SlideShare a Scribd company logo
IMPLEMENTAS
I KURIKULUM
MERDEKA
OLEH
W
ARSONO,S.Pd.M.Si
Didiklah Anak Sesuai Zamannya
"Ajarilahanak-anakmusesuaidenganzamannya,karenamerekahidupdizaman
merekabukanpadazamanmu. Sesungguhnya merekadiciptakan untukzamannya,
sedangkan kalian diciptakan untukzamankalian".
Artinya,ilmu itu bersifatdinamis dantidak tetap, keberadaannya menyesuaikan
dengan kondisi sekarang dankehidupan masadepan.
Ki Hajar Dewantara
Perlulah anak-anak (taman siswa) kita dekatkan hidupnya kepada penghidupan
rakyat, agar supaya mereka tidak hanya memiliki “pengetahuan “ saja tentang
hidup rakayatnya,
Aka tetapi juga dapat mengalaminya sendiri dan
Kemudian hidup berpisahan dengan rakyatnya.
MULAI DARI DIRI
• Saya akan menampilkan pertanyaan pada sesi kali ini, Bapak/Ibu silakan bisa
menuliskan jawabannya pada Kertas, beberapa perwakilan peserta akan saya
persilakan untuk menyampaikan jawabannya secara langsung
•Sebagai pendidik, selama ini, Apa yang
Bapak/Ibu gunakan sebagai panduan dalam
merencanakan perjalanan belajar murid?
•Menurut Bapak/Ibu apa yang seharusnya
menjadi alasan terhadap berubahnya sebuah
kurikulum
•Dari pengalaman mengajar mana yang lebih
sering terjadi, menyelesaikan materi yang ada
atau mencapai tujuan yang ada di dalam
kurikulum? Jelaskan analisa Bapak/Ibu
Apa itu Kurikulum ?
• Ralph Tyler dalam bukunya “The basic principle of curriculum”,
mengungkapkan setidaknya ada 4 komponen dalam kurikulum yaitu
1.Tujuan 2. Konten 3. Metode/cara 4. Evaluasi Secara umum, komponen-
komponen tersebut diklasifikasikan menjadi 3 hal yang digunakan di beberapa
negara, yaitu; 1. Tujuan pembelajaran/konten
2. Panduan pedagogi
3.Panduan asesmen Kerangka/komponen ini dapat kita gunakan dalam
mendesain kurikulum dan pembelajaran berdasarkan kebutuhan murid
Kurikulum Merdeka
Kurikulum merdeka adalah kurikulum dengan pembelajaran yang beragam.
Kurikulum merdeka berfokus pada konten-konten yang esensial agar peserta
didik memiliki cukup waktu untuk mendalami konsep dan menguatkan
kompetensi
Mengapa kita memerlukan Kurikulum Medeka
Berbagai studi nasional maupun internasional menunjukan bahwa Indonesia
telah mengalami krisis pembelajaran telah cukup lama. Studi-studi tersebut
menunjukan bahwa banyak dari anak-anak Indonesia yang tidak mampu
memahami bacaan sederhana atau menerapkan konsep matematika dasar
Dasar Hukum
• Permendikbudristek No.5 tahun 2022 = Standar SKL
• Permendikbudristek No. 7 Tahun 2022 = Standar Isi
• Permendikbudristek No. 21 Tahun 2022 tentang Standar Penilaian
• Permendikbudristek No. 16 Tahun 2022 tentang Standar Proses
• Kepmendikbudristek No. 262 Tahun 2022 = Pedoman Penerapan Kurikulum
dalam rangka pemulihan pembelajaran (Perubahan drKepmendikbud No 56 Thn
2022)
• Keputusan Kepala BSKAP No. 033/H/KR/2022/Tahun 2022 = Capaian
Pembelajaran (CP)/Perubahan
• Keputusan Kepala BSKAP No. 009/H/KR/ 2022/Tahun 2022 = Dimensi, elemen
dan sub.elemem Profil Pelajar Pancasila pada kurikulum merdeka
Dapat di unduh : https://bit.ly/dasar-hukum-kurikulum-merdeka
Keunggulan Kurikulum Merdeka
1. Lebih Sederhana dan Mendalam= focus pada materi yang esensial
2. Lebih Merdeka= Guru dapat mengajar sesuai tahap capaian dan
perkembangan peserta didik, Sekolah memiliki wewenang untuk
mengembangkan dan mengelola kurikulum dan pembelajaran sesuai
dengan karakteristik satuan Pendidikan dan peserta didik
3. Lebih relevan dan interaktif =pembelajaran melalaui kegiatan projek
Mengapa Kurikulum merdeka dijadikan opsi,
tidak langsung ditetapkan semua sekolah
1. Kemendikbudristek ingin menegaskan bahwa : Sekolah memiliki
kewenangan dan tanggung jawab untuk mengembangkan kurikulum yang
sesuai kebutuhan dan konteks masing-masing sekolah
2. Dengan kebijakan opsi kurikulum Ini, Proses perubahan kurikulum
nasional harapannya dapat terjadi secara lancar dan bertahap
Apa kriteria sekolah yang boleh menerapkan
Kurikulum Merdeka
• Kriteria ada satu, Berminat menerapkan Kurikulum Merdeka untuk
memperbaiki pembelajaran.
• Kepala sekolah diminta mempelajari materi yang dipersiapkan tentang
konsep Kurikulum Merdeka. Selanjutnya , jika setelah mempelajari materi
tersebut sekolah memutuskan untuk mencoba menerapkannya, mereka
diminta untuk mengisi formulir pendaftaran dan sebuah survey singkat.
• Jadi : Prosesnya adalah Pendaftaran dan pendataanbukan seleksi
Struktur Kurikulum SMP/MTs
Struktur Kurikulum SMP/MTs Terdapat pada Fase :
1. FASE D = untuk kelas 7,8 dan 9
Proporsi beban belajar di SMP/MTs
Proporsi beban belajar di SMP/MTs terbagi
menjadi 2
1. Pembelajaran Intrakurikuler
2. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5)
dialokasikan sekiatr 25% beban belajar
pertahun
Alokasi waktu pertahun
(untuk lebih jelas lihat kepmendikbudristek no. 56 th 2022)
MATA PELAJARAN KEG.REGULER/MG PROJECT TOTAL JP/TAHUN
PABP 72 (2) 36 (33%) 108
PPKN 72 (2) 36 (33%) 108
B.INDONESIA 180 (5) 46 (21%) 216
MATEMATIKA 144 (4) 36 (20%) 180
IPA 144 (4) 36 (20%) 180
IPS 108 (3) 36 (25%) 144
BHS,INGGERIS 108 (3) 36 (25%) 144
PJOK 108 (3) 36 (33%) 108
INFORMATIKA 72 (2) 36 (33%) 108
MAPEL PILIHAN 72 (2) 36 (33%) 108
MULOK 72 (2) 36 (33%) 108
JUMLAH 28 (1008) 360 (1368)
Hal-hal Esensial
Kurikulum Merdeka di Jenjang SMP :
1. Penguatan Kompetensi yang mendasar dan pemahaman Holistik
• Pendidikan Seni sebagai mata pelajaran pilihan
• Mata Pelajaran Informatika menjadi mapel wajib
2. Pembelajaran berbasis projek pengutan profil Pancasila dilakukan minimal 3
kali dalam satu tahun pelajaran
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancaisila (P5)
Dimensi Profil Pancasila dibagi 6 :
1. Beriman, bertaqwa kepada tuhan yang Maha esa dan berakhlak mulia
2. Kebehinekaan Global
3. Bergotong royong
4. Mandiri
5. Bernalar Kritis dan
6. Kreatif
Ada 7 tema dalam P5
• .Gaya Hidup Berkelanjutan
• Kearifan Lokal
• Kebhinekaan Global
• Bangunlah Jiwa Raga
• Suara Demokrasi
• Berekayasa dan Bertekhnologi
• Kewirausahaan
Pemerintah daerah dan sekolah dapat mengembangkan tema menjadi topik yang lebih spesifik sesuai denga budaya serta
kondisi daerah dan sekolah
Sekolah diberikan kewenangan untuk menentukan tema yang diambil untuk dikembangkan, baik untuk setiap kelas, angkatan,
maupun fase
Apa Pentingnya Projek Profil Pelajar Pancasila
(P5)
1. Memberi kesempatan kepada peserta didik untuk “Mengalami Pengetahuan”
sebagai proses penguatan karakter sekaligus belajar dari lingkungan sekiatarnya.
2. Peserta didik memiliki kesempatan untuk mempelajari tema-tema atau isu-isu
penting, seperti gaya hidup,budaya, wirausaha,dan teknologi, sehingga murid bisa
aksi nyata dalam menjawab isu-isu tersebut, sesuai dengan tahapan belajar dan
kebutuhannya.
3. Menginspirasi peserta didik untuk memberi konstribusi dan dampak bagi
lingkungan sekitarnya
Manfaat P5 bagi peserta didik
Memperkuat Karakter dan mengembangkan kompetensi sebagai warga dunia yang aktif
Berpartisipasi merencanakan pembelajaran secara aktif dan berkelanjutan
Mengembangkan keterampilan, sikap dan pengetahuan yang dibutuhkan dalam
mengerjakan projek pada periode tertentu
Melatih kemampuanpemecahan masalah dalam beragam situasi belajar
Memperlihatkan tanggung jawab dan kepedulian terhadap isu disekitar mereka sebagai
salah satu bentuk hasil belajar.
Menghargai proses belajar dan bangga dengan hasil pencapaian yang telah diupayakan
secara optimal
( sumber https://linktr.ee/kurikulum_merdeka )
Manfaat P5 bagi Sekolah
Menjadikan sekolah sebagai sebuah ekosistem yang terbuka untuk partisipasi
dan keterlibatan masyarakat
Menjdikan sekolah sebagai organisasi pembelajaran yang berkonstribusi
kepada lingkungan dan komunitas sekitannya.
Manfaat P5 bagi GURU
 Memberi ruang untuk dan waktu untuk peserta didik mengembangkan
kompetensi dan memperkuat karakter dan profil Pancasila.
 Merencanakan proses pembelajaran projek dengan tujuan akhir yang jelas.
 Mengembangkan kompetensi sebagai guru yang terbuka untuk berkolaborasi
dengan guru dari mata pelajaran lain untuk memperkaya hasil pembelajaran.
(sumber https://linktr.ee/kurikulum_merdeka )
Prinsip Pengembangan
Kurikulum Operasional di satuan pendidikan
1. Berpusat pada peserta didik ( Profil Pelajar Pancasila selalu menjadi rujukan
pada semua tahapan dalam menyusun Kurikulum Operasional Sekolah.
2. Kontektual, ( menunjukan kekhasan dan sesuai dengan karakteristik satuan
Pendidikan, konteks social budaya dan lingkungan
3. Esensial yaitu, membuat semua unsur informasi penting/utama yang
dibutuhkan dan gunakan di satuan Pendidikan
4. Akuntabel, dapat dipertanggungjawabkan karena berbasis data dan actual
