SlideShare a Scribd company logo
Iman Kepada Malaikat
Memangnya Iman kepada 
Malaikat itu apa ? 
Mempercayai, dan membenarkan dalam hati, dan mengucapkan 
dalam lisan, juga mengaplikasikannya dalam perilaku bahwa kita 
yakin Malaikat itu ada, dan merupakan makhluk Allah SWT
Kenapa ? 
Sadarkah kalian, iman kepada malaikat adalah pangkal keimanan kepada wahyu 
yang diturunkan Allah SWT kepada para rasul-Nya. Hal itu disebabkan, Allah SWT 
menurunkan wahyu kepada para rasul-Nya melalui perantara Malaikat Jibril. 
Demikian pula sebaliknya, jika ada orang yang mendustakan keberadaan 
malaikat berarti ia telah mendustakan wahyu dan kitab-kitab Allah SWT dan 
mendustakan risalah para rasul
Memangnya Malaikat itu seperti apa ? 
Tentu bukan seperti yang digambarkan oleh orang orang yang ingin menggoyahkan agama 
kita. BUKAN. Malaikat adalah makhluk Allah yang sangat taat. Sangat sangat taat. Malaikat 
diciptakan dari cahaya, tidak mempunyai hawa nafsu, diciptakan tidak perpasangan, dan 
tentu, diciptakan lebih dahulu daripada kita, manusia.
Nama – nama malaikat 
 Malaikat Jibril 
 Malaikat Mikail 
 Malaikat Israfil 
 Malaikat Izrail 
 Malaikat Mungkar dan Nakir 
 Malaikat Rakib dan Atid 
 Malaikat Malik 
 Malaikat Ridwan
JIBRIL 
Nama lainnya adalah Rūhul-Amin dan Ruhul-Qudus. Tugasnya adalah menyampaikan 
wahyu kepada para nabi dan rasul. Hal itu dijelaskan Allah Swt dalam QS Asy-Syu’ara ayat 
193-195 : 
“Dia dibawa turun oleh Ar-Ruh Al-Amin (Jibril), ke dalam hatimu (Muhammad) agar kamu 
menjadi salah seorang di antara orang-orang yang memberi peringatan, dengan bahasa 
Arab yang jelas.”
Mikail 
Tugasnya adalah mengurusi kesejahteraan makhluk hidup. Misalnya, menurunkan dan 
mengalirkan hujan ke wilayah-wilayah yang diperintahkan Allah Swt., serta mengatur angin 
dan awan. Tidak ada setetes air pun yang turun dari langit, kecuali pada saat itu ada 
malaikat yang menentukan tempat menetesnya di muka bumi ini. 
QS Al-Baqarah ayat 98 Allah SWT berfirman “Barang siapa yang menjadi musuh Allah, 
malaikat-malaikat-Nya, rasul-rasul-Nya, Jibril dan Mikail, Maka Sesungguhnya Allah adalah 
musuh orang-orang kafir.”
Israfil 
Tugasnya adalah meniup sangkakala (trompet) yang menandai datangnya hari kiamat. 
Tiupan untuk mematikan seluruh makhluk, dan membangkitkan umat manusia untuk 
menghadap sang pencipta. Allah Swt. berfirman dalam Al-Qur’an Surah Yasin Ayat 51 “Dan 
ditiuplah sangkalala*, Maka tiba-tiba mereka keluar dengan segera dari kuburnya (menuju) 
kepada Tuhan mereka.”
Izrail 
 Tugasnya adalah mencabut nyawa manusia dan semua makhluk hidup lainnya. Allah 
Swt. berfirman dalam Al-Qur’an Sura An-Nahl Ayat 31, “(yaitu) orang-orang yang 
diwafatkan dalam Keadaan baik* oleh Para Malaikat dengan mengatakan (kepada 
mereka): “aSalaamun’alaikum**, masuklah kamu ke dalam syurga itu disebabkan apa 
yang telah kamu kerjakan”.
Munkar dan Nakir 
