SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Contoh Proposal Bazar
A.

Latar Belakang

Upaya peningkatan mutu pendidikan merupakan suatu kegiatan yang tidak pernah lepas dari
perhatian kita semua, oleh karena itu perlu adanya strategi yang tepat untuk
melaksanakannya, salah satu program yang akan dilaksanakan oleh SMAN 3 Sengkang
berkenaan dalam hal ini yakni Bazar.
Sebagai bentuk program kesiswaan, Bazar dapat mengembangkan rasa sosialisasi kita
terhadap orang lain, sesama teman ataupun dengan guru kita, dan sebagai bentuk sosial
kepada masyarakat sekitar.
Secara umum manfaat bazar bagi peserta didik adalah untuk membentuk potensi diri dan
kebersamaan setiap individu dalam melakukan suatu kegiatan yang bersifat positif sehingga
kami sadar bahwa Bazar juga perlu dilaksanakan demi meningkatkan potensi Akademik
maupun nonakademik bagi pelajar itu sendiri.
B. Maksud dan Tujuan
1.
Memberikan bekal kepada siswa dalam memperoleh usaha didunia bisnis.
2.
Mensosialisasikan para siswa untuk tidak malu bekerja dalam dunia bisnis dan dagang.
3.
Menjadikan siswa yang tangguh dan cermat untuk berinteraksi dengan oranglain.
4.
Menghasilkan siswa yang kreatif dan inovatif.
5.
Memberikan motivasi kepada siswa agar mampu membuka usaha sendiri atau
membuka lapangan kerja.
6.
Memberikan pengalaman berwirausaha untuk siswa.
C.

Tema Kegiatan
Tema kegiatan ini adalah “Kepuasan Anda adalah Harapan Kami”.

D. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan pada :
Hari/tanggal
: Senin-Selasa, 17-18 Juni 2013
Waktu
: 09 Wita sampai Selesai
Tempat
: Lapangan SMA Negeri 3 Sengkang Unggulan Kab.Wajo
E. Sasaran
Seluruh siswa-siswi SMA Negeri 3 Sengkang, dan seluruh pengunjung.
F. Sumber Dana
Kas OSIS SMA Negeri 3 Sengkang Unggulan Kabupaten Wajo.
G. Panitia Pelaksana
Lampiran I
H. Rincian Dana
Lampiran II
I.
Penutup
Demikian proposal ini kami sampaikan, besar harapan kami dapat dijadikan pertimbangan
bagi semua pihak yang kemudian berminat untuk ikut berpartispasi di dalam kegiatan yang
positif ini.Tak lupa semoga Allah meridhoi dan memudahkan jalannya kegiatan ini serta
menjadikannya sebagai nilai ibadah, atas segala partispasi dan bantuannya kami ucapkan
terima kasih.
Semoga pelaksanaan kegiatan ini memberi manfaat bagi siswa-siswi SMA Negeri 3
Sengkang sehingga dapat menumbuhkan sikap kreatif, inovatif dan mampu membaca
peluang dalam dunia wirausaha.Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan
banyak terima kasih.
Wassalamu Alaikum Wr. Wb.
Sengkang, 7 Juni 2013
PANITIA PELAKSANA
Ketua,
ANDI HUSNUL HATIMAH
Mengetahui
Pembina OSIS,
ABDUL HAMID, S.Pd
NIP.19681231 199012 1 018
004
MENYETUJUI
A.n Kepala SMA Negeri 3 Sengkang
Wakasek Kesiswaan,

