SlideShare a Scribd company logo
Dunia Tanpa Teknologi?
Tugas MK:Mobile Technology(Dosen : ErlangaS.kom.,M.kom)
Nico Susanto:
Nico.13411002@student.ubl.ac.id
A. Pendahuluan
Mobile technology atau teknologi mobile adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan berbagai macam
tipe dari teknologi komunikasi selular. Teknologi mobile ini telah berkembang dengan sangat pesat pada
beberapa tahun terakhir. Sejak awal dari millennium ini, sebuah perangkat mobile sudah berubah dari pager 2
arah yang simple menjadi telefon selular, sistem navigasi GPS, web browser, client Instant Messenger dan video
game genggam. Banyak ahli yang mengatakan bahwa tekn0logi komputer dimasa yang akan datang bertumpu
pada teknologi mobile.
Sejalan dengan kemajuan zaman , teknologi komunikasi juga mengalami perkembangan yang sangat
pesat. Terutama teknologi komunikasi bergerak atau biasa disebut dengan Mobile Communication
Technology.Hal ini dapat dilihat dari banyaknya pengguna telepon selular.Perkembangan teknologi
selular saat ini dapat melakukan akses internet.Hinggal Juli, jumlah pengguna internet bergerak di
Indonesia diperkirakan mencapai 40 juta atau sekitar 10,5 persen dari pelanggan layanan selular
(Republika.co.id, 2010).Hal ini membuat Indonesia menjadi Negara terkonsumtif Internet ke lima Se-
Asia.
B. Fenomena Technology saat ini
Membicarakan teknologi memang seakan tidak ada habisnya. Setiap hitungan waktu yang singkat
selalu ada variasi teknologi baru yang bermunculan, dengan berbagai tipe dan manfaat. Di tahun 2015
ini tentunya terdapat beberapa teknologi yang mulai menjadi pusat perhatian dan beberapa teknologi
yang masih dalam tahap pengembangan namun memiliki daya potensi yang tinggi.Beberapa teknologi
yang akan hadir di tahun 2015 :
1. Uang elektronik dan dompet digital
Konsep mobile payment telah berkembang dengan luas sejak beberapa tahun ini seiring populernya e-
commerce. Keberadaan dompet digital pun secara otomatis akan berkembang pesat dan
mempengaruhi berbagai aspek kehidupan manusia, baik individu atau badan usaha. Saat ini saja,
sudah banyak startup dan pemain dunia teknologi raksasa yang mengaplikasikan pembayaran mobile
dan dompet digital di aplikasi buatan mereka.
Salah satunya adalah kelahiran konsep mobile payment seperti Apple Pay yang dikombinasikan
dengan teknologi NFC (Near Field Communication) yang ada di perangkat mobile diprediksi
akan booming di tahun 2015.
2. Robot humanis
Dikutip dari detik, menurut Profesor Julie A. Shah yang memimpin proyek robotika di MIT, terjadi
peningkatan yang cukup signifikan terhadap masa depan ‘cerah’ dari robot. Hal ini lah yang membuat
produksi robot akan meningkat pesat tahun 2015.
3. Teknologi nano
Perkembangan teknologi nano juga tidak kalah cerah di tahun 2015. Berbagai benda disekitar kita,
misalnya kain dan bahan konstruksi bangunan dapat dibuat dari teknologi nano untuk meningkatkan
fungsi dan kekuatannya.Benda-benda baru pun yang terbuat dari teknologi nano pun diprediksi terus
bermunculan di berbagai bidang. Tahun ini saja ilmuwan sudah mampu membuat DNA manusia dari
robot-robot ‘nano’ yang segera dikomersilkan tahun depan.Sebelumnya, kita sudah melihat
pemanfaatan teknologi nano di bidang kesehatan seperti ‘sangkar nano’ dari robot super kecil yang
bertugas mengantarkan obat pembunuh sel kanker langsung ke sel kanker itu sendiri.
C. Kesimpulan
Teknologi merupakan sebuah kata yang sangat di butuhkan di kehidupan manusia di dunia ini. Tanpa
teknologi, manusia tidak dapat hidup dan berkembang layaknya makhluk hidup lainnya. Jika dunia
tanpa teknologi cara befikir manusia tidak akan bisa meningkat , dan semua hal yang biasa nya di
kerjakan dengan teknologi akan terasa mudah, akan terasa sulit dikerjakan tanpa teknologi .
D. Daftar Pustaka
http://omahkreatif.co.id/fenomena-teknologi-yang-akan-booming-di-tahun-ini/
http://komunikasi.us/index.php/course/3831-mobile-technology/

