SlideShare a Scribd company logo
PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN
“DISCHARGE PLANNING”*)
Dr. Rita Sekarsari SKp.,Sp KV.,MHSM., MH., FISQua
DISAMPAIKAN PADA ACARA KELAS ONLINE MANAJER PELAYANAN PASIEN (MPP-CASE MANAGER)
KARS-PERSI, 21 – 11 SEPTEMBER 2022
No Pendidikan
1 AKPER DEPKES RI 1985
2 S1 PSIK UI 1993
3 S2 Monas Uni Melbourne 2001
4 Pengakuan Ns Sp KV 2011
5 S3 FIK UI 2013, Doktor Keperawatan
6 Fellow ISQUa, 2020
7 S2 UNPAS 2021, Magister Hukum ( Bidang Kesehatan)
No Organisasi
1 Ketua II PP PPNI 2010 - 2015
2 President INKAVIN 2006 - 2011 - 2016
3 Ketua Kolegium Keperawatan Spesialis Kardiovaskular
2010 – 2015 - 2020
4 Pengurus MTKI 2011 - 2016
5 Pengurus PERSI 2015 – Saat ini ( Divisi IKPRS)
6 Pengurus ARSPI 2015 - 2017
7 Surveior/Pembimbing/Konsilor
KARS 2010 - Saat ini
Tim Fungsional KARS 2017 – saat ini
8 Ketua Majelis Kehormatan Etik dan Disiplin MPP PP
IMPPI 2020 – Saat ini
9 Pengurus LDP PERSI 2021 – saat ini
10 Penguji Tingkat Pusat Uji Kompetensi Jabatan
Fungsional 2017 – saat ini
11 Sekretaris Presidium Forum Peduli Profesi Keperawatan
Nasional Indonesia (FPPKNI) 2021 – saat ini
No Pekerjaan
1 Ketua Sub Komite Mutu RSJPDHK 2016 – Saat ini
2 Koordinator Program Diklat RSJPDHK 2012 - 2016
3 Ketua Komite Keperawatan RSJPDHK 2007 - 2012
4 Manajer Instalasi Rawat Inap & Ketua Komite
Keperawatan RSJPDHK 2001- 2007
5 Ka Ru ICU RSJPDHK 1993 - 2001
6 Supervisor Keperawatan RSJPDHK 1993 - 2009
7 Koordinator DIKLAT POST BASIC 1993 - 2001 Kontak :
ritaakbar@yahoo.com
Ph: 08151626004
OBJEKTIF
1. Pendahuluan
2. Perencanaan Pemulangan Dalam STARKES
3. Pengertian Perencanaan Pemulangan Pasien /
P3
4. Tujuan Perencanaan Pemulangan Pasien
5. Manfaat Perencanaan Pemulangan Pasien
6. Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan
Pasien
7. Key Elements of IDEAL Discharge Planning
8. Penutup
9. Contoh-contoh Form P3
PENDAHULUAN
Berbagai literatur :
 → Discharge Planning & follow-up yang baik →kesehatan pasien ,
readmissions , biaya pelayanan kesehatan
 Readmission (Lewis, et al, 2007)
➢ Kurang efektifnya program pemulangan pasien (discharge
planning)
➢ Kegagalan petugas kesehatan saat menentukan apakah pasien
tersebut memiliki resiko tinggi atau tidak
➢ Kurangnya informasi/ pendidikan kesehatan yang pasien
dapatkan
Registered nurse case
manager: Utilization
management,
coordination, and
facilitation of care,
discharge planning
Social worker:
Psychosocial
assessment and
interventions,
some discharge
planning
Case manager:
Utilization manage-
ment, discharge
planning, patient
flow, variance
tracking, quality
management
Social worker
Psychosocial
interventions,
discharge
planning on high-
risk cases
Perencanaan Pemulangan Pasien:
➢Menurunkan lama rawat dirumah sakit.
➢Mengurangi risiko readmisi.
➢Meningkatan kepuasan kesehatan bagi pasien dan
profesional.
➢Sedikit bukti bahwa perencanaan pulang mengurangi
biaya untuk pelayanan kesehatan.
Discharge Planning From Hospital
Gonçalves-Bradley DC, Lannin NA, Clemson LM, Cameron ID,Shepperd S. Discharge planning from
hospital. Cochrane Data base of Systematic Reviews 2016, Issue 1. Art. No.: CD000313. DOI:
10.1002/14651858.CD000313.pub5.
Β SEβ p RR 95%CIHR
Intervensi! -.566 .276 0,040 .568 .330 .975
!Kontrolsebagaipembanding
* Regresi Cox
7
Model ProMise Edukasi & Konseling
Luaran Klinik Readmission dan atau Kematian
Pasien Gagal Jantung
Sekarsari Rita, 2013
STARKES 2022: DISCHARGE PLANNING
➢ AKP 3 :
➢ Rumah sakit memiliki proses untuk
melaksanakan kesinambungan pelayanan
di rumah sakit dan integrasi antara
profesional pemberi asuhan (PPA) dibantu
oleh manajer pelayanan pasien
(MPP)/case manager
➢ Elemen Penilaian AKP 3
➢ a) Para PPA telah memberikan asuhan
pasien secara terintegrasi berfokus pada
pasien meliputi poin a) - f) pada maksud
dan tujuan
➢ AKP 3 : Maksud & Tujuan Pelaksanaan
asuhan pasien secara terintegrasi fokus
pada pasien mencakup:
a) Keterlibatan dan pemberdayaan pasien dan keluarga;
b) Dokter penanggung jawab pelayanan (DPJP) sebagai
Ketua tim asuhan pasien oleh profesional pemberi
asuhan (PPA) (clinical leader);
c) Profesional pemberi asuhan (PPA) bekerja sebagai tim
interdisiplin dengan kolaborasi interprofesional dibantu
antara lain oleh Panduan Praktik Klinis (PPK),
Panduan Asuhan Profesional Pemberi Asuhan (PPA)
lainnya, Alur Klinis/clinical pathway terintegrasi,
Algoritme, Protokol, Prosedur, Standing Order dan
CPPT (Catatan Perkembangan Pasien Terintegrasi);
d) Perencanaan pemulangan pasien (P3)/discharge
planning terintegrasi;
e) Asuhan gizi terintegrasi; dan
f) Manajer pelayanan pasien/case manager.
➢ Elemen Penilaian AKP 3
➢ b) Ada penunjukkan MPP dengan uraian tugas meliputi poin a) - h) pada
maksud dan tujuan.
➢ Maksud & Tujuan
➢ Keluaran yang diharapkan dari kegiatan manajemen pelayanan pasien
antara lain adalah:
➢ a) Pasien mendapat asuhan sesuai dengan kebutuhannya;
➢ b) Terpelihara kesinambungan pelayanan;
➢ c) Pasien memahami/mematuhi asuhan dan peningkatan kemandirian pasien;
d) Kemampuan pasien mengambil keputusan;
➢ e) Keterlibatan serta pemberdayaan pasien dan keluarga;
➢ f) Optimalisasi sistem pendukung pasien;
➢ g) Pemulangan yang aman; dan
➢ h) Kualitas hidup dan kepuasan pasien.
➢ Standar AKP 5
➢ Rumah sakit menetapkan dan melaksanakan proses pemulangan
pasien dari rumah sakit berdasarkan kondisi kesehatan pasien dan
kebutuhan kesinambungan asuhan atau tindakan.
➢ Maksud & Tujuan
➢ Pasien yang memerlukan perencanaan pemulangan pasien (discharge
planning) maka rumah sakit mulai merencanakan hal tersebut sejak awal dan
mencatatnya di pengkajian awal pasien.
➢ Untuk menjaga kesinambungan asuhan dilakukan secara terintegrasi
melibatkan semua profesional pemberi asuhan (PPA) terkait
difasilitasi oleh manajer pelayanan pasien (MPP).
Keluarga dilibatkan sesuai dengan kebutuhan .
➢ Elemen Penilaian AKP 5
a) Rumah sakit telah menetapkan kriteria pemulangan pasien
sesuai dengan kondisi kesehatan dan kebutuhan pelayanan pasien
beserta edukasinya.
b) Rumah sakit telah menetapkan kemungkinan pasien diizinkan
keluar rumah sakit dalam jangka waktu tertentu untuk keperluan
penting.
c) Penyusunan rencana dan instruksi pemulangan
didokumentasikan dalam rekam medis pasien dan diberikan kepada
pasien secara tertulis.
d) Tindak lanjut pemulangan pasien bila diperlukan dapat ditujukan
kepada fasilitas pelayanan kesehatan baik perorangan ataupun
dimana pasien untuk memberikan pelayanan berkelanjutan.
Discharge Planning (Potter and Perry, 2005)
➢ Serangkaian keputusan dan aktivitas-aktivitasnya
dalam pemberian asuhan keperawatan yang kontinyu
dan terkoordinasi ketika pasien dipulangkan dari
lembaga pelayanan kesehatan
➢ Mencakup semua pemberi layanan kesehatan yang
terlibat dalam memberi layanan kesehatan kepada
pasien
➢ Seorang discharge planners bertugas membuat
rencana, mengkoordinasikan, memonitor dan
memberikan tindakan dan proses kelanjutan perawatan.
Discharge Planning
✓ Bentuk keterkaitan yang berkualitas antara rumah sakit,
community based service, organisasi non pemerintah dan
wali pasien (NSW, department of health, discharge
planning principles, 2005)
✓ Ners mempunyai peranan penting dalam proses
perawatan pasien dan sebagai tim discharge planner
rumah sakit, karena pengetahuan dan kemampuan ners
