Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
Notasi Algoritma
Dengan Flowchart
Flowchart
• Flowchart merupakan representasi secara
diagram dari urutan langkah-langkah untuk
mendapatkan suatu hasil.
• Algoritma dapat dituangkan dalam notasi
gambar flowchart.
• Flowchart dapat membantu kita menyusun
dan mengerti algoritma yang ditampilkan
dalam bentuk gambar dan simbol tertentu.
Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
Simbol Flowchart
Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
Kaidah Pembuatan Flowchart
• Terdiri dari tiga bagian utama, ketika
kita akan merepresentasikan sebuah
algoritma ke dalam sebuah flowchart
yaitu;
1. Input berupa (masukan)
2. Proses (pengolahan)
3. Output berupa (hasil)
Kaidah Pembuatan Flowchart (Conti,..)
• Untuk pengolahan data dengan komputer.
• Dapat dirangkum urutan dasar untuk
pemecahan suatu masalah sbb:
1. START: Berisi instruksi untuk persiapan perlatan
yang diperlukan sebelum menangani pemecahan
masalah.
2. READ: Berisi instruksi untuk membaca data dari
suatu peralatan input.
3. PROCESS: Berisi kegiatan yang berkaitan dengan
pemecahan persoalan sesuai dengan data yang
dibaca.
4. WRITE: Berisi instruksi untuk merekam hasil
kegiatan ke perlatan output.
5. END/STOP : Mengakhiri kegiatan pengolahan
Kaidah Pembuatan Flowchart (Conti,..)
Model urutan dasar untuk pemecahan suatu masalah dengan Flowchart
Operator dalam Flowchart
Operator Numerik
+ Penjumlahan
- Pengurangan
* Perkalian
/ Pembagian
^ Pangkat
sqrt Akar pangat dua
Operator Hubungan
= Sama Dengan
# Tidak Sama Dengan
< Lebih Kecil
> Lebih Besar
<= Lebih Kecil Sama Dengan
>= Lebih Besar Sama Dengan
Operator dalam Flowchart (Conti,.)
Operator Logika
AND Logika DAN
OR Logika ATAU
NOT Logika LAWAN
Contoh Soal Flowchart
• Sebagai contoh algoritma untuk
menjumlahkan dua buah bilangan
adalah sebagai berikut :
Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
Algoritma Penjumlahan Dua Buah Bilangan
Start
C = A + B
Masukkan
A dan B
Tampilkan C
End
Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
Contoh Soal Flowchart
• Contoh lain, misalkan kita ingin
mengetahui apakah sebuah bilangan
ganjil atau genap.
• Untuk itu kita harus membuat
flowchart seperti berikut :
Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
Algoritma Menentukan Bilangan Ganjil atau
Genap
Start
Bagi A dengan 2
Masukkan A
“Ganjil”
End
Apakah sisa
hasil bagi = 0 ?
“Genap”
tidakya
Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
Algoritma Menentukan Bilangan Ganjil atau Genap
• Permasalahan diatas merupakan ciri
permasalahan yang menggunakan struktur
percabangan.
• Pada flowchart diatas, tampak penggunaan
simbol Decision.
• Pada flowchart menentukan bilangan ganjil atau
genap di atas terjadi pemeriksaan kondisi, yaitu
apakah sisa hasil bagi = 0 atau tidak.
• Jika jawaban YA maka program akan
menghasilkan keluaran teks “Genap”, sedangkan
jika TIDAK maka program akan menghasilkan
keluaran teks “Ganjil”.
Soal Flowchart
• Buatlah flowchart untuk menghitung
volume balok (V = Panjang x Lebar x
Tinggi)
Flowchart menghitung volume balok
Soal Flowchart
• Buatlah flowchart untuk menghitung
Luas Lingkaran (L = Phi x Radius x
Radius)
Flowchart menghitung luas lingkaran
Soal Flowchart
• Buatlah flowchart untuk konversi
suhu fahrenheit menjadi temperatur
dalam Celcius dengan rumus C = 5/9
x (F - 32).
Flowchart konversi suhu fahrenheit ke Celcius
Soal Flowchart
• Sebuah aturan, untuk menonton sebuah
film tertentu, aturanya sebagai berikut,
• Jika usia penonton lebih dari 17 tahun
maka penonton diperbolehkan dan apabila
kurang dari 17 tahun maka penonton tidak
diperbolehkan nonton.
• Buatlah flowchart untuk permasalahan
tersebut.
Flowchart aturan menonton sebuah film
Soal Flowchart
• Buatlah flowchart untuk mencari nilai
P dan Q . Dalam suatu perhitungan
nilai P = X + Y. Jika P positif, maka
Q = X * Y, sedangkan jika negative
maka nilai Q = X/Y.
flowchart untuk mencari nilai P dan Q
TUGAS

alpro Chapter02

  • 1.
