SlideShare a Scribd company logo
miens.blogspot.com
Berpikir Sukses
Tugas yang saya dapat beberapa hari setelah libur dari top management begitu berat, saya
hanya diberi deadline 7 hari sampai pukul 15.00wib tadi sore, hampir saya menyerah dan
mengatakan saya tidak bisa. kemarin menjelang deadline. Seorang sahabat memberi nasihat
untuk merubah pola berfikir saya, dan saya disarankan untuk berfikir optimis dan berfikir bisa,
sungguh tidak menyanngka, bahwa tugas itu dapat diselesaikan lebih cepat dari jadwal yang
diberikan, dan Alhamdulillah, target bisa terlaksana dengan baik dan sukses.Kesuksesan
bermula dari pikiran, Percaya Anda dapat berhasil, maka Anda pun akan benar-benar berhasil.
Keberhasilan seseorang ditentukan oleh besarnya cara berpikir seseorang.
Anda tidak dapat memindahkan gunung hanya dengan "mengangankannya", perlu
kepercayaan yang kuat.Cara terbaik untuk memperoleh keberhasilan adalah dengan percaya
bahwa anda dapat berhasil. Kesangsian berjalan bersama-sama dengan kegagalan. Kesangsian
adalah kekuatan negatif. Ketika pikiran tidak percaya atau ragu, pikiran tersebut
menarik"dalih" untuk menyokong ketidakpercayaan itu. Keraguan, ketidakpercayaan,
keinginan bawah sadar untuk gagal, perasaan tidak benar-benar ingin berhasil,bertanggung
jawab atas sebagian besar kegagalan.
Berpikir ragu maka Anda gagal. Berpikir menang maka Anda berhasil. Kepercayaan diri
berhubungan dengan rasa berharga dalam diri manusia. Setiap orang adalah produk dari
pikirannya. Percayalahakan hal-hal yang besar.
Luncurkan serangan sukses dengan kepercayaan jujur dan tulus bahwa anda dapat berhasil.
Percayalah akan kebesaran dan tumbuhlah dalam kebesaran.Langkah awal menuju
keberhasilan adalah percayalah kepada diri sendiri, percayalah bahwa Anda dapat berhasil. 3
pedoman untuk mendapatkan dan mengokohkan kekuatan kepercayaan.
1. Berpikir sukses, jangan berpikir gagal.
2. Ingatkan diri Anda secara teratur bahwa Anda lebih baik dari yang anda kira. Orang sukses
hanyalah orangbiasa yang telah mengembangkan kepercayaan kepada diri sendiri dan apa
yang mereka kerjakan. Jangan pernah mengakui keraguan anda atau mengesankan kepada
orang lain bahwa anda bukan orang kelas satu.
3. Percaya besar. Besar kecilnya keberhasilan andaDengan berpikir bahwa seorang bisa sukses
seseorang yang ingin sukses harus memenuhi tanggung jawab penuh terhadap pekerjaan /
sesuatu yang dilakukannya. Pola berfikir beretika berhubungan erat dengan tanggung jawab
inilah yang penting untuk menambah nilai unggul seseorang hingga bisa dibedakan dari orang
kebanyakan.Kesuksesan akan sia-sia jika hanya dapat dinikmati sesaat saja. Untuk itulah
seseorang perlu menerapkan cara berpikir jangka panjang, agar keseimbangan dan
kebahagiaan yang diraih bisa tetap dinikmati di masa mendatang.
Dunia saat ini terutama di masa depan membuat kita harus menghadapi berbagai tuntutan,
perubahan, dan tantangan. Kesemuanya ini akan lebih mudah dihadapi.Perbedaan utama
antara orang sukses dan orang gagal ada pada cara berpikirnya. Mereka yang sukses adalah
mereka yang selalu menggunakan kekuatan berpikir untuk terus memperbaiki hidupnya
sehingga lebih baik. Orang yang sukses adalah mereka yang memiliki tipe berpikir positif. Cara
berfikir orang-orang sukses dengan cara:
-Dengan Berfikir Luas, Bukan Pemikiran kecilOrang yang sukses ini adalah mereka yang
memiliki tipe berpikir positif. Cara berpikir ini menjadikan mereka terus belajar, banyak
mendengar dan terfokus sehingga cakrawala mereka menjadi luas.
- Berfikir realistik bukan hanya khayalanWalaupun sukses diawali dengan sebuah impian,
tetapi berfikir realistic dalam mewujudkan impian, memungkinkan mereka meminimalkan
miens.blogspot.com
risiko, ada target & plan, security, sebagai Katalis dan memiliki Kredibilitas.- Memikirkan
semua kemungkinan, Mereka dapat berpikir bebas dan menemukan solusi bagi situasi yang
dihadapi.
-Berfikir Inovatif tidak berfikir seperti pada umumnya, Menghindari cara berpikir yang awam
untuk meraih sesuatu yang lebih baik.- Berbagi pemikiran dengan orang lain untuk
mendapatkan hasil yang lebih baik. Berfokus pada hasil sehingga dapat meraih hasil
berdasarkan potensi pemikiran yang dimiliki.Jadi, mari Gantilah berpikir gagal dengan berpikir
sukses. Sewaktu menghadapi situasi yang sulit, berpikirlah, "saya akan menang", bukan "saya
akan kalah". Ketika Anda bersaing dengan orang lain, berpikirlah "saya sama dengan yang
terbaik", bukan "saya tidak masuk hitungan". Jika peluang muncul, berpikirlah "saya dapat
melakukannya", jangan pernah berpikir "saya tidak dapat".
Biarkan pikiran utama "saya-akan-berhasil" mendominasi proses berpikir Anda. Berpikir sukses
mengkondisikan pikiran Anda untuk rencana yang menghasilkan keberhasilan. Berpikir gagal
mengerjakan yang persis berlawanan. Berpikir gagal! mengkondisikan pikiran memikirkan
pikiran-pikiran lain yang menghasilkan kegagalan.Maka Ubahlah cara berpikir Anda, maka
Anda akan dapat mengubah kehidupan Anda. Jadi Berfikir sukes adalah sebuah langkah awal
yang baik untuk menggapai mimpi atau sukses.
Best Regard
Erwin Arianto,SE