dalam proses keperawatan sangat berpengaruh dalam
memberikan kontinuitas perawatan melalui proses
discharge planning (Caroll & Dowling, 2007).
• Pengertian
Perencanaan Pemulangan Pasien (P3) atau Discharge planning :
➢ Adalah kegiatan yang merencanakan dan memfasilitasi perpindahan pasien ke
fasyankes lain atau ke rumah dengan lancar dan aman
➢ Merupakan suatu proses multidisiplin melibatkan PPA dan MPP
➢ Sasarannya adalah meningkatkan / menjaga kontinuitas pelayanan
➢ Proses dimulai saat admisi rawat inap
➢ Memastikan keselamatan pasien keluar dari rumah sakit dan memperoleh asuhan yang
tepat pada fase berikutnya di fasyankes lain atau dirumah
➢ Dasar atau filosofi P3 adalah : keberhasilan asuhan pasien di rawat inap agar berlanjut
juga di rumah.
Perencanaan Pemulangan Pasien /
Discharge Planning
Menyiapkan pasien dan keluarga secara fisik, psikologis, dan sosial
Meningkatkan kemandirian pasien dan keluarga
Meningkatkan proses keperawatan yang berkelanjutan pada pasien
Membantu rujukan pasien pada sistem pelayanan kesehatan yang
lain
Membantu pasien dan keluarga untuk memperoleh pengetahuan dan
keterampilan serta sikap dalam memperbaiki dan mempertahankan
status kesehatan
Melaksanakan rentang keperawatan antara rumah sakit dan
masyarakat
TUJUAN PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN
Memberi kesempatan kepada pasien untuk mendapat informasi
selama di rumah sakit sehingga dapat dimanfaatkan sewaktu di
rumah
Tindak lanjut yang sistematis untuk menjamin kontinutas
perawatan pasien
Mengevaluasi pengaruh dari intervensi terhadap pasien selama
di rumah sakit dan mengidentifikasi kekambuhan atau
kebutuhan keperawatan selanjutnya
Membantu kemandirian dan kesiapan melakukan keperawatan
rumah
MANFAAT PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN
Rawat inap Dirumah
Discharge Planning
Transisi & Kontinuitas Yan
Yan Kes
Primer
dilingkungan
Yan
Penunjang,
Rehab
Yan
Sosial
Keluarga :
Asuhan
Dirumah
Follow-up
• Ke RS
• Telpon
Edukasi, Pelatihan spesifik : Pasien-Kel
Proses Pulang :
→Std AKP 5
o 24-48 jam pra-pulang
o Penyiapan Yan dilingkungan
o Kriteria pulang +
o Resume pasien pulang
o Transport
o dsb
Pra Admisi :
o eLOS
o Rujukan
P3/Discharge
Planning
AKP 3 EP a), AKP 5 EP a),
PP 1 EP d).
•Awal & durante ranap
•Kriteria
•Tim Multidisiplin
•Keterlibatan Pasien-Kel
•Antisipasi masalah
•Program Edukasi
/Pelatihan
•EDD=Expected Discharge
Date
Discharge Planning
•Cegah Komplikasi
Pasca Discharge
•Cegah Readmisi
(Nico Lumenta, KARS, 2022)
Std AKP 5 EP d):
TL pemulangan pasien bila
diperlukan dapat ditujukan
kepada fasyankes baik
perorangan ataupun
dimana pasien untuk
memberikan pelayanan
berkelanjutan.
1) Perencanaan Pemulangan Pasien (P3) dimulai saat
admisi rawat inap dan dilanjutkan pada hari berikutnya
sesuai kebutuhan
oIdentifikasi pasien dengan potensi masalah yang
mungkin dihadapi waktu pasien dipulangkan sehingga
dapat disusun rencana mengatasi masalah, sehingga
proses pemulangan nantinya aman dan lancar.
Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien
MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
2) Identifikasi apakah pasien memerlukan kebutuhan
yang sederhana atau kompleks untuk pemulangan
atau transfernya
oTidak membutuhkan pelayanan khusus dirumah, juga
tidak membutuhkan pelayanan sosial
oAtau sebaliknya tingkat ketergantungan untuk ADL
(Activity Daily Living) tinggi.
Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien
MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
3) Susun rencana klinis asuhan pasien (oleh PPA) dalam
waktu 24 jam setelah masuk rawat inap
• Setelah asesmen lengkap, dengan metode IAR (Informasi,
Analisis, Rencana) tetapkan sasaran
• Asesmen dilakukan secara multidisiplin dan terintegrasi
• Perencanaan termasuk tentang kemungkinan edukasi /
pelatihan bagi pasien / keluarga / pemberi asuhan dirumah.
Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien
MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
4) Koordinasikan proses pemulangan / transfer melalui
kepemimpinan dan tanggung-jawab pengoperan tugas pada tingkat
ruangan
• Perencanaan harus terintegrasi secara multidisiplin
• Ada keterkaitan dengan pertukaran shift
• Dokumentasi harus selalu di update dengan penyimpanan yang jelas
• Peranan MPP penting dalam koordinasi ini
Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien
MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
5) Tetapkan tanggal yang diharapkan untuk pemulangan / transfer 24 –
48 jam setelah admisi (EDD=expected discharge date) oleh PPA. MPP
mendiskusikannya dengan PPA, pasien dan keluarga/pemberi asuhan.
oUmumnya pasien ingin mendapatkan informasi tentang sampai kapan
dirawat
oPasien, keluarga akan membuat sasaran untuk itu
oPengecualian adalah bila pasien menjalani perawatan intensif,
EDD ditetapkan bila telah kembali ke ruang rawat biasa.
Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien
MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
6) Setiap hari dilakukan review atas rencana klinis asuhan
dan juga update EDD.
oPPA melakukan updating EDD bersama pasien dan MPP
oPendokumentasiannya harus jelas dan konsisten
oPasien dan keluarga harus jelas tentang apa yang
diharapkan selama dirawat, menghindari kebingungan yang
dapat menunda proses pemulangannya
Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien
MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
7) Libatkan pasien, keluarga, pemberi asuhan dirumah
untuk keputusan dan pilihan pelayanan.
oPasien, keluarga diedukasi/dilatih untuk memberdayakan
pelayanan individual sehingga memaksimalkan
kemandiriannya
oBila masuk dalam rencana, follow-up dapat dilakukan oleh
staf rumah sakit 1 – 3 hari pertama dirumah.
Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien
MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
8) Rencanakan pelayanan sampai tujuh hari
o P3 mencakup juga kontinuitas pelayanan sampai dengan
tujuh hari dirumah
9) Gunakan daftar tilik (check list) 24 – 48 jam sebelum
proses pemulangan
10) Biasakan mempertimbangkan keputusan tentang
rencana pemulangan pasien setiap hari.
Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien
MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
Include
Libatkan pasien dan keluarga sebagai partner
penuh dalam proses pemulangan
✓ Selalu libatkan pasien dan keluarga dalam
pertemuan tim tentang pemulangan pasien.
✓ Identifikasi keluarga atau caregiver yang akan
memberikan perawatan dirumah dan libatkan
mereka dalam perencanaan pemulangan
Key elements of IDEAL Discharge Planning
Discuss
Diskusikan dengan pasien dan keluarga 5 area kunci untuk melindungi masalah
dirumah
1. Jelaskan bagaimana kehidupan dirumah akan terjadi. Termasuk lingkungan,
dukungan yang dibutuhkan, apa yang boleh dan tidak boleh dimakan, dan aktivitas
apa saja yang boleh dan harus dihindari.
2. Review ttg obat-obatan. Gunakan rekonsilasi daftar obat, jelaskan indikasi obat,
dosis, cara, dan potensi efek sampingnya.
3. Perhatikan tanda peringatan dan masalah. Tuliskan nama dan kontak informasi dari
seseorang untuk dipanggil jika ada masalah
4. Jelaskan hasil test pasien. Jika hasil test tidak tersedia saat pemulangan, pastikan
mereka tahu kapan mereka akan mengambil hasil test dan pastikan mereka tahu
