SlideShare a Scribd company logo
QUEUE
Muhammad Najib DS, M.T.
DEFINITION
Adalah antrian data yang seolah-olah ada data yang mengantri dari yang
terawal sampai yang terakhir.
Suatu metode untuk input dan hapus di dalam memori komputer
Konsep dalam queue yaitu FIFO (First In First Out).
Contoh :
5. Sepatu
4. Kacamata
3. Sepeda
2. Jam
1. Baju
DEFINITION QUEUE
Antrian adalah sekumpulan data yang mana penambahan elemen hanya
bisa dilakukan pada suatu ujung disebut dengan sisi belakang, dan
penghapusan (pengambilan elemen) dilakukan lewat ujung lain (disebut
dengan sisi depan atau front)
Arti lain dari antrian adalah salah satu konsep struktur data yang memiliki
sistem kerja yang pertama masuk adalah yang pertama keluar (FIFO =
First In First Out )
Queue Ilustration
Masuk
Keluar
Catatan : Yang pertama masuk ke dalam antrian, itu
yang yang pertama keluar.
1 2 3 4 5
Baju Jam Sepeda Kacamata Sepatu
Algorithm
Input / Tambah Data
Jika ada input maka no queue/no antrian yang semula 0 akan tambah 1
demi 1 sampai maksimal antrian.
Pengambilan Data
Jika ada pengambilan data maka data dipindahkan di variabel lain
contohnya temp. Dan posisi antriannya yang semula maksimal akan
berkurang 1 demi 1 sampai posisi 0 kembali.
Understanding
Pada Queue atau antrian Terdapat satu buah pintu masuk di suatu
ujung dan satu buah pintu keluar di ujung satunya dimana
membutuhkan variabel Head dan Tail ( depan/front, belakang/rear).
Karakteristik Queue atau antrian :
1. Elemen antrian
2. Front (elemen terdepan antrian)
3. Tail (elemen terakhir)
4. Jumlah elemen pada antrian
5. Status antrian
Operation on Queue
Operasi Create
Operasi IsEmpty
Operasi IsFull
Operasi EnQueue
Operasi DeQueue
Operasi Clear and Tampil
Operation Create
Operasi Create, Untuk menciptakan dan menginisialisasi Queue
Dengan cara membuat Head dan Tail = -1
Operation IsEmpty
Operasi IsEmpty, Untuk memeriksa apakah antrian masih kosong.
Dengan cara memeriksa nilai Tail, jika Tail = -1 maka empty Kita tidak
memeriksa Head, karena Head adalah tanda untuk Kepala antrian (elemen
pertama dalam antrian) yang tidak akan berubah-ubah Pergerakan
pada Antrian terjadi
Dengan penambahan
Elemen Antrian ke
belakang, yaitu
menggunakan nilai Tail.
Operation IsFull
Operasi IsFull, operasi yang mengecek apakah Antrian sudah penuh
atau belum.
Dengan cara mengecek nilai Tail, jika Tail >= MAX-1 (karena MAX-1 adalah
batas elemen array pada C) berarti sudah penuh.
Operation Enqueue
Untuk menambahkan elemen ke dalam Antrian, penambahan elemen
selalu ditambahkan di elemen paling belakang.
Catatan : Penambahan elemen
selalu menggerakan
variabel Tail dengan cara
increment counter Tail terlebih
dahulu.
Operation Dequeue
Digunakan untuk menghapus elemen terdepan/pertama (head) dari
Antrian.
Catatan : Dengan cara
menggeser semua elemen
antrian kedepan dan
mengurangi Tail dgn 1
Penggeseran dilakukan dengan
menggunakan looping.
Operation Clear
Untuk menghapus elemen-elemen Antrian dengan cara membuat Tail
dan Head = -1
Operation Tampil
Untuk menampilkan nilai-nilai Elemen Antrian Menggunakan looping
dari head s/d tail
Catatan : Maka yang muncul
adalah angka secara berturut-
turut adalah 4, 45, 1 dan 8
4 45 1 8
Chapter 4b   queue

More Related Content

What's hot

Fungsi rekursif, queue, stack
Fungsi rekursif, queue, stackFungsi rekursif, queue, stack
Fungsi rekursif, queue, stack
Icha Dicaprio
 
