SlideShare a Scribd company logo
DAFTAR ISTILAH
Incoterm : menjelaskan hak dan kewajiban pembeli dan penjual yang berhubungan
dengan pengiriman barang.
DDU (Delivered Duty Unpaid) : Tanggung jawab penuh penerima mulai dari import clearance hingga
pembayaran pajak.
DDP (Delivery Duty Paid) : Tanggung jawab penuh penjual mulai dari import clearance hingga
pembayaran pajak.
Prepaid : Membayar lebih dahulu atau pembayaran dilakukan sebelum pengiriman.
Janio Shipment adalah layanan yang dimiliki oleh SAP Express untuk memenuhi
kebutuhan Agen Retail SAP Express dalam pengiriman paket Internasional.
Keterangan:
1. Silahkan buka Dashboard Coresys Anda. Lalu, pilih menu Janio Shipment.
2. Menu Process Order berfungsi untuk membuat No. Resi/No. AWB
3. Menu Tracking Janio berfungsi untuk melacak keberadaan paket.
1
2
3
PROCESS ORDER
1
2
3
4
Keterangan:
ORDER DETAIL
1. Klik dan pilih Servis sesuai dengan kebutuhan konsumen. Hanya negara-negara yang terdapat pada pilihan yang bisa
melakukan servis internasional dengan SAP Express.
2. Tipe Pembayaran sudah terpilih secara otomatis melalui sistem.
3. Incoterm sudah terpilih secara otomatis melalui sistem. Terdapat 2 jenis Incoterm, yaitu:
β€’ DDU (Delivered Duty Unpaid) yaitu tanggung jawab diserahkan kepada penerima, mulai dari izin import hingga
pembayaran pajak.
β€’ DDP (Delivered Duty Paid) yaitu tanggung jawab diserahkan kepada pengirim, mulai dari izin import hingga pembayaran
pajak
4. Silahkan isi data Kilo Divider berdasarkan ukuran paket yang dikirim.
1
3
4
5
Keterangan:
DETAIL PENGIRIM
1. Isikan nama lengkap pengirim
2. Isikan nomor telepon aktif pengirim
3. Isikan email pengirim
4. Isikan alamat lengkap pengirim
5. Isikan kode pos pengirim
2
1
3
7
Keterangan:
DETAIL PENERIMA
1. Kolom Negara sudah terisi secara otomatis berdasarkan 7. Klik dan pilih salah satu tipe Identifikasi penerima
servis yang sudah dipilih pada Order Detail 8. Isikan sesuai dengan No. Identifikasi penerima
2. Klik dan pilih salah satu States berdasarkan alamat tujuan 9. Isikan nama penerima sesuai dengan Identifi
paket 10. Isikan No. Telp Aktif penerima
3. Isikan provinsi penerima 11. Isiakan email penerima
4. Isikan kota penerima
5. Isikan alamat lengkap penerima
6. Isiakan kode pos penerima
2
4
6
8
9
10
11
5
Pada identifikasi disarankan menggunakan pasport.
Notes:
1 3
Keterangan:
DETAIL ITEM
1. Klik dan pilih Kategori barang sesuai dengan paket yang akan dikirim
2. Isikan Deskripsi barang dengan jelas sesuai dengan paket yang akan dikirim
3. Isikan Jumlah barang sesusai dengan paket yang akan dikirim
4. Isikan harga barang pada kolom Nilai item sesuai dengan jumlah barang yang akan dikirimkan
2 4
Pengisian Deskripsi barang wajib menggunakan Bahasa Inggris dan diisi dengan sebenar-benarnya
Jika deskripsi tidak diisi dengan sebenar-benarnya, maka resiko akan disita oleh Bea Cukai.
Notes:
1 3
Keterangan:
ASURANSI
1. Klik dan pilih Asuransi sesuai dengan jenis pengiriman
2. Kolom Nilai akan otomatis terisi sesuai dengan Persentase yang dipilih
3. Klik dan pilih Persentasi Asuransi
4. Terakhir, klik Cek Harga untuk melihat detail harga
2
4
Barang/Paket yang memiliki nilai barang lebih Rp500.000,00 maka otomatis diasuransikan.
Jika, barang/paket memiliki nilai barang kurang Rp500.000,00, boleh diasuransikan dan boleh juga tidak diasuransikan.
