SlideShare a Scribd company logo
3
Rizki Febriyanti, M. Farm., Apt
Laboratorium Farmasetika Dasar
DIII Farmasi PoliTeknik Harapan Bersama Tegal
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Noted:
Saya akan mulai pembekalannya apabila
80% mahasiswa sudah masuk ke dalam
room google meet ini yaaa..
Terimakasih
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
• Resep adalah permintaan tertulis seorang
dokter, dokter gigi, atau dokter hewan
yang diberi ijin berdasarkan peraturan
perundang-undangan yang berlaku
kepada apoteker pengelola apotik untuk
menyediakan dan menyerahkan obat-
obatan bagi penderita.
• Satu resep  Satu penderita
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
• Identitas dokter: nama, alamat dan nomor izin praktek
dokter, drg, drh.
• Nama kota & tanggal penulisan resep (inscriptio).
• Tanda R/ pada bagian kiri setiap penulisan resep
(superscriptio/ invocatio).
• Inti resep dokter atau komposisi berisi: nama setiap
obat, kekuatan obat, (mg, g, ml, l) dng angka.
u/ penulisan jumlah obat dlm satuan biji (tablet, kapsul,
btl) dlm angka romawi.
• Perintah pembuatan bentuk sediaan obat
• Signatura: aturan penggunaan (aturan minum obat
atau informasi lain).
• Tanda tangan atau paraf dokter penulis
resep.(SUBSCRIPTIO)
• Identitas px: nama px, jenis hewan, umur, alamat.
• Tanda seru dan paraf dokter untuk resep yang
mengandung obat yang melebihi dosis maksimum.
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Pembagian suatu resep yang
lengkap
• Tanggal dan tempat ditulisnya resep (inscriptio)
• Aturan pakai dari obat yang tertulis (signatura)
• Paraf/tanda tangan dokter penulis resep
(subscriptio)
• Tanda buka penulisan resep R/ (invocatio)
• Nama obat, jumlah dan cara membuatnya
(praescriptio atau ordinatio)
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Resep yang mengandung
NARKOTIKA
• Tidak boleh ada tanda iter (iterasi), m.i
(mihi ipsi), dan u.c (usus cognitus)
• Resep tidak boleh diulang, harus dengan
resep asli, resep baru.
• Resep yang mengandung narkotika harus
disimpan terpisah dengan resep lainnya
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Resep yang perlu penanganan
segera
• CITO (segera)
• STATIM (penting)
• URGENT (sangat penting)
• PIM (berbahaya bila ditunda)
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Resep yang dapat atau
tidak dapat diulang
• ITER BOLEH diulang
• NI (ne iteratur) TIDAK boleh diulang
• Resep mengandung narkotika tidak boleh
diulang
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Dr. Guntur Maruto
SIP No. 228/K/2002
Jl. Slamet Riyadi 321 Surakarta Telp. 714656
Surakarta, 20 Mei 2006
R/ Asetosal mg 500
Codein mg 20
CTM mg 4
SL qs
m.f. pulv. Dtd. No XV
Sttd cap 1
Paraf dr
Pro : Tn Marzuki
Umur :30 th
Alamat : Jl. Yosodiningrat 23 Surakarta
inscriptio
signatura
Ordinatio/Praescriptio
Invocatio/ superscriptio
subscriptio
Ordinatio
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Pengelolaan Resep
yang telah dilayani
• Disimpan urut tanggal penerimaan dan
nomor
• Resep narkotika ditandai dengan garis
bawah merah, dipisahkan
• Resep wajib disimpan di apotek minimal
selama 3 tahun, setelah itu boleh
dimusnahkan
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Susunan unsur inscriptio ditulis dng urutan
R/ Remidium cardinale
Remidium ajuvan
Remidium corigens (odoris, coloris, saporis)
contoh:
R/ Pacetamol mg 100
Sach.Lact. q.s
m.f.l.a. pulv.d.t.d No X
S.p.r.n. t.d.d. pulv.I (febris)
R/ Paracetamol mg 1000
Sach. Lact. q,s
m.f.l.a pulv. No X
S.p.r.n. t.d.d.pulv.I (febris)
Penulisan Resep
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
R/ Paracetamol mg 500
m.f.l.a. pulv. dtd No X.
da in caps
S.p.r.n. t.d.d.caps.I (febris)
R/ Isoniazidum mg 200
Vit. B6 mg 10
Sach.Lact. q.s
m.f.l.a. pulv.d.t.d. No XXX
S.3.d.d.pulv. I
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
R/ Systenol mg 100
Dextamin mg 0,1
m.f.pulv.d.t.d No XV
S.3.d.d.pulv.I
Komposisi Sistenol tiap tablet
Paracetamol mg 500
Acetyl sistein mg 200
Komposisi Dextamin tiap tablet
Dexametason mg 0,5
Dexchloropheniramin maleat mg 2
Penulisan yang benar
R/ Sistenol tab. No III
Dextamin tab. No III
m.f.l.a.pulv. No XV
S.t.d.d.pulv.I
R/ Sistenol tab. 1/5
Dextamin tab. 1/5
m.f.l.a.pulv.d.t.d No XV
S.t.d.d.pulv.I
atau
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
obat luar
R/ Acid. salicyl. 2%
Ol.Rosae q.s
Talcum venet. q.s.
m.f.l.a.pulv.ads.g.100
S.b.d.d. m.et.v. u.e
pulvis adspersorius
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
R/ Acid.salicyl. 3%
Resorchin 2%
Vaselin alb. q.s
m.f.l.a. ungt. g 20
S.b.d.d.m.et.v.u.e
R/ Chloramphenicol 3%
Basis cream A/M q.s.
m.f.l.a cream g 20
S.b.d.d.m.et.v.u.e
setengah padat
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
SALINAN RESEP ( Copy R/ )
• Salinan resep adalah salinan yang dibuat oleh
apotik, selain memuat semua keterangan yang
terdapat dalam resep asli juga harus memuat :
– Nama dan alamat apotik
– Nama dan nomor izin apoteker pengelola apotik
– Tanda ”det” untuk obat yang sudah diserahkan dan
tanda ”ne det” untuk obat yang belum diserahkan,
pada resep dengan tanda ITER ...X diberi tanda detur
orig/detur ...X
– Tanggal pembuatan copy R/
– PCC ( pro copy conform ), stempel apotik dan paraf
apoteker Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Salinan resep
APOTIK KARYA
SIA : 01.01.A.3.2.1399
Jl. Slamet Riyadi 321 Surakarta Telp. 714656
APA : BUDI, S.Si., Apt
SIPA : 01.01.V.5.2. 1577
COPY RESEP
Dari dokter : Guntur Maruto
Untuk : Tn Marzuki
Tanggal pelayanan : 19 September 2012
Tanggal R/ : 18 September 2012
R/ Amoxycilin 500 No. XII
S.3.d.d I ---- det
R/ Ponstan FCT No. XII
S.p.r.n. I -----ne det
Cap apotik pcc
Tanda tangan APA
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Cara penulisan copy resep
• Ditulis sesuai dengan resep aslinya (tidak boleh dikurangi)
• Jika resep asli tidak ada tanda iter:
- jika resep telah diserahkan seluruhnya: tandai det
(detur)
- jika resep belum diserahkan: tandai ne det (ne detur)
- jika resep baru diserahkan setengahnya/ sebagian?
• Jika pada resep asli ada tanda iter:
– Artinya resep boleh diulang (misal iter 2x, artinya dapat
dilayani 3x, 1x dengan resep asli, 2x dengan copy resep)
– Tanda iter tetap ditulis lagi pada copy resep (sesuai
yang tertulis pada resep asli, misal iter 2x maka pada
copy resep juga ditulis iter 2x di kiri atas tanda R/)
– Jika resep asli telah diserahkan seluruhnya, tandai
det orig
– Jika pasien menebus dengan copy resep untuk
pengulangan yang pertama, diserahkan seluruhnya,
tandai det iter 1x.
– Jika seluruh pengulangan telah diserahkan
seluruhnya, tandai det (detur)
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
3  End
Selamat Belajar
...!!!
Next  materi berikutnya

