SlideShare a Scribd company logo
Versi Mini 
Ebook Yang sedang anda baca ini adalah versi mini 
Dimana hanya terdapat 47 halaman 
Yang dipilih secara acak dari Ebook versi lengkap 
Versi lengkap Ebook ini berisi 200 topik, 
yang disajikan kedalam 400 halaman 
berisi Topik-topik utama, yang akan mempengaruhi sukses anda 
Ebook ini berisi rangkuman dari ribuan buku tentang kesuksesan 
Temukan edisi lengkap Ebook ini di website ini 
http://sukses.bijakkata.com 
Atau dapatkan inspirasi luar biasa di blog kami 
www.bijakkata.com 
Selamat Menikmati
Siapapun anda, Anda berpotensi menjadi 
luar biasa. pertanyaannya apakah anda 
mau atau tidak 
Bahkan manusia terhebat sekalipun baru menggunakan sebagian kecil dari 
potensi mereka. Hal ini berarti potensi yang kita miliki lebih dari cukup untuk 
meraih apapun kesuksesan yang kita inginkan 
Potensi anda sudah tersedia 
Apakah anda mau menggunakannya, atau tidak? 
Apakah anda mau mengasahnya, atau tidak? 
Apakah anda konsisten mengalinya, atau tidak? 
Berkomitmen, untuk menggali potensi
Visi, misi, goal, strategi, ilmu, relasi, SDM 
Tak akan berguna jika tidak diawali dengan 
TINDAKAN 
Setiap pergerakan pasti diawali dengan sebuah tindakan, setiap kisah sukses 
pasti diawali dengan tindakan. 
Segeralah bertindak, segala yang anda butuhkan sebenarnya telah ada. Yang 
paling anda butuhkan sekarang hanyalah sebuah tindakan. 
Banyak orang gagal, bukan karena ia hidup dalam kekurangan, tapi karena ia 
kekurangan tindakan 
Bertindaklah, atau tak ada yang akan berubah
Tidak ada kesuksesan yang tidak diawali 
oleh proses pembelajaran 
Setiap kali anda mempelajari sesuatu, jarak anda dengan kesuksesan 
semakin mendekat. Setiap kali anda mempelajari sesuatu, kemungkinan anda 
untuk berhasil lebih besar. 
Kualitas ilmu yang anda miliki, selalu menjadi faktor penentu dari kualitas 
tindakan yang anda lakukan. 
Belajar adalah Syarat wajib bagi setiap kisah Sukses. 
Belajarlah, dan Jangan pernah berhenti belajar
Mimpikanlah hal-hal besar 
Meskipun hal itu hal itu terasa mustahil 
saat anda bermimpi besar 
Beberapa orang akan mengkritik anda, mengejek anda, menganggap anda 
lemah, menganggap anda membual. 
Saat itu terjadi, tenang saja 
Karena anda telah bergabung ke dunia orang-orang hebat 
Penemu, ilmuan, pahlawan, pengusaha, inovator pemimpin dunia 
Pada awalnya mereka semua ditertawakan 
Tapi mereka bisa membuktikan, kalau impian mereka tidak mustahil 
Bermimpilah, dan yakinilah
Baca Ebook ini di Smartphone anda 
Ebook ini dibuat dalam format PDF. 
Dengan besar layar, huruf, dan layout yang cocok 
Untuk di baca melalui laptop maupun smartphone 
anda 
Download edisi lengkap ebook ini 
Dengan 400 halaman yang penuh inspirasi 
Silahkan kunjungi website kami 
http://sukses.bijakkata.com
Jika anda merasa bodoh 
Berarti anda belum mengetahui 
kemampuan otak yang sebenarnya 
Dengan memaksimalkan fungsi otak 
Anda bisa menjadi super jenius 
Anda bisa melakukan banyak hal 
Melawan ketakutan, meningkatkan kecerdasan, mengasah kreatifitas 
Apapun jenis sukses yang ingin anda capai 
Otak anda memiliki potensi luar biasa untuk meraih impian tersebut 
Mari berfikir, layaknya seorang jenius
Takut gagal 
Adalah salah satu defenisi dari kegagalan 
Setiap kali anda takut gagal, anda takut mencoba 
Jika anda tidak mencoba maka kegagalan anda sudah pasti datangnya 
Perasaan takut gagal biasanya lebih sakit, Dari pada kegagalan itu sendiri 
Sakit kegagalan anda rasakan hanya dalam 1 minggu 
Sementara Perasaan takut gagal, anda rasakan bertahun-tahun 
Takut akan kegagalan hanyalah Ilusi pikiran 
Faktanya adalah, kegagalan adalah hal menyenangkan 
Takut gagal, adalah kegagalan
Anda hanya akan mendapatkan 
Apa yang pantas anda dapatkan 
Untuk meraih kesuksesan, 
Anda hanya perlu memantaskan diri anda untuk meraih kesuksesan 
Kepantasan disini adalah anda memiliki sejumlah pengetahuan yang cukup, 
Sejumlah tindakan yang cukup, sejumlah pengalaman yang cukup 
Sehingga sukses betul-betul pantas anda miliki 
Dengan kata lain sukses adalah 
Berubah kualitas diri kita menjadi sosok yang lebih baik 
Menjadi sosok yang pantas untuk merasakan kesuksesan 
Seberapa pantas anda mendapatkan kesuksesan?
Saat anda fokus memperbaiki keluarga 
anda. Pekerjaan anda juga akan membaik 
dengan sendirinya 
Saat keluarga anda dipenuhi kedamaian 
Anda akan pergi bekerja dengan penuh kedamaian 
Dan anda akan menghilangkan letih bekerja 
Saat anda sampai pada keluarga anda yang damai 
Bukan pekerjaan berkualitas yang menghasilkan keluarga berkualitas 
Tapi lingkungan keluarga yang berkualitaslah 
Yang menghasilkan segala pekerjaan anda berkualitas 
Utamakan keluarga, pekerjaan akan mengikut
Seburuk apapun musibah tersebut 
Selalu ada kebaikan yang bisa dipetik, 
Yang menjadikan musibah tadi indah 
Sukses adalah prestasi yang diberikan kepada orang-orang yang hebat 
Diberikan kepada orang yang bisa melihat musibah dengan cara yang positif 
Sebesar apapun musibah yang menimpa mereka 
Mereka selalu berhasil menemukan beberapa hal yang bisa mereka syukuri 
Sehingga mereka mampu bangkit dari musibah tadi 
Dan melanjutkan kehidupan mereka 
Bahkan hidup yang jauh lebih baik 
Bisakah anda melihat hikmah dari setiap musibah
Download edisi lengkap ebook ini 
Download edisi lengkap ebook ini 
Dengan 400 halaman yang penuh inspirasi 
Silahkan kunjungi website kami 
http://sukses.bijakkata.com
Apapun boleh terjadi 
Yang jelas kita akan terus melangkah 
menuju mimpi-mimpi kita 
Tidak ada tembok yang mampu menghalangi 
orang yang persisten dengan mimpinya 
Saat senang dia berjuang, saat sedih ia tetap berjuang, 
Saat keadaannya mudah, ia berjuang, saat keadaannya sulit, ia tetap berjuang 
Apapun keadaan yang terjadi ia tetap memperjuangkan impiannya 
Jadilah pribadi yang persisten 
Yakni berusaha terus menerus apapun keadaan yang terjadi 
Persisten adalah ramalan akan kemenangan
Apapun impian anda 
Satu hal yang pasti adalah, untuk 
mencapainya anda butuh Kerja Keras 
Anda mungkin super cerdas sekaligus super kreatif, 
dengan fasilitas dan SDM yang memadai 
Tetap saja anda harus bekerja keras agar impian anda dapat terwujud 
Persiapkan fisik anda untuk bekerja keras 
Persiapkan mental dan emosi anda, agar bisa tahan banting 
Persiapkan lingkungan anda, agar bisa memotivasi anda 
Bersiaplah untuk bekerja keras 
Kerja keras adalah syarat untuk segalanya
Bukan hanya pemimpin yang memerlukan 
Ilmu Kepemimpinan. Tapi semua manusia 
memerlukan ilmu ini 
Saat anda memiliki ilmu kepemimpinan yang kuat 
Maka anda akan memimpin diri anda 
menuju kualitas hidup yang jauh lebih baik 
Memimpin keluarga anda, tetangga anda, teman teman anda 
Memberi mereka inspirasi, menjadikan mereka lebih baik 
Ilmu kepemimpinan yang mendarah daging dalam diri anda 
Akan menjadikan sekitar anda menjadi tempat yang luar biasa 
