SlideShare a Scribd company logo
P E N G O L A H A N S A M P A H
P L A S T I K M E N J A D I
E C O B R I C K
BUKU SAKU
K E L O M P O K 0 7
K K N 7 9
U N I V E R S I T A S A T M A J A Y A Y O G Y A K A R T A
ANGGOTA
KELOMPOK
Dian Anggraini
180609886
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 2
I. G. A. B. Cakra
Gautama
180609886
Benyamin A.
Ginting
171123458
Ninda Novanda
180217486
Jermias Ansemus F.
140511804
Matilda Cintia
170323475
M. A. Redo Avila
180709749
Monica Ratna K.
180906515
Marcellino HanarkoI
180906677
Gabriella A. A. P
180217486
Isu sampah plastik yang semakin meningkat di
Desa Jatimulyo, Kecamatan Girimulyo,
Kabupaten Kulon Progo, D.I.Yogyakarta, akibat
kebiasaan berbelanja online terutama selama
pandemi COVID-19 melanda, yang kemudian
menjadi tantangan baru bagi Kementerian
Kehutanan dan Lingkungan Hidup (KLHK) karena
banyaknya tumpukan di Tempat Pembuangan
Akhir (TPA), kami berupaya menyediakan
informasi tentang pengolahan sampah plastik
menjadi Ecobrick. Informasi ini disusun dalam
bentuk buku saku yang diharapkan efektif dan
efisien untuk dibaca oleh masyarakat setempat.
TUJUAN
PENULISAN
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 3
Puji Syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas
berkat dan rahmat-Nya, kami mahasiswa/i
Universitas Atma Jaya Yogyakarta dapat
melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 5.0
ini dengan lancar dan menghasilkan buku saku ini.
Berawal dari isu lingkungan akibat sampah plastik
berlebihan yang dimiliki Desa Jatimulyo di
Kecamatan Girimulyo, Kabupaten Kulon Progo,
sehingga memberi dampak usaha penanganan
sampah karena biaya yang cukup tinggi untuk
jumlah sampah yang banyak serta pengaruh
buruknya pada lingkungan Desa Jatimulyo. Kami
berupaya untuk menyusun ide yang kemudian
menjadi informasi melalui buku saku ini.
Kami, Kelompok 07 KKN Periode 79 UAJY, berharap
buku saku ini dapat membantu masyarakat desa
setempat untuk menekan jumlah sampah plastik di
tempat pembuangan akhir dan meningkatkan nilai
guna sampah tersebut melalui informasi yang
disusun pada buku ini.
Selamat membaca! Salam Sehat!
Yogyakarta, 1 Juni 2021
KATA PENGANTAR
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 4
DAFTAR ISI
TUJUAN PENULISAN - 3
KATA PENGANTAR - 4
DAFTAR ISI - 5
LATAR BELAKANG - 6
APA ITU ECOBRICK? - 8
DAMPAK ECOBRICK PADA BUMI - 9
ALAT DAN BAHAN - 11
TAHAP PEMBUATAN ECOBRICK - 12
KREASI MENGGUNAKAN ECOBRICK - XX
REFERENSI - XX
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 5
Desa Jatimulyo memiliki isu peningkatan sampah
plastik yang dipicu akibat kebiasaan berbelanja
online, terutama selama pandemi COVID-19 ini
sedang melanda. Berdasarkan penyampaian Kasubdit
Barang dan Kemasan di Ditjen Pengelolaan Sampah,
Limbah, dan B3, Kementerian Lingkungan Hidup dan
Kehutanan (KLHK), desa Jatimulyo sedang banyak
sekali kegiatan belanja online dari yang biasanya
berbelanja online hingga yang biasanya tidak
berbelanja online juga ikut melakukannya. Masalah
yang terjadi adalah 96% kemasan barang belanjaan
berbahan plastik, mulai dari selotip, bungkusan,
hingga bubble wrap . Sampah plastik selama COVID-
19 sedang mendominasi masuk ke aliran sungai dan
hanyut hingga ke Teluk Jakarta.
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 6
Sampah Plastik
Menurut penyampaian Kasubdit Barang dan Kemasan,
usaha pengelolaan sampah berbasis teknologi akan
memakan biaya yang sangat besar, yaitu Teknologi
Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSA) berkapasitas
1000 ton sampah, bisa memakan Rp1,5 - Rp2 triliun
dengan biaya operasional dari Rp500.000 - Rp600.000 per
ton sampah. Target KLHK saat ini adalah menurunkan
tingkat buangan sampah hingga 30% dan sampah plastik
ke laut 70% pada tahun 2025.
Hal ini kemudian menjadi dasar kelompok 07
KKN 79 untuk memberikan penyuluhan
manajemen sampah plastik dengan
memanfaatkan sampah-sampah tersebut dan
dijadikan Ecobrick. Ecobrick disebut bata
ramah lingkungan karena dapat dijadikan
alternatif bata konvensional pengganti batu
bata untuk membangun perabot.
Pemanfaatan ini berguna sebagai solusi
