SlideShare a Scribd company logo
JURNALTATALOKA
ONLINE
http://www.indo-planning-journals.com
MODEL AGROKONSERVASI UNTUK PERENCANAAN
PENGELOLAAN DAS GARANG HULU
PEMBIAYAAN PENGELOLAAN PRASARANA JALAN
DALAM ERA DESENTRALISASI DI INDONESIA
PEMODELAN DINAMIKA PERKEMBANGAN PERKOTAAN
DAYA DUKUNG LAHAN DI KAWASAN CEKUNGAN
BANDUNG
KAJIAN POLA SIRKULASI UNTUK SEKTOR INFORMAL
DI RUANG TERBUKA PUBLIK KORIDOR YOS SUDARSO
KOTA PALANGKARAYA
STUDI TATA RUANG KOTA RANCANGAN VAN DER PIJL
KASUS: KOTA BANJARBARU, KALIMANTAN SELATAN
AGRESIVITAS MANUSIA DALAM MENEMPATI RUANG
UNTUK PERMUKIMAN
DEWI LIESNOOR S,
ERNI SUHARINI DAN
BITTA PIGAWATI
SRI OKA RACHMADITA
IWAN KUSTIWAN DAN
ALMIRA LADIMANANDA
NOOR HAMIDAH
NAIMATUL AUFA DAN
PAKHRI ANHAR
PARFI KHADIYANTO
Model Agrokonservasi Untuk Perencanaan Pengelolaan Das Garang Hulu....74-82
Pembiayaan Pengelolaan Prasarana Jalan
Dalam Era Desentralisasi Di Indonesia...........................................................................83-99
Pemodelan Dinamika Perkembangan Perkotaan Daya Dukung Lahan
Di Kawasan Cekungan Bandung..................................................................................100-112
Kajian Pola Sirkulasi Untuk Sektor Informal Di Ruang Terbuka Publik
Koridor Yos Sudarso Kota Palangkaraya....................................................................113-129
Studi Tata Ruang Kota Rancangan Van Der Pijl
Kasus: Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan...........................................................130-140
Agresivitas Manusia Dalam Menempati Ruang Untuk Permukiman.............141-149
TATALOKA VOL.14 NO. 2
HALAMAN
74-149
SEMARANG
MEI 2012
ISSN
0852-7458
GUIDELINES FOR AUTHOR
General Instructions
Submitted articles are results of researches or book reviews which have not been previously published in other journals. The article contains
material with the order of introduction, analysisand conclusion.
Guidelines
1. Type of the script is written in single space, Arial, 11 pt and using Word for Windows. Maximum script is 15 pages in standard quarto
(210 x 297 mm).
2. Title of article should be written in center format, Arial, 12 pt, and bold. Title is arranged in 13 wordsin Bahasa Indonesia and 10 wordsin
English. Author's name is written in title case format without the author’s title, but the institution in which the author works or conducts
the research must be attached.
3. Abstract is the summary of the article, thus it should clearly state the research background, objectives, methodology and analysis, and final
conclusion. Abstract and keywords are written in single space, Arial, 10 pt and italic
4. The article should be written in justify format, Arial and 11 pt. The margins are 20 mm on the top, 20 mm on the bottom, 20 mm on the
right, and 30 mmon the left. Header and footer are 15 mm.
5. Sub-titles is written in title case format, which is first letter of each word is capitalized. The sub-titles are written in Arial, 11 pt, bold but
not underlined.
6. The title of table/ figure is 13 words maximum and should inform the type, location, dimension of time, as well as details about the unit,
area, and other information. The title is bold, capitalized and written in center format. Title of the table is written above, while title of the
figure is written beneath. There should be a single space between the table/ figure and the paragraphs before or after. The font inside the
table/ figure is Arial 10 pt. The source of information in table is written directly on the left side beneath the table, while the source of
figure is written beneath the figure before the title. The figure source should be written in center format.
7. Reference is written in single space, Arial, and 10 pt. If one reference is more than a line, the second line should be indented 1 centimeter
inside. Moreover, it is expected that the reference does not only come from books but also related journals.
PETUNJUK PENULISAN
Petunjuk Umum
Setiap artikel yang dikirimkan dapat berupa laporan suatu penelitian yang telah dilaksanakan sebelumnya atau berasal dari hasil review
sebuah buku. Artikel minimal mengandung materi dengan urutan pendahuluan, kajian, kesimpulan.
Teknik Penulisan
