SlideShare a Scribd company logo
Informatika Bab 5
jaringan komputer
dan internet
I RT
INTERNET MERUPAKAN PENEMUAN REVOLUSIONER YANG MENGUBAH DUNIA.
INTERNET
MENGHUBUNGKAN BERBAGAI TEMPAT DI BELAHAN DUNIA SEHINGGA ORANG DAPAT
BERKOMUNIKASI DENGAN MUDAH. DAHULU, 30 TAHUN YANG LALU, ORANG BERKIRIM
SURAT, BELAJAR, BERDAGANG, PERIKSA KESEHATAN, DAN MASIH BANYAK HAL LAIN
HARUS
DILAKUKAN SECARA ISIK. SAAT INI, HAL-HAL TERSEBUT DAPAT DILAKUKAN DENGAN
EFEKTIF DAN EISIEN KARENA ADANYA INTERNET.
INTERNET
A. PENGANTAR JARINGAN KOMPUTER DAN INTERNET
JARINGAN KOMPUTER ADALAH SEKUMPULAN KOMPUTER YANG TERHUBUNG DALAM
JARINGAN. JARINGAN KOMPUTER MEMUNGKINKAN KOMPUTER SALING BERBAGI
SUMBER DAYA DAN BEKERJA SAMA MELALUI SUATU PROTOKOL KOMUNIKASIJARINGAN
KOMPUTER MEMILIKI
BERBAGAI TIPE SESUAI DENGAN CAKUPAN LUAS AREANYA SEPERTI: LOCAL AREA
NETWORK
(LAN), CORPORATE AREA NETWORK (CAN), METROPOLITAN AREA NETWORK (MAN),
WIDE AREA NETWORK (WAN), DAN INTERNET. LAN IALAH JARINGAN KOMPUTER LOKAL
PADA RUANGAN TERBATAS, SEPERTI RUMAH, RUANG TERTENTU, DAN LAINNYA.
INTERNET DIKENAL PADA TAHUN 1849 DENGAN ISTILAH INTERNETTED YANG BERARTI
INTERCONNECTED. NAMUN, SAAT INI, ISTILAH INTERNET MENGACU PADA SISTEM
JARINGAN
KOMPUTER GLOBAL YANG DIGUNAKAN UNTUK BERKOMUNIKASI ANTARPERANGKAT
KOMPUTER MAUPUN ANTARJARINGAN KOMPUTER MENGGUNAKAN PROTOKOL TCP/ IP
(TRANSMISSION CONTROL PROTOCOL/INTERNET PROTOCOL).
1. WORLD WIDE WEB (WWW )
WORLD WIDE WEB YANG SERING DISEBUT SEBAGAI “WEB” ATAU SITUS WEB ADALAH
SISTEM
INFORMASI/APLIKASI YANG DAPAT DIAKSES MENGGUNAKAN INTERNET. WEB DIAKSES
OLEH PENGGUNA MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK YANG DISEBUT PERAMBAN WEB
DENGAN MENULISKAN ALAMAT WEB YANG DISEBUT UNIFORM RESOURCE LOCATORS
(URL,
SEPERTI: HTTPS://WWW.INFORMATIKA.ORG/ ). INTERNET TELAH MELAHIRKAN
INTERAKSI DAN TRANSAKSI SECARA ELEKTRONIK. INTERAKSI DAN TRANSAKSI ITU DI
ANTARANYA SEPERTI BERIKUT.
ELECTRONIC MAIL (EMAIL) ATAU DALAM BAHASA INDONESIA DISEBUT SURAT
ELEKTRONIK ADALAH APLIKASI YANG MEMUNGKINKAN PARA PENGGUNA INTERNET
UNTUK SALING BERKIRIM SURAT/PESAN MELALUI INTERNET. PARA PENGGUNA SUREL
MEMILIKI SEBUAH KOTAK SURAT (MAILBOX) ELEKTRONIK YANG TERSIMPAN DALAM
SUATU MAIL SERVER.
1. SUREL.
2. E-BANKING
ELECTRONIC BANKING ATAU E-BANKING DAPAT DIARTIKAN SEBAGAI
AKTIVITAS PERBANKAN DI INTERNET. LAYANAN INI MEMUNGKINKAN NASABAH
SEBUAH BANK DAPAT MELAKUKAN HAMPIR SEMUA JENIS TRANSAKSI PERBANKAN