Belajar memimpin meskipun anda bukan pemimpin
Sukses bukan kecelakaan yang terjadi pada 
seseorang tanpa sepengetahuan mereka. 
Sukses datang melalui upaya 
Sukses tidak datang tiba-tiba 
Sukses bukan datang secara kebetulan 
Sukses adalah kumpulan dari upaya anda 
Kumpulan dari keringat anda 
Sukses datang karena serangkaian kerja dari anda 
Yang terus menerus anda upayakan 
Sampai anda mencapai posisi sukses 
Sukses bukan kebetulan, sukses adalah pencapaian
Sukses tidak akan datang kepada orang 
pemalas. karena sukses adalah posisi yang 
didatangi oleh orang yang rajin 
Sukses bukan sesuatu yang mendatangi kita 
Tapi sesuatu yang kita datangi 
Sukses bukan tamu yang datang tanpa diundang 
Tapi tamu yang datang dengan undangan khusus 
Sukses bukan semut yang mendatangi kita yang dalam rasa yang hambar 
Tapi semut yang mendatangi kita, karena kita manis 
Sukses datang, karena kita pantas didatangi
Tanpa komitmen yang kuat 
Anda tak akan bertahan menghadapi 
beban-beban yang ada didepan 
Faktanya adalah tantangan yang ada di depan anda 
Jauh lebih berat dari kemampuan anda yang sekarang 
Fakta selanjutnya adalah 
Anda berpotensi melatih diri anda untuk melewati tantangan tersebut 
Dalam melatih diri tersebut 
Anda memerlukan komitmen yang kuat 
Komitmen untuk terus bertahan, untuk terus berusaha 
Berkomitmenlah untuk sukses, apapun yang terjadi
Bekerjalah dengan cara yang kreatif 
Maka anda akan menemukan celah-celah kecil 
yang membuat pekerjaan anda lebih mudah 
Selalu ada jalan yang lebih baik dari yang anda lewati 
Untuk melihatnya pakailah kacamata yang kreatif 
Kreatifitaslah yang membawa manusia dari jaman batu 
menuju jaman teknologi yang serba canggih 
Saat anda menerapkan kreatifitas dalam pekerjaan anda 
Maka karir anda akan melesat jauh lebih cepat 
Kreatiflah, dan temukan solusi yang lebih baik
Mungkin anda bisa menang tanpa strategi 
yang matang. tapi biasanya biaya yang 
dikeluarkan terlalu mahal 
Kita merancang strategi sukses 
bukan semata-mata hanya untuk mencapai kesuksesan 
Tapi juga mencapai kesuksesan dengan secepat mungkin 
Dengan biaya yang bisa diatasi 
Dengan kerugian yang tidak terlalu berarti 
Tanpa strategi yang tepat. 
Waktu, biaya, kerugian akan berlipat-lipat 
Strategi tepat, bisa memenangkan pihak yang lemah
Milikilah prinsip hidup yang jelas dan kuat. 
Agar anda menjadi pribadi yang kokoh 
laksana batu karang 
Perjelaslah prinsip hidup anda 
Dan psatikan prinsip hidup tersebut betul-betul kuat 
Kemudian jadikan prinsip tersebut mendarah daging 
Disekitar kita banyak orang yang menyerah atas prinsipnya 
Mereka mundur dari prinsipnya, dan mulai menghalalkan segala cara 
Jangan pernah membuang prinsipmu 
Karena hasil yang engkau dapatkan pasti hanya hasil yang semu 
Tanpa Prinsip, semua yang kita raih adalah ilusi
Dalam menyelesaikan pekerjaan anda 
Jangan ragu untuk meminta pertolongan 
orang lain 
Asalkan anda pantas untuk ditolong, 
maka banyak orang yang akan menolong anda 
Jika tujuan anda adalah untuk sukses secara bersama-sama 
Maka banyak orang yang akan membantu anda 
Asalkan tujuan anda adalah untuk menguatkan satu sama lain 
Maka mereka akan selalu mendukung anda 
Asalkan tujuan anda ikhlas 
Asalkan tujuan anda betul-betul memberikan nilai positif 
Minta tolonglah, jangan sok merasa kuat
Download edisi lengkap ebook ini 
Download edisi lengkap ebook ini 
Dengan 400 halaman yang penuh inspirasi 
Silahkan kunjungi website kami 
http://sukses.bijakkata.com
Jika sasaran anda tidak jelas 
Maka anda membutuhkan jutaan 
keberuntungan untuk mengenai sasaran 
Seorang pemanah ulung bisa memanah sasaran dengan mata tertutup 
Tapi tak ada pemanah yang bisa mengenai sasaran 
Yang tidak diketahui posisinya 
Perjelas goal-goal anda 
Hari ini, minggu ini, bulan ini, tahun ini, lima tahun mendatang 
Milki goal yang jelas 
Kemudian fokuskan pikiran anda untuk menyelesaikan goal tersebut 
Kejelasan adalah inti dari keberhasilan
Sukses adalah sebuah kekonsistenan. 
Gagal adalah kelemahan diri kita untuk 
terus menerus konsisten 
Sebenarnya anda telah tahu cara-caranya untuk sukses 
Tapi anda selalu tidak konsisten 
Menjadikan cara-cara tersebut tidak bekerja 
Kemudian anda mencari cara-cara yang baru 
Anda temukan, tapi kembali tidak konsisiten 
Sekali lagi caranya tidak bekerja 
Konsistenlah, dan teruslah konsisten 
Semua sukses, pasti dicapai dengan konsisiten
Takut akan selalu ada, bahkan pada 
pemberani sekalipun. Tapi mereka 
memutuskan untuk menghadapinya 
Kita tidak perlu menghilangkan ketakutan 
Karena takut sangat berguna untuk menjadikan kita waspada 
Yang perlu anda lakukan adalah menghadapi ketakutan tersebut 
Sehingga anda terus melangkah menghadapi tantangan yang ada. 
Bersahabatlah dengan ketakutan, jadikan ia sebagai penunjuk arah 
Kemudian hadapilah ketakutan anda jika anda sudah melihat arahnya 
Tempatkan ketakutan pada tempatnya, maka ia akan menjadi keberanian 
Berani bukan berarti tanpa ketakutan
Sebelum anda membuka mata anda dipagi 
hari. Bersyukurlah, dan jadikan perasaan 
anda dipenuhi kebahagiaan 
Pagi hari adalah saat sempurnah untuk melakukan hal-hal bernilai 
Bangun dengan lebih awal 
Awali dengan rasa syukur 
Kemudian isi hari anda dengan pekerjaan bernilai tinggi 
Lakukan perenungan sesaat, lakukan olahraga sesaat 
Tentukan goal-goal anda hari ini 
Visualisasikan anda telah mengerjakannya 
Kemudian kerjakan aktifitas bernilai tinggi lainnya 
Pagi hari terlalu berharga untuk disia-siakan
Keputusan selalu berada ditangan kita. 
kitalah yang memutuskan menjadi lebih 
baik atau justru lebih buruk 
Seburuk apapu kondisi anda 
Selalu ada peluang untuk memperbaiki kehidupan anda 
Bahkan menjadikannya jauh lebih baik dari yang pernah anda bayangkan 
Semua selalu berawal dari keputusan anda 
Begitu anda memutuskan untuk memperbaiki hidup anda 
Semuanya akan berubah menjadi lebih baik 
Tapi jika anda memutuskan untuk mengeluh saja 
Tak ada yang akan berubah 
Putuskanlah untuk menjadikan hidup anda luar biasa
Kelilingilah diri anda dengan pemimpin 
Maka anda akan menjadi orang yang 
dikejar kesuksesan 
Setiap orang sukses adalah pemimpin 
Dan seorang pemimpin mengelilingi diri mereka denga para pemimpin 
Carilah para pemimpin dan beradalah di dekatnya 
Kaderlah seorang pemimpin dan bekerjalah bersamanya 
Jadikan teman-teman anda pemimnpin baru dan hiduplah bersamanya 
Ajari semua pengikut anda menjadi pemimpin 
Buatlah diri anda dikelilingi orang sukses 
Jadilah pemimpin, dan ciptakan pemimpin baru
Tentu saja dunia ini dipenuhi oleh hal 
negatif. Tapi untuk menjadikannya baik kita 
hanya memerlukan pikiran positif 
Saat anda terkenah musibah, lihatlah ia dengan kacamata positif 
Bisa jadi musibah tersebut adalah nikmat 
Saat anda mendapat banyak hambatan, berfikir positiflah 
Maka anda akan melihat solusi dari hambatan tadi 
