SlideShare a Scribd company logo
KELOMPOK 4
Evren Teles Forus Situmorang (4171131015)
Linda Rosita (4173131020)
Melhyada Veronika Panggabean (4173331030)
Meliantha Vania Situmorang (4173331031)
Pelita Ananda Sianturi (4173331038)
Reina Intan Aprilla Pasaribu (4173331040)
Critical Book Report
BORON
IDENTITAS BUKU
 Judul buku : Dasar-Dasar Kimia
Anorganik Non Logam
 Penulis : Kristian H. Sugiarto,
Hari Sutrisno, Retno Dwi Suyanti
 Penerbit : UNY Press
 Tahun terbit : 2013
 Kota terbit : Yogyakarta
 Judul buku : Kimia Anorganik
Dasar
 Penulis : Cotton F. Albert
dan Geoffrey Willkinson
 Penerbit : UI Press
 Tahun terbit: 2013
 Kota terbit : Jakarta
Buku Utama Buku Pembanding
A. KECEDERUNGAN GOLONGAN BORON
Boron merupakan satu-satunya unsur non-logam dan diklasifikasikan sebagai unsur semilogam,
sedangkan anggota yang lain termasuk unsur logam. Golongan ini tidak menunjukkan pola titik leleh yang
teratur bahkan termasuk unsur-usur logamnya, tetapi menunjukkan pola titik didih yang cenderung menurun
dengan naiknya nomor massa.
B. BORON
Boron merupakan unsur yang jarang terdapat dalam kerak bumi, tetapi banyak dijumpai sebagai
deposit dalam senyawa garamnya, borat yaitu boraks atau sodium tetraborat.
C. ASAM BORAT H3BO3
BX3 (s) + 3H2O (l) H3BO3 (s) + 3HX (aq)
Asam borat berupa padatan putih yang sebagian larut dalam air. Asam ini juga dapat diperoleh dari oksidasi
unsur boron dengan larutan hidrogen perosida. Dalam larutan air bersifat asam mono lemah dan bukan bertindak
sebagai donor proton melainkan sebagai asam lewis,
D. BORON TRIHALIDA
Boron mempunyai tiga elektron valensi oleh karena itu setiap senyawa kovalen sederhana yang
terjadi tersusun oleh tiga pasang elektron ikata di seputar atom pusat boron sehingga dapat dikatakan sebagai
senyawa eutagan elektron relatif terhadap kaidah oktet.
E. BORON HIDRIDA
Senyawa boron hidrida dapat disintesis dengan bentuk ikatan khusus tri-pusat dan mempunyai
struktur polihedron. Boron mampu membentuk berbagai senyawa hidrida seperti B2H6, B4H10, B18H22.
F. BORON NITROGEN
Boron nitrida berupa padatan berwarna putih dan bukan penghantar lstrik. Perbedaan sifat ini
mungkin disebabkan oleh perbedaan susunan lapisan jaringan antara keduanya.
RINGKASAN BUKU UTAMA
A. BORON
Biji yang utama adalah borat. Boraks terdapat dalam kandungan besar di
Gurun Pasir Mojave, California. Boron biasanya membentuk ikatan kovalen
menggunakan orbital hibrida sp2 diatas bidang sudut 120o. Semua senyawaan BX3
terkoordinasi tak jenuh (misalnya BeX2) dan bertindak sebagai asam lewis.
B. ISOLASI UNSUR BORON
Boron biasa sukar dibuat dalam keadaan murni karena titik lelehnya yang
tinggi dan sifat korosif cairannya. Ia dibuat dalam kemurnian 95-98% sebagai bubuk
amorf. Beberapa kristal Boron semuanya mempunyai bentuk B12 ikosahedra. kristal
Boron sangat inert dan hanya diserang oleh zat pengoksidai pekat panas. Boron
amorf lebih reaktif.
C. SENYAWA OKSIGEN DARI BORON
Asam borat dapat diperoleh sebagai kristal jarum putih. Asam borat cukup
larut dalam air. Ia adalah asam lemah monobasis yang bertindak bukan sebagai
donor proton, namun sebagai suatu asam lewis, yakni menerima OH-.
D. TRIHALIDA BORON
Bor trifluorida adalah salah satu asam lewis terkuat yang bereaksi dengan
kebanyakan basa lewis seperti eter, alkohol, amina, atau air menghasilkan adduct,
dan dengan F menghasilkan ion tetrafluoborat BF4. Dietileterat C2H5OBF, suatu cairan
kental diperoleh secara komersial.
E. HIDRIDA BORAN DAN SENYAWAAN YANG BERHUBUNGAN
B2H6 adalah gas yang menyala secara spontan di uaara dan terhidrolisis
diseluruhnya dengan air menjadi H2 dan BOH3. Ia diperoleh secara kuantitatif dengan
reaksi natrium borohidra dengan BF3.
RINGKASAN BUKU UTAMA
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN BUKU
UTAMA
1. Dilihat dari aspek tampilan fisik buku
(face value), buku yang direview adalah :
• Keunggulan : Tampilan buku
depan berwarna hijau cerah di sertai
dengan gambar stuktur molekul
