -gigi[1]
Power point -gigi[1]lohchooipeou
 
Kesehatan gigi anak prasekolah
Kesehatan gigi anak prasekolahKesehatan gigi anak prasekolah
Kesehatan gigi anak prasekolah
asih gahayu
 
Gigiku Sehat - Penyuluhan Kepada Anak Sekolah Dasar
Gigiku Sehat - Penyuluhan Kepada Anak Sekolah DasarGigiku Sehat - Penyuluhan Kepada Anak Sekolah Dasar
Gigiku Sehat - Penyuluhan Kepada Anak Sekolah DasarSanty Nurmalasari
 
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remajaPenyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Laras Septyan
 
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.pptPenyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
OnnaCuPink
 
Penyuluhan kesehatan-gigi-mulut
Penyuluhan kesehatan-gigi-mulutPenyuluhan kesehatan-gigi-mulut
Penyuluhan kesehatan-gigi-mulutyantinikitashb
 
Cara Menggosok Gigi yang Baik dan Benar
Cara Menggosok Gigi yang Baik dan BenarCara Menggosok Gigi yang Baik dan Benar
Cara Menggosok Gigi yang Baik dan Benar
Fiki Rizki
 
Makalah/Presentasi Kasus: Kepaniteraan Klinik Gigi & Mulut Universitas Sebela...
Makalah/Presentasi Kasus: Kepaniteraan Klinik Gigi & Mulut Universitas Sebela...Makalah/Presentasi Kasus: Kepaniteraan Klinik Gigi & Mulut Universitas Sebela...
Makalah/Presentasi Kasus: Kepaniteraan Klinik Gigi & Mulut Universitas Sebela...
Tenri Ashari Wanahari
 
Proposal pelayanan kesehatan_gigi_dan_mu
Proposal pelayanan kesehatan_gigi_dan_muProposal pelayanan kesehatan_gigi_dan_mu
Proposal pelayanan kesehatan_gigi_dan_mu
Alfian Yanda
 
Kesehatan gigi & mulut
Kesehatan gigi & mulutKesehatan gigi & mulut
Kesehatan gigi & mulut
Andry Ferdian
 
Makalah Karies Gigi
Makalah Karies GigiMakalah Karies Gigi
Makalah Karies Gigi
Yusuf Saktian
 
Rekam Medik Gigi " Odontogram " Permenkes NOMOR 269 / MENKES / PER / III / 2008
Rekam Medik Gigi " Odontogram "  Permenkes NOMOR 269 / MENKES / PER / III / 2008Rekam Medik Gigi " Odontogram "  Permenkes NOMOR 269 / MENKES / PER / III / 2008
Rekam Medik Gigi " Odontogram " Permenkes NOMOR 269 / MENKES / PER / III / 2008
asih gahayu
 
3.pertumbuhan gigi2
3.pertumbuhan gigi23.pertumbuhan gigi2
3.pertumbuhan gigi2
asih gahayu
 

What's hot (20)

Pemeliharaan kes.gimul lansia
Pemeliharaan kes.gimul lansiaPemeliharaan kes.gimul lansia
Pemeliharaan kes.gimul lansia
 
Pedoman Pemeliharaan Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil dan Anak Usia Balita ...
Pedoman Pemeliharaan Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil dan Anak Usia Balita ...Pedoman Pemeliharaan Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil dan Anak Usia Balita ...
Pedoman Pemeliharaan Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil dan Anak Usia Balita ...
 
