SlideShare a Scribd company logo
Karya Ilmiah
Oleh Kelompok Semut :
I Gusti Gede Rama Pradnya Dipa B ( 10 )
Irfan Febrian Riyanto ( 18 )
Komang Putri Setiadewi ( 20 )
Sagung Sita Pradnyandari ( 36 )
Pengertia
Karya ilmiah adalah tulisan yang berisi tentang fenomena atau peristiwa yang ditulis
berdasarkan kenyataan.
Tujuan
- Sebagai wahana untuk menuangkan ide secara tersurat yang disusun secara sistematis
- Sebagai wahana transformasi pengetahuan antara lembagapendidikan dan masyarakat.
- Melatih berpikir dan menulis di bidang ilmu pengetahuan.
- Sebagai sarana pembuktian dalam menghadapi dan memecahkan masalah.
- Untuk melatih keterampilan dasar dalam melakukan penelitian.
Manfaat
01
Melatih penulisan untuk menghubungkan
hasil bacaan dengan gagasan sendiri.
02
Melatih penulisan untuk mengintegrasikan
hasil bacaan dengan gagasan sendiri.
03
Mengakrabkan penulis dengan
kegiatan perpustakaan.
04
Membuat pebukis merasakan
kepuasan intelektual.
05
Menjadikan hasil karya tulis ilmiah
sebagaj bahan acuan penelitian.
06
Membuat penulis ikut menyumbang
perluasan cakrawala ilmu pengetahuan
masyarakat.
Karakteristik
- Sistematik : Tersusun dengan pola yang baku.
- Logis : isi dari suatu karya ilmiah dapat dipahami dan dibenarkan.
- Objektif : Berlandaskan teori ,bukan berdasarkan pandangan penulisnya.
- Faktual : karya ilmiah ditulis berdasarkan fakta bukan imajinasi.
Bentuk
1. Populer : Diungkapkan dalam bentukringks, ragam bahasanya populer / lebih santai dan
menarik dengan kalimat yang mudah dipahami dan Umumnya disukai banyak orang serta
dapat dimuat dimedia massa
2. Semiformal : mengikuti kaidan bentuk formal namun penyajiannya lebih sederhana,
wujudnya dapat berupa laporan atau makalah.
3. Formal wujudnya haruslah memenuhi unsur-unsur kelengkapan akademis secara lengkap.
misalnya skipst, besis, maupun disertasi.
Struktur
- Judul ditulis tanpa tanda baca akhir
- Judul ditulis dengan huruf kapital semua. kecuali pada bagian anak judul
- Pada bagian anak judul, huruf kapitalnya pada awal setiap kata, kecuali Fata hubung dan
kata depan.
1. JUDUL
Latar belasang masalah
Berisi penjabaran mengenai alasan Pentingnya masalah yang dibahas dalam
penelitian karya ilmiah
Rumusan masalah
Berisi hai hai yang perlu dipecahkan dalam penelitian yang dituangkan dalam karya
ilmiah
Tujuan penulisan
Pernyataan mengenai fokus pembahasan dalam penuliran karya ilmiah
yangdilakukan
Manfaat penulisan
membahas tentang Kegunaan dilakukannya penelitian yang dituang. kan dalam
karya ilmiah..
2. PENDAHULUAN
Berisi muatan teori teori, kerangka pemikiran, dan hipotesis, dicantumkan jugo penelitian
penelitian yang dilakukan orang lain sebelumnya.
Metodologi penelitian adalah serangkaian prosedur / tahapan dalam penelitian dimulai dari
persiapan, penentuan sumber data, pengolahan, sampai pelaporannya
Rumusan masalah
- Pembahasan berisi paparan tentang isi pokok karya ilmiah mulai dari pendahuluan,
kerangka teoritis, metodologi penelitian dan hasil data yang diperoleh
- Penyajiannya berbentur tabel/ grafik yang disertai penjelasannya, penjelasannya harus
mengacu pada kerangka teoritis
3. KERANGKA TEORITIS
4. METEDOLOGI PENELITIAN
5. PEMBAHASAN
Simpulan berisi jawaban dari permasalahan dalam bentuk ikhtisar
Saran adalah usul / pendapat dari penulis yang mengacu pada hasil pembahasan.
Daftar pustako adalah daftar yang mencantumkan judul buku asb karena telah dirujuk dalam
penulisan karya tulis
6. SIMPULAN DAN SARAN
7. DAFTAR PUSTAKA
Kaidah Kebahasaan
1. Ketentuan penulisan judul : dalam bentuk frasa tanpa tandabaca akhir,dll
2. Kata impersonal pendefinisian istilah
3. Kata Denotasi
4. Kata baxo
5. Pendefinisian istilah
Penulisan Kutipan
KUTIPAN TAK LANGSUNG
Kutipan yang mengangkat gagaja gagasannya saja yang kemudian diungkap dengan kata - kaja dan
gaya pengutip sendiri.
KUTIPAN LANGSUNG
Kutipan langsung sama benar dengan sumber asli yang dikutip didalam hal penulisan kata susunan
kata dan kalimat, ejaan. dan tanda baca
Kutipan Langsung
01 Kurang dari empat baris
Kutipan langsung yang kurang dari empat baris ditempatkan didalam teks diantara tanda
Petik dengan Jarak yang sama dengan jarak baris didalam ters, yaitu dua spasi
02 Terdiri dari empat baris lebih
Kutipan langsung yang terdiri atas empa baris atau lebih ditempatkan dibawan baris
terakhir teks yang mendahuluinya. Kutipan itu diketik tanpa tanda petik dengan jarak satu
spasi dan menjorok masuk lima ketukan dari margin kiri, sama dengan paragraph baru,
kalau dicetak dengan computer, digunakan huruf yang lebih kecil.
Kutipan Tak Langsung
Jika sumber kutipan berbahasa asing bagian yang di kutip diterjemahkan secara bebas
kedalam bahasa indonesia sebagai kutipan tak langsung jika terpaksa harus di kutip langsung
pernyataan di dalam bahasa asing itu di kutip sesuai dengan dan di garis bawahi atau di cetak
miring jika di gunakan komputer
Terimakasih