sehingga pembaca merasa tertarik
dalam membacanya yang dilengkapi
dengan judul buku, nama pengarang,
serta penerbit pada bagian sampulnya.
• Kelemahan :.Warna buku yang
kurang menarik sehingga kurang
menambah minat mahasiswa untuk
membaca buku ini. Buku ini memiliki
kertas yang tipis pada isi buku
sehingga mudah robek jika digunakan
terlalu sering dan tidak hati-hati.
2. Dari aspek layout dan tata letak, serta
tata tulis, termasuk penggunaan font
adalah:
• Keunggulan : Pada buku ini
penggunantata letaknya juga baik,
serta tata tulisanya yang akan
membuat para pembaca nyaman
dalam membaca. Pada buku utama ini
juga diberi tanda kalimat miring
untuk kalimat menerangkan materi
kimia yang terdapad di pembahasan
boron.
• Kelemahan :.Tata letak penulisan
belum terlihat rapi masih secara acak,
ada yang terlalu menjorok ke kanan
ada pula yang terlalu menjorok ke
kiri.
3. Dari aspek isi buku :
Keunggulan: Pada pembahasan tentang
boron dalam buku ini juga diterangkan secara
rinci dilengkapi dengan diagram-diagram,
grafik-grafik, serta tabel titik didih/titik leleh
unsur golongan boron. Pada pembahasan ini
juga di lengkapi dengan reaksi-reaksi dan
penjelasaan dari reaksi-reaksi yang
dipaparkan.
Kelemahan :.Pembahasan yang dipaparkan
hanya sedikit. Buku utama ini tidak memiliki
glosarium untuk memudahkan kita dalam
mengartikan kosakata yang belum kita
ketahui. Warna tulisan yang ada di buku ini
didominasi dengan warna hitam jadi pembaca
mudah jenuh saat membacanya.
4. Dari aspek tata bahasa, buku tersebut
adalah :
Keunggulan: Bahasa yang digunakan sesuai
dengan kaidah EYD (ejaan yang
disempurnakan). Dalam buku ini pengarang
menggunakan bahasa yang komunikatif
sehingga mudah dipahami oleh pembaca
sehingga pesan yang ingin disampaikan oleh
pengarang dapat dipahami langsung oleh
pembaca.
Kelemahan :.Bahasa yang dipakai terkesan
berbelit-belit. Juga banyak terdapat bahasa
latin yang sulit dipahami apalagi didalam
buku ini tidak terdapat glosarium. Sehingga
pembaca merasa kesulitan dalam memahami
beberapa kata ataupun bahasa yang ada
didalam buku ini
5. Dari aspek kegrafikan, gambar,
dan tabel :
• Keunggulan : Pada buku ini di
lengkapi dengan tabel, dan
gambar stuktur dari berbagai
macam boron sehingga
membuat para pembaca mudah
mengerti dari gambar dan
penjelasan dari gambar yang
dipaparkan di dalam buku
utama ini.
• Kelemahan :Sebagian gambar
yang tidak berwarna serta table
yang berwarna hitam, di mana
pemilihan warna akan sangat
mempengaruhi minat pembaca
untuk membacanya.
6. Dari aspek keterkaitan topik
utama dengan topik yang terkait.
• Keunggulan : Keterkaitan
antara topik utama dengan
topik yang terkait saling
bersinambungan/berkaitan,
pada subbab buku yang
terdapat dalam materi boron
antara isi dengan topik materi
yang dibahas sangat terkait
• Kelemahan :. Dalam buku
utama menurut aspek
keterkaitan topik utama
dengan topik terkait memiliki
kelemahan yaitu materi yang
disajikan tidak berurutan dan
tidak lengkap.
7. Dari aspek kelayakan penyajian (teknik penyajian, pendukung
penyajian, penyajian pembelajaran)
• Keunggulan : Di dalam buku utama ini dalam teknik penyajiannya
sangat baik karena di lengkapi dengan tabel,d an gambar-gambar
pendukung untuk teori boron. Pada buku utama ini juga terdapat
reaksi-reaksi kimia dari unsur boron yang membuat para pembaca
lebih mengerti materi boron.
• Kelemahan : Dalam buku menurut aspek teknik penyajian pada
topik materi boron memiliki kelemahan diantaranya adanya judul
materi yang tidak dijelaskan apa maksudnya. Misalnya asam borat
tidak dijelaskan termasuk kedalam apa di materi boron.
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN BUKU
PEMBANDING
1. Dilihat dari aspek tampilan fisik buku
(face value), buku yang direview adalah :
• Keunggulan: sampul buku menarik,
sampulnya tebal dengan desain yang
cukup menarik, dengan latar hitam
polos dan diberri tulisan yang
berwarna, sehingga pembaca tertarik
membaca bukunya.
• Kelemahan:. diluarnya berwarna dan
