Peta konsep
CARA MEMBUAT NASI
GORENG JAWA
Bahan :
- Nasi putih 600 g
- Telur ayam 2 butir.
Kocok lepas
- Daging ayam 125 g.
Cincang halus
- Kubis 3 lembar. Iris
halus
- Garam secukupnya
- Gula secukupnya
- Merica secukupnya
- Kecap 2 sdm
- Bawang merah 5 siung
- Bawang putih 4 siung
- Cabai rawit 5 buah
- Cabai merah 5 buah
- Ebi sangrai sdm
- haluskan hingga benar-benar halus.
- Tumis bumbu yang telah dihaluskan
pada wajan menggunakan minyak
atau mentega hingga tercium bau
harum.
- Masukkan telur yang telah dikocok
pada wajan yang berisi bumbu yang
telah ditumis. Sisihkan bumbu agar
tidak tercampur dengan goreng yang
digoreng pada wajan yang sama.
- Tambahkan ayam cincang ke
dalamnya. Tumis terus hingga rata.
- Masukkan nasi ke dalam dan
campur hingga bumbu bercampur
sempurna dengan nasi.
- Tambahkan gula, garam, kecap lalu
aduk hingga rata.
- Sajikan nasi goreng yang telah
matang pada piring saji
- Anda bisa menambahkan selada,
mentimun, dan kerupuk sebagai
pelengkap.
Langkah-langkah:
- Masukkan bawang merah, bawang
putih, cabai rawit, cabai merah, ebi,
dan merica ke dalam cobek.
SKEMA PEMBAYARAN TERKENA TILANG
Jenis teks yang berisi penjelasan tentang bagaimana sesuatu harus dilakukan atau
dikerjakan.
Berisi tujuan atau
penjelasan dari
pembuatan teks prosedur
tersebut atau hasil akhir
yang akan dicapai
Berisi informasi tentang
alat/bahan yang
dibutuhkan, namun tidak
semua teks prosedur
memiliki bagian ini.
Cara-cara yang ditempuh
untuk mencapai tujuan.
Bagian ini tidak dapat
diubah urutannya
bagian lain penekanan
pada keuntungan dan
ucapan selamat.
Tujuan:
Untuk menunjukkan
atau menjelaskan
bagaimana
mengerjakan sesuatu
dengan langkah-
langkah yang runtut
Ciri Umum:
1. Berisikan langkah-
langkah
2. Informatif
3. Dijelaskan secara
terprinci
4. Logis
5. Aktual dan akurat
Ciri
kebahasaan
Kaliamt
deklaratif
Kalimat
imperatif
Bilangan
urutan
Kalimat
interogatif
Verba
material
Konjungsi
temporal
Kaliamt pernyataan yang
berfungsi untuk
memberikan informasi
tentang suatu hal.
Kalimat yang di
dalamnya mengandung
perintah
(meminta/melarang
sesuatu).
Numeralia/kata bilangan
yaitu kata yang
digunakan untuk
menyatakan jumlah atau
urutan.
Kalimat yang berfungsi
untuk menanyakan suatu
hal kepada orang
lain/kalimat tanya.
Kata kerja berimbuhan
yang mengacu pada
tindakan fisik/perbuatan
yang dilakukan fisik oleh
partisipan
Kata penghubung yang
menerangkan hubungan
waktu dari dua hal atau
persitiwa yang berbeda.
(selanjutnya, kemudian, lalu,
sebelumnya)
 3. teks prosedur (Prosedur Text)

3. teks prosedur (Prosedur Text)

  • 7.
  • 8.
    CARA MEMBUAT NASI GORENGJAWA Bahan : - Nasi putih 600 g - Telur ayam 2 butir. Kocok lepas - Daging ayam 125 g. Cincang halus - Kubis 3 lembar. Iris halus - Garam secukupnya - Gula secukupnya - Merica secukupnya - Kecap 2 sdm - Bawang merah 5 siung - Bawang putih 4 siung - Cabai rawit 5 buah - Cabai merah 5 buah - Ebi sangrai sdm - haluskan hingga benar-benar halus. - Tumis bumbu yang telah dihaluskan pada wajan menggunakan minyak atau mentega hingga tercium bau harum. - Masukkan telur yang telah dikocok pada wajan yang berisi bumbu yang telah ditumis. Sisihkan bumbu agar tidak tercampur dengan goreng yang digoreng pada wajan yang sama. - Tambahkan ayam cincang ke dalamnya. Tumis terus hingga rata. - Masukkan nasi ke dalam dan campur hingga bumbu bercampur sempurna dengan nasi. - Tambahkan gula, garam, kecap lalu aduk hingga rata. - Sajikan nasi goreng yang telah matang pada piring saji - Anda bisa menambahkan selada, mentimun, dan kerupuk sebagai pelengkap. Langkah-langkah: - Masukkan bawang merah, bawang putih, cabai rawit, cabai merah, ebi, dan merica ke dalam cobek.
  • 9.
  • 10.
    Jenis teks yangberisi penjelasan tentang bagaimana sesuatu harus dilakukan atau dikerjakan. Berisi tujuan atau penjelasan dari pembuatan teks prosedur tersebut atau hasil akhir yang akan dicapai Berisi informasi tentang alat/bahan yang dibutuhkan, namun tidak semua teks prosedur memiliki bagian ini. Cara-cara yang ditempuh untuk mencapai tujuan. Bagian ini tidak dapat diubah urutannya bagian lain penekanan pada keuntungan dan ucapan selamat.
  • 11.
    Tujuan: Untuk menunjukkan atau menjelaskan bagaimana mengerjakansesuatu dengan langkah- langkah yang runtut Ciri Umum: 1. Berisikan langkah- langkah 2. Informatif 3. Dijelaskan secara terprinci 4. Logis 5. Aktual dan akurat
  • 12.
    Ciri kebahasaan Kaliamt deklaratif Kalimat imperatif Bilangan urutan Kalimat interogatif Verba material Konjungsi temporal Kaliamt pernyataan yang berfungsiuntuk memberikan informasi tentang suatu hal. Kalimat yang di dalamnya mengandung perintah (meminta/melarang sesuatu). Numeralia/kata bilangan yaitu kata yang digunakan untuk menyatakan jumlah atau urutan. Kalimat yang berfungsi untuk menanyakan suatu hal kepada orang lain/kalimat tanya. Kata kerja berimbuhan yang mengacu pada tindakan fisik/perbuatan yang dilakukan fisik oleh partisipan Kata penghubung yang menerangkan hubungan waktu dari dua hal atau persitiwa yang berbeda. (selanjutnya, kemudian, lalu, sebelumnya)