SlideShare a Scribd company logo
ARTIKEL
KELEBIHAN DAN KELEMAHAN SISTEM PENDIDIKAN
ISLAM
MATA KULIAH
Ilmu pendidikan Islam (IPI)
DOSEN PENGAMPU
Dr Syarifatul Marwiyah, M. Pd.I
DI SUSUN OLEH
Fathur Rozi 2244012945
FAKULTAS TARBIYAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
INSTITUT AGAMA ISLAM AL-FALAH AS-SUNIYAH
KENCONG – JEMBER
25-12-2022
SAbstrak
pendidikan Islam memiliki kontribusi penting untuk turut serta membangun
sumber daya manusia yang unggul sehingga mampu bersaing secara lokal,
nasional dan global sebagai representasi dari upaya pengembangan indeks
pembangunan manusia. Peran pendidikan Islam itu sendiri sebagai upaya
mengembangkan indeks pembangunan manusia sangat dibutuhkan. Sumber daya
manusia merupakan aspek yang mendasar bagi pembangunan sebuah negara,
adanya proses pengembangan sumber daya manusia menjadi strategi untuk
menopang berbagai sektor kehidupan manusia, juga sebagai langkah untuk Hasil
kemandirian sebuah negara. Eksistensi suatu masyarakat akan bisa tetap
bertahan di tengah perubahan zaman, manakala mereka memiliki kualitas pada
dirinya yang didukung dengan kreativitas, inovasi, kompetensi dan kepribadian
yang mendukung. Sebaliknya, mereka akan ‘tergilas’ oleh dinamika zaman,
manakala tiada kualitas, kompetensi, inovasi, kreativitas dan kepribadian yang
cakap di dalam diri mereka. Salah satu jalan untuk menggali kreativitas,
melahirkan inovasi, mengembangkan kompetensi, meningkatkan kualitas dan
membentuk kepribadian yang unggul adalah melalui ‘jalur’ pendidikan, dalam hal
ini ialah pendidikan Islam. Mengingat, pendidikan Islam merupakan tempat di
mana segala macam potensi yang ada di dalam diri manusia (peserta didik) diolah,
dikembangkan dan dilahirkan, sehingga menjadi generasi (lulusan) yang unggul
secara intelektual, moral, sosial dan spiritual.
KATA KUNCI: Sintem, pendidikan Islam
I. Pendahuluan
A. Kelebihan Sintem berasal dari bahasa Yunani yang berati cara atau setategi,
dan sintem dalam bahasa Inggrisnya susunan, jaringan, kata. Sistem adalah
seperangkat komponen atau unsur-unsur yang saling berinteraksi untuk mencapai
satu tujuan.
Pendidikan sebagai sumber nilai : jenis pendidikan yang pendirian dan
penyelenggaraannya di dorong oleh semangat cita-cita untuk mengejawatahkan
nilai-nilai Islam, baik yang tercermin dalam nama lembaga maupun dalam kegiatan
yang di selenggarakan.
Pendidikan sebagai bidang studi atau sebagai ilmu : jenis pendidikan yang
memberikan perhatian sekaligus menjadikan ajaran Islam sebagai pengetahuan
untuk progam studi yang di selenggarakan. Jenis pendidikan yang mencakup
kedua pengertian di atas. Di sini kata Islam di tempatkan sebagai sumber nilai
sekaligus sebagai bidang studi yang di tawarkan melalui progam studi yang di
selenggarakan.
Hasil dan pembahasan penelitian
II. Pembahasan penelitian
A. Kelebihan sistem pendidikan Islam
Kelebihan sistem pendidikan Islam terdapat pada generasi yang cerdas
berakhlakul karimah sehingga mereka dapat mengevaluasi atau mengkritik diri dan
lingkungannya sehingga melahirkan ide dan penemuan-penemuan untuk kemajuan
Islam pada masa yang akan datang, dan mereka jugak penyempurnakan kurikulum
dan sistem pendidikan Islam. Sejak lahirnyah agama Islam, lahir pula pendidikan
dan pengajaran Islam. Pendidikan dan pengajaran Islam itu terus tumbuh dan
berkembang dimulai dari masa kholifaur rasyidin sampai pada puncaknya yaitu
masa Daulah Abbasiyah. Sistem pendidikan Islam pada masa Daulah Abbasiyah di
Baghdad, karena seperti yang kita ketahui bahwa puncak kejayaan Islam dengan
perkembangan di segala bidang khususnya dalam bidang ilmu pengetahuan yang
sangat pesat sampai melahirkan ilmuwan-ilmuwan besar dan terkenal dalam
berbagai disiplin ilmu sejajar dengan ilmuwan dari negarabarat.
Kelebihan sistem pendidikan Islam bukti kesemangatan ummat Islam pada
zaman modern, mulailah di bangun pusat-pusat pendidikan Islam di berbagai
belahan dunia, di antaranya Mesir, Turki, India dan termasuk di Indonesia ini. di