1. Naskah diketik dalam satu spasi, menggunakan font Arial; ukuran 11 inch; dan menggunakan program Word for Windows, maksimal
15 halaman kwarto atau dengan ukuran kertas (210 x 297 mm).
2. Judul artikel ditulis dengan huruf regular ratatengah, menggunakan font Arial ukuran 12 pt bold. Judul dirangkai dalam 13 kata dalam
bahasa Indonesia dan 10 kata dalam bahasa Inggris. Nama penulis ditulis di bawah judul dengan format title case, sedangkan gelar
penulis tidak perlu dicantumkan, tetapi harusmencantumkan instansi tempat penulis bekerja atau melakukan penelitian.
3. Abstrak merupakan intisari dari isi artikel sehingga di dalam abstrak harus tercantum secara jelas latar belakang penelitian, tujuan
penelitian, metodologi dan analisis, serta kesimpulan akhir. Abstrak dan keywords ditulis dengan spasi tunggal, huruf yang digunakan
adalah arial, ukuran huruf 10 pt dan ditulismiring atau dengan format Italic dan ditulis dalam bahasaInggrisdan bahasaIndonesia.
4. Artikel ditulis dengan format rata kanan kiri, menggunakan font Arial ukuran 11 pt. Format margin yang digunakan adalah margin atas
20 mm, margin bawah 20 mm, margin kanan 20 mm, dan margin kiri 30 mm. Batas header dan footer adalah 15 mm. Artikel ditulis
dengan font Arial ukuran 11 pt.
5. Sub judul ditulis dengan format title case, yaitu huruf awal pada suatu kata diawali huruf besar, menggunakan font Arial ukuran 11 pt.
Ditulis huruf tebal tanpa garis bawah.
6. Judul tabel/ gambar harus lengkap tetapi tidak boleh terlalu panjang, maksimal 13 kata. Judul tabel/gambar harus mengandung
beberapa unsur, yaitu: jenis, letak/ lokasi, dimensi waktu, serta rincian mengenai satuan, wilayah, serta keterangan lain. Penulisan judul
tabel/gambar menggunakan huruf tebal dan besar setiap awal kata, dengan alinemen rata tengah. Judul tabel diletakkan di atas tabel,
sedangkan Judul Gambar diletakkan di bawah gambar. Jarak antara tabel/ gambar dengan paragraf sebelumnya maupun sesudahnya
adalah 1 spasi.Huruf di dalam tabel/gambar berukuran lebih kecil yaitu 10 pt. Penulisan sumber pada tabel/gambar menggunakan
ukuran huruf yang sama yaitu 10pt diletakkan dibawah tabel tepi batas kiri tabel, sedanngkan untuk gambar diletakkan di bawah
gambar sebelum judul gambar dengan alinemen tengah. Jenis font yang digunak tetap sama yaitu Arial.
7. Daftar pustaka ditulis dengan spasi tunggal menggunakan font Arial dengan ukuran 10 pt. Jarak antara pustaka yang satu dengan
lainnyaadalah 1 spasi. Jika satu judul buku penulisannya lebih dari satu baris, maka baris kedua dan seterusnyapenulisannya masuk ke
dalam (indent) sebesar 1 centimeter serta diharapkan daftar pustaka tidak hanya bersumber dari buku, namun juga jurnal yang sesuai.
Jurnal Tataloka bekerjasama dengan Ikatan Ahli Perencanaan Indonesia
Journal of Tataloka is jointly with Indonesian Planning Association
Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota
Fakultas Teknik-Universitas Diponegoro
Jl. Prof. Soedharto, SH - Tembalang – Semarang
Telepon / Fax:(024) 7460054 ;
e- mail : tataloka.jurnal@gmail.com
ISSN : 0852-7458
T A T A
L O K A
Jurnal TATALOKA merupakan jurnal yang telah Terakreditasi berdasarkan SK Direktur
Jenderal Pendidikan Tinggi Kementrian Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor:
64a/DIKTI/Kep/2010. Terbit pertama kali tahun 1999, mempunyai frekuensi terbit
sebanyak 4 kali dalam setahun (Februari, Mei, Agustus, November).
Journal of TATALOKA is a journal that has been Accredited based on SK Direktur Jenderal
Pendidikan Tinggi Kementrian Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor:
64a/DIKTI/Kep/2010. First published in 1999, and published four times a year (February,
May, August, November).
Ketua Dewan Editor / Editor in Chief
Ir. Hadi Wahyono, MA
Email :
Wakil Ketua Dewan Editor / Vice Editor in Chief
Ir. Agung Sugiri, MPSt
Email :
Dewan Editor / Editorial Board
Donovan Storey, Phd
Prof. Ir. Eko Budihardjo, MSc
Prof. Dr. Ir. Sugiono Soetomo, CES, DEA
Prof. Dr. Ir. Ananto Yudono
Dr. rer.nat. Imam Buchori, ST
Ir. Jawoto Sih Setyono, MDP
Ir. Mardwi Rahdriawan, MT
Kesekretariatan / Secertarial
Diah Intan Kusumo Dewi, ST, M.Eng
Sariffudin, ST, MT
Prihantini, ST
Ashari Juang, Amd
hwahyono@gmail.com
agung.sugiri@uqconnect.edu.au