5. Melibatkan berbagai pemangku kepentingan
Komponen Kurikulum Operasional Satauan
Pendidikan ( KOSP)
Komponen KOSP yang dikembangakan dan digunakan di satauan Pendidikan
terdidri atas :
• Karakteristik Satuan Pendidikan.
• Visi, Misi dan Tujuan Satuan Pendidikan
• Pengorganisasian dan pembelajaran
• Perencanaan Pembelajaran dan ditambah lampiran-lampiran
Catatan : Satuan Pendidikan memiliki keleluasaan untuk menentukan format dan
sistimatika penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan (KOSP)
Capaian Pembelajaran (CP)
• Capaian pembelajaran (CP) adalah Komponen minimum yang harus dicapai peserta
didik untuk setiap mata pelajaran. CP dirancanag mengacu pada SKL dan Standar Isi.
Sebagaimana Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar (KI-KD) dalam Kurikulum 2013
dirancang
• Dalam CP strategi yang semakin dikuatkan, untuk mencapai tujuan tersebut adalah
dengan mengurangi cakupan materi dan perubahan tata cara penyusunan capaian yang
menekankan pada fleksibilitas dalam pembelajaran.
• Perbedaan lain antara KI-KD dalam Kur. 2013 dengan CP dalam Kur. Merdeka adalah
rentang waktu yang dialokasikan untuk mencapaian kompetensi yang ditargetan,
sementara KI-KD ditetapkan pertahun, CP dirancang berdasarkan Fase-Fase.
NB : SMP ada pada Fase D
Perangkat Ajar
Ada tiga Perangkat Ajar yang baru dikembangkan dari kurikulum Merdeka
• Modul Ajar
• Atur Tujuan Pembelajaran (ATP) dan
• Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5)
Modul Ajar
Modul Ajar, merupakan pengembangan dari Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
(RPP) yang dilengkapi dengan panduan yang lebih terperinci, termasuk lembaran
kegaiatan siswa (LKS) dan asesmen untuk mengukur ketercapaian tujuan
pembelajaran.
Dengan menggunakan modul ajar diharapakan proses belajar lebih feksibel, karena
tidak tergantung dengan konten dalam buku teks, kecepatan serta strategi
pembelajaran, juga dapat sesuai dengan kebutuhan peserta didik. Sehingga
diharapakan setiap siswa dapat mencapai kompetensi minimum yang ditargetkan
Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)
Contoh –contoh Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) atau urutan pembelajaran adalah
komponen untuk menyusun silabus. ATP diharapakan dapat membantu satuan
Pendidikan dan pendidik mengmbangkan Langkah-Langkah atau alur pembelajaran
berdasarkan capaian pembelajaran yang telah ditetapkan.
Perangkat ajar didistribusikan melalui platform digital yang dikembangkan
kemendikbudrstek, agar dapat diakses dalam jangka waktu yang cepat. Selaian itu
pengguna perangkat ajar akan juga akan lebih mudah memilih perangkat ajar yang
sesuai dengan kebutuhannya dalam platform tersebut.
NB: Platform perangakat Merdeka mengajarbisa di download di Play store
Dimana Posisi Mata Pelajaran Muatan local dalam
struktur Kurikulum Merdeka
Pelajaran Muatan Lokal dapat dilakukan melalui 3 metode :
1. Mengintegrasikan muatan local ke dalam mata pelajaran yang lain.
2. Mengintegrasikan muatan local ke dalam tema Projek penguatan profil pelajar
Pancasila (P5)
3. Mengembangkan mata pelajaran khusus muatan local yang berdiri senidri
sebagai bagaian dari program intrakurikuler
Apa yang perlu orang tua siapkan, Ketika
satuan Pendidikan anak mereka menerapkan
Kurikulum Merdeka?
• Dukungan dari orang tua, merupakan salah satu kunci kerberhasilan
penerapan kurikulum merdeka
• Orang tua bisa jadi teman dan pendamping belajar bagi anaknya. Memahami
kompetensi yang perlu dicapai anak pada fasenya.
• Orang tua dapat pula mempelajari buku teks yang digunakan dalam
kurikulum merdeka melalui : buku.kemdikbud.go.id
Bagaimana Kurikulum merdeka bisa terus
diterapakan secara berkelanjutan?
Regulasi yang fundamental , misalnya PP no. 57 tahun 2021 tentang Standar
Nasional Pendidikan (SNP).
Dari sisi asesmen kurikulum harus didampingi system penilaian atau
Asesmen yang baik, sebagai Asesmen Nasional (AN)
Dukungan public, menjadi hal krusial lainnya dalam keberkelanjutan
penerapan kurikulum. Dukungan public yang kuat akan sulit mengoyahkan
pergantian kebijakan
Prinsip Pembelajaran
1. Pembelajaran dirancang dengan mempertimbangkan tahap perkembangan dan
tingkat pencapaian peserta didik saat ini, sesuai kebutuhan bealajar. Serta
mencerminkan karakteristik dan perkembangan peserta didik yang beragam
sehingga pembelajaran lebih bermakna dan menyenangkan.
2. Pembelajaran dirancang dan dilaksanakan untuk membangun kapasitas untuk
menjadi pembelajar sepanjang hayat.
3. Proses pembelajaran Mendukung perkembangan kompetensi dan karakter
peserta didik secara holistic
4. Pembelajaran yang relevan yaitu, pembelajaran yang dirancang sesuai konteks,
lingkungan dan budaya peseta didik, serta melibatkan orangtua dalam
komunitas mitra.
5. Pembelajaran beroriantasi pada masa depan yang berkelanjutan
Perinsip Penilaian (Asesmen)
1. Asesmen merupakan bagaian terpadu dari proses pembelajaran, fasilitas
pembelajaran dan penyedian informasi yang holistic, sebagai umpan balik bagi
pendidik, peserta didik dan orang tua.
2. Asesmen dirancang dan dilakukan sesuai dengan fungsi asesmen tersebut.
3. Asesmen dirancang secara adil, proporsional, valid dan dapat dipercaya.
4. Laporan kemajuan belajar dan pencapaian peserta didik bersifat sederhana dan
informatif
5. Hasil Asesmen digunakan oleh peserta didik, pendidik dan orang tua sebagai
bahan refleksi untuk meningkatkan mutu pembelajaran
KURIKULUM MERDEKA, TANPA
KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL
( KKM)
• KKM tidak berlaku pada kurikulum Merdeka. Ketuntasan hasil belajar tidak
lagi diukur dengan KKM.
• Capaian pembelajaran diketahui dengan mengidentifikasi ketercapaian tujuan
belajar. Guru diberikan keleluasaan untuk menentukan kriteria ketercapaian
pembelajaran sesuai tujuan pembelajaran
Pelaporan Kemajuan Belajar
Satuan Pendidikan menyiapkan pelaporan hasil belajar(rapor) peserta didik
Rapor Peserta didik SMP/MTs meliputi komponen, Identitas peserta didik,nama satuan
Pendidikan, kelas, semester, mata pelajaran, nilai, deskripsi, catatan guru, presensi dan
kegiatan ektrakurikuler.
Satuan Pendidikan memiliki keleluasaan untuk menetukan mekanisme dan format
pelaporan hasil belajar kepada orangtua/wali.
Pada SMP/MTs satauan Pendidikan dan pendidik memiliki keleluasaan untuk
menentukan deskripsi dalam menjelaskan makna nilai yang diperoleh oleh peserta didik
Pelaporan hasil belajar disampaikan sekurang kurangnya pada akhir semester
Satuan Pendidikan menyampaikan rapor peserta didik secara berkala melalui e-
rapor/dapodik.
Pada SMP/ MTs satuan Pendidikan memiliki keleluasaan untuk menentukan Kriteria
kenaikan kelas, dengan mempertimbangkan laporan kemajuan belajar, laporan penilaian
P5, portopolio peserta didik,prestasi akademik, non akademik, ektrakurikuler,
penghargaan,dan tingkat kehadiran
Tata cara pendaftaran Kurikulum Merdeka
1. Kunjungi halaman : https://kurikulum.gtk.kemdikbud.go.id
2. Pilih menu “Daftar”
3. Lakukan login menggunakan akun SIMPKB, satuan Pendidikan dan akun
SIMPATIKA untuk kepala Madrasah
4. Kemudian centang kotak pada menu pop up informasi pendaftaran lalu klik ikuti
pembelajaran.
5. Menonton video penjelesan menarik terkait dengan kurikulum merdeka.
6. Klik isi kusioner, lalu ikuti tahap pengisiannya.
7. Untuk sekolah swasta lakukan unduh surat izin Yayasan, lengkapi isian dan tanda
tangan surat izin tersebut, lalu unggah Kembali dalam format pdf.
NB. Batas Akhir pendaftaran mandiri ini tanggal 30 APRIL 2022
PLATFORM MERDEKA MENGAJAR
Platform edukasi yang menjadi teman penggerak untuk guru dalam mewujudkan
pelajar Pancasila dan menunjang guru mengajar, belajar dan berkarya lebih baik.
 yuk, unduh materi Platform Merdeka Mengajar melalui link berikut :
https://bit.ly/materi-PlatformMerdekaMengajar
Dapat juga di download di playstrore, pakai smartphone/ HP android
PERGANTIAN ISTILAH KURIKULUM
2013 KE KURIKULUM MERDEKA
• 1.Prota
• 2. Promes diganti prosem ( program semester )
• 3. Silabus diganti ATP (Alur Tujuan Pembelajaran)
• 4. KI diganti CP ( capaian pembelajaran)
• 5. RPP diganti Modul ajar
• 6. KD diganti TP (tujuan pembelajaran)
• 7. KKM diganti KKTP (Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran)
• 8. IPK diganti IKTP (Indikator Ketercapaian Tujuan Pembelajaran)
• 9. PH diganti Sumatif
• 10. PTS diganti STS (Sumatif Tengah Semester)
• 11. PAS didanti dengan SAS ( Sumatif akhir Semester )
• 12. Indikator soal diganti dengan Indikator Asesmen
SEKIAN
TERIMA KASIH
Lebih sederhana dan
mendalam Lebih merdeka
Lebih relevan dan interaktif

