SlideShare a Scribd company logo
Kuni Kumaila Wilda
1810302099
TEKS ULASAN BUKU NON AKADEMIK
UNTUK MEREKA YANG SUKA MISTERI
1. Identitas
a. Judul Buku : Death file 666
b. Nama Penulis : Rudiyant
c. Nama Penerbit : Kunci Aksara
d. Tahun Penerbitan : 2014
e. Hak Cipta : Dilindungi Undang-undang
f. Jumlah Halaman : 416 Halaman
g. Bahasa Yang Digunakan : Bahasa Indonesia
h. Warna Sampul Buku : Hitam
i. Harga Buku : Rp. 65.500
j. Nomor ISBN : 976-602-304-005-6
k. Lingkup Penerbit : Nasional
Buku ini adalah buku fiksi berjenis horror. Buku ini ditujukan bagi orang-orang pecinta horror,
namun buku ini dapat juga untuk umum. Buku ini menggunakan bahasa yang mudah dimengerti
dan menggunakan bahasa yang menarik. Sebelum masuk ke cerita, pembaca akan disuguhkan
prolog yang membuat mereka bertanya-tanya. Setelah membaca semua isi buku, mereka akan
mengerti maksud dari prokog tadi. Buku ini menggunakan alur maju.
Buku ini ditulis oleh seorang Novelis aktif bernama Rudiyant. Dia lahir di Jakarta pada tahun 90an.
Dia mengenyam pendidikan di sekolah islam dikampungnya. Dia memulai karir menulis novelnya
ketika menjadi juara pada tahun 2008 pada ajang perlombaan menulis novel. Dia telah menulis
puluhan judul buku, beberapa diantaranya telah diangkat ke layar lebar. Buku yang ditulis antara
lain Injury Time, Kutukan Sang Novelis, Panggilan dari Kegelapan, Death File 666, dan masih
banyak lagi.
Buku ini memiliki cerita yang menarik dan cocok untuk mereka yang gemar dengan misteri. Ketika
membaca buku ini, pembaca akan membayangkan sesuatu yang menyeramkan yang ada dalam
cerita dan seolah-olah pembaca akan merasaknya. Buku ini tidak membosankan karena setiap
cerita selalu berhubungan dan memiliki sebab akibat yang masuk akal dan membuat pembaca
ketagihan membaca buku ini. Buku ini bisa sebagai penghibur, menambah wawasan, dan mengisi
waktu luang.
Buku ini menceritakan tentang sebuah teror yang terjadi pada sekelompok remaja. Teror tersebut
berawal dari kartu pedana cantik yaitu 08999906667 yang merupakan kartu berdana maut. Setelah
mengaktifkan kartu tersebut banyak hal aneh terjadi. Satu persatu anggota kelompok tersebut mati
secara mengenaskan dari yang tertimpa papan reklame raksasa yang memiliki nomor pajak 666
hingga seorang anggota yang meninggal tanpa kepala karena kepalanya teriris oleh baling-baling
helikopter dengan nomor penerbangan H6667. Semua kematian kelompok remaja tersebut
berhungan dengan nomor 666 yang sangat misterius. Sebelum satu dari kelompok orang tersebut
meninggal aka nada SMS yang diterima dari nomor cantik tersebut. Pada akhirnya semua anggota
kelompok tersebut akan meninggal.
Jika dibandingan dengan buku Midnight Stories 2, buku ini lebih menyeramkan dan memiiki alur
cerita yang panjang. Harga buku Death File 666 lebih mahal daripada Midnight Strories 2. Jika
Death File hanya menceritakan 1 topik saja dengan 1 judul, berbeda dengan Midnight Stories 2
yang menceritakan beberapa topik cerita yang berbeda-beda dengan banyak judul. Tetapi, buku
kedua ini sama-sama memiliki cerita yang menarik.
Keunggulan buku ini yaitu, buku tersebut memiliki kualitas kertas yang baik dan sampul buku
yang menarik. Buku ini juga memiliki cerita yang menarik dan menegangkan. Judul dari buku ini
membuat siapa saja ingin membaca buku ini. Buku ini memiliki cerita yang membuat pembaca
seakan merasakan apa yang terjadi di cerita dan membayangkanya.Buku ini telah tersebar di
seluruh Indonesia, jadi buku ini mudah ditemukan. Buku ini menggunakan bahasa yang mudah
dipahami dan sesuai EYD. Banyak pesan moral yang dapat kita petik dari buku ini yaitu seperti
persahabatn, tolong-menolong, kekompakan, dan lain-lain.
Kelemahan buku ini yaitu gambar orang yang ada di sampul kurang baik untuk di pandang. Tidak
adanya gambar dalam buku ini cenderung membuat orang bosan. Cerita di buku ini terbilang
mengerikan dan kurang baik untuk dibaca oleh anak-anak, karena memuat hal-hal yang sadis.
Tetapi beberapa kelemahan tersebut dapat ditutupi oleh kelebihan yang ada di buku ini karena
kelebihan dalam buku ini cenderung lebih banyak daripada kekuranganya.