Pikiran yang positif selalu menemukan hal positif 
Sehingga ia melakukan tindakan yang bernilai positif 
Mari berfikir secara positif
Sesuaikan diri anda dengan lingkungan 
anda. Jadilah pribadi yang cepat 
beradaptasi 
Untuk bertahan hidup anda harus beradaptasi 
Jika anda tidak bisa beradaptasi 
Perjuangan hidup anda akan menjadi keras 
Untuk beradaptasi kita perlu sefleksibel mungkin 
Tanpa harus kehilangan karakter pribadi kita 
Ubah yang perluh dirubah, miliki yang perlu dimiliki 
Dan buang yang perlu dibuang. beradaptasilah 
Miliki kemampuan untuk beradaptasi
Satu-satunya batas bagi pencapaian anda 
adalah diri anda sendiri. 
Karena diri anda penuh dengan potensi 
Banyak orang merasa banyak hal yang membatasi mereka 
Bisa berupa kemiskinan, berupa cacat fisik, berupa linkungan, kondisi 
ekomomi, keadaan keluarga, kondisi negara, atau kondisi dunia 
Tapi satu-satunya yang membatasi anda adalah 
Diri anda sendiri 
Jika anda mau menjadi pribadi yang luar biasa 
Maka sebuah batasan eksternal tadi tidak menjadi penghalang 
Jangan biarkan lingkungan membatasi impianmu
Goal tanpa sebuah deadline 
Akan memakan waktu tiga kali lebih lama 
bahkan puluhan kali lebih lama 
Setiap goal harus memiliki deadline 
Agar ia tidak menjadi goal yang mandul 
Yakni goal yang tidak jelas kapan akan selesai 
Bahkan mungkin tidak akan selesai sampai kapanpun 
Bagi sebuah goal, deadline adalah sasarannya 
Sebuah deadline akan mempertajam kinerja sebuah goal 
Saat anda memiliki deadline 
Anda akan memiliki goal yang sangat tajam 
Perjelas deadlinenya agar ia tercapai
Harga sebuah buku jauh lebih murah 
daripada kebutuhan belanja barang-barang 
konsumtif anda 
Bangulah sebuah perpustakaan dirimah anda 
Kemudian biasakan diri anda untuk membaca 
Dari pada menambah tumpukan pakaian 
Lebih baik menambah tumpukan buku 
Tumpukan buku akan membuka wawasan anda 
Akan menambah kemungkinan anda untuk sukses 
Investasi pada perpustakaan pribadi
Baca Edisi lengkap ebook ini 
Versi lengkap ebbok ini berisi 400 halaman inspirasi 
Jangan lewatkan kelanjutan ebbok ini 
Silahkan kunjungi website kami 
http://sukses.bijakkata.com
Jangan melihat kelemahannmu sebagai 
sesuatu yang merugikan. karena dibalik 
kelemahan ada kelebihan 
Kelemahan hanyalah tanda bahwa anda ahli disuatu bidang 
Setiap kelemanah adalah tanda-tanda petunjuk 
Saat anda menemukan sebuah kelemahan 
Berarti disisi yang lain ada kelebihan 
Cari dan temukan kelebihan tersebut 
Kita perlu mendelegasikan banyak hal 
Kelemahan memberi kita petunjukhal-hal tersebut 
Hargai kelemahanmu
Banyak kerugian yang bisa terjadi hanya 
karena kurangnya keterampilan 
berkomunikasi 
Bisa jadi anda memiliki banyak kebaikan 
Tapi jika cara anda mengkomunikasikannya jelek 
Hasilnya tiba-tiba menjadi jelek 
Dan seorang penjahat yang pintar mengkomunikasikan kejahatannya 
Tiba-tiba dianggap sebagai seorang pahlawan 
Hebatlah dalam berkomunikasi 
Hal itu akan merubah hidup anda langit dan bumi 
Komunikasi adalah kekuatan dahsyat
Jika anda tidak jujur 
Berarti semua sukses yang anda raih 
adalah kebohongan 
Sukses yang diraih melalui proses kebohongan 
Hanyalah seseorang yang berpura-pura sukses 
Sukses harus diraih melalui kejujuran 
Karena kejujuran berarti sukses anda asli bukan palsu 
Orang yang sukses dengan penuh kebohongan 
Harus berusaha keras untuk menjaga agar suksesnya tetap terlihat sukses 
Selalu berupaya agar kebenaran tidak terungkap 
Sukseslah dengan penuh kejujuran
Jangan malu untuk memasarkan bakat 
anda. karena bakat yang dipasarkan 
dengan baik memperkuat bakat tersebut 
Dalam hal ini, semua orang memiliki bakat unik 
Berarti setiap orang memiliki sesuatu yang bagus untuk dipasarkan 
Saat anda memasarkan bakat unik tersebut 
Banyak orang yang akan memanfaatkannya 
Yang tentu saja semakin mengasah bakat tadi 
Bakat yang tidak digunakan akan tumpul dengan sendirinya 
Memasarkan bakat anda 
Memastikan anda untuk selalu menggunakanna 
Pasarkan bakat anda
Cepat tidaknya sukses anda tergantung 
seberapa besar keyakinan anda bisa 
meraihnya dengan cepat 
Jika anda betul-betul percaya akan kesuksesan anda 
Maka anda kaan meraihnya dengan cepat, bakan sangat cepat 
Kualitas sukses anda sangat ditentukan 
oleh kualitas keyakinan anda 
Didalam diri anda telah terdapat kekuatan yang tertidur 
Yang anda perlukan tinggal keyakinan 
Jika anda yakin 100%, kekuatan tadi akan bangkit dari tidurnya 
Yakinlah akan kemampuan super anda
Otak seperti otot 
Jika jarang digunakan ia menyusut 
Jika selalu digunakan ia berkembang 
Semakin sering anda menggunakan otak anda berfikir 
Semakin mudah anda dalam berfikir atas sesuatu 
Semakin mudah anda mencari solusi, mencari ide, mencari kesimpulan 
Terus kembangkan kemampuan berfikir anda 
Kualitas berfikir anda 
Akan sangat menopan kesuksesan anda 
Otak anda luar biasa, jika anda mau menggunakannya 
Tingkatkan kemampuan berfikir anda
Saat anda mendapat kejadian tak 
mengenakkan. Jangan melihat jeleknya, 
tapi carilah solusinya 
Daripada repot-repot mencari jeleknya, 
yang justru membuat kita bersedih 
Lebih baik mencari solusi, 
yang justru membuat kita bahagia 
Biasakan diri anda untuk selalu berorientasi kepada solusi 
Sehingga kejadian apapun yang menimpah anda, 
Respon pertama anda adalah selalu mencari solusi 
Carilah jalan keluar 
Orintasikan pikiran anda kepada solusi
Kesuksesan seseorang dimasa depan 
Dapat dilihat dari kualitas 
perencanaan suksesnya 
Apa saja perencana hidup anda? 
Sukses atau tidaknya anda dimasa depan 
Dapat diprediksi hanya dengan melihat rencana-rencana hidup anda 
Pastikan rencana dan strategi hidup anda 
bisa menjadikan pribadi anda hebat 
Karena sukses hanya bisa diraih oleh orang-orang yang hebat 
Rencanakanlah untuk menjadi luar biasa 
Rencanakanlah untuk menjadi luar biasa
Terus katakan pada diri anda 
Tegaskan pada diri anda 
Kalau diri anda adalah seorang juara 
Anda tidak bisa memaksimalkan potensi anda 
Karena anda sendiri yang selalu melemahkan diri sendiri 
Dengan perkataan dalam hati yang menyatakan kelemahan diri 
Setiap hari tegaskan pada diri anda tentang identitas juara anda 
Afirmasikan kehebatan diri anda
Kebiasaan-kebiasaan anda menetukan 
hasil-hasil yang anda dapatkan 
Jika anda terbiasa bermalas-malasan, maka hasilnya sudah jelas 
Jika anda terbiasa bekerja keras, hasilnya juga sudah jelas 
Jika kebiasaannya positif, hasilnya positif 
Anda bisa memprediksi kesuksesan anda, melalui kebiasaan anda 
Dengan kata lain 
Sukses adalah kumpulan dari kebiasaan baik 
Lakukanlah hal-hal baik 
Sampai ia menjadi kebiasaan anda 
Sampai ia menjadi karakter anda 
Ciptakan kebiasaan positif
Download edisi lengkap ebook ini 
Download edisi lengkap ebook ini 
Dengan 400 halaman yang penuh inspirasi 
Silahkan kunjungi website kami 
http://sukses.bijakkata.com