More Related Content

What's hot

1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM ( PPT ).pptx
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM  ( PPT ).pptx1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM  ( PPT ).pptx
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM ( PPT ).pptx
AtepTedi3
 
01 Kurikulum Merdeka dan Perencanaan Pembelajaran.pptx
01 Kurikulum Merdeka dan Perencanaan Pembelajaran.pptx01 Kurikulum Merdeka dan Perencanaan Pembelajaran.pptx
01 Kurikulum Merdeka dan Perencanaan Pembelajaran.pptx
RatnaFitriani15
 
Model-model pengembangan kurikulum
Model-model pengembangan kurikulumModel-model pengembangan kurikulum
Model-model pengembangan kurikulum
Dasrieny Pratiwi
 
KOSP KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN
KOSP KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKANKOSP KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN
KOSP KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN
HijriahSyam1
 
AKSI NYATA PERENCANAAN PEMBELAJARAN SMP.pptx
AKSI NYATA PERENCANAAN PEMBELAJARAN SMP.pptxAKSI NYATA PERENCANAAN PEMBELAJARAN SMP.pptx
AKSI NYATA PERENCANAAN PEMBELAJARAN SMP.pptx
Fitriani Nurfadillah
 
materi capaian pembelajaran.pptx
materi capaian pembelajaran.pptxmateri capaian pembelajaran.pptx
materi capaian pembelajaran.pptx
SinarLombokJava
 
MATERI P5 Batusuki.pptx
MATERI P5 Batusuki.pptxMATERI P5 Batusuki.pptx
MATERI P5 Batusuki.pptx
agus75172
 
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docxLA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
donal31
 
ppt-projek-penguatan-profil-pelajar-pancasila-p5.pptx
ppt-projek-penguatan-profil-pelajar-pancasila-p5.pptxppt-projek-penguatan-profil-pelajar-pancasila-p5.pptx
ppt-projek-penguatan-profil-pelajar-pancasila-p5.pptx
ristina12
 
2 Pengembangan Modul Ajar kurikulum Merdeka_Masykuri 2022.pptx
2 Pengembangan Modul Ajar kurikulum Merdeka_Masykuri 2022.pptx2 Pengembangan Modul Ajar kurikulum Merdeka_Masykuri 2022.pptx
2 Pengembangan Modul Ajar kurikulum Merdeka_Masykuri 2022.pptx
hilmaaulia9
 