siapa yang harus dihubungi jika pada hari hasil tidak tersedia
5. Tawarkan perjanjian follow up. Yakinkan bahwa pasien dan keluarga mengetahui
tindak lanjut apa yang diperlukan
Educate
Mendidik pasien & keluarga dalam bahasa sederhana ttg kondisi
pasien, proses pemulangan dan langkah selanjutnya disetiap
kesempatan selama pasien di rumah sakit. Perencanaan
Pemulangan harus menjadi proses yang berkelanjutan karena
bukan hanya satu kali.
➢ Tentukan tujuan pasien & keluarga saat masuk dan perhatikan
kemajuan ke arah tujuan mereka setiap hari
➢ Libatkan pasien & keluarga dalam bedside shift report
➢ Share a written list of medicines every morning
➢ Jelaskan obat-obatan di setiap pemberian: jenis, dosis, cara dan
efek samping
➢ Mendorong pasien & keluarga untuk mengambil bagian dalam
praktik perawatan untuk mendukung kompetensi dan kepercayaan
diri mereka dalam pengasuhan di rumah
Assess
Asses sebaik apa dokter dan perawat menjelaskan
ttg diagnosa, kondisi dan proses perencanaan
pemulangan
✓ Berikan informasi kepada pasien dan keluarga dan
ulangi informasi selama pasien di rumah sakit
✓ Minta pasien dan keluarga untuk mengulangi apa
yang dikatakan kembali kepada Anda dalam kata-
kata mereka sendiri untuk memastikan bahwa
Anda menjelaskan hal dengan baik
Listen
Dengarkan hal-hal yg dihormati pasien & keluarganya,
kesukaanya, observasi dan kekhawtirannya.
✓ Mintalah pasien dan keluarga untuk menggunakan
board di kamarnya agar mereka menulis pertanyaan
atau masalah
✓ Tanyakan dengan pertanyaan terbuka
✓ Gunakan dan siapkan check list, booklet untuk
memastikan pasien dan keluarga merasa siap untuk
pulang
✓ Jadwalkan pertemuan dengan pasien, keluarga atau
caregivers minimal satu kali
ANALISIS MODEL
DISCHARGE
PLANNING
ANALISIS MODEL DISCHARGE PLANNING
No Variabel Kegiatan IDEAL BOOST RED Cleveland Ready to
go
1 Screening - v v - v
2 Assessment awal v v v v v
3 Perencanaan tim - v v v v
4 Perencanaan program - v v v v
5 Jadwal v - v - v
6 Validasi/ teach back v v v - -
7 Pelaksanaan:
▪ Saat perawatan v - v v -
▪ Hari H-saat pulang v v v - v
▪ Follow-up v v v v -
Berdasaarkan kajian dari berbagai literatur
terdapat berbagai tahapan discharge
plannning meliputi:
1. Skrining
2. Pengkajian Kebutuhan
3. Perencanaan Program dan Tim,
4. Pelaksanaan
5. Hari Pemulangan/ Evaluasi
Skrining:
Proses seleksi pasien, termasuk kategori pasien dengan
pemulangan kritis.
Skrining merupakan kegiatan yang dilakukan oleh perawat untuk
mengidentifikasi faktor risiko yang dapat diatasi oleh pasien
selama perawatan di rumah.
Faktor resiko meliputi status kognitif atau pengentahuan dari
pasien mengenai penyakit dan pengobatannya. keadaan tempat
tinggal yang dapat mendukung perawatan pasien, lingkungan
masyarakat yang aman, faktor kultur dan usia.
Pengkajian kebutuhan:
Proses untuk mengetahui kebutuhan yang diperlukan oleh
pasien untuk kelanjutan perawatan di rumah/ lingkungan
Pengkajian adalah dimulainya mencari dan mengidentifikasi
kebutuhan pasien dengan mencari informasi melalui wawancara
pasien dan keluarga serta pemeriksaan fisik dan lingkungan
yang dapat membantu untuk menentukan tingkat ketergantungan
dari pasien. Hasil pengkajian tersebut untuk selanjutnya akan
didiskusikan dengan tim kesehatan lainnya untuk menyusun
perencanaan pemulangan pasien ke rumah.
Perencanaan program dan tim :
Menetapkan tim yang akan terlibat untuk memberikan
informasi, serta merencanakan program pemberian
informasi sesuai dengan hasil pengkajian kebutuhan
pasien.
Koordinasi merupakan bentuk komunikasi dan kerjasama
antar tim dari multidisiplin termasuk kerjasama dengan
klien dan keluarga dalam menyusun dan melaksanakan
rencana pemulangan
Pelaksanaan program :
Melakukan validasi terhadap program yang
sudah dilaksanakan oleh tim yang terlibat dalam
rencana pemulangan
Hari pemulangan/ evaluasi :
Validasi dan evaluasi terhadap pasien dan keluarga atas
informasi yang telah diperoleh selama pasien dirawat di rumah
sakit untuk kesiapan pasien dan keluarga dalam perawatan
berkelanjutan di rumah dan komunitas
41
PENUTUP
➢Perencanaan pulang harus memastikan
bahwa pasien meninggalkan rumah sakit
pada waktu yang tepat didalam
perawatannya dan mendapat informasi/
edukasi yang memadai
➢Penyediaan layanan postdischarge
diorganisasikan dengan baik.
Terimakasih Untuk Profesional Pemberi Asuhan
KARS Nico A. Lumenta
KARS Nico A. Lumenta
h. 1/2 h. 2/2
50
51
52
53
(HSE Code of Practice for Integrated Discharge Planning, Limerick, Ireland, 2009)
PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN (P3)
Nama Pasien :
Tanggal Lahir :
No RM :
Diagnosis Medis :
Alamat :
Telepon :
Tanggal Masuk :
Tanggal Keluar :
Fase Kegiatan Pelaksanaan
Dilakukan Tidak Dilakukan
Tanggal Jam Evaluasi Alasan
Pengkajian
Awal
1 Idendifikasi apakah pasien
perencanaan
pemulangannya kritis
2 Idendifikasi apakah ada
pengasuh di rumah
3 Idendifikasi apakah ada
support sistem di sekitar
rumah. Atl: fasilias
pelayanan primer,
penunjang, rehabilitasi
4 Memberi informasi pasien
dan keluarga, mereka
dapat menggunakan form
untuk menuliskan
pertanyaan untuk
ditanyakan
5 Sasaran yg diinginkan
pasien dan keluarga
dirawat di rumah sakit
6 Diinformasikan kepada
pasien dan keluarga
tentang langkah-langkah
perencanaan pemulangan
Priode
Pertemuan
untuk P3
1 Distribusikan check list dan
jelaskan booklet atau
media lain yang digunakan
2 Jadual pertemuan untuk
perencanaan pemulangan
pasien
logo
1/2
Saat
Pertemuan
P3
1 DiskusikanPertanyaan
yangditanyakanpasien
2 DiskusikanPertanyaan
yangditanyakankeluarga
3 Review InstruksiP3yang
dibutuhkanpasien&
keluarga
4 DigunakanUmpanBalik
5 DitawarkanWaktufollow
upyangdisenangipasien
PadaHari
Pemulangan
Pasien
1 Obat-obatan:
a.Listrekonsialisasiobat
b.Reviewlistobat-obat
bersamapasiendan
keluargadanmelakukan
umpanbalik
2/2
CEK LIST
PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN HARIAN
Nama Pasien :
Tanggal Lahir :
No RM :
Diagnosis Medis :
Hari 1 Hari 2 Hari 3 Hari 4
__________ Edukasi pasien
dan keluarga tentang kondisi
pasien. Lakukan umpan balik
__________ Edukasi pasien
dan keluarga tentang kondisi
pasien. Lakukan umpan balik
__________ Edukasi pasien dan
keluarga tentang kondisi pasien.
Lakukan umpan balik
__________ Edukasi pasien dan
keluarga tentang kondisi pasien.
Lakukan umpan balik
__________ Dikusikan
kemajuan pasien , keluarga
dan pencapaian klinisi
__________ Dikusikan
kemajuan pasien , keluarga dan
pencapaian klinisi
__________ Dikusikan kemajuan
pasien , keluarga dan pencapaian
klinisi
__________ Dikusikan kemajuan
pasien , keluarga dan pencapaian
klinisi
__________ Jelaskan obat
obat an yang diminum:
- Pagi
- Siang
- Malam
- Lainnya
__________ Jelaskan obat obat
an yang diminum:
- Pagi
- Siang
- Malam
- Lainnya
__________ Jelaskan obat obat an
yang diminum:
- Pagi
- Siang
- Malam
- Lainnya
__________ Jelaskan obat obat
an yang diminum:
- Pagi
- Siang
- Malam
- Lainnya
__________ Libatkan pasien
dan keluarga dalam pelayanan
dan asuhan pasien. Antara
lain:……………….
__________ Libatkan pasien
dan keluarga dalam pelayanan
dan asuhan pasien. Antara
lain:……………….
__________ Libatkan pasien dan
keluarga dalam pelayanan dan asuhan
pasien. Antara lain:……………….
__________ Libatkan pasien dan
keluarga dalam pelayanan dan
asuhan pasien. Antara
lain:……………….
CATATAN:
LOGO