More Related Content

What's hot

Reproduksi Tulisan
Reproduksi TulisanReproduksi Tulisan
Reproduksi Tulisan
Nini Ibrahim01
 
Pertemuan 12 Menulis Ringkasan dalam Bentuk Abstrak dan Artikel, serta Publik...
Pertemuan 12 Menulis Ringkasan dalam Bentuk Abstrak dan Artikel, serta Publik...Pertemuan 12 Menulis Ringkasan dalam Bentuk Abstrak dan Artikel, serta Publik...
Pertemuan 12 Menulis Ringkasan dalam Bentuk Abstrak dan Artikel, serta Publik...
Nini Ibrahim01
 
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Asfri Desi
 
Ringkasan, Abstrak, dan Sintesis
Ringkasan, Abstrak, dan SintesisRingkasan, Abstrak, dan Sintesis
Ringkasan, Abstrak, dan Sintesis
Bonadea Visakha
 
Karya Tulis Ilmiah_Bahasa Indonesia
 Karya Tulis Ilmiah_Bahasa Indonesia Karya Tulis Ilmiah_Bahasa Indonesia
Karya Tulis Ilmiah_Bahasa Indonesia
Bonadea Visakha
 
11. sistematika dan teknik penulisan karya ilmiah
11. sistematika dan teknik penulisan karya ilmiah11. sistematika dan teknik penulisan karya ilmiah
11. sistematika dan teknik penulisan karya ilmiahbusitisahara
 
Structure of Report_ Materi Pelatihan "ASSET MANAGEMENT"
Structure of Report_ Materi Pelatihan "ASSET MANAGEMENT"Structure of Report_ Materi Pelatihan "ASSET MANAGEMENT"
Structure of Report_ Materi Pelatihan "ASSET MANAGEMENT"
Kanaidi ken
 
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKERIN
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKERINPETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKERIN
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKERIN
Amin Eko Wulandari
 

What's hot (11)

Reproduksi Tulisan
Reproduksi TulisanReproduksi Tulisan
Reproduksi Tulisan
 
Pertemuan 12 Menulis Ringkasan dalam Bentuk Abstrak dan Artikel, serta Publik...
Pertemuan 12 Menulis Ringkasan dalam Bentuk Abstrak dan Artikel, serta Publik...Pertemuan 12 Menulis Ringkasan dalam Bentuk Abstrak dan Artikel, serta Publik...
Pertemuan 12 Menulis Ringkasan dalam Bentuk Abstrak dan Artikel, serta Publik...
 