sekolah-sekolah tersebut di ajarkan berbagai macam ilmu pengetahuan, termasuk
sains dan pengetahuan lainnya, di samping pengajaran agama. Pada
perkembangan kemudian lahirlah para ulamak dan pemikir Islam zaman modern
(pembaharuan). Dan metode-metode pendidikan Islam yang di kemukakan oleh
ummat Islam di antaranya metode dakwah, media sosial, organisasi ke Islaman,
dan lain-lainnya.
B. Kelemahan sistem pendidikan Islam
keleman sistem dalam pendidikan Islam terjadi di dalam pelaksanaan
pendidikan agama di sekolah-sekolah umum. Dari kalangan guru, keluhan yang
sering dikemukakan adalah lokasi waktu yang kurang memadai dan isi kurikulum
yang terlalu syarat. Di samping itu, sarana dan lingkungan sekolah sering tidak
menunjang pelaksanaan pendidikan agama. Juga dari pihak orang tua kurang
memperlihatkan kerjasama. Kelemahan lain, pada umumnya guru-guru agama
kurang mampu atau tidak dengan sungguh-sungguh untuk mengembangkan
inimetodologi yang tepat untuk mata pelajaran pendidikan agama Islam tersebut .
Juga dari pihak orang tua kurang memperlihatkan kerjasama. Mereka hanya
menuntut anaknya menjadi orang yang berpengetahuan luas dan berakhlak mulia,
taat melaksanakan agama, sementara mereka tidak mau memberi dukungan dan
contoh. Bagaimana seorang anak menjadi manusia atau generasi berbudi pekerti
luhur dan taat melaksanakan perintah agama seperti shalat, puasa, dan lain-lain
kalau orang tuanya dirumah tidak pernah melakukan shalat dan puasa. Dalam
kasus seperti ini, kiranya kurang adil kalau guru agama dituding sebagai kambing
hitam.
Ini tidak berarti tidak ada kelemahan dipihak guru. Banyak kekurangan pihak guru
agama. Diantara kekurangan mereka adalah keterbatasan kemampuan menguasai
materi yang diajarkan. Dan kalau muncul issu-issu yang mempertentankan nilai-
nilai dasar agama dengan penemuan-penemuan baru dari kemajuan ilmu
pengetahuan dan teknologi, guru-guru tidak mampu memberikan penjelasan yang
memadai. Sebagian guru agama nampaknya tidak cukup mempunyai pengetahuan
yang komprehensif untuk menjawab permasalahan-permasalahan tersebut.
KESIMPULAN
Pendidikan memiliki peran sangat penting dan menentukan dalam pembentukan
kepribadian dan perkembangan peradaban manusia, khususnya dalam membina manusia.
Dari masa kemasa dari zaman kholifatur Rasyidin sampai zaman modern. Pendidikan
Islam adalah kegiatan yang dilaksanakan secara terencana dan sistematis untuk
mengembangkan potensi anak didik berdasarkan pada kaidah-kaidah agama Islam.
Pendidikan Islam adalah pendidikan yang bertujuan untuk mencapai keseimbangan
pertumbuhan pribadi manusia secara menyeluruh melalui latihan-latihan kejiwaan, akal
pikiran, kecerdasan, perasaan serta panca indera yang dimilikinya. Dan jugak kelebihan
dalam sistem pendidikan Islam ialah metode-metode pendidikan yang di terapkan.
Kelemahan dan kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan pendidikan agama di sekolah
-sekolah umum. Dari kalangan guru, keluhan yang sering dikemukakan adalah alokasi
waktu yang kurang memadai dan isi kurikulum yang terlalu syarat. Di samping itu, sarana
dan lingkungan sekolah sering tidak menunjang pelaksanaan pendidikan agama. Juga dari
pihak orang tua kurang memperlihatkan kerjasama. Kelemahan lain, pada umumnya guru-
guru agama kurang mampu atau tidak dengan sungguh-sungguh untuk mengembangkan
metodologi yang tepat untuk mata pelajaran pendidikan.
DAFTAR PUSTAKA
Baharuddin, Ahmad. Pendidikan Alternatif Qaryah Thayyibah, Yogyakarta: LKiS,
2007.
Marwiyah, Syarifah, 2022. https:/www.slideshare.net/SYARIFATULMAREIYAH/kd-8
-kelebihan-dan-kelemahan-sistem-pendidikan-Islam
Wahyuningsih, Sri. (2014). Implementasi Sistem Pendidikan Islam Pada Masa
Daulah Absiyah Dan Pada Masa Sekarang. Jurnal Kepandidkan, 2 (2), 109-126
Nurcahyo, Ahmad. (2011). Pendidika agama Islam. Jakarta Selatan:
INDOKAMPRIMA.
Nisa, Raihanatun.2016."Kelemahan dan kendala pendidikan Islam",
https://raihatunnisa.blokspot.com/2016/06/kelemahan-dan-kendala-
pendidikan-islam.html?m=1
di akses pada 27 Desember 2022

