SlideShare a Scribd company logo
DENVER DEVELOPMENTAL
SCREENING TEST (DDST)
PROGRAM STUDI D-3 FISOTERAPI
STIKES AL-IRSYAD AL-ISLAMIYYAH
CILACAP
APA ITU DDST ???
DDST merupakan salah satu pemeriksaan
pada bayi dimana bertujuan untuk
mengetahui tumbuh kembang pada anak.
KENAPA HARUS
MELAKUKAN DDST ???
DDST BERTUJUAN UNTUK :
1. Mendeteksi secara awal adanya developmental problem.
2. Developmental problem adalah adanya suatu kegagalan
dari seorang anak untuk berkembang secara normal dalam
mengatasi keadaan lingkungan (Franken Burg & Nort,
1974)
Indikasi tes ini diberikan pada anak usia 4 minggu sampai
dengan 6 tahun.
MANFAAT DDST ???
Manfaat DDST :
1)Mengetahui sejak dini pertumbuhan dan
perkembangan anak
2)Mengetahui jika terjadi gangguan tumbuh
kembang
BLANKO DDST
CARA MELAKUKAN DDST ??
Langkah-langkah pemeriksaan DDST :
1. Menghitung usia anak, caranya adalah tanggal pengetesan
dikurangi dengan tanggal lahir. Bila anak lahir prematur 2
minggu atau lebih dari Hari Perkiraan Lahir, maka umur anak
tersebut dikurangi dengan jumlah hari prematurnya.
2. Buat garis usia anak pada blanko DDST dengan
menggunakan tinta warna.
3. Pemeriksaan dimulai dari item yang terletak disebelah KIRI
garis usia, bila LULUS teruskan ke KANAN hingga terjadi 3
kali kegagalan dan atau hingga seluruh item yang terpotong
garis usia diperiksa semua. Bila TIDAK LULUS, teruskan ke
KIRI hingga 3 kali kegagalan atau ke KANAN hingga
seluruh item yang terpotong garis usia diperiksa semua.
4. Tiap item yang diperiksa diberi nilai pada tengah-tengah item
bagian terang dengan tanda sebagai berikut:
a. V, bila LULUS
b. 0, bila GAGAL
c. M, bila MENOLAK
TAHAP PERKEMBANGAN BAYI
USIA 1-3 BULAN
Bayi usia 1-3 bulan :
 mengangkat kepala
 mengikuti obyek dengan mata
 melihat dengan tersenyum
 bereaksi terhadap suara atau bunyi
 mengenal ibunya dengan penglihatan, penciuman,
pendengaran dan kontak
 menahan barang yang dipegangnya
 mengoceh spontan atau bereaksi dengan mengoceh
TAHAP PERKEMBANGAN BAYI
USIA 3-6 BULAN
Bayi usia 3-6 bulan :
• mengangkat kepala sampai 90°
• mengangkat dada dengan bertopang tangan
• belajar meraih benda-benda yang ada dalam jangkauannya
atau diluar jangkauannya
• menaruh benda-benda di mulutnya,
• berusaha memperluas lapang pandang
• tertawa dan menjerit karena gembira bila diajak bermain
• mulai berusaha mencari benda-benda yang hilang
TAHAP PERKEMBANGAN BAYI
USIA 6-9 BULAN
Bayi 6-9 bulan :
 duduk tanpa dibantu
 tengkurap dan berbalik sendiri
 merangkak meraih benda atau mendekati seseorang
 memindahkan benda dari satu tangan ke tangan yang lain
 memegang benda kecil dengan ibu jari dan jari telunjuk
 bergembira dengan melempar benda-benda
 mengeluarkan kata-kata tanpa arti
 mengenal muka anggota keluarga dan takut pada orang lain
 mulai berpartisipasi dalam permainan tepuk tangan
TAHAP PERKEMBANGAN BAYI
USIA 9-12 BULAN
Bayi 9-12 bulan :
 berdiri sendiri tanpa dibantu
 berjalan dengan dituntun
 menirukan suara
 mengulang bunyi yang didengarnya
 belajar menyatakan satu atau dua kata
 mengerti perintah sederhana atau larangan
 minat yang besar dalam mengeksplorasi sekitarnya
 ingin menyentuh apa saja dan memasukkan benda-benda ke
mulutnya
 berpartisipasi dalam permainan