Karies dan gingivitis
Karies dan gingivitisKaries dan gingivitis
Karies dan gingivitis
 
Makalah kebersihan gigi dan mulut
Makalah kebersihan gigi dan mulutMakalah kebersihan gigi dan mulut
Makalah kebersihan gigi dan mulut
 
KARIES
KARIESKARIES
KARIES
 
Ppt penyuluhan karang gigi karies
Ppt penyuluhan karang gigi kariesPpt penyuluhan karang gigi karies
Ppt penyuluhan karang gigi karies
 
PPT Gosok Gigi
PPT Gosok GigiPPT Gosok Gigi
PPT Gosok Gigi
 
Power point -gigi[1]
Power point -gigi[1]Power point -gigi[1]
Power point -gigi[1]
 
Kesehatan gigi anak prasekolah
Kesehatan gigi anak prasekolahKesehatan gigi anak prasekolah
Kesehatan gigi anak prasekolah
 
Gigiku Sehat - Penyuluhan Kepada Anak Sekolah Dasar
Gigiku Sehat - Penyuluhan Kepada Anak Sekolah DasarGigiku Sehat - Penyuluhan Kepada Anak Sekolah Dasar
Gigiku Sehat - Penyuluhan Kepada Anak Sekolah Dasar
 
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remajaPenyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
 
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.pptPenyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
 
Penyuluhan kesehatan-gigi-mulut
Penyuluhan kesehatan-gigi-mulutPenyuluhan kesehatan-gigi-mulut
Penyuluhan kesehatan-gigi-mulut
 
Cara Menggosok Gigi yang Baik dan Benar
Cara Menggosok Gigi yang Baik dan BenarCara Menggosok Gigi yang Baik dan Benar
Cara Menggosok Gigi yang Baik dan Benar
 
Makalah/Presentasi Kasus: Kepaniteraan Klinik Gigi & Mulut Universitas Sebela...
Makalah/Presentasi Kasus: Kepaniteraan Klinik Gigi & Mulut Universitas Sebela...Makalah/Presentasi Kasus: Kepaniteraan Klinik Gigi & Mulut Universitas Sebela...
Makalah/Presentasi Kasus: Kepaniteraan Klinik Gigi & Mulut Universitas Sebela...
 
Proposal pelayanan kesehatan_gigi_dan_mu
Proposal pelayanan kesehatan_gigi_dan_muProposal pelayanan kesehatan_gigi_dan_mu
Proposal pelayanan kesehatan_gigi_dan_mu
 
Kesehatan gigi & mulut
Kesehatan gigi & mulutKesehatan gigi & mulut
Kesehatan gigi & mulut
 
Makalah Karies Gigi
Makalah Karies GigiMakalah Karies Gigi
Makalah Karies Gigi
 
Rekam Medik Gigi " Odontogram " Permenkes NOMOR 269 / MENKES / PER / III / 2008
Rekam Medik Gigi " Odontogram "  Permenkes NOMOR 269 / MENKES / PER / III / 2008Rekam Medik Gigi " Odontogram "  Permenkes NOMOR 269 / MENKES / PER / III / 2008
Rekam Medik Gigi " Odontogram " Permenkes NOMOR 269 / MENKES / PER / III / 2008
 
3.pertumbuhan gigi2
3.pertumbuhan gigi23.pertumbuhan gigi2
3.pertumbuhan gigi2
 

Viewers also liked

Manajemen kesehatan gigi pada kehamilan
Manajemen kesehatan gigi pada kehamilanManajemen kesehatan gigi pada kehamilan
Manajemen kesehatan gigi pada kehamilanrajafnaiv
 
Penyuluhan sikat gigi dan cuci tangan
Penyuluhan sikat gigi dan cuci tanganPenyuluhan sikat gigi dan cuci tangan
Penyuluhan sikat gigi dan cuci tangan
Tuti Mutya Ardan
 
Oral Hygiene
Oral HygieneOral Hygiene
Oral Hygiene
pjj_kemenkes
 
Permenkes 20/2016 Tentang Penyelengaaran praktik terapis Gigi dan Mulut
Permenkes 20/2016 Tentang Penyelengaaran praktik terapis Gigi dan MulutPermenkes 20/2016 Tentang Penyelengaaran praktik terapis Gigi dan Mulut
Permenkes 20/2016 Tentang Penyelengaaran praktik terapis Gigi dan Mulut
Dental Therapist
 
