SlideShare a Scribd company logo
Nama : Fariz Ardianto
Nim : 14.110.0005
Kelas : 1p11
Rumusan Masalah
fiber optik pada jaringan komputer
Pengertian Fiber Optik
Fiber optik adalah sebuah kaca murni yang panjang dan tipis
serta berdiameter sebesar rambut manusia. Dan dalam
pengunaannya beberapa fiber optik dijadikan satu dalam
sebuah tempat yang dinamakan kabel optik dan digunakan
untuk mengantarkan data digital yang berupa sinar dalam jarak
yang sangat jauh.
Bagian-bagian Fiber Optik
 Core adalah kaca tipis yang merupakan bagian inti dari
fiber optik yang dimana pengiriman sinar dilakukan.
 Cladding adalah materi yang mengelilingi inti yang
berfungsi memantulkan sinar kembali ke dalam inti(core).
 BufferCoating adalah plastic pelapis yang melindungi fiber
dari kerusakan.
Jenis Fiber Optik
a. Single-modefibers
Transmisi data melalui single mode hanya menggunakan
satu lintasan cahaya yang merambat melalui serat. Metode
semacam ini dapat menghindarkan ketidakakuratan yang
dapat terjadi dalam penyaluran data. Mempunyai inti yang
kecil (berdiameter 0.00035 inch atau 9 micron) dan
berfungsi mengirimkan sinar laser inframerah (panjang
gelombang 1300-1550 nanometer)
b. Multi-modefibers
Pada jenis ini, sautu informasi (data) dibawa melalui beberapa
lintasan cahaya yang dijalarkan melalui serat dar ujung ke
ujung lainnya. Metode semacam ini dapat mengakibatkan
ketidakakuartan data yang dikirim kepada penerima, karena
lintasan cahaya yang satu dapat berbeda waktu tempuhnya
disbandingkan lintasan yang lain sehingga data yang dikirim
menjadi berubah ketika sampai di penerima. Mempunyai inti
yang lebih besar(berdiameter 0.0025 inch atau 62.5 micron)
dan berfungsi mengirimkan sinar laser inframerah (panjang
gelombang 850-1300 nanometer)
Cara Kerja Fiber Optik
mengarahkan gelombang cahaya dalam satu arah lewat
Proses terjadinya pembiasan cahaya. Sebenarnya kabel fiber
optic akan mengirimkan gelombang cahaya dari satu titik
fisik yang lain dengan menangkap cahaya dalam kabel dan
Memantulkannya kembali ke dalam setiap kali ia mencoba
untuk melarikan diri. Hal ini membuat fiber optik kabel
seperti sebuah prisma dimana gelombang cahaya tidak akan
dapat melarikan diri dan satu-satunya tempat gelombang
cahaya untuk pergi adalah pada ujung kabel fiber optik
tersebut
Kode Warna Pada Serat Optik
Keuntungan Fiber Optik
 Band width lebar
 Redaman kecil
 Kebal terhadap induksi
 Keamanan rahasia informasi lebih baik
 Aman dari bahaya listrik
 Penambahan kanal / kapasitas terpasang lebih mudah
 Tidak ada cakap silang (Crosstalk)
 Tidak berkarat
 Lebih ekonomis
 Tanah temperatur tinggi
 Konsumsi daya rendah
Kekurangan Fiber Optik
 Tidak menyalurkan energi listrik
 Pada sistem repeater, transmistter & receiver perlu
pengubahan energi listrik ke optik dan sebaliknya
 Perangkat sambung relatif lebih sulit, karena terbuat
dari gelas silica,
memerlukan penangganan yang lebih hati-hati
 Perangkat terminasi lebih mahal
 Perbaikan lebih sulit
Tata Letak Komputer
Ruangan Komputer sebaiknya
Memenuhi :
a. Dinding dan plafon mampu menyerap
suara yang ditimbulkan dalam
ruangan, dan menahan suara serta
panas dari luar ruangan
b. Jauh dari daerah atau vants pelepas
panas dan asap
c. Jauh dari daerah kegiatan mesin pres
atau sejenisnya yang menimbulkan
sumber getar
d. Tidak langsung dibawah lantai yang
banyak tandon air atau kegiatan yang
menggunakan banyak air
e. Tidak terletak di bawah lantai yang air
nya tidak bisa di kontrol dengan baik
f. Jauh dari pusat pembangkit medan
listrik dan magnet, seperti gardu
induk, gardu transformator, saklar
pemutus
e. Jauh dari daerah untuk kegiatan froses
kimia, seperti pembuatan printed
dengan proses etching.
f. Jauh dari proses material yang
menimbulkan debu atau asap
Pencahayaan
Beberapa hal yang perlu di perhatikan
dalam terciptanya kenyamanan dalam
penggunaan perangkat komputer :
a. Pencahayaan ruang komputer
membutuhkan intensitas cahaya
sebesar 40-80 foot candel pada bidang
30 inci dari lantai.
b. Usahakan monitor tidak berhadapan
langsung dengan cahaya
c. Menggunakan bahan untuk menutup
jendela ruangan dari sinar matahari
yang masuk