menarik, akan tetapi didalam buku ini
tidak ada warna, sehingga kurang
tertarik untuk dibaca, dan kertasnya
2. Dari aspek layout dan tata letak, serta tata
tulis, termasuk penggunaan font adalah :
Keunggulan : layout dan tata letak pada buku
ini sudah cukup baik dan tata letaknya sudah
baik, tulisannya dapat terbaca dan pada buku ini
sudah diberi tanda bold pada tulisan – tulisan
penting, sehingga para pembaca mudah mengerti
dan mengingat hal – hal yang penting pada materi
boron di buku ini
Kelemahan : Fontnya terlalu kecil dan spasinya
terlalu rapat, sehingga agak susah membaca nya
karena spasinya berdekatan sekali
3. Dari aspek isi buku :
• Keunggulan :
Pada pembahasan tentang boron
dalam buku ini dijelaskan dengan
baik dan cukup lengkap
Pada pembahasan ini juga di
lengkapi dengan reaksi-reaksi dan
penjelasaan dari reaksi-reaksi yang
yang dipaparkan
Pada buku ini juga dilengkapi
dengan gambar stuktur-stuktur
Unsur Boron yang membuat para
pembaca tertarik.
Pada buku ini juga dilengkapi
dengan Soal dan latihan yang akan
akan membuat para pembaca
meriview ulang apa yang sudah ia
baca melalui penjelsan tentang
boron dalam buku ini.
• Kelemahan :
Pada pembahasan tentang boron
dalam buku ini dijelaskan
dengan baik dan akan tetapi ada
beberapa yang tidak dijelaskan
sehingga pembaca menjadi
kurang mengerti
Ada bebrapa kalimat yang sulit
dimengerti, akan tetapi buku ini
tidak memiliki glosarium untuk
menjeaskan pengertiannya
4. Dari aspek tata bahasa, buku
tersebut adalah :
• Keunggulan : buku ini
meggunakan Bahasa yang
mudah dimengerti dan mudah
dipahami oleh pembaca
• Kelemahan : namun ada
beberapa bahasa asing yang
sulit dimengerti dan tidak
dijelaskan pada buku ini
5. Dari aspek kegrafikan, gambar,
dan tabel :
• Keunggulan : buku ini
dilengkapi dengan gambar
reaksi – reaksi, gambar
strukturnya dan dijelaskan
kembali
• Kelemahan :walaupun
dilengkapi dengan reaksi dan
gambar struktur, namun gambar
yang dilampirkan tidak terlalu
jelas karena kualitas bukunya
sendiri
6. Dari aspek keterkaitan topik utama
dengan topik yang terkait:
• Keunggulan :berdasarkan
keterkaitan topic utama dengan
topic terkait dapat dikatakkan
saling berkaitan dan membahas
tentag boron secara berkaitan
satu sama lain dan berurutan satu
sama yang lain
• Kelemahan :namun ada
beberapa penyampaiaan yang
kurang terkait satu sama lain pada
beberapa kalimat di buku ini yang
tidak saling berkatan
7. Dari aspek kelayakan penyajian
(teknik penyajian, pendukung
penyajian, penyajian pembelajaran:
• Keunggulan :
Di dalam buku utama ini dalam teknik
penyajiannya sangat baik karena di
lengkapi dengan tabel,dan gambar-
gambar pendukung untuk teori boron
• Kelemahan :
Walaupun covernya menarik, namun
pada buku ini digunakan kertas yang
tidak terlalu baik, sehingga pembaca
menjadi kurang tertarik dan tidak ada
warna pada buku ini kecuali pada
sampulnya
Pada buku ini berdasarkan
penyajiannya yang membuat
pembaca kurang terari adalah tidak
adanya warna yang mendukung
minat pembaca
Penutup
• Kesimpulan
Buku ini dapat dijadikan sebagai
acuan bagi kalangan mahasiswa kimia
dalam belajar materi kimia
anorganik dasar non logam. Dengan
adanya kedua buku ini dapat
mendukung proses pembelajaran,
sehingga mahasiswa dapat
mengetahui kimia non logam lebih
jauh. Terutama untuk calon pendidik
kimia yang akan mengajar mata
pelajaran kimia, maka buku ini
sangat cocok untuk dijadikan
pegangan, dipelajari dan dipahami
isinya. Tetapi hal ini tidak dapat
terwujud sepenuhnya apabila tidak
ada kemauan atau motivasi dari
mahasiswa itu sendiri
• Saran Secara keseluruhan
buku-buku ini memiliki banyak
keunggulan daripada
kelemahan. Namun alangkah
baiknya kelemahan-kelemahan
dari buku ini harus ditutupi
agar menjadi sempurna
sehingga menarik minat
pembaca untuk membacanya.
Secara keseluruhan buku ini
memaparkan materi secara
jelas dan dari bab awal hingga
selanjutnya sangat berkaitan,
bahasa yang digunakan sangat
mudah dipahami dan
dimengerti oleh pembacanya.