limbah anorganik berupa plastik, karet, dan
sebagainya yang bersifat non biodegradable
bagi individu, rumah tangga, masyarakat,
institusi pendidikan, hingga industri barang
dan jasa. Metode ini secara perlahan
mengatasi penyumbatan saluran air,
kerusakan tanah atau permukaan bumi,
kerusakan habitat dan ekosistem flora
maupun fauna, global warming, hingga ke
perubahan iklim.
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 7
APA ITU
ECOBRICK?
Istilah Ecobrick berasal dari berasal dari gabungan kata “Eco”
yang artinya lingkungan dan “Brick” yang artinya bata. Kedua
kata tersebut digabung dalam suatu istilah “Ecobrick” yang
mengartikan bata ramah lingkungan dimana pembuatannya
berasal dari pemanfaatan limbah non biodegradable yang
sangat banyak dijumpai di lingkungan sekitar saat ini dan
menjadi ancaman besar bagi planet bumi. Ecobrick disebut
bata karena hasil pembuatan benda ini bertujuan untuk
dimanfaatkan sebagai pengganti batu bata konvensional
untuk membangun perabot, kerajinan, dan bangunan lainnya
bahkan hingga pembangunan yang cukup besar seperti
membangun rumah sederhana dari ecobrick.
Pembuatan ecobrick memanfaatkan limbah
buangan anorganik seperti plastik yang
dipadatkan di dalam botol plastik buangan
hingga sepadat mungkin karena kekuatan
dari ecobrick harus dapat menjamin
bangunan tetap kokoh dan tidak runtuh
layaknya batu bata. Pembuatan blok
bangunan ecobrick tidak memerlukan biaya
yang besar dalam proses pembuatannya.
Sifat kimia plastik yang durable, non
biodegradable, dan mampu bertahan hingga
ratusan bahkan ribuan tahun,sangat
mendukung pemanfaatannya sebagai blok
bangunan yang dapat digunakan berkali-
kali.
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 8
DAMPAK ECOBRICK
PADA BUMI
Manusia masih belum mampu untuk meninggalkan plastik
seutuhnya karena bagaimanapun plastik berperan sangat
besar dalam mempermudah manusia melaksanakan
kesehariannya. Kegiatan jual-beli tidak dapat dieliminasi dari
kehidupan manusia karena manusia perlu memenuhi
kebutuhan hidupnya. Telah banyak alternatif pengganti
bahan plastik yang diajarkan kepada masyarakat ( reduce )
seperti bambu, kayu, rotan, kain, dan lainnya, kegiatan
penggunaan kembali ( reuse ), namun pastinya tidak 100%
akan diterapkan secara terus menerus mengingat biaya
plastik lebih murah dan operasional plastik yang sangat
memudahkan manusia.
Plastik dalam jumlah yang besar memberi
dampak yang sangat buruk pada lingkungan,
dari proses produksi, konsumsi, hingga ke
pembuangan. Plastik terbuat dari bahan
Nafta yang diolah dari hasil kekayaan bumi
yaitu minyak dan gas bumi. Bahan ini diolah
dengan suhu tinggi, mengambil energi yang
sangat besar dari bumi serta menghasilkan
emisi CO 2 yang besar pula kepada bumi.
Bahkan, kegiatan recycle yang menjadi salah
satu cara pengolahan sampah plastik, juga
memakan energi yang besar dalam prosesnya
sehingga tidak kalah mencemari atmoster
bumi dengan emisi CO 2 yang dihasilkannya.
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 9
Dengan membuat ecobrick, limbah plastik dapat dialokasikan
untuk pembuatan benda bermanfaat dan mengeliminasi sampah
plastik yang pada akhirnya akan ditemukan menggunung pada
perairan, instalasi pengolahan limbah, tempat pembuangan akhir,
hingga dibakar untuk memusnahkan bahan tidak terurai ini.Upaya
membakar sampah plastik untuk memusnahkannya merupakah
cara yang menghasilkan emisi tertinggi dibandingkan cara lainnya.
Dengan mengalokasikan plastik pada ecobrick, kita dapat
menghindari transfer emisi CO2 oleh plastik dan mengurangi efek
rumah kaca yang berujung pada perubahan iklim. Selain itu,
habitat dan ekosistem flora dan fauna dapat terus terjaga.Tentu,
generasi anak cucu kita masih harus merasakan udara segar dan
pohon yang rindang seperti kita saat ini. Maka itu, penting bagi
generasi saat ini untuk memacu pergerakan sustainability.
KIRA-KIRA ALAT DAN
BAHAN YANG DIBUTUHKAN
APA SAJA YA?
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 0
Kantong plastik
Kemasan plastik
Styrofoam
Botol plastik 1 Liter (boleh gunakan volume selain
1 liter namun harus konsisten untuk menciptakan
