SlideShare a Scribd company logo
BAB III
Tujuan Pembelajaran:
Setelah mempelajari bab ini, siswa diharapkan dapat:
 Menunjukkan ciri-ciri, struktur, dan replikasi Archaebacteria
dan Eubacteria (bakteri).
 Membedakan Archaebacteria dan bakteri (Prokariota)
dengan organisme Eukariota.
 Memberikan contoh organisme Archaebacteria dan bakteri.
 Merangkum informasi tentang peran Archaebacteria dan
bakteri dalam kehidupan.
 Merencanakan dan melakukan percobaan serta melaporkan
hasilnya, baik lisan maupun tulisan tentang pemanfaatan
Archaebacteria dan bakteri dalam pengolahan makanan.
Karakteristik Archaebacteria Eubacteria
Nukleus Prokariota Prokariota
Dinding sel tidak mengandung
peptidoglikan
mengandung
peptidoglikan
Lipid membran beberapa hidrokarbon
bercabang
hidrokarbon tidak
bercabang
RNA polimerase beberapa jenis satu jenis
Intron (bagian gen yang
bukan untuk pengkodean)
ada pada beberapa
gen
tidak ada
Respon terhadap antibiotik
streptomisin dan
kloramfenikol)
pertumbuhan tidak
terhambat
pertumbuhan
terhambat
Perbedaan Archaebacteria dengan Eubacteria
Contoh Archaebacteria dan Eubacteria
A. Archaebacteria (Archae)
Archaebacteria bereproduksi dengan
cara:
1. pembelahan biner
2. pembelahan berganda
3. pembentukan tunas
4. fragmentasi
Archaebacteria hidup pada
habitat ekstrim, seperti
sumber air panas dan
telaga garam
1. Metanogen
Ciri-ciri Metanogen:
1. Metabolisme energi khasnya membentuk gas metana (CH4) dengan
cara mereduksi karbon dioksida (CO2)
2. Bersifat anaerobik dan kemosintetik
3. Memperoleh makanan dengan membusukkan sisa tumbuhan mati
4. Tumbuh baik pada suhu 98°C dan mati pada suhu 84°C
Hidup di lumpur atau rawa
Contoh:
- Lachnospira multipara
- Rumino coccus albus
- Succimonas amylolitica
2. Halofil Ekstrim (Halofilik)
Ciri-ciri halofil ekstrem:
1. Bersifat heterotrof
2. Energi didapat dengan melakukan respirasi aerobik dan
berfotosintesis
3. Koloni halofil ekstrem terlihat seperti buih berwarna merah-ungu
Hidup di lingkungan yang berkadar
garam tinggi, misalnya Laut Mati
Halobacterium
3. Termofil Ekstrim (Termoasidofilik)
Sulfolubus
Bakteri Sulfolubus hidup
hidup di mata air sulfur di
Yellowstone National Park
Ciri-ciri termofil ekstrem:
1. Hidup di tempat bersuhu tinggi dan bersifat asam
2. Hidup dengan mengoksidasi sulfur
3. Hidup pada suhu 45-110°C dan pH 1-2
Peran Archaebacteria bagi kehidupan manusia
B. Eubacteria (Bakteri)
Ciri-ciri bakteri:
1. Dinding sel tersusun atas
mukopolisakarida dan peptidoglikan
2. Sel bakteri dapat mensekresikan lendir
ke permukaan dinding selnya
3. Membran sitoplasma meliputi 8-10%
dari bobot kering sel dan tersusun atas
fosfolipid dan protein.
4. Sitoplasma dikelilingi oleh membran sitoplasma.
5. Membentuk endospora untuk melindungi diri dari panas
dan gangguan alam.
6. Ada yang bergerak dengan flagela dan ada yang tidak.
Struktur Sel Bakteri
Reproduksi Bakteri
Bakteri bereproduksi secara aseksual dengan pembelahan biner.
Escherichia
coli
Ukuran dan Bentuk Bakteri
a. Batang (Basil)
Azotobacter sp.
b. Bulat (Kokus)
Streptococcus pneumoniae
Sarcina sp
c. Spiral (Spirilium)
Vibrio cholerae
Treponema pallidum
Jenis-jenis Bakteri
Bakteri Gram Positif
Bakteri Gram Negatif
Mycobacterium
tuberculosis
Salmonella
Chlamydia
trachomatis
Clostridium
botulinum
Bakteri berdasarkan Letak Flagela
1 Flagela
Beberapa Flagela
2 Flagela Seluruh permukaan
tubuhnya terdapat Flagela
Lofotrik
Bakteri berdasarkan Cara Hidup
a. Bakteri Heterotrof
Bakteri heterotrof tidak memiliki klorofil sehingga sangat
tergantung dengan bahan organik di sekitarnya.
Bakteri parasit: Borrelia burgdorferi
Bakteri
saprofit:
Desulfovibrio
desulfuricans
Bakteri patogen:
Mycobacterium
leprae
b. Bakteri Autotrof
Bakteri autotrof mampu membuat makanan sendiri
dengan cara mengubah bahan anorganik menjadi
bahan organik.
Bakteri fotoautotrof:
Cyanobacteria
Bakteri kemoautotrof:
Nitrosococcus
Bakteri yang Bermanfaat
Bacillus
brevis
Acetobacter
Lactobacillus casei
Clostridium
acetobutylicum
Nitrosomonas
Bakteri Penyebab Penyakit
TBC disebabkan
oleh Mycobacterium
tuberculosis
Pes disebabkan oleh
Yersinia pestis
Penyakit patek
(frambusia)
disebabkan oleh
Treponema pertenue
C. Alga Hijau-Biru (Cyanobacteria)
Cyanobacteria:
1. Termasuk ke dalam kelompok Eubacteria
2. Hidup di perairan dengan pH netral
(pH 4-5)
3. Mengandung klorofil sehingga berwarna
hijau kebiru-biruan
4. Cyanobacteria yang
berwarna merah
menyebabkan blooming di
laut
5. Berperan sebagai
tumbuhan perintis
Ciri dan Struktur Cyanobacteria
Ciri-ciri Cyanobacteria:
1. Inti tidak diselubungi oleh membran
2. Inti sel terletak di antara plasmalema dan selubung lendir
3. Berkoloni dengan bentuk filamen
4. Bentuknya bisa uniseluler, koloni, atau filamen
5. Dapat bergerak dengan gerakan meluncur
6. Tidak berflagel
Contoh
Cyanobacteria
Reproduksi Cyanobacteria
Pembelahan sel (Gloeocapsa)
Fragmentasi
(Plectonema boryanum)
Spora
Peranan Cyanobacteria
Spirulina
(suplemen
makanan)
Nata de coco
(bahan makanan)
Fiksasi nitrogen untuk
menambah kesuburan tanah