More Related Content

Similar to KELEBIHAN DAN KELEMAHAN SISTEM PENDIDIKAN ISALAM

Pengembangan kurikulum muatan lokal oleh Rama PS
Pengembangan kurikulum muatan lokal oleh Rama PSPengembangan kurikulum muatan lokal oleh Rama PS
Pengembangan kurikulum muatan lokal oleh Rama PS
SMPN 4 Kerinci
 
TANTANGAN DUNIA PENDIDIKAN DALAM PERSAINGAN GLOBAL.pptx
TANTANGAN DUNIA PENDIDIKAN DALAM PERSAINGAN GLOBAL.pptxTANTANGAN DUNIA PENDIDIKAN DALAM PERSAINGAN GLOBAL.pptx
TANTANGAN DUNIA PENDIDIKAN DALAM PERSAINGAN GLOBAL.pptx
FauzanNur15
 
PEMANTAPAN KOMPONEN AKHLAK DALAM PENDIDIKAN ISLAM BAGI MENANGANI ERA GLOBALISASI
PEMANTAPAN KOMPONEN AKHLAK DALAM PENDIDIKAN ISLAM BAGI MENANGANI ERA GLOBALISASIPEMANTAPAN KOMPONEN AKHLAK DALAM PENDIDIKAN ISLAM BAGI MENANGANI ERA GLOBALISASI
PEMANTAPAN KOMPONEN AKHLAK DALAM PENDIDIKAN ISLAM BAGI MENANGANI ERA GLOBALISASI
yizreel nicholas
 
kelebihan dan kekurangan sistem pendidikan islam (ipi) M AQIL DIMAS SAPUTRA 2...
kelebihan dan kekurangan sistem pendidikan islam (ipi) M AQIL DIMAS SAPUTRA 2...kelebihan dan kekurangan sistem pendidikan islam (ipi) M AQIL DIMAS SAPUTRA 2...
kelebihan dan kekurangan sistem pendidikan islam (ipi) M AQIL DIMAS SAPUTRA 2...
HaChi55
 
sistem pendidikan islam
sistem pendidikan islamsistem pendidikan islam
sistem pendidikan islam
Tika Noprija
 