Munkar dan Nakir adalah dua malaikat yang menanyai manusia di alam kubur. Rasulullah 
bersabda dalam sebuah hadis berikut ini, “Sesungguhnya seorang hamba (yang meninggal) 
apabila telah diletakan di dalam kubur, dia mendengar suara sendal para pengantarnya 
yang pulang. Kemudian datanglah kepadanya dua orang malaikat. Mereka 
mendudukannya dan bertanya kepadanya (yang meninggal) “Bagaimana pendapatmu 
tentang orang ini (Muhammad) ?” Sesungguhnya orang mukmin akan menjawab, “Aku 
bersaksi bahwa dia adalah hamba Allah dan rasul-Nya.” Kemudian dikatakan kepadanya, 
“Lihat tempatmu di neraka, sesungguhnya Allah telah menggantikan buat kamu tempat di 
surga.” Maka ia melihat keduanya (surga dan neraka).” (HR. Bukhari dan Muslim)
Rakib dan Atid 
Dua malaikat tersebut mempunyai tugas menuliskan amal pekerjaan manusia sehari-hari. 
Pekerjaan baik dicatat oleh Malaikat Rakib yang ada di sebelah kanan manusia dan amal 
buruk dicatat oleh Malaikat Atid yang berada di sebelah kiri manusia. Allah Swt. berfirman 
dalam Al-Qur’an Surah Qaf Ayat 17-18, “ (yaitu) ketika dua orang Malaikat mencatat amal 
perbuatannya, seorang duduk di sebelah kanan dan yang lain duduk di sebelah kiri. Tiada 
suatu ucapanpun yang diucapkannya melainkan ada di dekatnya Malaikat Pengawas yang 
selalu hadir.”
Malik 
Malaikat Malik juga dikenal dengan Malaikat Zabaniyah. Ia bertugas menjaga neraka dan 
memimpin para malaikat penyiksa penghuni neraka. Allah Swt. berfirman dalam Surah Az- 
Zukhruf Ayat 77, “Mereka berseru: “Hai Malik* Biarlah Tuhanmu membunuh Kami saja”. Dia 
menjawab: “Kamu akan tetap tinggal (di neraka ini)”.
Ridwan 
Bertruga menjaga surga sesuai firman Allah SWT dalam QS Az-Zumar : 73 “Lalu seluruh 
malaikat-malaikat itu bersujud semuanya
Lalu hikmahnya apa ? 
Jaditidak sombong, Menanbah keimanan kita kepada Allah SWT, senantiasa bertasbih pada 
Allah, senang menolong orang lain, takut melakukan dosa, dan sebagainya perilaku yang 
baik insyaallah akan selalu menyertai kita.
Kehidupan kita 
Pernahkah kalian mengalami saat tengah digoda habis – habisan untuk melakukan sesuatu 
yang dilarang oleh Allah. Berbuat malas misalnya ? Masih berguling – guling di kasur padahal 
waktu menunjukkan 5 menit lagi adzan ? Atau Pernah curi – curi piker untuk minum kala 
dahaga maucul saat puasa ? Sungguh jika kalian membuang jauh – jauh pikiran itu, 
sesungguhnya kalian telah menunjukkan kalian iman terhadap malaikat. Sesuangguhnya 
tanamkan rasa takut berbuat dosa pada diri kalian. Takut, karena Malaikat selalu berada 
mengiringi kita. Mencatat segala amal perbuatan kita. Apa yang terjadi jika satu amal buruh 
saja bisa membawa kita ke dasar lautan api neraka ? Naudzubillah.. Itulah.. Takutlah pada 
Allah.. Tkutn dirimu untuk berbuat dosa, adalah bentuk iman mu terhadap malaikat Allah.
TERIMA KASIH 
SEMOGA KITA SEMUA SENANTIASA MENJAGA KEIMANAN KITA PADA ALLAH SWT