More Related Content

More from Linda Rosita

KONSEP PENGUKURAN, PENILAIAN, DAN EVALUASI
KONSEP PENGUKURAN, PENILAIAN, DAN EVALUASIKONSEP PENGUKURAN, PENILAIAN, DAN EVALUASI
KONSEP PENGUKURAN, PENILAIAN, DAN EVALUASI
Linda Rosita
 
ANALISIS INSTRUMEN ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN ASAM BASAANALISIS INSTRUMEN ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN ASAM BASA
Linda Rosita
 
ANGKET MOTIVASI BELAJAR KIMIA
ANGKET MOTIVASI BELAJAR KIMIAANGKET MOTIVASI BELAJAR KIMIA
ANGKET MOTIVASI BELAJAR KIMIA
Linda Rosita
 
ANALISIS INSTRUMEN TES DAN NON TES POKOK BAHASAN ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN TES DAN NON TES POKOK BAHASAN ASAM BASAANALISIS INSTRUMEN TES DAN NON TES POKOK BAHASAN ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN TES DAN NON TES POKOK BAHASAN ASAM BASA
Linda Rosita
 
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASAANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
Linda Rosita
 
REKAYASA IDE DESTILASI AZEOTROP
REKAYASA IDE DESTILASI AZEOTROPREKAYASA IDE DESTILASI AZEOTROP
REKAYASA IDE DESTILASI AZEOTROP
Linda Rosita
 
TERMODINAMIKA DALAM MEMAHAMI PROSES PENGOLAHAN MINERAL
TERMODINAMIKA DALAM MEMAHAMI PROSES PENGOLAHAN MINERALTERMODINAMIKA DALAM MEMAHAMI PROSES PENGOLAHAN MINERAL
TERMODINAMIKA DALAM MEMAHAMI PROSES PENGOLAHAN MINERAL
Linda Rosita
 
Kromatografi vakum cair
Kromatografi vakum cairKromatografi vakum cair
Kromatografi vakum cair
Linda Rosita
 
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPISPEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
Linda Rosita
 
PEMISAHAN ZONE MELTING
PEMISAHAN ZONE MELTINGPEMISAHAN ZONE MELTING
PEMISAHAN ZONE MELTING
Linda Rosita
 
CBR ZONE MELTING
CBR ZONE MELTINGCBR ZONE MELTING
CBR ZONE MELTING
Linda Rosita
 
ISU PENCEMARAN AIR SUNGAI DELI
ISU PENCEMARAN AIR SUNGAI DELIISU PENCEMARAN AIR SUNGAI DELI
ISU PENCEMARAN AIR SUNGAI DELI
Linda Rosita
 
CBR PENCEMARAN AIR OLEH LOGAM Pb DAN Cd
CBR PENCEMARAN AIR OLEH LOGAM Pb DAN CdCBR PENCEMARAN AIR OLEH LOGAM Pb DAN Cd
CBR PENCEMARAN AIR OLEH LOGAM Pb DAN Cd
Linda Rosita
 
TUGAS RUTIN KEWIRAUSAHAAN
TUGAS RUTIN KEWIRAUSAHAANTUGAS RUTIN KEWIRAUSAHAAN
TUGAS RUTIN KEWIRAUSAHAAN
Linda Rosita
 
PROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
PROPOSAL PERENCANAAN BISNISPROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
PROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
Linda Rosita
 
PPR PERENCANAAN BISNIS
PPR PERENCANAAN BISNISPPR PERENCANAAN BISNIS
PPR PERENCANAAN BISNIS
Linda Rosita
 
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN DRINK BENG BENG
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN DRINK BENG BENGPROPOSAL KEWIRAUSAHAAN DRINK BENG BENG
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN DRINK BENG BENG
Linda Rosita
 