More Related Content

What's hot

Fiber optic
Fiber opticFiber optic
Fiber optic
Mada Anggana
 
Komuikasi fiber optik
Komuikasi fiber optik Komuikasi fiber optik
Komuikasi fiber optik
Fakhruldewantoro97
 
Pengertian FO (Fiber Optik)
Pengertian FO (Fiber Optik)Pengertian FO (Fiber Optik)
Pengertian FO (Fiber Optik)Febry San
 
Presentasi kabel fiber optic
Presentasi kabel fiber opticPresentasi kabel fiber optic
Presentasi kabel fiber opticDwi Retno Dewati
 
Pengertian fiber-optik
Pengertian fiber-optikPengertian fiber-optik
Pengertian fiber-optik
Tyas Sari
 
Fiber optic cable
Fiber optic cableFiber optic cable
Fiber optic cable
jemoet
 
memahami media jaringan fiber optik dari aspek teknis
memahami  media jaringan fiber optik dari aspek teknismemahami  media jaringan fiber optik dari aspek teknis
memahami media jaringan fiber optik dari aspek teknis
Tj Rudy
 
Fiber optik
Fiber optikFiber optik
Fiber optik
Ahmad Baihaqi
 
Chapter 4 teknologi jaringan lokal fiber optik
Chapter 4   teknologi jaringan lokal fiber optikChapter 4   teknologi jaringan lokal fiber optik
Chapter 4 teknologi jaringan lokal fiber optik
Muhammad Najib
 
Presentasi instrumentasi 2
Presentasi instrumentasi 2Presentasi instrumentasi 2
Presentasi instrumentasi 2
Nispi Hariyani
 
media-transmisi-wire
media-transmisi-wiremedia-transmisi-wire
media-transmisi-wire
Noval Sp
 
Makalah OSN PERTAMINA 2011 ( Transmisi Cahaya Melalui Serat Optis)
Makalah OSN PERTAMINA 2011 ( Transmisi Cahaya Melalui Serat Optis)Makalah OSN PERTAMINA 2011 ( Transmisi Cahaya Melalui Serat Optis)
Makalah OSN PERTAMINA 2011 ( Transmisi Cahaya Melalui Serat Optis)
Ethelbert Phanias
 
Media transmisi
Media transmisiMedia transmisi
Media transmisikus yono
 
Nama kelompok
Nama kelompokNama kelompok
Nama kelompok
Mahfuan Udi Anang
 
Pengenalan SDH
Pengenalan SDHPengenalan SDH
Pengenalan SDHdinahikari
 
Tugas kelompok komunikasi data
Tugas kelompok komunikasi dataTugas kelompok komunikasi data
Tugas kelompok komunikasi dataIndriani Septinia
 