Call for paper 2014
Call for paper 2014Call for paper 2014
Call for paper 2014
 
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
Pedoman penulisan-manuskrip-s14 2
 
Ringkasan, Abstrak, dan Sintesis
Ringkasan, Abstrak, dan SintesisRingkasan, Abstrak, dan Sintesis
Ringkasan, Abstrak, dan Sintesis
 
Teknik Menulis skripsi,makalah,
Teknik Menulis skripsi,makalah, Teknik Menulis skripsi,makalah,
Teknik Menulis skripsi,makalah,
 
Kelompok 5
Kelompok 5Kelompok 5
Kelompok 5
 
Karya Tulis Ilmiah_Bahasa Indonesia
 Karya Tulis Ilmiah_Bahasa Indonesia Karya Tulis Ilmiah_Bahasa Indonesia
Karya Tulis Ilmiah_Bahasa Indonesia
 
11. sistematika dan teknik penulisan karya ilmiah
11. sistematika dan teknik penulisan karya ilmiah11. sistematika dan teknik penulisan karya ilmiah
11. sistematika dan teknik penulisan karya ilmiah
 
Structure of Report_ Materi Pelatihan "ASSET MANAGEMENT"
Structure of Report_ Materi Pelatihan "ASSET MANAGEMENT"Structure of Report_ Materi Pelatihan "ASSET MANAGEMENT"
Structure of Report_ Materi Pelatihan "ASSET MANAGEMENT"
 
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKERIN
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKERINPETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKERIN
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKERIN
 

Similar to Jurnal Tata Loka_Submit Article

04 pedoman penyusunan naskah publikasi tms skripsi s1 2010
04 pedoman penyusunan naskah publikasi tms skripsi s1 201004 pedoman penyusunan naskah publikasi tms skripsi s1 2010
04 pedoman penyusunan naskah publikasi tms skripsi s1 2010Lutfi Kharismawan
 
Panduan penulisan-makalah
Panduan penulisan-makalahPanduan penulisan-makalah
Panduan penulisan-makalah
cahyaputraa
 
13 Template JWY 2021.docx
13 Template JWY 2021.docx13 Template JWY 2021.docx
13 Template JWY 2021.docx
YasirArafatSelian
 
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docxFORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
BinargaWhisnuWhardan
 
Pedoman penulisan-usul-penelitian-tesis-dan-artikel-ilmiah-final-2009
Pedoman penulisan-usul-penelitian-tesis-dan-artikel-ilmiah-final-2009Pedoman penulisan-usul-penelitian-tesis-dan-artikel-ilmiah-final-2009
Pedoman penulisan-usul-penelitian-tesis-dan-artikel-ilmiah-final-2009Hendrik Milanisti
 
Karya tulis akademik
Karya tulis akademikKarya tulis akademik
Karya tulis akademik
Dani Rachman
 
TemplateJurnalFilsafatIndonesia.docx
TemplateJurnalFilsafatIndonesia.docxTemplateJurnalFilsafatIndonesia.docx
TemplateJurnalFilsafatIndonesia.docx
FITRIAHKHOIRUNNISA2
 
Pedoman penulisan karya tulis sman larangan
Pedoman penulisan karya tulis sman laranganPedoman penulisan karya tulis sman larangan
Pedoman penulisan karya tulis sman larangan
Eko Nugroho Yuliono Dayung
 
Buku panduan pkl aikom mi05 2014. by adhy
Buku panduan pkl aikom mi05 2014. by adhyBuku panduan pkl aikom mi05 2014. by adhy
Buku panduan pkl aikom mi05 2014. by adhy
Adi Orangobi
 