More Related Content

Similar to DENVER DEVELOPMENTAL SCREENING TEST.docx

KPSP & DDST
KPSP & DDST KPSP & DDST
KPSP & DDST
Amalia Senja
 
tumbuh-kembang-pangan-dan-gizi.ppt
tumbuh-kembang-pangan-dan-gizi.ppttumbuh-kembang-pangan-dan-gizi.ppt
tumbuh-kembang-pangan-dan-gizi.ppt
saefulanwarpraja1
 
Pengkajian Obyektif
Pengkajian Obyektif Pengkajian Obyektif
Pengkajian Obyektif
pjj_kemenkes
 
Pert. 15 Tumbuh Kembang Anak.pdf
Pert. 15 Tumbuh Kembang Anak.pdfPert. 15 Tumbuh Kembang Anak.pdf
Pert. 15 Tumbuh Kembang Anak.pdf
Eka Safitri
 
12. Pemantauan tumbuh kembang neonatus, bayi, balita.pptx
12. Pemantauan tumbuh kembang neonatus, bayi, balita.pptx12. Pemantauan tumbuh kembang neonatus, bayi, balita.pptx
12. Pemantauan tumbuh kembang neonatus, bayi, balita.pptx
Dilasambong
 
tgs ppt gabungan perkembangan anak 0-5 tahun.pptx
tgs ppt gabungan perkembangan anak 0-5 tahun.pptxtgs ppt gabungan perkembangan anak 0-5 tahun.pptx
tgs ppt gabungan perkembangan anak 0-5 tahun.pptx
litanafratilova3
 
Stimulasi, Deteksi & Intervensi Tumbangg
Stimulasi, Deteksi & Intervensi TumbanggStimulasi, Deteksi & Intervensi Tumbangg
Stimulasi, Deteksi & Intervensi Tumbangg
SariIndah12
 
Konsep perawatan anak1.pptx
Konsep perawatan anak1.pptxKonsep perawatan anak1.pptx
Konsep perawatan anak1.pptx
FidellaYumna
 
Tugas mutu kelompok 1
Tugas mutu kelompok 1Tugas mutu kelompok 1
Tugas mutu kelompok 1
okaYandisa
 
25 sdidtk
25 sdidtk25 sdidtk
25 sdidtk
Afnita Lestary
 
PPT Pemberdayaan perempuan Plombokan, Februari 2024 29-2-2024.pptx
PPT Pemberdayaan perempuan Plombokan, Februari 2024 29-2-2024.pptxPPT Pemberdayaan perempuan Plombokan, Februari 2024 29-2-2024.pptx
PPT Pemberdayaan perempuan Plombokan, Februari 2024 29-2-2024.pptx
LestariSiti1
 
MATERI KADIS DI TAMMUAN MALIK FIKS (1).pptx
MATERI  KADIS DI TAMMUAN MALIK FIKS (1).pptxMATERI  KADIS DI TAMMUAN MALIK FIKS (1).pptx
MATERI KADIS DI TAMMUAN MALIK FIKS (1).pptx
polinaranteallo72
 
Permen no 58 tahun 2009
Permen no 58 tahun 2009Permen no 58 tahun 2009
Permen no 58 tahun 2009
Fitri Pertiwi
 
Memantau perkembangan bayi sampai anak dengan menggunakan DDST
Memantau perkembangan bayi sampai anak dengan menggunakan DDSTMemantau perkembangan bayi sampai anak dengan menggunakan DDST
Memantau perkembangan bayi sampai anak dengan menggunakan DDST
devi Narti
 
Ddst II
Ddst IIDdst II
Ddst II
Devi Narti
 
Zainudin bin Abu Bakar (DB100311) Kemahiran Tumpuan Dalam Sains
Zainudin bin Abu Bakar (DB100311) Kemahiran Tumpuan Dalam SainsZainudin bin Abu Bakar (DB100311) Kemahiran Tumpuan Dalam Sains
Zainudin bin Abu Bakar (DB100311) Kemahiran Tumpuan Dalam SainsZainudin Abu Bakar
 
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptxASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
NurfiyaJannah
 
Pertemuan IBI Cengkareng.pptx
Pertemuan IBI Cengkareng.pptxPertemuan IBI Cengkareng.pptx
Pertemuan IBI Cengkareng.pptx
iranolalingga1
 