More Related Content

Similar to DP_Kars-Persi_2022.pdf

Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
pjj_kemenkes
 
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
pjj_kemenkes
 
Dokumentasi keperawatan
Dokumentasi keperawatanDokumentasi keperawatan
Dokumentasi keperawatan
Alva Cherry Mustamu
 
Kb 4 konsep dasar praktik keperawatan profesional
Kb 4 konsep dasar praktik keperawatan profesionalKb 4 konsep dasar praktik keperawatan profesional
Kb 4 konsep dasar praktik keperawatan profesional
Uwes Chaeruman
 
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatanPenyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
WiandhariEsaBBPKCilo
 
Pedoman Pendidikan Pasien (1) (1).docx
Pedoman Pendidikan Pasien (1) (1).docxPedoman Pendidikan Pasien (1) (1).docx
Pedoman Pendidikan Pasien (1) (1).docx
afifatulhusna
 
MI 2 materi perumahsakitan
MI 2 materi perumahsakitanMI 2 materi perumahsakitan
MI 2 materi perumahsakitan
ljjkadinkes
 
Slide akreditasi ppk
Slide akreditasi ppkSlide akreditasi ppk
Slide akreditasi ppk
dike1
 
Ppt mi 2 perumahsakitan 1
Ppt mi 2 perumahsakitan 1Ppt mi 2 perumahsakitan 1
Ppt mi 2 perumahsakitan 1
Khudhori kh
 
BAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pptx
BAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pptxBAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pptx
BAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pptx
KlinikBhayangkaraMed
 
hari-ke-2-Pedoman-Pelayanan-RSUD-Dr.-Soetomo-Pelayanan-rawat-Inap-dr.Diah-Mir...
hari-ke-2-Pedoman-Pelayanan-RSUD-Dr.-Soetomo-Pelayanan-rawat-Inap-dr.Diah-Mir...hari-ke-2-Pedoman-Pelayanan-RSUD-Dr.-Soetomo-Pelayanan-rawat-Inap-dr.Diah-Mir...
hari-ke-2-Pedoman-Pelayanan-RSUD-Dr.-Soetomo-Pelayanan-rawat-Inap-dr.Diah-Mir...
ummatulkhaerah1
 
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdfINTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
widarma atmaja i komang
 
Perencanaan pulang
Perencanaan pulangPerencanaan pulang
Perencanaan pulang
Indri Afrianti
 
Perspektif keperawatan Medikal Bedah
Perspektif keperawatan Medikal BedahPerspektif keperawatan Medikal Bedah
Perspektif keperawatan Medikal Bedah
ardiners
 
ManRisk.pptx
ManRisk.pptxManRisk.pptx
ManRisk.pptx
Muhraza
 
Ana maria shofiana 201010201142 naskah publikasi
Ana maria shofiana 201010201142 naskah publikasiAna maria shofiana 201010201142 naskah publikasi
Ana maria shofiana 201010201142 naskah publikasi
ArshikaArvind
 
Bab 3 UKP JakTim.pptx
Bab 3 UKP JakTim.pptxBab 3 UKP JakTim.pptx
Bab 3 UKP JakTim.pptx
YosephMarlin
 
UPLOUD PRESENTASI AKP DISCHAREGE PLANNING
UPLOUD PRESENTASI AKP DISCHAREGE PLANNINGUPLOUD PRESENTASI AKP DISCHAREGE PLANNING
UPLOUD PRESENTASI AKP DISCHAREGE PLANNING
ferli21
 
PANDUAN PAP 2022.pdf
PANDUAN PAP 2022.pdfPANDUAN PAP 2022.pdf
PANDUAN PAP 2022.pdf
vania717081
 
MANUAL MUTU UPTD PUSKESMAS LEWOLEBA (1).docx
MANUAL MUTU UPTD PUSKESMAS LEWOLEBA (1).docxMANUAL MUTU UPTD PUSKESMAS LEWOLEBA (1).docx
MANUAL MUTU UPTD PUSKESMAS LEWOLEBA (1).docx
laurensiustukan1
 

Similar to DP_Kars-Persi_2022.pdf (20)

Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
 
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
 
Dokumentasi keperawatan
Dokumentasi keperawatanDokumentasi keperawatan
Dokumentasi keperawatan
 