Notes:
1
2
3
4
5
6
7
8
Keterangan :
1. Deposit tersedia merupakan jumlah saldo yang terdapat pada akun.
2. Biaya Janio merupakan jumlah biaya pengiriman menggunakan Janio.
3. Biaya SAP merupakan jumlah biaya pengiriman menggunakan SAP Express.
4. Biaya kirim adalah jumlah biaya pengiriman Janio ditambahkan dengan biaya pengiriman SAP Express.
5. Asuransi merupakan total asuransi yang dikenakan pada barang yang akan dikirimkan
6. PPN adalah total kena pajak yang ditanggung pengirim
7. Total biaya pengiriman merupakan hasil penjumlahan biaya kirim, asuransi, dan PPN.
8. Klik Order jika Data dan Detail Harga sudah benar
Keterangan :
Setelah klik order, maka akan muncul kolom pemberitahuan seperti gambar diatas. Klik OK, untuk melanjutkan ke tahap cetak
AWB.
Keterangan :
Setelah klik Ok, maka akan muncul tampilan seperti gambar diatas. Cek kembali data yang tersedia.
Jika sudah benar, selanjutnya klik Cetak AWB dan pilih Reguler (Janio).
Keterangan :
1. No. AWB/Resi beserta Bar Code yang nantinya akan discan. 9. PPN
2. Nama pengirim paket 10. Biaya bersih
3. Alamat pengirim paket 11. Berat paket
4. Tipe pembayaran 12. Lokasi transit
5. Biaya kirim ( Biaya Janio + SAP ) 13. Nama konter asal
6. Diskon pengiriman 14. Jumlah barang
7. Asuransi barang 15. Alamat penerima paket
8. Biaya 16. Nama penerima paket
2
3
4
5
6
7
8 9 10 11 12 13
14
15
16
1
Keterangan :
1. No. AWB/Resi 7. Nama pengirim
2. Deskripsi barang 8. No. Telp penerima
3. Nama penerima 9. Total harga seluruh barang
4. Alamat penerima 10. Total jumlah seluruh barang
5. Kode pos 11. Harga satuan
6. Negara penerima 12. Jumlah satuan
3
4
5
8
9
10
1
2
6 7
11
12
Keterangan :
Berikut merupakan daftar pajak tambahan yang berlaku pada kolom Total Tax Payable jika incoterm DDP (Delivery Duty Paid).
Jika harga barang melebihi batas maksimal masing-masing negara maka akan dikenakan biaya tambahan berdasarkan Kolom
De Minimis Threshold.
Khusus untuk USA:
1. nilai barang <USD 800, free duty & tax (untuk semua kategori)
2. nilai barang >USD 800, tidak bisa diberangkatkan/unacceptable
Notes:
TRACKING ORDER
Keterangan:
1. Pilih menu Tracking Janio
2. Masukkan No. AWB/Resi pada kolom Cari AWB
3. Klik tanda pencarian tersebut
1 2
3
Tracking AWB Janio disarankan menggunakan menu Tracking Janio bukan menu Trace and Tracking.
Notes:
Keterangan:
1. Anda dapat melacak keberadaan paket saat menuju transit Kantor Pusat SAP Express pada kolom Riyawat In SAP
2. Jika Riwayat in SAP belum lengkap sampai Process Transit to Destination Warehouse, makan Riwayat In Janio masih belum
bisa dilihat karena shipment belum serah terima dengan pihak Janio.
1
2
Keterangan:
1. Berikut merupakan Riwayat sukses SAP sampai dengan Process Transit To Destination Warehouse (Berhasil).
2. Jika Riwayat SAP sudah sukses seperti poin 1 dan sudah ada serah terima dengan pihak Janio, maka Riwayat in Janio sudah bisa
terlihat.
1
2
TRACKING ORDER
1
2 3
Keterangan:
1. Buka link https://tracker.janio.asia/
2. Masukkan No. Resi/AWB yang ingin dilacak
3. Klik Trick Shipment untuk mulai melacak
1
2
Keterangan:
1. No. AWB/Resi paket
2. Informasi pembatasan pengiriman ke negara tujuan karena akibat dari wabah Covid-19
3. Isikkan email jika ingin menerima pemberitahuan pembaruan paket
4. Informasi Status pengiriman berdasarkan keberadaan paket
3
4
JANIO AGEN.pdf