More Related Content

Similar to Karya Ilmiah Kelompok Semut.pptx

Univ Tmateri KARIL-WT 5.1. AW_Karil.pptx
Univ Tmateri KARIL-WT 5.1. AW_Karil.pptxUniv Tmateri KARIL-WT 5.1. AW_Karil.pptx
Univ Tmateri KARIL-WT 5.1. AW_Karil.pptx
LinaRahmawati11
 
Pedoman Penulisan Artikel JPP I Wayan Redhana Undiksha
Pedoman Penulisan Artikel JPP I Wayan Redhana UndikshaPedoman Penulisan Artikel JPP I Wayan Redhana Undiksha
Pedoman Penulisan Artikel JPP I Wayan Redhana Undiksha
I Wayan Redhana
 
TUGAS BAHASA INDONESIA.pptx
TUGAS BAHASA INDONESIA.pptxTUGAS BAHASA INDONESIA.pptx
TUGAS BAHASA INDONESIA.pptx
Diandamayanti20
 
Karya ilmiah bahasa indonesia
Karya ilmiah bahasa indonesiaKarya ilmiah bahasa indonesia
Karya ilmiah bahasa indonesia
ryurifay
 
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Asfri Desi
 
Kisi2 Karya Tulis Ilmiah - Bimtek Tim Penilaian Jabfung Medik & Paramedik Vet...
Kisi2 Karya Tulis Ilmiah - Bimtek Tim Penilaian Jabfung Medik & Paramedik Vet...Kisi2 Karya Tulis Ilmiah - Bimtek Tim Penilaian Jabfung Medik & Paramedik Vet...
Kisi2 Karya Tulis Ilmiah - Bimtek Tim Penilaian Jabfung Medik & Paramedik Vet...
Tata Naipospos
 
pptx_20230126_103556_0000.pptx
pptx_20230126_103556_0000.pptxpptx_20230126_103556_0000.pptx
pptx_20230126_103556_0000.pptx
CindyAuliaPutri5
 
Karya Tulis Ilmiah.pptx
Karya Tulis Ilmiah.pptxKarya Tulis Ilmiah.pptx
Karya Tulis Ilmiah.pptx
RofiqRizqiAdi
 
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah) Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
fifinfadriah
 
PPT INDO TOPIK.pptx karangan dalam KTI dan analisis judul karangan
PPT INDO TOPIK.pptx karangan dalam KTI dan analisis judul karanganPPT INDO TOPIK.pptx karangan dalam KTI dan analisis judul karangan
PPT INDO TOPIK.pptx karangan dalam KTI dan analisis judul karangan
EuisKomaracilvi
 