Paparan Penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Bagian 1 (1).pptx
Paparan Penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Bagian 1 (1).pptxPaparan Penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Bagian 1 (1).pptx
Paparan Penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Bagian 1 (1).pptx
JeffriIndriyanto2
 
Aksi Nyata Modul 2.pdf
Aksi Nyata Modul 2.pdfAksi Nyata Modul 2.pdf
Aksi Nyata Modul 2.pdf
IsnainiMariyam1
 
PENYUSUNAN KOSP.pptx
PENYUSUNAN KOSP.pptxPENYUSUNAN KOSP.pptx
PENYUSUNAN KOSP.pptx
ZachrihArdiansyah
 
ATP SEJARAH - KELAS X.pdf
ATP SEJARAH - KELAS X.pdfATP SEJARAH - KELAS X.pdf
ATP SEJARAH - KELAS X.pdf
AlfaReza10
 
sosialisasi program sekolah.pptx
sosialisasi program sekolah.pptxsosialisasi program sekolah.pptx
sosialisasi program sekolah.pptx
heripriyanto12
 
PPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptx
PPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptxPPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptx
PPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptx
ACHMADPHILIP1
 
PPT KOSP.pptx
PPT KOSP.pptxPPT KOSP.pptx
PPT KOSP.pptx
DewaAyuPamella
 
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptxPPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
FadyaAnjani
 
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptxMERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
sayyidAbdHalid
 
penyusunan RKT Tahun 2023.pptx
penyusunan RKT Tahun 2023.pptxpenyusunan RKT Tahun 2023.pptx
penyusunan RKT Tahun 2023.pptx
FatoniKhotim2
 

What's hot (20)

1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM ( PPT ).pptx
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM  ( PPT ).pptx1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM  ( PPT ).pptx
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM ( PPT ).pptx
 
01 Kurikulum Merdeka dan Perencanaan Pembelajaran.pptx
01 Kurikulum Merdeka dan Perencanaan Pembelajaran.pptx01 Kurikulum Merdeka dan Perencanaan Pembelajaran.pptx
01 Kurikulum Merdeka dan Perencanaan Pembelajaran.pptx
 
Model-model pengembangan kurikulum
Model-model pengembangan kurikulumModel-model pengembangan kurikulum
Model-model pengembangan kurikulum
 
KOSP KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN
KOSP KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKANKOSP KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN
KOSP KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN
 
AKSI NYATA PERENCANAAN PEMBELAJARAN SMP.pptx
AKSI NYATA PERENCANAAN PEMBELAJARAN SMP.pptxAKSI NYATA PERENCANAAN PEMBELAJARAN SMP.pptx
AKSI NYATA PERENCANAAN PEMBELAJARAN SMP.pptx
 
materi capaian pembelajaran.pptx
materi capaian pembelajaran.pptxmateri capaian pembelajaran.pptx
materi capaian pembelajaran.pptx
 
MATERI P5 Batusuki.pptx
MATERI P5 Batusuki.pptxMATERI P5 Batusuki.pptx
MATERI P5 Batusuki.pptx
 
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docxLA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
LA-Paket-1.1 Kelompok 1.docx
 
ppt-projek-penguatan-profil-pelajar-pancasila-p5.pptx
ppt-projek-penguatan-profil-pelajar-pancasila-p5.pptxppt-projek-penguatan-profil-pelajar-pancasila-p5.pptx
ppt-projek-penguatan-profil-pelajar-pancasila-p5.pptx
 
2 Pengembangan Modul Ajar kurikulum Merdeka_Masykuri 2022.pptx
2 Pengembangan Modul Ajar kurikulum Merdeka_Masykuri 2022.pptx2 Pengembangan Modul Ajar kurikulum Merdeka_Masykuri 2022.pptx
2 Pengembangan Modul Ajar kurikulum Merdeka_Masykuri 2022.pptx
 
Paparan Penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Bagian 1 (1).pptx
Paparan Penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Bagian 1 (1).pptxPaparan Penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Bagian 1 (1).pptx
Paparan Penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Bagian 1 (1).pptx
 
Aksi Nyata Modul 2.pdf
Aksi Nyata Modul 2.pdfAksi Nyata Modul 2.pdf
Aksi Nyata Modul 2.pdf
 
PENYUSUNAN KOSP.pptx
PENYUSUNAN KOSP.pptxPENYUSUNAN KOSP.pptx
PENYUSUNAN KOSP.pptx
 
ATP SEJARAH - KELAS X.pdf
ATP SEJARAH - KELAS X.pdfATP SEJARAH - KELAS X.pdf
ATP SEJARAH - KELAS X.pdf
 
sosialisasi program sekolah.pptx
sosialisasi program sekolah.pptxsosialisasi program sekolah.pptx
sosialisasi program sekolah.pptx
 
PPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptx
PPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptxPPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptx
PPT KOMUNITAS BELAJAR 1 PSP1 LURING.pptx
 
PPT KOSP.pptx
PPT KOSP.pptxPPT KOSP.pptx
PPT KOSP.pptx
 
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptxPPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
 
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptxMERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
MERANCANG PEMBELAJARAN.pptx
 
penyusunan RKT Tahun 2023.pptx
penyusunan RKT Tahun 2023.pptxpenyusunan RKT Tahun 2023.pptx
penyusunan RKT Tahun 2023.pptx
 

Similar to IKM.pptx

implementasikurikulummerdeka.pptx
implementasikurikulummerdeka.pptximplementasikurikulummerdeka.pptx
implementasikurikulummerdeka.pptx
RiriPermala1
 
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130 (1).pptx
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130 (1).pptxpowerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130 (1).pptx
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130 (1).pptx
NiKetutPurnamaSari1
 
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptxPower Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Tesah2
 
implementasikurikulummerdeka.pdf
implementasikurikulummerdeka.pdfimplementasikurikulummerdeka.pdf
implementasikurikulummerdeka.pdf
RiriPermala1
 
PPT WORKSHOP IKM SATAP.pptx
PPT WORKSHOP IKM SATAP.pptxPPT WORKSHOP IKM SATAP.pptx
PPT WORKSHOP IKM SATAP.pptx
WAYANSOMADANA
 
ikm-bahri.ppt
ikm-bahri.pptikm-bahri.ppt
ikm-bahri.ppt
BahriansyahSpd
 
PRESENTASI IKM.pptx
PRESENTASI IKM.pptxPRESENTASI IKM.pptx
PRESENTASI IKM.pptx
YammiDhienNofiarSpd
 
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130.pdf
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130.pdfpowerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130.pdf
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130.pdf
ssuser4f7460
 
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA-SD_SMP_SMA_SMK.pptx
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA-SD_SMP_SMA_SMK.pptxIMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA-SD_SMP_SMA_SMK.pptx
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA-SD_SMP_SMA_SMK.pptx
NitaGustina1
 
IKM.pdf
IKM.pdfIKM.pdf
IKM.pdf
DarmilaVera1
 
Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
Implementasi Kurikulum Merdeka.pdfImplementasi Kurikulum Merdeka.pdf
Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
NurhadiniNurhadini1
 
KURIKULUM MERDEKA SMK JAKARTA TIMUR WILAYAH 1.pptx
KURIKULUM MERDEKA SMK JAKARTA TIMUR WILAYAH 1.pptxKURIKULUM MERDEKA SMK JAKARTA TIMUR WILAYAH 1.pptx
KURIKULUM MERDEKA SMK JAKARTA TIMUR WILAYAH 1.pptx
alex11443
 
Berbagi IKM SMK 1.pptx
Berbagi IKM SMK 1.pptxBerbagi IKM SMK 1.pptx
Berbagi IKM SMK 1.pptx
BektiWidhianto
 
Materi P5.pdf
Materi P5.pdfMateri P5.pdf
Materi P5.pdf
FirmanKarisma3
 
Refleksi Kurikulum Merdeka.pptx
Refleksi Kurikulum Merdeka.pptxRefleksi Kurikulum Merdeka.pptx
Refleksi Kurikulum Merdeka.pptx
HerdiSutantoAdiguna
 
