SlideShare a Scribd company logo
GROUP 10
Administrasi Server
XI TKJ 4
Members
Ayu Ashari
Cimia Indah Pristialoka
Fitriana Nur Dhewayani
Doni Nahari
01
02
03
04
Group
10
Menjawab pertanyaan dan ditulis dengan format ppt/pptx
TUGAS ADM!
Group 10 | XI TKJ 4
Apa sajakah yang harus
diperkirakan untuk
mendapatkan server yang
optimal ?
Jawab:
• Spec komputer yang memadai
• Jaringan internet yang lancar
• Disarankan untuk menggunakan AC pendingin
ruangan agar server tidak kepanasan
Bagaimana ciri hardware
yang baik untuk digunakan
di server ?
Jawab :
• Hardware yang memiliki kecepatan tinggi yang di
gunakan untuk server seperti processor minimal dual
core
• Hardware yang mempunyai kapasitas yang besar
seperti harddisk untuk menyimpan data server,
minimal kapasitas harddisk untuk server yaitu 500 GB
• Memakai kartu NIC untuk menghubungkan jaringan
server ke internet dan menghubungkan server ke
client
• Menggunakan memory ram 2gb atau lebih agar kinerja
server lebih cepat
Bagaimana jumlah
pengguna bisa
mempengaruhi kinerja
hardware ?
Jawab :
Semakin banyak pengguna, semakin berat pula
hardware harus bekerja dan menganalisis data dari
semua pengguna, maka itu hardware harus
berkapasitas tinggi bila ingin bertahan, karena
semakin banyak pengguna semakin berat kerja
hardware dan akhirnya menjadi lelet dan nge-hang.
Bagaimana caranya agar
sever bisa terus
berkembang ?
Jawab :
Server dapat tumbuh dan berkembang sesuai dengan
kebutuhan di masa mendatang. Penentuan skema
jaringan, dan juga pembagian sumber daya yang tepat,
alokasi cadangan yang tepat bisa membuat
perkembangan server dengan mudah tanpa harus
merubah yang sudah jadi.
Bagaimana bisa ukuran
RAM mempengaruhi
kinerja server ? Jelaskan !
8
Jawab :
Bisa diibaratkan RAM adalah sebuah karyawan disebuah
perusahaan (server) jika tugas yang didapat perusahaan itu
terlalu banyak dan karyawan karyawannya tidak mencukupi
akan membuat kinerja perusahaan terganggu. - Kinerja
server akan cepat di akses jika tersimpan dalam memori
atau RAM semakin besar ukuran Ram semakin sanggup
pula memori yang banyak.
Sebutkan dan jelaskan 4
faktor utama pemilihan
software untuk server !
Jawab :
• Softwarenya harus asli karena jika terjadi gangguan bisa di
perbarui (update) pada saat terkena virus atau gangguan
internal.
• Spesifikasinya harus tinggi untuk di jadikan multitasking
multiuser dan fortable lebih bagus, untuk di jadikan computer
server agar dapat berjalan dengan baik sebaiknya menggunakan
linux debian karena lebih sederhana.
• Pemilihan yang sesuai tergantung dari kebutuhan server, apabila
server melayani jutaan pelanggan tiap harinya dan apabila mati
sejenak bisa menyebabkan bencana, maka pemilihan merk
software sebaiknya dilakukan sebaik mungkin untuk
meminimalisir kerugian.
• Kita juga bisa melihat aktifitas bisnis yang dilakukan, apakah
server berfungsi sebagai penyedia DNS? Berarti, kita harus
menginstall software manajemen DNS di server.
Secara keseluruhan, apakah
aktifitas bisnis jumlah
pengguna berpengaruh
terhadap kecepatan