Format umum-penulisan-bimkes
Format umum-penulisan-bimkesFormat umum-penulisan-bimkes
Format umum-penulisan-bimkes
bimabibimkes
 
Panduan Penulisan Laporan Kerja Praktek
Panduan Penulisan Laporan Kerja PraktekPanduan Penulisan Laporan Kerja Praktek
Panduan Penulisan Laporan Kerja Praktek
DEDE IRYAWAN
 
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRIPETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
Amin Eko Wulandari
 
Pedoman jurnal iqtishaduna
Pedoman jurnal iqtishadunaPedoman jurnal iqtishaduna
Pedoman jurnal iqtishaduna
lppm publication
 
Template Jurnal MIYANG
Template Jurnal MIYANGTemplate Jurnal MIYANG
Template Jurnal MIYANG
Luhur Moekti Prayogo
 
Panduan skripsi ta word revisi
Panduan skripsi ta word revisiPanduan skripsi ta word revisi
Panduan skripsi ta word revisi
Asmin Tana
 
Petunjuk bagi penulis jurnal aksata juni 2016
Petunjuk bagi penulis jurnal aksata juni 2016Petunjuk bagi penulis jurnal aksata juni 2016
Petunjuk bagi penulis jurnal aksata juni 2016
jurnal aksata
 
Template-Skripsi-Kualitatif untuk pembelajaran
Template-Skripsi-Kualitatif untuk pembelajaranTemplate-Skripsi-Kualitatif untuk pembelajaran
Template-Skripsi-Kualitatif untuk pembelajaran
herunovianto01
 
template_artikel_ubd.docx
template_artikel_ubd.docxtemplate_artikel_ubd.docx
template_artikel_ubd.docx
ferrycomexs
 
Petunjuk bagi penulis jurnal ilmiah aksata
Petunjuk bagi penulis jurnal ilmiah aksataPetunjuk bagi penulis jurnal ilmiah aksata
Petunjuk bagi penulis jurnal ilmiah aksata
jurnal aksata
 
petunjuk_penulisan_naskah.docx
petunjuk_penulisan_naskah.docxpetunjuk_penulisan_naskah.docx
petunjuk_penulisan_naskah.docx
denta5
 

Similar to Jurnal Tata Loka_Submit Article (20)

04 pedoman penyusunan naskah publikasi tms skripsi s1 2010
04 pedoman penyusunan naskah publikasi tms skripsi s1 201004 pedoman penyusunan naskah publikasi tms skripsi s1 2010
04 pedoman penyusunan naskah publikasi tms skripsi s1 2010
 
Panduan penulisan-makalah
Panduan penulisan-makalahPanduan penulisan-makalah
Panduan penulisan-makalah
 
13 Template JWY 2021.docx
13 Template JWY 2021.docx13 Template JWY 2021.docx
13 Template JWY 2021.docx
 
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docxFORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
FORMAT PENULISAN KARANGAN ILMIAH.docx
 
Pedoman penulisan-usul-penelitian-tesis-dan-artikel-ilmiah-final-2009
Pedoman penulisan-usul-penelitian-tesis-dan-artikel-ilmiah-final-2009Pedoman penulisan-usul-penelitian-tesis-dan-artikel-ilmiah-final-2009
Pedoman penulisan-usul-penelitian-tesis-dan-artikel-ilmiah-final-2009
 
Karya tulis akademik
Karya tulis akademikKarya tulis akademik
Karya tulis akademik
 
TemplateJurnalFilsafatIndonesia.docx
TemplateJurnalFilsafatIndonesia.docxTemplateJurnalFilsafatIndonesia.docx
TemplateJurnalFilsafatIndonesia.docx
 
Pedoman penulisan karya tulis sman larangan
Pedoman penulisan karya tulis sman laranganPedoman penulisan karya tulis sman larangan
Pedoman penulisan karya tulis sman larangan
 