MELALUI INTERNET.
3. E-LEARNING.
ISTILAH ELECTRONIC LEARNING (E-LEARNING) MERUPAKAN SEBAGAI
SEBUAH BENTUK PENERAPAN TEKNOLOGI INFORMASI DI BIDANG PENDIDIKAN
DALAM BENTUK SEKOLAH SECARA VIRTUAL (MAYA). DALAM TEKNOLOGI E-
LEARNING,
SEMUA PROSES BELAJAR-MENGAJAR YANG BIASA DITEMUI DALAM SEBUAH RUANG
KELAS ATAU TATAP MUKA SECARA LANGSUNG, DILAKUKAN SECARA LIVE ATAU
ONLINE
NAMUN VIRTUAL.
4. E-COMMERCE.
E-COMMERCE ADALAH AKTIVITAS PENJUALAN, PEMBELIAN,
PEMASARAN PRODUK (BARANG DAN JASA), DENGAN MEMANFAATKAN JARINGAN
TELEKOMUNIKASI SEPERTI INTERNET DAN JARINGAN KOMPUTER. E-COMMERCE
DAPAT MENJADI AKTIVITAS TRANSAKSI JUAL-BELI BARANG DAN JASA BAIK DALAM
BENTUK BARANG ISIK MAUPUN NONISIK.
5. E-GOVERNMENT
E-GOVERNMENT ATAU E-GOVT ADA LAH SUATU UPAYA UNTUK
MENGEMBANGKAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN YANG BERBASIS
ELEKTRONIK.
PENATAAN SISTEM MANAJEMEN DAN PROSES KERJA
DI LINGKUNGAN PEMERINTAH (EKSEKUTIF) YANG
DIOPTIMALKAN DENGAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI
INFORMASI DAN KOMUNIKASI.
B. KONEKSI INTERNET
INTERNET ADALAH JARINGAN KOMPUTER GLOBAL YANG MAMPU
MENGHUBUNGKAN
KOMPUTER DI BERBAGAI BELAHAN DUNIA. KETIKA KITA INGIN MENGHUBUNGKAN
PERANTI KITA DENGAN INTERNET, ADA BERBAGAI CARA ATAU TEKNOLOGI YANG
DAPAT KITA
GUNAKAN. DIANTARA TEKNOLOGI YANG SERING KITA JUMPAI ADALAH
MENGHUBUNGKAN PERANTI KITA DENGAN TEKNOLOGI TANPA KABEL YANG
SERING DISEBUT WI-FI ATAU
WIRELESS LAN.
1. WIRELESS LAN (WI-FI)
WIRELESS LAN (WLAN) ADALAH JARINGAN KOMPUTER LOKAL NIRKABEL YANG
MENGHUBUNGKAN DUA ATAU LEBIH PERANGKAT MENGGUNAKAN KOMUNIKASI
NIRKABEL UNTUK MEMBENTUK JARINGAN AREA LOKAL (LAN) DALAM AREA
TERBATAS,
SEPERTI RUMAH, SEKOLAH, LABORATORIUM KOMPUTER, KAMPUS, ATAU GEDUNG
KANTOR.
WLAN SAAT INI BANYAK DIGUNAKAN DI RUMAH, DI HOTEL, DAN AREA KOMERSIAL
LAIN
KARENA KEMUDAHAN INSTALASI DAN PENGGUNAANNYA.
2. TETHERING
TETHERING ATAU PHONE-AS-MODEM (PAM) ADALAH BERBAGI KONEKSI INTERNET
PERANGKAT SELULER (SMARTPHONE, TABLET, DAN LAINNYA) DENGAN KOMPUTER/
PERANGKAT SELULER LAIN. TETHERING AKAN MEMBUAT PERANGKAT SELULER
KITA
BERPERAN SEBAGAI MODEM (MODULATOR DEMODULATOR). MODEM ADALAH
ALAT YANG
MAMPU MENJADI MEDIA TRANSIMISI ATAU SALURAN UNTUK DAPAT
BERKOMUNIKASI
DENGAN PERANGKAT LAIN, DALAM HAL INI MODEM AKAN MENJADI MEDIA
TRANSMISI
SEHINGGA PERANGKAT LAIN DAPAT TERHUBUNG DENGAN INTERNET.
15 April 2020 SENTRA ZAMRUD | RAPAT TERBUKA
Terimakasih
I RT