bangunan yang rapi sesuai proyek bangunan anda)
Bahan yang bisa dimasukkan ke dalam
ecobrick (botol 1 liter) :
Gunting
Perekat
Tongkat (ujung membulat/tumpul, diameter ±6 mm, tinggi 2x
lipat tinggi botol)
BAHAN
ALAT
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 1
Selofan
Sedotan plastik
Bahan plastik bekas lainnya
Kertas Kaca Bio Logam
Wajib Kering
Kain
TAHAP PEMBUATAN
ECOBRICK
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 2
Sebelum memulai membuat Ecobrick, kita harus menyiapkan
botol bekas sesuai dengan kebutuhan projek yang akan
dibuat. Misalnya botol 1 liter. Kemudian cuci bersih botol
tersebut untuk dijadikan bahan dasar pembuatan ecobrick,
lalu Keringkan.
1.
2. Siapkan stik sebagai alat untuk mempermudah pembuatan
Ecobrick. Stik dapat berupa bambu atau kayu. Stik ini berguna
untuk memadatkan plastik ketika dimasukan kedalam botol.
Jangan menggunakan stik yang bersudut tajam, karena bisa
membuat botol menjadi rusak
TAHAP PEMBUATAN
ECOBRICK
3. Kumpulkan sampah atau barang berkas berbahan dasar
plastik sebanyak-banyaknya. Jangan gunakan kaca, bio, logam,
kain, karton, dan kain. Jangan masukan logam dan kaca yang
tajam kedalam Ecobrick karena akan merusak bagian ecobrick.
Gunakan sampah yang berbahan dasar plastik untuk
mengurangi dampak buruk bagi lingkungan agar tidak terurai
menjadi racun dan mikroplastik. Potong plastik menjadi bagian
yang kecil
4. Masukan plastik bekas kedalam botol 1 liter untuk menjadi
dasar, Pastikan plastik sudah menutupi bagian bawah botol.
Mulai dengan warna khusus sesuai proyek konstruksi dan
lakukan konsisten pada setiap botol. Lalu masukan potongan-
potongan berbahan dasar plastik lainnya ke dalam botol
hingga penuh dan padat. Semakin kecil potongan plastik,
Ecobrick akan semakin mudah padat.
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 2
Ketika botol sudah penuh dan padat, Periksa kualitas Ecobrick.
Tidak boleh ada ruang di dalam botol. Kepadatan Ecobrick
harus lebih tinggi dari 0,33 g/ml.
Berat minimum Ecobrick = Volume botol x 0,33 g/ml
Misalnya: Botol 1 liter harus memiliki isi dengan berat minimal
330 g
Sisakan 1-2 cm antara permukaan plastik paling atas dengan
tutup botol sehingga tidak cepat pecah dalam beberapa tahun
akibat tekanan.
Botol siap disusun untuk dibuat berbagai macam bentuk
seperti kursi ataupun meja.
TAHAP PEMBUATAN
ECOBRICK
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 3
5. Jika botol sudah penuh, padatkan kembali isi botol dengan
bantuan stik bambu atau kayu untuk mendorong plastik
kedalam botol. Hal ini dilakukan agar plastik bisa semakin
padat dan Ecobrick akan semakin kuat.
TAHAP PEMBUATAN
ECOBRICK
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 4
Catat data kunci Ecobrick untuk setiap botol. Hal ini penting
untuk mengetahui dampak risiko pembangunan yang akan
terjadi ke depannya dan meningkatkan akuntabilitas kualitas.
Data-data yang perlu dicatat berupa:
- Nama Ecobrick
- Berat final
- Tanggal dan tahun
- Proyek yang direncanakan
Data disimpan untuk beberapa generasi ke depan.
Gunakan kuas cat atau label untuk menuliskan data ecobrick
dengan hati-hati dan jelas.
Setelah selesai, Anda perlu menyimpan Ecobrick Anda sampai
Anda memiliki cukup Ecobrick untuk projek. Simpan Ecobrick di
dalam ruangan, jauh dari sinar matahari. Jika memungkinkan
lindungi dengan kain untuk menghindari debu dan kotoran
Tumpuk secara horizontal, dengan ujung bawah mengarah ke
luar.
Idealnya, Ecobrick disimpan di luar tanah (di atas lantai atau
ditinggikan di atas kayu) dan terlindungi sepenuhnya dari
matahari dan unsur-unsurnya.
KREASI MENGGUNAKAN
ECOBRICK
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 5
Imron, Maurilla. Ecobricks. Dilansir dari
https://zerowaste.id/manajemen-sampah/ecobricks/
Gapler, F. & Syahdan, K. (2021). Belanja ‘Online’ Picu
Peningkatan Sampah Plastik. Dilansir dari http://jatimulyo-
kulonprogo.desa.id/index.php/artikel/2021/2/13/belanja-
online-picu-peningkatan-sampah-plastik
GLOBAL ECOBRICK ALLIANCE. Ecobricks. Dilansir dari
https://www.ecobricks.org
REFERENSI
P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 6

