SlideShare a Scribd company logo
7 STATUS PENENANG
ARUS
By : Ishlah ad-Din al-Medaniy
Hamba Sang Pemberi Nikmat
sdrku,, seringkali kita akan lebih menghargai cahaya di tempat yang gelap
   penuh akan bahaya,,,,, seringkali rasa rindu pada-Nya tiba-tiba mendalam
   kala kita terjebak dalam hidup,, dunia,, yang kelam... seringkali sehat jadi
   begitu berharga,, kala sakit telah menimpa,,, yuk jgn lupa juga,, bahwa
   masa muda begitu berharga ketika kita nanti beranjak tua...


yuk sdrku,,, berusaha agar nikmat-Nya yang bernilai ini kita tidak sikapi
   dengan lalai... agar tak menyesal akibat perbuatan kita sendiri yang bikin
   kesal...


astaghfirullah....


yuk jgn jadi hamba kenikmatan,, tapi jadi hamba Sang Pemberi Nikmat............
Tak Tersandung
yuk sdrku mari berusaha agar tak mudah tersanjung agar tak
  mudah tersandung,,, jangan sering tersipu oleh ungkapan yg
  menipu,,, 'rayuan' dari manusia rawan membuat kita
  binasa,,,, pujian terlalu mudah berubah jadi cacian,,,,

hati-hati,, ucapan terima kasih sering diselipi rasa pamrih,,,

hanya Allah yg layak dipuji....
Allah-lah yg pantas peroleh ucapan syukur

sdrku,, semoga kebaikan kita semakin subur,,
yuk berusaha dengan gemilang buat hidup dalam cahaya
  benderang....

Mari Berusaha
Menata Diri
Masih Ada Harapan
sdrku,,, salah satu Musibah terbesar dalam hidup ialah keputus asaan,,,,,
  membunuh sendiri harapan,,,
  ingatlah sdrku ,, itulah tipuan setan,,,,

  seberapa hancur nya pun kita ingatlah masih ada harapan,,,,
  sedkitpun,, tetap saja itu peluang,,,
  sdrku,, teteplah berharap,,
  Laa Tahzan Inna Allah ma'ana
  Allah selalu bersama kita kala kita terus mengingat dan berharap
  pada-Nya
  jangn biarkan harapan dan peluang itu terbuang....
  sambutlah peluang itu dngan segera........!!!
Positif
sdrku,, sering sekali kita berucap "Aku orangnya gak sabaran lho"

padahal Nabi mengingatkan bahwa "Wa man yatashabbar
  yushabbaruhullahu“ bhwa Barngsiapa meminta kesabaran niscaya
  Allah membuatnya sabar....
  bgitu juga dlm hal lain,, kerap kita berpikir negatif terhadap diri kita
  sendiri padahal kalo saja kita positif .... PASTI POSITIF
  Allah kan bergantung pada prasangka hamba-Nya...
  dan Allah tidak merubah suatu kaum kecuali kaum itu merubah
  dirinya sendiri...
  yuk sdrku,,,
  mulai dari berpikir postif, berucap positif dan bertindak positif...
  Wallahu musta'an
  Mari berusaha...!!!
Enjoy
subhanallah yuk sdrku,, kita berusaha menjadi pribadi yg memiliki
  pikiran yang positif,, tidak sinis, tidak pesimis dan tidak suka
  memvonis,,,
  ayolah,,, 'tinta' takdir Allah itu telah kering....
  keep positive thinking...
  karena Allah bergantung pada prasangka hamba-Nya pada-Nya...
  tahu khan ketertarikan??
  ketika kita senyum pada dunia , maka dunia pun akan balik senyum
  kepada kita
  ingatlah wali Allah itu merasakan 'dua' surga, salah satunya surga di
  dunia
  itu karena ,, meski dunia itu 'penjara' baginya,, tetapi ia
  menikmatinya....
  yuk sdrku,, berusaha....!!!
Apalagi