More Related Content

What's hot

Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
24juni1987
 
Kliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamatKliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamatnizmahmail
 
Materi SMK Kelas X Semester 2 tentang Iman kepada Malaikat
Materi SMK Kelas X Semester 2 tentang Iman kepada MalaikatMateri SMK Kelas X Semester 2 tentang Iman kepada Malaikat
Materi SMK Kelas X Semester 2 tentang Iman kepada Malaikat
Hapipudin
 
Iman kepada malaikat allahppt
Iman kepada malaikat allahpptIman kepada malaikat allahppt
Iman kepada malaikat allahppt
ummatus sa'adah
 
Materi
MateriMateri
Materi
materiumat
 
Makalah Iman kepada malaikat
Makalah Iman kepada malaikatMakalah Iman kepada malaikat
Makalah Iman kepada malaikatFanji Ahadi
 
Presentasi agama tentang malaikat
Presentasi agama tentang malaikatPresentasi agama tentang malaikat
Presentasi agama tentang malaikat
Mellisaayu
 
Iman Kepada Malaikat Allah
Iman Kepada Malaikat AllahIman Kepada Malaikat Allah
Iman Kepada Malaikat Allah
Aminun Asykur
 
Beriman Kepada Malaikat
Beriman Kepada MalaikatBeriman Kepada Malaikat
Beriman Kepada MalaikatE wan
 
dahsyatnya hari Kiamat
dahsyatnya hari Kiamatdahsyatnya hari Kiamat
dahsyatnya hari Kiamat
Rendra Visual
 
Iman Kepada Malaikat Allah SWT
Iman Kepada Malaikat Allah SWTIman Kepada Malaikat Allah SWT
Iman Kepada Malaikat Allah SWT
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Orang2 yg di jamin masuk surga
Orang2 yg di jamin masuk surgaOrang2 yg di jamin masuk surga
Orang2 yg di jamin masuk surga
Helmon Chan
 
Media pembelajaran iman kepada malaikat
Media pembelajaran iman kepada malaikatMedia pembelajaran iman kepada malaikat
Media pembelajaran iman kepada malaikatTanto Fajrin
 
Pai sifat dan ciri ciri malaikat
Pai   sifat dan ciri ciri malaikatPai   sifat dan ciri ciri malaikat
Pai sifat dan ciri ciri malaikatCha Fitri Annisa
 
tanda tanda kiamat
tanda tanda kiamattanda tanda kiamat
tanda tanda kiamat
Eriathul
 
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupankuBab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Yuniatun Dwi Nurriskah
 
Makalah Imam Kepada Hari Akhir
Makalah Imam Kepada Hari AkhirMakalah Imam Kepada Hari Akhir
Makalah Imam Kepada Hari AkhirFirdika Arini
 

What's hot (20)

Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
 
Kliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamatKliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamat
 
Materi SMK Kelas X Semester 2 tentang Iman kepada Malaikat
Materi SMK Kelas X Semester 2 tentang Iman kepada MalaikatMateri SMK Kelas X Semester 2 tentang Iman kepada Malaikat
Materi SMK Kelas X Semester 2 tentang Iman kepada Malaikat
 
Iman kepada malaikat allahppt
Iman kepada malaikat allahpptIman kepada malaikat allahppt
Iman kepada malaikat allahppt
 
Materi
MateriMateri
Materi
 
Makalah Iman kepada malaikat
Makalah Iman kepada malaikatMakalah Iman kepada malaikat
Makalah Iman kepada malaikat
 
Presentasi agama tentang malaikat
Presentasi agama tentang malaikatPresentasi agama tentang malaikat
Presentasi agama tentang malaikat
 
Iman Kepada Malaikat Allah
Iman Kepada Malaikat AllahIman Kepada Malaikat Allah
Iman Kepada Malaikat Allah
 
Beriman Kepada Malaikat
Beriman Kepada MalaikatBeriman Kepada Malaikat
Beriman Kepada Malaikat
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
 
dahsyatnya hari Kiamat
dahsyatnya hari Kiamatdahsyatnya hari Kiamat
dahsyatnya hari Kiamat
 
Iman Kepada Malaikat Allah SWT
Iman Kepada Malaikat Allah SWTIman Kepada Malaikat Allah SWT
Iman Kepada Malaikat Allah SWT
 
Orang2 yg di jamin masuk surga
Orang2 yg di jamin masuk surgaOrang2 yg di jamin masuk surga
Orang2 yg di jamin masuk surga
 
Media pembelajaran iman kepada malaikat
Media pembelajaran iman kepada malaikatMedia pembelajaran iman kepada malaikat
Media pembelajaran iman kepada malaikat
 
Pai sifat dan ciri ciri malaikat
Pai   sifat dan ciri ciri malaikatPai   sifat dan ciri ciri malaikat
Pai sifat dan ciri ciri malaikat
 
tanda tanda kiamat
tanda tanda kiamattanda tanda kiamat
tanda tanda kiamat
 
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupankuBab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
Bab 7 menghadirkan malaikat dlm kehidupanku
 
Makalah Imam Kepada Hari Akhir
Makalah Imam Kepada Hari AkhirMakalah Imam Kepada Hari Akhir
Makalah Imam Kepada Hari Akhir
 