01-Kurikulum Merdeka (PPG).pptx
01-Kurikulum Merdeka (PPG).pptx01-Kurikulum Merdeka (PPG).pptx
01-Kurikulum Merdeka (PPG).pptx
rayyan nafiz
 
Sosialisasi-Kurikulum-Merdeka (1).pptx
Sosialisasi-Kurikulum-Merdeka (1).pptxSosialisasi-Kurikulum-Merdeka (1).pptx
Sosialisasi-Kurikulum-Merdeka (1).pptx
Intan589306
 
perencanaan kurukulum merdeka harus di terapkan di sekolah
perencanaan kurukulum merdeka harus di terapkan di sekolahperencanaan kurukulum merdeka harus di terapkan di sekolah
perencanaan kurukulum merdeka harus di terapkan di sekolah
MuzakkirSyamaun
 
0. Paparan, 17%3A3%3A2022.pptx
0. Paparan, 17%3A3%3A2022.pptx0. Paparan, 17%3A3%3A2022.pptx
0. Paparan, 17%3A3%3A2022.pptx
TsabitaQiyya
 
Implementasi_P5.pptx
Implementasi_P5.pptxImplementasi_P5.pptx
Implementasi_P5.pptx
SyukronRizqi
 

Similar to IKM.pptx (20)

implementasikurikulummerdeka.pptx
implementasikurikulummerdeka.pptximplementasikurikulummerdeka.pptx
implementasikurikulummerdeka.pptx
 
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130 (1).pptx
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130 (1).pptxpowerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130 (1).pptx
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130 (1).pptx
 
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptxPower Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
 
implementasikurikulummerdeka.pdf
implementasikurikulummerdeka.pdfimplementasikurikulummerdeka.pdf
implementasikurikulummerdeka.pdf
 
PPT WORKSHOP IKM SATAP.pptx
PPT WORKSHOP IKM SATAP.pptxPPT WORKSHOP IKM SATAP.pptx
PPT WORKSHOP IKM SATAP.pptx
 
ikm-bahri.ppt
ikm-bahri.pptikm-bahri.ppt
ikm-bahri.ppt
 
PRESENTASI IKM.pptx
PRESENTASI IKM.pptxPRESENTASI IKM.pptx
PRESENTASI IKM.pptx
 
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130.pdf
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130.pdfpowerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130.pdf
powerpointimplementasikurikulummerdeka-220923193831-75d92130.pdf
 
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA-SD_SMP_SMA_SMK.pptx
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA-SD_SMP_SMA_SMK.pptxIMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA-SD_SMP_SMA_SMK.pptx
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA-SD_SMP_SMA_SMK.pptx
 
IKM.pdf
IKM.pdfIKM.pdf
IKM.pdf
 
Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
Implementasi Kurikulum Merdeka.pdfImplementasi Kurikulum Merdeka.pdf
Implementasi Kurikulum Merdeka.pdf
 
KURIKULUM MERDEKA SMK JAKARTA TIMUR WILAYAH 1.pptx
KURIKULUM MERDEKA SMK JAKARTA TIMUR WILAYAH 1.pptxKURIKULUM MERDEKA SMK JAKARTA TIMUR WILAYAH 1.pptx
KURIKULUM MERDEKA SMK JAKARTA TIMUR WILAYAH 1.pptx
 
Berbagi IKM SMK 1.pptx
Berbagi IKM SMK 1.pptxBerbagi IKM SMK 1.pptx
Berbagi IKM SMK 1.pptx
 
Materi P5.pdf
Materi P5.pdfMateri P5.pdf
Materi P5.pdf
 
Refleksi Kurikulum Merdeka.pptx
Refleksi Kurikulum Merdeka.pptxRefleksi Kurikulum Merdeka.pptx
Refleksi Kurikulum Merdeka.pptx
 
01-Kurikulum Merdeka (PPG).pptx
01-Kurikulum Merdeka (PPG).pptx01-Kurikulum Merdeka (PPG).pptx
01-Kurikulum Merdeka (PPG).pptx
 
Sosialisasi-Kurikulum-Merdeka (1).pptx
Sosialisasi-Kurikulum-Merdeka (1).pptxSosialisasi-Kurikulum-Merdeka (1).pptx
Sosialisasi-Kurikulum-Merdeka (1).pptx
 
perencanaan kurukulum merdeka harus di terapkan di sekolah
perencanaan kurukulum merdeka harus di terapkan di sekolahperencanaan kurukulum merdeka harus di terapkan di sekolah
perencanaan kurukulum merdeka harus di terapkan di sekolah
 
0. Paparan, 17%3A3%3A2022.pptx
0. Paparan, 17%3A3%3A2022.pptx0. Paparan, 17%3A3%3A2022.pptx
0. Paparan, 17%3A3%3A2022.pptx
 
Implementasi_P5.pptx
Implementasi_P5.pptxImplementasi_P5.pptx
Implementasi_P5.pptx
 

More from EstyRokhyani1

6. Menyusun TP dan ATP (2).pptx
6. Menyusun TP dan ATP (2).pptx6. Menyusun TP dan ATP (2).pptx
6. Menyusun TP dan ATP (2).pptx
EstyRokhyani1
 
_assesmen-kompetensi-minimum.pdf
_assesmen-kompetensi-minimum.pdf_assesmen-kompetensi-minimum.pdf
_assesmen-kompetensi-minimum.pdf
EstyRokhyani1
 
asesmen-dan-penilaian-pada-kurikulum-merdeka.pdf
asesmen-dan-penilaian-pada-kurikulum-merdeka.pdfasesmen-dan-penilaian-pada-kurikulum-merdeka.pdf
asesmen-dan-penilaian-pada-kurikulum-merdeka.pdf
EstyRokhyani1
 
Asessmen IKM 2023.pdf
Asessmen IKM 2023.pdfAsessmen IKM 2023.pdf
Asessmen IKM 2023.pdf
EstyRokhyani1
 
4_Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
4_Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx4_Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
4_Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
EstyRokhyani1
 
3. INSPIRASI LITERASI (Guru).pptx
3. INSPIRASI LITERASI (Guru).pptx3. INSPIRASI LITERASI (Guru).pptx
3. INSPIRASI LITERASI (Guru).pptx
EstyRokhyani1
 
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
EstyRokhyani1
 
PRESENTASI PPT PEMINATAN SMP.pptx
PRESENTASI PPT PEMINATAN SMP.pptxPRESENTASI PPT PEMINATAN SMP.pptx
PRESENTASI PPT PEMINATAN SMP.pptx
EstyRokhyani1
 
2. Eksplorasi Konsep_KSE.pdf
2. Eksplorasi Konsep_KSE.pdf2. Eksplorasi Konsep_KSE.pdf
2. Eksplorasi Konsep_KSE.pdf
EstyRokhyani1
 
RAPAT STAF BD DIKLAT 27 JAN 2010 REV4.ppt
RAPAT STAF BD DIKLAT 27 JAN 2010 REV4.pptRAPAT STAF BD DIKLAT 27 JAN 2010 REV4.ppt
RAPAT STAF BD DIKLAT 27 JAN 2010 REV4.ppt
EstyRokhyani1
 
PENGELOLAAN KINERJA ASN.ppt
PENGELOLAAN KINERJA ASN.pptPENGELOLAAN KINERJA ASN.ppt
PENGELOLAAN KINERJA ASN.ppt
EstyRokhyani1
 
6. Menyusun TP dan ATP.pptx
6. Menyusun TP dan ATP.pptx6. Menyusun TP dan ATP.pptx
6. Menyusun TP dan ATP.pptx
EstyRokhyani1
 
2. Pengantar Materi Persiapan IKM.pptx
2. Pengantar Materi Persiapan IKM.pptx2. Pengantar Materi Persiapan IKM.pptx
2. Pengantar Materi Persiapan IKM.pptx
EstyRokhyani1
 