More Related Content

What's hot

Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakatDampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakatsymons12
 
Tugas 1 tren teknologi mobile
Tugas 1 tren teknologi mobileTugas 1 tren teknologi mobile
Tugas 1 tren teknologi mobileAndi Zuhaerini
 
1, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, digital ...
1, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, digital ...1, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, digital ...
1, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, digital ...
triwahyunugroho3
 
Xiii, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, digital era, umb, 2019
Xiii, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, digital era, umb, 2019Xiii, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, digital era, umb, 2019
Xiii, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, digital era, umb, 2019
Nurrul Tiara Dinni
 
Perkembangan teknologi dan pengaruhnya dalam kehidupan
Perkembangan teknologi dan pengaruhnya dalam kehidupanPerkembangan teknologi dan pengaruhnya dalam kehidupan
Perkembangan teknologi dan pengaruhnya dalam kehidupan
farah rq
 
Dampak teknologi informasi dan komunikasi bagi prilaku sosial masyarakat
Dampak teknologi informasi dan komunikasi bagi prilaku sosial masyarakatDampak teknologi informasi dan komunikasi bagi prilaku sosial masyarakat
Dampak teknologi informasi dan komunikasi bagi prilaku sosial masyarakatILo Noa'zoro
 
Perkembangan teknologi
Perkembangan teknologiPerkembangan teknologi
Perkembangan teknologiIqbal Amrullah
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
SitiNurAzizahPutriHe
 
dampak negatif perkembangan ilmu teknologi bagi pelajar di Bangka
dampak negatif perkembangan ilmu teknologi bagi pelajar di Bangkadampak negatif perkembangan ilmu teknologi bagi pelajar di Bangka
dampak negatif perkembangan ilmu teknologi bagi pelajar di Bangkamerieayi1992
 
Esai Masyarakat dan teknologi informasi
Esai Masyarakat dan teknologi informasiEsai Masyarakat dan teknologi informasi
Esai Masyarakat dan teknologi informasiIchsan Smith
 
Sistem Telekomunikasi
Sistem TelekomunikasiSistem Telekomunikasi
Sistem Telekomunikasi
nandabening
 
13, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, digital era...
13, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, digital era...13, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, digital era...
13, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, digital era...
MaharaniGustianingty
 
Pengaruh teknologi dalam pembentukan kreatifitas mahasiswa
Pengaruh teknologi dalam pembentukan kreatifitas mahasiswa Pengaruh teknologi dalam pembentukan kreatifitas mahasiswa
Pengaruh teknologi dalam pembentukan kreatifitas mahasiswa Lela Warni
 
Laporan diskusi teknologi dan informasi
Laporan diskusi teknologi dan informasiLaporan diskusi teknologi dan informasi
Laporan diskusi teknologi dan informasiadithpwg
 
Pengaruh Smartphone Terhadap Rutinitas Mahasiswa ilkom part1
Pengaruh Smartphone Terhadap Rutinitas Mahasiswa ilkom part1Pengaruh Smartphone Terhadap Rutinitas Mahasiswa ilkom part1
Pengaruh Smartphone Terhadap Rutinitas Mahasiswa ilkom part1Tajrian Juniardi
 
Dampak perkembangan teknologi informasi
Dampak perkembangan teknologi informasiDampak perkembangan teknologi informasi
Dampak perkembangan teknologi informasi
Aerozed Zedbeua
 

What's hot (18)

Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakatDampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
 
Tugas 1 tren teknologi mobile
Tugas 1 tren teknologi mobileTugas 1 tren teknologi mobile
Tugas 1 tren teknologi mobile
 
1, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, digital ...
1, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, digital ...1, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, digital ...
1, sm, tri wahyu nugroho, prof. dr. hapzi ali, strategic management, digital ...
 