Kb 4 konsep dasar praktik keperawatan profesional
Kb 4 konsep dasar praktik keperawatan profesionalKb 4 konsep dasar praktik keperawatan profesional
Kb 4 konsep dasar praktik keperawatan profesional
 
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatanPenyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
 
Pedoman Pendidikan Pasien (1) (1).docx
Pedoman Pendidikan Pasien (1) (1).docxPedoman Pendidikan Pasien (1) (1).docx
Pedoman Pendidikan Pasien (1) (1).docx
 
MI 2 materi perumahsakitan
MI 2 materi perumahsakitanMI 2 materi perumahsakitan
MI 2 materi perumahsakitan
 
Slide akreditasi ppk
Slide akreditasi ppkSlide akreditasi ppk
Slide akreditasi ppk
 
Ppt mi 2 perumahsakitan 1
Ppt mi 2 perumahsakitan 1Ppt mi 2 perumahsakitan 1
Ppt mi 2 perumahsakitan 1
 
BAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pptx
BAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pptxBAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pptx
BAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pptx
 
hari-ke-2-Pedoman-Pelayanan-RSUD-Dr.-Soetomo-Pelayanan-rawat-Inap-dr.Diah-Mir...
hari-ke-2-Pedoman-Pelayanan-RSUD-Dr.-Soetomo-Pelayanan-rawat-Inap-dr.Diah-Mir...hari-ke-2-Pedoman-Pelayanan-RSUD-Dr.-Soetomo-Pelayanan-rawat-Inap-dr.Diah-Mir...
hari-ke-2-Pedoman-Pelayanan-RSUD-Dr.-Soetomo-Pelayanan-rawat-Inap-dr.Diah-Mir...
 
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdfINTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
INTRODUCING CASE MANAGER & ALUR PASIEN.pdf
 
Perencanaan pulang
Perencanaan pulangPerencanaan pulang
Perencanaan pulang
 
Perspektif keperawatan Medikal Bedah
Perspektif keperawatan Medikal BedahPerspektif keperawatan Medikal Bedah
Perspektif keperawatan Medikal Bedah
 
ManRisk.pptx
ManRisk.pptxManRisk.pptx
ManRisk.pptx
 
Ana maria shofiana 201010201142 naskah publikasi
Ana maria shofiana 201010201142 naskah publikasiAna maria shofiana 201010201142 naskah publikasi
Ana maria shofiana 201010201142 naskah publikasi
 
Bab 3 UKP JakTim.pptx
Bab 3 UKP JakTim.pptxBab 3 UKP JakTim.pptx
Bab 3 UKP JakTim.pptx
 
UPLOUD PRESENTASI AKP DISCHAREGE PLANNING
UPLOUD PRESENTASI AKP DISCHAREGE PLANNINGUPLOUD PRESENTASI AKP DISCHAREGE PLANNING
UPLOUD PRESENTASI AKP DISCHAREGE PLANNING
 
PANDUAN PAP 2022.pdf
PANDUAN PAP 2022.pdfPANDUAN PAP 2022.pdf
PANDUAN PAP 2022.pdf
 
MANUAL MUTU UPTD PUSKESMAS LEWOLEBA (1).docx
MANUAL MUTU UPTD PUSKESMAS LEWOLEBA (1).docxMANUAL MUTU UPTD PUSKESMAS LEWOLEBA (1).docx
MANUAL MUTU UPTD PUSKESMAS LEWOLEBA (1).docx
 

Recently uploaded

MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
lidyanimargareth23
 
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptxKebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
HestyGrariwa2
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
maya746072
 
439016357-1-KONSEP-PELAYANAN-KEBIDANAN-KOMUNITAS-DAN-KELUARGA-pptx.pptx
439016357-1-KONSEP-PELAYANAN-KEBIDANAN-KOMUNITAS-DAN-KELUARGA-pptx.pptx439016357-1-KONSEP-PELAYANAN-KEBIDANAN-KOMUNITAS-DAN-KELUARGA-pptx.pptx
439016357-1-KONSEP-PELAYANAN-KEBIDANAN-KOMUNITAS-DAN-KELUARGA-pptx.pptx
AyuMustika17
 
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Rizkiyahnovianti
 
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxxManajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
AdheaPriyanka1
 

Recently uploaded (6)

MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
 
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptxKebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
 
439016357-1-KONSEP-PELAYANAN-KEBIDANAN-KOMUNITAS-DAN-KELUARGA-pptx.pptx
439016357-1-KONSEP-PELAYANAN-KEBIDANAN-KOMUNITAS-DAN-KELUARGA-pptx.pptx439016357-1-KONSEP-PELAYANAN-KEBIDANAN-KOMUNITAS-DAN-KELUARGA-pptx.pptx
439016357-1-KONSEP-PELAYANAN-KEBIDANAN-KOMUNITAS-DAN-KELUARGA-pptx.pptx
 
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
 
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxxManajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
 