Bab 5 queue_antrian_
Bab 5 queue_antrian_Bab 5 queue_antrian_
Bab 5 queue_antrian_
arii_manroe
 
Materi Struktur data QUEUE
Materi Struktur data QUEUEMateri Struktur data QUEUE
Materi Struktur data QUEUE
Meta N
 
Queue antrian
Queue antrian Queue antrian
Queue antrian
muissyahril
 
Stack
StackStack
Stack tumpukan
Stack tumpukan Stack tumpukan
Stack tumpukan
muissyahril
 
Pertemuan 5 Stack atau Tumpukan
Pertemuan 5 Stack atau TumpukanPertemuan 5 Stack atau Tumpukan
Pertemuan 5 Stack atau Tumpukan
Endang Retnoningsih
 
Bab 8-stack-dan-queue
Bab 8-stack-dan-queueBab 8-stack-dan-queue
Bab 8-stack-dan-queueRazik Akamal
 
MAKALAH STACK (TUMPUKAN )
MAKALAH STACK (TUMPUKAN )MAKALAH STACK (TUMPUKAN )
MAKALAH STACK (TUMPUKAN )
istiqlal
 
Algoritma dan Struktur Data - tumpukan
Algoritma dan Struktur Data - tumpukanAlgoritma dan Struktur Data - tumpukan
Algoritma dan Struktur Data - tumpukan
Georgius Rinaldo
 
Struktur data pertemuan 11
Struktur data pertemuan 11Struktur data pertemuan 11
Struktur data pertemuan 11
ajonona
 
6. Stack (Struktur Data)
6. Stack (Struktur Data)6. Stack (Struktur Data)
6. Stack (Struktur Data)
Kelinci Coklat
 
Stack tumpukan
Stack tumpukan Stack tumpukan
Stack tumpukan
biedoen
 
Laporan praktikum modul ix
Laporan praktikum modul ixLaporan praktikum modul ix
Laporan praktikum modul ix
Devi Apriansyah
 
Queue
QueueQueue
Tugas
TugasTugas
Tugas
TugasTugas
Tugas
yusriren
 
7. Queue (Struktur Data)
7. Queue (Struktur Data)7. Queue (Struktur Data)
7. Queue (Struktur Data)
Kelinci Coklat
 

What's hot (20)

Fungsi rekursif, queue, stack
Fungsi rekursif, queue, stackFungsi rekursif, queue, stack
Fungsi rekursif, queue, stack
 
Bab 5 queue_antrian_
Bab 5 queue_antrian_Bab 5 queue_antrian_
Bab 5 queue_antrian_
 
Materi Struktur data QUEUE
Materi Struktur data QUEUEMateri Struktur data QUEUE
Materi Struktur data QUEUE
 
Queue antrian
Queue antrian Queue antrian
Queue antrian
 
Stack
StackStack
Stack
 
Stack tumpukan
Stack tumpukan Stack tumpukan
Stack tumpukan
 
Pertemuan 5 Stack atau Tumpukan
Pertemuan 5 Stack atau TumpukanPertemuan 5 Stack atau Tumpukan
Pertemuan 5 Stack atau Tumpukan
 
Bab 8-stack-dan-queue
Bab 8-stack-dan-queueBab 8-stack-dan-queue
Bab 8-stack-dan-queue
 
MAKALAH STACK (TUMPUKAN )
MAKALAH STACK (TUMPUKAN )MAKALAH STACK (TUMPUKAN )
MAKALAH STACK (TUMPUKAN )
 
queue antrian
queue antrianqueue antrian
queue antrian
 
Algoritma dan Struktur Data - tumpukan
Algoritma dan Struktur Data - tumpukanAlgoritma dan Struktur Data - tumpukan
Algoritma dan Struktur Data - tumpukan
 
Struktur data pertemuan 11
Struktur data pertemuan 11Struktur data pertemuan 11
Struktur data pertemuan 11
 