More Related Content

Similar to JANIO AGEN.pdf

PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptxPPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
SilverYst
Β 
Jarvis tutorial-v1
Jarvis tutorial-v1Jarvis tutorial-v1
Jarvis tutorial-v1
Muto Sn
Β 
Sign 20up-20new-20member-130514214702-phpapp02
Sign 20up-20new-20member-130514214702-phpapp02Sign 20up-20new-20member-130514214702-phpapp02
Sign 20up-20new-20member-130514214702-phpapp02
masturova
Β 
Sign up new member
Sign up new memberSign up new member
Sign up new member
monique757782
Β 
UPDATE Materi Stokku 2022.pptx
UPDATE Materi Stokku 2022.pptxUPDATE Materi Stokku 2022.pptx
UPDATE Materi Stokku 2022.pptx
ningrumbahal
Β 
Makalah komputer akuntansi 2
Makalah komputer akuntansi 2Makalah komputer akuntansi 2
Makalah komputer akuntansi 2
A'am A'am
Β 
Cara beli produk_di_kuatbatin_com
Cara beli produk_di_kuatbatin_comCara beli produk_di_kuatbatin_com
Cara beli produk_di_kuatbatin_com
teddybearmy
Β 

Similar to JANIO AGEN.pdf (20)

3 (1).pptx
3 (1).pptx3 (1).pptx
3 (1).pptx
Β 
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptxPPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
Β 
Jarvis tutorial-v1
Jarvis tutorial-v1Jarvis tutorial-v1
Jarvis tutorial-v1
Β 
Jarvis store : Jasa buat online instan
Jarvis store : Jasa buat online instanJarvis store : Jasa buat online instan
Jarvis store : Jasa buat online instan
Β 
[ECOMOBI] Running CPI - Ver. Bahasa
[ECOMOBI] Running CPI - Ver. Bahasa[ECOMOBI] Running CPI - Ver. Bahasa
[ECOMOBI] Running CPI - Ver. Bahasa
Β 
Materi Komputer Akuntansi Dagang / Waserda Koperasi
Materi Komputer Akuntansi Dagang / Waserda KoperasiMateri Komputer Akuntansi Dagang / Waserda Koperasi
Materi Komputer Akuntansi Dagang / Waserda Koperasi
Β 
Sign 20up-20new-20member-130514214702-phpapp02
Sign 20up-20new-20member-130514214702-phpapp02Sign 20up-20new-20member-130514214702-phpapp02
Sign 20up-20new-20member-130514214702-phpapp02
Β 
Panduan-Penggunaan-Crewdible-Seller.pdf
Panduan-Penggunaan-Crewdible-Seller.pdfPanduan-Penggunaan-Crewdible-Seller.pdf
Panduan-Penggunaan-Crewdible-Seller.pdf
Β 
SpeedCart
SpeedCartSpeedCart
SpeedCart
Β 
Speed cart
Speed cartSpeed cart
Speed cart
Β 
2. Materi NP.pdf
2. Materi NP.pdf2. Materi NP.pdf
2. Materi NP.pdf
Β 
Sign up new member
Sign up new memberSign up new member
Sign up new member
Β 
LPSP Materi Petunjuk Teknis RUP PPK Nop 2020.pdf
LPSP Materi Petunjuk Teknis RUP PPK Nop 2020.pdfLPSP Materi Petunjuk Teknis RUP PPK Nop 2020.pdf
LPSP Materi Petunjuk Teknis RUP PPK Nop 2020.pdf
Β 
UPDATE Materi Stokku 2022.pptx
UPDATE Materi Stokku 2022.pptxUPDATE Materi Stokku 2022.pptx
UPDATE Materi Stokku 2022.pptx
Β 
Makalah komputer akuntansi 2
Makalah komputer akuntansi 2Makalah komputer akuntansi 2
Makalah komputer akuntansi 2
Β 
Cara beli produk_di_kuatbatin_com
Cara beli produk_di_kuatbatin_comCara beli produk_di_kuatbatin_com
Cara beli produk_di_kuatbatin_com
Β 
Petunjuk pengisian fp standar
Petunjuk pengisian fp standarPetunjuk pengisian fp standar
Petunjuk pengisian fp standar
Β 
Panduan Cara Beli di KuatBatin.com
Panduan Cara Beli di KuatBatin.comPanduan Cara Beli di KuatBatin.com
Panduan Cara Beli di KuatBatin.com
Β 
Panduan mengoperasikan asis
Panduan mengoperasikan asisPanduan mengoperasikan asis
Panduan mengoperasikan asis
Β 
Bab i ppn
Bab i ppnBab i ppn
Bab i ppn
Β 

Recently uploaded

POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
Β 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
Alfaiz21
Β 
bab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasi
bab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasibab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasi
bab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasi
YuliiAnii
Β 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
Β 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET
Β 

Recently uploaded (18)

Sejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya Indonesia
Sejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya IndonesiaSejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya Indonesia
Sejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya Indonesia
Β 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
Β 
PPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANA
PPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANAPPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANA
PPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANA
Β 
PPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdf
Β 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
Β 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
Β 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
Β 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Β 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
Β 
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdekaMateri Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Β 
Materi Pemasaran Internasional dan Pemasaran Global
Materi Pemasaran Internasional dan Pemasaran GlobalMateri Pemasaran Internasional dan Pemasaran Global
Materi Pemasaran Internasional dan Pemasaran Global
Β 
bab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasi
bab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasibab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasi
bab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasi
Β 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
Β 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
Β 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
Β 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
Β 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
Β 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
Β 

JANIO AGEN.pdf

  • 1.
  • 2.
  • 3. DAFTAR ISTILAH Incoterm : menjelaskan hak dan kewajiban pembeli dan penjual yang berhubungan dengan pengiriman barang. DDU (Delivered Duty Unpaid) : Tanggung jawab penuh penerima mulai dari import clearance hingga pembayaran pajak. DDP (Delivery Duty Paid) : Tanggung jawab penuh penjual mulai dari import clearance hingga pembayaran pajak. Prepaid : Membayar lebih dahulu atau pembayaran dilakukan sebelum pengiriman.
  • 4. Janio Shipment adalah layanan yang dimiliki oleh SAP Express untuk memenuhi kebutuhan Agen Retail SAP Express dalam pengiriman paket Internasional.
  • 5.
  • 6. Keterangan: 1. Silahkan buka Dashboard Coresys Anda. Lalu, pilih menu Janio Shipment. 2. Menu Process Order berfungsi untuk membuat No. Resi/No. AWB 3. Menu Tracking Janio berfungsi untuk melacak keberadaan paket. 1 2 3
  • 8. 1 2 3 4 Keterangan: ORDER DETAIL 1. Klik dan pilih Servis sesuai dengan kebutuhan konsumen. Hanya negara-negara yang terdapat pada pilihan yang bisa melakukan servis internasional dengan SAP Express. 2. Tipe Pembayaran sudah terpilih secara otomatis melalui sistem. 3. Incoterm sudah terpilih secara otomatis melalui sistem. Terdapat 2 jenis Incoterm, yaitu: β€’ DDU (Delivered Duty Unpaid) yaitu tanggung jawab diserahkan kepada penerima, mulai dari izin import hingga pembayaran pajak. β€’ DDP (Delivered Duty Paid) yaitu tanggung jawab diserahkan kepada pengirim, mulai dari izin import hingga pembayaran pajak 4. Silahkan isi data Kilo Divider berdasarkan ukuran paket yang dikirim.
  • 9. 1 3 4 5 Keterangan: DETAIL PENGIRIM 1. Isikan nama lengkap pengirim 2. Isikan nomor telepon aktif pengirim 3. Isikan email pengirim 4. Isikan alamat lengkap pengirim 5. Isikan kode pos pengirim 2
  • 10. 1 3 7 Keterangan: DETAIL PENERIMA 1. Kolom Negara sudah terisi secara otomatis berdasarkan 7. Klik dan pilih salah satu tipe Identifikasi penerima servis yang sudah dipilih pada Order Detail 8. Isikan sesuai dengan No. Identifikasi penerima 2. Klik dan pilih salah satu States berdasarkan alamat tujuan 9. Isikan nama penerima sesuai dengan Identifi paket 10. Isikan No. Telp Aktif penerima 3. Isikan provinsi penerima 11. Isiakan email penerima 4. Isikan kota penerima 5. Isikan alamat lengkap penerima 6. Isiakan kode pos penerima 2 4 6 8 9 10 11 5 Pada identifikasi disarankan menggunakan pasport. Notes:
  • 11. 1 3 Keterangan: DETAIL ITEM 1. Klik dan pilih Kategori barang sesuai dengan paket yang akan dikirim 2. Isikan Deskripsi barang dengan jelas sesuai dengan paket yang akan dikirim 3. Isikan Jumlah barang sesusai dengan paket yang akan dikirim 4. Isikan harga barang pada kolom Nilai item sesuai dengan jumlah barang yang akan dikirimkan 2 4 Pengisian Deskripsi barang wajib menggunakan Bahasa Inggris dan diisi dengan sebenar-benarnya Jika deskripsi tidak diisi dengan sebenar-benarnya, maka resiko akan disita oleh Bea Cukai. Notes:
  • 12. 1 3 Keterangan: ASURANSI 1. Klik dan pilih Asuransi sesuai dengan jenis pengiriman 2. Kolom Nilai akan otomatis terisi sesuai dengan Persentase yang dipilih 3. Klik dan pilih Persentasi Asuransi 4. Terakhir, klik Cek Harga untuk melihat detail harga 2 4 Barang/Paket yang memiliki nilai barang lebih Rp500.000,00 maka otomatis diasuransikan. Jika, barang/paket memiliki nilai barang kurang Rp500.000,00, boleh diasuransikan dan boleh juga tidak diasuransikan. Notes:
  • 13. 1 2 3 4 5 6 7 8 Keterangan : 1. Deposit tersedia merupakan jumlah saldo yang terdapat pada akun. 2. Biaya Janio merupakan jumlah biaya pengiriman menggunakan Janio. 3. Biaya SAP merupakan jumlah biaya pengiriman menggunakan SAP Express. 4. Biaya kirim adalah jumlah biaya pengiriman Janio ditambahkan dengan biaya pengiriman SAP Express. 5. Asuransi merupakan total asuransi yang dikenakan pada barang yang akan dikirimkan 6. PPN adalah total kena pajak yang ditanggung pengirim 7. Total biaya pengiriman merupakan hasil penjumlahan biaya kirim, asuransi, dan PPN. 8. Klik Order jika Data dan Detail Harga sudah benar
  • 14. Keterangan : Setelah klik order, maka akan muncul kolom pemberitahuan seperti gambar diatas. Klik OK, untuk melanjutkan ke tahap cetak AWB.
  • 15. Keterangan : Setelah klik Ok, maka akan muncul tampilan seperti gambar diatas. Cek kembali data yang tersedia. Jika sudah benar, selanjutnya klik Cetak AWB dan pilih Reguler (Janio).
  • 16. Keterangan : 1. No. AWB/Resi beserta Bar Code yang nantinya akan discan. 9. PPN 2. Nama pengirim paket 10. Biaya bersih 3. Alamat pengirim paket 11. Berat paket 4. Tipe pembayaran 12. Lokasi transit 5. Biaya kirim ( Biaya Janio + SAP ) 13. Nama konter asal 6. Diskon pengiriman 14. Jumlah barang 7. Asuransi barang 15. Alamat penerima paket 8. Biaya 16. Nama penerima paket 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 1
  • 17. Keterangan : 1. No. AWB/Resi 7. Nama pengirim 2. Deskripsi barang 8. No. Telp penerima 3. Nama penerima 9. Total harga seluruh barang 4. Alamat penerima 10. Total jumlah seluruh barang 5. Kode pos 11. Harga satuan 6. Negara penerima 12. Jumlah satuan 3 4 5 8 9 10 1 2 6 7 11 12
  • 18. Keterangan : Berikut merupakan daftar pajak tambahan yang berlaku pada kolom Total Tax Payable jika incoterm DDP (Delivery Duty Paid). Jika harga barang melebihi batas maksimal masing-masing negara maka akan dikenakan biaya tambahan berdasarkan Kolom De Minimis Threshold. Khusus untuk USA: 1. nilai barang <USD 800, free duty & tax (untuk semua kategori) 2. nilai barang >USD 800, tidak bisa diberangkatkan/unacceptable Notes:
  • 20. Keterangan: 1. Pilih menu Tracking Janio 2. Masukkan No. AWB/Resi pada kolom Cari AWB 3. Klik tanda pencarian tersebut 1 2 3 Tracking AWB Janio disarankan menggunakan menu Tracking Janio bukan menu Trace and Tracking. Notes:
  • 21. Keterangan: 1. Anda dapat melacak keberadaan paket saat menuju transit Kantor Pusat SAP Express pada kolom Riyawat In SAP 2. Jika Riwayat in SAP belum lengkap sampai Process Transit to Destination Warehouse, makan Riwayat In Janio masih belum bisa dilihat karena shipment belum serah terima dengan pihak Janio. 1 2
  • 22. Keterangan: 1. Berikut merupakan Riwayat sukses SAP sampai dengan Process Transit To Destination Warehouse (Berhasil). 2. Jika Riwayat SAP sudah sukses seperti poin 1 dan sudah ada serah terima dengan pihak Janio, maka Riwayat in Janio sudah bisa terlihat. 1 2
  • 24. 1 2 3 Keterangan: 1. Buka link https://tracker.janio.asia/ 2. Masukkan No. Resi/AWB yang ingin dilacak 3. Klik Trick Shipment untuk mulai melacak
  • 25. 1 2 Keterangan: 1. No. AWB/Resi paket 2. Informasi pembatasan pengiriman ke negara tujuan karena akibat dari wabah Covid-19 3. Isikkan email jika ingin menerima pemberitahuan pembaruan paket 4. Informasi Status pengiriman berdasarkan keberadaan paket 3 4