Xiii, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, digital era, umb, 2019
Xiii, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, digital era, umb, 2019Xiii, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, digital era, umb, 2019
Xiii, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, digital era, umb, 2019
 
Perkembangan teknologi dan pengaruhnya dalam kehidupan
Perkembangan teknologi dan pengaruhnya dalam kehidupanPerkembangan teknologi dan pengaruhnya dalam kehidupan
Perkembangan teknologi dan pengaruhnya dalam kehidupan
 
Dampak teknologi informasi dan komunikasi bagi prilaku sosial masyarakat
Dampak teknologi informasi dan komunikasi bagi prilaku sosial masyarakatDampak teknologi informasi dan komunikasi bagi prilaku sosial masyarakat
Dampak teknologi informasi dan komunikasi bagi prilaku sosial masyarakat
 
Perkembangan teknologi
Perkembangan teknologiPerkembangan teknologi
Perkembangan teknologi
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
 
perkembangan IT
perkembangan ITperkembangan IT
perkembangan IT
 
media pembelajaran
media pembelajaranmedia pembelajaran
media pembelajaran
 
dampak negatif perkembangan ilmu teknologi bagi pelajar di Bangka
dampak negatif perkembangan ilmu teknologi bagi pelajar di Bangkadampak negatif perkembangan ilmu teknologi bagi pelajar di Bangka
dampak negatif perkembangan ilmu teknologi bagi pelajar di Bangka
 
Esai Masyarakat dan teknologi informasi
Esai Masyarakat dan teknologi informasiEsai Masyarakat dan teknologi informasi
Esai Masyarakat dan teknologi informasi
 
Sistem Telekomunikasi
Sistem TelekomunikasiSistem Telekomunikasi
Sistem Telekomunikasi
 
13, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, digital era...
13, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, digital era...13, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, digital era...
13, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, digital era...
 
Pengaruh teknologi dalam pembentukan kreatifitas mahasiswa
Pengaruh teknologi dalam pembentukan kreatifitas mahasiswa Pengaruh teknologi dalam pembentukan kreatifitas mahasiswa
Pengaruh teknologi dalam pembentukan kreatifitas mahasiswa
 
Laporan diskusi teknologi dan informasi
Laporan diskusi teknologi dan informasiLaporan diskusi teknologi dan informasi
Laporan diskusi teknologi dan informasi
 
Pengaruh Smartphone Terhadap Rutinitas Mahasiswa ilkom part1
Pengaruh Smartphone Terhadap Rutinitas Mahasiswa ilkom part1Pengaruh Smartphone Terhadap Rutinitas Mahasiswa ilkom part1
Pengaruh Smartphone Terhadap Rutinitas Mahasiswa ilkom part1
 
Dampak perkembangan teknologi informasi
Dampak perkembangan teknologi informasiDampak perkembangan teknologi informasi
Dampak perkembangan teknologi informasi
 

Similar to Dunia tanpa teknologi

Tugas 1 tren teknologi mobile
Tugas 1 tren teknologi mobileTugas 1 tren teknologi mobile
Tugas 1 tren teknologi mobile
Andi Zuhaerini
 
Siberpedia | Panduan Pintar Keamanan Siber
Siberpedia | Panduan Pintar Keamanan SiberSiberpedia | Panduan Pintar Keamanan Siber
Siberpedia | Panduan Pintar Keamanan Siber
Geri Sugiran Abdul Sukur
 
Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012
ICT Watch
 
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]Mahadiputra S
 
Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012
ICT Watch - Indonesia
 
Perkembangan it di indonesia
Perkembangan it di indonesiaPerkembangan it di indonesia
Perkembangan it di indonesiaagusacsus
 
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdfDIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
mkhudaa
 
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdfDIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
mkhudaa
 
Presentasi Mobile Multimedia
Presentasi Mobile MultimediaPresentasi Mobile Multimedia
Presentasi Mobile Multimedia
Made Aditya
 
Final report kebijakan telematika dan pertarungan wacana di era konvergensi m...
Final report kebijakan telematika dan pertarungan wacana di era konvergensi m...Final report kebijakan telematika dan pertarungan wacana di era konvergensi m...
Final report kebijakan telematika dan pertarungan wacana di era konvergensi m...SatuDunia Foundation
 