Buku panduan pkl aikom mi05 2014. by adhy
Buku panduan pkl aikom mi05 2014. by adhyBuku panduan pkl aikom mi05 2014. by adhy
Buku panduan pkl aikom mi05 2014. by adhy
 
Format umum-penulisan-bimkes
Format umum-penulisan-bimkesFormat umum-penulisan-bimkes
Format umum-penulisan-bimkes
 
Panduan Penulisan Laporan Kerja Praktek
Panduan Penulisan Laporan Kerja PraktekPanduan Penulisan Laporan Kerja Praktek
Panduan Penulisan Laporan Kerja Praktek
 
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRIPETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
PETUNJUK PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
 
Pedoman jurnal iqtishaduna
Pedoman jurnal iqtishadunaPedoman jurnal iqtishaduna
Pedoman jurnal iqtishaduna
 
Template Jurnal MIYANG
Template Jurnal MIYANGTemplate Jurnal MIYANG
Template Jurnal MIYANG
 
Panduan skripsi ta word revisi
Panduan skripsi ta word revisiPanduan skripsi ta word revisi
Panduan skripsi ta word revisi
 
Petunjuk bagi penulis jurnal aksata juni 2016
Petunjuk bagi penulis jurnal aksata juni 2016Petunjuk bagi penulis jurnal aksata juni 2016
Petunjuk bagi penulis jurnal aksata juni 2016
 
Template-Skripsi-Kualitatif untuk pembelajaran
Template-Skripsi-Kualitatif untuk pembelajaranTemplate-Skripsi-Kualitatif untuk pembelajaran
Template-Skripsi-Kualitatif untuk pembelajaran
 
template_artikel_ubd.docx
template_artikel_ubd.docxtemplate_artikel_ubd.docx
template_artikel_ubd.docx
 
Petunjuk bagi penulis jurnal ilmiah aksata
Petunjuk bagi penulis jurnal ilmiah aksataPetunjuk bagi penulis jurnal ilmiah aksata
Petunjuk bagi penulis jurnal ilmiah aksata
 
petunjuk_penulisan_naskah.docx
petunjuk_penulisan_naskah.docxpetunjuk_penulisan_naskah.docx
petunjuk_penulisan_naskah.docx
 

Recently uploaded

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
annisaqatrunnadam5
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
TeukuEriSyahputra
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 

Recently uploaded (20)