pelayanan server ?
Bagaimana bisa ? Jelaskan !
Jawab :
Ya, tentu aktifitas bisnis berpengaruh. Karena sebelum
kita membangun server kita harus memerkirakan
aktivitas bisnis seperti apa yang akan kita lakukan untuk
mendapatkan server dan pengguna yang baik dan
jumlah pengguna sangat berpengaruh terhadap
kecepatan server, karena apabila user atau pengguna
yang masuk ke server melampaui jumlah maksimal dari
serverr yang sudah di buat maka akan berpengaruh
dalam kecepatan dan pelayanan server,tidak hanya itu
tapi jaringan yang di gunakan user juga berpengaruh
terhadap kecepatan pelayanan server.
Apakah cukup membuat
server dengan software yang
bagus tetapi hardware pas-
pasan ? Jelaskan !
Jawab :
Tidak bisa dikatakan cukup karena selain software
yang bagus, pemilihan hardware juga dibutuhkan yang
bagus Hardware yang dimaksud adalah hardware
yang bisa bekerja sama dengan server, seperti Router,
Switch, dsb.
Apa saja yang bisa
dilakukan untuk membuat
sever bekerja dengan
optimal ?
Jawab :
• Jaminan. Aplikasi web server harus terjamin, dan apabila
terjadi kerugian maka perusahaan web server tersebut
juga harus ikut mempertanggung-jawabkana.
• Kontinuitas. Jaman berkembang terus, merk web server
harus terus dikembangkan seiring dengan
berkembangnya teknologi, dalam kasus web server
seperti versi protocol HTTP, web server harus terus
berkembang dan mengikuti standar prototokl HTTP yang
baru tanpa melupakan yang lama.
• Keamanan. Web server yang aman, tidak rentan
terhadap pencurian Identitas, injeksi, dsb, adalah salah
satu alasan kemampuanya untuk terus berjalan dan
melayani pengguna.
• Kehandalan. Web server harus handal, dia tidak boleh
sangat lemah hingga bahkan apabila hardware server
sudah optimal, tapi software web server hanya bisa
melayani 256 pengguna setiap menit
Bandingkan 2 jenis/merek server
dengan spesifikasi sistem yang
cocok untuk server yang melayani
web server. Perbandingannya
meliputi: kapasitas RAM, Hardisk,
Clock Rate CPU, Perangkat IO,
Up Time Power !
• RAM 1x8GB
• Hardisk 300GB 10K 2.5″ HS SAS
• Clock Rate CPU Intel Xeon 8 Core E52665 2.4 GHz 20MB
1600 MHz 115W
• Perangkat I/O Up to eight USB (2.0)
• Up Time dan Power 550W HotSwap Power Supply 80PLUS
Platinum (optional second RPS)
DELL PowerEdge R730 (dual xeon E5-2630,
32GB, 2x1TB, 2x750w RPS) Server IBM X3550-M4-791462A Server
• RAM 32GB (2 x 16GB) PC4-17000
• Hardisk 16 x 2.5” – up to 29TB via 1.8TB hot-plug SAS hard drives
• Clock Rate CPU Intel® Xeon® Processor E5-2630v3 (20M Cache, 2.40
GHz)
• Perangkat I/O Up to eight USB (2.0)
• Up Time 1100W AC, 86 mm
Price : Rp 74,900,000 Price : Rp65,900,000
Dari kedua server tersebut
mana yang paling anda
rekomendasikan untuk
dipergunakan sebagai
server yang dimaksud ?
Jawab :
Jika dilihat dari Spesifikasi yang sudah dijabarkan tadi,
sepertinya merk server yang paling di rekomendasikan
adalah merk server yang pertama, yaitu DELL
PowerEdge R730 (dual xeon E5-2630, 32GB, 2x1TB,
2x750w RPS) Server
Finish!GROUP
10
Thank you!
Any questions?