More Related Content

Viewers also liked

Rassegna stampa stati generali della green economy conferenza stampa 28 giu...
Rassegna stampa stati generali della green economy   conferenza stampa 28 giu...Rassegna stampa stati generali della green economy   conferenza stampa 28 giu...
Rassegna stampa stati generali della green economy conferenza stampa 28 giu...
eAmbiente
 
Città Sostenibile2011 - Depliant
Città Sostenibile2011 -  DepliantCittà Sostenibile2011 -  Depliant
Città Sostenibile2011 - Depliant
eAmbiente
 
Il progetto Green Site
Il progetto Green SiteIl progetto Green Site
Il progetto Green Site
eAmbiente
 
Modelli Organizzativi e Sistemi di Gestione Certificati
Modelli Organizzativi e Sistemi di Gestione CertificatiModelli Organizzativi e Sistemi di Gestione Certificati
Modelli Organizzativi e Sistemi di Gestione Certificati
eAmbiente
 
Lab1 tep
Lab1 tepLab1 tep
Lab1 tepgogosf
 
Planeacioncompu3
Planeacioncompu3Planeacioncompu3
Planeacioncompu3
Raul Andrade Roldan
 
Το Πείραμα στην τάξη μας!!
Το Πείραμα στην τάξη μας!!Το Πείραμα στην τάξη μας!!
Το Πείραμα στην τάξη μας!!antonis11
 
KBS選抜ファンドのご案内20110517
KBS選抜ファンドのご案内20110517KBS選抜ファンドのご案内20110517
KBS選抜ファンドのご案内20110517
Takashi Nishino
 
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
eAmbiente
 
Progetto NiCE: Networking intelligent Cities for
Progetto NiCE: Networking intelligent Cities forProgetto NiCE: Networking intelligent Cities for
Progetto NiCE: Networking intelligent Cities for
eAmbiente
 
PIANO DITUTELA DELLE ACQUE Gestori e PTA: adempimenti richiesti, scadenze e p...
PIANO DITUTELA DELLE ACQUE Gestori e PTA: adempimenti richiesti, scadenze e p...PIANO DITUTELA DELLE ACQUE Gestori e PTA: adempimenti richiesti, scadenze e p...
PIANO DITUTELA DELLE ACQUE Gestori e PTA: adempimenti richiesti, scadenze e p...
eAmbiente
 
Future technologies for business simulations
Future technologies for business simulationsFuture technologies for business simulations
Future technologies for business simulations
Michal Augustini
 
LA GESTIONE DEI SEDIMENTI NELLA LAGUNA DI VENEZIA: LE PREVISIONI DELL’ AGGIOR...
LA GESTIONE DEI SEDIMENTI NELLA LAGUNA DI VENEZIA: LE PREVISIONI DELL’ AGGIOR...LA GESTIONE DEI SEDIMENTI NELLA LAGUNA DI VENEZIA: LE PREVISIONI DELL’ AGGIOR...
LA GESTIONE DEI SEDIMENTI NELLA LAGUNA DI VENEZIA: LE PREVISIONI DELL’ AGGIOR...
eAmbiente
 
100 летию первого внеаэродромного состязания
100 летию первого внеаэродромного состязания100 летию первого внеаэродромного состязания
100 летию первого внеаэродромного состязанияMarina Lebedeva
 
Assurance Overview
Assurance OverviewAssurance Overview
Assurance Overviewgjaco
 
Analisi degli aspetti tecnico - valutativi dell'AUA
Analisi degli aspetti tecnico - valutativi dell'AUAAnalisi degli aspetti tecnico - valutativi dell'AUA
Analisi degli aspetti tecnico - valutativi dell'AUA
eAmbiente
 

Viewers also liked (20)

Rassegna stampa stati generali della green economy conferenza stampa 28 giu...
Rassegna stampa stati generali della green economy   conferenza stampa 28 giu...Rassegna stampa stati generali della green economy   conferenza stampa 28 giu...
Rassegna stampa stati generali della green economy conferenza stampa 28 giu...
 