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
MuhammadYusro1
 
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
saidatunnisa12
 
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
RahmaWati413908
 
ISU-ISU KRITIS DALAM PENDIDIKAN ISLAM
ISU-ISU KRITIS DALAM PENDIDIKAN ISLAMISU-ISU KRITIS DALAM PENDIDIKAN ISLAM
ISU-ISU KRITIS DALAM PENDIDIKAN ISLAM
Liseu Taqillah
 
Kurikulum pendidikan islam
Kurikulum pendidikan islamKurikulum pendidikan islam
Kurikulum pendidikan islam
Wina Ariyani
 
tugas metodologi PAI.pptx
tugas metodologi PAI.pptxtugas metodologi PAI.pptx
tugas metodologi PAI.pptx
DzuanTiraFazari2
 
Pendidikan islam.docx
Pendidikan islam.docxPendidikan islam.docx
Pendidikan islam.docx
cankngnodi
 
Kurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung SuryadiKurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung Suryadi200912
 
Kurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung SuryadiKurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung Suryadi200810
 
Kurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung SuryadiKurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung Suryadi200810
 
Kurikulum Agung Suryadi
Kurikulum  Agung  SuryadiKurikulum  Agung  Suryadi
Kurikulum Agung Suryadi200912
 
Muhammadiyah_Sebagai_Gerakan_Pendidikan.docx
Muhammadiyah_Sebagai_Gerakan_Pendidikan.docxMuhammadiyah_Sebagai_Gerakan_Pendidikan.docx
Muhammadiyah_Sebagai_Gerakan_Pendidikan.docx
AnisaNabilaNurSetya
 
PEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM.docx
PEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM.docxPEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM.docx
PEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM.docx
TeukuhidayatHidayat
 

Similar to KELEBIHAN DAN KELEMAHAN SISTEM PENDIDIKAN ISALAM (20)

Pengembangan kurikulum muatan lokal oleh Rama PS
Pengembangan kurikulum muatan lokal oleh Rama PSPengembangan kurikulum muatan lokal oleh Rama PS
Pengembangan kurikulum muatan lokal oleh Rama PS
 
Filsafat
FilsafatFilsafat
Filsafat
 
TANTANGAN DUNIA PENDIDIKAN DALAM PERSAINGAN GLOBAL.pptx
TANTANGAN DUNIA PENDIDIKAN DALAM PERSAINGAN GLOBAL.pptxTANTANGAN DUNIA PENDIDIKAN DALAM PERSAINGAN GLOBAL.pptx
TANTANGAN DUNIA PENDIDIKAN DALAM PERSAINGAN GLOBAL.pptx
 
PEMANTAPAN KOMPONEN AKHLAK DALAM PENDIDIKAN ISLAM BAGI MENANGANI ERA GLOBALISASI
PEMANTAPAN KOMPONEN AKHLAK DALAM PENDIDIKAN ISLAM BAGI MENANGANI ERA GLOBALISASIPEMANTAPAN KOMPONEN AKHLAK DALAM PENDIDIKAN ISLAM BAGI MENANGANI ERA GLOBALISASI
PEMANTAPAN KOMPONEN AKHLAK DALAM PENDIDIKAN ISLAM BAGI MENANGANI ERA GLOBALISASI
 
kelebihan dan kekurangan sistem pendidikan islam (ipi) M AQIL DIMAS SAPUTRA 2...
kelebihan dan kekurangan sistem pendidikan islam (ipi) M AQIL DIMAS SAPUTRA 2...kelebihan dan kekurangan sistem pendidikan islam (ipi) M AQIL DIMAS SAPUTRA 2...
kelebihan dan kekurangan sistem pendidikan islam (ipi) M AQIL DIMAS SAPUTRA 2...
 