More Related Content

What's hot

Monera sukses
Monera suksesMonera sukses
Monera sukses
HaikalRFK
 
Biologi, Eubacteria & Archaebacteria
Biologi, Eubacteria & ArchaebacteriaBiologi, Eubacteria & Archaebacteria
Biologi, Eubacteria & ArchaebacteriaLisa Tri Setiawati
 
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA FullModul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Ariefiandra Ariefiandra
 
Perbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
Perbedaan Archaebacteria dan EubacteriaPerbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
Perbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
Muhibbudin Kamal
 
Serba-Serbi Bakteri: Archaeobacteria dan Eubacteria
Serba-Serbi Bakteri: Archaeobacteria dan EubacteriaSerba-Serbi Bakteri: Archaeobacteria dan Eubacteria
Serba-Serbi Bakteri: Archaeobacteria dan Eubacteria
1000 guru
 
BAKTERI
BAKTERIBAKTERI
Archaebacteria & Eubacteria
Archaebacteria & EubacteriaArchaebacteria & Eubacteria
Archaebacteria & Eubacteria
Pesa Desgamalia
 
Monera kelas 10 semester 1 biologi sma
Monera kelas 10 semester 1 biologi smaMonera kelas 10 semester 1 biologi sma
Monera kelas 10 semester 1 biologi sma
Anneke Yolanda
 
Bab 4 eubacteria
Bab 4 eubacteriaBab 4 eubacteria
Bab 4 eubacteria
MURDJOKO
 
Bakteri dan strukturnya
Bakteri dan strukturnyaBakteri dan strukturnya
Bakteri dan strukturnya
Cecep Aji Permana
 
Ppt medtek archae dan eubacteria
Ppt medtek archae dan eubacteriaPpt medtek archae dan eubacteria
Ppt medtek archae dan eubacteria
Dian Nurmala Ws
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri kelas X
Bakteri kelas XBakteri kelas X
Bakteri kelas X
MiraRaudhotulJannah
 