PPT BAHASA INDONESIA.pptx
PPT BAHASA INDONESIA.pptxPPT BAHASA INDONESIA.pptx
PPT BAHASA INDONESIA.pptx
SekarNawangSari1
 
Materi I Oke.pptx
Materi I Oke.pptxMateri I Oke.pptx
Materi I Oke.pptx
NicoBayuHidayat2
 
2-200601022900.pptx
2-200601022900.pptx2-200601022900.pptx
2-200601022900.pptx
NurlinawatiMahandi1
 
KTI.pptx
KTI.pptxKTI.pptx
KTI.pptx
yadinurcahyadin
 
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)Rizqi Fadhilah
 
PENYUSUNAN MAKALAH ILMIAH
PENYUSUNAN MAKALAH ILMIAHPENYUSUNAN MAKALAH ILMIAH
PENYUSUNAN MAKALAH ILMIAH
pjj_kemenkes
 

Similar to Karya Ilmiah Kelompok Semut.pptx (20)

Univ Tmateri KARIL-WT 5.1. AW_Karil.pptx
Univ Tmateri KARIL-WT 5.1. AW_Karil.pptxUniv Tmateri KARIL-WT 5.1. AW_Karil.pptx
Univ Tmateri KARIL-WT 5.1. AW_Karil.pptx
 
Pedoman Penulisan Artikel JPP I Wayan Redhana Undiksha
Pedoman Penulisan Artikel JPP I Wayan Redhana UndikshaPedoman Penulisan Artikel JPP I Wayan Redhana Undiksha
Pedoman Penulisan Artikel JPP I Wayan Redhana Undiksha
 
TUGAS BAHASA INDONESIA.pptx
TUGAS BAHASA INDONESIA.pptxTUGAS BAHASA INDONESIA.pptx
TUGAS BAHASA INDONESIA.pptx
 
Karya ilmiah bahasa indonesia
Karya ilmiah bahasa indonesiaKarya ilmiah bahasa indonesia
Karya ilmiah bahasa indonesia
 
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
 
Artikel jurnal ilmiah
Artikel jurnal ilmiahArtikel jurnal ilmiah
Artikel jurnal ilmiah
 
Kisi2 Karya Tulis Ilmiah - Bimtek Tim Penilaian Jabfung Medik & Paramedik Vet...
Kisi2 Karya Tulis Ilmiah - Bimtek Tim Penilaian Jabfung Medik & Paramedik Vet...Kisi2 Karya Tulis Ilmiah - Bimtek Tim Penilaian Jabfung Medik & Paramedik Vet...
Kisi2 Karya Tulis Ilmiah - Bimtek Tim Penilaian Jabfung Medik & Paramedik Vet...
 
pptx_20230126_103556_0000.pptx
pptx_20230126_103556_0000.pptxpptx_20230126_103556_0000.pptx
pptx_20230126_103556_0000.pptx
 
Karya Tulis Ilmiah.pptx
Karya Tulis Ilmiah.pptxKarya Tulis Ilmiah.pptx
Karya Tulis Ilmiah.pptx
 
Penulisan karya ilmiah
Penulisan karya ilmiahPenulisan karya ilmiah
Penulisan karya ilmiah
 
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah) Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
 
PPT INDO TOPIK.pptx karangan dalam KTI dan analisis judul karangan
PPT INDO TOPIK.pptx karangan dalam KTI dan analisis judul karanganPPT INDO TOPIK.pptx karangan dalam KTI dan analisis judul karangan
PPT INDO TOPIK.pptx karangan dalam KTI dan analisis judul karangan
 
PPT BAHASA INDONESIA.pptx
PPT BAHASA INDONESIA.pptxPPT BAHASA INDONESIA.pptx
PPT BAHASA INDONESIA.pptx
 
Indonesia kti
Indonesia ktiIndonesia kti
Indonesia kti
 
Materi I Oke.pptx
Materi I Oke.pptxMateri I Oke.pptx
Materi I Oke.pptx
 
2-200601022900.pptx
2-200601022900.pptx2-200601022900.pptx
2-200601022900.pptx
 
Bab 15
Bab 15Bab 15
Bab 15
 
KTI.pptx
KTI.pptxKTI.pptx
KTI.pptx
 
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
Tulisan ilmiah (Bahasa Indonesia)
 