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 

Jurnal Tata Loka_Submit Article

  • 1. JURNALTATALOKA ONLINE http://www.indo-planning-journals.com MODEL AGROKONSERVASI UNTUK PERENCANAAN PENGELOLAAN DAS GARANG HULU PEMBIAYAAN PENGELOLAAN PRASARANA JALAN DALAM ERA DESENTRALISASI DI INDONESIA PEMODELAN DINAMIKA PERKEMBANGAN PERKOTAAN DAYA DUKUNG LAHAN DI KAWASAN CEKUNGAN BANDUNG KAJIAN POLA SIRKULASI UNTUK SEKTOR INFORMAL DI RUANG TERBUKA PUBLIK KORIDOR YOS SUDARSO KOTA PALANGKARAYA STUDI TATA RUANG KOTA RANCANGAN VAN DER PIJL KASUS: KOTA BANJARBARU, KALIMANTAN SELATAN AGRESIVITAS MANUSIA DALAM MENEMPATI RUANG UNTUK PERMUKIMAN DEWI LIESNOOR S, ERNI SUHARINI DAN BITTA PIGAWATI SRI OKA RACHMADITA IWAN KUSTIWAN DAN ALMIRA LADIMANANDA NOOR HAMIDAH NAIMATUL AUFA DAN PAKHRI ANHAR PARFI KHADIYANTO Model Agrokonservasi Untuk Perencanaan Pengelolaan Das Garang Hulu....74-82 Pembiayaan Pengelolaan Prasarana Jalan Dalam Era Desentralisasi Di Indonesia...........................................................................83-99 Pemodelan Dinamika Perkembangan Perkotaan Daya Dukung Lahan Di Kawasan Cekungan Bandung..................................................................................100-112 Kajian Pola Sirkulasi Untuk Sektor Informal Di Ruang Terbuka Publik Koridor Yos Sudarso Kota Palangkaraya....................................................................113-129 Studi Tata Ruang Kota Rancangan Van Der Pijl Kasus: Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan...........................................................130-140 Agresivitas Manusia Dalam Menempati Ruang Untuk Permukiman.............141-149 TATALOKA VOL.14 NO. 2 HALAMAN 74-149 SEMARANG MEI 2012 ISSN 0852-7458
  • 2. GUIDELINES FOR AUTHOR General Instructions Submitted articles are results of researches or book reviews which have not been previously published in other journals. The article contains material with the order of introduction, analysisand conclusion. Guidelines 1. Type of the script is written in single space, Arial, 11 pt and using Word for Windows. Maximum script is 15 pages in standard quarto (210 x 297 mm). 2. Title of article should be written in center format, Arial, 12 pt, and bold. Title is arranged in 13 wordsin Bahasa Indonesia and 10 wordsin English. Author's name is written in title case format without the author’s title, but the institution in which the author works or conducts the research must be attached. 3. Abstract is the summary of the article, thus it should clearly state the research background, objectives, methodology and analysis, and final conclusion. Abstract and keywords are written in single space, Arial, 10 pt and italic 4. The article should be written in justify format, Arial and 11 pt. The margins are 20 mm on the top, 20 mm on the bottom, 20 mm on the right, and 30 mmon the left. Header and footer are 15 mm. 5. Sub-titles is written in title case format, which is first letter of each word is capitalized. The sub-titles are written in Arial, 11 pt, bold but not underlined. 6. The title of table/ figure is 13 words maximum and should inform the type, location, dimension of time, as well as details about the unit, area, and other information. The title is bold, capitalized and written in center format. Title of the table is written above, while title of the figure is written beneath. There should be a single space between the table/ figure and the paragraphs before or after. The font inside the table/ figure is Arial 10 pt. The source of information in table is written directly on the left side beneath the table, while the source of figure is written beneath the figure before the title. The figure source should be written in center format. 7. Reference is written in single space, Arial, and 10 pt. If one reference is more than a line, the second line should be indented 1 centimeter inside. Moreover, it is expected that the reference does not only come from books but also related journals. PETUNJUK PENULISAN Petunjuk Umum Setiap artikel yang dikirimkan dapat berupa laporan suatu penelitian yang telah dilaksanakan sebelumnya atau berasal dari hasil review sebuah buku. Artikel minimal mengandung materi dengan urutan pendahuluan, kajian, kesimpulan. Teknik Penulisan 1. Naskah diketik dalam satu spasi, menggunakan font Arial; ukuran 11 inch; dan menggunakan program Word for Windows, maksimal 15 halaman kwarto atau dengan ukuran kertas (210 x 297 mm). 