More Related Content

Similar to E-BOOK BUKU SAKU.pdf

presentasi yono mullet evobrick fino kopling dika knalpot ppt
presentasi yono mullet evobrick fino kopling dika knalpot pptpresentasi yono mullet evobrick fino kopling dika knalpot ppt
presentasi yono mullet evobrick fino kopling dika knalpot ppt
dzikriqolbi623
 
Sampah plastik alternatif tanam pohon pcc
Sampah plastik alternatif tanam pohon pccSampah plastik alternatif tanam pohon pcc
Sampah plastik alternatif tanam pohon pcc
Biotani & Bahari Indonesia
 
Pemanfaatan Sampah Plastik
Pemanfaatan Sampah PlastikPemanfaatan Sampah Plastik
Pemanfaatan Sampah Plastik
SMAN 1 Gondangwetan
 
Pentingnya Pengolahan Sampah Botol Plastik.pptx
Pentingnya Pengolahan Sampah Botol Plastik.pptxPentingnya Pengolahan Sampah Botol Plastik.pptx
Pentingnya Pengolahan Sampah Botol Plastik.pptx
MadeDeveloper
 
Plastik n Sampah Pantauan Agst 2022 revisi.pdf
Plastik n Sampah Pantauan Agst  2022 revisi.pdfPlastik n Sampah Pantauan Agst  2022 revisi.pdf
Plastik n Sampah Pantauan Agst 2022 revisi.pdf
Biotani & Bahari Indonesia
 
Daur ulang sampah plastik
Daur ulang sampah plastikDaur ulang sampah plastik
Daur ulang sampah plastik
Syahrul Hamid
 
PENGETAHUAN SAMPAH PLASTIKppt
PENGETAHUAN SAMPAH PLASTIKpptPENGETAHUAN SAMPAH PLASTIKppt
PENGETAHUAN SAMPAH PLASTIKppt
umafadzilia1
 
Laporan pembuatan daur ulang plastik hiasan gantung
Laporan pembuatan daur ulang plastik hiasan gantungLaporan pembuatan daur ulang plastik hiasan gantung
Laporan pembuatan daur ulang plastik hiasan gantung
Polytechnic State Semarang
 
Tugas tik 12 ips 4
Tugas tik 12 ips 4Tugas tik 12 ips 4
Tugas tik 12 ips 4Mitha Ye Es
 
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
sekolahbatasnegeri
 
Pengelolaan Sampah
Pengelolaan Sampah Pengelolaan Sampah
Pengelolaan Sampah
Lestari Moerdijat
 
dampak limbah bagi lingkungan rumah tangga dan penanggulannya
dampak limbah bagi lingkungan rumah tangga dan penanggulannyadampak limbah bagi lingkungan rumah tangga dan penanggulannya
dampak limbah bagi lingkungan rumah tangga dan penanggulannya
mas awan
 
Plastik n Sampah Pantauan Februari 2024.pdf
Plastik n Sampah Pantauan Februari 2024.pdfPlastik n Sampah Pantauan Februari 2024.pdf
Plastik n Sampah Pantauan Februari 2024.pdf
Biotani & Bahari Indonesia
 
PPT PENGOLAHAN LIMBAH PLASTIK.pptx
PPT PENGOLAHAN LIMBAH PLASTIK.pptxPPT PENGOLAHAN LIMBAH PLASTIK.pptx
PPT PENGOLAHAN LIMBAH PLASTIK.pptx
fisika putra
 
MATERI ECOBRICK RABU 27 JULI 2022.pptx
MATERI ECOBRICK RABU 27 JULI 2022.pptxMATERI ECOBRICK RABU 27 JULI 2022.pptx
MATERI ECOBRICK RABU 27 JULI 2022.pptx
Riskiamelia18
 
Plastik n sampah plastik pantau oktober 2020
Plastik n sampah plastik pantau oktober 2020Plastik n sampah plastik pantau oktober 2020
Plastik n sampah plastik pantau oktober 2020
Biotani & Bahari Indonesia
 