DP_Kars-Persi_2022.pdf

  • 1. PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN “DISCHARGE PLANNING”*) Dr. Rita Sekarsari SKp.,Sp KV.,MHSM., MH., FISQua DISAMPAIKAN PADA ACARA KELAS ONLINE MANAJER PELAYANAN PASIEN (MPP-CASE MANAGER) KARS-PERSI, 21 – 11 SEPTEMBER 2022
  • 2. No Pendidikan 1 AKPER DEPKES RI 1985 2 S1 PSIK UI 1993 3 S2 Monas Uni Melbourne 2001 4 Pengakuan Ns Sp KV 2011 5 S3 FIK UI 2013, Doktor Keperawatan 6 Fellow ISQUa, 2020 7 S2 UNPAS 2021, Magister Hukum ( Bidang Kesehatan) No Organisasi 1 Ketua II PP PPNI 2010 - 2015 2 President INKAVIN 2006 - 2011 - 2016 3 Ketua Kolegium Keperawatan Spesialis Kardiovaskular 2010 – 2015 - 2020 4 Pengurus MTKI 2011 - 2016 5 Pengurus PERSI 2015 – Saat ini ( Divisi IKPRS) 6 Pengurus ARSPI 2015 - 2017 7 Surveior/Pembimbing/Konsilor KARS 2010 - Saat ini Tim Fungsional KARS 2017 – saat ini 8 Ketua Majelis Kehormatan Etik dan Disiplin MPP PP IMPPI 2020 – Saat ini 9 Pengurus LDP PERSI 2021 – saat ini 10 Penguji Tingkat Pusat Uji Kompetensi Jabatan Fungsional 2017 – saat ini 11 Sekretaris Presidium Forum Peduli Profesi Keperawatan Nasional Indonesia (FPPKNI) 2021 – saat ini No Pekerjaan 1 Ketua Sub Komite Mutu RSJPDHK 2016 – Saat ini 2 Koordinator Program Diklat RSJPDHK 2012 - 2016 3 Ketua Komite Keperawatan RSJPDHK 2007 - 2012 4 Manajer Instalasi Rawat Inap & Ketua Komite Keperawatan RSJPDHK 2001- 2007 5 Ka Ru ICU RSJPDHK 1993 - 2001 6 Supervisor Keperawatan RSJPDHK 1993 - 2009 7 Koordinator DIKLAT POST BASIC 1993 - 2001 Kontak : ritaakbar@yahoo.com Ph: 08151626004
  • 3. OBJEKTIF 1. Pendahuluan 2. Perencanaan Pemulangan Dalam STARKES 3. Pengertian Perencanaan Pemulangan Pasien / P3 4. Tujuan Perencanaan Pemulangan Pasien 5. Manfaat Perencanaan Pemulangan Pasien 6. Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien 7. Key Elements of IDEAL Discharge Planning 8. Penutup 9. Contoh-contoh Form P3
  • 4. PENDAHULUAN Berbagai literatur :  → Discharge Planning & follow-up yang baik →kesehatan pasien , readmissions , biaya pelayanan kesehatan  Readmission (Lewis, et al, 2007) ➢ Kurang efektifnya program pemulangan pasien (discharge planning) ➢ Kegagalan petugas kesehatan saat menentukan apakah pasien tersebut memiliki resiko tinggi atau tidak ➢ Kurangnya informasi/ pendidikan kesehatan yang pasien dapatkan
  • 5. Registered nurse case manager: Utilization management, coordination, and facilitation of care, discharge planning Social worker: Psychosocial assessment and interventions, some discharge planning Case manager: Utilization manage- ment, discharge planning, patient flow, variance tracking, quality management Social worker Psychosocial interventions, discharge planning on high- risk cases
  • 6. Perencanaan Pemulangan Pasien: ➢Menurunkan lama rawat dirumah sakit. ➢Mengurangi risiko readmisi. ➢Meningkatan kepuasan kesehatan bagi pasien dan profesional. ➢Sedikit bukti bahwa perencanaan pulang mengurangi biaya untuk pelayanan kesehatan. Discharge Planning From Hospital Gonçalves-Bradley DC, Lannin NA, Clemson LM, Cameron ID,Shepperd S. Discharge planning from hospital. Cochrane Data base of Systematic Reviews 2016, Issue 1. Art. No.: CD000313. DOI: 10.1002/14651858.CD000313.pub5.
  • 7. Β SEβ p RR 95%CIHR Intervensi! -.566 .276 0,040 .568 .330 .975 !Kontrolsebagaipembanding * Regresi Cox 7 Model ProMise Edukasi & Konseling Luaran Klinik Readmission dan atau Kematian Pasien Gagal Jantung Sekarsari Rita, 2013
  • 8. STARKES 2022: DISCHARGE PLANNING ➢ AKP 3 : ➢ Rumah sakit memiliki proses untuk melaksanakan kesinambungan pelayanan di rumah sakit dan integrasi antara profesional pemberi asuhan (PPA) dibantu oleh manajer pelayanan pasien (MPP)/case manager ➢ Elemen Penilaian AKP 3 ➢ a) Para PPA telah memberikan asuhan pasien secara terintegrasi berfokus pada pasien meliputi poin a) - f) pada maksud dan tujuan ➢ AKP 3 : Maksud & Tujuan Pelaksanaan asuhan pasien secara terintegrasi fokus pada pasien mencakup: a) Keterlibatan dan pemberdayaan pasien dan keluarga; b) Dokter penanggung jawab pelayanan (DPJP) sebagai Ketua tim asuhan pasien oleh profesional pemberi asuhan (PPA) (clinical leader); c) Profesional pemberi asuhan (PPA) bekerja sebagai tim interdisiplin dengan kolaborasi interprofesional dibantu antara lain oleh Panduan Praktik Klinis (PPK), Panduan Asuhan Profesional Pemberi Asuhan (PPA) lainnya, Alur Klinis/clinical pathway terintegrasi, Algoritme, Protokol, Prosedur, Standing Order dan CPPT (Catatan Perkembangan Pasien Terintegrasi); d) Perencanaan pemulangan pasien (P3)/discharge planning terintegrasi; e) Asuhan gizi terintegrasi; dan f) Manajer pelayanan pasien/case manager.
  • 9. ➢ Elemen Penilaian AKP 3 ➢ b) Ada penunjukkan MPP dengan uraian tugas meliputi poin a) - h) pada maksud dan tujuan. ➢ Maksud & Tujuan ➢ Keluaran yang diharapkan dari kegiatan manajemen pelayanan pasien antara lain adalah: ➢ a) Pasien mendapat asuhan sesuai dengan kebutuhannya; ➢ b) Terpelihara kesinambungan pelayanan; ➢ c) Pasien memahami/mematuhi asuhan dan peningkatan kemandirian pasien; d) Kemampuan pasien mengambil keputusan; ➢ e) Keterlibatan serta pemberdayaan pasien dan keluarga; ➢ f) Optimalisasi sistem pendukung pasien; ➢ g) Pemulangan yang aman; dan ➢ h) Kualitas hidup dan kepuasan pasien.
  • 10. ➢ Standar AKP 5 ➢ Rumah sakit menetapkan dan melaksanakan proses pemulangan pasien dari rumah sakit berdasarkan kondisi kesehatan pasien dan kebutuhan kesinambungan asuhan atau tindakan. ➢ Maksud & Tujuan ➢ Pasien yang memerlukan perencanaan pemulangan pasien (discharge planning) maka rumah sakit mulai merencanakan hal tersebut sejak awal dan mencatatnya di pengkajian awal pasien. ➢ Untuk menjaga kesinambungan asuhan dilakukan secara terintegrasi melibatkan semua profesional pemberi asuhan (PPA) terkait difasilitasi oleh manajer pelayanan pasien (MPP). Keluarga dilibatkan sesuai dengan kebutuhan .
  • 11. ➢ Elemen Penilaian AKP 5 a) Rumah sakit telah menetapkan kriteria pemulangan pasien sesuai dengan kondisi kesehatan dan kebutuhan pelayanan pasien beserta edukasinya. b) Rumah sakit telah menetapkan kemungkinan pasien diizinkan keluar rumah sakit dalam jangka waktu tertentu untuk keperluan penting. c) Penyusunan rencana dan instruksi pemulangan didokumentasikan dalam rekam medis pasien dan diberikan kepada pasien secara tertulis. d) Tindak lanjut pemulangan pasien bila diperlukan dapat ditujukan kepada fasilitas pelayanan kesehatan baik perorangan ataupun dimana pasien untuk memberikan pelayanan berkelanjutan.
  • 12. Discharge Planning (Potter and Perry, 2005) ➢ Serangkaian keputusan dan aktivitas-aktivitasnya dalam pemberian asuhan keperawatan yang kontinyu dan terkoordinasi ketika pasien dipulangkan dari lembaga pelayanan kesehatan ➢ Mencakup semua pemberi layanan kesehatan yang terlibat dalam memberi layanan kesehatan kepada pasien ➢ Seorang discharge planners bertugas membuat rencana, mengkoordinasikan, memonitor dan memberikan tindakan dan proses kelanjutan perawatan.
  • 13. Discharge Planning ✓ Bentuk keterkaitan yang berkualitas antara rumah sakit, community based service, organisasi non pemerintah dan wali pasien (NSW, department of health, discharge planning principles, 2005) ✓ Ners mempunyai peranan penting dalam proses perawatan pasien dan sebagai tim discharge planner rumah sakit, karena pengetahuan dan kemampuan ners dalam proses keperawatan sangat berpengaruh dalam memberikan kontinuitas perawatan melalui proses discharge planning (Caroll & Dowling, 2007).