Kingdom monera icew presentation
Kingdom monera icew presentationKingdom monera icew presentation
Kingdom monera icew presentation
Iseu Pranyoto
 
Biologi: Bakteri
Biologi: BakteriBiologi: Bakteri
Biologi: Bakteri
Gian Angelo
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
mutiaratiwi
 
Bakteri
BakteriBakteri
Archaea dan eubateria
Archaea dan eubateriaArchaea dan eubateria
Archaea dan eubateriaQoniatul Muna
 

What's hot (18)

Monera sukses
Monera suksesMonera sukses
Monera sukses
 
Biologi, Eubacteria & Archaebacteria
Biologi, Eubacteria & ArchaebacteriaBiologi, Eubacteria & Archaebacteria
Biologi, Eubacteria & Archaebacteria
 
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA FullModul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
Modul Pengertian EUBACTERIA dan ARCHAEBACTERIA Full
 
Perbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
Perbedaan Archaebacteria dan EubacteriaPerbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
Perbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
 
Serba-Serbi Bakteri: Archaeobacteria dan Eubacteria
Serba-Serbi Bakteri: Archaeobacteria dan EubacteriaSerba-Serbi Bakteri: Archaeobacteria dan Eubacteria
Serba-Serbi Bakteri: Archaeobacteria dan Eubacteria
 
BAKTERI
BAKTERIBAKTERI
BAKTERI
 
Archaebacteria & Eubacteria
Archaebacteria & EubacteriaArchaebacteria & Eubacteria
Archaebacteria & Eubacteria
 
Monera kelas 10 semester 1 biologi sma
Monera kelas 10 semester 1 biologi smaMonera kelas 10 semester 1 biologi sma
Monera kelas 10 semester 1 biologi sma
 
Bab 4 eubacteria
Bab 4 eubacteriaBab 4 eubacteria
Bab 4 eubacteria
 
Bakteri dan strukturnya
Bakteri dan strukturnyaBakteri dan strukturnya
Bakteri dan strukturnya
 
Ppt medtek archae dan eubacteria
Ppt medtek archae dan eubacteriaPpt medtek archae dan eubacteria
Ppt medtek archae dan eubacteria
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
 
Bakteri kelas X
Bakteri kelas XBakteri kelas X
Bakteri kelas X
 
Kingdom monera icew presentation
Kingdom monera icew presentationKingdom monera icew presentation
Kingdom monera icew presentation
 
Biologi: Bakteri
Biologi: BakteriBiologi: Bakteri
Biologi: Bakteri
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
 
Archaea dan eubateria
Archaea dan eubateriaArchaea dan eubateria
Archaea dan eubateria
 

Similar to Archaebacteria and eubacteria

Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptxBab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
Riki95734
 
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptxBab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
DekaMuliya1
 
02. dian ratna sari
02. dian ratna sari02. dian ratna sari
02. dian ratna sarijackruto
 
02. dian ratna sari
02. dian ratna sari02. dian ratna sari
02. dian ratna sarijackruto
 
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteriaBab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
kawidian_putri
 
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
lukmanvliverpuldlian
 
Monera
Monera Monera
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.pptTUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
junet8
 
PPT MONERA
PPT MONERAPPT MONERA
Presentation biologi
Presentation biologiPresentation biologi
Presentation biologi
Zinat Tamami
 
Bakteri septi dwisidi hapsari x.a
Bakteri septi dwisidi hapsari x.aBakteri septi dwisidi hapsari x.a
Bakteri septi dwisidi hapsari x.a
Septi Dwisidi Hapsari
 
Mengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Mengenal Archaebacteria dan EubacteriaMengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Mengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Welly Rosadi, Mochamad
 
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptxArchaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
MelisaPutriPane
 
Archaebacteria & eubacteria
Archaebacteria & eubacteriaArchaebacteria & eubacteria
Archaebacteria & eubacteriaNurhayati Hamzah
 
Cream and Black Memphis Creative Presentation_20231208_202901_0000.pdf
Cream and Black Memphis Creative Presentation_20231208_202901_0000.pdfCream and Black Memphis Creative Presentation_20231208_202901_0000.pdf
Cream and Black Memphis Creative Presentation_20231208_202901_0000.pdf
tluffy191
 
