SlideShare a Scribd company logo
KEPMEN NO. 233 TH 2003
KEPUTUSAN
MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
REPUBLIK INDONESIA
NOMOR : KEP. 233 /MEN/2003
TENTANG
JENIS DAN SIFAT PEKERJAAN
YANG DIJALANKAN SECARA TERUS MENERUS
MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA,
Menimbang : a. bahwa sebagai pelaksanaan Pasal 85 ayat (4) Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003
tentang Ketenagakerjaan, perlu ditetapkan mengenai jenis dan sifat pekerjaan yang
dijalankan secara terus menerus;
b. bahwa untuk itu perlu ditetapkan dengan Keputusan Menteri.
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 3 Tahun 1951 tentang Pernyataan Berlakunya Undang-undang
Pengawasan Perburuhan Tahun 1948 Nomor 23 dari Republik Indonesia untuk Seluruh
Indonesia (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1951 Nomor 4);
2. Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 39, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4279);
3. Keputusan Presiden Nomor 228/M Tahun 2001 tentang Pembentukan Kabinet Gotong
Royong.
Memperhatikan : 1. Pokok-pokok Pikiran Sekretariat Lembaga Kerjasama Tripartit Nasional tanggal 31
Agustus 2003;
2. Kesepakatan Rapat Pleno Lembaga Kerjasama Tripartit Nasional tanggal 25 September
2003;
MEMUTUSKAN :
Menetapkan : KEPUTUSAN MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA
TENTANG JENIS DAN SIFAT PEKERJAAN YANG DIJALANKAN SECARA TERUS
MENERUS.
Pasal 1
Dalam Keputusan Menteri ini yang dimaksud dengan :
1. Pekerjaan yang dijalankan secara terus menerus adalah pekerjaan yang menurut jenis dan sifatnya harus
dilaksanakan atau dijalankan secara terus menerus atau dalam keadaan lain berdasarkan kesepakatan
antara pekerja/buruh dengan pengusaha.
2. Pekerja/buruh adalah setiap orang yang bekerja dengan menerima upah atau imbalan dalam bentuk lain.
3. Perusahaan adalah:
a. setiap bentuk usaha yang berbadan hukum atau tidak, milik orang perseorangan, milik persekutuan,
atau milik badan hukum, baik milik swasta maupun mi
b. usaha-usaha sosial dan usaha-usaha lain yang mempunyai pengurus dan mempekerjakan orang lain
dengan membayar upah atau imbalan dalam bentuk lain.
4. Pengusaha adalah:
a. orang perseorangan, persekutuan, atau badan hukum yang menjalankan suatu perusahaan milik sendiri;
b. orang perseorangan, persekutuan, atau badan hukum yang secara berdiri sendiri menjalankan
perusahaan bukan miliknya;
c. orang perseorangan, persekutuan, atau badan hukum yang berada di Indonesia mewakili perusahaan
sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan b yang berkedudukan di luar wilayah Indonesia.
5. Menteri adalah Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi.
Pasal 2
Pengusaha dapat mempekerjakan pekerja/buruh pada hari libur resmi untuk pekerjaan yang menurut jenis dan
sifatnya harus dilaksanakan dan dijalankan secara terus menerus.
Pasal 3
(1) Pekerjaan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 yakni :
a. pekerjaan di bidang pelayanan jasa kesehatan;
b. pekerjaan di bidang pelayanan jasa transportasi;
c. pekerjaan di bidang jasa perbaikan alat transportasi;
d. pekerjaan di bidang usaha pariwisata;
e. pekerjaan di bidang jasa pos dan telekomunikasi;
f. pekerjaan di bidang penyediaan tenaga listrik, jaringan pelayanan air bersih (PAM), dan penyediaan
bahan bakar minyak dan gas bumi;
g. pekerjaan di usaha swalayan, pusat perbelanjaan, dan sejenisnya;
h. pekerjaan di bidang media masa;
i. pekerjaan di bidang pengamanan;
j. pekerjaan di lembaga konservasi;
k. pekerjaan-pekerjaan yang apabila dihentikan akan mengganggu proses produksi, merusak bahan, dan
termasuk pemeliharaan/perbaikan alat produksi.
(2) Menteri dapat mengubah jenis pekerjaan sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) sesuai dengan
perkembangan.
Pasal 4
Dalam keadaan tertentu pengusaha dapat mempekerjakan pekerja/buruh pada hari libur resmi berdasarkan
kesepakatan antara pekerja/buruh dengan pengusaha.
Pasal 5
Pengusaha yang mempekerjakan pekerja/buruh sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2, Pasal 3 dan Pasal 4 wajib
membayar upah kerja lembur kepada pekerja/buruh.
Pasal 6
Keputusan Menteri ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di Jakarta
pada tanggal 31 Oktober 2003
MENTERI
TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
REPUBLIK INDONESIA,
ttd
JACOB NUWA WEA