Dunia dalam sepotong ponsel: teknologi komunikasi, media baru dan implikasinya
Dunia dalam sepotong ponsel: teknologi komunikasi, media baru dan implikasinyaDunia dalam sepotong ponsel: teknologi komunikasi, media baru dan implikasinya
Dunia dalam sepotong ponsel: teknologi komunikasi, media baru dan implikasinya
Khaerul Umam Noer
 
Contoh laporan seminar amikom 2014
Contoh laporan seminar amikom 2014Contoh laporan seminar amikom 2014
Contoh laporan seminar amikom 2014
jarotsusilo
 
IoT
IoTIoT
Internet of things (io t)
Internet of things (io t)Internet of things (io t)
Internet of things (io t)
Ni Wayan Tulus Ristiani
 
Internet of things (io t)
Internet of things (io t)Internet of things (io t)
Internet of things (io t)
Ni Wayan Tulus Ristiani
 
Fintech 2022.pptx
Fintech 2022.pptxFintech 2022.pptx
Fintech 2022.pptx
ssuser2e977c
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
fauziahpustikaw
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
fauziahpustikaw
 
Sustaining a Global Business Strategy IPB University General Lecture Satriyo ...
Sustaining a Global Business Strategy IPB University General Lecture Satriyo ...Sustaining a Global Business Strategy IPB University General Lecture Satriyo ...
Sustaining a Global Business Strategy IPB University General Lecture Satriyo ...
Satriyo Dharmanto
 

Similar to Dunia tanpa teknologi (20)

Tugas 1 tren teknologi mobile
Tugas 1 tren teknologi mobileTugas 1 tren teknologi mobile
Tugas 1 tren teknologi mobile
 
Siberpedia | Panduan Pintar Keamanan Siber
Siberpedia | Panduan Pintar Keamanan SiberSiberpedia | Panduan Pintar Keamanan Siber
Siberpedia | Panduan Pintar Keamanan Siber
 
Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012
 
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
 
Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012
 
Perkembangan it di indonesia
Perkembangan it di indonesiaPerkembangan it di indonesia
Perkembangan it di indonesia
 
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdfDIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
 
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdfDIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
DIGITALISASIINDUSTRIPARIWISATAINDONESIA (2).pdf
 
Presentasi Mobile Multimedia
Presentasi Mobile MultimediaPresentasi Mobile Multimedia
Presentasi Mobile Multimedia
 
Final report kebijakan telematika dan pertarungan wacana di era konvergensi m...
Final report kebijakan telematika dan pertarungan wacana di era konvergensi m...Final report kebijakan telematika dan pertarungan wacana di era konvergensi m...
Final report kebijakan telematika dan pertarungan wacana di era konvergensi m...
 
Dunia dalam sepotong ponsel: teknologi komunikasi, media baru dan implikasinya
Dunia dalam sepotong ponsel: teknologi komunikasi, media baru dan implikasinyaDunia dalam sepotong ponsel: teknologi komunikasi, media baru dan implikasinya
Dunia dalam sepotong ponsel: teknologi komunikasi, media baru dan implikasinya
 
Contoh laporan seminar amikom 2014
Contoh laporan seminar amikom 2014Contoh laporan seminar amikom 2014
Contoh laporan seminar amikom 2014
 
Word ICT
Word ICTWord ICT
Word ICT
 
IoT
IoTIoT
IoT
 
Internet of things (io t)
Internet of things (io t)Internet of things (io t)
Internet of things (io t)
 
Internet of things (io t)
Internet of things (io t)Internet of things (io t)
Internet of things (io t)
 
Fintech 2022.pptx
Fintech 2022.pptxFintech 2022.pptx
Fintech 2022.pptx
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Sustaining a Global Business Strategy IPB University General Lecture Satriyo ...
Sustaining a Global Business Strategy IPB University General Lecture Satriyo ...Sustaining a Global Business Strategy IPB University General Lecture Satriyo ...
Sustaining a Global Business Strategy IPB University General Lecture Satriyo ...
 