6. Stack (Struktur Data)
6. Stack (Struktur Data)6. Stack (Struktur Data)
6. Stack (Struktur Data)
 
Stack tumpukan
Stack tumpukan Stack tumpukan
Stack tumpukan
 
Laporan praktikum modul ix
Laporan praktikum modul ixLaporan praktikum modul ix
Laporan praktikum modul ix
 
Queue
QueueQueue
Queue
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
7. Queue (Struktur Data)
7. Queue (Struktur Data)7. Queue (Struktur Data)
7. Queue (Struktur Data)
 
Tistrukdat4
Tistrukdat4Tistrukdat4
Tistrukdat4
 

Similar to Chapter 4b queue

Queue
Queue Queue
Algoritma dan Struktur Data - Queue
Algoritma dan Struktur Data - QueueAlgoritma dan Struktur Data - Queue
Algoritma dan Struktur Data - Queue
KuliahKita
 
4 queue2
4 queue24 queue2
4 queue2
Wandi Parlente
 
Queue
QueueQueue
Queue
QueueQueue
Queue
Sherly Uda
 
TPL0222_13_QUEUE.pdf
TPL0222_13_QUEUE.pdfTPL0222_13_QUEUE.pdf
TPL0222_13_QUEUE.pdf
RaihanFadila1
 
Antrean (queue).pptx
Antrean (queue).pptxAntrean (queue).pptx
Antrean (queue).pptx
misariska1
 
FIFO (First In First Out)
FIFO (First In First Out)FIFO (First In First Out)
FIFO (First In First Out)
Yosua Herbi
 
Tugas3
Tugas3Tugas3
Tugas3
Av Ri
 
IF2_Queues_Kel6_UTSStrukturData-dikompresi.pdf
IF2_Queues_Kel6_UTSStrukturData-dikompresi.pdfIF2_Queues_Kel6_UTSStrukturData-dikompresi.pdf
IF2_Queues_Kel6_UTSStrukturData-dikompresi.pdf
MountechEngineering
 
30707_SD6-Queue (Antrian).pdf
30707_SD6-Queue (Antrian).pdf30707_SD6-Queue (Antrian).pdf
30707_SD6-Queue (Antrian).pdf
EnungSitiNurhidayah1
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
ojanfauzan09
 
Struktur data
Struktur dataStruktur data
Struktur data
yusriren20
 
Ketoprak_PPT ADT Stack dan Queue.pptx
Ketoprak_PPT ADT Stack dan Queue.pptxKetoprak_PPT ADT Stack dan Queue.pptx
Ketoprak_PPT ADT Stack dan Queue.pptx
putii1
 
Stack_Queue.pdf
Stack_Queue.pdfStack_Queue.pdf
Stack_Queue.pdf
DikkySuryadiSKomMKom
 
Resume praktikum 7__queue
Resume praktikum 7__queueResume praktikum 7__queue
Resume praktikum 7__queue
Deprilana Ego Prakasa
 
Tugas kelompok 3
Tugas kelompok 3Tugas kelompok 3
Tugas kelompok 3
yusriren
 

Similar to Chapter 4b queue (20)

Queue antrian
Queue antrian Queue antrian
Queue antrian
 
Queue
Queue Queue
Queue
 
Algoritma dan Struktur Data - Queue
Algoritma dan Struktur Data - QueueAlgoritma dan Struktur Data - Queue
Algoritma dan Struktur Data - Queue
 
4 queue2
4 queue24 queue2
4 queue2
 
Queue
QueueQueue
Queue
 
Queue
QueueQueue
Queue
 
Queue
QueueQueue
Queue
 
TPL0222_13_QUEUE.pdf
TPL0222_13_QUEUE.pdfTPL0222_13_QUEUE.pdf
TPL0222_13_QUEUE.pdf
 
Antrean (queue).pptx
Antrean (queue).pptxAntrean (queue).pptx
Antrean (queue).pptx
 
FIFO (First In First Out)
FIFO (First In First Out)FIFO (First In First Out)
FIFO (First In First Out)
 
Tugas3
Tugas3Tugas3
Tugas3
 
IF2_Queues_Kel6_UTSStrukturData-dikompresi.pdf
IF2_Queues_Kel6_UTSStrukturData-dikompresi.pdfIF2_Queues_Kel6_UTSStrukturData-dikompresi.pdf
IF2_Queues_Kel6_UTSStrukturData-dikompresi.pdf
 