More Related Content

What's hot

Perkembangan teknologi
Perkembangan teknologiPerkembangan teknologi
Perkembangan teknologiIqbal Amrullah
 
Chapter 1 Internet
Chapter 1 InternetChapter 1 Internet
Chapter 1 Internet
Den O
 
internet dan intranet
internet dan intranetinternet dan intranet
internet dan intranet
Alif Maulana Rizqi
 
Tekhnologi Informasi
Tekhnologi InformasiTekhnologi Informasi
Tekhnologi Informasi
iyandri tiluk wahyono
 
Pertemuan 4 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 4 pengantar tik (stkip)Pertemuan 4 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 4 pengantar tik (stkip)
Dede Alamsyah
 
Sejarah Internet
Sejarah InternetSejarah Internet
Sejarah Internet
farra_erlyssa
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Alfan Fatoni
 
Pengaruh internet terhadap pendidikan
Pengaruh internet terhadap pendidikanPengaruh internet terhadap pendidikan
Pengaruh internet terhadap pendidikan
Warnet Raha
 
Sejarah Internet
Sejarah InternetSejarah Internet
Sejarah Internet
Amalia Mahdini
 
Internet
InternetInternet
Internet
Muhammad Ikhsan
 
Ayukumala086
Ayukumala086Ayukumala086
Ayukumala086
Ayu Kumala
 
Dampak dari Penggunaan Internet
Dampak dari Penggunaan InternetDampak dari Penggunaan Internet
Dampak dari Penggunaan Internet
dio persada
 
Media Revolution Indonesia 2020
Media Revolution Indonesia 2020Media Revolution Indonesia 2020
Media Revolution Indonesia 2020
Haryo Bagus Prabangkara
 
Soal Hots essay simulasi dan komunikasi digital X semester 2
Soal Hots essay simulasi dan komunikasi digital X semester 2Soal Hots essay simulasi dan komunikasi digital X semester 2
Soal Hots essay simulasi dan komunikasi digital X semester 2
SMK MUhammadiyah Singkut
 
Dampak Positif dan Negatif Dari Teknologi
Dampak Positif dan Negatif Dari TeknologiDampak Positif dan Negatif Dari Teknologi
Dampak Positif dan Negatif Dari Teknologi
Mochamad Ilham Yahya
 
Internet
InternetInternet
Internet
karyono189
 
Sejarah perkembangan internet (power point)
Sejarah perkembangan internet (power point)Sejarah perkembangan internet (power point)
Sejarah perkembangan internet (power point)
shellaginaa
 
Pengaruh internet bagi kehidupan makalah kelas ix
Pengaruh internet bagi kehidupan makalah kelas ixPengaruh internet bagi kehidupan makalah kelas ix
Pengaruh internet bagi kehidupan makalah kelas ix
kusnullatifah
 
Internet masuk desa
Internet masuk desaInternet masuk desa
Internet masuk desa
Wicco Choi
 

What's hot (20)

Perkembangan teknologi
Perkembangan teknologiPerkembangan teknologi
Perkembangan teknologi
 
Chapter 1 Internet
Chapter 1 InternetChapter 1 Internet
Chapter 1 Internet
 
internet dan intranet
internet dan intranetinternet dan intranet
internet dan intranet
 
Tekhnologi Informasi
Tekhnologi InformasiTekhnologi Informasi
Tekhnologi Informasi
 
Pertemuan 4 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 4 pengantar tik (stkip)Pertemuan 4 pengantar tik (stkip)
Pertemuan 4 pengantar tik (stkip)
 
Sejarah Internet
Sejarah InternetSejarah Internet
Sejarah Internet
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babiv
 
Pengaruh internet terhadap pendidikan
Pengaruh internet terhadap pendidikanPengaruh internet terhadap pendidikan
Pengaruh internet terhadap pendidikan
 
Tugas presentasi PTI
Tugas presentasi PTITugas presentasi PTI
Tugas presentasi PTI
 