2. Judul artikel ditulis dengan huruf regular ratatengah, menggunakan font Arial ukuran 12 pt bold. Judul dirangkai dalam 13 kata dalam bahasa Indonesia dan 10 kata dalam bahasa Inggris. Nama penulis ditulis di bawah judul dengan format title case, sedangkan gelar penulis tidak perlu dicantumkan, tetapi harusmencantumkan instansi tempat penulis bekerja atau melakukan penelitian. 3. Abstrak merupakan intisari dari isi artikel sehingga di dalam abstrak harus tercantum secara jelas latar belakang penelitian, tujuan penelitian, metodologi dan analisis, serta kesimpulan akhir. Abstrak dan keywords ditulis dengan spasi tunggal, huruf yang digunakan adalah arial, ukuran huruf 10 pt dan ditulismiring atau dengan format Italic dan ditulis dalam bahasaInggrisdan bahasaIndonesia. 4. Artikel ditulis dengan format rata kanan kiri, menggunakan font Arial ukuran 11 pt. Format margin yang digunakan adalah margin atas 20 mm, margin bawah 20 mm, margin kanan 20 mm, dan margin kiri 30 mm. Batas header dan footer adalah 15 mm. Artikel ditulis dengan font Arial ukuran 11 pt. 5. Sub judul ditulis dengan format title case, yaitu huruf awal pada suatu kata diawali huruf besar, menggunakan font Arial ukuran 11 pt. Ditulis huruf tebal tanpa garis bawah. 6. Judul tabel/ gambar harus lengkap tetapi tidak boleh terlalu panjang, maksimal 13 kata. Judul tabel/gambar harus mengandung beberapa unsur, yaitu: jenis, letak/ lokasi, dimensi waktu, serta rincian mengenai satuan, wilayah, serta keterangan lain. Penulisan judul tabel/gambar menggunakan huruf tebal dan besar setiap awal kata, dengan alinemen rata tengah. Judul tabel diletakkan di atas tabel, sedangkan Judul Gambar diletakkan di bawah gambar. Jarak antara tabel/ gambar dengan paragraf sebelumnya maupun sesudahnya adalah 1 spasi.Huruf di dalam tabel/gambar berukuran lebih kecil yaitu 10 pt. Penulisan sumber pada tabel/gambar menggunakan ukuran huruf yang sama yaitu 10pt diletakkan dibawah tabel tepi batas kiri tabel, sedanngkan untuk gambar diletakkan di bawah gambar sebelum judul gambar dengan alinemen tengah. Jenis font yang digunak tetap sama yaitu Arial. 7. Daftar pustaka ditulis dengan spasi tunggal menggunakan font Arial dengan ukuran 10 pt. Jarak antara pustaka yang satu dengan lainnyaadalah 1 spasi. Jika satu judul buku penulisannya lebih dari satu baris, maka baris kedua dan seterusnyapenulisannya masuk ke dalam (indent) sebesar 1 centimeter serta diharapkan daftar pustaka tidak hanya bersumber dari buku, namun juga jurnal yang sesuai. Jurnal Tataloka bekerjasama dengan Ikatan Ahli Perencanaan Indonesia Journal of Tataloka is jointly with Indonesian Planning Association Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota Fakultas Teknik-Universitas Diponegoro Jl. Prof. Soedharto, SH - Tembalang – Semarang Telepon / Fax:(024) 7460054 ; e- mail : tataloka.jurnal@gmail.com ISSN : 0852-7458 T A T A L O K A Jurnal TATALOKA merupakan jurnal yang telah Terakreditasi berdasarkan SK Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kementrian Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor: 64a/DIKTI/Kep/2010. Terbit pertama kali tahun 1999, mempunyai frekuensi terbit sebanyak 4 kali dalam setahun (Februari, Mei, Agustus, November). Journal of TATALOKA is a journal that has been Accredited based on SK Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kementrian Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor: 64a/DIKTI/Kep/2010. First published in 1999, and published four times a year (February, May, August, November). Ketua Dewan Editor / Editor in Chief Ir. Hadi Wahyono, MA Email : Wakil Ketua Dewan Editor / Vice Editor in Chief Ir. Agung Sugiri, MPSt Email : Dewan Editor / Editorial Board Donovan Storey, Phd Prof. Ir. Eko Budihardjo, MSc Prof. Dr. Ir. Sugiono Soetomo, CES, DEA Prof. Dr. Ir. Ananto Yudono Dr. rer.nat. Imam Buchori, ST Ir. Jawoto Sih Setyono, MDP Ir. Mardwi Rahdriawan, MT Kesekretariatan / Secertarial Diah Intan Kusumo Dewi, ST, M.Eng Sariffudin, ST, MT Prihantini, ST Ashari Juang, Amd hwahyono@gmail.com agung.sugiri@uqconnect.edu.au