Drs. AMRI
NIP. 19661231 199403 1 082

Sekertaris,
MUH. ARIFUDDIN

ANITA KIAYI, S.Pd
NIP.19711022 199702 2
Lampiran I

Panitia Pelaksana
Pelindung

: 1. Drs. H. Baharuddin Ballutaris, M.Ag
2. Drs. Andi Kampiri, M.Pd
Pembina OSIS
: 1.Abd. Hamid, S.Pd
2. Anita Kiayi, S.Pd
Penanggung Jawab
: 1. Amartiwi Raihana
2. Andi Muh. Agung Pratama AR
Ketua
: Andi Husnul Hatimah
Sekertaris
: Muh. Arifuddin
Bendahara
: Sulfika
Kordinator Umum
: 1. Fadilah Ranreng
2. Muhammad Arif
3. Fadil Fahmi
4. Andi Latifa Tenri Ola

Sengkang, 7 Juni 2013
PANITIA PELAKSANA
Ketua,
ANDI HUSNUL HATIMAH
Mengetahui
Pembina OSIS,

ABDUL HAMID, S.Pd
NIP.19681231 199012 1 018
MENYETUJUI
A.n Kepala SMA Negeri 3 Sengkang
Wakasek Kesiswaan,

Drs. AMRI
NIP. 19661231 199403 1 082

Sekertaris,
MUH. ARIFUDDIN

ANITA KIAYI, S.Pd
NIP.19711022 199702 2 004
Lampiran II

Rincian Dana
A. Administrasi
Print
Cetak kupon

Rp. 50.000,Rp. 100.000,-

B. Perlengkapan
Bahan makanan dan minuman
Alat makanan dan minuman
Sewa tenda
C. Dana tak terduga

Sengkang, 7 Juni 2013
PANITIA PELAKSANA
Ketua,
ANDI HUSNUL HATIMAH
Mengetahui
Pembina OSIS,
ABDUL HAMID, S.Pd
NIP.19681231 199012 1 018
004
MENYETUJUI
A.n Kepala SMA Negeri 3 Sengkang
Wakasek Kesiswaan,

Drs. AMRI
NIP. 19661231 199403 1 082

Rp. 300.000,Rp. 300.000,Rp. 500.000,Rp. 250.000,-+
Rp. 1.500.000,-

Bendahara,
SULFIKA

ANITA KIAYI, S.Pd
NIP.19711022 199702 2

More Related Content

What's hot

Proposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointProposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointMikohk
 
Presentasi kkn
Presentasi kknPresentasi kkn
Presentasi kknAyah Abeeb
 
Contoh proposal kegiatan hut ri
Contoh proposal kegiatan hut riContoh proposal kegiatan hut ri
Contoh proposal kegiatan hut riMira Sandrana
 
Proposal Usaha Barang Daur Ulang
Proposal Usaha Barang Daur UlangProposal Usaha Barang Daur Ulang
Proposal Usaha Barang Daur UlangAulia Srie Wardani
 
contoh proposal pameran seni (fotografi)
contoh proposal pameran seni (fotografi)contoh proposal pameran seni (fotografi)
contoh proposal pameran seni (fotografi)vigaoliv
 
Copy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempatCopy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempatAnik Zlistya
 
Tahap Pelaksanaan Riset Pemasaran
Tahap Pelaksanaan Riset PemasaranTahap Pelaksanaan Riset Pemasaran
Tahap Pelaksanaan Riset PemasaranEri Laksmono
 
Proposal ujian tahfidz juz 30 ganjil 201213
Proposal ujian tahfidz juz 30 ganjil 201213Proposal ujian tahfidz juz 30 ganjil 201213
Proposal ujian tahfidz juz 30 ganjil 201213El-Fatwa Nuruzaman
 
Contoh proposal market_day
Contoh proposal market_dayContoh proposal market_day
Contoh proposal market_dayRafika Wildarini
 
Proposal donor darah fki 2017
Proposal donor darah fki 2017Proposal donor darah fki 2017
Proposal donor darah fki 2017ekochoeg
 
Upacara apel pembukaan pramuka
Upacara apel pembukaan pramukaUpacara apel pembukaan pramuka
Upacara apel pembukaan pramukamastur demak
 
Proposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swotProposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swotFidayatul Kasanah
 