Monera.pptx
Monera.pptxMonera.pptx
Monera.pptx
TriMargaria
 
Bab 4 eubacteria
Bab 4 eubacteriaBab 4 eubacteria
Bab 4 eubacteria
MURDJOKO
 
Bioproses
BioprosesBioproses
Bioproses
madani68
 
monera kelas X semester I
monera kelas X semester Imonera kelas X semester I
monera kelas X semester I
Ningrum Handayani
 
Lima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidupLima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidup
nenkrozz
 

Similar to Archaebacteria and eubacteria (20)

Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptxBab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
 
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptxBab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
 
02. dian ratna sari
02. dian ratna sari02. dian ratna sari
02. dian ratna sari
 
02. dian ratna sari
02. dian ratna sari02. dian ratna sari
02. dian ratna sari
 
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteriaBab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
 
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
 
Monera
Monera Monera
Monera
 
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.pptTUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
 
PPT MONERA
PPT MONERAPPT MONERA
PPT MONERA
 
Presentation biologi
Presentation biologiPresentation biologi
Presentation biologi
 
Bakteri septi dwisidi hapsari x.a
Bakteri septi dwisidi hapsari x.aBakteri septi dwisidi hapsari x.a
Bakteri septi dwisidi hapsari x.a
 
Mengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Mengenal Archaebacteria dan EubacteriaMengenal Archaebacteria dan Eubacteria
Mengenal Archaebacteria dan Eubacteria
 
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptxArchaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
 
Archaebacteria & eubacteria
Archaebacteria & eubacteriaArchaebacteria & eubacteria
Archaebacteria & eubacteria
 
Cream and Black Memphis Creative Presentation_20231208_202901_0000.pdf
Cream and Black Memphis Creative Presentation_20231208_202901_0000.pdfCream and Black Memphis Creative Presentation_20231208_202901_0000.pdf
Cream and Black Memphis Creative Presentation_20231208_202901_0000.pdf
 
Monera.pptx
Monera.pptxMonera.pptx
Monera.pptx
 
Bab 4 eubacteria
Bab 4 eubacteriaBab 4 eubacteria
Bab 4 eubacteria
 
Bioproses
BioprosesBioproses
Bioproses
 
monera kelas X semester I
monera kelas X semester Imonera kelas X semester I
monera kelas X semester I
 
Lima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidupLima kerajaan makhluk hidup
Lima kerajaan makhluk hidup
 