10. DDST.pdf
10. DDST.pdf10. DDST.pdf
10. DDST.pdf
RizkaSuhartini
 

Similar to DENVER DEVELOPMENTAL SCREENING TEST.docx (20)

KPSP & DDST
KPSP & DDST KPSP & DDST
KPSP & DDST
 
tumbuh-kembang-pangan-dan-gizi.ppt
tumbuh-kembang-pangan-dan-gizi.ppttumbuh-kembang-pangan-dan-gizi.ppt
tumbuh-kembang-pangan-dan-gizi.ppt
 
Pengkajian Obyektif
Pengkajian Obyektif Pengkajian Obyektif
Pengkajian Obyektif
 
Pert. 15 Tumbuh Kembang Anak.pdf
Pert. 15 Tumbuh Kembang Anak.pdfPert. 15 Tumbuh Kembang Anak.pdf
Pert. 15 Tumbuh Kembang Anak.pdf
 
12. Pemantauan tumbuh kembang neonatus, bayi, balita.pptx
12. Pemantauan tumbuh kembang neonatus, bayi, balita.pptx12. Pemantauan tumbuh kembang neonatus, bayi, balita.pptx
12. Pemantauan tumbuh kembang neonatus, bayi, balita.pptx
 
tgs ppt gabungan perkembangan anak 0-5 tahun.pptx
tgs ppt gabungan perkembangan anak 0-5 tahun.pptxtgs ppt gabungan perkembangan anak 0-5 tahun.pptx
tgs ppt gabungan perkembangan anak 0-5 tahun.pptx
 
Stimulasi, Deteksi & Intervensi Tumbangg
Stimulasi, Deteksi & Intervensi TumbanggStimulasi, Deteksi & Intervensi Tumbangg
Stimulasi, Deteksi & Intervensi Tumbangg
 
Konsep perawatan anak1.pptx
Konsep perawatan anak1.pptxKonsep perawatan anak1.pptx
Konsep perawatan anak1.pptx
 
KPSP DDST.pptx
KPSP DDST.pptxKPSP DDST.pptx
KPSP DDST.pptx
 
Tugas mutu kelompok 1
Tugas mutu kelompok 1Tugas mutu kelompok 1
Tugas mutu kelompok 1
 
25 sdidtk
25 sdidtk25 sdidtk
25 sdidtk
 
PPT Pemberdayaan perempuan Plombokan, Februari 2024 29-2-2024.pptx
PPT Pemberdayaan perempuan Plombokan, Februari 2024 29-2-2024.pptxPPT Pemberdayaan perempuan Plombokan, Februari 2024 29-2-2024.pptx
PPT Pemberdayaan perempuan Plombokan, Februari 2024 29-2-2024.pptx
 
MATERI KADIS DI TAMMUAN MALIK FIKS (1).pptx
MATERI  KADIS DI TAMMUAN MALIK FIKS (1).pptxMATERI  KADIS DI TAMMUAN MALIK FIKS (1).pptx
MATERI KADIS DI TAMMUAN MALIK FIKS (1).pptx
 
Permen no 58 tahun 2009
Permen no 58 tahun 2009Permen no 58 tahun 2009
Permen no 58 tahun 2009
 
Memantau perkembangan bayi sampai anak dengan menggunakan DDST
Memantau perkembangan bayi sampai anak dengan menggunakan DDSTMemantau perkembangan bayi sampai anak dengan menggunakan DDST
Memantau perkembangan bayi sampai anak dengan menggunakan DDST
 
Ddst II
Ddst IIDdst II
Ddst II
 
Zainudin bin Abu Bakar (DB100311) Kemahiran Tumpuan Dalam Sains
Zainudin bin Abu Bakar (DB100311) Kemahiran Tumpuan Dalam SainsZainudin bin Abu Bakar (DB100311) Kemahiran Tumpuan Dalam Sains
Zainudin bin Abu Bakar (DB100311) Kemahiran Tumpuan Dalam Sains
 
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptxASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
 
Pertemuan IBI Cengkareng.pptx
Pertemuan IBI Cengkareng.pptxPertemuan IBI Cengkareng.pptx
Pertemuan IBI Cengkareng.pptx
 
10. DDST.pdf
10. DDST.pdf10. DDST.pdf
10. DDST.pdf
 

Recently uploaded

v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdfSupracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
ortopedifk
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DamianLoveChannel
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
hadijaul
 
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTPPetunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
adhiwargamandiriseja
 