More Related Content

What's hot

desain server
desain serverdesain server
desain server
Budi Raharjo
 
Proposal Penawaran Super Proxy Ubuntu
Proposal Penawaran Super Proxy UbuntuProposal Penawaran Super Proxy Ubuntu
Proposal Penawaran Super Proxy Ubuntu
Muhammad Saddan Arsy
 
Laporan ta router dhcp server
Laporan ta router dhcp serverLaporan ta router dhcp server
Laporan ta router dhcp server
Suhestin Hezztun
 
Ukk 2016 debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
Ukk 2016   debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq mUkk 2016   debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
Ukk 2016 debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
Syiroy Uddin
 
Tugas Administrasi Jaringan
Tugas Administrasi JaringanTugas Administrasi Jaringan
Tugas Administrasi Jaringan
Sigit Muhammad
 
Dhcp server dan dns server
Dhcp server dan dns serverDhcp server dan dns server
Dhcp server dan dns server
muhlih
 
pengelolaan-server-jaringan
pengelolaan-server-jaringanpengelolaan-server-jaringan
pengelolaan-server-jaringan
BagasPratamaCQ
 
Makalah dhcp, dns, dan web server
Makalah dhcp, dns, dan web serverMakalah dhcp, dns, dan web server
Makalah dhcp, dns, dan web server
Gumilar Rahmat
 
2015-20. m arif rochman hakim - administrasi server menggunakan cents os 6
2015-20. m arif rochman hakim - administrasi server menggunakan cents os 62015-20. m arif rochman hakim - administrasi server menggunakan cents os 6
2015-20. m arif rochman hakim - administrasi server menggunakan cents os 6
Syiroy Uddin
 
Administrasi server dalam jaringan
Administrasi server dalam jaringanAdministrasi server dalam jaringan
Administrasi server dalam jaringan
agustiansuciran
 
mengadministrasi server dalam jaringan
mengadministrasi server dalam jaringanmengadministrasi server dalam jaringan
mengadministrasi server dalam jaringanahmad amiruddin
 
Ukk 2016 redhat 9.0 (instalasi, settting ip, dhcp dan dns) - bayu agus
Ukk 2016   redhat 9.0 (instalasi, settting ip, dhcp dan dns) - bayu agusUkk 2016   redhat 9.0 (instalasi, settting ip, dhcp dan dns) - bayu agus
Ukk 2016 redhat 9.0 (instalasi, settting ip, dhcp dan dns) - bayu agus
Syiroy Uddin
 
Tugas individu 2 Rekweb
Tugas individu 2 RekwebTugas individu 2 Rekweb
Tugas individu 2 Rekweb
dendyalfianisatrio
 

What's hot (14)

desain server
desain serverdesain server
desain server
 
Proposal Penawaran Super Proxy Ubuntu
Proposal Penawaran Super Proxy UbuntuProposal Penawaran Super Proxy Ubuntu
Proposal Penawaran Super Proxy Ubuntu
 
Laporan ta router dhcp server
Laporan ta router dhcp serverLaporan ta router dhcp server
Laporan ta router dhcp server
 
Ukk 2016 debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
Ukk 2016   debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq mUkk 2016   debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
Ukk 2016 debian 7 (instalasi,sett ip,dhcp,dns) - m.asyiq m
 
Tugas Administrasi Jaringan
Tugas Administrasi JaringanTugas Administrasi Jaringan
Tugas Administrasi Jaringan
 
Dhcp server dan dns server
Dhcp server dan dns serverDhcp server dan dns server
Dhcp server dan dns server
 
pengelolaan-server-jaringan
pengelolaan-server-jaringanpengelolaan-server-jaringan
pengelolaan-server-jaringan
 
Makalah dhcp, dns, dan web server
Makalah dhcp, dns, dan web serverMakalah dhcp, dns, dan web server
Makalah dhcp, dns, dan web server
 
2015-20. m arif rochman hakim - administrasi server menggunakan cents os 6
2015-20. m arif rochman hakim - administrasi server menggunakan cents os 62015-20. m arif rochman hakim - administrasi server menggunakan cents os 6
2015-20. m arif rochman hakim - administrasi server menggunakan cents os 6
 
Administrasi server dalam jaringan
Administrasi server dalam jaringanAdministrasi server dalam jaringan
Administrasi server dalam jaringan
 
mengadministrasi server dalam jaringan
mengadministrasi server dalam jaringanmengadministrasi server dalam jaringan
mengadministrasi server dalam jaringan
 
Ukk 2016 redhat 9.0 (instalasi, settting ip, dhcp dan dns) - bayu agus
Ukk 2016   redhat 9.0 (instalasi, settting ip, dhcp dan dns) - bayu agusUkk 2016   redhat 9.0 (instalasi, settting ip, dhcp dan dns) - bayu agus
Ukk 2016 redhat 9.0 (instalasi, settting ip, dhcp dan dns) - bayu agus
 