Makalah Studi Islam
Makalah Studi IslamMakalah Studi Islam
Makalah Studi Islam
 
Ringkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhir
Ringkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhirRingkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhir
Ringkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhir
 

Similar to Iman kepada malaikat

IMAN KEPADA MALAIKAT.KELAS 7 SEMESTER 2pdf
IMAN KEPADA MALAIKAT.KELAS 7 SEMESTER 2pdfIMAN KEPADA MALAIKAT.KELAS 7 SEMESTER 2pdf
IMAN KEPADA MALAIKAT.KELAS 7 SEMESTER 2pdf
Faizin El-Nur
 
Pai kelas 7. bab 11. iman kepada malaikat
Pai kelas 7. bab 11. iman kepada malaikatPai kelas 7. bab 11. iman kepada malaikat
Pai kelas 7. bab 11. iman kepada malaikat
Faizin El-Nur
 
Ppt beriman kepada malaikat
Ppt beriman kepada malaikatPpt beriman kepada malaikat
Ppt beriman kepada malaikat
materiumat
 
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swtCara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
ekaprabu
 
Babvii 161207044742
Babvii 161207044742Babvii 161207044742
Babvii 161207044742
NoviShinta
 
Bab vii
Bab viiBab vii
Bab vii
FaridAtoz
 
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
dcatedralinoaraujo
 
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Rizky36192
 
Iman-kepada-Malaikat.pptx
Iman-kepada-Malaikat.pptxIman-kepada-Malaikat.pptx
Iman-kepada-Malaikat.pptx
MayliaBicerdi3
 
Beriman kepada malaikat edited 2
Beriman kepada malaikat edited 2Beriman kepada malaikat edited 2
Beriman kepada malaikat edited 2Ay Ay
 
Malaikat jibril
Malaikat jibrilMalaikat jibril
Malaikat jibril
BudiSafarianto2
 
Presentation Study Keislaman
Presentation Study KeislamanPresentation Study Keislaman
Presentation Study Keislamanyannies
 
Pel. 13 unit 2 tugas tugas malaikat
Pel. 13 unit 2 tugas tugas malaikatPel. 13 unit 2 tugas tugas malaikat
Pel. 13 unit 2 tugas tugas malaikatZuraihi Razali
 
BAB 7 Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.
BAB 7 Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.BAB 7 Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.
BAB 7 Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.
RizkyJuliana1
 
Ppt uts penkom
Ppt uts penkomPpt uts penkom
Ppt uts penkom
awalsepta84
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
Aguatina Maulina
 
Islamic Ruqyah Centre
Islamic Ruqyah CentreIslamic Ruqyah Centre
Islamic Ruqyah Centre
Paparazi Sarawak
 
Malaikat
MalaikatMalaikat
Malaikat
Illiyin Studio
 

Similar to Iman kepada malaikat (20)

IMAN KEPADA MALAIKAT.KELAS 7 SEMESTER 2pdf
IMAN KEPADA MALAIKAT.KELAS 7 SEMESTER 2pdfIMAN KEPADA MALAIKAT.KELAS 7 SEMESTER 2pdf
IMAN KEPADA MALAIKAT.KELAS 7 SEMESTER 2pdf
 
Pai kelas 7. bab 11. iman kepada malaikat
Pai kelas 7. bab 11. iman kepada malaikatPai kelas 7. bab 11. iman kepada malaikat
Pai kelas 7. bab 11. iman kepada malaikat
 
Ppt beriman kepada malaikat
Ppt beriman kepada malaikatPpt beriman kepada malaikat
Ppt beriman kepada malaikat
 
Bilangan malaikat
Bilangan malaikatBilangan malaikat
Bilangan malaikat
 
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swtCara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
Cara meneladani sifat sifat malaikat allah swt
 
Babvii 161207044742
Babvii 161207044742Babvii 161207044742
Babvii 161207044742
 
Bab vii
Bab viiBab vii
Bab vii
 
Bab 10 Iman Kepada Malaikat
Bab 10 Iman Kepada MalaikatBab 10 Iman Kepada Malaikat
Bab 10 Iman Kepada Malaikat
 
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
 
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
 
Iman-kepada-Malaikat.pptx
Iman-kepada-Malaikat.pptxIman-kepada-Malaikat.pptx
Iman-kepada-Malaikat.pptx
 