More Related Content

What's hot

Kumpulan Tips Tips Motivasi
Kumpulan Tips Tips MotivasiKumpulan Tips Tips Motivasi
Kumpulan Tips Tips MotivasiCynthia D
 
Makalah strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Makalah strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiMakalah strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Makalah strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiZuzax Gates
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasioktoberlin12001
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasi
Asep Irama Ad
 
Motivasi (mario teguh)
Motivasi (mario teguh)Motivasi (mario teguh)
Motivasi (mario teguh)Abu Adara
 
Ucapan ketua pengawas
Ucapan ketua pengawasUcapan ketua pengawas
Ucapan ketua pengawas
Tompok Manggis
 
Kumpulan tips-tips-motivasi2
Kumpulan tips-tips-motivasi2Kumpulan tips-tips-motivasi2
Kumpulan tips-tips-motivasi2Tb Didi Supriadi
 
Berpikir dan Berjiwa Besar
Berpikir dan Berjiwa BesarBerpikir dan Berjiwa Besar
Berpikir dan Berjiwa Besar
MariaHendrika1
 
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
Azahfadilah
 

What's hot (13)

Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Kumpulan Tips Tips Motivasi
Kumpulan Tips Tips MotivasiKumpulan Tips Tips Motivasi
Kumpulan Tips Tips Motivasi
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasi
 
Makalah strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Makalah strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiMakalah strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Makalah strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasi
 
Kumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasiKumpulan tips tips motivasi
Kumpulan tips tips motivasi
 
Motivasi mario teguh
Motivasi mario teguhMotivasi mario teguh
Motivasi mario teguh
 
Motivasi (mario teguh)
Motivasi (mario teguh)Motivasi (mario teguh)
Motivasi (mario teguh)
 
Ucapan ketua pengawas
Ucapan ketua pengawasUcapan ketua pengawas
Ucapan ketua pengawas
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Kumpulan tips-tips-motivasi2
Kumpulan tips-tips-motivasi2Kumpulan tips-tips-motivasi2
Kumpulan tips-tips-motivasi2
 
Berpikir dan Berjiwa Besar
Berpikir dan Berjiwa BesarBerpikir dan Berjiwa Besar
Berpikir dan Berjiwa Besar
 
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
 

Similar to Kumpulan intisari sukses

Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
wandasoraya
 
Minggu ke 2 motivasi menjadi pengusaha sukses
Minggu ke 2   motivasi menjadi pengusaha suksesMinggu ke 2   motivasi menjadi pengusaha sukses
Minggu ke 2 motivasi menjadi pengusaha sukses
Dhea Natalia
 
Minggu 2 motivasi menjadi pengusaha sukses, mengalahkan mitos
Minggu 2 motivasi menjadi pengusaha sukses, mengalahkan mitosMinggu 2 motivasi menjadi pengusaha sukses, mengalahkan mitos
Minggu 2 motivasi menjadi pengusaha sukses, mengalahkan mitos
rivayanto
 
The Power of Mind Technology, Be Great Man
The Power of Mind Technology, Be Great ManThe Power of Mind Technology, Be Great Man
The Power of Mind Technology, Be Great Man
IhsanHypnotherapy
 
Prinsip dan sikap yang diperlukan
Prinsip dan sikap yang diperlukanPrinsip dan sikap yang diperlukan
Prinsip dan sikap yang diperlukanSumardi Sulaeman
 