Cara membagi bandwidth client komputer tanpa
Cara membagi bandwidth client komputer tanpaCara membagi bandwidth client komputer tanpa
Cara membagi bandwidth client komputer tanpa
 
Tugas individu 2 Rekweb
Tugas individu 2 RekwebTugas individu 2 Rekweb
Tugas individu 2 Rekweb
 

Viewers also liked

Merancang web data base untuk content server
Merancang web data base untuk content serverMerancang web data base untuk content server
Merancang web data base untuk content serverEko Supriyadi
 
Cover administrasi server
Cover administrasi serverCover administrasi server
Cover administrasi server
Heri Syaifudin
 
E book mahir administrasi server dan router linux ubuntu 12.04 lts
E book mahir administrasi server dan router linux ubuntu 12.04 ltsE book mahir administrasi server dan router linux ubuntu 12.04 lts
E book mahir administrasi server dan router linux ubuntu 12.04 lts
Mas Wan
 
Clinical SAS Programming | SAS Training | Big Data | Hadoop | Business Analyt...
Clinical SAS Programming | SAS Training | Big Data | Hadoop | Business Analyt...Clinical SAS Programming | SAS Training | Big Data | Hadoop | Business Analyt...
Clinical SAS Programming | SAS Training | Big Data | Hadoop | Business Analyt...
Epochresearch
 
Sas cheat
Sas cheatSas cheat
Sas cheat
imaduddin91
 
Clinical sas programmer
Clinical sas programmerClinical sas programmer
Clinical sas programmer
ray4hz
 
Introduction to clinical sas programming
Introduction to clinical sas programmingIntroduction to clinical sas programming
Introduction to clinical sas programming
ray4hz
 
SAS Macros
SAS MacrosSAS Macros
SAS Macros
guest2160992
 
SAS Macros part 1
SAS Macros part 1SAS Macros part 1
SAS Macros part 1
venkatam
 
Sas demo
Sas demoSas demo

Viewers also liked (10)

Merancang web data base untuk content server
Merancang web data base untuk content serverMerancang web data base untuk content server
Merancang web data base untuk content server
 
Cover administrasi server
Cover administrasi serverCover administrasi server
Cover administrasi server
 
E book mahir administrasi server dan router linux ubuntu 12.04 lts
E book mahir administrasi server dan router linux ubuntu 12.04 ltsE book mahir administrasi server dan router linux ubuntu 12.04 lts
E book mahir administrasi server dan router linux ubuntu 12.04 lts
 
Clinical SAS Programming | SAS Training | Big Data | Hadoop | Business Analyt...
Clinical SAS Programming | SAS Training | Big Data | Hadoop | Business Analyt...Clinical SAS Programming | SAS Training | Big Data | Hadoop | Business Analyt...
Clinical SAS Programming | SAS Training | Big Data | Hadoop | Business Analyt...
 
Sas cheat
Sas cheatSas cheat
Sas cheat
 
Clinical sas programmer
Clinical sas programmerClinical sas programmer
Clinical sas programmer
 
Introduction to clinical sas programming
Introduction to clinical sas programmingIntroduction to clinical sas programming
Introduction to clinical sas programming
 
SAS Macros
SAS MacrosSAS Macros
SAS Macros
 
SAS Macros part 1
SAS Macros part 1SAS Macros part 1
SAS Macros part 1
 
Sas demo
Sas demoSas demo
Sas demo
 

Similar to ADM Server

Rekweb
RekwebRekweb
Rekweb
reksa eka
 
Tugas[2] 0317-[Wildan Latief]-[1512500818]
Tugas[2] 0317-[Wildan Latief]-[1512500818]Tugas[2] 0317-[Wildan Latief]-[1512500818]
Tugas[2] 0317-[Wildan Latief]-[1512500818]
wieldhant latief
 
jbptunikompp-gdl-widiantoni-29694-14-24.1010-b.pdf
jbptunikompp-gdl-widiantoni-29694-14-24.1010-b.pdfjbptunikompp-gdl-widiantoni-29694-14-24.1010-b.pdf
jbptunikompp-gdl-widiantoni-29694-14-24.1010-b.pdf
IhsanAzhary1
 