More Related Content

What's hot

Biji sesawi
Biji sesawiBiji sesawi
Biji sesawi
Dyanne Paramita
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasioktoberlin12001
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasi
Asep Irama Ad
 
Kiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
Kiat Untuk Bangkit Setelah GagalKiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
Kiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
Yohanes Ratu Eda
 
Kumpulan Tips Tips Motivasi
Kumpulan Tips Tips MotivasiKumpulan Tips Tips Motivasi
Kumpulan Tips Tips MotivasiCynthia D
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiZuzax Gates
 
Motivasi (mario teguh)
Motivasi (mario teguh)Motivasi (mario teguh)
Motivasi (mario teguh)Abu Adara
 
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
Theresia Magdalena
 
Bermental juara
Bermental juaraBermental juara
Bermental juaraPT. SASA
 
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
wandasoraya
 
5 tips arnold schwarzenegger untuk memiliki kehidupan yang anda inginkan
5 tips arnold schwarzenegger untuk memiliki kehidupan yang anda inginkan5 tips arnold schwarzenegger untuk memiliki kehidupan yang anda inginkan
5 tips arnold schwarzenegger untuk memiliki kehidupan yang anda inginkanIdham Jalil
 
7 Kebiasaan Baik Orang Orang Produktif
7 Kebiasaan Baik Orang Orang Produktif7 Kebiasaan Baik Orang Orang Produktif
7 Kebiasaan Baik Orang Orang Produktif
Yodhia Antariksa
 
Strategi Meningkatkan Kualitas Salesman Tranee (Sugiono IJMG2 kediri)
Strategi Meningkatkan Kualitas Salesman Tranee (Sugiono IJMG2 kediri)Strategi Meningkatkan Kualitas Salesman Tranee (Sugiono IJMG2 kediri)
Strategi Meningkatkan Kualitas Salesman Tranee (Sugiono IJMG2 kediri)Sugi Sugiono
 

What's hot (16)

Biji sesawi
Biji sesawiBiji sesawi
Biji sesawi
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasi
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasi
 
Kiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
Kiat Untuk Bangkit Setelah GagalKiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
Kiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasi
 
Kumpulan Tips Tips Motivasi
Kumpulan Tips Tips MotivasiKumpulan Tips Tips Motivasi
Kumpulan Tips Tips Motivasi
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Motivasi mario teguh
Motivasi mario teguhMotivasi mario teguh
Motivasi mario teguh
 
Motivasi (mario teguh)
Motivasi (mario teguh)Motivasi (mario teguh)
Motivasi (mario teguh)
 
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
Kwh. theresia magdalena. hapzi ali. pengantar kewirausahaan, universitas merc...
 