Sejarah Internet
Sejarah InternetSejarah Internet
Sejarah Internet
 
Internet
InternetInternet
Internet
 
Ayukumala086
Ayukumala086Ayukumala086
Ayukumala086
 
Dampak dari Penggunaan Internet
Dampak dari Penggunaan InternetDampak dari Penggunaan Internet
Dampak dari Penggunaan Internet
 
Media Revolution Indonesia 2020
Media Revolution Indonesia 2020Media Revolution Indonesia 2020
Media Revolution Indonesia 2020
 
Soal Hots essay simulasi dan komunikasi digital X semester 2
Soal Hots essay simulasi dan komunikasi digital X semester 2Soal Hots essay simulasi dan komunikasi digital X semester 2
Soal Hots essay simulasi dan komunikasi digital X semester 2
 
Dampak Positif dan Negatif Dari Teknologi
Dampak Positif dan Negatif Dari TeknologiDampak Positif dan Negatif Dari Teknologi
Dampak Positif dan Negatif Dari Teknologi
 
Internet
InternetInternet
Internet
 
Sejarah perkembangan internet (power point)
Sejarah perkembangan internet (power point)Sejarah perkembangan internet (power point)
Sejarah perkembangan internet (power point)
 
Pengaruh internet bagi kehidupan makalah kelas ix
Pengaruh internet bagi kehidupan makalah kelas ixPengaruh internet bagi kehidupan makalah kelas ix
Pengaruh internet bagi kehidupan makalah kelas ix
 
Internet masuk desa
Internet masuk desaInternet masuk desa
Internet masuk desa
 

Similar to Informatika bab 5

Tik bab 5 aurel 7 d
Tik bab 5 aurel 7 dTik bab 5 aurel 7 d
Tik bab 5 aurel 7 d
FathiyyahAurelia
 
Tugas tiik feliii
Tugas tiik feliiiTugas tiik feliii
Tugas tiik feliii
feylhi
 
Transaksi bisnis e commerce perspektif islam
Transaksi bisnis e commerce perspektif islamTransaksi bisnis e commerce perspektif islam
Transaksi bisnis e commerce perspektif islamMuhsin Hariyanto
 
Transaksi bisnis e commerce perspektif islam
Transaksi bisnis e commerce perspektif islamTransaksi bisnis e commerce perspektif islam
Transaksi bisnis e commerce perspektif islam
Muhsin Hariyanto
 
Isti Dewi Ambarini
Isti Dewi AmbariniIsti Dewi Ambarini
Isti Dewi Ambarini
syafatassya
 
Bahasa penelitian
Bahasa penelitianBahasa penelitian
Bahasa penelitian
navtalia_sihite
 
Tik k7 kd 1.3 1.4 -reguler-
Tik k7 kd 1.3 1.4 -reguler-Tik k7 kd 1.3 1.4 -reguler-
Tik k7 kd 1.3 1.4 -reguler-
Wawan Hidayat
 
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
Hardi Yanto
 
E school, suatu pembelajaran berbasis entrepeneurship.odt
E school, suatu pembelajaran berbasis entrepeneurship.odtE school, suatu pembelajaran berbasis entrepeneurship.odt
E school, suatu pembelajaran berbasis entrepeneurship.odt
Lan'z Maulana
 
Dinamika Penerapan E-Business Di Indonesia
Dinamika Penerapan E-Business Di IndonesiaDinamika Penerapan E-Business Di Indonesia
Dinamika Penerapan E-Business Di Indonesia
Mohamad Soleh AIDA Consultant
 
Peran dan fungsi komputer
Peran dan fungsi komputerPeran dan fungsi komputer
Peran dan fungsi komputer
ikbnttseihijau
 
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI - PENERAPAN E-BUSINESS DALAM PERUSAHAAN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI - PENERAPAN E-BUSINESS DALAM PERUSAHAANSISTEM INFORMASI AKUNTANSI - PENERAPAN E-BUSINESS DALAM PERUSAHAAN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI - PENERAPAN E-BUSINESS DALAM PERUSAHAAN
panca warni
 
UTS
UTSUTS
SIA,SINTIA SRI ANGRAENI,SURYANI,STIAMI
SIA,SINTIA SRI ANGRAENI,SURYANI,STIAMISIA,SINTIA SRI ANGRAENI,SURYANI,STIAMI
SIA,SINTIA SRI ANGRAENI,SURYANI,STIAMI
sintiasria
 