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.pptGambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
ssusera85899
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
adwinhadipurnadi
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
MFCorp
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
nurulkarunia4
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
sulastri822782
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
LisnaKhairaniNasutio
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
arikiskandar
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptxSlide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
FiikFiik
 

Recently uploaded (20)

v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdfSupracondyler humerus fracture modul.pdf
Supracondyler humerus fracture modul.pdf
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
 
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTPPetunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
Petunjuk teknis Aplikasi Indikator Nasional Mutu FKTP
 
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.pptGambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
 
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptxSlide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
Slide 1. Analisis Obat-obat Analgetik.pptx
 

DENVER DEVELOPMENTAL SCREENING TEST.docx

  • 1. DENVER DEVELOPMENTAL SCREENING TEST (DDST) PROGRAM STUDI D-3 FISOTERAPI
  • 4. DDST merupakan salah satu pemeriksaan pada bayi dimana bertujuan untuk mengetahui tumbuh kembang pada anak.
  • 6. DDST BERTUJUAN UNTUK : 1. Mendeteksi secara awal adanya developmental problem. 2. Developmental problem adalah adanya suatu kegagalan dari seorang anak untuk berkembang secara normal dalam mengatasi keadaan lingkungan (Franken Burg & Nort, 1974) Indikasi tes ini diberikan pada anak usia 4 minggu sampai dengan 6 tahun.
  • 8. Manfaat DDST : 1)Mengetahui sejak dini pertumbuhan dan perkembangan anak 2)Mengetahui jika terjadi gangguan tumbuh kembang
  • 11. Langkah-langkah pemeriksaan DDST : 1. Menghitung usia anak, caranya adalah tanggal pengetesan dikurangi dengan tanggal lahir. Bila anak lahir prematur 2 minggu atau lebih dari Hari Perkiraan Lahir, maka umur anak tersebut dikurangi dengan jumlah hari prematurnya. 2. Buat garis usia anak pada blanko DDST dengan menggunakan tinta warna. 3. Pemeriksaan dimulai dari item yang terletak disebelah KIRI garis usia, bila LULUS teruskan ke KANAN hingga terjadi 3 kali kegagalan dan atau hingga seluruh item yang terpotong garis usia diperiksa semua. Bila TIDAK LULUS, teruskan ke KIRI hingga 3 kali kegagalan atau ke KANAN hingga seluruh item yang terpotong garis usia diperiksa semua. 4. Tiap item yang diperiksa diberi nilai pada tengah-tengah item bagian terang dengan tanda sebagai berikut: a. V, bila LULUS b. 0, bila GAGAL c. M, bila MENOLAK
  • 13. Bayi usia 1-3 bulan :  mengangkat kepala  mengikuti obyek dengan mata  melihat dengan tersenyum  bereaksi terhadap suara atau bunyi  mengenal ibunya dengan penglihatan, penciuman, pendengaran dan kontak  menahan barang yang dipegangnya  mengoceh spontan atau bereaksi dengan mengoceh
  • 15. Bayi usia 3-6 bulan : • mengangkat kepala sampai 90° • mengangkat dada dengan bertopang tangan • belajar meraih benda-benda yang ada dalam jangkauannya atau diluar jangkauannya • menaruh benda-benda di mulutnya, • berusaha memperluas lapang pandang • tertawa dan menjerit karena gembira bila diajak bermain • mulai berusaha mencari benda-benda yang hilang
  • 17. Bayi 6-9 bulan :  duduk tanpa dibantu  tengkurap dan berbalik sendiri  merangkak meraih benda atau mendekati seseorang  memindahkan benda dari satu tangan ke tangan yang lain  memegang benda kecil dengan ibu jari dan jari telunjuk  bergembira dengan melempar benda-benda  mengeluarkan kata-kata tanpa arti  mengenal muka anggota keluarga dan takut pada orang lain  mulai berpartisipasi dalam permainan tepuk tangan
  • 19. Bayi 9-12 bulan :  berdiri sendiri tanpa dibantu  berjalan dengan dituntun  menirukan suara  mengulang bunyi yang didengarnya  belajar menyatakan satu atau dua kata  mengerti perintah sederhana atau larangan  minat yang besar dalam mengeksplorasi sekitarnya  ingin menyentuh apa saja dan memasukkan benda-benda ke mulutnya  berpartisipasi dalam permainan