Design Your Life
Design Your LifeDesign Your Life
Design Your Life
Amat Bejo
 
4113935-phpapp01
4113935-phpapp014113935-phpapp01
4113935-phpapp01FBnya Jhoe
 
Ebook Life Formula oleh Hari Subagya
Ebook Life Formula oleh Hari SubagyaEbook Life Formula oleh Hari Subagya
Ebook Life Formula oleh Hari Subagya
Ringga Arie Suryadi
 
Berpikir dan berjiwa besar
Berpikir dan   berjiwa besarBerpikir dan   berjiwa besar
Berpikir dan berjiwa besar
Helmon Chan
 
Berpikirdanberjiwabesarr 121106100023-phpapp01
Berpikirdanberjiwabesarr 121106100023-phpapp01Berpikirdanberjiwabesarr 121106100023-phpapp01
Berpikirdanberjiwabesarr 121106100023-phpapp01
Mitha Ye Es
 
Berpikir dan berjiwa besar
Berpikir dan berjiwa besarBerpikir dan berjiwa besar
Berpikir dan berjiwa besarKusuma Zulyanto
 
Berpikir dan berjiwa besa rr
Berpikir dan berjiwa besa rrBerpikir dan berjiwa besa rr
Berpikir dan berjiwa besa rr
Helmon Chan
 
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalamAdil Athilshipate
 
Fadlie Fradinatta
Fadlie FradinattaFadlie Fradinatta
Fadlie Fradinatta
Muhammad Fadli. SE,.
 
pilihan Kata motivasi hidup
pilihan Kata motivasi hiduppilihan Kata motivasi hidup
pilihan Kata motivasi hidup
hafidaziz
 
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptxBerpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
mustakimtakim17
 
Tips dan trik lulus pegawai
Tips dan trik  lulus pegawaiTips dan trik  lulus pegawai
Tips dan trik lulus pegawai
Eddy Nakmofa
 

Similar to Kumpulan intisari sukses (20)

Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, motivasi untuk menjadi pengusaha sukses, univ...
 
Minggu ke 2 motivasi menjadi pengusaha sukses
Minggu ke 2   motivasi menjadi pengusaha suksesMinggu ke 2   motivasi menjadi pengusaha sukses
Minggu ke 2 motivasi menjadi pengusaha sukses
 
Kata kata mutiara
Kata kata mutiaraKata kata mutiara
Kata kata mutiara
 
Minggu 2 motivasi menjadi pengusaha sukses, mengalahkan mitos
Minggu 2 motivasi menjadi pengusaha sukses, mengalahkan mitosMinggu 2 motivasi menjadi pengusaha sukses, mengalahkan mitos
Minggu 2 motivasi menjadi pengusaha sukses, mengalahkan mitos
 
The Power of Mind Technology, Be Great Man
The Power of Mind Technology, Be Great ManThe Power of Mind Technology, Be Great Man
The Power of Mind Technology, Be Great Man
 
Prinsip dan sikap yang diperlukan
Prinsip dan sikap yang diperlukanPrinsip dan sikap yang diperlukan
Prinsip dan sikap yang diperlukan
 
Design Your Life
Design Your LifeDesign Your Life
Design Your Life
 
4113935-phpapp01
4113935-phpapp014113935-phpapp01
4113935-phpapp01
 
Enjit-enjit Semut
Enjit-enjit SemutEnjit-enjit Semut
Enjit-enjit Semut
 
Ebook Life Formula oleh Hari Subagya
Ebook Life Formula oleh Hari SubagyaEbook Life Formula oleh Hari Subagya
Ebook Life Formula oleh Hari Subagya
 
Berpikir dan berjiwa besar
Berpikir dan   berjiwa besarBerpikir dan   berjiwa besar
Berpikir dan berjiwa besar
 
Berpikirdanberjiwabesarr 121106100023-phpapp01
Berpikirdanberjiwabesarr 121106100023-phpapp01Berpikirdanberjiwabesarr 121106100023-phpapp01
Berpikirdanberjiwabesarr 121106100023-phpapp01
 
Berpikir dan berjiwa besar
Berpikir dan berjiwa besarBerpikir dan berjiwa besar
Berpikir dan berjiwa besar
 
Berpikir dan berjiwa besa rr
Berpikir dan berjiwa besa rrBerpikir dan berjiwa besa rr
Berpikir dan berjiwa besa rr
 
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
10 rahasia mendapatkan kepercayaan dalam
 
Buletin SYF #13
Buletin SYF #13Buletin SYF #13
Buletin SYF #13
 
Fadlie Fradinatta
Fadlie FradinattaFadlie Fradinatta
Fadlie Fradinatta
 
pilihan Kata motivasi hidup
pilihan Kata motivasi hiduppilihan Kata motivasi hidup
pilihan Kata motivasi hidup
 
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptxBerpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
Berpikir Sukses Jangan Pernah Menyerah .pptx
 
Tips dan trik lulus pegawai
Tips dan trik  lulus pegawaiTips dan trik  lulus pegawai
Tips dan trik lulus pegawai
 

Recently uploaded

Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 

Recently uploaded (20)

Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 

Kumpulan intisari sukses

  • 1.
  • 2. Versi Mini Ebook Yang sedang anda baca ini adalah versi mini Dimana hanya terdapat 47 halaman Yang dipilih secara acak dari Ebook versi lengkap Versi lengkap Ebook ini berisi 200 topik, yang disajikan kedalam 400 halaman berisi Topik-topik utama, yang akan mempengaruhi sukses anda Ebook ini berisi rangkuman dari ribuan buku tentang kesuksesan Temukan edisi lengkap Ebook ini di website ini http://sukses.bijakkata.com Atau dapatkan inspirasi luar biasa di blog kami www.bijakkata.com Selamat Menikmati
  • 3. Siapapun anda, Anda berpotensi menjadi luar biasa. pertanyaannya apakah anda mau atau tidak Bahkan manusia terhebat sekalipun baru menggunakan sebagian kecil dari potensi mereka. Hal ini berarti potensi yang kita miliki lebih dari cukup untuk meraih apapun kesuksesan yang kita inginkan Potensi anda sudah tersedia Apakah anda mau menggunakannya, atau tidak? Apakah anda mau mengasahnya, atau tidak? Apakah anda konsisten mengalinya, atau tidak? Berkomitmen, untuk menggali potensi
  • 4. Visi, misi, goal, strategi, ilmu, relasi, SDM Tak akan berguna jika tidak diawali dengan TINDAKAN Setiap pergerakan pasti diawali dengan sebuah tindakan, setiap kisah sukses pasti diawali dengan tindakan. Segeralah bertindak, segala yang anda butuhkan sebenarnya telah ada. Yang paling anda butuhkan sekarang hanyalah sebuah tindakan. Banyak orang gagal, bukan karena ia hidup dalam kekurangan, tapi karena ia kekurangan tindakan Bertindaklah, atau tak ada yang akan berubah
  • 5. Tidak ada kesuksesan yang tidak diawali oleh proses pembelajaran Setiap kali anda mempelajari sesuatu, jarak anda dengan kesuksesan semakin mendekat. Setiap kali anda mempelajari sesuatu, kemungkinan anda untuk berhasil lebih besar. Kualitas ilmu yang anda miliki, selalu menjadi faktor penentu dari kualitas tindakan yang anda lakukan. Belajar adalah Syarat wajib bagi setiap kisah Sukses. Belajarlah, dan Jangan pernah berhenti belajar
  • 6. Mimpikanlah hal-hal besar Meskipun hal itu hal itu terasa mustahil saat anda bermimpi besar Beberapa orang akan mengkritik anda, mengejek anda, menganggap anda lemah, menganggap anda membual. Saat itu terjadi, tenang saja Karena anda telah bergabung ke dunia orang-orang hebat Penemu, ilmuan, pahlawan, pengusaha, inovator pemimpin dunia Pada awalnya mereka semua ditertawakan Tapi mereka bisa membuktikan, kalau impian mereka tidak mustahil Bermimpilah, dan yakinilah
  • 7. Baca Ebook ini di Smartphone anda Ebook ini dibuat dalam format PDF. Dengan besar layar, huruf, dan layout yang cocok Untuk di baca melalui laptop maupun smartphone anda Download edisi lengkap ebook ini Dengan 400 halaman yang penuh inspirasi Silahkan kunjungi website kami http://sukses.bijakkata.com
  • 8. Jika anda merasa bodoh Berarti anda belum mengetahui kemampuan otak yang sebenarnya Dengan memaksimalkan fungsi otak Anda bisa menjadi super jenius Anda bisa melakukan banyak hal Melawan ketakutan, meningkatkan kecerdasan, mengasah kreatifitas Apapun jenis sukses yang ingin anda capai Otak anda memiliki potensi luar biasa untuk meraih impian tersebut Mari berfikir, layaknya seorang jenius
  • 9. Takut gagal Adalah salah satu defenisi dari kegagalan Setiap kali anda takut gagal, anda takut mencoba Jika anda tidak mencoba maka kegagalan anda sudah pasti datangnya Perasaan takut gagal biasanya lebih sakit, Dari pada kegagalan itu sendiri Sakit kegagalan anda rasakan hanya dalam 1 minggu Sementara Perasaan takut gagal, anda rasakan bertahun-tahun Takut akan kegagalan hanyalah Ilusi pikiran Faktanya adalah, kegagalan adalah hal menyenangkan Takut gagal, adalah kegagalan
  • 10. Anda hanya akan mendapatkan Apa yang pantas anda dapatkan Untuk meraih kesuksesan, Anda hanya perlu memantaskan diri anda untuk meraih kesuksesan Kepantasan disini adalah anda memiliki sejumlah pengetahuan yang cukup, Sejumlah tindakan yang cukup, sejumlah pengalaman yang cukup Sehingga sukses betul-betul pantas anda miliki Dengan kata lain sukses adalah Berubah kualitas diri kita menjadi sosok yang lebih baik Menjadi sosok yang pantas untuk merasakan kesuksesan Seberapa pantas anda mendapatkan kesuksesan?
  • 11. Saat anda fokus memperbaiki keluarga anda. Pekerjaan anda juga akan membaik dengan sendirinya Saat keluarga anda dipenuhi kedamaian Anda akan pergi bekerja dengan penuh kedamaian Dan anda akan menghilangkan letih bekerja Saat anda sampai pada keluarga anda yang damai Bukan pekerjaan berkualitas yang menghasilkan keluarga berkualitas Tapi lingkungan keluarga yang berkualitaslah Yang menghasilkan segala pekerjaan anda berkualitas Utamakan keluarga, pekerjaan akan mengikut
  • 12. Seburuk apapun musibah tersebut Selalu ada kebaikan yang bisa dipetik, Yang menjadikan musibah tadi indah Sukses adalah prestasi yang diberikan kepada orang-orang yang hebat Diberikan kepada orang yang bisa melihat musibah dengan cara yang positif Sebesar apapun musibah yang menimpa mereka Mereka selalu berhasil menemukan beberapa hal yang bisa mereka syukuri Sehingga mereka mampu bangkit dari musibah tadi Dan melanjutkan kehidupan mereka Bahkan hidup yang jauh lebih baik Bisakah anda melihat hikmah dari setiap musibah
  • 13. Download edisi lengkap ebook ini Download edisi lengkap ebook ini Dengan 400 halaman yang penuh inspirasi Silahkan kunjungi website kami http://sukses.bijakkata.com
  • 14. Apapun boleh terjadi Yang jelas kita akan terus melangkah menuju mimpi-mimpi kita Tidak ada tembok yang mampu menghalangi orang yang persisten dengan mimpinya Saat senang dia berjuang, saat sedih ia tetap berjuang, Saat keadaannya mudah, ia berjuang, saat keadaannya sulit, ia tetap berjuang Apapun keadaan yang terjadi ia tetap memperjuangkan impiannya Jadilah pribadi yang persisten Yakni berusaha terus menerus apapun keadaan yang terjadi Persisten adalah ramalan akan kemenangan
  • 15. Apapun impian anda Satu hal yang pasti adalah, untuk mencapainya anda butuh Kerja Keras Anda mungkin super cerdas sekaligus super kreatif, dengan fasilitas dan SDM yang memadai Tetap saja anda harus bekerja keras agar impian anda dapat terwujud Persiapkan fisik anda untuk bekerja keras Persiapkan mental dan emosi anda, agar bisa tahan banting Persiapkan lingkungan anda, agar bisa memotivasi anda Bersiaplah untuk bekerja keras Kerja keras adalah syarat untuk segalanya
  • 16. Bukan hanya pemimpin yang memerlukan Ilmu Kepemimpinan. Tapi semua manusia memerlukan ilmu ini Saat anda memiliki ilmu kepemimpinan yang kuat Maka anda akan memimpin diri anda menuju kualitas hidup yang jauh lebih baik Memimpin keluarga anda, tetangga anda, teman teman anda Memberi mereka inspirasi, menjadikan mereka lebih baik Ilmu kepemimpinan yang mendarah daging dalam diri anda Akan menjadikan sekitar anda menjadi tempat yang luar biasa Belajar memimpin meskipun anda bukan pemimpin