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
sakilaputri
 
Deklarasi Geneva
Deklarasi GenevaDeklarasi Geneva
Deklarasi Geneva
StevainKislew
 
Tugas kelompok 2 tatap muka 10 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2   tatap muka 10 sistem informasi manajemenTugas kelompok 2   tatap muka 10 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2 tatap muka 10 sistem informasi manajemen
NadiaSuparasari
 
9 c = 1 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 1 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas9 c = 1 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 1 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyasEka Dhani
 
Tik kelas 9. bab 1. mengenal internet
Tik kelas 9. bab 1. mengenal internetTik kelas 9. bab 1. mengenal internet
Tik kelas 9. bab 1. mengenal internet
imam08
 

Similar to Informatika bab 5 (20)

Tik bab 5 aurel 7 d
Tik bab 5 aurel 7 dTik bab 5 aurel 7 d
Tik bab 5 aurel 7 d
 
Tugas tiik feliii
Tugas tiik feliiiTugas tiik feliii
Tugas tiik feliii
 
Transaksi bisnis e commerce perspektif islam
Transaksi bisnis e commerce perspektif islamTransaksi bisnis e commerce perspektif islam
Transaksi bisnis e commerce perspektif islam
 
Transaksi bisnis e commerce perspektif islam
Transaksi bisnis e commerce perspektif islamTransaksi bisnis e commerce perspektif islam
Transaksi bisnis e commerce perspektif islam
 
Tugasku
TugaskuTugasku
Tugasku
 
Isti Dewi Ambarini
Isti Dewi AmbariniIsti Dewi Ambarini
Isti Dewi Ambarini
 
Bahasa penelitian
Bahasa penelitianBahasa penelitian
Bahasa penelitian
 
Tik k7 kd 1.3 1.4 -reguler-
Tik k7 kd 1.3 1.4 -reguler-Tik k7 kd 1.3 1.4 -reguler-
Tik k7 kd 1.3 1.4 -reguler-
 
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
 
E school, suatu pembelajaran berbasis entrepeneurship.odt
E school, suatu pembelajaran berbasis entrepeneurship.odtE school, suatu pembelajaran berbasis entrepeneurship.odt
E school, suatu pembelajaran berbasis entrepeneurship.odt
 
Dinamika Penerapan E-Business Di Indonesia
Dinamika Penerapan E-Business Di IndonesiaDinamika Penerapan E-Business Di Indonesia
Dinamika Penerapan E-Business Di Indonesia
 
Peran dan fungsi komputer
Peran dan fungsi komputerPeran dan fungsi komputer
Peran dan fungsi komputer
 
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI - PENERAPAN E-BUSINESS DALAM PERUSAHAAN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI - PENERAPAN E-BUSINESS DALAM PERUSAHAANSISTEM INFORMASI AKUNTANSI - PENERAPAN E-BUSINESS DALAM PERUSAHAAN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI - PENERAPAN E-BUSINESS DALAM PERUSAHAAN
 
UTS
UTSUTS
UTS
 
SIA,SINTIA SRI ANGRAENI,SURYANI,STIAMI
SIA,SINTIA SRI ANGRAENI,SURYANI,STIAMISIA,SINTIA SRI ANGRAENI,SURYANI,STIAMI
SIA,SINTIA SRI ANGRAENI,SURYANI,STIAMI
 
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
 
Deklarasi Geneva
Deklarasi GenevaDeklarasi Geneva
Deklarasi Geneva
 
Tugas kelompok 2 tatap muka 10 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2   tatap muka 10 sistem informasi manajemenTugas kelompok 2   tatap muka 10 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2 tatap muka 10 sistem informasi manajemen
 
9 c = 1 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 1 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas9 c = 1 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 1 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyas
 
Tik kelas 9. bab 1. mengenal internet
Tik kelas 9. bab 1. mengenal internetTik kelas 9. bab 1. mengenal internet
Tik kelas 9. bab 1. mengenal internet
 

Recently uploaded

Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptxREAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
ianchin0007
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
dwiwahyuningsih74
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
WAYANDARSANA1
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
andimagfirahwati1
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptxREAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
REAKSI MASYARAKAT TERHADAP PENJAJAHAN BARAT DI MESIR (2).pptx
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 