Perawatan oral hygiene
Perawatan oral hygienePerawatan oral hygiene
Perawatan oral hygiene
erni muniarsih
 
Silabus bahasa inggris semester 5
Silabus bahasa inggris semester 5Silabus bahasa inggris semester 5
Silabus bahasa inggris semester 5
sapakademik
 
Leaflet sikat gigi
Leaflet sikat gigiLeaflet sikat gigi
Leaflet sikat gigi
Endy Satrio
 
Leaflet ega sip ok 1 aaaaaaa
Leaflet ega sip ok 1 aaaaaaaLeaflet ega sip ok 1 aaaaaaa
Leaflet ega sip ok 1 aaaaaaa07051994
 
Jackey
JackeyJackey
Permenkes 20/2016 Tentang Izin dan Penyelenggaraa Praktik Terapis Gigi dan Mulut
Permenkes 20/2016 Tentang Izin dan Penyelenggaraa Praktik Terapis Gigi dan MulutPermenkes 20/2016 Tentang Izin dan Penyelenggaraa Praktik Terapis Gigi dan Mulut
Permenkes 20/2016 Tentang Izin dan Penyelenggaraa Praktik Terapis Gigi dan Mulut
Dental Therapist
 
日経ビジネス西日本インカレ スライド
日経ビジネス西日本インカレ スライド日経ビジネス西日本インカレ スライド
日経ビジネス西日本インカレ スライド
takumi matsuo
 
SOCIO ECONOMIC CLASSIFICATION
SOCIO ECONOMIC CLASSIFICATIONSOCIO ECONOMIC CLASSIFICATION
SOCIO ECONOMIC CLASSIFICATION
Murli Mohan Rao
 
European GNSS & rail market
European GNSS & rail marketEuropean GNSS & rail market
European GNSS & rail market
The European GNSS Agency (GSA)
 

Viewers also liked (18)

Manajemen kesehatan gigi pada kehamilan
Manajemen kesehatan gigi pada kehamilanManajemen kesehatan gigi pada kehamilan
Manajemen kesehatan gigi pada kehamilan
 
Gosok gigi
Gosok gigiGosok gigi
Gosok gigi
 
Ukgm juni 2014
Ukgm juni 2014Ukgm juni 2014
Ukgm juni 2014
 
Penyuluhan sikat gigi dan cuci tangan
Penyuluhan sikat gigi dan cuci tanganPenyuluhan sikat gigi dan cuci tangan
Penyuluhan sikat gigi dan cuci tangan
 
Oral Hygiene
Oral HygieneOral Hygiene
Oral Hygiene
 
Permenkes 20/2016 Tentang Penyelengaaran praktik terapis Gigi dan Mulut
Permenkes 20/2016 Tentang Penyelengaaran praktik terapis Gigi dan MulutPermenkes 20/2016 Tentang Penyelengaaran praktik terapis Gigi dan Mulut
Permenkes 20/2016 Tentang Penyelengaaran praktik terapis Gigi dan Mulut
 
Perawatan oral hygiene
Perawatan oral hygienePerawatan oral hygiene
Perawatan oral hygiene
 
Silabus bahasa inggris semester 5
Silabus bahasa inggris semester 5Silabus bahasa inggris semester 5
Silabus bahasa inggris semester 5
 
Leaflet sikat gigi
Leaflet sikat gigiLeaflet sikat gigi
Leaflet sikat gigi
 
Leaflet ega sip ok 1 aaaaaaa
Leaflet ega sip ok 1 aaaaaaaLeaflet ega sip ok 1 aaaaaaa
Leaflet ega sip ok 1 aaaaaaa
 
Leaflet asma
Leaflet asmaLeaflet asma
Leaflet asma
 
Ukgm
Ukgm Ukgm
Ukgm
 
Jackey
JackeyJackey
Jackey
 
Permenkes 20/2016 Tentang Izin dan Penyelenggaraa Praktik Terapis Gigi dan Mulut
Permenkes 20/2016 Tentang Izin dan Penyelenggaraa Praktik Terapis Gigi dan MulutPermenkes 20/2016 Tentang Izin dan Penyelenggaraa Praktik Terapis Gigi dan Mulut
Permenkes 20/2016 Tentang Izin dan Penyelenggaraa Praktik Terapis Gigi dan Mulut
 