30707_SD6-Queue (Antrian).pdf
30707_SD6-Queue (Antrian).pdf30707_SD6-Queue (Antrian).pdf
30707_SD6-Queue (Antrian).pdf
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
Pertemuan 6 revisijan2013-mhs
Pertemuan 6 revisijan2013-mhsPertemuan 6 revisijan2013-mhs
Pertemuan 6 revisijan2013-mhs
 
Struktur data
Struktur dataStruktur data
Struktur data
 
Ketoprak_PPT ADT Stack dan Queue.pptx
Ketoprak_PPT ADT Stack dan Queue.pptxKetoprak_PPT ADT Stack dan Queue.pptx
Ketoprak_PPT ADT Stack dan Queue.pptx
 
Stack_Queue.pdf
Stack_Queue.pdfStack_Queue.pdf
Stack_Queue.pdf
 
Resume praktikum 7__queue
Resume praktikum 7__queueResume praktikum 7__queue
Resume praktikum 7__queue
 
Tugas kelompok 3
Tugas kelompok 3Tugas kelompok 3
Tugas kelompok 3
 

More from Muhammad Najib

Ddp pert3
Ddp   pert3Ddp   pert3
Ddp pert3
Muhammad Najib
 
01 ddp - pert 6
01  ddp - pert 6 01  ddp - pert 6
01 ddp - pert 6
Muhammad Najib
 
Chapter 3 array
Chapter 3   arrayChapter 3   array
Chapter 3 array
Muhammad Najib
 
Chapter 3 konsep dasar algoritma - cont
Chapter 3   konsep dasar algoritma - contChapter 3   konsep dasar algoritma - cont
Chapter 3 konsep dasar algoritma - cont
Muhammad Najib
 
Chapter 2 konsep dasar algoritma
Chapter 2   konsep dasar algoritmaChapter 2   konsep dasar algoritma
Chapter 2 konsep dasar algoritma
Muhammad Najib
 
Chapter 10 creating creativity user interface for supporting inovation (1)
Chapter 10   creating creativity  user interface for supporting inovation (1)Chapter 10   creating creativity  user interface for supporting inovation (1)
Chapter 10 creating creativity user interface for supporting inovation (1)
Muhammad Najib
 
DDP - Pemrograman Modular
DDP - Pemrograman ModularDDP - Pemrograman Modular
DDP - Pemrograman Modular
Muhammad Najib
 
01 ddp - Perulangan (Looping)
01  ddp - Perulangan (Looping)01  ddp - Perulangan (Looping)
01 ddp - Perulangan (Looping)
Muhammad Najib
 
Ddp percabangan if else - switch case
Ddp   percabangan if else - switch caseDdp   percabangan if else - switch case
Ddp percabangan if else - switch case
Muhammad Najib
 
Notasi algoritma
Notasi algoritmaNotasi algoritma
Notasi algoritma
Muhammad Najib
 
01 p.prog 2 - pert 2
01  p.prog 2 - pert 201  p.prog 2 - pert 2
01 p.prog 2 - pert 2
Muhammad Najib
 
Pengantar Bahasa Pemrograman
Pengantar Bahasa PemrogramanPengantar Bahasa Pemrograman
Pengantar Bahasa Pemrograman
Muhammad Najib
 
Chapter 4 teknologi jaringan lokal fiber optik
Chapter 4   teknologi jaringan lokal fiber optikChapter 4   teknologi jaringan lokal fiber optik
Chapter 4 teknologi jaringan lokal fiber optik
Muhammad Najib
 
Chapter 1 telecommunication based
Chapter 1   telecommunication basedChapter 1   telecommunication based
Chapter 1 telecommunication based
Muhammad Najib
 
Chapter 11 technology of information: hci and the digital
Chapter 11   technology of information: hci and the digital Chapter 11   technology of information: hci and the digital
Chapter 11 technology of information: hci and the digital
Muhammad Najib
 
Chapter 9 - Past, Present, Future, User interface
Chapter 9 - Past, Present, Future, User interfaceChapter 9 - Past, Present, Future, User interface
Chapter 9 - Past, Present, Future, User interface
Muhammad Najib
 