PENYUSUNAN MAKALAH ILMIAH
PENYUSUNAN MAKALAH ILMIAHPENYUSUNAN MAKALAH ILMIAH
PENYUSUNAN MAKALAH ILMIAH
 

Recently uploaded

TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
NurHalifah34
 
HUKUM PERNIKAHAN DALAM ISLAM DAN DASAR HUKUMNYA.ppt
HUKUM PERNIKAHAN DALAM ISLAM DAN DASAR HUKUMNYA.pptHUKUM PERNIKAHAN DALAM ISLAM DAN DASAR HUKUMNYA.ppt
HUKUM PERNIKAHAN DALAM ISLAM DAN DASAR HUKUMNYA.ppt
LuhAriyani1
 
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptxPPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
refandialim
 
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdftugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
JelitaMeizeraWellysy
 
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptxSejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
LuhAriyani1
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
sdpurbatua03
 
PPT PERTEMUAN 12 AUDIT KELOMPOK 7 KELAS A.pdf
PPT PERTEMUAN 12 AUDIT KELOMPOK 7 KELAS A.pdfPPT PERTEMUAN 12 AUDIT KELOMPOK 7 KELAS A.pdf
PPT PERTEMUAN 12 AUDIT KELOMPOK 7 KELAS A.pdf
queenta737
 
Materi Kuliah 3 - budaya populer & budaya massa.pptx
Materi Kuliah 3 - budaya populer & budaya massa.pptxMateri Kuliah 3 - budaya populer & budaya massa.pptx
Materi Kuliah 3 - budaya populer & budaya massa.pptx
nuzzayineffendi52
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
emalestari711
 
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptxMateri kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
erlinahayati1
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
LuhAriyani1
 

Recently uploaded (11)

TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
 
HUKUM PERNIKAHAN DALAM ISLAM DAN DASAR HUKUMNYA.ppt
HUKUM PERNIKAHAN DALAM ISLAM DAN DASAR HUKUMNYA.pptHUKUM PERNIKAHAN DALAM ISLAM DAN DASAR HUKUMNYA.ppt
HUKUM PERNIKAHAN DALAM ISLAM DAN DASAR HUKUMNYA.ppt
 
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptxPPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
 
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdftugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
 
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptxSejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
 
PPT PERTEMUAN 12 AUDIT KELOMPOK 7 KELAS A.pdf
PPT PERTEMUAN 12 AUDIT KELOMPOK 7 KELAS A.pdfPPT PERTEMUAN 12 AUDIT KELOMPOK 7 KELAS A.pdf
PPT PERTEMUAN 12 AUDIT KELOMPOK 7 KELAS A.pdf
 
Materi Kuliah 3 - budaya populer & budaya massa.pptx
Materi Kuliah 3 - budaya populer & budaya massa.pptxMateri Kuliah 3 - budaya populer & budaya massa.pptx
Materi Kuliah 3 - budaya populer & budaya massa.pptx
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
 
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptxMateri kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
 