More Related Content

What's hot

Ppt ektopik
Ppt ektopikPpt ektopik
Ppt ektopik
farfaris
 
Rupture uteri
Rupture uteriRupture uteri
Rupture uteri
Rahayu Pratiwi
 
Ppt blighted ovum
Ppt blighted ovumPpt blighted ovum
Ppt blighted ovum
Febriyudhaak
 
BUKU KIA.pdf
BUKU KIA.pdfBUKU KIA.pdf
BUKU KIA.pdf
AdeRezeki1
 
Makalah turp sindrome
Makalah turp sindromeMakalah turp sindrome
Makalah turp sindrome
Noveldy Pitna
 
Kelompok 6 (kardiovaskuler)
Kelompok 6 (kardiovaskuler)Kelompok 6 (kardiovaskuler)
Kelompok 6 (kardiovaskuler)
Rahayu Pratiwi
 

What's hot (7)

Ppt ektopik
Ppt ektopikPpt ektopik
Ppt ektopik
 
Rupture uteri
Rupture uteriRupture uteri
Rupture uteri
 
Ppt blighted ovum
Ppt blighted ovumPpt blighted ovum
Ppt blighted ovum
 
BUKU KIA.pdf
BUKU KIA.pdfBUKU KIA.pdf
BUKU KIA.pdf
 
Makalah turp sindrome
Makalah turp sindromeMakalah turp sindrome
Makalah turp sindrome
 
Makalah leukorea akbid paramata
Makalah leukorea akbid paramataMakalah leukorea akbid paramata
Makalah leukorea akbid paramata
 
Kelompok 6 (kardiovaskuler)
Kelompok 6 (kardiovaskuler)Kelompok 6 (kardiovaskuler)
Kelompok 6 (kardiovaskuler)
 

Similar to Death file 666

Teks ulasan buku Dalam Mihrab Cinta
Teks ulasan buku Dalam Mihrab CintaTeks ulasan buku Dalam Mihrab Cinta
Teks ulasan buku Dalam Mihrab Cinta
IraSafitri6
 
Teks Ulasan Buku Non-Akademik
Teks Ulasan Buku Non-AkademikTeks Ulasan Buku Non-Akademik
Teks Ulasan Buku Non-Akademik
NurulHidayah478
 
Teks ulasan buku
Teks ulasan bukuTeks ulasan buku
Teks ulasan buku
ElmaEskarina
 
Ulasan Buku
Ulasan BukuUlasan Buku
Ulasan Buku
ZulfaZAS
 
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
vinka_tiwi
 
Katalog november 2018 baca
Katalog november 2018 bacaKatalog november 2018 baca
Katalog november 2018 baca
penerbitbaca
 
MAKALAH FIKSI NON FIKSI.docx
MAKALAH FIKSI NON FIKSI.docxMAKALAH FIKSI NON FIKSI.docx
MAKALAH FIKSI NON FIKSI.docx
officialterkini
 
Analisis unsur intrinsik novel
Analisis unsur intrinsik novelAnalisis unsur intrinsik novel
Analisis unsur intrinsik novel
Warnet Raha
 
Resensi cerpen dunia di dalam mata
Resensi cerpen dunia di dalam mataResensi cerpen dunia di dalam mata
Resensi cerpen dunia di dalam mata
Noviayuana Putri
 
Contoh Resensi Buku Fiksi
Contoh Resensi Buku FiksiContoh Resensi Buku Fiksi
Contoh Resensi Buku Fiksi
Vika Mubarokah
 
Ulasan buku interval
Ulasan buku intervalUlasan buku interval
Ulasan buku interval
kentishine07
 
Ulasan buku non akademik
Ulasan buku non akademikUlasan buku non akademik
Ulasan buku non akademik
shafantyaf_untidar
 
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docxContoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
TaufiqHakimNaim
 