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
2.1 - Menganalisis Peluang UsahaIchsan Mujahid
 
Laporan pertanggung jawaban kegiatan 1 muharram
Laporan pertanggung jawaban kegiatan 1 muharramLaporan pertanggung jawaban kegiatan 1 muharram
Laporan pertanggung jawaban kegiatan 1 muharramUtami Putri
 
CONTOH Proposal kegiatan
CONTOH Proposal kegiatanCONTOH Proposal kegiatan
CONTOH Proposal kegiatanajengpujir
 
Surat undangan karang taruna
Surat undangan karang tarunaSurat undangan karang taruna
Surat undangan karang tarunaRatna Nana
 
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...etto kono
 
Strategi pemasaran.ppt
Strategi pemasaran.pptStrategi pemasaran.ppt
Strategi pemasaran.pptapri saut
 

What's hot (20)

Proposal maulid nabi
Proposal maulid nabiProposal maulid nabi
Proposal maulid nabi
 
Proposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointProposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power Point
 
Presentasi kkn
Presentasi kknPresentasi kkn
Presentasi kkn
 
Contoh proposal kegiatan hut ri
Contoh proposal kegiatan hut riContoh proposal kegiatan hut ri
Contoh proposal kegiatan hut ri
 
Proposal Usaha Barang Daur Ulang
Proposal Usaha Barang Daur UlangProposal Usaha Barang Daur Ulang
Proposal Usaha Barang Daur Ulang
 
contoh proposal pameran seni (fotografi)
contoh proposal pameran seni (fotografi)contoh proposal pameran seni (fotografi)
contoh proposal pameran seni (fotografi)
 
Copy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempatCopy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempat
 
Tahap Pelaksanaan Riset Pemasaran
Tahap Pelaksanaan Riset PemasaranTahap Pelaksanaan Riset Pemasaran
Tahap Pelaksanaan Riset Pemasaran
 
Proposal ujian tahfidz juz 30 ganjil 201213
Proposal ujian tahfidz juz 30 ganjil 201213Proposal ujian tahfidz juz 30 ganjil 201213
Proposal ujian tahfidz juz 30 ganjil 201213
 
Contoh proposal market_day
Contoh proposal market_dayContoh proposal market_day
Contoh proposal market_day
 
Proposal donor darah fki 2017
Proposal donor darah fki 2017Proposal donor darah fki 2017
Proposal donor darah fki 2017
 
Upacara apel pembukaan pramuka
Upacara apel pembukaan pramukaUpacara apel pembukaan pramuka
Upacara apel pembukaan pramuka
 
Proposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swotProposal usaha dengan analisis swot
Proposal usaha dengan analisis swot
 
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
 
Laporan pertanggung jawaban kegiatan 1 muharram
Laporan pertanggung jawaban kegiatan 1 muharramLaporan pertanggung jawaban kegiatan 1 muharram
Laporan pertanggung jawaban kegiatan 1 muharram
 
CONTOH Proposal kegiatan
CONTOH Proposal kegiatanCONTOH Proposal kegiatan
CONTOH Proposal kegiatan
 
Surat undangan karang taruna
Surat undangan karang tarunaSurat undangan karang taruna
Surat undangan karang taruna
 
10 budaya literasi
10 budaya literasi10 budaya literasi
10 budaya literasi
 
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
 
Strategi pemasaran.ppt
Strategi pemasaran.pptStrategi pemasaran.ppt
Strategi pemasaran.ppt
 

Similar to Contoh proposal bazar

Similar to Contoh proposal bazar (20)

contoh Proposal kegiatan sekolah
contoh Proposal kegiatan sekolahcontoh Proposal kegiatan sekolah
contoh Proposal kegiatan sekolah
 
Proposal smk khoiriyah
Proposal smk khoiriyah Proposal smk khoiriyah
Proposal smk khoiriyah
 