Perkembangan web server di Linux
Perkembangan web server di LinuxPerkembangan web server di Linux
Perkembangan web server di LinuxTugas_SO2
 
Tips Memilih Server Hosting Website - Seminar Internet Marketing Solo
Tips Memilih Server Hosting Website - Seminar Internet Marketing SoloTips Memilih Server Hosting Website - Seminar Internet Marketing Solo
Tips Memilih Server Hosting Website - Seminar Internet Marketing Solo
Anjrah Susanto
 
Tugas2 0317 [lingga eka pradipta]-[1411501073]
Tugas2 0317 [lingga eka pradipta]-[1411501073]Tugas2 0317 [lingga eka pradipta]-[1411501073]
Tugas2 0317 [lingga eka pradipta]-[1411501073]
LinggaDipta
 
Bab10 pengelolaan server_jaringan
Bab10 pengelolaan server_jaringanBab10 pengelolaan server_jaringan
Bab10 pengelolaan server_jaringan
Agung Sakepris
 
Pengelolaan server jaringan
Pengelolaan server jaringanPengelolaan server jaringan
Pengelolaan server jaringan
nyotob
 
Tugas 4 - Rekayasa Web
Tugas 4 - Rekayasa WebTugas 4 - Rekayasa Web
Tugas 4 - Rekayasa Web
Aditya Indraprasti
 
Analisis software windows server 2008 ( Budiman Yusuf - SMKN 1 Kota Bekasi )
Analisis software windows server 2008 ( Budiman Yusuf - SMKN 1 Kota Bekasi )Analisis software windows server 2008 ( Budiman Yusuf - SMKN 1 Kota Bekasi )
Analisis software windows server 2008 ( Budiman Yusuf - SMKN 1 Kota Bekasi )
Budiman Yusuf
 
Analisis Aplikasi software in windows server 2008 ( Budiman Yusuf )
Analisis Aplikasi software in windows server 2008 ( Budiman Yusuf )Analisis Aplikasi software in windows server 2008 ( Budiman Yusuf )
Analisis Aplikasi software in windows server 2008 ( Budiman Yusuf )
Budiman Yusuf
 
MEMBANGUN SERVER VIDEO STREAMING BERBASIS CLOUD DENGAN ViMP
MEMBANGUN SERVER VIDEO STREAMING BERBASIS  CLOUD DENGAN ViMPMEMBANGUN SERVER VIDEO STREAMING BERBASIS  CLOUD DENGAN ViMP
MEMBANGUN SERVER VIDEO STREAMING BERBASIS CLOUD DENGAN ViMP
Ahmad Saktia Yunus
 
Tugas 2 – 0317 (individu) andrian lesmana
Tugas 2 – 0317 (individu) andrian lesmanaTugas 2 – 0317 (individu) andrian lesmana
Tugas 2 – 0317 (individu) andrian lesmana
Andrian Lesmana
 
PRESENTASI_NETWORK_OPERATING_SYSTEM_NOS.pptx
PRESENTASI_NETWORK_OPERATING_SYSTEM_NOS.pptxPRESENTASI_NETWORK_OPERATING_SYSTEM_NOS.pptx
PRESENTASI_NETWORK_OPERATING_SYSTEM_NOS.pptx
Azharfikrillah
 
Presentasi LTSP & iTALc
Presentasi LTSP & iTALcPresentasi LTSP & iTALc
Presentasi LTSP & iTALc
Owner Istana Media
 
Analisis Software Windows Server 2008 Enterprise
Analisis Software Windows Server 2008 Enterprise Analisis Software Windows Server 2008 Enterprise
Analisis Software Windows Server 2008 Enterprise
derryrevy
 
Tugas rekayasa web
Tugas rekayasa webTugas rekayasa web
Tugas rekayasa web
ALvin Septian
 
Tugas 2 - 0317-mukhlis abdilah-1411511213
Tugas 2 - 0317-mukhlis abdilah-1411511213Tugas 2 - 0317-mukhlis abdilah-1411511213
Tugas 2 - 0317-mukhlis abdilah-1411511213
mukhlis abdilah
 