ZERO SAMPAH ANORGANIK SMPIT ABY.pptx
ZERO SAMPAH ANORGANIK SMPIT ABY.pptxZERO SAMPAH ANORGANIK SMPIT ABY.pptx
ZERO SAMPAH ANORGANIK SMPIT ABY.pptx
AnasSumarhadi
 
Daur Ulang
Daur UlangDaur Ulang
Daur Ulang
cynthiakweenedy
 

Similar to E-BOOK BUKU SAKU.pdf (20)

presentasi yono mullet evobrick fino kopling dika knalpot ppt
presentasi yono mullet evobrick fino kopling dika knalpot pptpresentasi yono mullet evobrick fino kopling dika knalpot ppt
presentasi yono mullet evobrick fino kopling dika knalpot ppt
 
Sampah plastik alternatif tanam pohon pcc
Sampah plastik alternatif tanam pohon pccSampah plastik alternatif tanam pohon pcc
Sampah plastik alternatif tanam pohon pcc
 
Pemanfaatan Sampah Plastik
Pemanfaatan Sampah PlastikPemanfaatan Sampah Plastik
Pemanfaatan Sampah Plastik
 
Pentingnya Pengolahan Sampah Botol Plastik.pptx
Pentingnya Pengolahan Sampah Botol Plastik.pptxPentingnya Pengolahan Sampah Botol Plastik.pptx
Pentingnya Pengolahan Sampah Botol Plastik.pptx
 
Plastik n Sampah Pantauan Agst 2022 revisi.pdf
Plastik n Sampah Pantauan Agst  2022 revisi.pdfPlastik n Sampah Pantauan Agst  2022 revisi.pdf
Plastik n Sampah Pantauan Agst 2022 revisi.pdf
 
Daur ulang sampah plastik
Daur ulang sampah plastikDaur ulang sampah plastik
Daur ulang sampah plastik
 
MATERI-1.ppt
MATERI-1.pptMATERI-1.ppt
MATERI-1.ppt
 
PENGETAHUAN SAMPAH PLASTIKppt
PENGETAHUAN SAMPAH PLASTIKpptPENGETAHUAN SAMPAH PLASTIKppt
PENGETAHUAN SAMPAH PLASTIKppt
 
Laporan pembuatan daur ulang plastik hiasan gantung
Laporan pembuatan daur ulang plastik hiasan gantungLaporan pembuatan daur ulang plastik hiasan gantung
Laporan pembuatan daur ulang plastik hiasan gantung
 
Tugas tik 12 ips 4
Tugas tik 12 ips 4Tugas tik 12 ips 4
Tugas tik 12 ips 4
 
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
 
Pengelolaan Sampah
Pengelolaan Sampah Pengelolaan Sampah
Pengelolaan Sampah
 
Gagasan
GagasanGagasan
Gagasan
 
dampak limbah bagi lingkungan rumah tangga dan penanggulannya
dampak limbah bagi lingkungan rumah tangga dan penanggulannyadampak limbah bagi lingkungan rumah tangga dan penanggulannya
dampak limbah bagi lingkungan rumah tangga dan penanggulannya
 
Plastik n Sampah Pantauan Februari 2024.pdf
Plastik n Sampah Pantauan Februari 2024.pdfPlastik n Sampah Pantauan Februari 2024.pdf
Plastik n Sampah Pantauan Februari 2024.pdf
 
PPT PENGOLAHAN LIMBAH PLASTIK.pptx
PPT PENGOLAHAN LIMBAH PLASTIK.pptxPPT PENGOLAHAN LIMBAH PLASTIK.pptx
PPT PENGOLAHAN LIMBAH PLASTIK.pptx
 
MATERI ECOBRICK RABU 27 JULI 2022.pptx
MATERI ECOBRICK RABU 27 JULI 2022.pptxMATERI ECOBRICK RABU 27 JULI 2022.pptx
MATERI ECOBRICK RABU 27 JULI 2022.pptx
 
Plastik n sampah plastik pantau oktober 2020
Plastik n sampah plastik pantau oktober 2020Plastik n sampah plastik pantau oktober 2020
Plastik n sampah plastik pantau oktober 2020
 
ZERO SAMPAH ANORGANIK SMPIT ABY.pptx
ZERO SAMPAH ANORGANIK SMPIT ABY.pptxZERO SAMPAH ANORGANIK SMPIT ABY.pptx
ZERO SAMPAH ANORGANIK SMPIT ABY.pptx
 
Daur Ulang
Daur UlangDaur Ulang
Daur Ulang
 

Recently uploaded

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 

Recently uploaded (20)