Bermental juara
Bermental juaraBermental juara
Bermental juara
 
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
 
5 tips arnold schwarzenegger untuk memiliki kehidupan yang anda inginkan
5 tips arnold schwarzenegger untuk memiliki kehidupan yang anda inginkan5 tips arnold schwarzenegger untuk memiliki kehidupan yang anda inginkan
5 tips arnold schwarzenegger untuk memiliki kehidupan yang anda inginkan
 
7 Kebiasaan Baik Orang Orang Produktif
7 Kebiasaan Baik Orang Orang Produktif7 Kebiasaan Baik Orang Orang Produktif
7 Kebiasaan Baik Orang Orang Produktif
 
Strategi Meningkatkan Kualitas Salesman Tranee (Sugiono IJMG2 kediri)
Strategi Meningkatkan Kualitas Salesman Tranee (Sugiono IJMG2 kediri)Strategi Meningkatkan Kualitas Salesman Tranee (Sugiono IJMG2 kediri)
Strategi Meningkatkan Kualitas Salesman Tranee (Sugiono IJMG2 kediri)
 

Similar to Berpikir sukses

Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptxBerpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
mustakimtakim17
 
Berfikiran positif
Berfikiran positifBerfikiran positif
Berfikiran positiffardzli71
 
Makalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karirMakalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karir
devinGrandonk
 
Makalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karirMakalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karir
Devin Grandonk
 
4113935-phpapp01
4113935-phpapp014113935-phpapp01
4113935-phpapp01FBnya Jhoe
 
Bahan motivasi dan dawah Membangun kepercayaan diri
Bahan motivasi dan dawah Membangun kepercayaan diriBahan motivasi dan dawah Membangun kepercayaan diri
Bahan motivasi dan dawah Membangun kepercayaan diri
Helmon Chan
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality developmentthofagunners
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality developmentthofagunners
 
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasithofagunners
 
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasiMembangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasithofagunners
 
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdfSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
palindunganadhin
 
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasithofagunners
 
sikap optimis
sikap optimissikap optimis
sikap optimis
fitri fidyah
 
Berpikir dan Berjiwa Besar 2
Berpikir dan Berjiwa Besar 2Berpikir dan Berjiwa Besar 2
Berpikir dan Berjiwa Besar 2Mas Tri Sragen
 
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 2
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 2KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 2
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 2
Diana Amelia Bagti
 
Ppt rpl bk
Ppt rpl bkPpt rpl bk
Ppt rpl bk
MonceFebriani
 
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPersonality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasithofagunners
 

Similar to Berpikir sukses (20)

Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptxBerpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
 
Berfikiran positif
Berfikiran positifBerfikiran positif
Berfikiran positif
 
Makalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karirMakalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karir
 
Makalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karirMakalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karir
 
4113935-phpapp01
4113935-phpapp014113935-phpapp01
4113935-phpapp01
 
Membangun citra diri
Membangun citra diriMembangun citra diri
Membangun citra diri
 
Membangun citra diri
Membangun citra diriMembangun citra diri
Membangun citra diri
 
kunci sukses.pptx
kunci sukses.pptxkunci sukses.pptx
kunci sukses.pptx
 
Bahan motivasi dan dawah Membangun kepercayaan diri
Bahan motivasi dan dawah Membangun kepercayaan diriBahan motivasi dan dawah Membangun kepercayaan diri
Bahan motivasi dan dawah Membangun kepercayaan diri
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality development
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality development
 
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
 
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasiMembangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
 
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdfSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
SI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of ThinkingSI_ The Magic of Thinking.pdf
 
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
 
sikap optimis
sikap optimissikap optimis
sikap optimis
 
Berpikir dan Berjiwa Besar 2
Berpikir dan Berjiwa Besar 2Berpikir dan Berjiwa Besar 2
Berpikir dan Berjiwa Besar 2
 
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 2
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 2KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 2
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 2
 