More Related Content

Viewers also liked (8)

Steve Woodhouse Animation CV 2017
Steve Woodhouse Animation CV 2017Steve Woodhouse Animation CV 2017
Steve Woodhouse Animation CV 2017
 
The Acropolis Hill (3d representations)
The Acropolis Hill (3d representations)The Acropolis Hill (3d representations)
The Acropolis Hill (3d representations)
 
Spoke Pitch
Spoke PitchSpoke Pitch
Spoke Pitch
 
Ashisdeb analytics new_cv_doc
Ashisdeb analytics new_cv_docAshisdeb analytics new_cv_doc
Ashisdeb analytics new_cv_doc
 
KevinHoffmanResume1-06a
KevinHoffmanResume1-06aKevinHoffmanResume1-06a
KevinHoffmanResume1-06a
 
Dates with a difference - UK Education Guide
Dates with a difference - UK Education GuideDates with a difference - UK Education Guide
Dates with a difference - UK Education Guide
 
Brochure original - PDF
Brochure original - PDFBrochure original - PDF
Brochure original - PDF
 
J.P. Cativiela: Climate-Smart Dairy Webinar
J.P. Cativiela: Climate-Smart Dairy WebinarJ.P. Cativiela: Climate-Smart Dairy Webinar
J.P. Cativiela: Climate-Smart Dairy Webinar
 

Similar to FORUM SDM BALI - KARYAWAN KONTRAK - Kepmen 233

UU Nomor 7 Tahun 1981.pdf
UU Nomor 7 Tahun 1981.pdfUU Nomor 7 Tahun 1981.pdf
UU Nomor 7 Tahun 1981.pdf
sella49
 
Penempatan tki
Penempatan tkiPenempatan tki
Penempatan tki
12717605
 
Perka bkn no 21 th 2013 perum LPPNPI, PT.AP2, PT.AP1
Perka bkn no 21 th 2013 perum LPPNPI, PT.AP2, PT.AP1Perka bkn no 21 th 2013 perum LPPNPI, PT.AP2, PT.AP1
Perka bkn no 21 th 2013 perum LPPNPI, PT.AP2, PT.AP1
Gantawan Rasyid
 
Pp nomor 63_tahun_2009
Pp nomor 63_tahun_2009Pp nomor 63_tahun_2009
Pp nomor 63_tahun_2009
erfne
 
UU Nomor 36 Tahun 2008 perubahan keempat atas undang undang nomor 7 tahun 198...
UU Nomor 36 Tahun 2008 perubahan keempat atas undang undang nomor 7 tahun 198...UU Nomor 36 Tahun 2008 perubahan keempat atas undang undang nomor 7 tahun 198...
UU Nomor 36 Tahun 2008 perubahan keempat atas undang undang nomor 7 tahun 198...
widigdya
 

Similar to FORUM SDM BALI - KARYAWAN KONTRAK - Kepmen 233 (20)

Kepemenaker 1012004
Kepemenaker 1012004Kepemenaker 1012004
Kepemenaker 1012004
 
Uu no. 7 tahun 1981 tentang wlkp
Uu no. 7 tahun 1981 tentang wlkpUu no. 7 tahun 1981 tentang wlkp
Uu no. 7 tahun 1981 tentang wlkp
 
UU Nomor 7 Tahun 1981.pdf
UU Nomor 7 Tahun 1981.pdfUU Nomor 7 Tahun 1981.pdf
UU Nomor 7 Tahun 1981.pdf
 
Penempatan tki
Penempatan tkiPenempatan tki
Penempatan tki
 
Perda dki no.6 2004 ttg ketenagakerjaan
Perda dki no.6 2004 ttg ketenagakerjaanPerda dki no.6 2004 ttg ketenagakerjaan
Perda dki no.6 2004 ttg ketenagakerjaan
 
SK Penunjukkan AK3 Umum
SK Penunjukkan AK3 UmumSK Penunjukkan AK3 Umum
SK Penunjukkan AK3 Umum
 
Permennakertrans No. 24 Th 2006
Permennakertrans No. 24 Th 2006Permennakertrans No. 24 Th 2006
Permennakertrans No. 24 Th 2006
 