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 

E-BOOK BUKU SAKU.pdf

  • 1. P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K BUKU SAKU K E L O M P O K 0 7 K K N 7 9 U N I V E R S I T A S A T M A J A Y A Y O G Y A K A R T A
  • 2. ANGGOTA KELOMPOK Dian Anggraini 180609886 P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 2 I. G. A. B. Cakra Gautama 180609886 Benyamin A. Ginting 171123458 Ninda Novanda 180217486 Jermias Ansemus F. 140511804 Matilda Cintia 170323475 M. A. Redo Avila 180709749 Monica Ratna K. 180906515 Marcellino HanarkoI 180906677 Gabriella A. A. P 180217486
  • 3. Isu sampah plastik yang semakin meningkat di Desa Jatimulyo, Kecamatan Girimulyo, Kabupaten Kulon Progo, D.I.Yogyakarta, akibat kebiasaan berbelanja online terutama selama pandemi COVID-19 melanda, yang kemudian menjadi tantangan baru bagi Kementerian Kehutanan dan Lingkungan Hidup (KLHK) karena banyaknya tumpukan di Tempat Pembuangan Akhir (TPA), kami berupaya menyediakan informasi tentang pengolahan sampah plastik menjadi Ecobrick. Informasi ini disusun dalam bentuk buku saku yang diharapkan efektif dan efisien untuk dibaca oleh masyarakat setempat. TUJUAN PENULISAN P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 3
  • 4. Puji Syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-Nya, kami mahasiswa/i Universitas Atma Jaya Yogyakarta dapat melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 5.0 ini dengan lancar dan menghasilkan buku saku ini. Berawal dari isu lingkungan akibat sampah plastik berlebihan yang dimiliki Desa Jatimulyo di Kecamatan Girimulyo, Kabupaten Kulon Progo, sehingga memberi dampak usaha penanganan sampah karena biaya yang cukup tinggi untuk jumlah sampah yang banyak serta pengaruh buruknya pada lingkungan Desa Jatimulyo. Kami berupaya untuk menyusun ide yang kemudian menjadi informasi melalui buku saku ini. Kami, Kelompok 07 KKN Periode 79 UAJY, berharap buku saku ini dapat membantu masyarakat desa setempat untuk menekan jumlah sampah plastik di tempat pembuangan akhir dan meningkatkan nilai guna sampah tersebut melalui informasi yang disusun pada buku ini. Selamat membaca! Salam Sehat! Yogyakarta, 1 Juni 2021 KATA PENGANTAR P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 4
  • 5. DAFTAR ISI TUJUAN PENULISAN - 3 KATA PENGANTAR - 4 DAFTAR ISI - 5 LATAR BELAKANG - 6 APA ITU ECOBRICK? - 8 DAMPAK ECOBRICK PADA BUMI - 9 ALAT DAN BAHAN - 11 TAHAP PEMBUATAN ECOBRICK - 12 KREASI MENGGUNAKAN ECOBRICK - XX REFERENSI - XX P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 5
  • 6. Desa Jatimulyo memiliki isu peningkatan sampah plastik yang dipicu akibat kebiasaan berbelanja online, terutama selama pandemi COVID-19 ini sedang melanda. Berdasarkan penyampaian Kasubdit Barang dan Kemasan di Ditjen Pengelolaan Sampah, Limbah, dan B3, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), desa Jatimulyo sedang banyak sekali kegiatan belanja online dari yang biasanya berbelanja online hingga yang biasanya tidak berbelanja online juga ikut melakukannya. Masalah yang terjadi adalah 96% kemasan barang belanjaan berbahan plastik, mulai dari selotip, bungkusan, hingga bubble wrap . Sampah plastik selama COVID- 19 sedang mendominasi masuk ke aliran sungai dan hanyut hingga ke Teluk Jakarta. P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 6 Sampah Plastik
  • 7. Menurut penyampaian Kasubdit Barang dan Kemasan, usaha pengelolaan sampah berbasis teknologi akan memakan biaya yang sangat besar, yaitu Teknologi Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSA) berkapasitas 1000 ton sampah, bisa memakan Rp1,5 - Rp2 triliun dengan biaya operasional dari Rp500.000 - Rp600.000 per ton sampah. Target KLHK saat ini adalah menurunkan tingkat buangan sampah hingga 30% dan sampah plastik ke laut 70% pada tahun 2025. Hal ini kemudian menjadi dasar kelompok 07 KKN 79 untuk memberikan penyuluhan manajemen sampah plastik dengan memanfaatkan sampah-sampah tersebut dan dijadikan Ecobrick. Ecobrick disebut bata ramah lingkungan karena dapat dijadikan alternatif bata konvensional pengganti batu bata untuk membangun perabot. Pemanfaatan ini berguna sebagai solusi limbah anorganik berupa plastik, karet, dan sebagainya yang bersifat non biodegradable bagi individu, rumah tangga, masyarakat, institusi pendidikan, hingga industri barang dan jasa. Metode ini secara perlahan mengatasi penyumbatan saluran air, kerusakan tanah atau permukaan bumi, kerusakan habitat dan ekosistem flora maupun fauna, global warming, hingga ke perubahan iklim. P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 7