PERENCAAN BISNIS
PERENCAAN BISNISPERENCAAN BISNIS
PERENCAAN BISNIS
Linda Rosita
 
CJR PERENCANAAN BISNIS
CJR PERENCANAAN BISNISCJR PERENCANAAN BISNIS
CJR PERENCANAAN BISNIS
Linda Rosita
 
CBR PERENCANAAN BISNIS
CBR PERENCANAAN BISNISCBR PERENCANAAN BISNIS
CBR PERENCANAAN BISNIS
Linda Rosita
 

More from Linda Rosita (20)

KONSEP PENGUKURAN, PENILAIAN, DAN EVALUASI
KONSEP PENGUKURAN, PENILAIAN, DAN EVALUASIKONSEP PENGUKURAN, PENILAIAN, DAN EVALUASI
KONSEP PENGUKURAN, PENILAIAN, DAN EVALUASI
 
ANALISIS INSTRUMEN ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN ASAM BASAANALISIS INSTRUMEN ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN ASAM BASA
 
ANGKET MOTIVASI BELAJAR KIMIA
ANGKET MOTIVASI BELAJAR KIMIAANGKET MOTIVASI BELAJAR KIMIA
ANGKET MOTIVASI BELAJAR KIMIA
 
ANALISIS INSTRUMEN TES DAN NON TES POKOK BAHASAN ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN TES DAN NON TES POKOK BAHASAN ASAM BASAANALISIS INSTRUMEN TES DAN NON TES POKOK BAHASAN ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN TES DAN NON TES POKOK BAHASAN ASAM BASA
 
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASAANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
 
REKAYASA IDE DESTILASI AZEOTROP
REKAYASA IDE DESTILASI AZEOTROPREKAYASA IDE DESTILASI AZEOTROP
REKAYASA IDE DESTILASI AZEOTROP
 
TERMODINAMIKA DALAM MEMAHAMI PROSES PENGOLAHAN MINERAL
TERMODINAMIKA DALAM MEMAHAMI PROSES PENGOLAHAN MINERALTERMODINAMIKA DALAM MEMAHAMI PROSES PENGOLAHAN MINERAL
TERMODINAMIKA DALAM MEMAHAMI PROSES PENGOLAHAN MINERAL
 
Kromatografi vakum cair
Kromatografi vakum cairKromatografi vakum cair
Kromatografi vakum cair
 
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPISPEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
 
PEMISAHAN ZONE MELTING
PEMISAHAN ZONE MELTINGPEMISAHAN ZONE MELTING
PEMISAHAN ZONE MELTING
 
CBR ZONE MELTING
CBR ZONE MELTINGCBR ZONE MELTING
CBR ZONE MELTING
 
ISU PENCEMARAN AIR SUNGAI DELI
ISU PENCEMARAN AIR SUNGAI DELIISU PENCEMARAN AIR SUNGAI DELI
ISU PENCEMARAN AIR SUNGAI DELI
 
CBR PENCEMARAN AIR OLEH LOGAM Pb DAN Cd
CBR PENCEMARAN AIR OLEH LOGAM Pb DAN CdCBR PENCEMARAN AIR OLEH LOGAM Pb DAN Cd
CBR PENCEMARAN AIR OLEH LOGAM Pb DAN Cd
 
TUGAS RUTIN KEWIRAUSAHAAN
TUGAS RUTIN KEWIRAUSAHAANTUGAS RUTIN KEWIRAUSAHAAN
TUGAS RUTIN KEWIRAUSAHAAN
 
PROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
PROPOSAL PERENCANAAN BISNISPROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
PROPOSAL PERENCANAAN BISNIS
 
PPR PERENCANAAN BISNIS
PPR PERENCANAAN BISNISPPR PERENCANAAN BISNIS
PPR PERENCANAAN BISNIS
 
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN DRINK BENG BENG
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN DRINK BENG BENGPROPOSAL KEWIRAUSAHAAN DRINK BENG BENG
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN DRINK BENG BENG
 
PERENCAAN BISNIS
PERENCAAN BISNISPERENCAAN BISNIS
PERENCAAN BISNIS
 
CJR PERENCANAAN BISNIS
CJR PERENCANAAN BISNISCJR PERENCANAAN BISNIS
CJR PERENCANAAN BISNIS
 
CBR PERENCANAAN BISNIS
CBR PERENCANAAN BISNISCBR PERENCANAAN BISNIS
CBR PERENCANAAN BISNIS
 

Recently uploaded

Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
ProfesorCilikGhadi
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
FazaKhilwan1
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
athayaahzamaulana1
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
nadyahermawan
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
emiliawati098
 
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
NathanielIbram
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
emiliawati098
 

Recently uploaded (10)

Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 

CBR BORON

  • 1. KELOMPOK 4 Evren Teles Forus Situmorang (4171131015) Linda Rosita (4173131020) Melhyada Veronika Panggabean (4173331030) Meliantha Vania Situmorang (4173331031) Pelita Ananda Sianturi (4173331038) Reina Intan Aprilla Pasaribu (4173331040) Critical Book Report BORON
  • 2. IDENTITAS BUKU  Judul buku : Dasar-Dasar Kimia Anorganik Non Logam  Penulis : Kristian H. Sugiarto, Hari Sutrisno, Retno Dwi Suyanti  Penerbit : UNY Press  Tahun terbit : 2013  Kota terbit : Yogyakarta  Judul buku : Kimia Anorganik Dasar  Penulis : Cotton F. Albert dan Geoffrey Willkinson  Penerbit : UI Press  Tahun terbit: 2013  Kota terbit : Jakarta Buku Utama Buku Pembanding
  • 3. A. KECEDERUNGAN GOLONGAN BORON Boron merupakan satu-satunya unsur non-logam dan diklasifikasikan sebagai unsur semilogam, sedangkan anggota yang lain termasuk unsur logam. Golongan ini tidak menunjukkan pola titik leleh yang teratur bahkan termasuk unsur-usur logamnya, tetapi menunjukkan pola titik didih yang cenderung menurun dengan naiknya nomor massa. B. BORON Boron merupakan unsur yang jarang terdapat dalam kerak bumi, tetapi banyak dijumpai sebagai deposit dalam senyawa garamnya, borat yaitu boraks atau sodium tetraborat. C. ASAM BORAT H3BO3 BX3 (s) + 3H2O (l) H3BO3 (s) + 3HX (aq) Asam borat berupa padatan putih yang sebagian larut dalam air. Asam ini juga dapat diperoleh dari oksidasi unsur boron dengan larutan hidrogen perosida. Dalam larutan air bersifat asam mono lemah dan bukan bertindak sebagai donor proton melainkan sebagai asam lewis, D. BORON TRIHALIDA Boron mempunyai tiga elektron valensi oleh karena itu setiap senyawa kovalen sederhana yang terjadi tersusun oleh tiga pasang elektron ikata di seputar atom pusat boron sehingga dapat dikatakan sebagai senyawa eutagan elektron relatif terhadap kaidah oktet. E. BORON HIDRIDA Senyawa boron hidrida dapat disintesis dengan bentuk ikatan khusus tri-pusat dan mempunyai struktur polihedron. Boron mampu membentuk berbagai senyawa hidrida seperti B2H6, B4H10, B18H22. F. BORON NITROGEN Boron nitrida berupa padatan berwarna putih dan bukan penghantar lstrik. Perbedaan sifat ini mungkin disebabkan oleh perbedaan susunan lapisan jaringan antara keduanya. RINGKASAN BUKU UTAMA
  • 4. A. BORON Biji yang utama adalah borat. Boraks terdapat dalam kandungan besar di Gurun Pasir Mojave, California. Boron biasanya membentuk ikatan kovalen menggunakan orbital hibrida sp2 diatas bidang sudut 120o. Semua senyawaan BX3 terkoordinasi tak jenuh (misalnya BeX2) dan bertindak sebagai asam lewis. B. ISOLASI UNSUR BORON Boron biasa sukar dibuat dalam keadaan murni karena titik lelehnya yang tinggi dan sifat korosif cairannya. Ia dibuat dalam kemurnian 95-98% sebagai bubuk amorf. Beberapa kristal Boron semuanya mempunyai bentuk B12 ikosahedra. kristal Boron sangat inert dan hanya diserang oleh zat pengoksidai pekat panas. Boron amorf lebih reaktif. C. SENYAWA OKSIGEN DARI BORON Asam borat dapat diperoleh sebagai kristal jarum putih. Asam borat cukup larut dalam air. Ia adalah asam lemah monobasis yang bertindak bukan sebagai donor proton, namun sebagai suatu asam lewis, yakni menerima OH-. D. TRIHALIDA BORON Bor trifluorida adalah salah satu asam lewis terkuat yang bereaksi dengan kebanyakan basa lewis seperti eter, alkohol, amina, atau air menghasilkan adduct, dan dengan F menghasilkan ion tetrafluoborat BF4. Dietileterat C2H5OBF, suatu cairan kental diperoleh secara komersial. E. HIDRIDA BORAN DAN SENYAWAAN YANG BERHUBUNGAN B2H6 adalah gas yang menyala secara spontan di uaara dan terhidrolisis diseluruhnya dengan air menjadi H2 dan BOH3. Ia diperoleh secara kuantitatif dengan reaksi natrium borohidra dengan BF3. RINGKASAN BUKU UTAMA