More from EstyRokhyani1 (13)

6. Menyusun TP dan ATP (2).pptx
6. Menyusun TP dan ATP (2).pptx6. Menyusun TP dan ATP (2).pptx
6. Menyusun TP dan ATP (2).pptx
 
_assesmen-kompetensi-minimum.pdf
_assesmen-kompetensi-minimum.pdf_assesmen-kompetensi-minimum.pdf
_assesmen-kompetensi-minimum.pdf
 
asesmen-dan-penilaian-pada-kurikulum-merdeka.pdf
asesmen-dan-penilaian-pada-kurikulum-merdeka.pdfasesmen-dan-penilaian-pada-kurikulum-merdeka.pdf
asesmen-dan-penilaian-pada-kurikulum-merdeka.pdf
 
Asessmen IKM 2023.pdf
Asessmen IKM 2023.pdfAsessmen IKM 2023.pdf
Asessmen IKM 2023.pdf
 
4_Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
4_Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx4_Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
4_Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
 
3. INSPIRASI LITERASI (Guru).pptx
3. INSPIRASI LITERASI (Guru).pptx3. INSPIRASI LITERASI (Guru).pptx
3. INSPIRASI LITERASI (Guru).pptx
 
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
 
PRESENTASI PPT PEMINATAN SMP.pptx
PRESENTASI PPT PEMINATAN SMP.pptxPRESENTASI PPT PEMINATAN SMP.pptx
PRESENTASI PPT PEMINATAN SMP.pptx
 
2. Eksplorasi Konsep_KSE.pdf
2. Eksplorasi Konsep_KSE.pdf2. Eksplorasi Konsep_KSE.pdf
2. Eksplorasi Konsep_KSE.pdf
 
RAPAT STAF BD DIKLAT 27 JAN 2010 REV4.ppt
RAPAT STAF BD DIKLAT 27 JAN 2010 REV4.pptRAPAT STAF BD DIKLAT 27 JAN 2010 REV4.ppt
RAPAT STAF BD DIKLAT 27 JAN 2010 REV4.ppt
 
PENGELOLAAN KINERJA ASN.ppt
PENGELOLAAN KINERJA ASN.pptPENGELOLAAN KINERJA ASN.ppt
PENGELOLAAN KINERJA ASN.ppt
 
6. Menyusun TP dan ATP.pptx
6. Menyusun TP dan ATP.pptx6. Menyusun TP dan ATP.pptx
6. Menyusun TP dan ATP.pptx
 
2. Pengantar Materi Persiapan IKM.pptx
2. Pengantar Materi Persiapan IKM.pptx2. Pengantar Materi Persiapan IKM.pptx
2. Pengantar Materi Persiapan IKM.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 