Chapter 8 - Maturity Level of HCI
Chapter 8 - Maturity Level of HCIChapter 8 - Maturity Level of HCI
Chapter 8 - Maturity Level of HCI
Muhammad Najib
 
Chapter 7 - Evaluation Tekhnique
Chapter 7 - Evaluation TekhniqueChapter 7 - Evaluation Tekhnique
Chapter 7 - Evaluation Tekhnique
Muhammad Najib
 
Chapter 6 - Ergonomic Aspects
Chapter 6  - Ergonomic AspectsChapter 6  - Ergonomic Aspects
Chapter 6 - Ergonomic Aspects
Muhammad Najib
 
Chapter 5 - Interaktive Tools
Chapter 5 - Interaktive ToolsChapter 5 - Interaktive Tools
Chapter 5 - Interaktive Tools
Muhammad Najib
 

More from Muhammad Najib (20)

Ddp pert3
Ddp   pert3Ddp   pert3
Ddp pert3
 
01 ddp - pert 6
01  ddp - pert 6 01  ddp - pert 6
01 ddp - pert 6
 
Chapter 3 array
Chapter 3   arrayChapter 3   array
Chapter 3 array
 
Chapter 3 konsep dasar algoritma - cont
Chapter 3   konsep dasar algoritma - contChapter 3   konsep dasar algoritma - cont
Chapter 3 konsep dasar algoritma - cont
 
Chapter 2 konsep dasar algoritma
Chapter 2   konsep dasar algoritmaChapter 2   konsep dasar algoritma
Chapter 2 konsep dasar algoritma
 
Chapter 10 creating creativity user interface for supporting inovation (1)
Chapter 10   creating creativity  user interface for supporting inovation (1)Chapter 10   creating creativity  user interface for supporting inovation (1)
Chapter 10 creating creativity user interface for supporting inovation (1)
 
DDP - Pemrograman Modular
DDP - Pemrograman ModularDDP - Pemrograman Modular
DDP - Pemrograman Modular
 
01 ddp - Perulangan (Looping)
01  ddp - Perulangan (Looping)01  ddp - Perulangan (Looping)
01 ddp - Perulangan (Looping)
 
Ddp percabangan if else - switch case
Ddp   percabangan if else - switch caseDdp   percabangan if else - switch case
Ddp percabangan if else - switch case
 
Notasi algoritma
Notasi algoritmaNotasi algoritma
Notasi algoritma
 
01 p.prog 2 - pert 2
01  p.prog 2 - pert 201  p.prog 2 - pert 2
01 p.prog 2 - pert 2
 
Pengantar Bahasa Pemrograman
Pengantar Bahasa PemrogramanPengantar Bahasa Pemrograman
Pengantar Bahasa Pemrograman
 
Chapter 4 teknologi jaringan lokal fiber optik
Chapter 4   teknologi jaringan lokal fiber optikChapter 4   teknologi jaringan lokal fiber optik
Chapter 4 teknologi jaringan lokal fiber optik
 
Chapter 1 telecommunication based
Chapter 1   telecommunication basedChapter 1   telecommunication based
Chapter 1 telecommunication based
 
Chapter 11 technology of information: hci and the digital
Chapter 11   technology of information: hci and the digital Chapter 11   technology of information: hci and the digital
Chapter 11 technology of information: hci and the digital
 
Chapter 9 - Past, Present, Future, User interface
Chapter 9 - Past, Present, Future, User interfaceChapter 9 - Past, Present, Future, User interface
Chapter 9 - Past, Present, Future, User interface
 
Chapter 8 - Maturity Level of HCI
Chapter 8 - Maturity Level of HCIChapter 8 - Maturity Level of HCI
Chapter 8 - Maturity Level of HCI
 
Chapter 7 - Evaluation Tekhnique
Chapter 7 - Evaluation TekhniqueChapter 7 - Evaluation Tekhnique
Chapter 7 - Evaluation Tekhnique
 
Chapter 6 - Ergonomic Aspects
Chapter 6  - Ergonomic AspectsChapter 6  - Ergonomic Aspects
Chapter 6 - Ergonomic Aspects
 
