SlideShare a Scribd company logo
Gamma DistroOLEH-OLEH KHAS MAHASISWA JOGJA
Presented by :
Dede Arifin
Gama Distro adalah konsep distro
khusus pelajar & mahasiswa yang
menawarkan pakaian kualitas distro
dengan harga mahasiswa. Pakaian
yang kami tawarkan adalah kaos
tokoh UGM & Nasional beserta
Quotes-nya untuk mahasiswa dan
kaos kata-kata inspirasi, motivasi,
kritikan dan humor cerdas untuk
mahasiswa. Konsep ini berbeda
dengan distro yang ada di Indonesia
saat ini. Produk Gama Distro akan
dijual di gamadistro.com, di medsos,
di sunmor dan bekerjasama dengan
UKM di universitas yang ada di Jogja
Strength
1. Produk yang berkualitas tinggi
dengan harga murah.
2. Layanan konsumen yang prima.
3. Metode Pemasaran yang unik.
4. Desain yang stylish dan fashionable
5. Sebagai oleh-oleh khas pelajar dan
mahasiswa Jogja.
Weakness
1. Belum memiliki tempat produksi
sendiri.
2. Belum familiar dikalangan
konsumen.
3. Butuh waktu adaptasi supaya
produk diterima konsumen.
Opportunity
1. Belum banyak kompetitor.
2. Segmentasi pasar yang sangat luas.
3. Kemajuan teknologi yang semakin
pesat.
4. setiap tahun selalu ada mahasiswa
baru.
5. membutuhkan daya kreativitas dan
imajinasi yang tinggi.
Threat
1. Perubahan trend fashion yang pesat.
2. harga kain yang fluktuatif.
Rencana kerja
Gama Distro bekerjasama dengan CV.
Amanah Garment untuk memproduksi kaos
Tokoh dan kaos mahasiswa. Gama Distro
mendesain kaosnya lalu CV. Amanah Garment
membuatkan kaosnya (menjahit, menyablon
dll). Tahap awal, Gama Distro menjual
langsung ke konsumen melalui online
(website & Medsos) dan offline (sunmor,
foster, dll). Tahap selanjutnya, Gama distro
akan memiliki konveksi sendiri dan memiliki
gerai/toko di dekat kampus-kampus besar di
Jogja yang tidak hanya menjual kaos, tetapi
kemeja, celana, topi, aksesoris, dll.
Struktur organisasi Gama distro
Dede Arifin
CEO
Julian
COO
M.Nury Nuha
CTO
Rencana anggaran modal usaha dan Rencana arus kas
1. Kaos+ Sablon 60pcs @Rp 40k : Rp. 2,4 Jt
2. Rak baju, Display,dll : Rp. 600k
3. Manequin, Hanger,dll : Rp. 300k
4. Tenda 3x2,5m : Rp 2,5 jt
5. Biaya Promosi & marketing : Rp. 1jt
6. Biaya transpotrasi :Rp 200k
Total Modal : Rp. 7.000.000
Prediksi keuntungan:
Dengan asumsi dalam sehari rata-rata bisa menjual 4 pcs
kaos dengan harga jual per pcs kaos Rp. 70.000 maka
keuntungan 4 pcs kaos x Rp. 30.000 = Rp. 120.000/hari
Maka Pemasukan perbulan:
4 pcs kaos X Rp. 30.000 X 30 Hari = Rp. 3.600.000
Keuntungan= Rp. 3.600.000 - Rp. 2.000.000 (biaya
operasional+ gaji karyawan) = Rp. 1.600.000
Balik modal = Modal Awal : Keuntungan:
Rp. 7.000.000 : Rp 1.600.000 = 4 bulan

More Related Content

Similar to gama distro

PRODUKSI DAN JASA PEMBUATAN BAJU,KAOS,JAKET,JERSEY DLL
PRODUKSI DAN JASA PEMBUATAN BAJU,KAOS,JAKET,JERSEY DLLPRODUKSI DAN JASA PEMBUATAN BAJU,KAOS,JAKET,JERSEY DLL
PRODUKSI DAN JASA PEMBUATAN BAJU,KAOS,JAKET,JERSEY DLL
ahmad_hs
 
Contoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaContoh Proposal usaha
Contoh Proposal usaha
Galuh Musa
 
Usaha distro dan konveksi pakaian jadi
Usaha distro dan konveksi pakaian jadiUsaha distro dan konveksi pakaian jadi
Usaha distro dan konveksi pakaian jadi
ahmad_hs
 

Similar to gama distro (20)

PRODUKSI DAN JASA PEMBUATAN BAJU,KAOS,JAKET,JERSEY DLL
PRODUKSI DAN JASA PEMBUATAN BAJU,KAOS,JAKET,JERSEY DLLPRODUKSI DAN JASA PEMBUATAN BAJU,KAOS,JAKET,JERSEY DLL
PRODUKSI DAN JASA PEMBUATAN BAJU,KAOS,JAKET,JERSEY DLL
 
Pkk bagus aditya
Pkk bagus adityaPkk bagus aditya
Pkk bagus aditya
 
Contoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaContoh Proposal usaha
Contoh Proposal usaha
 
Presentasi.pptx
Presentasi.pptxPresentasi.pptx
Presentasi.pptx
 
Fix plan bisnis
Fix plan bisnisFix plan bisnis
Fix plan bisnis
 
Fix plan bisnis
Fix plan bisnisFix plan bisnis
Fix plan bisnis
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
 
Business Plan / Rencana Bisnis
Business Plan / Rencana BisnisBusiness Plan / Rencana Bisnis
Business Plan / Rencana Bisnis
 
Ppt kwu, muhammad rizan adam
Ppt kwu, muhammad rizan adamPpt kwu, muhammad rizan adam
Ppt kwu, muhammad rizan adam
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis
Contoh Laporan Studi Kelayakan BisnisContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis
 
Proposal usaha
Proposal usahaProposal usaha
Proposal usaha
 
Product planning !!!
Product planning !!!Product planning !!!
Product planning !!!
 
Proposal distro "king denim"
Proposal distro "king denim"Proposal distro "king denim"
Proposal distro "king denim"
 
Proposal distro " king denim"
Proposal distro " king denim" Proposal distro " king denim"
Proposal distro " king denim"
 
Proposal three10 distro
Proposal three10 distroProposal three10 distro
Proposal three10 distro
 
Bab 11_Budaya Konsumen di Era Digital _ Buku *Konsep PEMASARAN DI ERA DIGITA...
Bab 11_Budaya  Konsumen di Era Digital _ Buku *Konsep PEMASARAN DI ERA DIGITA...Bab 11_Budaya  Konsumen di Era Digital _ Buku *Konsep PEMASARAN DI ERA DIGITA...
Bab 11_Budaya Konsumen di Era Digital _ Buku *Konsep PEMASARAN DI ERA DIGITA...
 
Proposal usaha disro
Proposal usaha disroProposal usaha disro
Proposal usaha disro
 
Usaha distro dan konveksi pakaian jadi
Usaha distro dan konveksi pakaian jadiUsaha distro dan konveksi pakaian jadi
Usaha distro dan konveksi pakaian jadi
 
Feasibility study- Studi Kelayakan Bisnis Fashion
Feasibility study- Studi Kelayakan Bisnis FashionFeasibility study- Studi Kelayakan Bisnis Fashion
Feasibility study- Studi Kelayakan Bisnis Fashion
 
Digitalmedia old to new
Digitalmedia old to newDigitalmedia old to new
Digitalmedia old to new
 

Recently uploaded

SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
Alfaiz21
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 

Recently uploaded (18)

Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdekaMateri Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANA
PPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANAPPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANA
PPT METODOLOGI PENELITIAN BISNIS DIGITAL SUTAN MAULANA
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
bab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasi
bab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasibab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasi
bab 4 motivasi dalam matpen perilaku organisasi
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
Materi Pemasaran Internasional dan Pemasaran Global
Materi Pemasaran Internasional dan Pemasaran GlobalMateri Pemasaran Internasional dan Pemasaran Global
Materi Pemasaran Internasional dan Pemasaran Global
 
Sejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya Indonesia
Sejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya IndonesiaSejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya Indonesia
Sejarah dan Keunikan Sritoto Sri Toto dalam Budaya Indonesia
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN IKHSAN MAULANA.pdf
 

gama distro

  • 1. Gamma DistroOLEH-OLEH KHAS MAHASISWA JOGJA Presented by : Dede Arifin
  • 2. Gama Distro adalah konsep distro khusus pelajar & mahasiswa yang menawarkan pakaian kualitas distro dengan harga mahasiswa. Pakaian yang kami tawarkan adalah kaos tokoh UGM & Nasional beserta Quotes-nya untuk mahasiswa dan kaos kata-kata inspirasi, motivasi, kritikan dan humor cerdas untuk mahasiswa. Konsep ini berbeda dengan distro yang ada di Indonesia saat ini. Produk Gama Distro akan dijual di gamadistro.com, di medsos, di sunmor dan bekerjasama dengan UKM di universitas yang ada di Jogja
  • 3. Strength 1. Produk yang berkualitas tinggi dengan harga murah. 2. Layanan konsumen yang prima. 3. Metode Pemasaran yang unik. 4. Desain yang stylish dan fashionable 5. Sebagai oleh-oleh khas pelajar dan mahasiswa Jogja. Weakness 1. Belum memiliki tempat produksi sendiri. 2. Belum familiar dikalangan konsumen. 3. Butuh waktu adaptasi supaya produk diterima konsumen. Opportunity 1. Belum banyak kompetitor. 2. Segmentasi pasar yang sangat luas. 3. Kemajuan teknologi yang semakin pesat. 4. setiap tahun selalu ada mahasiswa baru. 5. membutuhkan daya kreativitas dan imajinasi yang tinggi. Threat 1. Perubahan trend fashion yang pesat. 2. harga kain yang fluktuatif.
  • 4. Rencana kerja Gama Distro bekerjasama dengan CV. Amanah Garment untuk memproduksi kaos Tokoh dan kaos mahasiswa. Gama Distro mendesain kaosnya lalu CV. Amanah Garment membuatkan kaosnya (menjahit, menyablon dll). Tahap awal, Gama Distro menjual langsung ke konsumen melalui online (website & Medsos) dan offline (sunmor, foster, dll). Tahap selanjutnya, Gama distro akan memiliki konveksi sendiri dan memiliki gerai/toko di dekat kampus-kampus besar di Jogja yang tidak hanya menjual kaos, tetapi kemeja, celana, topi, aksesoris, dll. Struktur organisasi Gama distro Dede Arifin CEO Julian COO M.Nury Nuha CTO
  • 5. Rencana anggaran modal usaha dan Rencana arus kas 1. Kaos+ Sablon 60pcs @Rp 40k : Rp. 2,4 Jt 2. Rak baju, Display,dll : Rp. 600k 3. Manequin, Hanger,dll : Rp. 300k 4. Tenda 3x2,5m : Rp 2,5 jt 5. Biaya Promosi & marketing : Rp. 1jt 6. Biaya transpotrasi :Rp 200k Total Modal : Rp. 7.000.000 Prediksi keuntungan: Dengan asumsi dalam sehari rata-rata bisa menjual 4 pcs kaos dengan harga jual per pcs kaos Rp. 70.000 maka keuntungan 4 pcs kaos x Rp. 30.000 = Rp. 120.000/hari Maka Pemasukan perbulan: 4 pcs kaos X Rp. 30.000 X 30 Hari = Rp. 3.600.000 Keuntungan= Rp. 3.600.000 - Rp. 2.000.000 (biaya operasional+ gaji karyawan) = Rp. 1.600.000 Balik modal = Modal Awal : Keuntungan: Rp. 7.000.000 : Rp 1.600.000 = 4 bulan