More Related Content

Similar to 3. Resep dan Salinan Resep PPT.ppt

BAB 2_Resep.pptx
BAB 2_Resep.pptxBAB 2_Resep.pptx
BAB 2_Resep.pptx
TitaniaUtami
 
Bab ii analisa_resep_keabsahan_dan_kelen
Bab ii analisa_resep_keabsahan_dan_kelenBab ii analisa_resep_keabsahan_dan_kelen
Bab ii analisa_resep_keabsahan_dan_kelen
Sabrina Putri Dewanti
 
PERAN-PERAWAT-DALAM-PENGELOLAAN-PEMBERIAN-OBAT.pptx
PERAN-PERAWAT-DALAM-PENGELOLAAN-PEMBERIAN-OBAT.pptxPERAN-PERAWAT-DALAM-PENGELOLAAN-PEMBERIAN-OBAT.pptx
PERAN-PERAWAT-DALAM-PENGELOLAAN-PEMBERIAN-OBAT.pptx
hipgabisulteng
 
Anisa Ulhusna Putri_2120112274_Pif.pptx
Anisa Ulhusna Putri_2120112274_Pif.pptxAnisa Ulhusna Putri_2120112274_Pif.pptx
Anisa Ulhusna Putri_2120112274_Pif.pptx
meta emilia surya dharma
 
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptxPEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
sarirahmadhani4
 
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptxPEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
sarirahmadhani4
 
Materi penulisan resep dr. anwar pasaribu
Materi penulisan resep   dr. anwar pasaribuMateri penulisan resep   dr. anwar pasaribu
Materi penulisan resep dr. anwar pasaribu
AnwarPasaribu
 
Metode PENULISAN_RESEP.secara benar di rumah sakit dan klinik.pptx
Metode PENULISAN_RESEP.secara benar di rumah sakit dan klinik.pptxMetode PENULISAN_RESEP.secara benar di rumah sakit dan klinik.pptx
Metode PENULISAN_RESEP.secara benar di rumah sakit dan klinik.pptx
barselona46
 
Materi micro teaching resep
Materi micro teaching resepMateri micro teaching resep
Materi micro teaching resep
Galih Samodra
 
PPT FARMASETIKA RESEP DAN KELENGKAPANNYA.pptx
PPT FARMASETIKA RESEP DAN KELENGKAPANNYA.pptxPPT FARMASETIKA RESEP DAN KELENGKAPANNYA.pptx
PPT FARMASETIKA RESEP DAN KELENGKAPANNYA.pptx
Dela179953
 
peran perawat dalam pemberian obat pada farmakologi
peran perawat dalam pemberian obat pada farmakologiperan perawat dalam pemberian obat pada farmakologi
peran perawat dalam pemberian obat pada farmakologi
NovitaKurniaWulandar
 
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKERBORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
IAI PURBALINGGA
 
3. ketentuan farmakope dan resep.ppt
3. ketentuan farmakope dan resep.ppt3. ketentuan farmakope dan resep.ppt
3. ketentuan farmakope dan resep.ppt
maeyyapVia
 

Similar to 3. Resep dan Salinan Resep PPT.ppt (15)

BAB 2_Resep.pptx
BAB 2_Resep.pptxBAB 2_Resep.pptx
BAB 2_Resep.pptx
 
Bab ii analisa_resep_keabsahan_dan_kelen
Bab ii analisa_resep_keabsahan_dan_kelenBab ii analisa_resep_keabsahan_dan_kelen
Bab ii analisa_resep_keabsahan_dan_kelen
 
PERAN-PERAWAT-DALAM-PENGELOLAAN-PEMBERIAN-OBAT.pptx
PERAN-PERAWAT-DALAM-PENGELOLAAN-PEMBERIAN-OBAT.pptxPERAN-PERAWAT-DALAM-PENGELOLAAN-PEMBERIAN-OBAT.pptx
PERAN-PERAWAT-DALAM-PENGELOLAAN-PEMBERIAN-OBAT.pptx
 
3049 p4-spk-farmasi
3049 p4-spk-farmasi3049 p4-spk-farmasi
3049 p4-spk-farmasi
 
Anisa Ulhusna Putri_2120112274_Pif.pptx
Anisa Ulhusna Putri_2120112274_Pif.pptxAnisa Ulhusna Putri_2120112274_Pif.pptx
Anisa Ulhusna Putri_2120112274_Pif.pptx
 
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptxPEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
 
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptxPEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
PEMBEKALAN PKL FARMASI DI SEKOLAH KESEHATAN DAN PARIWISATA BANGKINANG.pptx
 
Materi penulisan resep dr. anwar pasaribu
Materi penulisan resep   dr. anwar pasaribuMateri penulisan resep   dr. anwar pasaribu
Materi penulisan resep dr. anwar pasaribu
 
Metode PENULISAN_RESEP.secara benar di rumah sakit dan klinik.pptx
Metode PENULISAN_RESEP.secara benar di rumah sakit dan klinik.pptxMetode PENULISAN_RESEP.secara benar di rumah sakit dan klinik.pptx
Metode PENULISAN_RESEP.secara benar di rumah sakit dan klinik.pptx
 
3049 p3-spk-farmasi
3049 p3-spk-farmasi3049 p3-spk-farmasi
3049 p3-spk-farmasi
 
Materi micro teaching resep
Materi micro teaching resepMateri micro teaching resep
Materi micro teaching resep
 