Informatika bab 5

  • 1. Informatika Bab 5 jaringan komputer dan internet I RT
  • 2. INTERNET MERUPAKAN PENEMUAN REVOLUSIONER YANG MENGUBAH DUNIA. INTERNET MENGHUBUNGKAN BERBAGAI TEMPAT DI BELAHAN DUNIA SEHINGGA ORANG DAPAT BERKOMUNIKASI DENGAN MUDAH. DAHULU, 30 TAHUN YANG LALU, ORANG BERKIRIM SURAT, BELAJAR, BERDAGANG, PERIKSA KESEHATAN, DAN MASIH BANYAK HAL LAIN HARUS DILAKUKAN SECARA ISIK. SAAT INI, HAL-HAL TERSEBUT DAPAT DILAKUKAN DENGAN EFEKTIF DAN EISIEN KARENA ADANYA INTERNET. INTERNET
  • 3. A. PENGANTAR JARINGAN KOMPUTER DAN INTERNET JARINGAN KOMPUTER ADALAH SEKUMPULAN KOMPUTER YANG TERHUBUNG DALAM JARINGAN. JARINGAN KOMPUTER MEMUNGKINKAN KOMPUTER SALING BERBAGI SUMBER DAYA DAN BEKERJA SAMA MELALUI SUATU PROTOKOL KOMUNIKASIJARINGAN KOMPUTER MEMILIKI BERBAGAI TIPE SESUAI DENGAN CAKUPAN LUAS AREANYA SEPERTI: LOCAL AREA NETWORK (LAN), CORPORATE AREA NETWORK (CAN), METROPOLITAN AREA NETWORK (MAN), WIDE AREA NETWORK (WAN), DAN INTERNET. LAN IALAH JARINGAN KOMPUTER LOKAL PADA RUANGAN TERBATAS, SEPERTI RUMAH, RUANG TERTENTU, DAN LAINNYA. INTERNET DIKENAL PADA TAHUN 1849 DENGAN ISTILAH INTERNETTED YANG BERARTI INTERCONNECTED. NAMUN, SAAT INI, ISTILAH INTERNET MENGACU PADA SISTEM JARINGAN KOMPUTER GLOBAL YANG DIGUNAKAN UNTUK BERKOMUNIKASI ANTARPERANGKAT KOMPUTER MAUPUN ANTARJARINGAN KOMPUTER MENGGUNAKAN PROTOKOL TCP/ IP (TRANSMISSION CONTROL PROTOCOL/INTERNET PROTOCOL).
  • 4. 1. WORLD WIDE WEB (WWW ) WORLD WIDE WEB YANG SERING DISEBUT SEBAGAI “WEB” ATAU SITUS WEB ADALAH SISTEM INFORMASI/APLIKASI YANG DAPAT DIAKSES MENGGUNAKAN INTERNET. WEB DIAKSES OLEH PENGGUNA MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK YANG DISEBUT PERAMBAN WEB DENGAN MENULISKAN ALAMAT WEB YANG DISEBUT UNIFORM RESOURCE LOCATORS (URL, SEPERTI: HTTPS://WWW.INFORMATIKA.ORG/ ). INTERNET TELAH MELAHIRKAN INTERAKSI DAN TRANSAKSI SECARA ELEKTRONIK. INTERAKSI DAN TRANSAKSI ITU DI ANTARANYA SEPERTI BERIKUT.
  • 5. ELECTRONIC MAIL (EMAIL) ATAU DALAM BAHASA INDONESIA DISEBUT SURAT ELEKTRONIK ADALAH APLIKASI YANG MEMUNGKINKAN PARA PENGGUNA INTERNET UNTUK SALING BERKIRIM SURAT/PESAN MELALUI INTERNET. PARA PENGGUNA SUREL MEMILIKI SEBUAH KOTAK SURAT (MAILBOX) ELEKTRONIK YANG TERSIMPAN DALAM SUATU MAIL SERVER. 1. SUREL.
  • 6. 2. E-BANKING ELECTRONIC BANKING ATAU E-BANKING DAPAT DIARTIKAN SEBAGAI AKTIVITAS PERBANKAN DI INTERNET. LAYANAN INI MEMUNGKINKAN NASABAH SEBUAH BANK DAPAT MELAKUKAN HAMPIR SEMUA JENIS TRANSAKSI PERBANKAN MELALUI INTERNET.