Soycomil
SoycomilSoycomil
Soycomil
 
Città Sostenibile2011 - Depliant
Città Sostenibile2011 -  DepliantCittà Sostenibile2011 -  Depliant
Città Sostenibile2011 - Depliant
 
Poison apples
Poison applesPoison apples
Poison apples
 
Il progetto Green Site
Il progetto Green SiteIl progetto Green Site
Il progetto Green Site
 
Modelli Organizzativi e Sistemi di Gestione Certificati
Modelli Organizzativi e Sistemi di Gestione CertificatiModelli Organizzativi e Sistemi di Gestione Certificati
Modelli Organizzativi e Sistemi di Gestione Certificati
 
Lab1 tep
Lab1 tepLab1 tep
Lab1 tep
 
Planeacioncompu3
Planeacioncompu3Planeacioncompu3
Planeacioncompu3
 
Το Πείραμα στην τάξη μας!!
Το Πείραμα στην τάξη μας!!Το Πείραμα στην τάξη μας!!
Το Πείραμα στην τάξη μας!!
 
KBS選抜ファンドのご案内20110517
KBS選抜ファンドのご案内20110517KBS選抜ファンドのご案内20110517
KBS選抜ファンドのご案内20110517
 
DEBUGGING THE MOBILE WEB
DEBUGGING THE MOBILE WEBDEBUGGING THE MOBILE WEB
DEBUGGING THE MOBILE WEB
 
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
Il meccanismo dei certificati bianchi alla luce del nuovo decreto.
 
Progetto NiCE: Networking intelligent Cities for
Progetto NiCE: Networking intelligent Cities forProgetto NiCE: Networking intelligent Cities for
Progetto NiCE: Networking intelligent Cities for
 
PIANO DITUTELA DELLE ACQUE Gestori e PTA: adempimenti richiesti, scadenze e p...
PIANO DITUTELA DELLE ACQUE Gestori e PTA: adempimenti richiesti, scadenze e p...PIANO DITUTELA DELLE ACQUE Gestori e PTA: adempimenti richiesti, scadenze e p...
PIANO DITUTELA DELLE ACQUE Gestori e PTA: adempimenti richiesti, scadenze e p...
 
Future technologies for business simulations
Future technologies for business simulationsFuture technologies for business simulations
Future technologies for business simulations
 
LA GESTIONE DEI SEDIMENTI NELLA LAGUNA DI VENEZIA: LE PREVISIONI DELL’ AGGIOR...
LA GESTIONE DEI SEDIMENTI NELLA LAGUNA DI VENEZIA: LE PREVISIONI DELL’ AGGIOR...LA GESTIONE DEI SEDIMENTI NELLA LAGUNA DI VENEZIA: LE PREVISIONI DELL’ AGGIOR...
LA GESTIONE DEI SEDIMENTI NELLA LAGUNA DI VENEZIA: LE PREVISIONI DELL’ AGGIOR...
 
Aiueo
AiueoAiueo
Aiueo
 
100 летию первого внеаэродромного состязания
100 летию первого внеаэродромного состязания100 летию первого внеаэродромного состязания
100 летию первого внеаэродромного состязания
 
Assurance Overview
Assurance OverviewAssurance Overview
Assurance Overview
 
Analisi degli aspetti tecnico - valutativi dell'AUA
Analisi degli aspetti tecnico - valutativi dell'AUAAnalisi degli aspetti tecnico - valutativi dell'AUA
Analisi degli aspetti tecnico - valutativi dell'AUA
 

Similar to 7 status penenang arus

Yuk saudaraku...
Yuk saudaraku...Yuk saudaraku...
Yuk saudaraku...
Islahuddin Panggabean
 
Memperbaiki bisnis dimulai dari memperbaiki diri
Memperbaiki bisnis dimulai dari memperbaiki diriMemperbaiki bisnis dimulai dari memperbaiki diri
Memperbaiki bisnis dimulai dari memperbaiki diri
Ahmad Suaidi THE GREAT
 