Chapter 5 - Interaktive Tools
Chapter 5 - Interaktive ToolsChapter 5 - Interaktive Tools
Chapter 5 - Interaktive Tools
 

Chapter 4b queue

  • 2. DEFINITION Adalah antrian data yang seolah-olah ada data yang mengantri dari yang terawal sampai yang terakhir. Suatu metode untuk input dan hapus di dalam memori komputer Konsep dalam queue yaitu FIFO (First In First Out). Contoh : 5. Sepatu 4. Kacamata 3. Sepeda 2. Jam 1. Baju
  • 3. DEFINITION QUEUE Antrian adalah sekumpulan data yang mana penambahan elemen hanya bisa dilakukan pada suatu ujung disebut dengan sisi belakang, dan penghapusan (pengambilan elemen) dilakukan lewat ujung lain (disebut dengan sisi depan atau front) Arti lain dari antrian adalah salah satu konsep struktur data yang memiliki sistem kerja yang pertama masuk adalah yang pertama keluar (FIFO = First In First Out )
  • 4. Queue Ilustration Masuk Keluar Catatan : Yang pertama masuk ke dalam antrian, itu yang yang pertama keluar. 1 2 3 4 5 Baju Jam Sepeda Kacamata Sepatu
  • 5. Algorithm Input / Tambah Data Jika ada input maka no queue/no antrian yang semula 0 akan tambah 1 demi 1 sampai maksimal antrian. Pengambilan Data Jika ada pengambilan data maka data dipindahkan di variabel lain contohnya temp. Dan posisi antriannya yang semula maksimal akan berkurang 1 demi 1 sampai posisi 0 kembali.
  • 6. Understanding Pada Queue atau antrian Terdapat satu buah pintu masuk di suatu ujung dan satu buah pintu keluar di ujung satunya dimana membutuhkan variabel Head dan Tail ( depan/front, belakang/rear). Karakteristik Queue atau antrian : 1. Elemen antrian 2. Front (elemen terdepan antrian) 3. Tail (elemen terakhir) 4. Jumlah elemen pada antrian 5. Status antrian
  • 7. Operation on Queue Operasi Create Operasi IsEmpty Operasi IsFull Operasi EnQueue Operasi DeQueue Operasi Clear and Tampil
  • 8. Operation Create Operasi Create, Untuk menciptakan dan menginisialisasi Queue Dengan cara membuat Head dan Tail = -1
  • 9. Operation IsEmpty Operasi IsEmpty, Untuk memeriksa apakah antrian masih kosong. Dengan cara memeriksa nilai Tail, jika Tail = -1 maka empty Kita tidak memeriksa Head, karena Head adalah tanda untuk Kepala antrian (elemen pertama dalam antrian) yang tidak akan berubah-ubah Pergerakan pada Antrian terjadi Dengan penambahan Elemen Antrian ke belakang, yaitu menggunakan nilai Tail.
  • 10. Operation IsFull Operasi IsFull, operasi yang mengecek apakah Antrian sudah penuh atau belum. Dengan cara mengecek nilai Tail, jika Tail >= MAX-1 (karena MAX-1 adalah batas elemen array pada C) berarti sudah penuh.
  • 11. Operation Enqueue Untuk menambahkan elemen ke dalam Antrian, penambahan elemen selalu ditambahkan di elemen paling belakang. Catatan : Penambahan elemen selalu menggerakan variabel Tail dengan cara increment counter Tail terlebih dahulu.
  • 12. Operation Dequeue Digunakan untuk menghapus elemen terdepan/pertama (head) dari Antrian. Catatan : Dengan cara menggeser semua elemen antrian kedepan dan mengurangi Tail dgn 1 Penggeseran dilakukan dengan menggunakan looping.
  • 13. Operation Clear Untuk menghapus elemen-elemen Antrian dengan cara membuat Tail dan Head = -1
  • 14. Operation Tampil Untuk menampilkan nilai-nilai Elemen Antrian Menggunakan looping dari head s/d tail Catatan : Maka yang muncul adalah angka secara berturut- turut adalah 4, 45, 1 dan 8 4 45 1 8