Perka bkn no 21 th 2013 perum LPPNPI, PT.AP2, PT.AP1
Perka bkn no 21 th 2013 perum LPPNPI, PT.AP2, PT.AP1Perka bkn no 21 th 2013 perum LPPNPI, PT.AP2, PT.AP1
Perka bkn no 21 th 2013 perum LPPNPI, PT.AP2, PT.AP1
 
Pp nomor 63_tahun_2009
Pp nomor 63_tahun_2009Pp nomor 63_tahun_2009
Pp nomor 63_tahun_2009
 
PP No. 34 Tahun 2021 Tentang Penggunaan Tenaga Kerja Asing
PP No. 34 Tahun 2021 Tentang Penggunaan Tenaga Kerja AsingPP No. 34 Tahun 2021 Tentang Penggunaan Tenaga Kerja Asing
PP No. 34 Tahun 2021 Tentang Penggunaan Tenaga Kerja Asing
 
UU th 2008 No 36 Pajak Penghasilan - Batang tubuh
UU th 2008 No 36 Pajak Penghasilan - Batang tubuhUU th 2008 No 36 Pajak Penghasilan - Batang tubuh
UU th 2008 No 36 Pajak Penghasilan - Batang tubuh
 
Uu 36-2008
Uu 36-2008Uu 36-2008
Uu 36-2008
 
Uu 36-2008
Uu 36-2008Uu 36-2008
Uu 36-2008
 
UU Nomor 36 Tahun 2008 perubahan keempat atas undang undang nomor 7 tahun 198...
UU Nomor 36 Tahun 2008 perubahan keempat atas undang undang nomor 7 tahun 198...UU Nomor 36 Tahun 2008 perubahan keempat atas undang undang nomor 7 tahun 198...
UU Nomor 36 Tahun 2008 perubahan keempat atas undang undang nomor 7 tahun 198...
 
04.kepmen.100 2004.pkwt
04.kepmen.100 2004.pkwt04.kepmen.100 2004.pkwt
04.kepmen.100 2004.pkwt
 
PP No.57 Tahun 2023 Wajib Lapor Lowongan Kerja - Kilaskerja.com.pdf
PP No.57 Tahun 2023 Wajib Lapor Lowongan Kerja - Kilaskerja.com.pdfPP No.57 Tahun 2023 Wajib Lapor Lowongan Kerja - Kilaskerja.com.pdf
PP No.57 Tahun 2023 Wajib Lapor Lowongan Kerja - Kilaskerja.com.pdf
 
Salinan Perpres Nomor 57 Tahun 2023
Salinan Perpres Nomor 57 Tahun 2023Salinan Perpres Nomor 57 Tahun 2023
Salinan Perpres Nomor 57 Tahun 2023
 
Per no. 8 th 2010 alat pelindung diri
Per no. 8 th 2010 alat pelindung diriPer no. 8 th 2010 alat pelindung diri
Per no. 8 th 2010 alat pelindung diri
 
UU Nomor 36 Tahun 2008
UU Nomor 36 Tahun 2008UU Nomor 36 Tahun 2008
UU Nomor 36 Tahun 2008
 
Uu 03 1951
Uu 03 1951Uu 03 1951
Uu 03 1951
 

More from Gunawan Wicaksono

More from Gunawan Wicaksono (20)

SKB 3 Menteri Libur 2020
SKB 3 Menteri Libur 2020SKB 3 Menteri Libur 2020
SKB 3 Menteri Libur 2020
 
Forum SDM Bali Proposal Kerjasama SMK Kampus Seminar gaji.id
Forum SDM Bali Proposal Kerjasama SMK Kampus Seminar gaji.idForum SDM Bali Proposal Kerjasama SMK Kampus Seminar gaji.id
Forum SDM Bali Proposal Kerjasama SMK Kampus Seminar gaji.id
 
FORUM SDM BALI Seminar Digitalisasi Recruitment
FORUM SDM BALI Seminar Digitalisasi Recruitment   FORUM SDM BALI Seminar Digitalisasi Recruitment
FORUM SDM BALI Seminar Digitalisasi Recruitment
 
Pengupahan THR - SDM Bali -- Perbandingan Permen no 4 th 1994 dan permen no 6...
Pengupahan THR - SDM Bali -- Perbandingan Permen no 4 th 1994 dan permen no 6...Pengupahan THR - SDM Bali -- Perbandingan Permen no 4 th 1994 dan permen no 6...
Pengupahan THR - SDM Bali -- Perbandingan Permen no 4 th 1994 dan permen no 6...
 