  • 5. KELEBIHAN DAN KEKURANGAN BUKU UTAMA 1. Dilihat dari aspek tampilan fisik buku (face value), buku yang direview adalah : • Keunggulan : Tampilan buku depan berwarna hijau cerah di sertai dengan gambar stuktur molekul sehingga pembaca merasa tertarik dalam membacanya yang dilengkapi dengan judul buku, nama pengarang, serta penerbit pada bagian sampulnya. • Kelemahan :.Warna buku yang kurang menarik sehingga kurang menambah minat mahasiswa untuk membaca buku ini. Buku ini memiliki kertas yang tipis pada isi buku sehingga mudah robek jika digunakan terlalu sering dan tidak hati-hati. 2. Dari aspek layout dan tata letak, serta tata tulis, termasuk penggunaan font adalah: • Keunggulan : Pada buku ini penggunantata letaknya juga baik, serta tata tulisanya yang akan membuat para pembaca nyaman dalam membaca. Pada buku utama ini juga diberi tanda kalimat miring untuk kalimat menerangkan materi kimia yang terdapad di pembahasan boron. • Kelemahan :.Tata letak penulisan belum terlihat rapi masih secara acak, ada yang terlalu menjorok ke kanan ada pula yang terlalu menjorok ke kiri.
  • 6. 3. Dari aspek isi buku : Keunggulan: Pada pembahasan tentang boron dalam buku ini juga diterangkan secara rinci dilengkapi dengan diagram-diagram, grafik-grafik, serta tabel titik didih/titik leleh unsur golongan boron. Pada pembahasan ini juga di lengkapi dengan reaksi-reaksi dan penjelasaan dari reaksi-reaksi yang dipaparkan. Kelemahan :.Pembahasan yang dipaparkan hanya sedikit. Buku utama ini tidak memiliki glosarium untuk memudahkan kita dalam mengartikan kosakata yang belum kita ketahui. Warna tulisan yang ada di buku ini didominasi dengan warna hitam jadi pembaca mudah jenuh saat membacanya. 4. Dari aspek tata bahasa, buku tersebut adalah : Keunggulan: Bahasa yang digunakan sesuai dengan kaidah EYD (ejaan yang disempurnakan). Dalam buku ini pengarang menggunakan bahasa yang komunikatif sehingga mudah dipahami oleh pembaca sehingga pesan yang ingin disampaikan oleh pengarang dapat dipahami langsung oleh pembaca. Kelemahan :.Bahasa yang dipakai terkesan berbelit-belit. Juga banyak terdapat bahasa latin yang sulit dipahami apalagi didalam buku ini tidak terdapat glosarium. Sehingga pembaca merasa kesulitan dalam memahami beberapa kata ataupun bahasa yang ada didalam buku ini
  • 7. 5. Dari aspek kegrafikan, gambar, dan tabel : • Keunggulan : Pada buku ini di lengkapi dengan tabel, dan gambar stuktur dari berbagai macam boron sehingga membuat para pembaca mudah mengerti dari gambar dan penjelasan dari gambar yang dipaparkan di dalam buku utama ini. • Kelemahan :Sebagian gambar yang tidak berwarna serta table yang berwarna hitam, di mana pemilihan warna akan sangat mempengaruhi minat pembaca untuk membacanya. 6. Dari aspek keterkaitan topik utama dengan topik yang terkait. • Keunggulan : Keterkaitan antara topik utama dengan topik yang terkait saling bersinambungan/berkaitan, pada subbab buku yang terdapat dalam materi boron antara isi dengan topik materi yang dibahas sangat terkait • Kelemahan :. Dalam buku utama menurut aspek keterkaitan topik utama dengan topik terkait memiliki kelemahan yaitu materi yang disajikan tidak berurutan dan tidak lengkap.
  • 8. 7. Dari aspek kelayakan penyajian (teknik penyajian, pendukung penyajian, penyajian pembelajaran) • Keunggulan : Di dalam buku utama ini dalam teknik penyajiannya sangat baik karena di lengkapi dengan tabel,d an gambar-gambar pendukung untuk teori boron. Pada buku utama ini juga terdapat reaksi-reaksi kimia dari unsur boron yang membuat para pembaca lebih mengerti materi boron. • Kelemahan : Dalam buku menurut aspek teknik penyajian pada topik materi boron memiliki kelemahan diantaranya adanya judul materi yang tidak dijelaskan apa maksudnya. Misalnya asam borat tidak dijelaskan termasuk kedalam apa di materi boron.
  • 9. KELEBIHAN DAN KEKURANGAN BUKU PEMBANDING 1. Dilihat dari aspek tampilan fisik buku (face value), buku yang direview adalah : • Keunggulan: sampul buku menarik, sampulnya tebal dengan desain yang cukup menarik, dengan latar hitam polos dan diberri tulisan yang berwarna, sehingga pembaca tertarik membaca bukunya. • Kelemahan:. diluarnya berwarna dan menarik, akan tetapi didalam buku ini tidak ada warna, sehingga kurang tertarik untuk dibaca, dan kertasnya