PPT FARMASETIKA RESEP DAN KELENGKAPANNYA.pptx
PPT FARMASETIKA RESEP DAN KELENGKAPANNYA.pptxPPT FARMASETIKA RESEP DAN KELENGKAPANNYA.pptx
PPT FARMASETIKA RESEP DAN KELENGKAPANNYA.pptx
 
peran perawat dalam pemberian obat pada farmakologi
peran perawat dalam pemberian obat pada farmakologiperan perawat dalam pemberian obat pada farmakologi
peran perawat dalam pemberian obat pada farmakologi
 
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKERBORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
 
3. ketentuan farmakope dan resep.ppt
3. ketentuan farmakope dan resep.ppt3. ketentuan farmakope dan resep.ppt
3. ketentuan farmakope dan resep.ppt
 

Recently uploaded

Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
AFMLS
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
muhammadrezkizanuars
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 

Recently uploaded (20)

Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 

3. Resep dan Salinan Resep PPT.ppt

  • 1. 3 Rizki Febriyanti, M. Farm., Apt Laboratorium Farmasetika Dasar DIII Farmasi PoliTeknik Harapan Bersama Tegal Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 2. Noted: Saya akan mulai pembekalannya apabila 80% mahasiswa sudah masuk ke dalam room google meet ini yaaa.. Terimakasih
  • 3. Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 4. • Resep adalah permintaan tertulis seorang dokter, dokter gigi, atau dokter hewan yang diberi ijin berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku kepada apoteker pengelola apotik untuk menyediakan dan menyerahkan obat- obatan bagi penderita. • Satu resep  Satu penderita Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 5. • Identitas dokter: nama, alamat dan nomor izin praktek dokter, drg, drh. • Nama kota & tanggal penulisan resep (inscriptio). • Tanda R/ pada bagian kiri setiap penulisan resep (superscriptio/ invocatio). • Inti resep dokter atau komposisi berisi: nama setiap obat, kekuatan obat, (mg, g, ml, l) dng angka. u/ penulisan jumlah obat dlm satuan biji (tablet, kapsul, btl) dlm angka romawi. • Perintah pembuatan bentuk sediaan obat • Signatura: aturan penggunaan (aturan minum obat atau informasi lain). • Tanda tangan atau paraf dokter penulis resep.(SUBSCRIPTIO) • Identitas px: nama px, jenis hewan, umur, alamat. • Tanda seru dan paraf dokter untuk resep yang mengandung obat yang melebihi dosis maksimum. Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 6. Pembagian suatu resep yang lengkap • Tanggal dan tempat ditulisnya resep (inscriptio) • Aturan pakai dari obat yang tertulis (signatura) • Paraf/tanda tangan dokter penulis resep (subscriptio) • Tanda buka penulisan resep R/ (invocatio) • Nama obat, jumlah dan cara membuatnya (praescriptio atau ordinatio) Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 7. Resep yang mengandung NARKOTIKA • Tidak boleh ada tanda iter (iterasi), m.i (mihi ipsi), dan u.c (usus cognitus) • Resep tidak boleh diulang, harus dengan resep asli, resep baru. • Resep yang mengandung narkotika harus disimpan terpisah dengan resep lainnya Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 8. Resep yang perlu penanganan segera • CITO (segera) • STATIM (penting) • URGENT (sangat penting) • PIM (berbahaya bila ditunda) Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 9. Resep yang dapat atau tidak dapat diulang • ITER BOLEH diulang • NI (ne iteratur) TIDAK boleh diulang • Resep mengandung narkotika tidak boleh diulang Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 10. Dr. Guntur Maruto SIP No. 228/K/2002 Jl. Slamet Riyadi 321 Surakarta Telp. 714656 Surakarta, 20 Mei 2006 R/ Asetosal mg 500 Codein mg 20 CTM mg 4 SL qs m.f. pulv. Dtd. No XV Sttd cap 1 Paraf dr Pro : Tn Marzuki Umur :30 th Alamat : Jl. Yosodiningrat 23 Surakarta inscriptio signatura Ordinatio/Praescriptio Invocatio/ superscriptio subscriptio Ordinatio Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 11. Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 12. Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 13. Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 14. Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 15. Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 16. Pengelolaan Resep yang telah dilayani • Disimpan urut tanggal penerimaan dan nomor • Resep narkotika ditandai dengan garis bawah merah, dipisahkan • Resep wajib disimpan di apotek minimal selama 3 tahun, setelah itu boleh dimusnahkan Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 17. Susunan unsur inscriptio ditulis dng urutan R/ Remidium cardinale Remidium ajuvan Remidium corigens (odoris, coloris, saporis) contoh: R/ Pacetamol mg 100 Sach.Lact. q.s m.f.l.a. pulv.d.t.d No X S.p.r.n. t.d.d. pulv.I (febris) R/ Paracetamol mg 1000 Sach. Lact. q,s m.f.l.a pulv. No X S.p.r.n. t.d.d.pulv.I (febris) Penulisan Resep Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 18. R/ Paracetamol mg 500 m.f.l.a. pulv. dtd No X. da in caps S.p.r.n. t.d.d.caps.I (febris) R/ Isoniazidum mg 200 Vit. B6 mg 10 Sach.Lact. q.s m.f.l.a. pulv.d.t.d. No XXX S.3.d.d.pulv. I Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 19. R/ Systenol mg 100 Dextamin mg 0,1 m.f.pulv.d.t.d No XV S.3.d.d.pulv.I Komposisi Sistenol tiap tablet Paracetamol mg 500 Acetyl sistein mg 200 Komposisi Dextamin tiap tablet Dexametason mg 0,5 Dexchloropheniramin maleat mg 2 Penulisan yang benar R/ Sistenol tab. No III Dextamin tab. No III m.f.l.a.pulv. No XV S.t.d.d.pulv.I R/ Sistenol tab. 1/5 Dextamin tab. 1/5 m.f.l.a.pulv.d.t.d No XV S.t.d.d.pulv.I atau Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 20. obat luar R/ Acid. salicyl. 2% Ol.Rosae q.s Talcum venet. q.s. m.f.l.a.pulv.ads.g.100 S.b.d.d. m.et.v. u.e pulvis adspersorius Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 21. R/ Acid.salicyl. 3% Resorchin 2% Vaselin alb. q.s m.f.l.a. ungt. g 20 S.b.d.d.m.et.v.u.e R/ Chloramphenicol 3% Basis cream A/M q.s. m.f.l.a cream g 20 S.b.d.d.m.et.v.u.e setengah padat Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 22. SALINAN RESEP ( Copy R/ ) • Salinan resep adalah salinan yang dibuat oleh apotik, selain memuat semua keterangan yang terdapat dalam resep asli juga harus memuat : – Nama dan alamat apotik – Nama dan nomor izin apoteker pengelola apotik – Tanda ”det” untuk obat yang sudah diserahkan dan tanda ”ne det” untuk obat yang belum diserahkan, pada resep dengan tanda ITER ...X diberi tanda detur orig/detur ...X – Tanggal pembuatan copy R/ – PCC ( pro copy conform ), stempel apotik dan paraf apoteker Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 23. Salinan resep APOTIK KARYA SIA : 01.01.A.3.2.1399 Jl. Slamet Riyadi 321 Surakarta Telp. 714656 APA : BUDI, S.Si., Apt SIPA : 01.01.V.5.2. 1577 COPY RESEP Dari dokter : Guntur Maruto Untuk : Tn Marzuki Tanggal pelayanan : 19 September 2012 Tanggal R/ : 18 September 2012 R/ Amoxycilin 500 No. XII S.3.d.d I ---- det R/ Ponstan FCT No. XII S.p.r.n. I -----ne det Cap apotik pcc Tanda tangan APA Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 24. Cara penulisan copy resep • Ditulis sesuai dengan resep aslinya (tidak boleh dikurangi) • Jika resep asli tidak ada tanda iter: - jika resep telah diserahkan seluruhnya: tandai det (detur) - jika resep belum diserahkan: tandai ne det (ne detur) - jika resep baru diserahkan setengahnya/ sebagian? • Jika pada resep asli ada tanda iter: – Artinya resep boleh diulang (misal iter 2x, artinya dapat dilayani 3x, 1x dengan resep asli, 2x dengan copy resep) – Tanda iter tetap ditulis lagi pada copy resep (sesuai yang tertulis pada resep asli, misal iter 2x maka pada copy resep juga ditulis iter 2x di kiri atas tanda R/) – Jika resep asli telah diserahkan seluruhnya, tandai det orig – Jika pasien menebus dengan copy resep untuk pengulangan yang pertama, diserahkan seluruhnya, tandai det iter 1x. – Jika seluruh pengulangan telah diserahkan seluruhnya, tandai det (detur) Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 25. Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1
  • 26. Rizki F – Poltek Harber – Farmaset Dasar – Semester 1 3  End Selamat Belajar ...!!! Next  materi berikutnya