Forum SDM Bali - SK Gubernur Bali - UMK 2017
Forum SDM Bali - SK Gubernur Bali - UMK 2017Forum SDM Bali - SK Gubernur Bali - UMK 2017
Forum SDM Bali - SK Gubernur Bali - UMK 2017
 
Forum SDM BALI Matery HR Klinik
Forum SDM BALI Matery HR Klinik Forum SDM BALI Matery HR Klinik
Forum SDM BALI Matery HR Klinik
 
Forum SDM PKWT Kontrak
Forum SDM PKWT KontrakForum SDM PKWT Kontrak
Forum SDM PKWT Kontrak
 
Forum SDM 21 07-2016 BPJS Ketenagakerjaan
Forum SDM 21 07-2016 BPJS KetenagakerjaanForum SDM 21 07-2016 BPJS Ketenagakerjaan
Forum SDM 21 07-2016 BPJS Ketenagakerjaan
 
Forum SDM Bali Komunitas SDM BPJS Kesehatan
Forum SDM Bali Komunitas SDM  BPJS KesehatanForum SDM Bali Komunitas SDM  BPJS Kesehatan
Forum SDM Bali Komunitas SDM BPJS Kesehatan
 
Forum SDM Bali - Struktur KHL Permen 21 2016 ttg khl
Forum SDM Bali - Struktur KHL Permen 21 2016 ttg khlForum SDM Bali - Struktur KHL Permen 21 2016 ttg khl
Forum SDM Bali - Struktur KHL Permen 21 2016 ttg khl
 
FORUM SDM BALI - LSP MSDM APL-02 Asesmen Mandiri - SUPERVISOR SDM
FORUM SDM BALI - LSP MSDM   APL-02 Asesmen Mandiri - SUPERVISOR SDMFORUM SDM BALI - LSP MSDM   APL-02 Asesmen Mandiri - SUPERVISOR SDM
FORUM SDM BALI - LSP MSDM APL-02 Asesmen Mandiri - SUPERVISOR SDM
 
Forum SDM BALI - LSP MSDM APLl-02 Asesmen Mandiri - MANAGER SDM
Forum SDM BALI - LSP MSDM   APLl-02 Asesmen Mandiri - MANAGER SDMForum SDM BALI - LSP MSDM   APLl-02 Asesmen Mandiri - MANAGER SDM
Forum SDM BALI - LSP MSDM APLl-02 Asesmen Mandiri - MANAGER SDM
 
PMSM Indonesia Legalitas SK KEMENKUMHAM
PMSM Indonesia Legalitas SK KEMENKUMHAMPMSM Indonesia Legalitas SK KEMENKUMHAM
PMSM Indonesia Legalitas SK KEMENKUMHAM
 
PMSM Laporan Pertanggungjawaban 2013 2016 revised
PMSM Laporan Pertanggungjawaban 2013 2016 revisedPMSM Laporan Pertanggungjawaban 2013 2016 revised
PMSM Laporan Pertanggungjawaban 2013 2016 revised
 
Forum SDM Bali Proposal Pelatihan Assesor
Forum SDM Bali Proposal Pelatihan AssesorForum SDM Bali Proposal Pelatihan Assesor
Forum SDM Bali Proposal Pelatihan Assesor
 
FORUM SDM BALI - KARYAWAN KONTRAK - MA 733
FORUM SDM BALI - KARYAWAN KONTRAK - MA 733FORUM SDM BALI - KARYAWAN KONTRAK - MA 733
FORUM SDM BALI - KARYAWAN KONTRAK - MA 733
 
FORUM SDM BALI KONTRAK PKWT i gede raka
FORUM SDM BALI KONTRAK PKWT  i gede rakaFORUM SDM BALI KONTRAK PKWT  i gede raka
FORUM SDM BALI KONTRAK PKWT i gede raka
 
FORUM SDM BALI Kontrak PKWT
FORUM SDM BALI Kontrak PKWTFORUM SDM BALI Kontrak PKWT
FORUM SDM BALI Kontrak PKWT
 
Forum SDM Bali - PENGUPAHAN Paparan pp 78 direktur
Forum SDM Bali - PENGUPAHAN Paparan  pp 78  direkturForum SDM Bali - PENGUPAHAN Paparan  pp 78  direktur
Forum SDM Bali - PENGUPAHAN Paparan pp 78 direktur
 
FORUM SDM BALI Permen uang servis
FORUM SDM BALI Permen uang servisFORUM SDM BALI Permen uang servis
FORUM SDM BALI Permen uang servis
 