  • 8. APA ITU ECOBRICK? Istilah Ecobrick berasal dari berasal dari gabungan kata “Eco” yang artinya lingkungan dan “Brick” yang artinya bata. Kedua kata tersebut digabung dalam suatu istilah “Ecobrick” yang mengartikan bata ramah lingkungan dimana pembuatannya berasal dari pemanfaatan limbah non biodegradable yang sangat banyak dijumpai di lingkungan sekitar saat ini dan menjadi ancaman besar bagi planet bumi. Ecobrick disebut bata karena hasil pembuatan benda ini bertujuan untuk dimanfaatkan sebagai pengganti batu bata konvensional untuk membangun perabot, kerajinan, dan bangunan lainnya bahkan hingga pembangunan yang cukup besar seperti membangun rumah sederhana dari ecobrick. Pembuatan ecobrick memanfaatkan limbah buangan anorganik seperti plastik yang dipadatkan di dalam botol plastik buangan hingga sepadat mungkin karena kekuatan dari ecobrick harus dapat menjamin bangunan tetap kokoh dan tidak runtuh layaknya batu bata. Pembuatan blok bangunan ecobrick tidak memerlukan biaya yang besar dalam proses pembuatannya. Sifat kimia plastik yang durable, non biodegradable, dan mampu bertahan hingga ratusan bahkan ribuan tahun,sangat mendukung pemanfaatannya sebagai blok bangunan yang dapat digunakan berkali- kali. P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 8
  • 9. DAMPAK ECOBRICK PADA BUMI Manusia masih belum mampu untuk meninggalkan plastik seutuhnya karena bagaimanapun plastik berperan sangat besar dalam mempermudah manusia melaksanakan kesehariannya. Kegiatan jual-beli tidak dapat dieliminasi dari kehidupan manusia karena manusia perlu memenuhi kebutuhan hidupnya. Telah banyak alternatif pengganti bahan plastik yang diajarkan kepada masyarakat ( reduce ) seperti bambu, kayu, rotan, kain, dan lainnya, kegiatan penggunaan kembali ( reuse ), namun pastinya tidak 100% akan diterapkan secara terus menerus mengingat biaya plastik lebih murah dan operasional plastik yang sangat memudahkan manusia. Plastik dalam jumlah yang besar memberi dampak yang sangat buruk pada lingkungan, dari proses produksi, konsumsi, hingga ke pembuangan. Plastik terbuat dari bahan Nafta yang diolah dari hasil kekayaan bumi yaitu minyak dan gas bumi. Bahan ini diolah dengan suhu tinggi, mengambil energi yang sangat besar dari bumi serta menghasilkan emisi CO 2 yang besar pula kepada bumi. Bahkan, kegiatan recycle yang menjadi salah satu cara pengolahan sampah plastik, juga memakan energi yang besar dalam prosesnya sehingga tidak kalah mencemari atmoster bumi dengan emisi CO 2 yang dihasilkannya. P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 9
  • 10. Dengan membuat ecobrick, limbah plastik dapat dialokasikan untuk pembuatan benda bermanfaat dan mengeliminasi sampah plastik yang pada akhirnya akan ditemukan menggunung pada perairan, instalasi pengolahan limbah, tempat pembuangan akhir, hingga dibakar untuk memusnahkan bahan tidak terurai ini.Upaya membakar sampah plastik untuk memusnahkannya merupakah cara yang menghasilkan emisi tertinggi dibandingkan cara lainnya. Dengan mengalokasikan plastik pada ecobrick, kita dapat menghindari transfer emisi CO2 oleh plastik dan mengurangi efek rumah kaca yang berujung pada perubahan iklim. Selain itu, habitat dan ekosistem flora dan fauna dapat terus terjaga.Tentu, generasi anak cucu kita masih harus merasakan udara segar dan pohon yang rindang seperti kita saat ini. Maka itu, penting bagi generasi saat ini untuk memacu pergerakan sustainability. KIRA-KIRA ALAT DAN BAHAN YANG DIBUTUHKAN APA SAJA YA? P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 0