7 penyebab tuhan tidak memberi kita kaya
7 penyebab tuhan tidak memberi kita kaya7 penyebab tuhan tidak memberi kita kaya
7 penyebab tuhan tidak memberi kita kaya
Erman Hidayat
 
Lapangkan jiwa dengan kemaafan.pdf
Lapangkan jiwa dengan kemaafan.pdfLapangkan jiwa dengan kemaafan.pdf
Lapangkan jiwa dengan kemaafan.pdf
SarahSteele35
 
Bersyukur
BersyukurBersyukur
Alloh maha besar dgn sgala keagungan milik mu
Alloh maha besar dgn sgala keagungan milik muAlloh maha besar dgn sgala keagungan milik mu
Alloh maha besar dgn sgala keagungan milik muYuni Ridaning Wahyu
 
Kita insan terpilih kerja projek psk pn asiah [recovered]
Kita insan terpilih kerja projek psk pn asiah [recovered]Kita insan terpilih kerja projek psk pn asiah [recovered]
Kita insan terpilih kerja projek psk pn asiah [recovered]
Cekgu Cepoi
 

Similar to 7 status penenang arus (8)

Yuk saudaraku...
Yuk saudaraku...Yuk saudaraku...
Yuk saudaraku...
 
Memperbaiki bisnis dimulai dari memperbaiki diri
Memperbaiki bisnis dimulai dari memperbaiki diriMemperbaiki bisnis dimulai dari memperbaiki diri
Memperbaiki bisnis dimulai dari memperbaiki diri
 
7 penyebab tuhan tidak memberi kita kaya
7 penyebab tuhan tidak memberi kita kaya7 penyebab tuhan tidak memberi kita kaya
7 penyebab tuhan tidak memberi kita kaya
 
Lapangkan jiwa dengan kemaafan.pdf
Lapangkan jiwa dengan kemaafan.pdfLapangkan jiwa dengan kemaafan.pdf
Lapangkan jiwa dengan kemaafan.pdf
 
Bersyukur
BersyukurBersyukur
Bersyukur
 
Bersyukur
BersyukurBersyukur
Bersyukur
 
Alloh maha besar dgn sgala keagungan milik mu
Alloh maha besar dgn sgala keagungan milik muAlloh maha besar dgn sgala keagungan milik mu
Alloh maha besar dgn sgala keagungan milik mu
 
Kita insan terpilih kerja projek psk pn asiah [recovered]
Kita insan terpilih kerja projek psk pn asiah [recovered]Kita insan terpilih kerja projek psk pn asiah [recovered]
Kita insan terpilih kerja projek psk pn asiah [recovered]
 

More from Islahuddin Panggabean

Mengabdi di tepi
Mengabdi di tepiMengabdi di tepi
Mengabdi di tepi
Islahuddin Panggabean
 
Motivasi Menulis dan Desain Blog
Motivasi Menulis dan Desain BlogMotivasi Menulis dan Desain Blog
Motivasi Menulis dan Desain Blog
Islahuddin Panggabean
 
Uts (ujian tanpa stress)
Uts (ujian tanpa stress)Uts (ujian tanpa stress)
Uts (ujian tanpa stress)
Islahuddin Panggabean
 
Krs online unimed
Krs online unimedKrs online unimed
Krs online unimed
Islahuddin Panggabean
 
Pu s pa
Pu s paPu s pa
Marhaban ya ramadhan
Marhaban ya ramadhanMarhaban ya ramadhan
Marhaban ya ramadhan
Islahuddin Panggabean
 

More from Islahuddin Panggabean (6)

Mengabdi di tepi
Mengabdi di tepiMengabdi di tepi
Mengabdi di tepi
 
Motivasi Menulis dan Desain Blog
Motivasi Menulis dan Desain BlogMotivasi Menulis dan Desain Blog
Motivasi Menulis dan Desain Blog
 
Uts (ujian tanpa stress)
Uts (ujian tanpa stress)Uts (ujian tanpa stress)
Uts (ujian tanpa stress)
 