Kamatera
KamateraKamatera
Kamatera
SarifudinN
 

Similar to ADM Server (20)

Rekweb
RekwebRekweb
Rekweb
 
Tugas[2] 0317-[Wildan Latief]-[1512500818]
Tugas[2] 0317-[Wildan Latief]-[1512500818]Tugas[2] 0317-[Wildan Latief]-[1512500818]
Tugas[2] 0317-[Wildan Latief]-[1512500818]
 
jbptunikompp-gdl-widiantoni-29694-14-24.1010-b.pdf
jbptunikompp-gdl-widiantoni-29694-14-24.1010-b.pdfjbptunikompp-gdl-widiantoni-29694-14-24.1010-b.pdf
jbptunikompp-gdl-widiantoni-29694-14-24.1010-b.pdf
 
Perkembangan web server di Linux
Perkembangan web server di LinuxPerkembangan web server di Linux
Perkembangan web server di Linux
 
Tips Memilih Server Hosting Website - Seminar Internet Marketing Solo
Tips Memilih Server Hosting Website - Seminar Internet Marketing SoloTips Memilih Server Hosting Website - Seminar Internet Marketing Solo
Tips Memilih Server Hosting Website - Seminar Internet Marketing Solo
 
Tugas2 0317 [lingga eka pradipta]-[1411501073]
Tugas2 0317 [lingga eka pradipta]-[1411501073]Tugas2 0317 [lingga eka pradipta]-[1411501073]
Tugas2 0317 [lingga eka pradipta]-[1411501073]
 
Bab10 pengelolaan server_jaringan
Bab10 pengelolaan server_jaringanBab10 pengelolaan server_jaringan
Bab10 pengelolaan server_jaringan
 
Pengelolaan server jaringan
Pengelolaan server jaringanPengelolaan server jaringan
Pengelolaan server jaringan
 
Tugas 4 - Rekayasa Web
Tugas 4 - Rekayasa WebTugas 4 - Rekayasa Web
Tugas 4 - Rekayasa Web
 
Analisis software windows server 2008 ( Budiman Yusuf - SMKN 1 Kota Bekasi )
Analisis software windows server 2008 ( Budiman Yusuf - SMKN 1 Kota Bekasi )Analisis software windows server 2008 ( Budiman Yusuf - SMKN 1 Kota Bekasi )
Analisis software windows server 2008 ( Budiman Yusuf - SMKN 1 Kota Bekasi )
 
Analisis Aplikasi software in windows server 2008 ( Budiman Yusuf )
Analisis Aplikasi software in windows server 2008 ( Budiman Yusuf )Analisis Aplikasi software in windows server 2008 ( Budiman Yusuf )
Analisis Aplikasi software in windows server 2008 ( Budiman Yusuf )
 
MEMBANGUN SERVER VIDEO STREAMING BERBASIS CLOUD DENGAN ViMP
MEMBANGUN SERVER VIDEO STREAMING BERBASIS  CLOUD DENGAN ViMPMEMBANGUN SERVER VIDEO STREAMING BERBASIS  CLOUD DENGAN ViMP
MEMBANGUN SERVER VIDEO STREAMING BERBASIS CLOUD DENGAN ViMP
 
Tugas 2 – 0317 (individu) andrian lesmana
Tugas 2 – 0317 (individu) andrian lesmanaTugas 2 – 0317 (individu) andrian lesmana
Tugas 2 – 0317 (individu) andrian lesmana
 
PRESENTASI_NETWORK_OPERATING_SYSTEM_NOS.pptx
PRESENTASI_NETWORK_OPERATING_SYSTEM_NOS.pptxPRESENTASI_NETWORK_OPERATING_SYSTEM_NOS.pptx
PRESENTASI_NETWORK_OPERATING_SYSTEM_NOS.pptx
 
Presentasi LTSP & iTALc
Presentasi LTSP & iTALcPresentasi LTSP & iTALc
Presentasi LTSP & iTALc
 