Slide Presentation Media Transmisi Wire dan Wireless
Slide Presentation Media Transmisi Wire dan WirelessSlide Presentation Media Transmisi Wire dan Wireless
Slide Presentation Media Transmisi Wire dan Wireless
Ozzy Sescioriza
 

What's hot (18)

Fiber optic
Fiber opticFiber optic
Fiber optic
 
Komuikasi fiber optik
Komuikasi fiber optik Komuikasi fiber optik
Komuikasi fiber optik
 
Pengertian FO (Fiber Optik)
Pengertian FO (Fiber Optik)Pengertian FO (Fiber Optik)
Pengertian FO (Fiber Optik)
 
Presentasi kabel fiber optic
Presentasi kabel fiber opticPresentasi kabel fiber optic
Presentasi kabel fiber optic
 
Fiber optik
Fiber optikFiber optik
Fiber optik
 
Pengertian fiber-optik
Pengertian fiber-optikPengertian fiber-optik
Pengertian fiber-optik
 
Fiber optic cable
Fiber optic cableFiber optic cable
Fiber optic cable
 
memahami media jaringan fiber optik dari aspek teknis
memahami  media jaringan fiber optik dari aspek teknismemahami  media jaringan fiber optik dari aspek teknis
memahami media jaringan fiber optik dari aspek teknis
 
Fiber optik
Fiber optikFiber optik
Fiber optik
 
Chapter 4 teknologi jaringan lokal fiber optik
Chapter 4   teknologi jaringan lokal fiber optikChapter 4   teknologi jaringan lokal fiber optik
Chapter 4 teknologi jaringan lokal fiber optik
 
Presentasi instrumentasi 2
Presentasi instrumentasi 2Presentasi instrumentasi 2
Presentasi instrumentasi 2
 
media-transmisi-wire
media-transmisi-wiremedia-transmisi-wire
media-transmisi-wire
 
Makalah OSN PERTAMINA 2011 ( Transmisi Cahaya Melalui Serat Optis)
Makalah OSN PERTAMINA 2011 ( Transmisi Cahaya Melalui Serat Optis)Makalah OSN PERTAMINA 2011 ( Transmisi Cahaya Melalui Serat Optis)
Makalah OSN PERTAMINA 2011 ( Transmisi Cahaya Melalui Serat Optis)
 
Media transmisi
Media transmisiMedia transmisi
Media transmisi
 
Nama kelompok
Nama kelompokNama kelompok
Nama kelompok
 
Pengenalan SDH
Pengenalan SDHPengenalan SDH
Pengenalan SDH
 
Tugas kelompok komunikasi data
Tugas kelompok komunikasi dataTugas kelompok komunikasi data
Tugas kelompok komunikasi data
 
Slide Presentation Media Transmisi Wire dan Wireless
Slide Presentation Media Transmisi Wire dan WirelessSlide Presentation Media Transmisi Wire dan Wireless
Slide Presentation Media Transmisi Wire dan Wireless
 

Similar to Fiber optik pada jaringan komputer

Fiber optik pada jaringan komputer
Fiber optik pada jaringan komputerFiber optik pada jaringan komputer
Fiber optik pada jaringan komputerKharisma Aulia
 
Jurnal kelompok
Jurnal kelompokJurnal kelompok
Jurnal kelompok
Luthfi Fauzi
 
11-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pdf
11-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pdf11-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pdf
11-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pdf
hafidsyaifudin55
 
PengenalanFO.pptx
PengenalanFO.pptxPengenalanFO.pptx
PengenalanFO.pptx
WawanKurniawan735417
 
1-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pptx
1-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pptx1-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pptx
1-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pptx
MuhammadAddinillah
 
Komuikasi fiber optik
Komuikasi fiber optik Komuikasi fiber optik
Komuikasi fiber optik
Fakhruldewantoro97
 
Ekonomi teknik Fiber Optic
Ekonomi teknik Fiber OpticEkonomi teknik Fiber Optic
Ekonomi teknik Fiber Optic
Vj Dwi ShiNoda
 