sistem pendidikan islam
sistem pendidikan islamsistem pendidikan islam
sistem pendidikan islam
 
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
 
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
 
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docxHAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
HAKIKAT TUJUAN PENDIDIKAN DALAM ISLAM.docx
 
File
FileFile
File
 
ISU-ISU KRITIS DALAM PENDIDIKAN ISLAM
ISU-ISU KRITIS DALAM PENDIDIKAN ISLAMISU-ISU KRITIS DALAM PENDIDIKAN ISLAM
ISU-ISU KRITIS DALAM PENDIDIKAN ISLAM
 
Kurikulum pendidikan islam
Kurikulum pendidikan islamKurikulum pendidikan islam
Kurikulum pendidikan islam
 
tugas metodologi PAI.pptx
tugas metodologi PAI.pptxtugas metodologi PAI.pptx
tugas metodologi PAI.pptx
 
Pendidikan islam.docx
Pendidikan islam.docxPendidikan islam.docx
Pendidikan islam.docx
 
Kurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung SuryadiKurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung Suryadi
 
Kurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung SuryadiKurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung Suryadi
 
Kurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung SuryadiKurikulum Agung Suryadi
Kurikulum Agung Suryadi
 
Kurikulum Agung Suryadi
Kurikulum  Agung  SuryadiKurikulum  Agung  Suryadi
Kurikulum Agung Suryadi
 
Muhammadiyah_Sebagai_Gerakan_Pendidikan.docx
Muhammadiyah_Sebagai_Gerakan_Pendidikan.docxMuhammadiyah_Sebagai_Gerakan_Pendidikan.docx
Muhammadiyah_Sebagai_Gerakan_Pendidikan.docx
 
PEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM.docx
PEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM.docxPEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM.docx
PEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM.docx
 

Recently uploaded

Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 

Recently uploaded (20)

Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 

KELEBIHAN DAN KELEMAHAN SISTEM PENDIDIKAN ISALAM

  • 1. ARTIKEL KELEBIHAN DAN KELEMAHAN SISTEM PENDIDIKAN ISLAM MATA KULIAH Ilmu pendidikan Islam (IPI) DOSEN PENGAMPU Dr Syarifatul Marwiyah, M. Pd.I DI SUSUN OLEH Fathur Rozi 2244012945 FAKULTAS TARBIYAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM INSTITUT AGAMA ISLAM AL-FALAH AS-SUNIYAH KENCONG – JEMBER 25-12-2022
  • 2. SAbstrak pendidikan Islam memiliki kontribusi penting untuk turut serta membangun sumber daya manusia yang unggul sehingga mampu bersaing secara lokal, nasional dan global sebagai representasi dari upaya pengembangan indeks pembangunan manusia. Peran pendidikan Islam itu sendiri sebagai upaya mengembangkan indeks pembangunan manusia sangat dibutuhkan. Sumber daya manusia merupakan aspek yang mendasar bagi pembangunan sebuah negara, adanya proses pengembangan sumber daya manusia menjadi strategi untuk menopang berbagai sektor kehidupan manusia, juga sebagai langkah untuk Hasil kemandirian sebuah negara. Eksistensi suatu masyarakat akan bisa tetap bertahan di tengah perubahan zaman, manakala mereka memiliki kualitas pada dirinya yang didukung dengan kreativitas, inovasi, kompetensi dan kepribadian yang mendukung. Sebaliknya, mereka akan ‘tergilas’ oleh dinamika zaman, manakala tiada kualitas, kompetensi, inovasi, kreativitas dan kepribadian yang cakap di dalam diri mereka. Salah satu jalan untuk menggali kreativitas, melahirkan inovasi, mengembangkan kompetensi, meningkatkan kualitas dan membentuk kepribadian yang unggul adalah melalui ‘jalur’ pendidikan, dalam hal ini ialah pendidikan Islam. Mengingat, pendidikan Islam merupakan tempat di mana segala macam potensi yang ada di dalam diri manusia (peserta didik) diolah, dikembangkan dan dilahirkan, sehingga menjadi generasi (lulusan) yang unggul secara intelektual, moral, sosial dan spiritual. KATA KUNCI: Sintem, pendidikan Islam I. Pendahuluan A. Kelebihan Sintem berasal dari bahasa Yunani yang berati cara atau setategi, dan sintem dalam bahasa Inggrisnya susunan, jaringan, kata. Sistem adalah seperangkat komponen atau unsur-unsur yang saling berinteraksi untuk mencapai satu tujuan. Pendidikan sebagai sumber nilai : jenis pendidikan yang pendirian dan penyelenggaraannya di dorong oleh semangat cita-cita untuk mengejawatahkan nilai-nilai Islam, baik yang tercermin dalam nama lembaga maupun dalam kegiatan yang di selenggarakan. Pendidikan sebagai bidang studi atau sebagai ilmu : jenis pendidikan yang memberikan perhatian sekaligus menjadikan ajaran Islam sebagai pengetahuan untuk progam studi yang di selenggarakan. Jenis pendidikan yang mencakup kedua pengertian di atas. Di sini kata Islam di tempatkan sebagai sumber nilai
  • 3. sekaligus sebagai bidang studi yang di tawarkan melalui progam studi yang di selenggarakan. Hasil dan pembahasan penelitian II. Pembahasan penelitian A. Kelebihan sistem pendidikan Islam Kelebihan sistem pendidikan Islam terdapat pada generasi yang cerdas berakhlakul karimah sehingga mereka dapat mengevaluasi atau mengkritik diri dan lingkungannya sehingga melahirkan ide dan penemuan-penemuan untuk kemajuan Islam pada masa yang akan datang, dan mereka jugak penyempurnakan kurikulum dan sistem pendidikan Islam. Sejak lahirnyah agama Islam, lahir pula pendidikan dan pengajaran Islam. Pendidikan dan pengajaran Islam itu terus tumbuh dan berkembang dimulai dari masa kholifaur rasyidin sampai pada puncaknya yaitu masa Daulah Abbasiyah. Sistem pendidikan Islam pada masa Daulah Abbasiyah di Baghdad, karena seperti yang kita ketahui bahwa puncak kejayaan Islam dengan perkembangan di segala bidang khususnya dalam bidang ilmu pengetahuan yang sangat pesat sampai melahirkan ilmuwan-ilmuwan besar dan terkenal dalam berbagai disiplin ilmu sejajar dengan ilmuwan dari negarabarat. Kelebihan sistem pendidikan Islam bukti kesemangatan ummat Islam pada zaman modern, mulailah di bangun pusat-pusat pendidikan Islam di berbagai belahan dunia, di antaranya Mesir, Turki, India dan termasuk di