IKM.pptx

  • 2. Didiklah Anak Sesuai Zamannya "Ajarilahanak-anakmusesuaidenganzamannya,karenamerekahidupdizaman merekabukanpadazamanmu. Sesungguhnya merekadiciptakan untukzamannya, sedangkan kalian diciptakan untukzamankalian". Artinya,ilmu itu bersifatdinamis dantidak tetap, keberadaannya menyesuaikan dengan kondisi sekarang dankehidupan masadepan.
  • 3. Ki Hajar Dewantara Perlulah anak-anak (taman siswa) kita dekatkan hidupnya kepada penghidupan rakyat, agar supaya mereka tidak hanya memiliki “pengetahuan “ saja tentang hidup rakayatnya, Aka tetapi juga dapat mengalaminya sendiri dan Kemudian hidup berpisahan dengan rakyatnya.
  • 4. MULAI DARI DIRI • Saya akan menampilkan pertanyaan pada sesi kali ini, Bapak/Ibu silakan bisa menuliskan jawabannya pada Kertas, beberapa perwakilan peserta akan saya persilakan untuk menyampaikan jawabannya secara langsung
  • 5. •Sebagai pendidik, selama ini, Apa yang Bapak/Ibu gunakan sebagai panduan dalam merencanakan perjalanan belajar murid?
  • 6. •Menurut Bapak/Ibu apa yang seharusnya menjadi alasan terhadap berubahnya sebuah kurikulum
  • 7. •Dari pengalaman mengajar mana yang lebih sering terjadi, menyelesaikan materi yang ada atau mencapai tujuan yang ada di dalam kurikulum? Jelaskan analisa Bapak/Ibu
  • 8. Apa itu Kurikulum ? • Ralph Tyler dalam bukunya “The basic principle of curriculum”, mengungkapkan setidaknya ada 4 komponen dalam kurikulum yaitu 1.Tujuan 2. Konten 3. Metode/cara 4. Evaluasi Secara umum, komponen- komponen tersebut diklasifikasikan menjadi 3 hal yang digunakan di beberapa negara, yaitu; 1. Tujuan pembelajaran/konten 2. Panduan pedagogi 3.Panduan asesmen Kerangka/komponen ini dapat kita gunakan dalam mendesain kurikulum dan pembelajaran berdasarkan kebutuhan murid
  • 9. Kurikulum Merdeka Kurikulum merdeka adalah kurikulum dengan pembelajaran yang beragam. Kurikulum merdeka berfokus pada konten-konten yang esensial agar peserta didik memiliki cukup waktu untuk mendalami konsep dan menguatkan kompetensi
  • 10. Mengapa kita memerlukan Kurikulum Medeka Berbagai studi nasional maupun internasional menunjukan bahwa Indonesia telah mengalami krisis pembelajaran telah cukup lama. Studi-studi tersebut menunjukan bahwa banyak dari anak-anak Indonesia yang tidak mampu memahami bacaan sederhana atau menerapkan konsep matematika dasar
  • 11. Dasar Hukum • Permendikbudristek No.5 tahun 2022 = Standar SKL • Permendikbudristek No. 7 Tahun 2022 = Standar Isi • Permendikbudristek No. 21 Tahun 2022 tentang Standar Penilaian • Permendikbudristek No. 16 Tahun 2022 tentang Standar Proses • Kepmendikbudristek No. 262 Tahun 2022 = Pedoman Penerapan Kurikulum dalam rangka pemulihan pembelajaran (Perubahan drKepmendikbud No 56 Thn 2022) • Keputusan Kepala BSKAP No. 033/H/KR/2022/Tahun 2022 = Capaian Pembelajaran (CP)/Perubahan • Keputusan Kepala BSKAP No. 009/H/KR/ 2022/Tahun 2022 = Dimensi, elemen dan sub.elemem Profil Pelajar Pancasila pada kurikulum merdeka Dapat di unduh : https://bit.ly/dasar-hukum-kurikulum-merdeka
  • 12. Keunggulan Kurikulum Merdeka 1. Lebih Sederhana dan Mendalam= focus pada materi yang esensial 2. Lebih Merdeka= Guru dapat mengajar sesuai tahap capaian dan perkembangan peserta didik, Sekolah memiliki wewenang untuk mengembangkan dan mengelola kurikulum dan pembelajaran sesuai dengan karakteristik satuan Pendidikan dan peserta didik 3. Lebih relevan dan interaktif =pembelajaran melalaui kegiatan projek
  • 13. Mengapa Kurikulum merdeka dijadikan opsi, tidak langsung ditetapkan semua sekolah 1. Kemendikbudristek ingin menegaskan bahwa : Sekolah memiliki kewenangan dan tanggung jawab untuk mengembangkan kurikulum yang sesuai kebutuhan dan konteks masing-masing sekolah 2. Dengan kebijakan opsi kurikulum Ini, Proses perubahan kurikulum nasional harapannya dapat terjadi secara lancar dan bertahap
  • 14. Apa kriteria sekolah yang boleh menerapkan Kurikulum Merdeka • Kriteria ada satu, Berminat menerapkan Kurikulum Merdeka untuk memperbaiki pembelajaran. • Kepala sekolah diminta mempelajari materi yang dipersiapkan tentang konsep Kurikulum Merdeka. Selanjutnya , jika setelah mempelajari materi tersebut sekolah memutuskan untuk mencoba menerapkannya, mereka diminta untuk mengisi formulir pendaftaran dan sebuah survey singkat. • Jadi : Prosesnya adalah Pendaftaran dan pendataanbukan seleksi
  • 15. Struktur Kurikulum SMP/MTs Struktur Kurikulum SMP/MTs Terdapat pada Fase : 1. FASE D = untuk kelas 7,8 dan 9
  • 16. Proporsi beban belajar di SMP/MTs Proporsi beban belajar di SMP/MTs terbagi menjadi 2 1. Pembelajaran Intrakurikuler 2. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dialokasikan sekiatr 25% beban belajar pertahun
  • 17. Alokasi waktu pertahun (untuk lebih jelas lihat kepmendikbudristek no. 56 th 2022) MATA PELAJARAN KEG.REGULER/MG PROJECT TOTAL JP/TAHUN PABP 72 (2) 36 (33%) 108 PPKN 72 (2) 36 (33%) 108 B.INDONESIA 180 (5) 46 (21%) 216 MATEMATIKA 144 (4) 36 (20%) 180 IPA 144 (4) 36 (20%) 180 IPS 108 (3) 36 (25%) 144
  • 18. BHS,INGGERIS 108 (3) 36 (25%) 144 PJOK 108 (3) 36 (33%) 108 INFORMATIKA 72 (2) 36 (33%) 108 MAPEL PILIHAN 72 (2) 36 (33%) 108 MULOK 72 (2) 36 (33%) 108 JUMLAH 28 (1008) 360 (1368)
  • 19. Hal-hal Esensial Kurikulum Merdeka di Jenjang SMP : 1. Penguatan Kompetensi yang mendasar dan pemahaman Holistik • Pendidikan Seni sebagai mata pelajaran pilihan • Mata Pelajaran Informatika menjadi mapel wajib 2. Pembelajaran berbasis projek pengutan profil Pancasila dilakukan minimal 3 kali dalam satu tahun pelajaran
  • 20. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancaisila (P5) Dimensi Profil Pancasila dibagi 6 : 1. Beriman, bertaqwa kepada tuhan yang Maha esa dan berakhlak mulia 2. Kebehinekaan Global 3. Bergotong royong 4. Mandiri 5. Bernalar Kritis dan 6. Kreatif
  • 21. Ada 7 tema dalam P5 • .Gaya Hidup Berkelanjutan • Kearifan Lokal • Kebhinekaan Global • Bangunlah Jiwa Raga • Suara Demokrasi • Berekayasa dan Bertekhnologi • Kewirausahaan Pemerintah daerah dan sekolah dapat mengembangkan tema menjadi topik yang lebih spesifik sesuai denga budaya serta kondisi daerah dan sekolah Sekolah diberikan kewenangan untuk menentukan tema yang diambil untuk dikembangkan, baik untuk setiap kelas, angkatan, maupun fase
  • 22. Apa Pentingnya Projek Profil Pelajar Pancasila (P5) 1. Memberi kesempatan kepada peserta didik untuk “Mengalami Pengetahuan” sebagai proses penguatan karakter sekaligus belajar dari lingkungan sekiatarnya. 2. Peserta didik memiliki kesempatan untuk mempelajari tema-tema atau isu-isu penting, seperti gaya hidup,budaya, wirausaha,dan teknologi, sehingga murid bisa aksi nyata dalam menjawab isu-isu tersebut, sesuai dengan tahapan belajar dan kebutuhannya. 3. Menginspirasi peserta didik untuk memberi konstribusi dan dampak bagi lingkungan sekitarnya
  • 23. Manfaat P5 bagi peserta didik Memperkuat Karakter dan mengembangkan kompetensi sebagai warga dunia yang aktif Berpartisipasi merencanakan pembelajaran secara aktif dan berkelanjutan Mengembangkan keterampilan, sikap dan pengetahuan yang dibutuhkan dalam mengerjakan projek pada periode tertentu Melatih kemampuanpemecahan masalah dalam beragam situasi belajar Memperlihatkan tanggung jawab dan kepedulian terhadap isu disekitar mereka sebagai salah satu bentuk hasil belajar. Menghargai proses belajar dan bangga dengan hasil pencapaian yang telah diupayakan secara optimal ( sumber https://linktr.ee/kurikulum_merdeka )
  • 24. Manfaat P5 bagi Sekolah Menjadikan sekolah sebagai sebuah ekosistem yang terbuka untuk partisipasi dan keterlibatan masyarakat Menjdikan sekolah sebagai organisasi pembelajaran yang berkonstribusi kepada lingkungan dan komunitas sekitannya.
  • 25. Manfaat P5 bagi GURU  Memberi ruang untuk dan waktu untuk peserta didik mengembangkan kompetensi dan memperkuat karakter dan profil Pancasila.  Merencanakan proses pembelajaran projek dengan tujuan akhir yang jelas.  Mengembangkan kompetensi sebagai guru yang terbuka untuk berkolaborasi dengan guru dari mata pelajaran lain untuk memperkaya hasil pembelajaran. (sumber https://linktr.ee/kurikulum_merdeka )
  • 26. Prinsip Pengembangan Kurikulum Operasional di satuan pendidikan 1. Berpusat pada peserta didik ( Profil Pelajar Pancasila selalu menjadi rujukan pada semua tahapan dalam menyusun Kurikulum Operasional Sekolah. 2. Kontektual, ( menunjukan kekhasan dan sesuai dengan karakteristik satuan Pendidikan, konteks social budaya dan lingkungan 3. Esensial yaitu, membuat semua unsur informasi penting/utama yang dibutuhkan dan gunakan di satuan Pendidikan 4. Akuntabel, dapat dipertanggungjawabkan karena berbasis data dan actual 5. Melibatkan berbagai pemangku kepentingan