LAPORAN KEGIATAN PPM TPQ (1).docx
LAPORAN KEGIATAN PPM TPQ  (1).docxLAPORAN KEGIATAN PPM TPQ  (1).docx
LAPORAN KEGIATAN PPM TPQ (1).docx
 
Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019
 
Laporan Magang Mahasiswa FIAI UNISI 2017
Laporan Magang Mahasiswa FIAI UNISI 2017Laporan Magang Mahasiswa FIAI UNISI 2017
Laporan Magang Mahasiswa FIAI UNISI 2017
 
7. lpj qurban
7. lpj qurban7. lpj qurban
7. lpj qurban
 
Contoh rancangan program kkn
Contoh rancangan program kknContoh rancangan program kkn
Contoh rancangan program kkn
 
Proposal SCR2014
Proposal SCR2014 Proposal SCR2014
Proposal SCR2014
 
Farha new (2)
Farha new (2)Farha new (2)
Farha new (2)
 
Laporan Prakerin
Laporan PrakerinLaporan Prakerin
Laporan Prakerin
 
Profil pkbm tk al amin
Profil pkbm tk al aminProfil pkbm tk al amin
Profil pkbm tk al amin
 
Contoh Proposal persami
Contoh Proposal persamiContoh Proposal persami
Contoh Proposal persami
 
Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo
 Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo
Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo
 
Pkm gt
Pkm gtPkm gt
Pkm gt
 
UAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docx
UAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docxUAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docx
UAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docx
 
Lpj baksos-2012
Lpj baksos-2012Lpj baksos-2012
Lpj baksos-2012
 
Profil pkbm tk al amin
Profil pkbm tk al aminProfil pkbm tk al amin
Profil pkbm tk al amin
 
Profil pkbm tk al amin
Profil pkbm tk al aminProfil pkbm tk al amin
Profil pkbm tk al amin
 
Contoh proposal bisnis_jasa_bimbel
Contoh proposal bisnis_jasa_bimbelContoh proposal bisnis_jasa_bimbel
Contoh proposal bisnis_jasa_bimbel
 
Proposal sponsorship 1
Proposal sponsorship 1Proposal sponsorship 1
Proposal sponsorship 1
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Contoh proposal bazar