Literasi 2
Literasi 2Literasi 2
Literasi 2
tasyanuura
 
Contoh resensi buku
Contoh resensi bukuContoh resensi buku
Contoh resensi buku
Tommy Syatriadi
 
Tugas ulasan buku fiks
Tugas ulasan buku fiksTugas ulasan buku fiks
Tugas ulasan buku fiks
rohmatikaanggraini22
 
Teks Ulasan Novel
Teks Ulasan NovelTeks Ulasan Novel
Teks Ulasan Novel
ArkaBawana
 
Modul menulis fiksi
Modul menulis fiksiModul menulis fiksi
Modul menulis fiksi
Abdul Haris Martakusumah
 
Modul nulis fiksi
Modul nulis fiksiModul nulis fiksi
Modul nulis fiksi
haris.kusumah
 
Resensi Novel Harry Potter and The Sorcere's Stone
Resensi Novel Harry Potter and The Sorcere's StoneResensi Novel Harry Potter and The Sorcere's Stone
Resensi Novel Harry Potter and The Sorcere's Stone
Frank Nanda
 

Similar to Death file 666 (20)

Teks ulasan buku Dalam Mihrab Cinta
Teks ulasan buku Dalam Mihrab CintaTeks ulasan buku Dalam Mihrab Cinta
Teks ulasan buku Dalam Mihrab Cinta
 
Teks Ulasan Buku Non-Akademik
Teks Ulasan Buku Non-AkademikTeks Ulasan Buku Non-Akademik
Teks Ulasan Buku Non-Akademik
 
Teks ulasan buku
Teks ulasan bukuTeks ulasan buku
Teks ulasan buku
 
Ulasan Buku
Ulasan BukuUlasan Buku
Ulasan Buku
 
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
Teks Ulasan Buku Non Akademik (Vinka Pratiwi)
 
Katalog november 2018 baca
Katalog november 2018 bacaKatalog november 2018 baca
Katalog november 2018 baca
 
MAKALAH FIKSI NON FIKSI.docx
MAKALAH FIKSI NON FIKSI.docxMAKALAH FIKSI NON FIKSI.docx
MAKALAH FIKSI NON FIKSI.docx
 
Analisis unsur intrinsik novel
Analisis unsur intrinsik novelAnalisis unsur intrinsik novel
Analisis unsur intrinsik novel
 
Resensi cerpen dunia di dalam mata
Resensi cerpen dunia di dalam mataResensi cerpen dunia di dalam mata
Resensi cerpen dunia di dalam mata
 
Contoh Resensi Buku Fiksi
Contoh Resensi Buku FiksiContoh Resensi Buku Fiksi
Contoh Resensi Buku Fiksi
 
Ulasan buku interval
Ulasan buku intervalUlasan buku interval
Ulasan buku interval
 
Ulasan buku non akademik
Ulasan buku non akademikUlasan buku non akademik
Ulasan buku non akademik
 
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docxContoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
 
Literasi 2
Literasi 2Literasi 2
Literasi 2
 
Contoh resensi buku
Contoh resensi bukuContoh resensi buku
Contoh resensi buku
 
Tugas ulasan buku fiks
Tugas ulasan buku fiksTugas ulasan buku fiks
Tugas ulasan buku fiks
 
Teks Ulasan Novel
Teks Ulasan NovelTeks Ulasan Novel
Teks Ulasan Novel
 
Modul menulis fiksi
Modul menulis fiksiModul menulis fiksi
Modul menulis fiksi
 
Modul nulis fiksi
Modul nulis fiksiModul nulis fiksi
Modul nulis fiksi
 
Resensi Novel Harry Potter and The Sorcere's Stone
Resensi Novel Harry Potter and The Sorcere's StoneResensi Novel Harry Potter and The Sorcere's Stone
Resensi Novel Harry Potter and The Sorcere's Stone
 

Recently uploaded

AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
PutuRatihSiswinarti1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
TeukuEriSyahputra
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 