Recently uploaded

Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 

Archaebacteria and eubacteria

  • 2. Tujuan Pembelajaran: Setelah mempelajari bab ini, siswa diharapkan dapat:  Menunjukkan ciri-ciri, struktur, dan replikasi Archaebacteria dan Eubacteria (bakteri).  Membedakan Archaebacteria dan bakteri (Prokariota) dengan organisme Eukariota.  Memberikan contoh organisme Archaebacteria dan bakteri.  Merangkum informasi tentang peran Archaebacteria dan bakteri dalam kehidupan.  Merencanakan dan melakukan percobaan serta melaporkan hasilnya, baik lisan maupun tulisan tentang pemanfaatan Archaebacteria dan bakteri dalam pengolahan makanan.
  • 3. Karakteristik Archaebacteria Eubacteria Nukleus Prokariota Prokariota Dinding sel tidak mengandung peptidoglikan mengandung peptidoglikan Lipid membran beberapa hidrokarbon bercabang hidrokarbon tidak bercabang RNA polimerase beberapa jenis satu jenis Intron (bagian gen yang bukan untuk pengkodean) ada pada beberapa gen tidak ada Respon terhadap antibiotik streptomisin dan kloramfenikol) pertumbuhan tidak terhambat pertumbuhan terhambat Perbedaan Archaebacteria dengan Eubacteria
  • 5. A. Archaebacteria (Archae) Archaebacteria bereproduksi dengan cara: 1. pembelahan biner 2. pembelahan berganda 3. pembentukan tunas 4. fragmentasi Archaebacteria hidup pada habitat ekstrim, seperti sumber air panas dan telaga garam
  • 6. 1. Metanogen Ciri-ciri Metanogen: 1. Metabolisme energi khasnya membentuk gas metana (CH4) dengan cara mereduksi karbon dioksida (CO2) 2. Bersifat anaerobik dan kemosintetik 3. Memperoleh makanan dengan membusukkan sisa tumbuhan mati 4. Tumbuh baik pada suhu 98°C dan mati pada suhu 84°C Hidup di lumpur atau rawa Contoh: - Lachnospira multipara - Rumino coccus albus - Succimonas amylolitica
  • 7. 2. Halofil Ekstrim (Halofilik) Ciri-ciri halofil ekstrem: 1. Bersifat heterotrof 2. Energi didapat dengan melakukan respirasi aerobik dan berfotosintesis 3. Koloni halofil ekstrem terlihat seperti buih berwarna merah-ungu Hidup di lingkungan yang berkadar garam tinggi, misalnya Laut Mati Halobacterium
  • 8. 3. Termofil Ekstrim (Termoasidofilik) Sulfolubus Bakteri Sulfolubus hidup hidup di mata air sulfur di Yellowstone National Park Ciri-ciri termofil ekstrem: 1. Hidup di tempat bersuhu tinggi dan bersifat asam 2. Hidup dengan mengoksidasi sulfur 3. Hidup pada suhu 45-110°C dan pH 1-2
  • 9. Peran Archaebacteria bagi kehidupan manusia
  • 10. B. Eubacteria (Bakteri) Ciri-ciri bakteri: 1. Dinding sel tersusun atas mukopolisakarida dan peptidoglikan 2. Sel bakteri dapat mensekresikan lendir ke permukaan dinding selnya 3. Membran sitoplasma meliputi 8-10% dari bobot kering sel dan tersusun atas fosfolipid dan protein. 4. Sitoplasma dikelilingi oleh membran sitoplasma. 5. Membentuk endospora untuk melindungi diri dari panas dan gangguan alam. 6. Ada yang bergerak dengan flagela dan ada yang tidak.
  • 12. Reproduksi Bakteri Bakteri bereproduksi secara aseksual dengan pembelahan biner.
  • 13. Escherichia coli Ukuran dan Bentuk Bakteri a. Batang (Basil) Azotobacter sp.
  • 14. b. Bulat (Kokus) Streptococcus pneumoniae Sarcina sp
  • 15. c. Spiral (Spirilium) Vibrio cholerae Treponema pallidum
  • 16. Jenis-jenis Bakteri Bakteri Gram Positif Bakteri Gram Negatif Mycobacterium tuberculosis Salmonella Chlamydia trachomatis Clostridium botulinum
  • 17. Bakteri berdasarkan Letak Flagela 1 Flagela Beberapa Flagela 2 Flagela Seluruh permukaan tubuhnya terdapat Flagela Lofotrik
  • 18. Bakteri berdasarkan Cara Hidup a. Bakteri Heterotrof Bakteri heterotrof tidak memiliki klorofil sehingga sangat tergantung dengan bahan organik di sekitarnya. Bakteri parasit: Borrelia burgdorferi Bakteri saprofit: Desulfovibrio desulfuricans Bakteri patogen: Mycobacterium leprae
  • 19. b. Bakteri Autotrof Bakteri autotrof mampu membuat makanan sendiri dengan cara mengubah bahan anorganik menjadi bahan organik. Bakteri fotoautotrof: Cyanobacteria Bakteri kemoautotrof: Nitrosococcus
  • 20. Bakteri yang Bermanfaat Bacillus brevis Acetobacter Lactobacillus casei Clostridium acetobutylicum Nitrosomonas
  • 21. Bakteri Penyebab Penyakit TBC disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis Pes disebabkan oleh Yersinia pestis Penyakit patek (frambusia) disebabkan oleh Treponema pertenue
  • 22. C. Alga Hijau-Biru (Cyanobacteria) Cyanobacteria: 1. Termasuk ke dalam kelompok Eubacteria 2. Hidup di perairan dengan pH netral (pH 4-5) 3. Mengandung klorofil sehingga berwarna hijau kebiru-biruan 4. Cyanobacteria yang berwarna merah menyebabkan blooming di laut 5. Berperan sebagai tumbuhan perintis
  • 23. Ciri dan Struktur Cyanobacteria Ciri-ciri Cyanobacteria: 1. Inti tidak diselubungi oleh membran 2. Inti sel terletak di antara plasmalema dan selubung lendir 3. Berkoloni dengan bentuk filamen 4. Bentuknya bisa uniseluler, koloni, atau filamen 5. Dapat bergerak dengan gerakan meluncur 6. Tidak berflagel
  • 25. Reproduksi Cyanobacteria Pembelahan sel (Gloeocapsa) Fragmentasi (Plectonema boryanum) Spora
  • 26. Peranan Cyanobacteria Spirulina (suplemen makanan) Nata de coco (bahan makanan) Fiksasi nitrogen untuk menambah kesuburan tanah