Nest 5MB photos
Nest 5MB photosNest 5MB photos
Nest 5MB photos
 
日経ビジネス西日本インカレ スライド
日経ビジネス西日本インカレ スライド日経ビジネス西日本インカレ スライド
日経ビジネス西日本インカレ スライド
 
SOCIO ECONOMIC CLASSIFICATION
SOCIO ECONOMIC CLASSIFICATIONSOCIO ECONOMIC CLASSIFICATION
SOCIO ECONOMIC CLASSIFICATION
 
European GNSS & rail market
European GNSS & rail marketEuropean GNSS & rail market
European GNSS & rail market
 

Similar to Kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil leaflet rena

Materi penyuluhan ttg kelompok rawan karies
Materi penyuluhan ttg kelompok rawan kariesMateri penyuluhan ttg kelompok rawan karies
Materi penyuluhan ttg kelompok rawan karies
Sulvilius Riyanta
 
oral thrush
oral thrushoral thrush
oral thrush
sri wahyuni
 
Panduan bagi kader guru SD dalam UKGS
Panduan bagi kader  guru SD dalam UKGSPanduan bagi kader  guru SD dalam UKGS
Panduan bagi kader guru SD dalam UKGSasih gahayu
 
kesehatan gigi dan pendekatannya
kesehatan gigi dan pendekatannyakesehatan gigi dan pendekatannya
kesehatan gigi dan pendekatannyaBoyolali
 
KESGIMUL BUMIL 2.pptx
KESGIMUL BUMIL 2.pptxKESGIMUL BUMIL 2.pptx
KESGIMUL BUMIL 2.pptx
Lily271557
 
Makalah wiwin n kawan kawan
Makalah wiwin n kawan kawanMakalah wiwin n kawan kawan
Makalah wiwin n kawan kawan
Septian Muna Barakati
 
LEAFLET.pdf
LEAFLET.pdfLEAFLET.pdf
LEAFLET.pdf
AdhyBlue
 
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptxJaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
IINREVIEN
 
Kesehatan lingkungan dan gigi ppt
Kesehatan lingkungan dan gigi pptKesehatan lingkungan dan gigi ppt
Kesehatan lingkungan dan gigi ppt
Boyolali
 
Makalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigiMakalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigi
Warnet Raha
 
Maklumat asas kesihatan pergigian
Maklumat asas kesihatan pergigianMaklumat asas kesihatan pergigian
Maklumat asas kesihatan pergigian
Syed Ariff Manja
 
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benarppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
irarachmawati9
 
Makalah wiwin n kawan kawan
Makalah wiwin n kawan kawanMakalah wiwin n kawan kawan
Makalah wiwin n kawan kawan
Operator Warnet Vast Raha
 
Manual Penjagaan Kesihatan & Perkembangan Remaja
Manual Penjagaan Kesihatan & Perkembangan RemajaManual Penjagaan Kesihatan & Perkembangan Remaja
Manual Penjagaan Kesihatan & Perkembangan Remaja
Syafiq Ali
 
materi dokcil GIGI drg. Dian Sita R.pptx
materi dokcil GIGI drg. Dian Sita R.pptxmateri dokcil GIGI drg. Dian Sita R.pptx
materi dokcil GIGI drg. Dian Sita R.pptx
iwansetiawan219729
 
Ikm kia anak
Ikm kia anakIkm kia anak
Ikm kia anak07051994
 
PELATIHAN BAGI KADER KESEHATAN GIGI.pptx
PELATIHAN BAGI KADER KESEHATAN GIGI.pptxPELATIHAN BAGI KADER KESEHATAN GIGI.pptx
PELATIHAN BAGI KADER KESEHATAN GIGI.pptx
akreditasipuhpelem
 