Komputer Server
Komputer ServerKomputer Server
Komputer Server
 
Analisis Software Windows Server 2008 Enterprise
Analisis Software Windows Server 2008 Enterprise Analisis Software Windows Server 2008 Enterprise
Analisis Software Windows Server 2008 Enterprise
 
Tugas rekayasa web
Tugas rekayasa webTugas rekayasa web
Tugas rekayasa web
 
Tugas 2 - 0317-mukhlis abdilah-1411511213
Tugas 2 - 0317-mukhlis abdilah-1411511213Tugas 2 - 0317-mukhlis abdilah-1411511213
Tugas 2 - 0317-mukhlis abdilah-1411511213
 
Kamatera
KamateraKamatera
Kamatera
 

Recently uploaded

CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
WagKuza
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
ansproduction72
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
RizkyAji15
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
sarahshintia630
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
yardsport
 
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdfpemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
fuji226200
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
SunakonSulistya
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
dwiagus41
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
muhammadfauzi951
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
Muhammad Nur Hadi
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
WewikAyuPrimaDewi
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
TeguhWinarno6
 

Recently uploaded (12)

CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
 
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdfpemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
 

ADM Server

  • 2. Members Ayu Ashari Cimia Indah Pristialoka Fitriana Nur Dhewayani Doni Nahari 01 02 03 04 Group 10
  • 3. Menjawab pertanyaan dan ditulis dengan format ppt/pptx TUGAS ADM! Group 10 | XI TKJ 4
  • 4. Apa sajakah yang harus diperkirakan untuk mendapatkan server yang optimal ? Jawab: • Spec komputer yang memadai • Jaringan internet yang lancar • Disarankan untuk menggunakan AC pendingin ruangan agar server tidak kepanasan
  • 5. Bagaimana ciri hardware yang baik untuk digunakan di server ? Jawab : • Hardware yang memiliki kecepatan tinggi yang di gunakan untuk server seperti processor minimal dual core • Hardware yang mempunyai kapasitas yang besar seperti harddisk untuk menyimpan data server, minimal kapasitas harddisk untuk server yaitu 500 GB • Memakai kartu NIC untuk menghubungkan jaringan server ke internet dan menghubungkan server ke client • Menggunakan memory ram 2gb atau lebih agar kinerja server lebih cepat
  • 6. Bagaimana jumlah pengguna bisa mempengaruhi kinerja hardware ? Jawab : Semakin banyak pengguna, semakin berat pula hardware harus bekerja dan menganalisis data dari semua pengguna, maka itu hardware harus berkapasitas tinggi bila ingin bertahan, karena semakin banyak pengguna semakin berat kerja hardware dan akhirnya menjadi lelet dan nge-hang.
  • 7. Bagaimana caranya agar sever bisa terus berkembang ? Jawab : Server dapat tumbuh dan berkembang sesuai dengan kebutuhan di masa mendatang. Penentuan skema jaringan, dan juga pembagian sumber daya yang tepat, alokasi cadangan yang tepat bisa membuat perkembangan server dengan mudah tanpa harus merubah yang sudah jadi.
  • 8. Bagaimana bisa ukuran RAM mempengaruhi kinerja server ? Jelaskan ! 8 Jawab : Bisa diibaratkan RAM adalah sebuah karyawan disebuah perusahaan (server) jika tugas yang didapat perusahaan itu terlalu banyak dan karyawan karyawannya tidak mencukupi akan membuat kinerja perusahaan terganggu. - Kinerja server akan cepat di akses jika tersimpan dalam memori atau RAM semakin besar ukuran Ram semakin sanggup pula memori yang banyak.