  • 17. Sukses bukan kecelakaan yang terjadi pada seseorang tanpa sepengetahuan mereka. Sukses datang melalui upaya Sukses tidak datang tiba-tiba Sukses bukan datang secara kebetulan Sukses adalah kumpulan dari upaya anda Kumpulan dari keringat anda Sukses datang karena serangkaian kerja dari anda Yang terus menerus anda upayakan Sampai anda mencapai posisi sukses Sukses bukan kebetulan, sukses adalah pencapaian
  • 18. Sukses tidak akan datang kepada orang pemalas. karena sukses adalah posisi yang didatangi oleh orang yang rajin Sukses bukan sesuatu yang mendatangi kita Tapi sesuatu yang kita datangi Sukses bukan tamu yang datang tanpa diundang Tapi tamu yang datang dengan undangan khusus Sukses bukan semut yang mendatangi kita yang dalam rasa yang hambar Tapi semut yang mendatangi kita, karena kita manis Sukses datang, karena kita pantas didatangi
  • 19. Tanpa komitmen yang kuat Anda tak akan bertahan menghadapi beban-beban yang ada didepan Faktanya adalah tantangan yang ada di depan anda Jauh lebih berat dari kemampuan anda yang sekarang Fakta selanjutnya adalah Anda berpotensi melatih diri anda untuk melewati tantangan tersebut Dalam melatih diri tersebut Anda memerlukan komitmen yang kuat Komitmen untuk terus bertahan, untuk terus berusaha Berkomitmenlah untuk sukses, apapun yang terjadi
  • 20. Bekerjalah dengan cara yang kreatif Maka anda akan menemukan celah-celah kecil yang membuat pekerjaan anda lebih mudah Selalu ada jalan yang lebih baik dari yang anda lewati Untuk melihatnya pakailah kacamata yang kreatif Kreatifitaslah yang membawa manusia dari jaman batu menuju jaman teknologi yang serba canggih Saat anda menerapkan kreatifitas dalam pekerjaan anda Maka karir anda akan melesat jauh lebih cepat Kreatiflah, dan temukan solusi yang lebih baik
  • 21. Mungkin anda bisa menang tanpa strategi yang matang. tapi biasanya biaya yang dikeluarkan terlalu mahal Kita merancang strategi sukses bukan semata-mata hanya untuk mencapai kesuksesan Tapi juga mencapai kesuksesan dengan secepat mungkin Dengan biaya yang bisa diatasi Dengan kerugian yang tidak terlalu berarti Tanpa strategi yang tepat. Waktu, biaya, kerugian akan berlipat-lipat Strategi tepat, bisa memenangkan pihak yang lemah
  • 22. Milikilah prinsip hidup yang jelas dan kuat. Agar anda menjadi pribadi yang kokoh laksana batu karang Perjelaslah prinsip hidup anda Dan psatikan prinsip hidup tersebut betul-betul kuat Kemudian jadikan prinsip tersebut mendarah daging Disekitar kita banyak orang yang menyerah atas prinsipnya Mereka mundur dari prinsipnya, dan mulai menghalalkan segala cara Jangan pernah membuang prinsipmu Karena hasil yang engkau dapatkan pasti hanya hasil yang semu Tanpa Prinsip, semua yang kita raih adalah ilusi
  • 23. Dalam menyelesaikan pekerjaan anda Jangan ragu untuk meminta pertolongan orang lain Asalkan anda pantas untuk ditolong, maka banyak orang yang akan menolong anda Jika tujuan anda adalah untuk sukses secara bersama-sama Maka banyak orang yang akan membantu anda Asalkan tujuan anda adalah untuk menguatkan satu sama lain Maka mereka akan selalu mendukung anda Asalkan tujuan anda ikhlas Asalkan tujuan anda betul-betul memberikan nilai positif Minta tolonglah, jangan sok merasa kuat
  • 24. Download edisi lengkap ebook ini Download edisi lengkap ebook ini Dengan 400 halaman yang penuh inspirasi Silahkan kunjungi website kami http://sukses.bijakkata.com
  • 25. Jika sasaran anda tidak jelas Maka anda membutuhkan jutaan keberuntungan untuk mengenai sasaran Seorang pemanah ulung bisa memanah sasaran dengan mata tertutup Tapi tak ada pemanah yang bisa mengenai sasaran Yang tidak diketahui posisinya Perjelas goal-goal anda Hari ini, minggu ini, bulan ini, tahun ini, lima tahun mendatang Milki goal yang jelas Kemudian fokuskan pikiran anda untuk menyelesaikan goal tersebut Kejelasan adalah inti dari keberhasilan
  • 26. Sukses adalah sebuah kekonsistenan. Gagal adalah kelemahan diri kita untuk terus menerus konsisten Sebenarnya anda telah tahu cara-caranya untuk sukses Tapi anda selalu tidak konsisten Menjadikan cara-cara tersebut tidak bekerja Kemudian anda mencari cara-cara yang baru Anda temukan, tapi kembali tidak konsisiten Sekali lagi caranya tidak bekerja Konsistenlah, dan teruslah konsisten Semua sukses, pasti dicapai dengan konsisiten
  • 27. Takut akan selalu ada, bahkan pada pemberani sekalipun. Tapi mereka memutuskan untuk menghadapinya Kita tidak perlu menghilangkan ketakutan Karena takut sangat berguna untuk menjadikan kita waspada Yang perlu anda lakukan adalah menghadapi ketakutan tersebut Sehingga anda terus melangkah menghadapi tantangan yang ada. Bersahabatlah dengan ketakutan, jadikan ia sebagai penunjuk arah Kemudian hadapilah ketakutan anda jika anda sudah melihat arahnya Tempatkan ketakutan pada tempatnya, maka ia akan menjadi keberanian Berani bukan berarti tanpa ketakutan
  • 28. Sebelum anda membuka mata anda dipagi hari. Bersyukurlah, dan jadikan perasaan anda dipenuhi kebahagiaan Pagi hari adalah saat sempurnah untuk melakukan hal-hal bernilai Bangun dengan lebih awal Awali dengan rasa syukur Kemudian isi hari anda dengan pekerjaan bernilai tinggi Lakukan perenungan sesaat, lakukan olahraga sesaat Tentukan goal-goal anda hari ini Visualisasikan anda telah mengerjakannya Kemudian kerjakan aktifitas bernilai tinggi lainnya Pagi hari terlalu berharga untuk disia-siakan
  • 29. Keputusan selalu berada ditangan kita. kitalah yang memutuskan menjadi lebih baik atau justru lebih buruk Seburuk apapu kondisi anda Selalu ada peluang untuk memperbaiki kehidupan anda Bahkan menjadikannya jauh lebih baik dari yang pernah anda bayangkan Semua selalu berawal dari keputusan anda Begitu anda memutuskan untuk memperbaiki hidup anda Semuanya akan berubah menjadi lebih baik Tapi jika anda memutuskan untuk mengeluh saja Tak ada yang akan berubah Putuskanlah untuk menjadikan hidup anda luar biasa
  • 30. Kelilingilah diri anda dengan pemimpin Maka anda akan menjadi orang yang dikejar kesuksesan Setiap orang sukses adalah pemimpin Dan seorang pemimpin mengelilingi diri mereka denga para pemimpin Carilah para pemimpin dan beradalah di dekatnya Kaderlah seorang pemimpin dan bekerjalah bersamanya Jadikan teman-teman anda pemimnpin baru dan hiduplah bersamanya Ajari semua pengikut anda menjadi pemimpin Buatlah diri anda dikelilingi orang sukses Jadilah pemimpin, dan ciptakan pemimpin baru
  • 31. Tentu saja dunia ini dipenuhi oleh hal negatif. Tapi untuk menjadikannya baik kita hanya memerlukan pikiran positif Saat anda terkenah musibah, lihatlah ia dengan kacamata positif Bisa jadi musibah tersebut adalah nikmat Saat anda mendapat banyak hambatan, berfikir positiflah Maka anda akan melihat solusi dari hambatan tadi Pikiran yang positif selalu menemukan hal positif Sehingga ia melakukan tindakan yang bernilai positif Mari berfikir secara positif