  • 1. Contoh Proposal Bazar A. Latar Belakang Upaya peningkatan mutu pendidikan merupakan suatu kegiatan yang tidak pernah lepas dari perhatian kita semua, oleh karena itu perlu adanya strategi yang tepat untuk melaksanakannya, salah satu program yang akan dilaksanakan oleh SMAN 3 Sengkang berkenaan dalam hal ini yakni Bazar. Sebagai bentuk program kesiswaan, Bazar dapat mengembangkan rasa sosialisasi kita terhadap orang lain, sesama teman ataupun dengan guru kita, dan sebagai bentuk sosial kepada masyarakat sekitar. Secara umum manfaat bazar bagi peserta didik adalah untuk membentuk potensi diri dan kebersamaan setiap individu dalam melakukan suatu kegiatan yang bersifat positif sehingga kami sadar bahwa Bazar juga perlu dilaksanakan demi meningkatkan potensi Akademik maupun nonakademik bagi pelajar itu sendiri. B. Maksud dan Tujuan 1. Memberikan bekal kepada siswa dalam memperoleh usaha didunia bisnis. 2. Mensosialisasikan para siswa untuk tidak malu bekerja dalam dunia bisnis dan dagang. 3. Menjadikan siswa yang tangguh dan cermat untuk berinteraksi dengan oranglain. 4. Menghasilkan siswa yang kreatif dan inovatif. 5. Memberikan motivasi kepada siswa agar mampu membuka usaha sendiri atau membuka lapangan kerja. 6. Memberikan pengalaman berwirausaha untuk siswa. C. Tema Kegiatan Tema kegiatan ini adalah “Kepuasan Anda adalah Harapan Kami”. D. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Kegiatan ini dilaksanakan pada : Hari/tanggal : Senin-Selasa, 17-18 Juni 2013 Waktu : 09 Wita sampai Selesai Tempat : Lapangan SMA Negeri 3 Sengkang Unggulan Kab.Wajo E. Sasaran Seluruh siswa-siswi SMA Negeri 3 Sengkang, dan seluruh pengunjung. F. Sumber Dana Kas OSIS SMA Negeri 3 Sengkang Unggulan Kabupaten Wajo. G. Panitia Pelaksana Lampiran I H. Rincian Dana Lampiran II I. Penutup Demikian proposal ini kami sampaikan, besar harapan kami dapat dijadikan pertimbangan bagi semua pihak yang kemudian berminat untuk ikut berpartispasi di dalam kegiatan yang positif ini.Tak lupa semoga Allah meridhoi dan memudahkan jalannya kegiatan ini serta menjadikannya sebagai nilai ibadah, atas segala partispasi dan bantuannya kami ucapkan terima kasih. Semoga pelaksanaan kegiatan ini memberi manfaat bagi siswa-siswi SMA Negeri 3 Sengkang sehingga dapat menumbuhkan sikap kreatif, inovatif dan mampu membaca
  • 2. peluang dalam dunia wirausaha.Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan banyak terima kasih. Wassalamu Alaikum Wr. Wb. Sengkang, 7 Juni 2013 PANITIA PELAKSANA Ketua, ANDI HUSNUL HATIMAH Mengetahui Pembina OSIS, ABDUL HAMID, S.Pd NIP.19681231 199012 1 018 004 MENYETUJUI A.n Kepala SMA Negeri 3 Sengkang Wakasek Kesiswaan, Drs. AMRI NIP. 19661231 199403 1 082 Sekertaris, MUH. ARIFUDDIN ANITA KIAYI, S.Pd NIP.19711022 199702 2
  • 3. Lampiran I Panitia Pelaksana Pelindung : 1. Drs. H. Baharuddin Ballutaris, M.Ag 2. Drs. Andi Kampiri, M.Pd Pembina OSIS : 1.Abd. Hamid, S.Pd 2. Anita Kiayi, S.Pd Penanggung Jawab : 1. Amartiwi Raihana 2. Andi Muh. Agung Pratama AR Ketua : Andi Husnul Hatimah Sekertaris : Muh. Arifuddin Bendahara : Sulfika Kordinator Umum : 1. Fadilah Ranreng 2. Muhammad Arif 3. Fadil Fahmi 4. Andi Latifa Tenri Ola Sengkang, 7 Juni 2013 PANITIA PELAKSANA Ketua, ANDI HUSNUL HATIMAH Mengetahui Pembina OSIS, ABDUL HAMID, S.Pd NIP.19681231 199012 1 018 MENYETUJUI A.n Kepala SMA Negeri 3 Sengkang Wakasek Kesiswaan, Drs. AMRI NIP. 19661231 199403 1 082 Sekertaris, MUH. ARIFUDDIN ANITA KIAYI, S.Pd NIP.19711022 199702 2 004
  • 4. Lampiran II Rincian Dana A. Administrasi Print Cetak kupon Rp. 50.000,Rp. 100.000,- B. Perlengkapan Bahan makanan dan minuman Alat makanan dan minuman Sewa tenda C. Dana tak terduga Sengkang, 7 Juni 2013 PANITIA PELAKSANA Ketua, ANDI HUSNUL HATIMAH Mengetahui Pembina OSIS, ABDUL HAMID, S.Pd NIP.19681231 199012 1 018 004 MENYETUJUI A.n Kepala SMA Negeri 3 Sengkang Wakasek Kesiswaan, Drs. AMRI NIP. 19661231 199403 1 082 Rp. 300.000,Rp. 300.000,Rp. 500.000,Rp. 250.000,-+ Rp. 1.500.000,- Bendahara, SULFIKA ANITA KIAYI, S.Pd NIP.19711022 199702 2