  • 10. 2. Dari aspek layout dan tata letak, serta tata tulis, termasuk penggunaan font adalah : Keunggulan : layout dan tata letak pada buku ini sudah cukup baik dan tata letaknya sudah baik, tulisannya dapat terbaca dan pada buku ini sudah diberi tanda bold pada tulisan – tulisan penting, sehingga para pembaca mudah mengerti dan mengingat hal – hal yang penting pada materi boron di buku ini Kelemahan : Fontnya terlalu kecil dan spasinya terlalu rapat, sehingga agak susah membaca nya karena spasinya berdekatan sekali
  • 11. 3. Dari aspek isi buku : • Keunggulan : Pada pembahasan tentang boron dalam buku ini dijelaskan dengan baik dan cukup lengkap Pada pembahasan ini juga di lengkapi dengan reaksi-reaksi dan penjelasaan dari reaksi-reaksi yang yang dipaparkan Pada buku ini juga dilengkapi dengan gambar stuktur-stuktur Unsur Boron yang membuat para pembaca tertarik. Pada buku ini juga dilengkapi dengan Soal dan latihan yang akan akan membuat para pembaca meriview ulang apa yang sudah ia baca melalui penjelsan tentang boron dalam buku ini. • Kelemahan : Pada pembahasan tentang boron dalam buku ini dijelaskan dengan baik dan akan tetapi ada beberapa yang tidak dijelaskan sehingga pembaca menjadi kurang mengerti Ada bebrapa kalimat yang sulit dimengerti, akan tetapi buku ini tidak memiliki glosarium untuk menjeaskan pengertiannya
  • 12. 4. Dari aspek tata bahasa, buku tersebut adalah : • Keunggulan : buku ini meggunakan Bahasa yang mudah dimengerti dan mudah dipahami oleh pembaca • Kelemahan : namun ada beberapa bahasa asing yang sulit dimengerti dan tidak dijelaskan pada buku ini 5. Dari aspek kegrafikan, gambar, dan tabel : • Keunggulan : buku ini dilengkapi dengan gambar reaksi – reaksi, gambar strukturnya dan dijelaskan kembali • Kelemahan :walaupun dilengkapi dengan reaksi dan gambar struktur, namun gambar yang dilampirkan tidak terlalu jelas karena kualitas bukunya sendiri
  • 13. 6. Dari aspek keterkaitan topik utama dengan topik yang terkait: • Keunggulan :berdasarkan keterkaitan topic utama dengan topic terkait dapat dikatakkan saling berkaitan dan membahas tentag boron secara berkaitan satu sama lain dan berurutan satu sama yang lain • Kelemahan :namun ada beberapa penyampaiaan yang kurang terkait satu sama lain pada beberapa kalimat di buku ini yang tidak saling berkatan 7. Dari aspek kelayakan penyajian (teknik penyajian, pendukung penyajian, penyajian pembelajaran: • Keunggulan : Di dalam buku utama ini dalam teknik penyajiannya sangat baik karena di lengkapi dengan tabel,dan gambar- gambar pendukung untuk teori boron • Kelemahan : Walaupun covernya menarik, namun pada buku ini digunakan kertas yang tidak terlalu baik, sehingga pembaca menjadi kurang tertarik dan tidak ada warna pada buku ini kecuali pada sampulnya Pada buku ini berdasarkan penyajiannya yang membuat pembaca kurang terari adalah tidak adanya warna yang mendukung minat pembaca
  • 14. Penutup • Kesimpulan Buku ini dapat dijadikan sebagai acuan bagi kalangan mahasiswa kimia dalam belajar materi kimia anorganik dasar non logam. Dengan adanya kedua buku ini dapat mendukung proses pembelajaran, sehingga mahasiswa dapat mengetahui kimia non logam lebih jauh. Terutama untuk calon pendidik kimia yang akan mengajar mata pelajaran kimia, maka buku ini sangat cocok untuk dijadikan pegangan, dipelajari dan dipahami isinya. Tetapi hal ini tidak dapat terwujud sepenuhnya apabila tidak ada kemauan atau motivasi dari mahasiswa itu sendiri • Saran Secara keseluruhan buku-buku ini memiliki banyak keunggulan daripada kelemahan. Namun alangkah baiknya kelemahan-kelemahan dari buku ini harus ditutupi agar menjadi sempurna sehingga menarik minat pembaca untuk membacanya. Secara keseluruhan buku ini memaparkan materi secara jelas dan dari bab awal hingga selanjutnya sangat berkaitan, bahasa yang digunakan sangat mudah dipahami dan dimengerti oleh pembacanya.