Beriman kepada malaikat edited 2
Beriman kepada malaikat edited 2Beriman kepada malaikat edited 2
Beriman kepada malaikat edited 2
 
Malaikat jibril
Malaikat jibrilMalaikat jibril
Malaikat jibril
 
Presentation Study Keislaman
Presentation Study KeislamanPresentation Study Keislaman
Presentation Study Keislaman
 
Pel. 13 unit 2 tugas tugas malaikat
Pel. 13 unit 2 tugas tugas malaikatPel. 13 unit 2 tugas tugas malaikat
Pel. 13 unit 2 tugas tugas malaikat
 
BAB 7 Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.
BAB 7 Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.BAB 7 Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.
BAB 7 Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.
 
Ppt uts penkom
Ppt uts penkomPpt uts penkom
Ppt uts penkom
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
 
Islamic Ruqyah Centre
Islamic Ruqyah CentreIslamic Ruqyah Centre
Islamic Ruqyah Centre
 
Malaikat
MalaikatMalaikat
Malaikat
 

Recently uploaded

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 

Iman kepada malaikat

  • 2. Memangnya Iman kepada Malaikat itu apa ? Mempercayai, dan membenarkan dalam hati, dan mengucapkan dalam lisan, juga mengaplikasikannya dalam perilaku bahwa kita yakin Malaikat itu ada, dan merupakan makhluk Allah SWT
  • 3. Kenapa ? Sadarkah kalian, iman kepada malaikat adalah pangkal keimanan kepada wahyu yang diturunkan Allah SWT kepada para rasul-Nya. Hal itu disebabkan, Allah SWT menurunkan wahyu kepada para rasul-Nya melalui perantara Malaikat Jibril. Demikian pula sebaliknya, jika ada orang yang mendustakan keberadaan malaikat berarti ia telah mendustakan wahyu dan kitab-kitab Allah SWT dan mendustakan risalah para rasul
  • 4. Memangnya Malaikat itu seperti apa ? Tentu bukan seperti yang digambarkan oleh orang orang yang ingin menggoyahkan agama kita. BUKAN. Malaikat adalah makhluk Allah yang sangat taat. Sangat sangat taat. Malaikat diciptakan dari cahaya, tidak mempunyai hawa nafsu, diciptakan tidak perpasangan, dan tentu, diciptakan lebih dahulu daripada kita, manusia.
  • 5. Nama – nama malaikat  Malaikat Jibril  Malaikat Mikail  Malaikat Israfil  Malaikat Izrail  Malaikat Mungkar dan Nakir  Malaikat Rakib dan Atid  Malaikat Malik  Malaikat Ridwan
  • 6. JIBRIL Nama lainnya adalah Rūhul-Amin dan Ruhul-Qudus. Tugasnya adalah menyampaikan wahyu kepada para nabi dan rasul. Hal itu dijelaskan Allah Swt dalam QS Asy-Syu’ara ayat 193-195 : “Dia dibawa turun oleh Ar-Ruh Al-Amin (Jibril), ke dalam hatimu (Muhammad) agar kamu menjadi salah seorang di antara orang-orang yang memberi peringatan, dengan bahasa Arab yang jelas.”
  • 7. Mikail Tugasnya adalah mengurusi kesejahteraan makhluk hidup. Misalnya, menurunkan dan mengalirkan hujan ke wilayah-wilayah yang diperintahkan Allah Swt., serta mengatur angin dan awan. Tidak ada setetes air pun yang turun dari langit, kecuali pada saat itu ada malaikat yang menentukan tempat menetesnya di muka bumi ini. QS Al-Baqarah ayat 98 Allah SWT berfirman “Barang siapa yang menjadi musuh Allah, malaikat-malaikat-Nya, rasul-rasul-Nya, Jibril dan Mikail, Maka Sesungguhnya Allah adalah musuh orang-orang kafir.”
  • 8. Israfil Tugasnya adalah meniup sangkakala (trompet) yang menandai datangnya hari kiamat. Tiupan untuk mematikan seluruh makhluk, dan membangkitkan umat manusia untuk menghadap sang pencipta. Allah Swt. berfirman dalam Al-Qur’an Surah Yasin Ayat 51 “Dan ditiuplah sangkalala*, Maka tiba-tiba mereka keluar dengan segera dari kuburnya (menuju) kepada Tuhan mereka.”