  • 7. 3. E-LEARNING. ISTILAH ELECTRONIC LEARNING (E-LEARNING) MERUPAKAN SEBAGAI SEBUAH BENTUK PENERAPAN TEKNOLOGI INFORMASI DI BIDANG PENDIDIKAN DALAM BENTUK SEKOLAH SECARA VIRTUAL (MAYA). DALAM TEKNOLOGI E- LEARNING, SEMUA PROSES BELAJAR-MENGAJAR YANG BIASA DITEMUI DALAM SEBUAH RUANG KELAS ATAU TATAP MUKA SECARA LANGSUNG, DILAKUKAN SECARA LIVE ATAU ONLINE NAMUN VIRTUAL.
  • 8. 4. E-COMMERCE. E-COMMERCE ADALAH AKTIVITAS PENJUALAN, PEMBELIAN, PEMASARAN PRODUK (BARANG DAN JASA), DENGAN MEMANFAATKAN JARINGAN TELEKOMUNIKASI SEPERTI INTERNET DAN JARINGAN KOMPUTER. E-COMMERCE DAPAT MENJADI AKTIVITAS TRANSAKSI JUAL-BELI BARANG DAN JASA BAIK DALAM BENTUK BARANG ISIK MAUPUN NONISIK.
  • 9. 5. E-GOVERNMENT E-GOVERNMENT ATAU E-GOVT ADA LAH SUATU UPAYA UNTUK MENGEMBANGKAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN YANG BERBASIS ELEKTRONIK. PENATAAN SISTEM MANAJEMEN DAN PROSES KERJA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH (EKSEKUTIF) YANG DIOPTIMALKAN DENGAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.
  • 10. B. KONEKSI INTERNET INTERNET ADALAH JARINGAN KOMPUTER GLOBAL YANG MAMPU MENGHUBUNGKAN KOMPUTER DI BERBAGAI BELAHAN DUNIA. KETIKA KITA INGIN MENGHUBUNGKAN PERANTI KITA DENGAN INTERNET, ADA BERBAGAI CARA ATAU TEKNOLOGI YANG DAPAT KITA GUNAKAN. DIANTARA TEKNOLOGI YANG SERING KITA JUMPAI ADALAH MENGHUBUNGKAN PERANTI KITA DENGAN TEKNOLOGI TANPA KABEL YANG SERING DISEBUT WI-FI ATAU WIRELESS LAN.
  • 11. 1. WIRELESS LAN (WI-FI) WIRELESS LAN (WLAN) ADALAH JARINGAN KOMPUTER LOKAL NIRKABEL YANG MENGHUBUNGKAN DUA ATAU LEBIH PERANGKAT MENGGUNAKAN KOMUNIKASI NIRKABEL UNTUK MEMBENTUK JARINGAN AREA LOKAL (LAN) DALAM AREA TERBATAS, SEPERTI RUMAH, SEKOLAH, LABORATORIUM KOMPUTER, KAMPUS, ATAU GEDUNG KANTOR. WLAN SAAT INI BANYAK DIGUNAKAN DI RUMAH, DI HOTEL, DAN AREA KOMERSIAL LAIN KARENA KEMUDAHAN INSTALASI DAN PENGGUNAANNYA.
  • 12. 2. TETHERING TETHERING ATAU PHONE-AS-MODEM (PAM) ADALAH BERBAGI KONEKSI INTERNET PERANGKAT SELULER (SMARTPHONE, TABLET, DAN LAINNYA) DENGAN KOMPUTER/ PERANGKAT SELULER LAIN. TETHERING AKAN MEMBUAT PERANGKAT SELULER KITA BERPERAN SEBAGAI MODEM (MODULATOR DEMODULATOR). MODEM ADALAH ALAT YANG MAMPU MENJADI MEDIA TRANSIMISI ATAU SALURAN UNTUK DAPAT BERKOMUNIKASI DENGAN PERANGKAT LAIN, DALAM HAL INI MODEM AKAN MENJADI MEDIA TRANSMISI SEHINGGA PERANGKAT LAIN DAPAT TERHUBUNG DENGAN INTERNET.
  • 13. 15 April 2020 SENTRA ZAMRUD | RAPAT TERBUKA Terimakasih I RT