Dunia tanpa teknologi

  • 1. Dunia Tanpa Teknologi? Tugas MK:Mobile Technology(Dosen : ErlangaS.kom.,M.kom) Nico Susanto: Nico.13411002@student.ubl.ac.id A. Pendahuluan Mobile technology atau teknologi mobile adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan berbagai macam tipe dari teknologi komunikasi selular. Teknologi mobile ini telah berkembang dengan sangat pesat pada beberapa tahun terakhir. Sejak awal dari millennium ini, sebuah perangkat mobile sudah berubah dari pager 2 arah yang simple menjadi telefon selular, sistem navigasi GPS, web browser, client Instant Messenger dan video game genggam. Banyak ahli yang mengatakan bahwa tekn0logi komputer dimasa yang akan datang bertumpu pada teknologi mobile. Sejalan dengan kemajuan zaman , teknologi komunikasi juga mengalami perkembangan yang sangat pesat. Terutama teknologi komunikasi bergerak atau biasa disebut dengan Mobile Communication Technology.Hal ini dapat dilihat dari banyaknya pengguna telepon selular.Perkembangan teknologi selular saat ini dapat melakukan akses internet.Hinggal Juli, jumlah pengguna internet bergerak di Indonesia diperkirakan mencapai 40 juta atau sekitar 10,5 persen dari pelanggan layanan selular (Republika.co.id, 2010).Hal ini membuat Indonesia menjadi Negara terkonsumtif Internet ke lima Se- Asia. B. Fenomena Technology saat ini Membicarakan teknologi memang seakan tidak ada habisnya. Setiap hitungan waktu yang singkat selalu ada variasi teknologi baru yang bermunculan, dengan berbagai tipe dan manfaat. Di tahun 2015 ini tentunya terdapat beberapa teknologi yang mulai menjadi pusat perhatian dan beberapa teknologi yang masih dalam tahap pengembangan namun memiliki daya potensi yang tinggi.Beberapa teknologi yang akan hadir di tahun 2015 : 1. Uang elektronik dan dompet digital Konsep mobile payment telah berkembang dengan luas sejak beberapa tahun ini seiring populernya e- commerce. Keberadaan dompet digital pun secara otomatis akan berkembang pesat dan mempengaruhi berbagai aspek kehidupan manusia, baik individu atau badan usaha. Saat ini saja,
  • 2. sudah banyak startup dan pemain dunia teknologi raksasa yang mengaplikasikan pembayaran mobile dan dompet digital di aplikasi buatan mereka. Salah satunya adalah kelahiran konsep mobile payment seperti Apple Pay yang dikombinasikan dengan teknologi NFC (Near Field Communication) yang ada di perangkat mobile diprediksi akan booming di tahun 2015. 2. Robot humanis Dikutip dari detik, menurut Profesor Julie A. Shah yang memimpin proyek robotika di MIT, terjadi peningkatan yang cukup signifikan terhadap masa depan ‘cerah’ dari robot. Hal ini lah yang membuat produksi robot akan meningkat pesat tahun 2015.
  • 3. 3. Teknologi nano Perkembangan teknologi nano juga tidak kalah cerah di tahun 2015. Berbagai benda disekitar kita, misalnya kain dan bahan konstruksi bangunan dapat dibuat dari teknologi nano untuk meningkatkan fungsi dan kekuatannya.Benda-benda baru pun yang terbuat dari teknologi nano pun diprediksi terus bermunculan di berbagai bidang. Tahun ini saja ilmuwan sudah mampu membuat DNA manusia dari robot-robot ‘nano’ yang segera dikomersilkan tahun depan.Sebelumnya, kita sudah melihat pemanfaatan teknologi nano di bidang kesehatan seperti ‘sangkar nano’ dari robot super kecil yang bertugas mengantarkan obat pembunuh sel kanker langsung ke sel kanker itu sendiri. C. Kesimpulan Teknologi merupakan sebuah kata yang sangat di butuhkan di kehidupan manusia di dunia ini. Tanpa teknologi, manusia tidak dapat hidup dan berkembang layaknya makhluk hidup lainnya. Jika dunia tanpa teknologi cara befikir manusia tidak akan bisa meningkat , dan semua hal yang biasa nya di kerjakan dengan teknologi akan terasa mudah, akan terasa sulit dikerjakan tanpa teknologi . D. Daftar Pustaka http://omahkreatif.co.id/fenomena-teknologi-yang-akan-booming-di-tahun-ini/ http://komunikasi.us/index.php/course/3831-mobile-technology/