  • 9. Izrail  Tugasnya adalah mencabut nyawa manusia dan semua makhluk hidup lainnya. Allah Swt. berfirman dalam Al-Qur’an Sura An-Nahl Ayat 31, “(yaitu) orang-orang yang diwafatkan dalam Keadaan baik* oleh Para Malaikat dengan mengatakan (kepada mereka): “aSalaamun’alaikum**, masuklah kamu ke dalam syurga itu disebabkan apa yang telah kamu kerjakan”.
  • 10. Munkar dan Nakir Munkar dan Nakir adalah dua malaikat yang menanyai manusia di alam kubur. Rasulullah bersabda dalam sebuah hadis berikut ini, “Sesungguhnya seorang hamba (yang meninggal) apabila telah diletakan di dalam kubur, dia mendengar suara sendal para pengantarnya yang pulang. Kemudian datanglah kepadanya dua orang malaikat. Mereka mendudukannya dan bertanya kepadanya (yang meninggal) “Bagaimana pendapatmu tentang orang ini (Muhammad) ?” Sesungguhnya orang mukmin akan menjawab, “Aku bersaksi bahwa dia adalah hamba Allah dan rasul-Nya.” Kemudian dikatakan kepadanya, “Lihat tempatmu di neraka, sesungguhnya Allah telah menggantikan buat kamu tempat di surga.” Maka ia melihat keduanya (surga dan neraka).” (HR. Bukhari dan Muslim)
  • 11. Rakib dan Atid Dua malaikat tersebut mempunyai tugas menuliskan amal pekerjaan manusia sehari-hari. Pekerjaan baik dicatat oleh Malaikat Rakib yang ada di sebelah kanan manusia dan amal buruk dicatat oleh Malaikat Atid yang berada di sebelah kiri manusia. Allah Swt. berfirman dalam Al-Qur’an Surah Qaf Ayat 17-18, “ (yaitu) ketika dua orang Malaikat mencatat amal perbuatannya, seorang duduk di sebelah kanan dan yang lain duduk di sebelah kiri. Tiada suatu ucapanpun yang diucapkannya melainkan ada di dekatnya Malaikat Pengawas yang selalu hadir.”
  • 12. Malik Malaikat Malik juga dikenal dengan Malaikat Zabaniyah. Ia bertugas menjaga neraka dan memimpin para malaikat penyiksa penghuni neraka. Allah Swt. berfirman dalam Surah Az- Zukhruf Ayat 77, “Mereka berseru: “Hai Malik* Biarlah Tuhanmu membunuh Kami saja”. Dia menjawab: “Kamu akan tetap tinggal (di neraka ini)”.
  • 13. Ridwan Bertruga menjaga surga sesuai firman Allah SWT dalam QS Az-Zumar : 73 “Lalu seluruh malaikat-malaikat itu bersujud semuanya
  • 14. Lalu hikmahnya apa ? Jaditidak sombong, Menanbah keimanan kita kepada Allah SWT, senantiasa bertasbih pada Allah, senang menolong orang lain, takut melakukan dosa, dan sebagainya perilaku yang baik insyaallah akan selalu menyertai kita.
  • 15. Kehidupan kita Pernahkah kalian mengalami saat tengah digoda habis – habisan untuk melakukan sesuatu yang dilarang oleh Allah. Berbuat malas misalnya ? Masih berguling – guling di kasur padahal waktu menunjukkan 5 menit lagi adzan ? Atau Pernah curi – curi piker untuk minum kala dahaga maucul saat puasa ? Sungguh jika kalian membuang jauh – jauh pikiran itu, sesungguhnya kalian telah menunjukkan kalian iman terhadap malaikat. Sesuangguhnya tanamkan rasa takut berbuat dosa pada diri kalian. Takut, karena Malaikat selalu berada mengiringi kita. Mencatat segala amal perbuatan kita. Apa yang terjadi jika satu amal buruh saja bisa membawa kita ke dasar lautan api neraka ? Naudzubillah.. Itulah.. Takutlah pada Allah.. Tkutn dirimu untuk berbuat dosa, adalah bentuk iman mu terhadap malaikat Allah.
  • 16. TERIMA KASIH SEMOGA KITA SEMUA SENANTIASA MENJAGA KEIMANAN KITA PADA ALLAH SWT