  • 11. Kantong plastik Kemasan plastik Styrofoam Botol plastik 1 Liter (boleh gunakan volume selain 1 liter namun harus konsisten untuk menciptakan bangunan yang rapi sesuai proyek bangunan anda) Bahan yang bisa dimasukkan ke dalam ecobrick (botol 1 liter) : Gunting Perekat Tongkat (ujung membulat/tumpul, diameter ±6 mm, tinggi 2x lipat tinggi botol) BAHAN ALAT P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 1 Selofan Sedotan plastik Bahan plastik bekas lainnya Kertas Kaca Bio Logam Wajib Kering Kain
  • 12. TAHAP PEMBUATAN ECOBRICK P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 2 Sebelum memulai membuat Ecobrick, kita harus menyiapkan botol bekas sesuai dengan kebutuhan projek yang akan dibuat. Misalnya botol 1 liter. Kemudian cuci bersih botol tersebut untuk dijadikan bahan dasar pembuatan ecobrick, lalu Keringkan. 1. 2. Siapkan stik sebagai alat untuk mempermudah pembuatan Ecobrick. Stik dapat berupa bambu atau kayu. Stik ini berguna untuk memadatkan plastik ketika dimasukan kedalam botol. Jangan menggunakan stik yang bersudut tajam, karena bisa membuat botol menjadi rusak
  • 13. TAHAP PEMBUATAN ECOBRICK 3. Kumpulkan sampah atau barang berkas berbahan dasar plastik sebanyak-banyaknya. Jangan gunakan kaca, bio, logam, kain, karton, dan kain. Jangan masukan logam dan kaca yang tajam kedalam Ecobrick karena akan merusak bagian ecobrick. Gunakan sampah yang berbahan dasar plastik untuk mengurangi dampak buruk bagi lingkungan agar tidak terurai menjadi racun dan mikroplastik. Potong plastik menjadi bagian yang kecil 4. Masukan plastik bekas kedalam botol 1 liter untuk menjadi dasar, Pastikan plastik sudah menutupi bagian bawah botol. Mulai dengan warna khusus sesuai proyek konstruksi dan lakukan konsisten pada setiap botol. Lalu masukan potongan- potongan berbahan dasar plastik lainnya ke dalam botol hingga penuh dan padat. Semakin kecil potongan plastik, Ecobrick akan semakin mudah padat. P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 2
  • 14. Ketika botol sudah penuh dan padat, Periksa kualitas Ecobrick. Tidak boleh ada ruang di dalam botol. Kepadatan Ecobrick harus lebih tinggi dari 0,33 g/ml. Berat minimum Ecobrick = Volume botol x 0,33 g/ml Misalnya: Botol 1 liter harus memiliki isi dengan berat minimal 330 g Sisakan 1-2 cm antara permukaan plastik paling atas dengan tutup botol sehingga tidak cepat pecah dalam beberapa tahun akibat tekanan. Botol siap disusun untuk dibuat berbagai macam bentuk seperti kursi ataupun meja. TAHAP PEMBUATAN ECOBRICK P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 3 5. Jika botol sudah penuh, padatkan kembali isi botol dengan bantuan stik bambu atau kayu untuk mendorong plastik kedalam botol. Hal ini dilakukan agar plastik bisa semakin padat dan Ecobrick akan semakin kuat.
  • 15. TAHAP PEMBUATAN ECOBRICK P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 4 Catat data kunci Ecobrick untuk setiap botol. Hal ini penting untuk mengetahui dampak risiko pembangunan yang akan terjadi ke depannya dan meningkatkan akuntabilitas kualitas. Data-data yang perlu dicatat berupa: - Nama Ecobrick - Berat final - Tanggal dan tahun - Proyek yang direncanakan Data disimpan untuk beberapa generasi ke depan. Gunakan kuas cat atau label untuk menuliskan data ecobrick dengan hati-hati dan jelas. Setelah selesai, Anda perlu menyimpan Ecobrick Anda sampai Anda memiliki cukup Ecobrick untuk projek. Simpan Ecobrick di dalam ruangan, jauh dari sinar matahari. Jika memungkinkan lindungi dengan kain untuk menghindari debu dan kotoran Tumpuk secara horizontal, dengan ujung bawah mengarah ke luar. Idealnya, Ecobrick disimpan di luar tanah (di atas lantai atau ditinggikan di atas kayu) dan terlindungi sepenuhnya dari matahari dan unsur-unsurnya.
  • 16. KREASI MENGGUNAKAN ECOBRICK P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 5
  • 17. Imron, Maurilla. Ecobricks. Dilansir dari https://zerowaste.id/manajemen-sampah/ecobricks/ Gapler, F. & Syahdan, K. (2021). Belanja ‘Online’ Picu Peningkatan Sampah Plastik. Dilansir dari http://jatimulyo- kulonprogo.desa.id/index.php/artikel/2021/2/13/belanja- online-picu-peningkatan-sampah-plastik GLOBAL ECOBRICK ALLIANCE. Ecobricks. Dilansir dari https://www.ecobricks.org REFERENSI P E N G O L A H A N S A M P A H P L A S T I K M E N J A D I E C O B R I C K | 1 6