Karya Ilmiah Kelompok Semut.pptx

  • 1. Karya Ilmiah Oleh Kelompok Semut : I Gusti Gede Rama Pradnya Dipa B ( 10 ) Irfan Febrian Riyanto ( 18 ) Komang Putri Setiadewi ( 20 ) Sagung Sita Pradnyandari ( 36 )
  • 2. Pengertia Karya ilmiah adalah tulisan yang berisi tentang fenomena atau peristiwa yang ditulis berdasarkan kenyataan. Tujuan - Sebagai wahana untuk menuangkan ide secara tersurat yang disusun secara sistematis - Sebagai wahana transformasi pengetahuan antara lembagapendidikan dan masyarakat. - Melatih berpikir dan menulis di bidang ilmu pengetahuan. - Sebagai sarana pembuktian dalam menghadapi dan memecahkan masalah. - Untuk melatih keterampilan dasar dalam melakukan penelitian.
  • 3. Manfaat 01 Melatih penulisan untuk menghubungkan hasil bacaan dengan gagasan sendiri. 02 Melatih penulisan untuk mengintegrasikan hasil bacaan dengan gagasan sendiri. 03 Mengakrabkan penulis dengan kegiatan perpustakaan. 04 Membuat pebukis merasakan kepuasan intelektual. 05 Menjadikan hasil karya tulis ilmiah sebagaj bahan acuan penelitian. 06 Membuat penulis ikut menyumbang perluasan cakrawala ilmu pengetahuan masyarakat.
  • 4. Karakteristik - Sistematik : Tersusun dengan pola yang baku. - Logis : isi dari suatu karya ilmiah dapat dipahami dan dibenarkan. - Objektif : Berlandaskan teori ,bukan berdasarkan pandangan penulisnya. - Faktual : karya ilmiah ditulis berdasarkan fakta bukan imajinasi. Bentuk 1. Populer : Diungkapkan dalam bentukringks, ragam bahasanya populer / lebih santai dan menarik dengan kalimat yang mudah dipahami dan Umumnya disukai banyak orang serta dapat dimuat dimedia massa 2. Semiformal : mengikuti kaidan bentuk formal namun penyajiannya lebih sederhana, wujudnya dapat berupa laporan atau makalah.
  • 5. 3. Formal wujudnya haruslah memenuhi unsur-unsur kelengkapan akademis secara lengkap. misalnya skipst, besis, maupun disertasi. Struktur - Judul ditulis tanpa tanda baca akhir - Judul ditulis dengan huruf kapital semua. kecuali pada bagian anak judul - Pada bagian anak judul, huruf kapitalnya pada awal setiap kata, kecuali Fata hubung dan kata depan. 1. JUDUL
  • 6. Latar belasang masalah Berisi penjabaran mengenai alasan Pentingnya masalah yang dibahas dalam penelitian karya ilmiah Rumusan masalah Berisi hai hai yang perlu dipecahkan dalam penelitian yang dituangkan dalam karya ilmiah Tujuan penulisan Pernyataan mengenai fokus pembahasan dalam penuliran karya ilmiah yangdilakukan Manfaat penulisan membahas tentang Kegunaan dilakukannya penelitian yang dituang. kan dalam karya ilmiah.. 2. PENDAHULUAN
  • 7. Berisi muatan teori teori, kerangka pemikiran, dan hipotesis, dicantumkan jugo penelitian penelitian yang dilakukan orang lain sebelumnya. Metodologi penelitian adalah serangkaian prosedur / tahapan dalam penelitian dimulai dari persiapan, penentuan sumber data, pengolahan, sampai pelaporannya Rumusan masalah - Pembahasan berisi paparan tentang isi pokok karya ilmiah mulai dari pendahuluan, kerangka teoritis, metodologi penelitian dan hasil data yang diperoleh - Penyajiannya berbentur tabel/ grafik yang disertai penjelasannya, penjelasannya harus mengacu pada kerangka teoritis 3. KERANGKA TEORITIS 4. METEDOLOGI PENELITIAN 5. PEMBAHASAN
  • 8. Simpulan berisi jawaban dari permasalahan dalam bentuk ikhtisar Saran adalah usul / pendapat dari penulis yang mengacu pada hasil pembahasan. Daftar pustako adalah daftar yang mencantumkan judul buku asb karena telah dirujuk dalam penulisan karya tulis 6. SIMPULAN DAN SARAN 7. DAFTAR PUSTAKA
  • 9. Kaidah Kebahasaan 1. Ketentuan penulisan judul : dalam bentuk frasa tanpa tandabaca akhir,dll 2. Kata impersonal pendefinisian istilah 3. Kata Denotasi 4. Kata baxo 5. Pendefinisian istilah Penulisan Kutipan KUTIPAN TAK LANGSUNG Kutipan yang mengangkat gagaja gagasannya saja yang kemudian diungkap dengan kata - kaja dan gaya pengutip sendiri. KUTIPAN LANGSUNG Kutipan langsung sama benar dengan sumber asli yang dikutip didalam hal penulisan kata susunan kata dan kalimat, ejaan. dan tanda baca
  • 10. Kutipan Langsung 01 Kurang dari empat baris Kutipan langsung yang kurang dari empat baris ditempatkan didalam teks diantara tanda Petik dengan Jarak yang sama dengan jarak baris didalam ters, yaitu dua spasi 02 Terdiri dari empat baris lebih Kutipan langsung yang terdiri atas empa baris atau lebih ditempatkan dibawan baris terakhir teks yang mendahuluinya. Kutipan itu diketik tanpa tanda petik dengan jarak satu spasi dan menjorok masuk lima ketukan dari margin kiri, sama dengan paragraph baru, kalau dicetak dengan computer, digunakan huruf yang lebih kecil.
  • 11. Kutipan Tak Langsung Jika sumber kutipan berbahasa asing bagian yang di kutip diterjemahkan secara bebas kedalam bahasa indonesia sebagai kutipan tak langsung jika terpaksa harus di kutip langsung pernyataan di dalam bahasa asing itu di kutip sesuai dengan dan di garis bawahi atau di cetak miring jika di gunakan komputer