Presentasi kabel
Presentasi kabelPresentasi kabel
Presentasi kabel
Nia Arievah
 
8. media komunikasi jaringan komputer
8. media komunikasi jaringan komputer8. media komunikasi jaringan komputer
8. media komunikasi jaringan komputerMuh Ramadhan
 
2.saluran transmisi
2.saluran transmisi2.saluran transmisi
2.saluran transmisiampas03
 
Serat.Optik.ppt
Serat.Optik.pptSerat.Optik.ppt
Serat.Optik.ppt
SNTEITeknikElektroPN
 
jaringan eired dan wireless kelompok E.pptx
jaringan eired dan wireless kelompok E.pptxjaringan eired dan wireless kelompok E.pptx
jaringan eired dan wireless kelompok E.pptx
HanaJessica2
 
Fiber Optik
Fiber OptikFiber Optik
Fiber Optik
wybawa
 
Jaringan komputer adalah hubungan antara dua komputer atau lebih menggunakan ...
Jaringan komputer adalah hubungan antara dua komputer atau lebih menggunakan ...Jaringan komputer adalah hubungan antara dua komputer atau lebih menggunakan ...
Jaringan komputer adalah hubungan antara dua komputer atau lebih menggunakan ...
RudiRohimawan
 
Fiber_Optik.pptx
Fiber_Optik.pptxFiber_Optik.pptx
Fiber_Optik.pptx
ruangtkj
 
FIBER OPTIK, agung, reno, sendy.pptx
FIBER OPTIK, agung, reno, sendy.pptxFIBER OPTIK, agung, reno, sendy.pptx
FIBER OPTIK, agung, reno, sendy.pptx
DwikyLuthfiansyahII
 
fJULIANS.pptx
fJULIANS.pptxfJULIANS.pptx
fJULIANS.pptx
SAGALANATV
 
Media Transmisi WIRELES SEMUA YANG BERHUBUNGAN
Media Transmisi WIRELES SEMUA YANG BERHUBUNGANMedia Transmisi WIRELES SEMUA YANG BERHUBUNGAN
Media Transmisi WIRELES SEMUA YANG BERHUBUNGAN
insanudin2
 
Jaringan wired dan wireless
Jaringan wired dan wirelessJaringan wired dan wireless
Jaringan wired dan wireless
Nita NTD
 
Media transmisi
Media transmisiMedia transmisi
Media transmisi
Koconagari95
 

Similar to Fiber optik pada jaringan komputer (20)

Fiber optik pada jaringan komputer
Fiber optik pada jaringan komputerFiber optik pada jaringan komputer
Fiber optik pada jaringan komputer
 
Jurnal kelompok
Jurnal kelompokJurnal kelompok
Jurnal kelompok
 
11-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pdf
11-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pdf11-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pdf
11-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pdf
 
PengenalanFO.pptx
PengenalanFO.pptxPengenalanFO.pptx
PengenalanFO.pptx
 
1-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pptx
1-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pptx1-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pptx
1-Konsep Dasar Jaringan Fiber Optik.pptx
 
Komuikasi fiber optik
Komuikasi fiber optik Komuikasi fiber optik
Komuikasi fiber optik
 
Ekonomi teknik Fiber Optic
Ekonomi teknik Fiber OpticEkonomi teknik Fiber Optic
Ekonomi teknik Fiber Optic
 
Presentasi kabel
Presentasi kabelPresentasi kabel
Presentasi kabel
 
8. media komunikasi jaringan komputer
8. media komunikasi jaringan komputer8. media komunikasi jaringan komputer
8. media komunikasi jaringan komputer
 
2.saluran transmisi
2.saluran transmisi2.saluran transmisi
2.saluran transmisi
 
Serat.Optik.ppt
Serat.Optik.pptSerat.Optik.ppt
Serat.Optik.ppt
 
jaringan eired dan wireless kelompok E.pptx
jaringan eired dan wireless kelompok E.pptxjaringan eired dan wireless kelompok E.pptx
jaringan eired dan wireless kelompok E.pptx
 
Fiber Optik
Fiber OptikFiber Optik
Fiber Optik
 
Jaringan komputer adalah hubungan antara dua komputer atau lebih menggunakan ...
Jaringan komputer adalah hubungan antara dua komputer atau lebih menggunakan ...Jaringan komputer adalah hubungan antara dua komputer atau lebih menggunakan ...
Jaringan komputer adalah hubungan antara dua komputer atau lebih menggunakan ...
 