Makalah siaran radio hr rabu.ptx
Makalah siaran radio hr rabu.ptxMakalah siaran radio hr rabu.ptx
Makalah siaran radio hr rabu.ptx
drgimaniarti
 
Sap posyandu
Sap posyanduSap posyandu
Sap posyandu
ana ananta
 
Krida bina kesehatan keluarga
Krida bina kesehatan keluargaKrida bina kesehatan keluarga
Krida bina kesehatan keluargaAchmad Nur
 

Similar to Kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil leaflet rena (20)

Materi penyuluhan ttg kelompok rawan karies
Materi penyuluhan ttg kelompok rawan kariesMateri penyuluhan ttg kelompok rawan karies
Materi penyuluhan ttg kelompok rawan karies
 
oral thrush
oral thrushoral thrush
oral thrush
 
Panduan bagi kader guru SD dalam UKGS
Panduan bagi kader  guru SD dalam UKGSPanduan bagi kader  guru SD dalam UKGS
Panduan bagi kader guru SD dalam UKGS
 
kesehatan gigi dan pendekatannya
kesehatan gigi dan pendekatannyakesehatan gigi dan pendekatannya
kesehatan gigi dan pendekatannya
 
KESGIMUL BUMIL 2.pptx
KESGIMUL BUMIL 2.pptxKESGIMUL BUMIL 2.pptx
KESGIMUL BUMIL 2.pptx
 
Makalah wiwin n kawan kawan
Makalah wiwin n kawan kawanMakalah wiwin n kawan kawan
Makalah wiwin n kawan kawan
 
LEAFLET.pdf
LEAFLET.pdfLEAFLET.pdf
LEAFLET.pdf
 
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptxJaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
 
Kesehatan lingkungan dan gigi ppt
Kesehatan lingkungan dan gigi pptKesehatan lingkungan dan gigi ppt
Kesehatan lingkungan dan gigi ppt
 
Makalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigiMakalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigi
 
Maklumat asas kesihatan pergigian
Maklumat asas kesihatan pergigianMaklumat asas kesihatan pergigian
Maklumat asas kesihatan pergigian
 
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benarppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
 
Makalah wiwin n kawan kawan
Makalah wiwin n kawan kawanMakalah wiwin n kawan kawan
Makalah wiwin n kawan kawan
 
Manual Penjagaan Kesihatan & Perkembangan Remaja
Manual Penjagaan Kesihatan & Perkembangan RemajaManual Penjagaan Kesihatan & Perkembangan Remaja
Manual Penjagaan Kesihatan & Perkembangan Remaja
 
materi dokcil GIGI drg. Dian Sita R.pptx
materi dokcil GIGI drg. Dian Sita R.pptxmateri dokcil GIGI drg. Dian Sita R.pptx
materi dokcil GIGI drg. Dian Sita R.pptx
 
Ikm kia anak
Ikm kia anakIkm kia anak
Ikm kia anak
 
PELATIHAN BAGI KADER KESEHATAN GIGI.pptx
PELATIHAN BAGI KADER KESEHATAN GIGI.pptxPELATIHAN BAGI KADER KESEHATAN GIGI.pptx
PELATIHAN BAGI KADER KESEHATAN GIGI.pptx
 
Makalah siaran radio hr rabu.ptx
Makalah siaran radio hr rabu.ptxMakalah siaran radio hr rabu.ptx
Makalah siaran radio hr rabu.ptx
 
Sap posyandu
Sap posyanduSap posyandu
Sap posyandu
 
Krida bina kesehatan keluarga
Krida bina kesehatan keluargaKrida bina kesehatan keluarga
Krida bina kesehatan keluarga
 

Recently uploaded

BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan txPRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
rrherningputriganisw
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 

Recently uploaded (20)

BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan txPRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 

Kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil leaflet rena

  • 1. Kesehatan Gigi dan Mulut pada Ibu Hamil Beberapa hal yang perlu diperhatikan berkaitan dengan kesehatan gigi dan mulut selama kehamilan yaitu sebagai berikut: 1. TRIMESTER I (Masa Kehamilan 0 – 3 Bulan)  Masa inilah biasanya ibu hamil merasakan lesu,pusing–pusing,terkadangmual sampai muntah. Pada saat mual atau muntah, di dalam rongga mulut akan terjadi peningkatan asam (mulut terasa asam)  Ditambah pula dengan adanya peningkatan plak (sisa makanan yang melekat pada gigi) karena kurang rajin dalam memelihara kebersihan rongga mulut sehingga akan semakin cepatterjadinyakerusakan gigi(gigi keropos dan infeksi pada gusi).  CARA PENCEGAHAN: a) Pada saat mual, sebaiknya menghindari menghisap/mengulum permen terus – menerus (terutama yang mengandung gula) karena hal tersebut dapat menambah parah kerusakan pada gigi yang sudah ada sebelumnya. b) Bila ibu hamil mengalami muntah – muntah, maka sebaiknya setelah itu segera membersihkan rongga mulut dengan berkumur – kumur ataupun menyikat gigi. c) Sebaiknya meminum obat (terutama obat anti muntah) sesuai dengan pengawasan dokter, karena jika tidak, akanmenyebabkancacatbawaanseperti bibir sumbing. 2. TRIMESTER II (Masa Kehamilan 3 – 6 Bulan)  Pada masa ini pula, terkadang ibu hamil pun masihmerasakanhal yangsamaseperti pada bulan – bulan sebelumnya (TRIMESTER I).  Berikutini yangdapatmenimbulkankelainan dalam rongga mulut, yaitu: a) Pembengkakan pada gusi, warnanya kemerahan, mudah berdarah bila terkena sikat gigi. Keadaan ini jarang menimbulkan rasa sakit, namun akan menjadi “sumber”terjadinyaperadangan sehingga menimbulkan rasa sakit. b) Timbulnya benjolanpadagusi(diantara2 gigi) terutama pada bagian gusi yang menghadap dengan pipi. Terjadi perubahan warna gusi menjadi merah keunguansampai merahkebiruan.Selain itu juga, gusi menjadi mudah berdarah dan gigi terasa goyang. Benjolan ini dapat membesar hingga menutupi gigi.  Jika mengalami hal – hal yang telah disebutkan diatas, sesegera mungkin datang ke puskesmas atau rumah sakit untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut. 3. TRIMESTER III (Masa Kehamilan 6 – 9 Bulan)  Pada masa ini merupakan puncak terjadinya pembengkakan gusi (mencapai bulan ke-7 dan bulan ke-8). Pembengkakan gusi akan “hilang”setelahkelahirandengansendirinya, namun tetap akan menjadi “sumber peradangan”jikakebersihangigi danrongga mulut tidak dijaga. TIPS UNTUK IBU HAMIL (PENTING!!!) a. Menjaga kebersihan rongga mulut dengan cara menyikat gigi secara teratur SETIAP Sesudah makan, Sebelum tidur, Sesudah mengemil diantara waktu makan, dan Sesudah muntah. b. Mengaturpolamakanan4sehat5sempurna dan menghindari makanan yang dapat merusak gigi (terutama makanan yang mengandung gula). c. Sebaiknya memeriksakan gigi secara teratur ke dokter gigi/puskesmas setiap 6 bulan sekali. d. Setelah persalinan, sebaiknya ibu maupun bayinya tetap menjaga dan memperhatikan kesehatan rongga mulut e. Jika mengalami hal – hal yang tidak biasa/aneh, sesegera mungkin datang ke puskesmas atau rumah sakituntukmendapatkanperawatanyanglebihlanjut. “Setiap orang mampu, namun untuk melakukannya secara teratur diperlukan kesadaran dan kedisiplinan” Gusi bengkak Gusi berdarah Plak gigi