Indonesia ini. di sekolah-sekolah tersebut di ajarkan berbagai macam ilmu pengetahuan, termasuk sains dan pengetahuan lainnya, di samping pengajaran agama. Pada perkembangan kemudian lahirlah para ulamak dan pemikir Islam zaman modern (pembaharuan). Dan metode-metode pendidikan Islam yang di kemukakan oleh ummat Islam di antaranya metode dakwah, media sosial, organisasi ke Islaman, dan lain-lainnya. B. Kelemahan sistem pendidikan Islam keleman sistem dalam pendidikan Islam terjadi di dalam pelaksanaan pendidikan agama di sekolah-sekolah umum. Dari kalangan guru, keluhan yang sering dikemukakan adalah lokasi waktu yang kurang memadai dan isi kurikulum yang terlalu syarat. Di samping itu, sarana dan lingkungan sekolah sering tidak menunjang pelaksanaan pendidikan agama. Juga dari pihak orang tua kurang memperlihatkan kerjasama. Kelemahan lain, pada umumnya guru-guru agama kurang mampu atau tidak dengan sungguh-sungguh untuk mengembangkan
  • 4. inimetodologi yang tepat untuk mata pelajaran pendidikan agama Islam tersebut . Juga dari pihak orang tua kurang memperlihatkan kerjasama. Mereka hanya menuntut anaknya menjadi orang yang berpengetahuan luas dan berakhlak mulia, taat melaksanakan agama, sementara mereka tidak mau memberi dukungan dan contoh. Bagaimana seorang anak menjadi manusia atau generasi berbudi pekerti luhur dan taat melaksanakan perintah agama seperti shalat, puasa, dan lain-lain kalau orang tuanya dirumah tidak pernah melakukan shalat dan puasa. Dalam kasus seperti ini, kiranya kurang adil kalau guru agama dituding sebagai kambing hitam. Ini tidak berarti tidak ada kelemahan dipihak guru. Banyak kekurangan pihak guru agama. Diantara kekurangan mereka adalah keterbatasan kemampuan menguasai materi yang diajarkan. Dan kalau muncul issu-issu yang mempertentankan nilai- nilai dasar agama dengan penemuan-penemuan baru dari kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, guru-guru tidak mampu memberikan penjelasan yang memadai. Sebagian guru agama nampaknya tidak cukup mempunyai pengetahuan yang komprehensif untuk menjawab permasalahan-permasalahan tersebut. KESIMPULAN Pendidikan memiliki peran sangat penting dan menentukan dalam pembentukan kepribadian dan perkembangan peradaban manusia, khususnya dalam membina manusia. Dari masa kemasa dari zaman kholifatur Rasyidin sampai zaman modern. Pendidikan Islam adalah kegiatan yang dilaksanakan secara terencana dan sistematis untuk mengembangkan potensi anak didik berdasarkan pada kaidah-kaidah agama Islam. Pendidikan Islam adalah pendidikan yang bertujuan untuk mencapai keseimbangan pertumbuhan pribadi manusia secara menyeluruh melalui latihan-latihan kejiwaan, akal pikiran, kecerdasan, perasaan serta panca indera yang dimilikinya. Dan jugak kelebihan dalam sistem pendidikan Islam ialah metode-metode pendidikan yang di terapkan. Kelemahan dan kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan pendidikan agama di sekolah -sekolah umum. Dari kalangan guru, keluhan yang sering dikemukakan adalah alokasi waktu yang kurang memadai dan isi kurikulum yang terlalu syarat. Di samping itu, sarana dan lingkungan sekolah sering tidak menunjang pelaksanaan pendidikan agama. Juga dari pihak orang tua kurang memperlihatkan kerjasama. Kelemahan lain, pada umumnya guru- guru agama kurang mampu atau tidak dengan sungguh-sungguh untuk mengembangkan metodologi yang tepat untuk mata pelajaran pendidikan.
  • 5. DAFTAR PUSTAKA Baharuddin, Ahmad. Pendidikan Alternatif Qaryah Thayyibah, Yogyakarta: LKiS, 2007. Marwiyah, Syarifah, 2022. https:/www.slideshare.net/SYARIFATULMAREIYAH/kd-8 -kelebihan-dan-kelemahan-sistem-pendidikan-Islam Wahyuningsih, Sri. (2014). Implementasi Sistem Pendidikan Islam Pada Masa Daulah Absiyah Dan Pada Masa Sekarang. Jurnal Kepandidkan, 2 (2), 109-126 Nurcahyo, Ahmad. (2011). Pendidika agama Islam. Jakarta Selatan: INDOKAMPRIMA. Nisa, Raihanatun.2016."Kelemahan dan kendala pendidikan Islam", https://raihatunnisa.blokspot.com/2016/06/kelemahan-dan-kendala- pendidikan-islam.html?m=1 di akses pada 27 Desember 2022