Fiber_Optik.pptx
Fiber_Optik.pptxFiber_Optik.pptx
Fiber_Optik.pptx
 
FIBER OPTIK, agung, reno, sendy.pptx
FIBER OPTIK, agung, reno, sendy.pptxFIBER OPTIK, agung, reno, sendy.pptx
FIBER OPTIK, agung, reno, sendy.pptx
 
fJULIANS.pptx
fJULIANS.pptxfJULIANS.pptx
fJULIANS.pptx
 
Media Transmisi WIRELES SEMUA YANG BERHUBUNGAN
Media Transmisi WIRELES SEMUA YANG BERHUBUNGANMedia Transmisi WIRELES SEMUA YANG BERHUBUNGAN
Media Transmisi WIRELES SEMUA YANG BERHUBUNGAN
 
Jaringan wired dan wireless
Jaringan wired dan wirelessJaringan wired dan wireless
Jaringan wired dan wireless
 
Media transmisi
Media transmisiMedia transmisi
Media transmisi
 

More from Kharisma Aulia (13)

Migrasi & sistem informasi
Migrasi & sistem informasiMigrasi & sistem informasi
Migrasi & sistem informasi
 
Pti rismaaaa
Pti rismaaaaPti rismaaaa
Pti rismaaaa
 
Pti rismaaaa
Pti rismaaaaPti rismaaaa
Pti rismaaaa
 
Pti rismaaaa
Pti rismaaaaPti rismaaaa
Pti rismaaaa
 
Pti rismaaaa
Pti rismaaaaPti rismaaaa
Pti rismaaaa
 
Pti rismaaaa
Pti rismaaaaPti rismaaaa
Pti rismaaaa
 
Pti rismaaaa
Pti rismaaaaPti rismaaaa
Pti rismaaaa
 
Pti rismaaaa
Pti rismaaaaPti rismaaaa
Pti rismaaaa
 
Pti rismaaaa
Pti rismaaaaPti rismaaaa
Pti rismaaaa
 
Pti rismaaaa
Pti rismaaaaPti rismaaaa
Pti rismaaaa
 
Pti
PtiPti
Pti
 
Pti
PtiPti
Pti
 
Pti
PtiPti
Pti
 

Recently uploaded

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 

Recently uploaded (20)