  • 27. Komponen Kurikulum Operasional Satauan Pendidikan ( KOSP) Komponen KOSP yang dikembangakan dan digunakan di satauan Pendidikan terdidri atas : • Karakteristik Satuan Pendidikan. • Visi, Misi dan Tujuan Satuan Pendidikan • Pengorganisasian dan pembelajaran • Perencanaan Pembelajaran dan ditambah lampiran-lampiran Catatan : Satuan Pendidikan memiliki keleluasaan untuk menentukan format dan sistimatika penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan (KOSP)
  • 28. Capaian Pembelajaran (CP) • Capaian pembelajaran (CP) adalah Komponen minimum yang harus dicapai peserta didik untuk setiap mata pelajaran. CP dirancanag mengacu pada SKL dan Standar Isi. Sebagaimana Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar (KI-KD) dalam Kurikulum 2013 dirancang • Dalam CP strategi yang semakin dikuatkan, untuk mencapai tujuan tersebut adalah dengan mengurangi cakupan materi dan perubahan tata cara penyusunan capaian yang menekankan pada fleksibilitas dalam pembelajaran. • Perbedaan lain antara KI-KD dalam Kur. 2013 dengan CP dalam Kur. Merdeka adalah rentang waktu yang dialokasikan untuk mencapaian kompetensi yang ditargetan, sementara KI-KD ditetapkan pertahun, CP dirancang berdasarkan Fase-Fase. NB : SMP ada pada Fase D
  • 29. Perangkat Ajar Ada tiga Perangkat Ajar yang baru dikembangkan dari kurikulum Merdeka • Modul Ajar • Atur Tujuan Pembelajaran (ATP) dan • Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5)
  • 30. Modul Ajar Modul Ajar, merupakan pengembangan dari Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang dilengkapi dengan panduan yang lebih terperinci, termasuk lembaran kegaiatan siswa (LKS) dan asesmen untuk mengukur ketercapaian tujuan pembelajaran. Dengan menggunakan modul ajar diharapakan proses belajar lebih feksibel, karena tidak tergantung dengan konten dalam buku teks, kecepatan serta strategi pembelajaran, juga dapat sesuai dengan kebutuhan peserta didik. Sehingga diharapakan setiap siswa dapat mencapai kompetensi minimum yang ditargetkan
  • 31. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Contoh –contoh Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) atau urutan pembelajaran adalah komponen untuk menyusun silabus. ATP diharapakan dapat membantu satuan Pendidikan dan pendidik mengmbangkan Langkah-Langkah atau alur pembelajaran berdasarkan capaian pembelajaran yang telah ditetapkan. Perangkat ajar didistribusikan melalui platform digital yang dikembangkan kemendikbudrstek, agar dapat diakses dalam jangka waktu yang cepat. Selaian itu pengguna perangkat ajar akan juga akan lebih mudah memilih perangkat ajar yang sesuai dengan kebutuhannya dalam platform tersebut. NB: Platform perangakat Merdeka mengajarbisa di download di Play store
  • 32. Dimana Posisi Mata Pelajaran Muatan local dalam struktur Kurikulum Merdeka Pelajaran Muatan Lokal dapat dilakukan melalui 3 metode : 1. Mengintegrasikan muatan local ke dalam mata pelajaran yang lain. 2. Mengintegrasikan muatan local ke dalam tema Projek penguatan profil pelajar Pancasila (P5) 3. Mengembangkan mata pelajaran khusus muatan local yang berdiri senidri sebagai bagaian dari program intrakurikuler
  • 33. Apa yang perlu orang tua siapkan, Ketika satuan Pendidikan anak mereka menerapkan Kurikulum Merdeka? • Dukungan dari orang tua, merupakan salah satu kunci kerberhasilan penerapan kurikulum merdeka • Orang tua bisa jadi teman dan pendamping belajar bagi anaknya. Memahami kompetensi yang perlu dicapai anak pada fasenya. • Orang tua dapat pula mempelajari buku teks yang digunakan dalam kurikulum merdeka melalui : buku.kemdikbud.go.id
  • 34. Bagaimana Kurikulum merdeka bisa terus diterapakan secara berkelanjutan? Regulasi yang fundamental , misalnya PP no. 57 tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan (SNP). Dari sisi asesmen kurikulum harus didampingi system penilaian atau Asesmen yang baik, sebagai Asesmen Nasional (AN) Dukungan public, menjadi hal krusial lainnya dalam keberkelanjutan penerapan kurikulum. Dukungan public yang kuat akan sulit mengoyahkan pergantian kebijakan
  • 35. Prinsip Pembelajaran 1. Pembelajaran dirancang dengan mempertimbangkan tahap perkembangan dan tingkat pencapaian peserta didik saat ini, sesuai kebutuhan bealajar. Serta mencerminkan karakteristik dan perkembangan peserta didik yang beragam sehingga pembelajaran lebih bermakna dan menyenangkan. 2. Pembelajaran dirancang dan dilaksanakan untuk membangun kapasitas untuk menjadi pembelajar sepanjang hayat. 3. Proses pembelajaran Mendukung perkembangan kompetensi dan karakter peserta didik secara holistic 4. Pembelajaran yang relevan yaitu, pembelajaran yang dirancang sesuai konteks, lingkungan dan budaya peseta didik, serta melibatkan orangtua dalam komunitas mitra. 5. Pembelajaran beroriantasi pada masa depan yang berkelanjutan
  • 36. Perinsip Penilaian (Asesmen) 1. Asesmen merupakan bagaian terpadu dari proses pembelajaran, fasilitas pembelajaran dan penyedian informasi yang holistic, sebagai umpan balik bagi pendidik, peserta didik dan orang tua. 2. Asesmen dirancang dan dilakukan sesuai dengan fungsi asesmen tersebut. 3. Asesmen dirancang secara adil, proporsional, valid dan dapat dipercaya. 4. Laporan kemajuan belajar dan pencapaian peserta didik bersifat sederhana dan informatif 5. Hasil Asesmen digunakan oleh peserta didik, pendidik dan orang tua sebagai bahan refleksi untuk meningkatkan mutu pembelajaran
  • 37. KURIKULUM MERDEKA, TANPA KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL ( KKM) • KKM tidak berlaku pada kurikulum Merdeka. Ketuntasan hasil belajar tidak lagi diukur dengan KKM. • Capaian pembelajaran diketahui dengan mengidentifikasi ketercapaian tujuan belajar. Guru diberikan keleluasaan untuk menentukan kriteria ketercapaian pembelajaran sesuai tujuan pembelajaran
  • 38. Pelaporan Kemajuan Belajar Satuan Pendidikan menyiapkan pelaporan hasil belajar(rapor) peserta didik Rapor Peserta didik SMP/MTs meliputi komponen, Identitas peserta didik,nama satuan Pendidikan, kelas, semester, mata pelajaran, nilai, deskripsi, catatan guru, presensi dan kegiatan ektrakurikuler. Satuan Pendidikan memiliki keleluasaan untuk menetukan mekanisme dan format pelaporan hasil belajar kepada orangtua/wali. Pada SMP/MTs satauan Pendidikan dan pendidik memiliki keleluasaan untuk menentukan deskripsi dalam menjelaskan makna nilai yang diperoleh oleh peserta didik Pelaporan hasil belajar disampaikan sekurang kurangnya pada akhir semester Satuan Pendidikan menyampaikan rapor peserta didik secara berkala melalui e- rapor/dapodik. Pada SMP/ MTs satuan Pendidikan memiliki keleluasaan untuk menentukan Kriteria kenaikan kelas, dengan mempertimbangkan laporan kemajuan belajar, laporan penilaian P5, portopolio peserta didik,prestasi akademik, non akademik, ektrakurikuler, penghargaan,dan tingkat kehadiran
  • 39. Tata cara pendaftaran Kurikulum Merdeka 1. Kunjungi halaman : https://kurikulum.gtk.kemdikbud.go.id 2. Pilih menu “Daftar” 3. Lakukan login menggunakan akun SIMPKB, satuan Pendidikan dan akun SIMPATIKA untuk kepala Madrasah 4. Kemudian centang kotak pada menu pop up informasi pendaftaran lalu klik ikuti pembelajaran. 5. Menonton video penjelesan menarik terkait dengan kurikulum merdeka. 6. Klik isi kusioner, lalu ikuti tahap pengisiannya. 7. Untuk sekolah swasta lakukan unduh surat izin Yayasan, lengkapi isian dan tanda tangan surat izin tersebut, lalu unggah Kembali dalam format pdf. NB. Batas Akhir pendaftaran mandiri ini tanggal 30 APRIL 2022
  • 40. PLATFORM MERDEKA MENGAJAR Platform edukasi yang menjadi teman penggerak untuk guru dalam mewujudkan pelajar Pancasila dan menunjang guru mengajar, belajar dan berkarya lebih baik.  yuk, unduh materi Platform Merdeka Mengajar melalui link berikut : https://bit.ly/materi-PlatformMerdekaMengajar Dapat juga di download di playstrore, pakai smartphone/ HP android
  • 41. PERGANTIAN ISTILAH KURIKULUM 2013 KE KURIKULUM MERDEKA • 1.Prota • 2. Promes diganti prosem ( program semester ) • 3. Silabus diganti ATP (Alur Tujuan Pembelajaran) • 4. KI diganti CP ( capaian pembelajaran) • 5. RPP diganti Modul ajar • 6. KD diganti TP (tujuan pembelajaran) • 7. KKM diganti KKTP (Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran) • 8. IPK diganti IKTP (Indikator Ketercapaian Tujuan Pembelajaran) • 9. PH diganti Sumatif • 10. PTS diganti STS (Sumatif Tengah Semester) • 11. PAS didanti dengan SAS ( Sumatif akhir Semester ) • 12. Indikator soal diganti dengan Indikator Asesmen
  • 42. SEKIAN TERIMA KASIH Lebih sederhana dan mendalam Lebih merdeka Lebih relevan dan interaktif