  • 14. • Pengertian Perencanaan Pemulangan Pasien (P3) atau Discharge planning : ➢ Adalah kegiatan yang merencanakan dan memfasilitasi perpindahan pasien ke fasyankes lain atau ke rumah dengan lancar dan aman ➢ Merupakan suatu proses multidisiplin melibatkan PPA dan MPP ➢ Sasarannya adalah meningkatkan / menjaga kontinuitas pelayanan ➢ Proses dimulai saat admisi rawat inap ➢ Memastikan keselamatan pasien keluar dari rumah sakit dan memperoleh asuhan yang tepat pada fase berikutnya di fasyankes lain atau dirumah ➢ Dasar atau filosofi P3 adalah : keberhasilan asuhan pasien di rawat inap agar berlanjut juga di rumah. Perencanaan Pemulangan Pasien / Discharge Planning
  • 15. Menyiapkan pasien dan keluarga secara fisik, psikologis, dan sosial Meningkatkan kemandirian pasien dan keluarga Meningkatkan proses keperawatan yang berkelanjutan pada pasien Membantu rujukan pasien pada sistem pelayanan kesehatan yang lain Membantu pasien dan keluarga untuk memperoleh pengetahuan dan keterampilan serta sikap dalam memperbaiki dan mempertahankan status kesehatan Melaksanakan rentang keperawatan antara rumah sakit dan masyarakat TUJUAN PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN
  • 16. Memberi kesempatan kepada pasien untuk mendapat informasi selama di rumah sakit sehingga dapat dimanfaatkan sewaktu di rumah Tindak lanjut yang sistematis untuk menjamin kontinutas perawatan pasien Mengevaluasi pengaruh dari intervensi terhadap pasien selama di rumah sakit dan mengidentifikasi kekambuhan atau kebutuhan keperawatan selanjutnya Membantu kemandirian dan kesiapan melakukan keperawatan rumah MANFAAT PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN
  • 17. Rawat inap Dirumah Discharge Planning Transisi & Kontinuitas Yan Yan Kes Primer dilingkungan Yan Penunjang, Rehab Yan Sosial Keluarga : Asuhan Dirumah Follow-up • Ke RS • Telpon Edukasi, Pelatihan spesifik : Pasien-Kel Proses Pulang : →Std AKP 5 o 24-48 jam pra-pulang o Penyiapan Yan dilingkungan o Kriteria pulang + o Resume pasien pulang o Transport o dsb Pra Admisi : o eLOS o Rujukan P3/Discharge Planning AKP 3 EP a), AKP 5 EP a), PP 1 EP d). •Awal & durante ranap •Kriteria •Tim Multidisiplin •Keterlibatan Pasien-Kel •Antisipasi masalah •Program Edukasi /Pelatihan •EDD=Expected Discharge Date Discharge Planning •Cegah Komplikasi Pasca Discharge •Cegah Readmisi (Nico Lumenta, KARS, 2022) Std AKP 5 EP d): TL pemulangan pasien bila diperlukan dapat ditujukan kepada fasyankes baik perorangan ataupun dimana pasien untuk memberikan pelayanan berkelanjutan.
  • 18. 1) Perencanaan Pemulangan Pasien (P3) dimulai saat admisi rawat inap dan dilanjutkan pada hari berikutnya sesuai kebutuhan oIdentifikasi pasien dengan potensi masalah yang mungkin dihadapi waktu pasien dipulangkan sehingga dapat disusun rencana mengatasi masalah, sehingga proses pemulangan nantinya aman dan lancar. Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
  • 19. 2) Identifikasi apakah pasien memerlukan kebutuhan yang sederhana atau kompleks untuk pemulangan atau transfernya oTidak membutuhkan pelayanan khusus dirumah, juga tidak membutuhkan pelayanan sosial oAtau sebaliknya tingkat ketergantungan untuk ADL (Activity Daily Living) tinggi. Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
  • 20. 3) Susun rencana klinis asuhan pasien (oleh PPA) dalam waktu 24 jam setelah masuk rawat inap • Setelah asesmen lengkap, dengan metode IAR (Informasi, Analisis, Rencana) tetapkan sasaran • Asesmen dilakukan secara multidisiplin dan terintegrasi • Perencanaan termasuk tentang kemungkinan edukasi / pelatihan bagi pasien / keluarga / pemberi asuhan dirumah. Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
  • 21. 4) Koordinasikan proses pemulangan / transfer melalui kepemimpinan dan tanggung-jawab pengoperan tugas pada tingkat ruangan • Perencanaan harus terintegrasi secara multidisiplin • Ada keterkaitan dengan pertukaran shift • Dokumentasi harus selalu di update dengan penyimpanan yang jelas • Peranan MPP penting dalam koordinasi ini Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
  • 22. 5) Tetapkan tanggal yang diharapkan untuk pemulangan / transfer 24 – 48 jam setelah admisi (EDD=expected discharge date) oleh PPA. MPP mendiskusikannya dengan PPA, pasien dan keluarga/pemberi asuhan. oUmumnya pasien ingin mendapatkan informasi tentang sampai kapan dirawat oPasien, keluarga akan membuat sasaran untuk itu oPengecualian adalah bila pasien menjalani perawatan intensif, EDD ditetapkan bila telah kembali ke ruang rawat biasa. Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
  • 23. 6) Setiap hari dilakukan review atas rencana klinis asuhan dan juga update EDD. oPPA melakukan updating EDD bersama pasien dan MPP oPendokumentasiannya harus jelas dan konsisten oPasien dan keluarga harus jelas tentang apa yang diharapkan selama dirawat, menghindari kebingungan yang dapat menunda proses pemulangannya Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
  • 24. 7) Libatkan pasien, keluarga, pemberi asuhan dirumah untuk keputusan dan pilihan pelayanan. oPasien, keluarga diedukasi/dilatih untuk memberdayakan pelayanan individual sehingga memaksimalkan kemandiriannya oBila masuk dalam rencana, follow-up dapat dilakukan oleh staf rumah sakit 1 – 3 hari pertama dirumah. Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
  • 25. 8) Rencanakan pelayanan sampai tujuh hari o P3 mencakup juga kontinuitas pelayanan sampai dengan tujuh hari dirumah 9) Gunakan daftar tilik (check list) 24 – 48 jam sebelum proses pemulangan 10) Biasakan mempertimbangkan keputusan tentang rencana pemulangan pasien setiap hari. Prinsip Proses Perencanaan Pemulangan Pasien MPP mempuyai peran terdepan dalam proses P3.
  • 26. Include Libatkan pasien dan keluarga sebagai partner penuh dalam proses pemulangan ✓ Selalu libatkan pasien dan keluarga dalam pertemuan tim tentang pemulangan pasien. ✓ Identifikasi keluarga atau caregiver yang akan memberikan perawatan dirumah dan libatkan mereka dalam perencanaan pemulangan Key elements of IDEAL Discharge Planning
  • 27. Discuss Diskusikan dengan pasien dan keluarga 5 area kunci untuk melindungi masalah dirumah 1. Jelaskan bagaimana kehidupan dirumah akan terjadi. Termasuk lingkungan, dukungan yang dibutuhkan, apa yang boleh dan tidak boleh dimakan, dan aktivitas apa saja yang boleh dan harus dihindari. 2. Review ttg obat-obatan. Gunakan rekonsilasi daftar obat, jelaskan indikasi obat, dosis, cara, dan potensi efek sampingnya. 3. Perhatikan tanda peringatan dan masalah. Tuliskan nama dan kontak informasi dari seseorang untuk dipanggil jika ada masalah 4. Jelaskan hasil test pasien. Jika hasil test tidak tersedia saat pemulangan, pastikan mereka tahu kapan mereka akan mengambil hasil test dan pastikan mereka tahu siapa yang harus dihubungi jika pada hari hasil tidak tersedia 5. Tawarkan perjanjian follow up. Yakinkan bahwa pasien dan keluarga mengetahui tindak lanjut apa yang diperlukan