  • 32. Sesuaikan diri anda dengan lingkungan anda. Jadilah pribadi yang cepat beradaptasi Untuk bertahan hidup anda harus beradaptasi Jika anda tidak bisa beradaptasi Perjuangan hidup anda akan menjadi keras Untuk beradaptasi kita perlu sefleksibel mungkin Tanpa harus kehilangan karakter pribadi kita Ubah yang perluh dirubah, miliki yang perlu dimiliki Dan buang yang perlu dibuang. beradaptasilah Miliki kemampuan untuk beradaptasi
  • 33. Satu-satunya batas bagi pencapaian anda adalah diri anda sendiri. Karena diri anda penuh dengan potensi Banyak orang merasa banyak hal yang membatasi mereka Bisa berupa kemiskinan, berupa cacat fisik, berupa linkungan, kondisi ekomomi, keadaan keluarga, kondisi negara, atau kondisi dunia Tapi satu-satunya yang membatasi anda adalah Diri anda sendiri Jika anda mau menjadi pribadi yang luar biasa Maka sebuah batasan eksternal tadi tidak menjadi penghalang Jangan biarkan lingkungan membatasi impianmu
  • 34. Goal tanpa sebuah deadline Akan memakan waktu tiga kali lebih lama bahkan puluhan kali lebih lama Setiap goal harus memiliki deadline Agar ia tidak menjadi goal yang mandul Yakni goal yang tidak jelas kapan akan selesai Bahkan mungkin tidak akan selesai sampai kapanpun Bagi sebuah goal, deadline adalah sasarannya Sebuah deadline akan mempertajam kinerja sebuah goal Saat anda memiliki deadline Anda akan memiliki goal yang sangat tajam Perjelas deadlinenya agar ia tercapai
  • 35. Harga sebuah buku jauh lebih murah daripada kebutuhan belanja barang-barang konsumtif anda Bangulah sebuah perpustakaan dirimah anda Kemudian biasakan diri anda untuk membaca Dari pada menambah tumpukan pakaian Lebih baik menambah tumpukan buku Tumpukan buku akan membuka wawasan anda Akan menambah kemungkinan anda untuk sukses Investasi pada perpustakaan pribadi
  • 36. Baca Edisi lengkap ebook ini Versi lengkap ebbok ini berisi 400 halaman inspirasi Jangan lewatkan kelanjutan ebbok ini Silahkan kunjungi website kami http://sukses.bijakkata.com
  • 37. Jangan melihat kelemahannmu sebagai sesuatu yang merugikan. karena dibalik kelemahan ada kelebihan Kelemahan hanyalah tanda bahwa anda ahli disuatu bidang Setiap kelemanah adalah tanda-tanda petunjuk Saat anda menemukan sebuah kelemahan Berarti disisi yang lain ada kelebihan Cari dan temukan kelebihan tersebut Kita perlu mendelegasikan banyak hal Kelemahan memberi kita petunjukhal-hal tersebut Hargai kelemahanmu
  • 38. Banyak kerugian yang bisa terjadi hanya karena kurangnya keterampilan berkomunikasi Bisa jadi anda memiliki banyak kebaikan Tapi jika cara anda mengkomunikasikannya jelek Hasilnya tiba-tiba menjadi jelek Dan seorang penjahat yang pintar mengkomunikasikan kejahatannya Tiba-tiba dianggap sebagai seorang pahlawan Hebatlah dalam berkomunikasi Hal itu akan merubah hidup anda langit dan bumi Komunikasi adalah kekuatan dahsyat
  • 39. Jika anda tidak jujur Berarti semua sukses yang anda raih adalah kebohongan Sukses yang diraih melalui proses kebohongan Hanyalah seseorang yang berpura-pura sukses Sukses harus diraih melalui kejujuran Karena kejujuran berarti sukses anda asli bukan palsu Orang yang sukses dengan penuh kebohongan Harus berusaha keras untuk menjaga agar suksesnya tetap terlihat sukses Selalu berupaya agar kebenaran tidak terungkap Sukseslah dengan penuh kejujuran
  • 40. Jangan malu untuk memasarkan bakat anda. karena bakat yang dipasarkan dengan baik memperkuat bakat tersebut Dalam hal ini, semua orang memiliki bakat unik Berarti setiap orang memiliki sesuatu yang bagus untuk dipasarkan Saat anda memasarkan bakat unik tersebut Banyak orang yang akan memanfaatkannya Yang tentu saja semakin mengasah bakat tadi Bakat yang tidak digunakan akan tumpul dengan sendirinya Memasarkan bakat anda Memastikan anda untuk selalu menggunakanna Pasarkan bakat anda
  • 41. Cepat tidaknya sukses anda tergantung seberapa besar keyakinan anda bisa meraihnya dengan cepat Jika anda betul-betul percaya akan kesuksesan anda Maka anda kaan meraihnya dengan cepat, bakan sangat cepat Kualitas sukses anda sangat ditentukan oleh kualitas keyakinan anda Didalam diri anda telah terdapat kekuatan yang tertidur Yang anda perlukan tinggal keyakinan Jika anda yakin 100%, kekuatan tadi akan bangkit dari tidurnya Yakinlah akan kemampuan super anda
  • 42. Otak seperti otot Jika jarang digunakan ia menyusut Jika selalu digunakan ia berkembang Semakin sering anda menggunakan otak anda berfikir Semakin mudah anda dalam berfikir atas sesuatu Semakin mudah anda mencari solusi, mencari ide, mencari kesimpulan Terus kembangkan kemampuan berfikir anda Kualitas berfikir anda Akan sangat menopan kesuksesan anda Otak anda luar biasa, jika anda mau menggunakannya Tingkatkan kemampuan berfikir anda
  • 43. Saat anda mendapat kejadian tak mengenakkan. Jangan melihat jeleknya, tapi carilah solusinya Daripada repot-repot mencari jeleknya, yang justru membuat kita bersedih Lebih baik mencari solusi, yang justru membuat kita bahagia Biasakan diri anda untuk selalu berorientasi kepada solusi Sehingga kejadian apapun yang menimpah anda, Respon pertama anda adalah selalu mencari solusi Carilah jalan keluar Orintasikan pikiran anda kepada solusi
  • 44. Kesuksesan seseorang dimasa depan Dapat dilihat dari kualitas perencanaan suksesnya Apa saja perencana hidup anda? Sukses atau tidaknya anda dimasa depan Dapat diprediksi hanya dengan melihat rencana-rencana hidup anda Pastikan rencana dan strategi hidup anda bisa menjadikan pribadi anda hebat Karena sukses hanya bisa diraih oleh orang-orang yang hebat Rencanakanlah untuk menjadi luar biasa Rencanakanlah untuk menjadi luar biasa
  • 45. Terus katakan pada diri anda Tegaskan pada diri anda Kalau diri anda adalah seorang juara Anda tidak bisa memaksimalkan potensi anda Karena anda sendiri yang selalu melemahkan diri sendiri Dengan perkataan dalam hati yang menyatakan kelemahan diri Setiap hari tegaskan pada diri anda tentang identitas juara anda Afirmasikan kehebatan diri anda
  • 46. Kebiasaan-kebiasaan anda menetukan hasil-hasil yang anda dapatkan Jika anda terbiasa bermalas-malasan, maka hasilnya sudah jelas Jika anda terbiasa bekerja keras, hasilnya juga sudah jelas Jika kebiasaannya positif, hasilnya positif Anda bisa memprediksi kesuksesan anda, melalui kebiasaan anda Dengan kata lain Sukses adalah kumpulan dari kebiasaan baik Lakukanlah hal-hal baik Sampai ia menjadi kebiasaan anda Sampai ia menjadi karakter anda Ciptakan kebiasaan positif
  • 47. Download edisi lengkap ebook ini Download edisi lengkap ebook ini Dengan 400 halaman yang penuh inspirasi Silahkan kunjungi website kami http://sukses.bijakkata.com