    Edi Ismanto,S.T,M.Kom |Algoritma dan Pemrograman Notasi Algoritma Dengan Flowchart
  • 2.
    Flowchart • Flowchart merupakanrepresentasi secara diagram dari urutan langkah-langkah untuk mendapatkan suatu hasil. • Algoritma dapat dituangkan dalam notasi gambar flowchart. • Flowchart dapat membantu kita menyusun dan mengerti algoritma yang ditampilkan dalam bentuk gambar dan simbol tertentu. Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
  • 3.
    Simbol Flowchart Edi Ismanto,S.T,M.Kom| Algoritma dan Pemrograman
  • 4.
    Kaidah Pembuatan Flowchart •Terdiri dari tiga bagian utama, ketika kita akan merepresentasikan sebuah algoritma ke dalam sebuah flowchart yaitu; 1. Input berupa (masukan) 2. Proses (pengolahan) 3. Output berupa (hasil)
  • 5.
    Kaidah Pembuatan Flowchart(Conti,..) • Untuk pengolahan data dengan komputer. • Dapat dirangkum urutan dasar untuk pemecahan suatu masalah sbb: 1. START: Berisi instruksi untuk persiapan perlatan yang diperlukan sebelum menangani pemecahan masalah. 2. READ: Berisi instruksi untuk membaca data dari suatu peralatan input. 3. PROCESS: Berisi kegiatan yang berkaitan dengan pemecahan persoalan sesuai dengan data yang dibaca. 4. WRITE: Berisi instruksi untuk merekam hasil kegiatan ke perlatan output. 5. END/STOP : Mengakhiri kegiatan pengolahan
  • 6.
    Kaidah Pembuatan Flowchart(Conti,..) Model urutan dasar untuk pemecahan suatu masalah dengan Flowchart
  • 7.
    Operator dalam Flowchart OperatorNumerik + Penjumlahan - Pengurangan * Perkalian / Pembagian ^ Pangkat sqrt Akar pangat dua Operator Hubungan = Sama Dengan # Tidak Sama Dengan < Lebih Kecil > Lebih Besar <= Lebih Kecil Sama Dengan >= Lebih Besar Sama Dengan
  • 8.
    Operator dalam Flowchart(Conti,.) Operator Logika AND Logika DAN OR Logika ATAU NOT Logika LAWAN
  • 9.
    Contoh Soal Flowchart •Sebagai contoh algoritma untuk menjumlahkan dua buah bilangan adalah sebagai berikut : Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
  • 10.
    Algoritma Penjumlahan DuaBuah Bilangan Start C = A + B Masukkan A dan B Tampilkan C End Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
  • 11.
    Contoh Soal Flowchart •Contoh lain, misalkan kita ingin mengetahui apakah sebuah bilangan ganjil atau genap. • Untuk itu kita harus membuat flowchart seperti berikut : Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
  • 12.
    Algoritma Menentukan BilanganGanjil atau Genap Start Bagi A dengan 2 Masukkan A “Ganjil” End Apakah sisa hasil bagi = 0 ? “Genap” tidakya Edi Ismanto,S.T,M.Kom | Algoritma dan Pemrograman
  • 13.
    Algoritma Menentukan BilanganGanjil atau Genap • Permasalahan diatas merupakan ciri permasalahan yang menggunakan struktur percabangan. • Pada flowchart diatas, tampak penggunaan simbol Decision. • Pada flowchart menentukan bilangan ganjil atau genap di atas terjadi pemeriksaan kondisi, yaitu apakah sisa hasil bagi = 0 atau tidak. • Jika jawaban YA maka program akan menghasilkan keluaran teks “Genap”, sedangkan jika TIDAK maka program akan menghasilkan keluaran teks “Ganjil”.
  • 14.
    Soal Flowchart • Buatlahflowchart untuk menghitung volume balok (V = Panjang x Lebar x Tinggi)
  • 15.
  • 16.
    Soal Flowchart • Buatlahflowchart untuk menghitung Luas Lingkaran (L = Phi x Radius x Radius)
  • 17.
  • 18.
    Soal Flowchart • Buatlahflowchart untuk konversi suhu fahrenheit menjadi temperatur dalam Celcius dengan rumus C = 5/9 x (F - 32).
  • 19.
    Flowchart konversi suhufahrenheit ke Celcius
  • 20.
    Soal Flowchart • Sebuahaturan, untuk menonton sebuah film tertentu, aturanya sebagai berikut, • Jika usia penonton lebih dari 17 tahun maka penonton diperbolehkan dan apabila kurang dari 17 tahun maka penonton tidak diperbolehkan nonton. • Buatlah flowchart untuk permasalahan tersebut.
  • 21.
  • 22.
    Soal Flowchart • Buatlahflowchart untuk mencari nilai P dan Q . Dalam suatu perhitungan nilai P = X + Y. Jika P positif, maka Q = X * Y, sedangkan jika negative maka nilai Q = X/Y.
  • 23.
  • 24.