FORUM SDM BALI - KARYAWAN KONTRAK - Kepmen 233

  • 1. KEPMEN NO. 233 TH 2003 KEPUTUSAN MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA NOMOR : KEP. 233 /MEN/2003 TENTANG JENIS DAN SIFAT PEKERJAAN YANG DIJALANKAN SECARA TERUS MENERUS MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA, Menimbang : a. bahwa sebagai pelaksanaan Pasal 85 ayat (4) Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan, perlu ditetapkan mengenai jenis dan sifat pekerjaan yang dijalankan secara terus menerus; b. bahwa untuk itu perlu ditetapkan dengan Keputusan Menteri. Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 3 Tahun 1951 tentang Pernyataan Berlakunya Undang-undang Pengawasan Perburuhan Tahun 1948 Nomor 23 dari Republik Indonesia untuk Seluruh Indonesia (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1951 Nomor 4); 2. Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 39, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4279); 3. Keputusan Presiden Nomor 228/M Tahun 2001 tentang Pembentukan Kabinet Gotong Royong. Memperhatikan : 1. Pokok-pokok Pikiran Sekretariat Lembaga Kerjasama Tripartit Nasional tanggal 31 Agustus 2003; 2. Kesepakatan Rapat Pleno Lembaga Kerjasama Tripartit Nasional tanggal 25 September 2003; MEMUTUSKAN : Menetapkan : KEPUTUSAN MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA TENTANG JENIS DAN SIFAT PEKERJAAN YANG DIJALANKAN SECARA TERUS MENERUS. Pasal 1 Dalam Keputusan Menteri ini yang dimaksud dengan : 1. Pekerjaan yang dijalankan secara terus menerus adalah pekerjaan yang menurut jenis dan sifatnya harus dilaksanakan atau dijalankan secara terus menerus atau dalam keadaan lain berdasarkan kesepakatan antara pekerja/buruh dengan pengusaha.
  • 2. 2. Pekerja/buruh adalah setiap orang yang bekerja dengan menerima upah atau imbalan dalam bentuk lain. 3. Perusahaan adalah: a. setiap bentuk usaha yang berbadan hukum atau tidak, milik orang perseorangan, milik persekutuan, atau milik badan hukum, baik milik swasta maupun mi b. usaha-usaha sosial dan usaha-usaha lain yang mempunyai pengurus dan mempekerjakan orang lain dengan membayar upah atau imbalan dalam bentuk lain. 4. Pengusaha adalah: a. orang perseorangan, persekutuan, atau badan hukum yang menjalankan suatu perusahaan milik sendiri; b. orang perseorangan, persekutuan, atau badan hukum yang secara berdiri sendiri menjalankan perusahaan bukan miliknya; c. orang perseorangan, persekutuan, atau badan hukum yang berada di Indonesia mewakili perusahaan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan b yang berkedudukan di luar wilayah Indonesia. 5. Menteri adalah Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi. Pasal 2 Pengusaha dapat mempekerjakan pekerja/buruh pada hari libur resmi untuk pekerjaan yang menurut jenis dan sifatnya harus dilaksanakan dan dijalankan secara terus menerus. Pasal 3 (1) Pekerjaan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 yakni : a. pekerjaan di bidang pelayanan jasa kesehatan; b. pekerjaan di bidang pelayanan jasa transportasi; c. pekerjaan di bidang jasa perbaikan alat transportasi; d. pekerjaan di bidang usaha pariwisata; e. pekerjaan di bidang jasa pos dan telekomunikasi; f. pekerjaan di bidang penyediaan tenaga listrik, jaringan pelayanan air bersih (PAM), dan penyediaan bahan bakar minyak dan gas bumi; g. pekerjaan di usaha swalayan, pusat perbelanjaan, dan sejenisnya; h. pekerjaan di bidang media masa; i. pekerjaan di bidang pengamanan; j. pekerjaan di lembaga konservasi; k. pekerjaan-pekerjaan yang apabila dihentikan akan mengganggu proses produksi, merusak bahan, dan termasuk pemeliharaan/perbaikan alat produksi. (2) Menteri dapat mengubah jenis pekerjaan sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) sesuai dengan perkembangan.
  • 3. Pasal 4 Dalam keadaan tertentu pengusaha dapat mempekerjakan pekerja/buruh pada hari libur resmi berdasarkan kesepakatan antara pekerja/buruh dengan pengusaha. Pasal 5 Pengusaha yang mempekerjakan pekerja/buruh sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2, Pasal 3 dan Pasal 4 wajib membayar upah kerja lembur kepada pekerja/buruh. Pasal 6 Keputusan Menteri ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 31 Oktober 2003 MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA, ttd JACOB NUWA WEA