Death file 666

  • 1. Kuni Kumaila Wilda 1810302099 TEKS ULASAN BUKU NON AKADEMIK UNTUK MEREKA YANG SUKA MISTERI 1. Identitas a. Judul Buku : Death file 666 b. Nama Penulis : Rudiyant c. Nama Penerbit : Kunci Aksara d. Tahun Penerbitan : 2014 e. Hak Cipta : Dilindungi Undang-undang f. Jumlah Halaman : 416 Halaman g. Bahasa Yang Digunakan : Bahasa Indonesia h. Warna Sampul Buku : Hitam i. Harga Buku : Rp. 65.500 j. Nomor ISBN : 976-602-304-005-6 k. Lingkup Penerbit : Nasional Buku ini adalah buku fiksi berjenis horror. Buku ini ditujukan bagi orang-orang pecinta horror, namun buku ini dapat juga untuk umum. Buku ini menggunakan bahasa yang mudah dimengerti dan menggunakan bahasa yang menarik. Sebelum masuk ke cerita, pembaca akan disuguhkan prolog yang membuat mereka bertanya-tanya. Setelah membaca semua isi buku, mereka akan mengerti maksud dari prokog tadi. Buku ini menggunakan alur maju. Buku ini ditulis oleh seorang Novelis aktif bernama Rudiyant. Dia lahir di Jakarta pada tahun 90an. Dia mengenyam pendidikan di sekolah islam dikampungnya. Dia memulai karir menulis novelnya ketika menjadi juara pada tahun 2008 pada ajang perlombaan menulis novel. Dia telah menulis puluhan judul buku, beberapa diantaranya telah diangkat ke layar lebar. Buku yang ditulis antara
  • 2. lain Injury Time, Kutukan Sang Novelis, Panggilan dari Kegelapan, Death File 666, dan masih banyak lagi. Buku ini memiliki cerita yang menarik dan cocok untuk mereka yang gemar dengan misteri. Ketika membaca buku ini, pembaca akan membayangkan sesuatu yang menyeramkan yang ada dalam cerita dan seolah-olah pembaca akan merasaknya. Buku ini tidak membosankan karena setiap cerita selalu berhubungan dan memiliki sebab akibat yang masuk akal dan membuat pembaca ketagihan membaca buku ini. Buku ini bisa sebagai penghibur, menambah wawasan, dan mengisi waktu luang. Buku ini menceritakan tentang sebuah teror yang terjadi pada sekelompok remaja. Teror tersebut berawal dari kartu pedana cantik yaitu 08999906667 yang merupakan kartu berdana maut. Setelah mengaktifkan kartu tersebut banyak hal aneh terjadi. Satu persatu anggota kelompok tersebut mati secara mengenaskan dari yang tertimpa papan reklame raksasa yang memiliki nomor pajak 666 hingga seorang anggota yang meninggal tanpa kepala karena kepalanya teriris oleh baling-baling helikopter dengan nomor penerbangan H6667. Semua kematian kelompok remaja tersebut berhungan dengan nomor 666 yang sangat misterius. Sebelum satu dari kelompok orang tersebut meninggal aka nada SMS yang diterima dari nomor cantik tersebut. Pada akhirnya semua anggota kelompok tersebut akan meninggal. Jika dibandingan dengan buku Midnight Stories 2, buku ini lebih menyeramkan dan memiiki alur cerita yang panjang. Harga buku Death File 666 lebih mahal daripada Midnight Strories 2. Jika Death File hanya menceritakan 1 topik saja dengan 1 judul, berbeda dengan Midnight Stories 2 yang menceritakan beberapa topik cerita yang berbeda-beda dengan banyak judul. Tetapi, buku kedua ini sama-sama memiliki cerita yang menarik. Keunggulan buku ini yaitu, buku tersebut memiliki kualitas kertas yang baik dan sampul buku yang menarik. Buku ini juga memiliki cerita yang menarik dan menegangkan. Judul dari buku ini membuat siapa saja ingin membaca buku ini. Buku ini memiliki cerita yang membuat pembaca seakan merasakan apa yang terjadi di cerita dan membayangkanya.Buku ini telah tersebar di seluruh Indonesia, jadi buku ini mudah ditemukan. Buku ini menggunakan bahasa yang mudah dipahami dan sesuai EYD. Banyak pesan moral yang dapat kita petik dari buku ini yaitu seperti persahabatn, tolong-menolong, kekompakan, dan lain-lain. Kelemahan buku ini yaitu gambar orang yang ada di sampul kurang baik untuk di pandang. Tidak adanya gambar dalam buku ini cenderung membuat orang bosan. Cerita di buku ini terbilang mengerikan dan kurang baik untuk dibaca oleh anak-anak, karena memuat hal-hal yang sadis.
  • 3. Tetapi beberapa kelemahan tersebut dapat ditutupi oleh kelebihan yang ada di buku ini karena kelebihan dalam buku ini cenderung lebih banyak daripada kekuranganya.