Krs online unimed
Krs online unimedKrs online unimed
Krs online unimed
 
Pu s pa
Pu s paPu s pa
Pu s pa
 
Marhaban ya ramadhan
Marhaban ya ramadhanMarhaban ya ramadhan
Marhaban ya ramadhan
 

7 status penenang arus

  • 1. 7 STATUS PENENANG ARUS By : Ishlah ad-Din al-Medaniy
  • 2. Hamba Sang Pemberi Nikmat sdrku,, seringkali kita akan lebih menghargai cahaya di tempat yang gelap penuh akan bahaya,,,,, seringkali rasa rindu pada-Nya tiba-tiba mendalam kala kita terjebak dalam hidup,, dunia,, yang kelam... seringkali sehat jadi begitu berharga,, kala sakit telah menimpa,,, yuk jgn lupa juga,, bahwa masa muda begitu berharga ketika kita nanti beranjak tua... yuk sdrku,,, berusaha agar nikmat-Nya yang bernilai ini kita tidak sikapi dengan lalai... agar tak menyesal akibat perbuatan kita sendiri yang bikin kesal... astaghfirullah.... yuk jgn jadi hamba kenikmatan,, tapi jadi hamba Sang Pemberi Nikmat............
  • 3. Tak Tersandung yuk sdrku mari berusaha agar tak mudah tersanjung agar tak mudah tersandung,,, jangan sering tersipu oleh ungkapan yg menipu,,, 'rayuan' dari manusia rawan membuat kita binasa,,,, pujian terlalu mudah berubah jadi cacian,,,, hati-hati,, ucapan terima kasih sering diselipi rasa pamrih,,, hanya Allah yg layak dipuji.... Allah-lah yg pantas peroleh ucapan syukur sdrku,, semoga kebaikan kita semakin subur,, yuk berusaha dengan gemilang buat hidup dalam cahaya benderang.... Mari Berusaha
  • 5. Masih Ada Harapan sdrku,,, salah satu Musibah terbesar dalam hidup ialah keputus asaan,,,,, membunuh sendiri harapan,,, ingatlah sdrku ,, itulah tipuan setan,,,, seberapa hancur nya pun kita ingatlah masih ada harapan,,,, sedkitpun,, tetap saja itu peluang,,, sdrku,, teteplah berharap,, Laa Tahzan Inna Allah ma'ana Allah selalu bersama kita kala kita terus mengingat dan berharap pada-Nya jangn biarkan harapan dan peluang itu terbuang.... sambutlah peluang itu dngan segera........!!!
  • 6. Positif sdrku,, sering sekali kita berucap "Aku orangnya gak sabaran lho" padahal Nabi mengingatkan bahwa "Wa man yatashabbar yushabbaruhullahu“ bhwa Barngsiapa meminta kesabaran niscaya Allah membuatnya sabar.... bgitu juga dlm hal lain,, kerap kita berpikir negatif terhadap diri kita sendiri padahal kalo saja kita positif .... PASTI POSITIF Allah kan bergantung pada prasangka hamba-Nya... dan Allah tidak merubah suatu kaum kecuali kaum itu merubah dirinya sendiri... yuk sdrku,,, mulai dari berpikir postif, berucap positif dan bertindak positif... Wallahu musta'an Mari berusaha...!!!
  • 7. Enjoy subhanallah yuk sdrku,, kita berusaha menjadi pribadi yg memiliki pikiran yang positif,, tidak sinis, tidak pesimis dan tidak suka memvonis,,, ayolah,,, 'tinta' takdir Allah itu telah kering.... keep positive thinking... karena Allah bergantung pada prasangka hamba-Nya pada-Nya... tahu khan ketertarikan?? ketika kita senyum pada dunia , maka dunia pun akan balik senyum kepada kita ingatlah wali Allah itu merasakan 'dua' surga, salah satunya surga di dunia itu karena ,, meski dunia itu 'penjara' baginya,, tetapi ia menikmatinya.... yuk sdrku,, berusaha....!!!