  • 9. Sebutkan dan jelaskan 4 faktor utama pemilihan software untuk server ! Jawab : • Softwarenya harus asli karena jika terjadi gangguan bisa di perbarui (update) pada saat terkena virus atau gangguan internal. • Spesifikasinya harus tinggi untuk di jadikan multitasking multiuser dan fortable lebih bagus, untuk di jadikan computer server agar dapat berjalan dengan baik sebaiknya menggunakan linux debian karena lebih sederhana. • Pemilihan yang sesuai tergantung dari kebutuhan server, apabila server melayani jutaan pelanggan tiap harinya dan apabila mati sejenak bisa menyebabkan bencana, maka pemilihan merk software sebaiknya dilakukan sebaik mungkin untuk meminimalisir kerugian. • Kita juga bisa melihat aktifitas bisnis yang dilakukan, apakah server berfungsi sebagai penyedia DNS? Berarti, kita harus menginstall software manajemen DNS di server.
  • 10. Secara keseluruhan, apakah aktifitas bisnis jumlah pengguna berpengaruh terhadap kecepatan pelayanan server ? Bagaimana bisa ? Jelaskan ! Jawab : Ya, tentu aktifitas bisnis berpengaruh. Karena sebelum kita membangun server kita harus memerkirakan aktivitas bisnis seperti apa yang akan kita lakukan untuk mendapatkan server dan pengguna yang baik dan jumlah pengguna sangat berpengaruh terhadap kecepatan server, karena apabila user atau pengguna yang masuk ke server melampaui jumlah maksimal dari serverr yang sudah di buat maka akan berpengaruh dalam kecepatan dan pelayanan server,tidak hanya itu tapi jaringan yang di gunakan user juga berpengaruh terhadap kecepatan pelayanan server.
  • 11. Apakah cukup membuat server dengan software yang bagus tetapi hardware pas- pasan ? Jelaskan ! Jawab : Tidak bisa dikatakan cukup karena selain software yang bagus, pemilihan hardware juga dibutuhkan yang bagus Hardware yang dimaksud adalah hardware yang bisa bekerja sama dengan server, seperti Router, Switch, dsb.
  • 12. Apa saja yang bisa dilakukan untuk membuat sever bekerja dengan optimal ? Jawab : • Jaminan. Aplikasi web server harus terjamin, dan apabila terjadi kerugian maka perusahaan web server tersebut juga harus ikut mempertanggung-jawabkana. • Kontinuitas. Jaman berkembang terus, merk web server harus terus dikembangkan seiring dengan berkembangnya teknologi, dalam kasus web server seperti versi protocol HTTP, web server harus terus berkembang dan mengikuti standar prototokl HTTP yang baru tanpa melupakan yang lama. • Keamanan. Web server yang aman, tidak rentan terhadap pencurian Identitas, injeksi, dsb, adalah salah satu alasan kemampuanya untuk terus berjalan dan melayani pengguna. • Kehandalan. Web server harus handal, dia tidak boleh sangat lemah hingga bahkan apabila hardware server sudah optimal, tapi software web server hanya bisa melayani 256 pengguna setiap menit
  • 13. Bandingkan 2 jenis/merek server dengan spesifikasi sistem yang cocok untuk server yang melayani web server. Perbandingannya meliputi: kapasitas RAM, Hardisk, Clock Rate CPU, Perangkat IO, Up Time Power !
  • 14. • RAM 1x8GB • Hardisk 300GB 10K 2.5″ HS SAS • Clock Rate CPU Intel Xeon 8 Core E52665 2.4 GHz 20MB 1600 MHz 115W • Perangkat I/O Up to eight USB (2.0) • Up Time dan Power 550W HotSwap Power Supply 80PLUS Platinum (optional second RPS) DELL PowerEdge R730 (dual xeon E5-2630, 32GB, 2x1TB, 2x750w RPS) Server IBM X3550-M4-791462A Server • RAM 32GB (2 x 16GB) PC4-17000 • Hardisk 16 x 2.5” – up to 29TB via 1.8TB hot-plug SAS hard drives • Clock Rate CPU Intel® Xeon® Processor E5-2630v3 (20M Cache, 2.40 GHz) • Perangkat I/O Up to eight USB (2.0) • Up Time 1100W AC, 86 mm Price : Rp 74,900,000 Price : Rp65,900,000
  • 15. Dari kedua server tersebut mana yang paling anda rekomendasikan untuk dipergunakan sebagai server yang dimaksud ? Jawab : Jika dilihat dari Spesifikasi yang sudah dijabarkan tadi, sepertinya merk server yang paling di rekomendasikan adalah merk server yang pertama, yaitu DELL PowerEdge R730 (dual xeon E5-2630, 32GB, 2x1TB, 2x750w RPS) Server