Ppt rpl bk
Ppt rpl bkPpt rpl bk
Ppt rpl bk
 
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPersonality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Personality development pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
 

More from PT. SASA

Sungai
SungaiSungai
Sungai
PT. SASA
 
Laporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairanLaporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairan
PT. SASA
 
Laporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentos
Laporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentosLaporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentos
Laporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentos
PT. SASA
 
Hasil pengamatan ekoper 3 word
Hasil pengamatan ekoper 3 wordHasil pengamatan ekoper 3 word
Hasil pengamatan ekoper 3 word
PT. SASA
 
Estimasi
EstimasiEstimasi
Estimasi
PT. SASA
 
Ekosistem sungai 2
Ekosistem sungai 2Ekosistem sungai 2
Ekosistem sungai 2
PT. SASA
 
Ekosistem sungai
Ekosistem sungaiEkosistem sungai
Ekosistem sungai
PT. SASA
 
Ekosistem danau 1
Ekosistem danau 1Ekosistem danau 1
Ekosistem danau 1
PT. SASA
 
Praktikum ekosistem perairan mengalir di sungai pasauran banten
Praktikum ekosistem perairan mengalir di sungai pasauran bantenPraktikum ekosistem perairan mengalir di sungai pasauran banten
Praktikum ekosistem perairan mengalir di sungai pasauran banten
PT. SASA
 
Pendahuluan ekologi perairan
Pendahuluan ekologi perairanPendahuluan ekologi perairan
Pendahuluan ekologi perairan
PT. SASA
 
Laporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairanLaporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairan
PT. SASA
 
Laporan praktikum ekologi perairan kondisi fisikokimia ekosistem sungai
Laporan praktikum ekologi perairan kondisi fisikokimia ekosistem sungaiLaporan praktikum ekologi perairan kondisi fisikokimia ekosistem sungai
Laporan praktikum ekologi perairan kondisi fisikokimia ekosistem sungai
PT. SASA
 
Laporan ekologi perairan acara estimasi populasi gastropoda
Laporan ekologi perairan acara estimasi populasi gastropodaLaporan ekologi perairan acara estimasi populasi gastropoda
Laporan ekologi perairan acara estimasi populasi gastropoda
PT. SASA
 
Jurnal ekologi perairan
Jurnal ekologi perairanJurnal ekologi perairan
Jurnal ekologi perairan
PT. SASA
 
Estimasi populasi gastropoda 1
Estimasi populasi gastropoda 1Estimasi populasi gastropoda 1
Estimasi populasi gastropoda 1
PT. SASA
 
Ekosistem sungai 1
Ekosistem sungai 1Ekosistem sungai 1
Ekosistem sungai 1
PT. SASA
 
keanekaragaman dan kelimpahan makrobentos
keanekaragaman dan kelimpahan makrobentoskeanekaragaman dan kelimpahan makrobentos
keanekaragaman dan kelimpahan makrobentos
PT. SASA
 
studi makrobentos
studi makrobentosstudi makrobentos
studi makrobentos
PT. SASA
 
kualitas perairan sungai kapuas kota sintang
kualitas perairan sungai kapuas kota sintangkualitas perairan sungai kapuas kota sintang
kualitas perairan sungai kapuas kota sintang
PT. SASA
 
estimasi populasi gastropoda di tambakbayan yogyakarta
estimasi populasi gastropoda di tambakbayan yogyakartaestimasi populasi gastropoda di tambakbayan yogyakarta
estimasi populasi gastropoda di tambakbayan yogyakarta
PT. SASA
 

More from PT. SASA (20)

Sungai
SungaiSungai
Sungai
 
Laporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairanLaporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairan
 
Laporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentos
Laporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentosLaporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentos
Laporan estimasi populasi gastropoda dan makrobentos
 
Hasil pengamatan ekoper 3 word
Hasil pengamatan ekoper 3 wordHasil pengamatan ekoper 3 word
Hasil pengamatan ekoper 3 word
 