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 

Fiber optik pada jaringan komputer

  • 1. Nama : Fariz Ardianto Nim : 14.110.0005 Kelas : 1p11
  • 2. Rumusan Masalah fiber optik pada jaringan komputer
  • 3. Pengertian Fiber Optik Fiber optik adalah sebuah kaca murni yang panjang dan tipis serta berdiameter sebesar rambut manusia. Dan dalam pengunaannya beberapa fiber optik dijadikan satu dalam sebuah tempat yang dinamakan kabel optik dan digunakan untuk mengantarkan data digital yang berupa sinar dalam jarak yang sangat jauh.
  • 4. Bagian-bagian Fiber Optik  Core adalah kaca tipis yang merupakan bagian inti dari fiber optik yang dimana pengiriman sinar dilakukan.  Cladding adalah materi yang mengelilingi inti yang berfungsi memantulkan sinar kembali ke dalam inti(core).  BufferCoating adalah plastic pelapis yang melindungi fiber dari kerusakan.
  • 5. Jenis Fiber Optik a. Single-modefibers Transmisi data melalui single mode hanya menggunakan satu lintasan cahaya yang merambat melalui serat. Metode semacam ini dapat menghindarkan ketidakakuratan yang dapat terjadi dalam penyaluran data. Mempunyai inti yang kecil (berdiameter 0.00035 inch atau 9 micron) dan berfungsi mengirimkan sinar laser inframerah (panjang gelombang 1300-1550 nanometer)
  • 6. b. Multi-modefibers Pada jenis ini, sautu informasi (data) dibawa melalui beberapa lintasan cahaya yang dijalarkan melalui serat dar ujung ke ujung lainnya. Metode semacam ini dapat mengakibatkan ketidakakuartan data yang dikirim kepada penerima, karena lintasan cahaya yang satu dapat berbeda waktu tempuhnya disbandingkan lintasan yang lain sehingga data yang dikirim menjadi berubah ketika sampai di penerima. Mempunyai inti yang lebih besar(berdiameter 0.0025 inch atau 62.5 micron) dan berfungsi mengirimkan sinar laser inframerah (panjang gelombang 850-1300 nanometer)
  • 7. Cara Kerja Fiber Optik mengarahkan gelombang cahaya dalam satu arah lewat Proses terjadinya pembiasan cahaya. Sebenarnya kabel fiber optic akan mengirimkan gelombang cahaya dari satu titik fisik yang lain dengan menangkap cahaya dalam kabel dan Memantulkannya kembali ke dalam setiap kali ia mencoba untuk melarikan diri. Hal ini membuat fiber optik kabel seperti sebuah prisma dimana gelombang cahaya tidak akan dapat melarikan diri dan satu-satunya tempat gelombang cahaya untuk pergi adalah pada ujung kabel fiber optik tersebut
  • 8. Kode Warna Pada Serat Optik
  • 9. Keuntungan Fiber Optik  Band width lebar  Redaman kecil  Kebal terhadap induksi  Keamanan rahasia informasi lebih baik  Aman dari bahaya listrik  Penambahan kanal / kapasitas terpasang lebih mudah  Tidak ada cakap silang (Crosstalk)  Tidak berkarat  Lebih ekonomis  Tanah temperatur tinggi  Konsumsi daya rendah
  • 10. Kekurangan Fiber Optik  Tidak menyalurkan energi listrik  Pada sistem repeater, transmistter & receiver perlu pengubahan energi listrik ke optik dan sebaliknya  Perangkat sambung relatif lebih sulit, karena terbuat dari gelas silica, memerlukan penangganan yang lebih hati-hati  Perangkat terminasi lebih mahal  Perbaikan lebih sulit
  • 11. Tata Letak Komputer Ruangan Komputer sebaiknya Memenuhi : a. Dinding dan plafon mampu menyerap suara yang ditimbulkan dalam ruangan, dan menahan suara serta panas dari luar ruangan b. Jauh dari daerah atau vants pelepas panas dan asap c. Jauh dari daerah kegiatan mesin pres atau sejenisnya yang menimbulkan sumber getar d. Tidak langsung dibawah lantai yang banyak tandon air atau kegiatan yang menggunakan banyak air e. Tidak terletak di bawah lantai yang air nya tidak bisa di kontrol dengan baik f. Jauh dari pusat pembangkit medan listrik dan magnet, seperti gardu induk, gardu transformator, saklar pemutus e. Jauh dari daerah untuk kegiatan froses kimia, seperti pembuatan printed dengan proses etching. f. Jauh dari proses material yang menimbulkan debu atau asap
  • 12. Pencahayaan Beberapa hal yang perlu di perhatikan dalam terciptanya kenyamanan dalam penggunaan perangkat komputer : a. Pencahayaan ruang komputer membutuhkan intensitas cahaya sebesar 40-80 foot candel pada bidang 30 inci dari lantai. b. Usahakan monitor tidak berhadapan langsung dengan cahaya c. Menggunakan bahan untuk menutup jendela ruangan dari sinar matahari yang masuk