  • 28. Educate Mendidik pasien & keluarga dalam bahasa sederhana ttg kondisi pasien, proses pemulangan dan langkah selanjutnya disetiap kesempatan selama pasien di rumah sakit. Perencanaan Pemulangan harus menjadi proses yang berkelanjutan karena bukan hanya satu kali. ➢ Tentukan tujuan pasien & keluarga saat masuk dan perhatikan kemajuan ke arah tujuan mereka setiap hari ➢ Libatkan pasien & keluarga dalam bedside shift report ➢ Share a written list of medicines every morning ➢ Jelaskan obat-obatan di setiap pemberian: jenis, dosis, cara dan efek samping ➢ Mendorong pasien & keluarga untuk mengambil bagian dalam praktik perawatan untuk mendukung kompetensi dan kepercayaan diri mereka dalam pengasuhan di rumah
  • 29. Assess Asses sebaik apa dokter dan perawat menjelaskan ttg diagnosa, kondisi dan proses perencanaan pemulangan ✓ Berikan informasi kepada pasien dan keluarga dan ulangi informasi selama pasien di rumah sakit ✓ Minta pasien dan keluarga untuk mengulangi apa yang dikatakan kembali kepada Anda dalam kata- kata mereka sendiri untuk memastikan bahwa Anda menjelaskan hal dengan baik
  • 30. Listen Dengarkan hal-hal yg dihormati pasien & keluarganya, kesukaanya, observasi dan kekhawtirannya. ✓ Mintalah pasien dan keluarga untuk menggunakan board di kamarnya agar mereka menulis pertanyaan atau masalah ✓ Tanyakan dengan pertanyaan terbuka ✓ Gunakan dan siapkan check list, booklet untuk memastikan pasien dan keluarga merasa siap untuk pulang ✓ Jadwalkan pertemuan dengan pasien, keluarga atau caregivers minimal satu kali
  • 32.
  • 33. ANALISIS MODEL DISCHARGE PLANNING No Variabel Kegiatan IDEAL BOOST RED Cleveland Ready to go 1 Screening - v v - v 2 Assessment awal v v v v v 3 Perencanaan tim - v v v v 4 Perencanaan program - v v v v 5 Jadwal v - v - v 6 Validasi/ teach back v v v - - 7 Pelaksanaan: ▪ Saat perawatan v - v v - ▪ Hari H-saat pulang v v v - v ▪ Follow-up v v v v -
  • 34. Berdasaarkan kajian dari berbagai literatur terdapat berbagai tahapan discharge plannning meliputi: 1. Skrining 2. Pengkajian Kebutuhan 3. Perencanaan Program dan Tim, 4. Pelaksanaan 5. Hari Pemulangan/ Evaluasi
  • 35. Skrining: Proses seleksi pasien, termasuk kategori pasien dengan pemulangan kritis. Skrining merupakan kegiatan yang dilakukan oleh perawat untuk mengidentifikasi faktor risiko yang dapat diatasi oleh pasien selama perawatan di rumah. Faktor resiko meliputi status kognitif atau pengentahuan dari pasien mengenai penyakit dan pengobatannya. keadaan tempat tinggal yang dapat mendukung perawatan pasien, lingkungan masyarakat yang aman, faktor kultur dan usia.
  • 36. Pengkajian kebutuhan: Proses untuk mengetahui kebutuhan yang diperlukan oleh pasien untuk kelanjutan perawatan di rumah/ lingkungan Pengkajian adalah dimulainya mencari dan mengidentifikasi kebutuhan pasien dengan mencari informasi melalui wawancara pasien dan keluarga serta pemeriksaan fisik dan lingkungan yang dapat membantu untuk menentukan tingkat ketergantungan dari pasien. Hasil pengkajian tersebut untuk selanjutnya akan didiskusikan dengan tim kesehatan lainnya untuk menyusun perencanaan pemulangan pasien ke rumah.
  • 37. Perencanaan program dan tim : Menetapkan tim yang akan terlibat untuk memberikan informasi, serta merencanakan program pemberian informasi sesuai dengan hasil pengkajian kebutuhan pasien. Koordinasi merupakan bentuk komunikasi dan kerjasama antar tim dari multidisiplin termasuk kerjasama dengan klien dan keluarga dalam menyusun dan melaksanakan rencana pemulangan
  • 38. Pelaksanaan program : Melakukan validasi terhadap program yang sudah dilaksanakan oleh tim yang terlibat dalam rencana pemulangan Hari pemulangan/ evaluasi : Validasi dan evaluasi terhadap pasien dan keluarga atas informasi yang telah diperoleh selama pasien dirawat di rumah sakit untuk kesiapan pasien dan keluarga dalam perawatan berkelanjutan di rumah dan komunitas
  • 39.
  • 40.
  • 41. 41
  • 42.
  • 43.
  • 44.
  • 45. PENUTUP ➢Perencanaan pulang harus memastikan bahwa pasien meninggalkan rumah sakit pada waktu yang tepat didalam perawatannya dan mendapat informasi/ edukasi yang memadai ➢Penyediaan layanan postdischarge diorganisasikan dengan baik.
  • 47. KARS Nico A. Lumenta
  • 48. KARS Nico A. Lumenta
  • 49. h. 1/2 h. 2/2
  • 50. 50
  • 51. 51
  • 52. 52
  • 53. 53
  • 54. (HSE Code of Practice for Integrated Discharge Planning, Limerick, Ireland, 2009)
  • 55.
  • 56. PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN (P3) Nama Pasien : Tanggal Lahir : No RM : Diagnosis Medis : Alamat : Telepon : Tanggal Masuk : Tanggal Keluar : Fase Kegiatan Pelaksanaan Dilakukan Tidak Dilakukan Tanggal Jam Evaluasi Alasan Pengkajian Awal 1 Idendifikasi apakah pasien perencanaan pemulangannya kritis 2 Idendifikasi apakah ada pengasuh di rumah 3 Idendifikasi apakah ada support sistem di sekitar rumah. Atl: fasilias pelayanan primer, penunjang, rehabilitasi 4 Memberi informasi pasien dan keluarga, mereka dapat menggunakan form untuk menuliskan pertanyaan untuk ditanyakan 5 Sasaran yg diinginkan pasien dan keluarga dirawat di rumah sakit 6 Diinformasikan kepada pasien dan keluarga tentang langkah-langkah perencanaan pemulangan Priode Pertemuan untuk P3 1 Distribusikan check list dan jelaskan booklet atau media lain yang digunakan 2 Jadual pertemuan untuk perencanaan pemulangan pasien logo 1/2
  • 57. Saat Pertemuan P3 1 DiskusikanPertanyaan yangditanyakanpasien 2 DiskusikanPertanyaan yangditanyakankeluarga 3 Review InstruksiP3yang dibutuhkanpasien& keluarga 4 DigunakanUmpanBalik 5 DitawarkanWaktufollow upyangdisenangipasien PadaHari Pemulangan Pasien 1 Obat-obatan: a.Listrekonsialisasiobat b.Reviewlistobat-obat bersamapasiendan keluargadanmelakukan umpanbalik 2/2
  • 58. CEK LIST PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN HARIAN Nama Pasien : Tanggal Lahir : No RM : Diagnosis Medis : Hari 1 Hari 2 Hari 3 Hari 4 __________ Edukasi pasien dan keluarga tentang kondisi pasien. Lakukan umpan balik __________ Edukasi pasien dan keluarga tentang kondisi pasien. Lakukan umpan balik __________ Edukasi pasien dan keluarga tentang kondisi pasien. Lakukan umpan balik __________ Edukasi pasien dan keluarga tentang kondisi pasien. Lakukan umpan balik __________ Dikusikan kemajuan pasien , keluarga dan pencapaian klinisi __________ Dikusikan kemajuan pasien , keluarga dan pencapaian klinisi __________ Dikusikan kemajuan pasien , keluarga dan pencapaian klinisi __________ Dikusikan kemajuan pasien , keluarga dan pencapaian klinisi __________ Jelaskan obat obat an yang diminum: - Pagi - Siang - Malam - Lainnya __________ Jelaskan obat obat an yang diminum: - Pagi - Siang - Malam - Lainnya __________ Jelaskan obat obat an yang diminum: - Pagi - Siang - Malam - Lainnya __________ Jelaskan obat obat an yang diminum: - Pagi - Siang - Malam - Lainnya __________ Libatkan pasien dan keluarga dalam pelayanan dan asuhan pasien. Antara lain:………………. __________ Libatkan pasien dan keluarga dalam pelayanan dan asuhan pasien. Antara lain:………………. __________ Libatkan pasien dan keluarga dalam pelayanan dan asuhan pasien. Antara lain:………………. __________ Libatkan pasien dan keluarga dalam pelayanan dan asuhan pasien. Antara lain:………………. CATATAN: LOGO