Estimasi
EstimasiEstimasi
Estimasi
 
Ekosistem sungai 2
Ekosistem sungai 2Ekosistem sungai 2
Ekosistem sungai 2
 
Ekosistem sungai
Ekosistem sungaiEkosistem sungai
Ekosistem sungai
 
Ekosistem danau 1
Ekosistem danau 1Ekosistem danau 1
Ekosistem danau 1
 
Praktikum ekosistem perairan mengalir di sungai pasauran banten
Praktikum ekosistem perairan mengalir di sungai pasauran bantenPraktikum ekosistem perairan mengalir di sungai pasauran banten
Praktikum ekosistem perairan mengalir di sungai pasauran banten
 
Pendahuluan ekologi perairan
Pendahuluan ekologi perairanPendahuluan ekologi perairan
Pendahuluan ekologi perairan
 
Laporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairanLaporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairan
 
Laporan praktikum ekologi perairan kondisi fisikokimia ekosistem sungai
Laporan praktikum ekologi perairan kondisi fisikokimia ekosistem sungaiLaporan praktikum ekologi perairan kondisi fisikokimia ekosistem sungai
Laporan praktikum ekologi perairan kondisi fisikokimia ekosistem sungai
 
Laporan ekologi perairan acara estimasi populasi gastropoda
Laporan ekologi perairan acara estimasi populasi gastropodaLaporan ekologi perairan acara estimasi populasi gastropoda
Laporan ekologi perairan acara estimasi populasi gastropoda
 
Jurnal ekologi perairan
Jurnal ekologi perairanJurnal ekologi perairan
Jurnal ekologi perairan
 
Estimasi populasi gastropoda 1
Estimasi populasi gastropoda 1Estimasi populasi gastropoda 1
Estimasi populasi gastropoda 1
 
Ekosistem sungai 1
Ekosistem sungai 1Ekosistem sungai 1
Ekosistem sungai 1
 
keanekaragaman dan kelimpahan makrobentos
keanekaragaman dan kelimpahan makrobentoskeanekaragaman dan kelimpahan makrobentos
keanekaragaman dan kelimpahan makrobentos
 
studi makrobentos
studi makrobentosstudi makrobentos
studi makrobentos
 
kualitas perairan sungai kapuas kota sintang
kualitas perairan sungai kapuas kota sintangkualitas perairan sungai kapuas kota sintang
kualitas perairan sungai kapuas kota sintang
 
estimasi populasi gastropoda di tambakbayan yogyakarta
estimasi populasi gastropoda di tambakbayan yogyakartaestimasi populasi gastropoda di tambakbayan yogyakarta
estimasi populasi gastropoda di tambakbayan yogyakarta
 

Recently uploaded

Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 

Recently uploaded (20)

Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 

Berpikir sukses

  • 1. miens.blogspot.com Berpikir Sukses Tugas yang saya dapat beberapa hari setelah libur dari top management begitu berat, saya hanya diberi deadline 7 hari sampai pukul 15.00wib tadi sore, hampir saya menyerah dan mengatakan saya tidak bisa. kemarin menjelang deadline. Seorang sahabat memberi nasihat untuk merubah pola berfikir saya, dan saya disarankan untuk berfikir optimis dan berfikir bisa, sungguh tidak menyanngka, bahwa tugas itu dapat diselesaikan lebih cepat dari jadwal yang diberikan, dan Alhamdulillah, target bisa terlaksana dengan baik dan sukses.Kesuksesan bermula dari pikiran, Percaya Anda dapat berhasil, maka Anda pun akan benar-benar berhasil. Keberhasilan seseorang ditentukan oleh besarnya cara berpikir seseorang. Anda tidak dapat memindahkan gunung hanya dengan "mengangankannya", perlu kepercayaan yang kuat.Cara terbaik untuk memperoleh keberhasilan adalah dengan percaya bahwa anda dapat berhasil. Kesangsian berjalan bersama-sama dengan kegagalan. Kesangsian adalah kekuatan negatif. Ketika pikiran tidak percaya atau ragu, pikiran tersebut menarik"dalih" untuk menyokong ketidakpercayaan itu. Keraguan, ketidakpercayaan, keinginan bawah sadar untuk gagal, perasaan tidak benar-benar ingin berhasil,bertanggung jawab atas sebagian besar kegagalan. Berpikir ragu maka Anda gagal. Berpikir menang maka Anda berhasil. Kepercayaan diri berhubungan dengan rasa berharga dalam diri manusia. Setiap orang adalah produk dari pikirannya. Percayalahakan hal-hal yang besar. Luncurkan serangan sukses dengan kepercayaan jujur dan tulus bahwa anda dapat berhasil. Percayalah akan kebesaran dan tumbuhlah dalam kebesaran.Langkah awal menuju keberhasilan adalah percayalah kepada diri sendiri, percayalah bahwa Anda dapat berhasil. 3 pedoman untuk mendapatkan dan mengokohkan kekuatan kepercayaan. 1. Berpikir sukses, jangan berpikir gagal. 2. Ingatkan diri Anda secara teratur bahwa Anda lebih baik dari yang anda kira. Orang sukses hanyalah orangbiasa yang telah mengembangkan kepercayaan kepada diri sendiri dan apa yang mereka kerjakan. Jangan pernah mengakui keraguan anda atau mengesankan kepada orang lain bahwa anda bukan orang kelas satu. 3. Percaya besar. Besar kecilnya keberhasilan andaDengan berpikir bahwa seorang bisa sukses seseorang yang ingin sukses harus memenuhi tanggung jawab penuh terhadap pekerjaan / sesuatu yang dilakukannya. Pola berfikir beretika berhubungan erat dengan tanggung jawab inilah yang penting untuk menambah nilai unggul seseorang hingga bisa dibedakan dari orang kebanyakan.Kesuksesan akan sia-sia jika hanya dapat dinikmati sesaat saja. Untuk itulah seseorang perlu menerapkan cara berpikir jangka panjang, agar keseimbangan dan kebahagiaan yang diraih bisa tetap dinikmati di masa mendatang. Dunia saat ini terutama di masa depan membuat kita harus menghadapi berbagai tuntutan, perubahan, dan tantangan. Kesemuanya ini akan lebih mudah dihadapi.Perbedaan utama antara orang sukses dan orang gagal ada pada cara berpikirnya. Mereka yang sukses adalah mereka yang selalu menggunakan kekuatan berpikir untuk terus memperbaiki hidupnya sehingga lebih baik. Orang yang sukses adalah mereka yang memiliki tipe berpikir positif. Cara berfikir orang-orang sukses dengan cara: -Dengan Berfikir Luas, Bukan Pemikiran kecilOrang yang sukses ini adalah mereka yang memiliki tipe berpikir positif. Cara berpikir ini menjadikan mereka terus belajar, banyak mendengar dan terfokus sehingga cakrawala mereka menjadi luas. - Berfikir realistik bukan hanya khayalanWalaupun sukses diawali dengan sebuah impian, tetapi berfikir realistic dalam mewujudkan impian, memungkinkan mereka meminimalkan
  • 2. miens.blogspot.com risiko, ada target & plan, security, sebagai Katalis dan memiliki Kredibilitas.- Memikirkan semua kemungkinan, Mereka dapat berpikir bebas dan menemukan solusi bagi situasi yang dihadapi. -Berfikir Inovatif tidak berfikir seperti pada umumnya, Menghindari cara berpikir yang awam untuk meraih sesuatu yang lebih baik.- Berbagi pemikiran dengan orang lain untuk mendapatkan hasil yang lebih baik. Berfokus pada hasil sehingga dapat meraih hasil berdasarkan potensi pemikiran yang dimiliki.Jadi, mari Gantilah berpikir gagal dengan berpikir sukses. Sewaktu menghadapi situasi yang sulit, berpikirlah, "saya akan menang", bukan "saya akan kalah". Ketika Anda bersaing dengan orang lain, berpikirlah "saya sama dengan yang terbaik", bukan "saya tidak masuk hitungan". Jika peluang muncul, berpikirlah "saya dapat melakukannya", jangan pernah berpikir "saya tidak dapat". Biarkan pikiran utama "saya-akan-berhasil" mendominasi proses berpikir Anda. Berpikir sukses mengkondisikan pikiran Anda untuk rencana yang menghasilkan keberhasilan. Berpikir gagal mengerjakan yang persis berlawanan. Berpikir gagal! mengkondisikan pikiran memikirkan pikiran-pikiran lain yang menghasilkan kegagalan.Maka Ubahlah cara berpikir Anda, maka Anda akan dapat mengubah kehidupan Anda. Jadi Berfikir sukes adalah sebuah langkah awal yang baik untuk menggapai mimpi atau sukses. Best Regard Erwin Arianto,SE